SlideShare a Scribd company logo
BERANDA
MATERI
TENTANG
Menjelaskan definisi,
manfaat, sejarah serta
kegunaan unsur- unsur
golongan V A dalam
kehidupan sehari- hari.
1. Menjelaskan definisi unsur golongan
V A.
2. Mengindentifikasi bahan yang
terkandung didalamnya.
3. Menjelaskan sejarah unsur golongan
V A.
4. Menjelaskan manfaat unsur
golongan V A dalam kehidupan.
1. Siswa dapat memahami dan
mendeskripsikan unsur
golongan V A.
2. Siswa mampu menjelaskan
unsur golongan V A.
GOLONGAN VA
 Semua komponen-komponen dari
unsur ini mempunyai:
 5 elektron pada kulit terluarnya,
 2 elektron terletak di subkulit s dan
 3 terletak di subkulit p sehingga
kekurangan 3 elektron di kulit terluar.
 Terdiri dari Nitrogen (N), Fosfor (P),
Arsen (As), Antimon (Sb), dan Bismuth
(Bi).
NITROGEN (N)
 Nitrogen : suatu unsur kimia dalam tabel periodik yang
memiliki lambang N dan nomor atom 7.
 Dinamakan zat lemas karena zat ini bersifat malas, tidak
aktif bereaksi dengan unsur lainnya.
 Nitrogen mengisi 78,08 persen atmosfir bumi dan
terdapat dalam banyak jaringan hidup.
 Zat lemas membentuk banyak senyawa penting seperti
asam amino, amoniak, asam nitrat, dan sianida.
FOSFOR (P)
 Fosfor : suatu unsur kimia dengan nomor
atom 15 dan massa atom 30,9738.
 Terdapat 3 jenis fosfor yaitu: fosfor putih,
fosfor kuning, dan fosfor merah atau ungu.
 Unsur ini mempunyai titik lebur 44,1° C
dan titik didih 280° C. Ditemukan pada
tahun 1669 oleh H. Brand.
ARSEN (AS)
 Arsen : suatu unsur kimia dengan simbol
As dan nomor atom 33.
 Arsenik secara kimiawi memiliki
karakteristik yang serupa dengan Fosfor,
ketika dipanaskan, arsenik akan cepat
teroksidasi menjadi oksida arsenik, yang
berbau seperti bau bawang putih.
ANTIMON(SB)
 Antimon : suatu unsur kimia dengan
lambang Sb dan nomor atom 5.
 Antimon merupakan metaloid dan
mempunyai empat alotropi bentuk.
 Bentuk stabil antimon adalah logam biru-
putih. Antimoni kuning dan hitam adalah
logam tak stabil.
BISMUTH(BI)
 Bismuth : suatu unsur kimia dengan lambang
Bi dan nomor atom 83.
 Logam dengan kristal trivalen ini memiliki sifat
kimia mirip dengan Arsen dan Antimon dari
semua jenis logam.
 NITROGEN
1. Gas tanpa warna.
2. Tidak berbau.
3. Tidak berasa.
4. Gas diatomik.
5. Bukan logam yang
stabil.
6. Sangat sulit bereaksi
dengan
unsur/senyawa lain.
 FOSFOR
1. Berwarna putih
kekuningan.
2. Tidak terdapat bebas.
3. Banyak sekali dikerak
bumi dalam
kombinasi dengan
unsur lain.
4. Terdapat dalam
mineral.
 ARSEN
1. Beracun.
2. Memiliki 3
bentuk
alatropik
(kuning, hitam,
abu-abu).
3. Zat dasar
berbentuk
padat.
 ANTIMON
1. Berwarna
putih ke
perakan.
2. Berbentuk
kristal padat
yang rapuh.
3. Daya hantar
listrik dan
panasnya
lemah.
 BISMUT
1. Bersifat diamagnetik.
2. Tidak berbahaya.
3. Jika dibakar nyala
berwarna biru.
SEJARAH
Nitrogen Fosfor Arsen
Antimon Bismut
 Nitrogen (Latin nitrum,
Bahasa Yunani Nitron
berarti "soda asli",
"gen", "pembentukan")
secara resmi ditemukan
oleh Daniel Rutherford
pada 1772, yang
menyebutnya udara
beracun atau udara
tetap.
 Gas nitrogen bersifat
cukup lemas sehingga
dinamakan oleh Antoine
Lavoisier sebagai azote
yang bermaksud “tak
bernyawa”.
 Fosfor (berasal dari
bahasa Yunani,
phosphoros, yang
memiliki cahaya.
 Ditemukan secara
tidak sengaja dalam
percobaan menggali
bebatuan oleh
ilmuwan asal
Jerman, Brand
tahun 1669.
 Kata arsen dipinjam
dari bahasa Persia
yaitu zarnik yang
berarti orpimen
kuning.
 Zaman dahulu
bahan ini sering
digunakan untuk
membunuh karena
daya bunuhnya
yang luar biasa
serta sulit untuk di
deteksi maka
arsenik disebut raja
dari semua racun.
 Antimon
(Yunani: anti plus
monos, logam yang
tidak ditemukan
sendiri).
 Antimon telah
diketahui dalam
berbagai senyawa
sejak zaman kuno.
Ia juga diketahui
sebagai logam pada
awal abad ke-17.
 Bismuth (bahasa latin
bisemutun, dan bahasa
Jerman Wismuth).
 Pada awalnya
membingungkan dengan
timah dan timbal dimana
dia mempunyai kemiripan
dengan elemen itu.
 Claude Francois Geoffroy
menunjukkan di tahun
1753 bahwa logam ini
berbeda dengan timbal.
MANFAAT
Arsen
Nitrogen
Antimon
Bismut
Fosfor
 Nitrogen
- Menbuat pupuk
nitrogen.
- Sebagai pendingin,
misalnya pada industri
pengolah makanan.
- Membuat ruang inert
untuk menyimpan zat-
zat eksplosif.
- Sebagai bahan – bahan
peledak.
 Fosfor
- Memproduksi asam
fosfat.
- Fosfor merah untuk
membuat korek api.
- Dalam tubuh manusia,
fosfor terdapat pada
nukleat yaitu DNA dan
RNA, dan kalsium fosfat
sebagai senyawa utama
penyusun matriks
tulang.
 Arsen
- Sebagai transistor yaitu
digunakan sebagai bahan
laser untuk
mengkonversi listrik ke
cahaya koheren secara
langsung.
 Antimon
- Penguat timbal untuk
baterai.
 Bismuth
- Pembuatan bahan
kosmetik.
Contoh Soal:
1. Apa saja wujud unsur golongan
VA pada suhu kamar ?
Jawab:
Wujud unsur golongan VA pada suhu
kamar yaitu:
Nitrogen berwujud gas.
Fosfor berwujud padat.
Arsen berwujud cair.
Uji Kompetensi:
1. Fosfor yang
berbentuk
tetrahedral
adalah...
a. Fosfor merah
b. Fosfor putih
c. Fosfor hitam
d. Fosfor merah
dan putih
2. Unsur kimia yang
terdapat pada
DNA dan RNA
manusia yaitu...
a. Nitrogen
b. Antimon
c. Bismuth
d. Fosfor
Jawab :
1. b. Fosfor putih
2. d. Fosfor
Referensi :
• Wikipedia
• Utami, Budi. 2009. Kimia untuk
SMA/MA Kelas XII. Jakarta :
Pusat Perbukuan, Depdiknas.
• www.chem-is-try.org
Penyusun :
Delima Manurung
Dinda Aulia Rakhim
Dita Permanasari
Dwi Muliahani Rizki
Ika Maulina
Khairunnisa
THANK YOU


More Related Content

What's hot

Golongan VIIA (HALOGEN)
Golongan VIIA (HALOGEN)Golongan VIIA (HALOGEN)
Golongan VIIA (HALOGEN)
Jujun Muhamad Jubaerudin
 
kimia unsur Periode 3
kimia unsur Periode 3kimia unsur Periode 3
kimia unsur Periode 3
Rifqi Pramudianto
 
Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4
Ghozali Rois
 
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogenKelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
nailaamaliaa
 
Kimia Unsur - Periode 3
Kimia Unsur - Periode 3Kimia Unsur - Periode 3
Kimia Unsur - Periode 3
FiKi_16
 
Proses pembuatan oksigen, nitrogen, dan sulfur
Proses pembuatan oksigen, nitrogen, dan sulfurProses pembuatan oksigen, nitrogen, dan sulfur
Proses pembuatan oksigen, nitrogen, dan sulfur
putrisagut
 
Logam Alkali Tanah
Logam Alkali TanahLogam Alkali Tanah
Logam Alkali Tanah
Dini Rohmah
 
Kimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas mulia
Kimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas muliaKimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas mulia
Kimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas mulia
Hariyani P
 
Unsur transisi periode ke empat
Unsur transisi periode ke empatUnsur transisi periode ke empat
Unsur transisi periode ke empatIrma Bakkara
 
Sifat unsur transisi periode ke empat
Sifat unsur transisi periode ke empatSifat unsur transisi periode ke empat
Sifat unsur transisi periode ke empat
Wina Fajriatin
 
Golongan vii a halogen
Golongan vii a halogenGolongan vii a halogen
Golongan vii a halogen
ila ila
 
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Eva Rahma Indriyani
 
Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )
Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )
Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )
Dwi Andriani
 
Kelompok v chemistry - unsur golongan va
Kelompok v   chemistry - unsur golongan vaKelompok v   chemistry - unsur golongan va
Kelompok v chemistry - unsur golongan va
Isna Nina Bobo
 
Logam Alkali
Logam AlkaliLogam Alkali
Logam Alkali
Galuh Pratiwi
 
Titanium ppt
Titanium pptTitanium ppt
Titanium ppt
Aditya Dwiaji
 
Sintesis gas hidrogen
Sintesis gas hidrogenSintesis gas hidrogen
Sintesis gas hidrogen
Nhinie Geperchi
 

What's hot (20)

Golongan VIIA (HALOGEN)
Golongan VIIA (HALOGEN)Golongan VIIA (HALOGEN)
Golongan VIIA (HALOGEN)
 
kimia unsur Periode 3
kimia unsur Periode 3kimia unsur Periode 3
kimia unsur Periode 3
 
Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4
 
Ion kompleks
Ion kompleksIon kompleks
Ion kompleks
 
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogenKelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
 
Kimia Unsur - Periode 3
Kimia Unsur - Periode 3Kimia Unsur - Periode 3
Kimia Unsur - Periode 3
 
Proses pembuatan oksigen, nitrogen, dan sulfur
Proses pembuatan oksigen, nitrogen, dan sulfurProses pembuatan oksigen, nitrogen, dan sulfur
Proses pembuatan oksigen, nitrogen, dan sulfur
 
Logam Alkali Tanah
Logam Alkali TanahLogam Alkali Tanah
Logam Alkali Tanah
 
Kimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas mulia
Kimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas muliaKimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas mulia
Kimia unsur alkali, alkali tanah, halogen dan gas mulia
 
Unsur transisi periode ke empat
Unsur transisi periode ke empatUnsur transisi periode ke empat
Unsur transisi periode ke empat
 
Periode ketiga ppt
Periode ketiga pptPeriode ketiga ppt
Periode ketiga ppt
 
Sifat unsur transisi periode ke empat
Sifat unsur transisi periode ke empatSifat unsur transisi periode ke empat
Sifat unsur transisi periode ke empat
 
Golongan vii a halogen
Golongan vii a halogenGolongan vii a halogen
Golongan vii a halogen
 
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
 
Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )
Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )
Ppt kimia ( unsur unsur transisi perioda 4 )
 
Kelompok v chemistry - unsur golongan va
Kelompok v   chemistry - unsur golongan vaKelompok v   chemistry - unsur golongan va
Kelompok v chemistry - unsur golongan va
 
Logam Alkali
Logam AlkaliLogam Alkali
Logam Alkali
 
Ppt halogen
Ppt halogenPpt halogen
Ppt halogen
 
Titanium ppt
Titanium pptTitanium ppt
Titanium ppt
 
Sintesis gas hidrogen
Sintesis gas hidrogenSintesis gas hidrogen
Sintesis gas hidrogen
 

Similar to Kimia gol 5 a

Golongan v a presen
Golongan v a presenGolongan v a presen
Golongan v a presen
wahyu wibowo
 
Metaloid
MetaloidMetaloid
Metaloid
Yoga Pratama
 
Unsur senyawa-dan-campuran
Unsur senyawa-dan-campuranUnsur senyawa-dan-campuran
Unsur senyawa-dan-campuranEKO SUPRIYADI
 
Unsur senyawa-dan-campuran
Unsur senyawa-dan-campuranUnsur senyawa-dan-campuran
Unsur senyawa-dan-campuranEko Supriyadi
 
Presentasi kelompok 1 (mk kimia unsur)
Presentasi kelompok 1 (mk kimia unsur)Presentasi kelompok 1 (mk kimia unsur)
Presentasi kelompok 1 (mk kimia unsur)Edi Mikrianto
 
Sifat unsur golongan utama
Sifat unsur golongan utamaSifat unsur golongan utama
Sifat unsur golongan utama
Daniele Tegar Abadi
 
ppt_unsur_kimia_ppt.ppt
ppt_unsur_kimia_ppt.pptppt_unsur_kimia_ppt.ppt
ppt_unsur_kimia_ppt.ppt
RiaCharo
 
MAKALAH UNSUR-UNSUR PERIODE KETIGA.docx
MAKALAH UNSUR-UNSUR PERIODE KETIGA.docxMAKALAH UNSUR-UNSUR PERIODE KETIGA.docx
MAKALAH UNSUR-UNSUR PERIODE KETIGA.docx
Rahmat Hidayat
 
Kompetensi kimia
Kompetensi kimiaKompetensi kimia
Kompetensi kimia
Raphael Shawn
 
(2.a) Zat dan perubahannya.pptx
(2.a)  Zat  dan perubahannya.pptx(2.a)  Zat  dan perubahannya.pptx
(2.a) Zat dan perubahannya.pptx
odinmr
 
bab 4. Unsur transisi periode 3 dan 4.pdf
bab 4. Unsur transisi periode 3 dan 4.pdfbab 4. Unsur transisi periode 3 dan 4.pdf
bab 4. Unsur transisi periode 3 dan 4.pdf
kbmindah
 
2 unsur senyawa-dan-campuran
2 unsur senyawa-dan-campuran2 unsur senyawa-dan-campuran
2 unsur senyawa-dan-campuran
Mario Yuven
 
Karya ilmiah fosfor
Karya ilmiah fosforKarya ilmiah fosfor
Karya ilmiah fosfor
Achmad Amiruddin
 
Presentase Unsur-unsur periode 3 kelas 12 sma
Presentase Unsur-unsur periode 3 kelas 12 smaPresentase Unsur-unsur periode 3 kelas 12 sma
Presentase Unsur-unsur periode 3 kelas 12 sma
Annisasylvia3
 
Unsur Senyawa dan Campuran
Unsur Senyawa dan CampuranUnsur Senyawa dan Campuran
Unsur Senyawa dan Campuran
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Modul unsur, senyawa dan campuran nurul
Modul unsur, senyawa dan campuran nurulModul unsur, senyawa dan campuran nurul
Modul unsur, senyawa dan campuran nurul
omalie
 
Unsur Senyawa dan Campuran
Unsur Senyawa dan CampuranUnsur Senyawa dan Campuran
Unsur Senyawa dan Campuran
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Unsur transisi periode ke 4 (xii mipa 3) kel. 6
Unsur transisi periode ke 4 (xii mipa 3) kel. 6Unsur transisi periode ke 4 (xii mipa 3) kel. 6
Unsur transisi periode ke 4 (xii mipa 3) kel. 6
zidanezahrontiktok
 
Klasifikasi Zat.pdf
Klasifikasi Zat.pdfKlasifikasi Zat.pdf
Klasifikasi Zat.pdf
yudiprakasa
 

Similar to Kimia gol 5 a (20)

Golongan v a presen
Golongan v a presenGolongan v a presen
Golongan v a presen
 
Metaloid
MetaloidMetaloid
Metaloid
 
Unsur senyawa-dan-campuran
Unsur senyawa-dan-campuranUnsur senyawa-dan-campuran
Unsur senyawa-dan-campuran
 
Unsur senyawa-dan-campuran
Unsur senyawa-dan-campuranUnsur senyawa-dan-campuran
Unsur senyawa-dan-campuran
 
Presentasi kelompok 1 (mk kimia unsur)
Presentasi kelompok 1 (mk kimia unsur)Presentasi kelompok 1 (mk kimia unsur)
Presentasi kelompok 1 (mk kimia unsur)
 
Sifat unsur golongan utama
Sifat unsur golongan utamaSifat unsur golongan utama
Sifat unsur golongan utama
 
Makalah fosfor
Makalah fosforMakalah fosfor
Makalah fosfor
 
ppt_unsur_kimia_ppt.ppt
ppt_unsur_kimia_ppt.pptppt_unsur_kimia_ppt.ppt
ppt_unsur_kimia_ppt.ppt
 
MAKALAH UNSUR-UNSUR PERIODE KETIGA.docx
MAKALAH UNSUR-UNSUR PERIODE KETIGA.docxMAKALAH UNSUR-UNSUR PERIODE KETIGA.docx
MAKALAH UNSUR-UNSUR PERIODE KETIGA.docx
 
Kompetensi kimia
Kompetensi kimiaKompetensi kimia
Kompetensi kimia
 
(2.a) Zat dan perubahannya.pptx
(2.a)  Zat  dan perubahannya.pptx(2.a)  Zat  dan perubahannya.pptx
(2.a) Zat dan perubahannya.pptx
 
bab 4. Unsur transisi periode 3 dan 4.pdf
bab 4. Unsur transisi periode 3 dan 4.pdfbab 4. Unsur transisi periode 3 dan 4.pdf
bab 4. Unsur transisi periode 3 dan 4.pdf
 
2 unsur senyawa-dan-campuran
2 unsur senyawa-dan-campuran2 unsur senyawa-dan-campuran
2 unsur senyawa-dan-campuran
 
Karya ilmiah fosfor
Karya ilmiah fosforKarya ilmiah fosfor
Karya ilmiah fosfor
 
Presentase Unsur-unsur periode 3 kelas 12 sma
Presentase Unsur-unsur periode 3 kelas 12 smaPresentase Unsur-unsur periode 3 kelas 12 sma
Presentase Unsur-unsur periode 3 kelas 12 sma
 
Unsur Senyawa dan Campuran
Unsur Senyawa dan CampuranUnsur Senyawa dan Campuran
Unsur Senyawa dan Campuran
 
Modul unsur, senyawa dan campuran nurul
Modul unsur, senyawa dan campuran nurulModul unsur, senyawa dan campuran nurul
Modul unsur, senyawa dan campuran nurul
 
Unsur Senyawa dan Campuran
Unsur Senyawa dan CampuranUnsur Senyawa dan Campuran
Unsur Senyawa dan Campuran
 
Unsur transisi periode ke 4 (xii mipa 3) kel. 6
Unsur transisi periode ke 4 (xii mipa 3) kel. 6Unsur transisi periode ke 4 (xii mipa 3) kel. 6
Unsur transisi periode ke 4 (xii mipa 3) kel. 6
 
Klasifikasi Zat.pdf
Klasifikasi Zat.pdfKlasifikasi Zat.pdf
Klasifikasi Zat.pdf
 

Kimia gol 5 a

  • 2. Menjelaskan definisi, manfaat, sejarah serta kegunaan unsur- unsur golongan V A dalam kehidupan sehari- hari.
  • 3. 1. Menjelaskan definisi unsur golongan V A. 2. Mengindentifikasi bahan yang terkandung didalamnya. 3. Menjelaskan sejarah unsur golongan V A. 4. Menjelaskan manfaat unsur golongan V A dalam kehidupan.
  • 4. 1. Siswa dapat memahami dan mendeskripsikan unsur golongan V A. 2. Siswa mampu menjelaskan unsur golongan V A.
  • 5.
  • 6. GOLONGAN VA  Semua komponen-komponen dari unsur ini mempunyai:  5 elektron pada kulit terluarnya,  2 elektron terletak di subkulit s dan  3 terletak di subkulit p sehingga kekurangan 3 elektron di kulit terluar.  Terdiri dari Nitrogen (N), Fosfor (P), Arsen (As), Antimon (Sb), dan Bismuth (Bi).
  • 7. NITROGEN (N)  Nitrogen : suatu unsur kimia dalam tabel periodik yang memiliki lambang N dan nomor atom 7.  Dinamakan zat lemas karena zat ini bersifat malas, tidak aktif bereaksi dengan unsur lainnya.  Nitrogen mengisi 78,08 persen atmosfir bumi dan terdapat dalam banyak jaringan hidup.  Zat lemas membentuk banyak senyawa penting seperti asam amino, amoniak, asam nitrat, dan sianida.
  • 8. FOSFOR (P)  Fosfor : suatu unsur kimia dengan nomor atom 15 dan massa atom 30,9738.  Terdapat 3 jenis fosfor yaitu: fosfor putih, fosfor kuning, dan fosfor merah atau ungu.  Unsur ini mempunyai titik lebur 44,1° C dan titik didih 280° C. Ditemukan pada tahun 1669 oleh H. Brand.
  • 9. ARSEN (AS)  Arsen : suatu unsur kimia dengan simbol As dan nomor atom 33.  Arsenik secara kimiawi memiliki karakteristik yang serupa dengan Fosfor, ketika dipanaskan, arsenik akan cepat teroksidasi menjadi oksida arsenik, yang berbau seperti bau bawang putih.
  • 10. ANTIMON(SB)  Antimon : suatu unsur kimia dengan lambang Sb dan nomor atom 5.  Antimon merupakan metaloid dan mempunyai empat alotropi bentuk.  Bentuk stabil antimon adalah logam biru- putih. Antimoni kuning dan hitam adalah logam tak stabil.
  • 11. BISMUTH(BI)  Bismuth : suatu unsur kimia dengan lambang Bi dan nomor atom 83.  Logam dengan kristal trivalen ini memiliki sifat kimia mirip dengan Arsen dan Antimon dari semua jenis logam.
  • 12.  NITROGEN 1. Gas tanpa warna. 2. Tidak berbau. 3. Tidak berasa. 4. Gas diatomik. 5. Bukan logam yang stabil. 6. Sangat sulit bereaksi dengan unsur/senyawa lain.  FOSFOR 1. Berwarna putih kekuningan. 2. Tidak terdapat bebas. 3. Banyak sekali dikerak bumi dalam kombinasi dengan unsur lain. 4. Terdapat dalam mineral.
  • 13.  ARSEN 1. Beracun. 2. Memiliki 3 bentuk alatropik (kuning, hitam, abu-abu). 3. Zat dasar berbentuk padat.  ANTIMON 1. Berwarna putih ke perakan. 2. Berbentuk kristal padat yang rapuh. 3. Daya hantar listrik dan panasnya lemah.
  • 14.  BISMUT 1. Bersifat diamagnetik. 2. Tidak berbahaya. 3. Jika dibakar nyala berwarna biru.
  • 16.  Nitrogen (Latin nitrum, Bahasa Yunani Nitron berarti "soda asli", "gen", "pembentukan") secara resmi ditemukan oleh Daniel Rutherford pada 1772, yang menyebutnya udara beracun atau udara tetap.  Gas nitrogen bersifat cukup lemas sehingga dinamakan oleh Antoine Lavoisier sebagai azote yang bermaksud “tak bernyawa”.
  • 17.  Fosfor (berasal dari bahasa Yunani, phosphoros, yang memiliki cahaya.  Ditemukan secara tidak sengaja dalam percobaan menggali bebatuan oleh ilmuwan asal Jerman, Brand tahun 1669.
  • 18.  Kata arsen dipinjam dari bahasa Persia yaitu zarnik yang berarti orpimen kuning.  Zaman dahulu bahan ini sering digunakan untuk membunuh karena daya bunuhnya yang luar biasa serta sulit untuk di deteksi maka arsenik disebut raja dari semua racun.
  • 19.  Antimon (Yunani: anti plus monos, logam yang tidak ditemukan sendiri).  Antimon telah diketahui dalam berbagai senyawa sejak zaman kuno. Ia juga diketahui sebagai logam pada awal abad ke-17.
  • 20.  Bismuth (bahasa latin bisemutun, dan bahasa Jerman Wismuth).  Pada awalnya membingungkan dengan timah dan timbal dimana dia mempunyai kemiripan dengan elemen itu.  Claude Francois Geoffroy menunjukkan di tahun 1753 bahwa logam ini berbeda dengan timbal.
  • 22.  Nitrogen - Menbuat pupuk nitrogen. - Sebagai pendingin, misalnya pada industri pengolah makanan. - Membuat ruang inert untuk menyimpan zat- zat eksplosif. - Sebagai bahan – bahan peledak.  Fosfor - Memproduksi asam fosfat. - Fosfor merah untuk membuat korek api. - Dalam tubuh manusia, fosfor terdapat pada nukleat yaitu DNA dan RNA, dan kalsium fosfat sebagai senyawa utama penyusun matriks tulang.
  • 23.  Arsen - Sebagai transistor yaitu digunakan sebagai bahan laser untuk mengkonversi listrik ke cahaya koheren secara langsung.  Antimon - Penguat timbal untuk baterai.  Bismuth - Pembuatan bahan kosmetik.
  • 24. Contoh Soal: 1. Apa saja wujud unsur golongan VA pada suhu kamar ?
  • 25. Jawab: Wujud unsur golongan VA pada suhu kamar yaitu: Nitrogen berwujud gas. Fosfor berwujud padat. Arsen berwujud cair.
  • 26. Uji Kompetensi: 1. Fosfor yang berbentuk tetrahedral adalah... a. Fosfor merah b. Fosfor putih c. Fosfor hitam d. Fosfor merah dan putih 2. Unsur kimia yang terdapat pada DNA dan RNA manusia yaitu... a. Nitrogen b. Antimon c. Bismuth d. Fosfor
  • 27. Jawab : 1. b. Fosfor putih 2. d. Fosfor
  • 28. Referensi : • Wikipedia • Utami, Budi. 2009. Kimia untuk SMA/MA Kelas XII. Jakarta : Pusat Perbukuan, Depdiknas. • www.chem-is-try.org
  • 29. Penyusun : Delima Manurung Dinda Aulia Rakhim Dita Permanasari Dwi Muliahani Rizki Ika Maulina Khairunnisa