SlideShare a Scribd company logo
Yose Ramda Ilhami
Tatalaksana Syok Kardiogenik
Syok
• Merupakan keadaan fisiologis yang ditandai dengan adanya
penurunan signifikan dari perfusi jaringan sistemik yang berakibat
menurunnya hantaran oksigen jaringan
• Perfusi jaringan tergantung pada resistensi vaskuler sistemik
(SVR) dan curah jantung (CO)
• Ketidak seimbangan antara hantaran dan konsumsi oksigen
yang mengakibatkan kematian sel, kerusakan organ target,
gagal multi sistem organ dan kematian
Klasifikasi
Kardiogenik
Hipovolemik
• Septik
• Anafilaktik
• Neeurogenik
Distributif
Obstruktif
Mekanisme
Syok
Tipe Mekanisme
Hipovolemik Kehilangan darah atau
plasma
Kardiogenik Berkurangnya kemampuan
jantung memompakan darah
Anafilaktik Vasodilatasi sistemik karena
reaksi alergi yang berat
Septik Vasodilatasi karena infeksi
berat
Neurogenik Vasodilatasi karena
kehilangan tonus vasomotor
Mekanisme Syok
Klasifiasi Hemodinamik Syok
Tipe PAP CO SVR
Hemoragik ↓ ↓ ↑
Kardiogenik ↑ ↓ ↑
Distributif ↔↓ ↔↑ ↓
Obstruktif ↑ ↓ ↑
Patofisiologi
• Pelepasan katekolamin 🡪 peningkatan
HR dan kontraktilitas
• Stimulasi simpatik 🡪 peningkatan SVR
dan tekanan arteri
• Vasokonstriksi 🡪 meningkatkan preload
Fase Awal 🡪 CO dipertahankan
• Kegagalan mekanisme kompensasi
• Penurunan CO dan tekanan arteri
• Perubahan pada mikrosirkulasi
Fase akhir
Patofisiologi
• Disfungsi seluler
• Penghantaran oksigen dan
penurunan substrate energi 🡪
metabolisme anaerob, asidosis
metabolik (depresan miokard dan
otot polos) dan gagal organ
• Penurunan penggunaan O2 🡪
menandakan syok irreversibel
Patofisiologi • Mekanisme kompensasi
• Stimulasi sistem saraf
pusat dan medula
adrenal
• Sekresi renin
• Peningkatan sekresi
ADH
• Sekresi glukokortikoid
• Respirasi yang
distimulasi oleh
asidosis
• Komplikasi syok yang
dekompensasi
• Gagal ginjal akut
• ARDS
• Penurunan fungsi
jantung
• Gagal hati
• Infeksi 🡪 septikemia
Gejala dan
Tanda
• Haus, gelisah, capek
• Sering terabaikan
Tanda awal
• Kulit dingin, lembab dan pucat
• Takikardi, oliguria
• Tanda kompensasi
Tanda berikutnya
• Penurunan TD dan aliran darah
• Asidosis
Efek langsung
Contoh Kasus
• Ibu C, 61 tahun datang ke IGD dengan keluhan cepat capek dan sesak
nafas. Riwayat penyakit sebelumnya DM, obesitas dan HT. Suami pasien
juga mengeluhkan pasien sedikit bingung
• Tanda vital : HR 46x/menit, TD 68/32, RR 23, SpO2 95%, afebris
• Labor : Hb 12,1, Leukosit 8.100, BUN 12, Kreatinin 1,0, Troponin 3,1, GD
121
• EKG 🡪 ST elevasi pada II, III, aVF
• Apa tipe syok pada pasien ini?
Definisi
Syok Kardiogenik
Kriteria Klinis
Manifestasi Biokimia
Parameter Hemodinamik
Tanda klinis hipoperfusi, seperti ekstremitas dingin,
oliguria, gangguan mental, pusing, tekanan nadi sempit
Peningkatan kreatinine, asidosis metabolic
dan peningkatan laktat serum
Penurunan cardiac index (CI) dan peningkatan pulmonary
capillary wedge pressure (PCWP)
ESC 2020
Sindrom klinis disebabkan oleh suatu gangguan primer pada
kardiovaskuler dimana ketidakcukupan CO (umumnya dengan
TDS <90 mmHg) berakibat pada suatu keadaan hipoperfusi jaringan
yang mengancam jiwa dan berhubungan dengan gangguan
metabolism oksigen jaringan dan hiperlaktatemia yang mana
tergantung severitasnya dapat berakibat pada disfungsi multi organ
dan kematian
13
• Bueno H. 2018. Clinical Decision Making Toolkit. ACCA
Syok
Kardiogenik
Terjadi pada 5-15% kasus SKA 🡪 bahkan
pada pasien dengan NSTEMI
Kehilangan >40% massa otot ventrikel
Miosit yang berdekatan dengan area
infark rentan mengalami iskemia yang
meluas 🡪 diperlukan terapi lebih awal
Patofisiologi
Gejala dan
Tanda
Pemeriksaan fisik
• TDS <90 mmHg
• HR >100x/menit
• Peningkatan JVP
• S3 gallop
• Ronkhi
• Tanda hipoperfusi – gangguan status
mental, akral dingin, oliguria
Hemodinamik
• penurunan CO
• peningkatan SVR dan penurunan SvO2
Derajat Syok Kardiogenik
European Heart Journal (2019) 40,
2671–2683
H. Thiele, et al. European Heart Journal (2019) 40, 2671-2683
Klasifikasi
Syok
Kardiogenik
Klasifikasi
Syok
Kardiogenik
Manajemen
Algoritma
Manajemen
22
Supportif
Cairan 🡪 cukupkan cairan hingga tekanan atrium kanan 10-14
cmH2O atau PCWP 18-20 mmHg
Koreksi dengan cairan isotonis 1-4 cc/kg dalam 10 menit 🡪
lihat respon HR dan TD 🡪 bila respon lanjutkan pemberian
cairan
Oksigen 🡪 optimalkan oksigenasi (ventilator kalau perlu)
dengan target saturasi >94%
Koreksi imbalans elektrolit dan asam basa
Kontrol irama (pacu jantung, kardioversi)
Vasopressor / Inotropik
• Bertujuan untuk
• Memperbaiki kontraktilitas miokard
• Memperbaiki curah jantung
• Mengoptimalkan tekanan darah dan perfusi jaringan
• Mengurangi kongesti paru
Vasopressor dan Inotropik
Dosis α1 β1 β2 dopamine Heart rate Vasoconstricti
on
Vasodilation Contractility
Norepinephrine 2-40 μg/min
OR
0.05-0.4 μg/kg/min
++++ ++ +++ - + ++++ 0 ++
Dopamine 1-4 μg/kg/min - + - +++ + 0 + +
4-20
μg/kg/min
+ +++ + ++ ++ ++/+++ 0 ++/+++
Epinephrine 20-200
μg/min
++++ ++++ +++ - ++++ ++++ +++ ++++
Phenylephrine 20-200 μg/min +++ - - - 0 +++ 0 0
Vasopressin 0.01-0.03
U/min
Stimulates V1 0 ++++ 0 0
Dobutamine 2-20 μg/kg/min + ++++ ++ - ++ 0 ++ +++/++++
Milrinone 0.375-0.75 μg/kg/min PD-3 inhibitor +++ 0 ++ +
Levosimendan 0.05-0.2
μg/kg/min
Ca sensitizer,
PD-3 inhibitor
+++ 0 ++ +
Dopamin vs Dobutamin
Parameter Dopamin Dobutamin
1
2
3
4
5
Vasokonstriksi perifer
Resistensi perifer
Tekanan darah
Curah jantung
Bendungan paru
Ya
Meningkat
Meningkat
Sedikit meningkat
Ya
Tidak → dilatasi
≈ / rendah
≈
Meningkat banyak
Tidak
Vasopressor
• Norepinefrin
• Bekerja pada reseptor α dan β1 🡪 Vasokontriksi dan stimulasi jantung
• Digunakan pada pasien dengan hipotensi refrakter dengan penurunan SVR
• α (pembuluh darah) → vasokonstriksi → ↑ resistensi perifer total → ↑
tekanan sistol dan diastol.
• β1 ( otot jantung) → efek inotropik positif pada miokardium → ↑ curah
jantung.
Revaskularisas
i
Pada penelitian SHOCK trial 🡪 60%
kematian pada syok kardiogenik
Revaskularisasi berhubungan dengan
penurunan mortalitas
Revaskularisasi emergensi menetralisir
pengaruh CAD
CABG yang dilakukan 🡪 peningkatan
harapan hidup 1 tahun
Fibrinolitik tidak efektif dalam mengurangi
mortalitas karena syok kardiogenik
Revaskularisasi – SHOCK Trial
Support
Sirkulasi
Mekanik
H. Thiele, et al. European Heart Journal (2019) 40, 2671-2683
Kesimpulan
Terdapat beberapa penyebab syok
kardiogenik – paling sering infark
miokard
Terdapat banyak komplikasi dari
syok kardiogenik – harus dilakukan
terapi cepat dan tepat
Beberapa multi modalitas terapi
untuk syok kardiogenik dapat
menurunkan mortalitas
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to KP 2.3.4.5 Tatalaksana Syok Kardiogenik Update 2021.pptx

GAGAL JANTUNG AKUT PPT.pptx
GAGAL JANTUNG AKUT PPT.pptxGAGAL JANTUNG AKUT PPT.pptx
GAGAL JANTUNG AKUT PPT.pptx
LisaSofitriana
 
Manajemen Peningkatan TEKANAN INTRAKRANIAL.ppt
Manajemen Peningkatan TEKANAN INTRAKRANIAL.pptManajemen Peningkatan TEKANAN INTRAKRANIAL.ppt
Manajemen Peningkatan TEKANAN INTRAKRANIAL.ppt
FirstiafinaTiffany1
 
Ppt_syok.pptx
Ppt_syok.pptxPpt_syok.pptx
Ppt_syok.pptx
ssuser9696fe
 
Referat syok interne
Referat syok interneReferat syok interne
Referat syok interne
Amrullah Amrullah
 
Pendekatan Klinis Syok
Pendekatan Klinis SyokPendekatan Klinis Syok
Pendekatan Klinis Syok
Evan Permana
 
Syok kardiogenik
Syok kardiogenikSyok kardiogenik
Syok kardiogenik
Sulistia Rini
 
Konsep Dasar Syok D4 Bidan AJ Ganjil 2023.pdf
Konsep Dasar Syok D4 Bidan AJ Ganjil 2023.pdfKonsep Dasar Syok D4 Bidan AJ Ganjil 2023.pdf
Konsep Dasar Syok D4 Bidan AJ Ganjil 2023.pdf
HeniSaintt
 
PRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptx
PRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptxPRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptx
PRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptx
ssuser04cb93
 
Prevalensi hipertensi meningkat seiring bertambahnya usia dan karena itu adal...
Prevalensi hipertensi meningkat seiring bertambahnya usia dan karena itu adal...Prevalensi hipertensi meningkat seiring bertambahnya usia dan karena itu adal...
Prevalensi hipertensi meningkat seiring bertambahnya usia dan karena itu adal...
Setyawan Pambudi S
 
GANGGUAN_SISTEM_PEREDARAN_DARAH.pptx
GANGGUAN_SISTEM_PEREDARAN_DARAH.pptxGANGGUAN_SISTEM_PEREDARAN_DARAH.pptx
GANGGUAN_SISTEM_PEREDARAN_DARAH.pptx
JuliaArtayani
 
Asuhan Keperawatan Klien dengan decompensasi kordis
Asuhan Keperawatan Klien dengan decompensasi kordisAsuhan Keperawatan Klien dengan decompensasi kordis
Asuhan Keperawatan Klien dengan decompensasi kordis
DidikSusetiyanto
 
PPT SYOK.pptx
PPT SYOK.pptxPPT SYOK.pptx
PPT SYOK.pptx
ellynsari
 
Case neuro
Case neuroCase neuro
Case neuro
anggelina1990
 
206328315-Hipertensi-Power-Point.ppt
206328315-Hipertensi-Power-Point.ppt206328315-Hipertensi-Power-Point.ppt
206328315-Hipertensi-Power-Point.ppt
adindaknt
 
KGD Syok dan Resusistasi Cairan.pptx
KGD Syok dan Resusistasi Cairan.pptxKGD Syok dan Resusistasi Cairan.pptx
KGD Syok dan Resusistasi Cairan.pptx
SukmaSainiPoltekkesM
 
KOMPLIKASI HEMODIALISA perawatan pasien.pptx
KOMPLIKASI HEMODIALISA perawatan pasien.pptxKOMPLIKASI HEMODIALISA perawatan pasien.pptx
KOMPLIKASI HEMODIALISA perawatan pasien.pptx
eric214073
 
ppt hipotensi anestesi.pptx
ppt hipotensi anestesi.pptxppt hipotensi anestesi.pptx
ppt hipotensi anestesi.pptx
AparimintaHerning1
 

Similar to KP 2.3.4.5 Tatalaksana Syok Kardiogenik Update 2021.pptx (20)

GAGAL JANTUNG AKUT PPT.pptx
GAGAL JANTUNG AKUT PPT.pptxGAGAL JANTUNG AKUT PPT.pptx
GAGAL JANTUNG AKUT PPT.pptx
 
Manajemen Peningkatan TEKANAN INTRAKRANIAL.ppt
Manajemen Peningkatan TEKANAN INTRAKRANIAL.pptManajemen Peningkatan TEKANAN INTRAKRANIAL.ppt
Manajemen Peningkatan TEKANAN INTRAKRANIAL.ppt
 
Ppt_syok.pptx
Ppt_syok.pptxPpt_syok.pptx
Ppt_syok.pptx
 
Askep hipertensi
Askep hipertensiAskep hipertensi
Askep hipertensi
 
Referat syok interne
Referat syok interneReferat syok interne
Referat syok interne
 
Pendekatan Klinis Syok
Pendekatan Klinis SyokPendekatan Klinis Syok
Pendekatan Klinis Syok
 
Syok kardiogenik
Syok kardiogenikSyok kardiogenik
Syok kardiogenik
 
Askep jul
Askep julAskep jul
Askep jul
 
Askep jul
Askep julAskep jul
Askep jul
 
Konsep Dasar Syok D4 Bidan AJ Ganjil 2023.pdf
Konsep Dasar Syok D4 Bidan AJ Ganjil 2023.pdfKonsep Dasar Syok D4 Bidan AJ Ganjil 2023.pdf
Konsep Dasar Syok D4 Bidan AJ Ganjil 2023.pdf
 
PRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptx
PRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptxPRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptx
PRESCIL HIPOTENSI TERKENDALI.pptx
 
Prevalensi hipertensi meningkat seiring bertambahnya usia dan karena itu adal...
Prevalensi hipertensi meningkat seiring bertambahnya usia dan karena itu adal...Prevalensi hipertensi meningkat seiring bertambahnya usia dan karena itu adal...
Prevalensi hipertensi meningkat seiring bertambahnya usia dan karena itu adal...
 
GANGGUAN_SISTEM_PEREDARAN_DARAH.pptx
GANGGUAN_SISTEM_PEREDARAN_DARAH.pptxGANGGUAN_SISTEM_PEREDARAN_DARAH.pptx
GANGGUAN_SISTEM_PEREDARAN_DARAH.pptx
 
Asuhan Keperawatan Klien dengan decompensasi kordis
Asuhan Keperawatan Klien dengan decompensasi kordisAsuhan Keperawatan Klien dengan decompensasi kordis
Asuhan Keperawatan Klien dengan decompensasi kordis
 
PPT SYOK.pptx
PPT SYOK.pptxPPT SYOK.pptx
PPT SYOK.pptx
 
Case neuro
Case neuroCase neuro
Case neuro
 
206328315-Hipertensi-Power-Point.ppt
206328315-Hipertensi-Power-Point.ppt206328315-Hipertensi-Power-Point.ppt
206328315-Hipertensi-Power-Point.ppt
 
KGD Syok dan Resusistasi Cairan.pptx
KGD Syok dan Resusistasi Cairan.pptxKGD Syok dan Resusistasi Cairan.pptx
KGD Syok dan Resusistasi Cairan.pptx
 
KOMPLIKASI HEMODIALISA perawatan pasien.pptx
KOMPLIKASI HEMODIALISA perawatan pasien.pptxKOMPLIKASI HEMODIALISA perawatan pasien.pptx
KOMPLIKASI HEMODIALISA perawatan pasien.pptx
 
ppt hipotensi anestesi.pptx
ppt hipotensi anestesi.pptxppt hipotensi anestesi.pptx
ppt hipotensi anestesi.pptx
 

Recently uploaded

CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
LinaJuwairiyah1
 
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxPERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
AndrikIrfani
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
roomahmentari
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAMATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
ratih402596
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
PratiwiZikri
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
nirmalaamir3
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
zirmajulianda1
 

Recently uploaded (8)

CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
 
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxPERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAMATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
 

KP 2.3.4.5 Tatalaksana Syok Kardiogenik Update 2021.pptx

  • 1. Yose Ramda Ilhami Tatalaksana Syok Kardiogenik
  • 2. Syok • Merupakan keadaan fisiologis yang ditandai dengan adanya penurunan signifikan dari perfusi jaringan sistemik yang berakibat menurunnya hantaran oksigen jaringan • Perfusi jaringan tergantung pada resistensi vaskuler sistemik (SVR) dan curah jantung (CO) • Ketidak seimbangan antara hantaran dan konsumsi oksigen yang mengakibatkan kematian sel, kerusakan organ target, gagal multi sistem organ dan kematian
  • 4. Mekanisme Syok Tipe Mekanisme Hipovolemik Kehilangan darah atau plasma Kardiogenik Berkurangnya kemampuan jantung memompakan darah Anafilaktik Vasodilatasi sistemik karena reaksi alergi yang berat Septik Vasodilatasi karena infeksi berat Neurogenik Vasodilatasi karena kehilangan tonus vasomotor
  • 6. Klasifiasi Hemodinamik Syok Tipe PAP CO SVR Hemoragik ↓ ↓ ↑ Kardiogenik ↑ ↓ ↑ Distributif ↔↓ ↔↑ ↓ Obstruktif ↑ ↓ ↑
  • 7. Patofisiologi • Pelepasan katekolamin 🡪 peningkatan HR dan kontraktilitas • Stimulasi simpatik 🡪 peningkatan SVR dan tekanan arteri • Vasokonstriksi 🡪 meningkatkan preload Fase Awal 🡪 CO dipertahankan • Kegagalan mekanisme kompensasi • Penurunan CO dan tekanan arteri • Perubahan pada mikrosirkulasi Fase akhir
  • 8. Patofisiologi • Disfungsi seluler • Penghantaran oksigen dan penurunan substrate energi 🡪 metabolisme anaerob, asidosis metabolik (depresan miokard dan otot polos) dan gagal organ • Penurunan penggunaan O2 🡪 menandakan syok irreversibel
  • 9. Patofisiologi • Mekanisme kompensasi • Stimulasi sistem saraf pusat dan medula adrenal • Sekresi renin • Peningkatan sekresi ADH • Sekresi glukokortikoid • Respirasi yang distimulasi oleh asidosis • Komplikasi syok yang dekompensasi • Gagal ginjal akut • ARDS • Penurunan fungsi jantung • Gagal hati • Infeksi 🡪 septikemia
  • 10. Gejala dan Tanda • Haus, gelisah, capek • Sering terabaikan Tanda awal • Kulit dingin, lembab dan pucat • Takikardi, oliguria • Tanda kompensasi Tanda berikutnya • Penurunan TD dan aliran darah • Asidosis Efek langsung
  • 11. Contoh Kasus • Ibu C, 61 tahun datang ke IGD dengan keluhan cepat capek dan sesak nafas. Riwayat penyakit sebelumnya DM, obesitas dan HT. Suami pasien juga mengeluhkan pasien sedikit bingung • Tanda vital : HR 46x/menit, TD 68/32, RR 23, SpO2 95%, afebris • Labor : Hb 12,1, Leukosit 8.100, BUN 12, Kreatinin 1,0, Troponin 3,1, GD 121 • EKG 🡪 ST elevasi pada II, III, aVF • Apa tipe syok pada pasien ini?
  • 12. Definisi Syok Kardiogenik Kriteria Klinis Manifestasi Biokimia Parameter Hemodinamik Tanda klinis hipoperfusi, seperti ekstremitas dingin, oliguria, gangguan mental, pusing, tekanan nadi sempit Peningkatan kreatinine, asidosis metabolic dan peningkatan laktat serum Penurunan cardiac index (CI) dan peningkatan pulmonary capillary wedge pressure (PCWP) ESC 2020 Sindrom klinis disebabkan oleh suatu gangguan primer pada kardiovaskuler dimana ketidakcukupan CO (umumnya dengan TDS <90 mmHg) berakibat pada suatu keadaan hipoperfusi jaringan yang mengancam jiwa dan berhubungan dengan gangguan metabolism oksigen jaringan dan hiperlaktatemia yang mana tergantung severitasnya dapat berakibat pada disfungsi multi organ dan kematian
  • 13. 13 • Bueno H. 2018. Clinical Decision Making Toolkit. ACCA
  • 14. Syok Kardiogenik Terjadi pada 5-15% kasus SKA 🡪 bahkan pada pasien dengan NSTEMI Kehilangan >40% massa otot ventrikel Miosit yang berdekatan dengan area infark rentan mengalami iskemia yang meluas 🡪 diperlukan terapi lebih awal
  • 16. Gejala dan Tanda Pemeriksaan fisik • TDS <90 mmHg • HR >100x/menit • Peningkatan JVP • S3 gallop • Ronkhi • Tanda hipoperfusi – gangguan status mental, akral dingin, oliguria Hemodinamik • penurunan CO • peningkatan SVR dan penurunan SvO2
  • 17. Derajat Syok Kardiogenik European Heart Journal (2019) 40, 2671–2683 H. Thiele, et al. European Heart Journal (2019) 40, 2671-2683
  • 21.
  • 23.
  • 24. Supportif Cairan 🡪 cukupkan cairan hingga tekanan atrium kanan 10-14 cmH2O atau PCWP 18-20 mmHg Koreksi dengan cairan isotonis 1-4 cc/kg dalam 10 menit 🡪 lihat respon HR dan TD 🡪 bila respon lanjutkan pemberian cairan Oksigen 🡪 optimalkan oksigenasi (ventilator kalau perlu) dengan target saturasi >94% Koreksi imbalans elektrolit dan asam basa Kontrol irama (pacu jantung, kardioversi)
  • 25. Vasopressor / Inotropik • Bertujuan untuk • Memperbaiki kontraktilitas miokard • Memperbaiki curah jantung • Mengoptimalkan tekanan darah dan perfusi jaringan • Mengurangi kongesti paru
  • 26. Vasopressor dan Inotropik Dosis α1 β1 β2 dopamine Heart rate Vasoconstricti on Vasodilation Contractility Norepinephrine 2-40 μg/min OR 0.05-0.4 μg/kg/min ++++ ++ +++ - + ++++ 0 ++ Dopamine 1-4 μg/kg/min - + - +++ + 0 + + 4-20 μg/kg/min + +++ + ++ ++ ++/+++ 0 ++/+++ Epinephrine 20-200 μg/min ++++ ++++ +++ - ++++ ++++ +++ ++++ Phenylephrine 20-200 μg/min +++ - - - 0 +++ 0 0 Vasopressin 0.01-0.03 U/min Stimulates V1 0 ++++ 0 0 Dobutamine 2-20 μg/kg/min + ++++ ++ - ++ 0 ++ +++/++++ Milrinone 0.375-0.75 μg/kg/min PD-3 inhibitor +++ 0 ++ + Levosimendan 0.05-0.2 μg/kg/min Ca sensitizer, PD-3 inhibitor +++ 0 ++ +
  • 27. Dopamin vs Dobutamin Parameter Dopamin Dobutamin 1 2 3 4 5 Vasokonstriksi perifer Resistensi perifer Tekanan darah Curah jantung Bendungan paru Ya Meningkat Meningkat Sedikit meningkat Ya Tidak → dilatasi ≈ / rendah ≈ Meningkat banyak Tidak
  • 28. Vasopressor • Norepinefrin • Bekerja pada reseptor α dan β1 🡪 Vasokontriksi dan stimulasi jantung • Digunakan pada pasien dengan hipotensi refrakter dengan penurunan SVR • α (pembuluh darah) → vasokonstriksi → ↑ resistensi perifer total → ↑ tekanan sistol dan diastol. • β1 ( otot jantung) → efek inotropik positif pada miokardium → ↑ curah jantung.
  • 29. Revaskularisas i Pada penelitian SHOCK trial 🡪 60% kematian pada syok kardiogenik Revaskularisasi berhubungan dengan penurunan mortalitas Revaskularisasi emergensi menetralisir pengaruh CAD CABG yang dilakukan 🡪 peningkatan harapan hidup 1 tahun Fibrinolitik tidak efektif dalam mengurangi mortalitas karena syok kardiogenik
  • 31. Support Sirkulasi Mekanik H. Thiele, et al. European Heart Journal (2019) 40, 2671-2683
  • 32. Kesimpulan Terdapat beberapa penyebab syok kardiogenik – paling sering infark miokard Terdapat banyak komplikasi dari syok kardiogenik – harus dilakukan terapi cepat dan tepat Beberapa multi modalitas terapi untuk syok kardiogenik dapat menurunkan mortalitas