SlideShare a Scribd company logo
KROMOSOM
Presented by :
• Dimas Herdiyansyah
• Dina Utami
• Vethra Auliya Marsally
• Yuyun Dwi Nofita
• Laila Tafricha Sari
• Rizka Amelia Afriani
• Anisa Silvia Nurul Aziza
• Indra Risandi
• Aulizar Fahrim
Fuadiansyah
• Ngiza Farnida
• Mitasari Anggraini
• Nurul Khairun Nisa
• Sintiya
• Arum Firdayanti
• Rahma Wibawati
• Titania Wahyuningrum
• Sofia Fida Yasinta
08/02/2023 3
3
08/02/2023 4
2
08/02/2023 5
1
PETA KONSEP
STRUKTUR KROMOSOM PERUBAHAN JUMLAH
KROMOSOM
TIPE KROMOSOM
PERUBAHAN STRUKTUR
KROMOSOM
DIAGRAM PERKAWINAN
PENGERTIAN
Pengertian Kromosom
 Kromosom merupakan pembawa bahan
genetik yang terdapat di dalam inti sel setiap
makhluk hidup.
 Kromosom berbentuk batang panjang atau
pendek dan lurus atau bengkok.
Struktur Kromosom
struktur kromosom
pada metafase
• p : lengan pendek
• q : lengan panjang
Tipe Kromosom Berdasar Letak
Sentromer
PERUBAHAN STRUKTUR KROMOSOM
Perubahan struktur kromosom secara
umum dapat disebabkan oleh 4 hal,
yaitu :
• Delesi
• Duplikasi
• Inversi
• Translokasi
PERUBAHAN STRUKTUR KROMOSOM
1. Delesi atau defisiensi
adalah mutasi kromosom karena hilangnya
suatu segmen materi genetik dan informasi genetik
yang terdapat dalam suatu kromosom
Penyebab : pemanasan, radiasi, virus atau
bahan kimia
Terjadinya delesi
Sebuah kromosom putus di dua tempat. Segmen
kromosom
Terjadinya delesi
Sebuah kromosom putus di dua tempat.
Segmen kromosom yang terdapat di antara dua
tempat yang patah itu terlepas dan hilang dalam
plasma karena tidak memiliki sentromer
Karyotipe penderita sindroma Cri-duchat,
kromosom nomor 5 mengalami delesi pada
lengan pendeknya.
Penampilan wajah individu yang mengalami
sindrom tangisan kucing pada usia 8 bulan (A),
2 tahun (B), 4 tahun (C), dan 9 tahun (D)
Wolf-Hirschhorn Syndrome
• Terjadi karena delesi pada bagian lengan
pendek (p) kromosom no.4
• Kelainan ini sangat jarang terjadi
• Penderita mengalami mikrocephali, sumbing,
kemunduran mental, cacat pada kulit kepala,
hemangioma pada beberapa bagian tubuh
• Hemangioma : tumor jaringan lunak yang
muncul pada bayi atau anak2 usia kurang dari 1
th. Tidak berbahaya.
2. Duplikasi
Merupakan mutasi kromosom yang disebabkan
oleh terulangnya suatu segmen dari kromosom.
Peristiwa duplikasi dapat ditemukan pada
• lalat buah Drosophila melanogaster .
• Lalat normal bermata bulat
• Lalat mutan bermata sempit (‘Bar’) hasil dari
duplikasi pada kromosom-X
3. Inversi
• Merupakan mutasi kromosom dimana
sebagian dari suatu kromosom memiliki lokus
gen-gen yang urutannya terbalik bila
dibandingkan dengan urutan lokus gen-gen
pada kromosom normalnya.
Ada 2 macam, yaitu :
a. Inversi parasentris
b. Inversi perisentris
4. Translokasi
• Merupakan peristiwa pemindahan suatu bagian dari
sebuah kromosom ke bagian dari kromosom lain
yang bukan homolognya
Macam translokasi
1. Translokasi
sederhana
2. Translokasi
pemindahan
3. Translokasi
resiprok
PERUBAHAN JUMLAH KROMOSOM
Secara umum, perubahan jumlah kromosom
ada dua jenis, yaitu :
• Euploidi
• Aneuploidi
PERUBAHAN JUMLAH KROMOSOM
1. EUPLOIDI
Euploidi ialah suatu keadaan dimana jumlah
kromosom yang dimiliki oleh sesuatu makhluk
merupakan kelipatan dari kromosom dasarnya
(kromosom haploidnya)
Individunya disebut bersifat euploid
Banyak dijumpai pada tumbuhan, pada hewan dan
manusia jarang karena menyebabkan kematian.
Salah satu contoh: semangka tanpa biji.
• haploid kromosom
• (ABC)(ABC)(C)
• Dobel Trisomi 2n+1+1 (ABC)(ABC)(B)(C)
• Tetrasomi 2n+2 (ABC)(ABC)(C)(C)
• Pentasomi 2n+3 (ABC)(ABC)(C)(C)(C)
Variasi dalam Euploidi
Tipe Euploid Jumlah Genom (n) Komplemen
kromosom (ABC merupakan 1 genom)
• Monoploid Satu (n) A B C
• Diploid Dua (2n) AA BB CC
• Poliploid :
• Triploid Tiga (3n) AAA BBB CCC
• Tetraploid Empat (4n) AAAA BBBB CCCC
• Pentaploid Lima (5n) AAAAA BBBBB CCCCC
• Heksaploid Enam (6n) AAAAAA BBBBBB CCCCCC
• Septaploid Tujuh (7n) AAAAAAA BBBBBBB
CCCCCCC
2. ANEUPLOIDI
• Ialah suatu keadaan dimana suatu organisme
kekurangan atau kelebihan kromosom
tertentu
• Individu disebut bersifat aneuploid
• Biasanya disebabkan karena nondisjunction
Variasi dalam aneuploidi
• Tipe Formula
• Komplemen kromosom
• dengan (ABC) sebagai set
• Disomi (normal) 2n (ABC)(ABC)
• Aneuploid :
• Monosomi 2n-1 (ABC)(AB)
• Nullisomi 2n-2 (AB)(AB)
• Polisomi (ada
• tambahan
• kromosom):
• Trisomi
• 2n+1
Sindroma Down (trisomi-21)
Ciri :
• IQ rendah
• tubuh pendek
• kepala lebar
• wajah membulat
• kelopak mata memiliki lipatan epikantus mirip orang
‘oriental’
• mulut selalu terbuka
Formula kromosom :
• Perempuan = 47,XX, +21
• Laki-laki = 47,XY, +21
Skema terjadinya
individu sindroma Down
trisomi-21 lewat
nondisjunction selama
oogenesis
(ND=nondisjunction;
MI=meiosis 1; MII=
meiosis2)
Sindroma Trisomi-18 (Sindroma
Edward’s)
Ciri :
• kelainan pada banyak alat tubuh
• telinga rendah
• rahang bawah rendah
• mulut kecil
• tuna mental
• ginjal dobel
• tulang dada pendek
Hanya dijumpai pada anak2, pada dewasa tidak
pernah karena mengakibatkan kematian
Trisomi-18 (Sindroma
Edward’s).
A. Individu;
B. Karyotype.
Sindroma Turner
Penderita wanita dengan ciri :
• Kehilangan 1 kromosom X
• Gonad tidak berfungsi dengan baik, tidak
memiliki ovarium atau uterus
• Tubuh pendek
• Tidak punya lipatan pada leher
• Wajah menyerupai anak kecil
• Dada berukuran kecil
• Formula kromosom 45,XO
• (atas) Leher
• penderita sindrom
• Turner tanpa lipatan
• kulit dan (bawah)
• kembali normal
• setelah dioperasi.
Karyotype penderita sindrom Turner
Sindroma Klinefelter
Penderita pria dengan ciri seperti wanita :
• tumbuhnya payudara
• pertumbuhan rambut kurang
• lengan dan kaki ekstrim panjang sehingga seluruh tubuh
nampak tinggi
• suara tinggi seperti wanita
• testis kecil
• Genitalia eksterna tampak normal tetapi spermatozoa
biasanya tidak dibentuk sehingga individu bersifat steril
Formula kromosom : 47,XXY
A. Pria dengan
Sindroma
Klinefelter
(47,XXY);
B. Karyotipe
Bagaimana sindrom ini dapat
terjadi ?
Diagram perkawinan yang
menunjukkan terjadinya individu
Sindroma Tripel-X
Penderita perempuan dengan ciri :
• alat kelamin dalam dan payudara tidak
berkembang
• mental abnormal
• menstruasi sangat tidak teratur
Formula kromosom : 47,XXX
Bagaimana hal ini dapat terjadi?
Skema terjadinya wanita tripel-X
(47,XXX)
Pria XYY
Ciri karakteristik :
• Agresif
• Suka berbuat jahat serta melanggar hukum
• Abnormalitas pada alat genitalia luar dan
dalam, namun tidak menimbulkan anomali pada
tubuh
Skema terjadinya
pria XYY
Kelainan genetik lain
• Hutchinson-Gilford Progeria Syndrome
(HGPS)
ditandai dengan penuaan dini dari individu
penderitanya
• Biasanya hanya bertahan hingga usia 20 th
• Penderita memiliki tubuh yang ringkih, seperti
orang tua dan mengalami beberapa gangguan
sistem tubuh seperti aterosklerosis dan
kardiovaskular
Disebabkan oleh mutasi titik pada gen LMNA
(gen lamin A), mengakibatkan tergantinya sitosin
dengan timin sehingga protein lamin A tidak
dapat berfungsi dengan baik
• Lamin A merupakan protein struktural
penyusun inti sel manusia (memperkuat sel)
• Jika protein lamin A berubah, maka akan
merubah bentuk dan fungsi membran inti sel
yang mengakibatkan kematian sel secara
prematur.
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to KROMOSOM PPT.pptx

Konsep umum penyakit, neoplasia, dan infeksi
Konsep umum penyakit, neoplasia, dan infeksiKonsep umum penyakit, neoplasia, dan infeksi
Konsep umum penyakit, neoplasia, dan infeksiCandra Prasetia
 
PPT-UEU-Biologi-Pertemuan-8.pptx
PPT-UEU-Biologi-Pertemuan-8.pptxPPT-UEU-Biologi-Pertemuan-8.pptx
PPT-UEU-Biologi-Pertemuan-8.pptx
ClaraShinta08X9
 
Kromosom OK 3.pptx
Kromosom OK 3.pptxKromosom OK 3.pptx
Kromosom OK 3.pptx
elsy zuriyami
 
Mutasi kromosom
Mutasi kromosomMutasi kromosom
Mutasi kromosom
Teguh Gumelar
 
substansi genetika ismail
substansi genetika ismailsubstansi genetika ismail
substansi genetika ismailIsmail Fizh
 
Aberasi kromosom
Aberasi kromosomAberasi kromosom
Aberasi kromosom
Jun Mahardika
 
Kegagalan Mitosis & Meiosis dan Kelainan pada Makhluk
Kegagalan Mitosis & Meiosis dan Kelainan pada MakhlukKegagalan Mitosis & Meiosis dan Kelainan pada Makhluk
Kegagalan Mitosis & Meiosis dan Kelainan pada Makhluk
sarahmaida12
 
Mutasi
MutasiMutasi
Mutasi
Hogwarts
 
Mutasi (biologi XII IA)
Mutasi (biologi XII IA)Mutasi (biologi XII IA)
Mutasi (biologi XII IA)
Trisna Monalia
 
Materi mutasi kelas XII
Materi mutasi kelas XIIMateri mutasi kelas XII
Materi mutasi kelas XII
Amsih Sri Astuti
 
Siklus sel dan Pembelahan sel
Siklus sel dan Pembelahan selSiklus sel dan Pembelahan sel
Siklus sel dan Pembelahan sel
Cahya
 
interaksi genetik dan lingkungan Untuk Mahasiswa Awas.ppt
interaksi genetik dan lingkungan Untuk Mahasiswa Awas.pptinteraksi genetik dan lingkungan Untuk Mahasiswa Awas.ppt
interaksi genetik dan lingkungan Untuk Mahasiswa Awas.ppt
mysrah15
 
Materi 1.1 Pembelahan Sel.pptx
Materi 1.1 Pembelahan Sel.pptxMateri 1.1 Pembelahan Sel.pptx
Materi 1.1 Pembelahan Sel.pptx
NILUHAYUDEVIJULIANTI
 
PPT M2 KB3
PPT M2 KB3PPT M2 KB3
PPT M2 KB3
PPGhybrid3
 
14217355.ppt
14217355.ppt14217355.ppt
14217355.ppt
SantiJulianti5
 
Substansi materi genetik
Substansi materi genetikSubstansi materi genetik
Substansi materi genetik
Destry Aulia
 

Similar to KROMOSOM PPT.pptx (20)

Konsep umum penyakit, neoplasia, dan infeksi
Konsep umum penyakit, neoplasia, dan infeksiKonsep umum penyakit, neoplasia, dan infeksi
Konsep umum penyakit, neoplasia, dan infeksi
 
PPT-UEU-Biologi-Pertemuan-8.pptx
PPT-UEU-Biologi-Pertemuan-8.pptxPPT-UEU-Biologi-Pertemuan-8.pptx
PPT-UEU-Biologi-Pertemuan-8.pptx
 
Kromosom OK 3.pptx
Kromosom OK 3.pptxKromosom OK 3.pptx
Kromosom OK 3.pptx
 
Mutasi kromosom
Mutasi kromosomMutasi kromosom
Mutasi kromosom
 
substansi genetika ismail
substansi genetika ismailsubstansi genetika ismail
substansi genetika ismail
 
Aberasi kromosom
Aberasi kromosomAberasi kromosom
Aberasi kromosom
 
Kegagalan Mitosis & Meiosis dan Kelainan pada Makhluk
Kegagalan Mitosis & Meiosis dan Kelainan pada MakhlukKegagalan Mitosis & Meiosis dan Kelainan pada Makhluk
Kegagalan Mitosis & Meiosis dan Kelainan pada Makhluk
 
Materi Biologi Mutasi
Materi Biologi MutasiMateri Biologi Mutasi
Materi Biologi Mutasi
 
Mutasi
MutasiMutasi
Mutasi
 
Mutasi (biologi XII IA)
Mutasi (biologi XII IA)Mutasi (biologi XII IA)
Mutasi (biologi XII IA)
 
Materi mutasi kelas XII
Materi mutasi kelas XIIMateri mutasi kelas XII
Materi mutasi kelas XII
 
Siklus sel dan Pembelahan sel
Siklus sel dan Pembelahan selSiklus sel dan Pembelahan sel
Siklus sel dan Pembelahan sel
 
interaksi genetik dan lingkungan Untuk Mahasiswa Awas.ppt
interaksi genetik dan lingkungan Untuk Mahasiswa Awas.pptinteraksi genetik dan lingkungan Untuk Mahasiswa Awas.ppt
interaksi genetik dan lingkungan Untuk Mahasiswa Awas.ppt
 
Mutasi
MutasiMutasi
Mutasi
 
Materi 1.1 Pembelahan Sel.pptx
Materi 1.1 Pembelahan Sel.pptxMateri 1.1 Pembelahan Sel.pptx
Materi 1.1 Pembelahan Sel.pptx
 
PPT M2 KB3
PPT M2 KB3PPT M2 KB3
PPT M2 KB3
 
14217355.ppt
14217355.ppt14217355.ppt
14217355.ppt
 
Aneusomi
AneusomiAneusomi
Aneusomi
 
mutasi kromosom
mutasi kromosommutasi kromosom
mutasi kromosom
 
Substansi materi genetik
Substansi materi genetikSubstansi materi genetik
Substansi materi genetik
 

Recently uploaded

PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
meta emilia surya dharma
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
pinkhocun
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
jualobat34
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
ssuser9f2868
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
ReniAnjarwati
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
AFMLS
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
HanifaYR
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 

Recently uploaded (20)

PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 

KROMOSOM PPT.pptx

  • 2. Presented by : • Dimas Herdiyansyah • Dina Utami • Vethra Auliya Marsally • Yuyun Dwi Nofita • Laila Tafricha Sari • Rizka Amelia Afriani • Anisa Silvia Nurul Aziza • Indra Risandi • Aulizar Fahrim Fuadiansyah • Ngiza Farnida • Mitasari Anggraini • Nurul Khairun Nisa • Sintiya • Arum Firdayanti • Rahma Wibawati • Titania Wahyuningrum • Sofia Fida Yasinta
  • 6. PETA KONSEP STRUKTUR KROMOSOM PERUBAHAN JUMLAH KROMOSOM TIPE KROMOSOM PERUBAHAN STRUKTUR KROMOSOM DIAGRAM PERKAWINAN PENGERTIAN
  • 7. Pengertian Kromosom  Kromosom merupakan pembawa bahan genetik yang terdapat di dalam inti sel setiap makhluk hidup.  Kromosom berbentuk batang panjang atau pendek dan lurus atau bengkok.
  • 8. Struktur Kromosom struktur kromosom pada metafase • p : lengan pendek • q : lengan panjang
  • 9. Tipe Kromosom Berdasar Letak Sentromer
  • 10. PERUBAHAN STRUKTUR KROMOSOM Perubahan struktur kromosom secara umum dapat disebabkan oleh 4 hal, yaitu : • Delesi • Duplikasi • Inversi • Translokasi
  • 11. PERUBAHAN STRUKTUR KROMOSOM 1. Delesi atau defisiensi adalah mutasi kromosom karena hilangnya suatu segmen materi genetik dan informasi genetik yang terdapat dalam suatu kromosom Penyebab : pemanasan, radiasi, virus atau bahan kimia Terjadinya delesi Sebuah kromosom putus di dua tempat. Segmen kromosom
  • 12. Terjadinya delesi Sebuah kromosom putus di dua tempat. Segmen kromosom yang terdapat di antara dua tempat yang patah itu terlepas dan hilang dalam plasma karena tidak memiliki sentromer
  • 13. Karyotipe penderita sindroma Cri-duchat, kromosom nomor 5 mengalami delesi pada lengan pendeknya.
  • 14. Penampilan wajah individu yang mengalami sindrom tangisan kucing pada usia 8 bulan (A), 2 tahun (B), 4 tahun (C), dan 9 tahun (D)
  • 15. Wolf-Hirschhorn Syndrome • Terjadi karena delesi pada bagian lengan pendek (p) kromosom no.4 • Kelainan ini sangat jarang terjadi • Penderita mengalami mikrocephali, sumbing, kemunduran mental, cacat pada kulit kepala, hemangioma pada beberapa bagian tubuh • Hemangioma : tumor jaringan lunak yang muncul pada bayi atau anak2 usia kurang dari 1 th. Tidak berbahaya.
  • 16. 2. Duplikasi Merupakan mutasi kromosom yang disebabkan oleh terulangnya suatu segmen dari kromosom.
  • 17.
  • 18.
  • 19. Peristiwa duplikasi dapat ditemukan pada • lalat buah Drosophila melanogaster . • Lalat normal bermata bulat • Lalat mutan bermata sempit (‘Bar’) hasil dari duplikasi pada kromosom-X
  • 20.
  • 21.
  • 22. 3. Inversi • Merupakan mutasi kromosom dimana sebagian dari suatu kromosom memiliki lokus gen-gen yang urutannya terbalik bila dibandingkan dengan urutan lokus gen-gen pada kromosom normalnya. Ada 2 macam, yaitu : a. Inversi parasentris b. Inversi perisentris
  • 23.
  • 24.
  • 25. 4. Translokasi • Merupakan peristiwa pemindahan suatu bagian dari sebuah kromosom ke bagian dari kromosom lain yang bukan homolognya
  • 26. Macam translokasi 1. Translokasi sederhana 2. Translokasi pemindahan 3. Translokasi resiprok
  • 27. PERUBAHAN JUMLAH KROMOSOM Secara umum, perubahan jumlah kromosom ada dua jenis, yaitu : • Euploidi • Aneuploidi
  • 28. PERUBAHAN JUMLAH KROMOSOM 1. EUPLOIDI Euploidi ialah suatu keadaan dimana jumlah kromosom yang dimiliki oleh sesuatu makhluk merupakan kelipatan dari kromosom dasarnya (kromosom haploidnya) Individunya disebut bersifat euploid Banyak dijumpai pada tumbuhan, pada hewan dan manusia jarang karena menyebabkan kematian. Salah satu contoh: semangka tanpa biji.
  • 29. • haploid kromosom • (ABC)(ABC)(C) • Dobel Trisomi 2n+1+1 (ABC)(ABC)(B)(C) • Tetrasomi 2n+2 (ABC)(ABC)(C)(C) • Pentasomi 2n+3 (ABC)(ABC)(C)(C)(C)
  • 30. Variasi dalam Euploidi Tipe Euploid Jumlah Genom (n) Komplemen kromosom (ABC merupakan 1 genom) • Monoploid Satu (n) A B C • Diploid Dua (2n) AA BB CC • Poliploid : • Triploid Tiga (3n) AAA BBB CCC • Tetraploid Empat (4n) AAAA BBBB CCCC • Pentaploid Lima (5n) AAAAA BBBBB CCCCC • Heksaploid Enam (6n) AAAAAA BBBBBB CCCCCC • Septaploid Tujuh (7n) AAAAAAA BBBBBBB CCCCCCC
  • 31. 2. ANEUPLOIDI • Ialah suatu keadaan dimana suatu organisme kekurangan atau kelebihan kromosom tertentu • Individu disebut bersifat aneuploid • Biasanya disebabkan karena nondisjunction
  • 32. Variasi dalam aneuploidi • Tipe Formula • Komplemen kromosom • dengan (ABC) sebagai set • Disomi (normal) 2n (ABC)(ABC) • Aneuploid : • Monosomi 2n-1 (ABC)(AB) • Nullisomi 2n-2 (AB)(AB) • Polisomi (ada • tambahan • kromosom): • Trisomi • 2n+1
  • 33. Sindroma Down (trisomi-21) Ciri : • IQ rendah • tubuh pendek • kepala lebar • wajah membulat • kelopak mata memiliki lipatan epikantus mirip orang ‘oriental’ • mulut selalu terbuka Formula kromosom : • Perempuan = 47,XX, +21 • Laki-laki = 47,XY, +21
  • 34.
  • 35. Skema terjadinya individu sindroma Down trisomi-21 lewat nondisjunction selama oogenesis (ND=nondisjunction; MI=meiosis 1; MII= meiosis2)
  • 36. Sindroma Trisomi-18 (Sindroma Edward’s) Ciri : • kelainan pada banyak alat tubuh • telinga rendah • rahang bawah rendah • mulut kecil • tuna mental • ginjal dobel • tulang dada pendek Hanya dijumpai pada anak2, pada dewasa tidak pernah karena mengakibatkan kematian
  • 38. Sindroma Turner Penderita wanita dengan ciri : • Kehilangan 1 kromosom X • Gonad tidak berfungsi dengan baik, tidak memiliki ovarium atau uterus • Tubuh pendek • Tidak punya lipatan pada leher • Wajah menyerupai anak kecil • Dada berukuran kecil • Formula kromosom 45,XO
  • 39. • (atas) Leher • penderita sindrom • Turner tanpa lipatan • kulit dan (bawah) • kembali normal • setelah dioperasi.
  • 41. Sindroma Klinefelter Penderita pria dengan ciri seperti wanita : • tumbuhnya payudara • pertumbuhan rambut kurang • lengan dan kaki ekstrim panjang sehingga seluruh tubuh nampak tinggi • suara tinggi seperti wanita • testis kecil • Genitalia eksterna tampak normal tetapi spermatozoa biasanya tidak dibentuk sehingga individu bersifat steril Formula kromosom : 47,XXY
  • 43. Bagaimana sindrom ini dapat terjadi ?
  • 44. Diagram perkawinan yang menunjukkan terjadinya individu
  • 45. Sindroma Tripel-X Penderita perempuan dengan ciri : • alat kelamin dalam dan payudara tidak berkembang • mental abnormal • menstruasi sangat tidak teratur Formula kromosom : 47,XXX Bagaimana hal ini dapat terjadi?
  • 46. Skema terjadinya wanita tripel-X (47,XXX)
  • 47. Pria XYY Ciri karakteristik : • Agresif • Suka berbuat jahat serta melanggar hukum • Abnormalitas pada alat genitalia luar dan dalam, namun tidak menimbulkan anomali pada tubuh
  • 48.
  • 50. Kelainan genetik lain • Hutchinson-Gilford Progeria Syndrome (HGPS) ditandai dengan penuaan dini dari individu penderitanya • Biasanya hanya bertahan hingga usia 20 th • Penderita memiliki tubuh yang ringkih, seperti orang tua dan mengalami beberapa gangguan sistem tubuh seperti aterosklerosis dan kardiovaskular
  • 51. Disebabkan oleh mutasi titik pada gen LMNA (gen lamin A), mengakibatkan tergantinya sitosin dengan timin sehingga protein lamin A tidak dapat berfungsi dengan baik • Lamin A merupakan protein struktural penyusun inti sel manusia (memperkuat sel) • Jika protein lamin A berubah, maka akan merubah bentuk dan fungsi membran inti sel yang mengakibatkan kematian sel secara prematur.
  • 52.

Editor's Notes

  1. Design by : Rusdi Mustofa, SPd
  2. Design by : Rusdi Mustofa, SPd
  3. Design by : Rusdi Mustofa, SPd