SlideShare a Scribd company logo
EKOSISTEM 
Komponen Biotik
Komponen Biotik ?? 
Bagian ekosistem yang terdiri atas 
makhluk hidup, seperti tumbuhan, 
hewan, ataupun makhluk hidup 
pengurai. 
Komponen biotik dibedakan menjadi 
tiga macam, yaitu produsen, 
konsumen, dan dekomposer 
(pengurai).
Komponen Biotik ?? 
Produsen berfungsi sebagai penghasil 
makanan, konsumen sebagai 
pemakan, dan dekomposer menjadi 
pengurainya.
Produsen 
Produsen merupakan makhluk hidup yang dapat 
menghasilkan bahan organik dari bahan 
anorganik yang sangat dibutuhkan oleh makhluk 
hidup lainnya.
Konsumen 
Konsumen merupakan makhluk hidup yang 
berperan sebagai pemakan bahan organik atau 
energi yang dihasilkan oleh produsen yang 
bertujuan untuk menjaga kelangsungan 
hidupnya. Singkatnya, konsumen adalah 
pemakan. 
Konsumen dapat dibagi menjadi beberapa 
tingkatan, yaitu sebagai berikut.
Konsumen 
1. Konsumen Tingkat Satu 
(konsumen primer) merupakan konsumen 
yang memakan tumbuhan secara langsung, 
misalnya, hewan pemakan tumbuhan 
(herbivor), seperti zooplankton, dll.
Konsumen 
2. Konsumen Tingkat Kedua 
(konsumen sekunder) merupakan konsumen 
yang memakan konsumen tingkat pertama, 
misalnya, burung pemakan ulat dan ular 
pemakan tikus. Biasanya adalah hewan 
pemakan daging (karnivora).
Konsumen 
3. Konsumen Tingkat Ketiga 
(konsumen tersier) merupakan konsumen 
yang memakan konsumen tingkat kedua, 
misalnya, burung elang pemakan ular atau 
burung alap-alap pemakan burung pemakan 
ulat.
Konsumen 
4. Konsumen Tingkat Keempat 
konsumen yang memakan konsumen tingkat 
ketiga. Manusia sebagai pemakan tumbuhan 
dan daging (omnivora) berada pada tingkatan 
konsumen.
Dekomposer (Pengurai) 
Onggokan sampah yang menumpuk akan diurai 
oleh bakteri pembusuk dan jamur. Sisa-sisa 
makanan, bangkai binatang, dan sisa bahan 
organik lainnya akan menjadi makanan bagi 
bakteri pembusuk. Setelah diurai oleh bakteri, 
sisa bahan organik tersebut membusuk menjadi 
komponen penyusun tanah. Tanah menjadi 
subur dan baik untuk ditanami.
Dekomposer (Pengurai) 
Berdasarkan sumber makanan makhluk hidup, 
komponen biotik dapat dibedakan menjadi dua, 
yaitu sebagai berikut.
Makhluk Hidup Autotrof 
Makhluk hidup Autotrof merupakan makhluk 
hidup yang mampu membuat makanan sendiri 
dengan cara mengubah bahan anorganik 
menjadi bahan organik. Makhluk hidup ini 
merupakan semua makhluk hidup yang 
mengandung klorofil sehingga dengan bantuan 
sinar matahari dapat melakukan fotosintesis. 
Contohnya, produsen atau tumbuhan hijau.
Makhluk Hidup Heterotrof 
Makhluk hidup Heterotrof adalah makhluk 
hidup yang tidak dapat membuat makanan 
sendiri karena tidak dapat mengubah bahan 
anorganik menjadi bahan organik. Makhluk 
hidup ini dapat memperoleh makanan dengan 
cara memakan makhluk hidup lain. Contohnya 
makhluk hidup herbivor, karnivor, dan omnivor.

More Related Content

What's hot

Nota rantai makanan
Nota rantai makananNota rantai makanan
Nota rantai makananharila78
 
Rangkuman biologi untuk ulum
Rangkuman biologi untuk ulumRangkuman biologi untuk ulum
Rangkuman biologi untuk ulumcanisius75
 
biologi materi kelas 11 ipa ekosistem bab 9
biologi materi kelas 11 ipa ekosistem bab 9biologi materi kelas 11 ipa ekosistem bab 9
biologi materi kelas 11 ipa ekosistem bab 9
ranjana putri
 
Bab 1 ekologi dan ekosistem (geografi stpm sem3)
Bab 1 ekologi dan ekosistem (geografi stpm sem3)Bab 1 ekologi dan ekosistem (geografi stpm sem3)
Bab 1 ekologi dan ekosistem (geografi stpm sem3)Farhana Aisyah Norzelan
 
Ekologi
EkologiEkologi
Ekologi
ridwan_13
 
Biologi ekosistem
Biologi  ekosistemBiologi  ekosistem
Biologi ekosistemFiona L
 
Makanan dan hubungannya
Makanan dan hubungannya Makanan dan hubungannya
Makanan dan hubungannya
Nursidiq 92
 
Modul tentang rantai makanan (mirnawati)
Modul tentang rantai makanan (mirnawati)Modul tentang rantai makanan (mirnawati)
Modul tentang rantai makanan (mirnawati)
Mirnawatimpi
 
Ppt hewan dan lingkungannya
Ppt hewan dan lingkungannyaPpt hewan dan lingkungannya
Ppt hewan dan lingkungannya
Damaiyani Daranita
 
Ppt ekosistem tema 5
Ppt ekosistem tema 5Ppt ekosistem tema 5
Ppt ekosistem tema 5
AisyahDexNa
 
M.Ardiansyah
M.ArdiansyahM.Ardiansyah
M.Ardiansyah
Ardiansyah201
 
Dasar dasar ekologi hewan
Dasar dasar ekologi hewanDasar dasar ekologi hewan
Dasar dasar ekologi hewanMuhyi Nurrasyid
 
Interaksi dalam ekosistem
Interaksi dalam ekosistemInteraksi dalam ekosistem
Interaksi dalam ekosistemM. Ryum Salumpu
 
Komponen ekosistem, peran dan interaksinya
Komponen ekosistem, peran dan interaksinyaKomponen ekosistem, peran dan interaksinya
Komponen ekosistem, peran dan interaksinyaAgustinus Wiyarno
 

What's hot (18)

Nota rantai makanan
Nota rantai makananNota rantai makanan
Nota rantai makanan
 
Rangkuman biologi untuk ulum
Rangkuman biologi untuk ulumRangkuman biologi untuk ulum
Rangkuman biologi untuk ulum
 
biologi materi kelas 11 ipa ekosistem bab 9
biologi materi kelas 11 ipa ekosistem bab 9biologi materi kelas 11 ipa ekosistem bab 9
biologi materi kelas 11 ipa ekosistem bab 9
 
Bab 1 ekologi dan ekosistem (geografi stpm sem3)
Bab 1 ekologi dan ekosistem (geografi stpm sem3)Bab 1 ekologi dan ekosistem (geografi stpm sem3)
Bab 1 ekologi dan ekosistem (geografi stpm sem3)
 
Ekosistem
EkosistemEkosistem
Ekosistem
 
Ekologi
EkologiEkologi
Ekologi
 
Biologi ekosistem
Biologi  ekosistemBiologi  ekosistem
Biologi ekosistem
 
Makanan dan hubungannya
Makanan dan hubungannya Makanan dan hubungannya
Makanan dan hubungannya
 
Modul tentang rantai makanan (mirnawati)
Modul tentang rantai makanan (mirnawati)Modul tentang rantai makanan (mirnawati)
Modul tentang rantai makanan (mirnawati)
 
Ppt hewan dan lingkungannya
Ppt hewan dan lingkungannyaPpt hewan dan lingkungannya
Ppt hewan dan lingkungannya
 
Ppt media wak kni
Ppt media wak kniPpt media wak kni
Ppt media wak kni
 
Ppt media wak kni
Ppt media wak kniPpt media wak kni
Ppt media wak kni
 
Ppt ekosistem tema 5
Ppt ekosistem tema 5Ppt ekosistem tema 5
Ppt ekosistem tema 5
 
M.Ardiansyah
M.ArdiansyahM.Ardiansyah
M.Ardiansyah
 
Powerpoint mira
Powerpoint miraPowerpoint mira
Powerpoint mira
 
Dasar dasar ekologi hewan
Dasar dasar ekologi hewanDasar dasar ekologi hewan
Dasar dasar ekologi hewan
 
Interaksi dalam ekosistem
Interaksi dalam ekosistemInteraksi dalam ekosistem
Interaksi dalam ekosistem
 
Komponen ekosistem, peran dan interaksinya
Komponen ekosistem, peran dan interaksinyaKomponen ekosistem, peran dan interaksinya
Komponen ekosistem, peran dan interaksinya
 

Similar to Komponen Biotik

habitat.pptx
habitat.pptxhabitat.pptx
habitat.pptx
RonaYulianMarudur
 
Presentasi kelompok 1 ipa
Presentasi kelompok 1 ipaPresentasi kelompok 1 ipa
Presentasi kelompok 1 ipa
andi_may
 
Komponen biotik
Komponen biotikKomponen biotik
Komponen biotik
Putri Aisyah
 
Komponen-komponen ekosistem (IPA SMK kelas XII)
Komponen-komponen ekosistem (IPA SMK kelas XII)Komponen-komponen ekosistem (IPA SMK kelas XII)
Komponen-komponen ekosistem (IPA SMK kelas XII)
Hendry Nugroho
 
Makalah copy
Makalah   copyMakalah   copy
Makalah copy
andreanapulu
 
Ppt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring Makanan
Ppt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring MakananPpt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring Makanan
Ppt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring Makanan
Satria Nurtirta
 
Interaksi makh hidup pertemuan 4
Interaksi makh hidup pertemuan 4Interaksi makh hidup pertemuan 4
Interaksi makh hidup pertemuan 4
Meli Fitriani
 
Bahan ajar ekosistem
Bahan ajar ekosistemBahan ajar ekosistem
Bahan ajar ekosistem
chie chie
 
Biologi (ekosistem)
Biologi (ekosistem)Biologi (ekosistem)
Biologi (ekosistem)tikha12
 
Geografi lingkungan hidup Rizal sutisna
Geografi lingkungan hidup Rizal sutisnaGeografi lingkungan hidup Rizal sutisna
Geografi lingkungan hidup Rizal sutisna
Rizal Sutisna
 
Rantai makanan dan jaring jaring makanan
Rantai makanan dan jaring jaring makananRantai makanan dan jaring jaring makanan
Rantai makanan dan jaring jaring makanan
Putri Aisyah
 
fdokumen.com_rantai-makanan-dan-jaring-jaring-makanan.pdf
fdokumen.com_rantai-makanan-dan-jaring-jaring-makanan.pdffdokumen.com_rantai-makanan-dan-jaring-jaring-makanan.pdf
fdokumen.com_rantai-makanan-dan-jaring-jaring-makanan.pdf
AniKhanifatun1
 
Aliran energi dan siklus kehidupan dalam ekosistem [kel 3&4 (x)]
Aliran energi dan siklus kehidupan dalam ekosistem [kel 3&4 (x)]Aliran energi dan siklus kehidupan dalam ekosistem [kel 3&4 (x)]
Aliran energi dan siklus kehidupan dalam ekosistem [kel 3&4 (x)]
Nabila Arifannisa
 
BAB-1-Makhluk-Hidup-dan-Lingkungannya.pptx
BAB-1-Makhluk-Hidup-dan-Lingkungannya.pptxBAB-1-Makhluk-Hidup-dan-Lingkungannya.pptx
BAB-1-Makhluk-Hidup-dan-Lingkungannya.pptx
RimaPutriFebriana1
 
1. MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA DIANA.pdf
1. MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA DIANA.pdf1. MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA DIANA.pdf
1. MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA DIANA.pdf
Yudiana Aprilina II
 
01 ekologi 1
01 ekologi 101 ekologi 1
01 ekologi 1
Irma Suryani
 
PTT Ekosistem, Sumber Daya Alam dan Lingkungannya
PTT Ekosistem, Sumber Daya Alam dan LingkungannyaPTT Ekosistem, Sumber Daya Alam dan Lingkungannya
PTT Ekosistem, Sumber Daya Alam dan Lingkungannya
Febri Irwanta
 

Similar to Komponen Biotik (20)

habitat.pptx
habitat.pptxhabitat.pptx
habitat.pptx
 
Presentasi kelompok 1 ipa
Presentasi kelompok 1 ipaPresentasi kelompok 1 ipa
Presentasi kelompok 1 ipa
 
Komponen biotik
Komponen biotikKomponen biotik
Komponen biotik
 
Komponen-komponen ekosistem (IPA SMK kelas XII)
Komponen-komponen ekosistem (IPA SMK kelas XII)Komponen-komponen ekosistem (IPA SMK kelas XII)
Komponen-komponen ekosistem (IPA SMK kelas XII)
 
Makalah copy
Makalah   copyMakalah   copy
Makalah copy
 
Ppt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring Makanan
Ppt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring MakananPpt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring Makanan
Ppt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring Makanan
 
Interaksi makh hidup pertemuan 4
Interaksi makh hidup pertemuan 4Interaksi makh hidup pertemuan 4
Interaksi makh hidup pertemuan 4
 
Bahan ajar ekosistem
Bahan ajar ekosistemBahan ajar ekosistem
Bahan ajar ekosistem
 
Biologi (ekosistem)
Biologi (ekosistem)Biologi (ekosistem)
Biologi (ekosistem)
 
Geografi lingkungan hidup Rizal sutisna
Geografi lingkungan hidup Rizal sutisnaGeografi lingkungan hidup Rizal sutisna
Geografi lingkungan hidup Rizal sutisna
 
Rantai makanan dan jaring jaring makanan
Rantai makanan dan jaring jaring makananRantai makanan dan jaring jaring makanan
Rantai makanan dan jaring jaring makanan
 
fdokumen.com_rantai-makanan-dan-jaring-jaring-makanan.pdf
fdokumen.com_rantai-makanan-dan-jaring-jaring-makanan.pdffdokumen.com_rantai-makanan-dan-jaring-jaring-makanan.pdf
fdokumen.com_rantai-makanan-dan-jaring-jaring-makanan.pdf
 
Aliran energi dan siklus kehidupan dalam ekosistem [kel 3&4 (x)]
Aliran energi dan siklus kehidupan dalam ekosistem [kel 3&4 (x)]Aliran energi dan siklus kehidupan dalam ekosistem [kel 3&4 (x)]
Aliran energi dan siklus kehidupan dalam ekosistem [kel 3&4 (x)]
 
Ekologi
EkologiEkologi
Ekologi
 
Ekosistem
EkosistemEkosistem
Ekosistem
 
Ekosistem
EkosistemEkosistem
Ekosistem
 
BAB-1-Makhluk-Hidup-dan-Lingkungannya.pptx
BAB-1-Makhluk-Hidup-dan-Lingkungannya.pptxBAB-1-Makhluk-Hidup-dan-Lingkungannya.pptx
BAB-1-Makhluk-Hidup-dan-Lingkungannya.pptx
 
1. MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA DIANA.pdf
1. MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA DIANA.pdf1. MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA DIANA.pdf
1. MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA DIANA.pdf
 
01 ekologi 1
01 ekologi 101 ekologi 1
01 ekologi 1
 
PTT Ekosistem, Sumber Daya Alam dan Lingkungannya
PTT Ekosistem, Sumber Daya Alam dan LingkungannyaPTT Ekosistem, Sumber Daya Alam dan Lingkungannya
PTT Ekosistem, Sumber Daya Alam dan Lingkungannya
 

Recently uploaded

NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 

Recently uploaded (20)

NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 

Komponen Biotik

  • 2. Komponen Biotik ?? Bagian ekosistem yang terdiri atas makhluk hidup, seperti tumbuhan, hewan, ataupun makhluk hidup pengurai. Komponen biotik dibedakan menjadi tiga macam, yaitu produsen, konsumen, dan dekomposer (pengurai).
  • 3. Komponen Biotik ?? Produsen berfungsi sebagai penghasil makanan, konsumen sebagai pemakan, dan dekomposer menjadi pengurainya.
  • 4. Produsen Produsen merupakan makhluk hidup yang dapat menghasilkan bahan organik dari bahan anorganik yang sangat dibutuhkan oleh makhluk hidup lainnya.
  • 5. Konsumen Konsumen merupakan makhluk hidup yang berperan sebagai pemakan bahan organik atau energi yang dihasilkan oleh produsen yang bertujuan untuk menjaga kelangsungan hidupnya. Singkatnya, konsumen adalah pemakan. Konsumen dapat dibagi menjadi beberapa tingkatan, yaitu sebagai berikut.
  • 6. Konsumen 1. Konsumen Tingkat Satu (konsumen primer) merupakan konsumen yang memakan tumbuhan secara langsung, misalnya, hewan pemakan tumbuhan (herbivor), seperti zooplankton, dll.
  • 7. Konsumen 2. Konsumen Tingkat Kedua (konsumen sekunder) merupakan konsumen yang memakan konsumen tingkat pertama, misalnya, burung pemakan ulat dan ular pemakan tikus. Biasanya adalah hewan pemakan daging (karnivora).
  • 8. Konsumen 3. Konsumen Tingkat Ketiga (konsumen tersier) merupakan konsumen yang memakan konsumen tingkat kedua, misalnya, burung elang pemakan ular atau burung alap-alap pemakan burung pemakan ulat.
  • 9. Konsumen 4. Konsumen Tingkat Keempat konsumen yang memakan konsumen tingkat ketiga. Manusia sebagai pemakan tumbuhan dan daging (omnivora) berada pada tingkatan konsumen.
  • 10. Dekomposer (Pengurai) Onggokan sampah yang menumpuk akan diurai oleh bakteri pembusuk dan jamur. Sisa-sisa makanan, bangkai binatang, dan sisa bahan organik lainnya akan menjadi makanan bagi bakteri pembusuk. Setelah diurai oleh bakteri, sisa bahan organik tersebut membusuk menjadi komponen penyusun tanah. Tanah menjadi subur dan baik untuk ditanami.
  • 11. Dekomposer (Pengurai) Berdasarkan sumber makanan makhluk hidup, komponen biotik dapat dibedakan menjadi dua, yaitu sebagai berikut.
  • 12. Makhluk Hidup Autotrof Makhluk hidup Autotrof merupakan makhluk hidup yang mampu membuat makanan sendiri dengan cara mengubah bahan anorganik menjadi bahan organik. Makhluk hidup ini merupakan semua makhluk hidup yang mengandung klorofil sehingga dengan bantuan sinar matahari dapat melakukan fotosintesis. Contohnya, produsen atau tumbuhan hijau.
  • 13. Makhluk Hidup Heterotrof Makhluk hidup Heterotrof adalah makhluk hidup yang tidak dapat membuat makanan sendiri karena tidak dapat mengubah bahan anorganik menjadi bahan organik. Makhluk hidup ini dapat memperoleh makanan dengan cara memakan makhluk hidup lain. Contohnya makhluk hidup herbivor, karnivor, dan omnivor.