SlideShare a Scribd company logo
PERTEMUAN I
A. Proses Pembelajaran
Proses pembelajaran pada pertemuan pertama yaitu ta’aruf atau perkenalan.
Setelah itu menjelaskan secara global materi yang akan disampaikan dalam satu SK.
Kemudian guru praktikan menjelaskan secara menyeluruh dan rinci materi tentang apa
itu kebudayaan dan juga unsur-unsurnya . Kemudian guru melakukan apersepsi dan
bertanya kepada siswa tentang hal-hal yang berkaitan dengan kebudayaan dan unsure-
unsurnya apakah ada yang masih belum dimengerti dan ditanyakan. Siswa sangat
antusias dalam bertanya berdasarkan pengalaman mereka sehari-hari. Sehingga
tercipta suasana pembelajaran yang aktif antara guru dengan siswa. Sebelum
pembelajaran berakhir, guru praktikan menyimpulkan inti pembelajaran pada hari ini
dan memberikan tugas untuk pertemuan selanjutnya yakni hubungan unsure-unsur
kebudayaan dan dinamika unsure-unsur kebudayaan.
B. Keadaan Siswa
Pada saat pertama kali masuk, siswa banyak yang antusias dalam mengikuti
pelajaran. Hal ini karena ada guru baru yang mengajar di kelas mereka yaitu guru
praktikan. Awal masuk kelas guru praktikan sedikit merasakan kewalahan
mengkondisikan kelas disebabkan kelas XI IPS 4 yang kurang kondusif (ramai).
Namun kendala itu bisa segera diatasi dengan sendirinya ketika pembelajaran
berlangsung siswa sangat serius dan semangat dalam mendengar dan menyimak apa
yang disampaikan oleh guru praktikan. Cukup banyak pertanyaan yang diajukan oleh
siswa dan pertanyaan-pertanyaannya sangat baik.
C. Kendala-kendala
Mata Pelajaran : Sosiologi
Hari/Tanggal : Rabu dan kamis/15-16 Januari 2014
Waktu/Tempat : 11.00-11.45 / XI IPS 4
SK : Menganalisis kelompok sosial dalam dampak masyarakat
multikultural
KD
:
Mendeskripsikan berbagai kelompok sosial alam
masyarakat multikultural.
Materi Pembelajaran : a. Pengertian budaya dan kebudayaan
b. Mendeskripsikan unsur-unsur kebudayaan
Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:
 Kegiatan belajar mengajar terasa kurang kondusif, karena kondisi waktu sudah
mulai siang dan panas, terlebih siswa habis mengikuti mata pelajaran lain.
 Karena pertemuan pertama, siswa agak keberatan ketika guru praktikan
memulai pembelajaran dengan materi.
 Masih terdapat beberapa siswa yang diam atau masih malu-malu
mengungkapkan pendapat khususnya siswa perempuan.
D. Penyelesaian yang dilakukan
Melihat permasalahan-permasalahan di atas, ada beberapa hal yang dilakukan guru
praktikan untuk mengatasinya. Di antaranya adalah sebagai berikut:
 Meskipun ada sedikit kendala, kondisi kelas yang kurang kondusif, tetapi guru
tetap bersemangat dalam melaksanakan proses belajar mengajar.
 Guru lebih bersemangat, agar siswa terpancing untuk bersemangat juga. Guru
lebih mengoptimalkan suaranya dan tidak terlalu serius, sesekali diselingi
dengan bercanda agar siswa tidak jenuh.
 Memberi dorongan kepada siswa untuk bertanya atau mengugkapkan pendapat
dan memberikan nilai tambahan kepada siswa yang aktif.
PERTEMUAN II
A. Proses Pembelajaran
Proses pembelajaran pada pertemuan Kedua guru praktikan tidak langsung ke
materi, guru menampilkan video motivasi agar peserta didik siap menerima pelajaran,
lalu dilanjutkan menjelaskan secara menyeluruh dan rinci materi hubungan unsur-
unsur kebudayaan dan dinamikanya. Kemudian guru praktikan bertanya kepada siswa
apakah ada yang masih belum dimengerti dan ditanyakan. Siswa sangat antusias dalam
bertanya berdasarkan pengalaman mereka sehari-hari. Sehingga tercipta suasana
pembelajaran yang aktif antara guru dengan siswa. Sebelum pembelajaran berakhir,
guru praktikan menyimpulkan inti pembelajaran pada hari ini dan memberikan tugas
untuk pertemuan selanjutnya yaitu wujud-wujud kebudayaan dan masalah kebudayaan
di indonesia.
B. Keadaan Siswa
Pada saat pertama masuk ramai, tetapi setelah guru menayangkan video
motivasi, peserta didik mulai terkondisikan. Dan siap memulai pelajaran sampai akhir,
meskipun ada beberapa yang tidak memperhatikan.
C. Kendala-kendala
Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:
 Kegiatan belajar mengajar terasa kurang kondusif, karena kondisi kelas yang
ramai dan siswa yang kurang memperhatikan guru.
 Karena pertemuan masih terhitung awal, siswa agak keberatan ketika guru
praktikan memulai pembelajaran dengan materi dan diberi tugas.
Mata Pelajaran : Sosiologi
Hari/Tanggal : Rabu-kamis/22-23 Januari 2013
Waktu/Tempat : 07.00-08.30 / kelas XI IPS 4
SK
:
Menganalisis kelompok sosial dalam dampak masyarakat
multikultural
KD
:
Mendeskripsikan berbagai kelompok sosial alam
masyarakat multikultural.
Materi Pembelajaran : a. Mendeskripsikan hubungan unsur-unsur kebudayaan
b. Dinamika unsur-unsur kebudayaan
D. Penyelesaian yang dilakukan
Melihat permasalahan-permasalahan di atas, ada beberapa hal yang dilakukan guru
praktikan untuk mengatasinya. Di antaranya adalah sebagai berikut:
 Meskipun kondisi kelas yang kurang kondusif, tetapi guru tetap bersemangat
dalam melaksanakan proses belajar mengajar.
 Guru lebih bersemangat, agar siswa terpancing untuk bersemangat juga. Guru
lebih mengoptimalkan suaranya dan tidak terlalu serius, sesekali diselingi
dengan bercanda dan permainan agar siswa tidak jenuh. Dan tidak lupa
menampilkan video motivasi agar peserta didik merasa nyaman.
PERTEMUAN III
A. Proses Pembelajaran
Proses pembelajaran untuk mengawali pelajran melihat video motivasi tentang
cerita Ibu, agar para peserta didik merasa tergugah untuk belajar sungguh-sungguh
dengan pengorbanan orang tua yang sebemikian banyaknya untuk anaknya. Setelah itu
para siswa dikasih materi pelajaran. Kemudian guru praktikan bertanya kepada siswa
apakah ada yang masih belum dimengerti dan ditanyakan. Siswa sangat antusias dalam
bertanya berdasarkan pengalaman mereka sehari-hari. Sehingga tercipta suasana
pembelajaran yang aktif antara guru dengan siswa. Apalagi ketika guru praktikan
menerapkan metode Broadcast, siswa sangat antusias meskipun banyak yang absen,
karena rata-rata dari mereka menyukai dunia broadcast
B. Keadaan Siswa
Pada saat pertama kali masuk, siswa sedikit yang antusias dalam mengikuti
pelajaran. Hal ini karena sebagian siswa khususnya laki-laki ramai dan kurang
memperhatikan pelajaran dan banyak yang absen. Sehingga guru praktikan sedikit
agak kerepotan dan kewalahan menghadapi kondisi seperti ini. Namun semua itu dapat
diatasi dengan sendirinya karena guru praktik sedikit bertindak tegas dan memberi
sedikit arahan yang menyentuh hati mereka untuk bisa mengkondisikan suara dan
perhatiannya. Setelah guru praktikan bisa bertindak sedikit tegas, mereka mulai bisa
dikondisikan dan kelas lebih kondusif, apalagi ketika pembelajaran dimulai.
C. Kendala-kendala
Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:
Hari/Tanggal : Rabu-Kamis /29-30 Januari 2014
Waktu/Tempat : 11.00-11.45 / kelas XI IPS 4
SK : Menganalisis kelompok sosial dalam dampak masyarakat
multikultural
KD
:
Mendeskripsikan berbagai kelompok sosial alam
masyarakat
multikultural
Materi Pembelajaran : a. Mendeskripsikan wujud-wujud kebudayaan
b. Mendeskripsikan masalah kebudayaan di Indonesia
serta solusinya
 Kegiatan belajar mengajar terasa kurang kondusif, karena kondisi kelas yang
ramai, siswa yang kurang memperhatikan guru dan banyak yang absen.
 Karena pertemuan pertama, siswa agak keberatan ketika guru praktikan
memberikan tugas
D. Penyelesaian yang dilakukan
Melihat permasalahan-permasalahan di atas, ada beberapa hal yang dilakukan guru
praktikan untuk mengatasinya. Di antaranya adalah sebagai berikut:
 Meskipun kondisi kelas awalnya kurang kondusif, namun mereka sangat
mudah untuk diatur, dan akhirnya guru bersemangat dalam melaksanakan
proses belajar mengajar.
 Guru lebih bersemangat, agar siswa terpancing untuk bersemangat juga. Guru
lebih mengoptimalkan suaranya dan tidak terlalu serius, sesekali diselingi
dengan bercanda dan permainan agar siswa tidak jenuh.
PERTEMUAN IV
A. Proses Pembelajaran
Pada pertemuan keempat di kelas XI IPS 4 seperti biasa, siswa diajak untuk
mengamati video motivasi supaya kegiatan pembelajaran berjalan efektif, setelah itu
materi tentang kelompok social siap untuk disajikan kepada peserta didik untuk
didalami lebih lanjut.
B. Keadaan Siswa
Pada saat guru masuk, siswa kelas IPS 4 lumayan siap untuk menerima
pelajaran dari guru, tinggal di komplekskan saja biar tambah semangat dalam belajar.
Siswa agak tenang dalam pembelajaran, ramai bisa terkondisikan karena korelasi
antara guru dan juga murid sudah lumayan menyatu.
C. Kendala-kendala
Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:
 Lancer tapi tetep ada beberpa yang rame.
D. Penyelesaian yang dilakukan
Melihat permasalahan-permasalahan di atas, ada beberapa hal yang dilakukan guru
praktikan untuk mengatasinya. Di antaranya adalah sebagai berikut:
 Guru memberikan nasehat bahwa pembelajaran harus diniatkan untuk
memberantas kebodohan, menambah ilmu pengetahuan. Jangan hanya dan
sebagai motivasi kita untuk mendapatkan nilai yang lebih baik lagi.
Mata Pelajaran : Sosiologi
Hari/Tanggal : Rabu-Kamis /5-6 Februari 2014
Waktu/Tempat : 07.00-08.30/ kelas XI IPS 4
SK : Menganalisis kelompok sosial dalam dampak
masyarakat multikultural
KD
: Menganalisis perkembangan kelompok sosial dalam
masyarakat multikultural
Materi Pembelajaran : a. Mendeskripsikan pengertian kelompok sosial
b. Menjelaskan tipe-tipe kelompok sosial
c. Menjelaskan konsekuensi perubahan sosial
ekonomi, politik dan budaya terhadap
perkembangan kelompok sosial.
d. Menjelaskan dinamika kelompok sosial
PERTEMUAN V
A. Proses Pembelajaran
Pada pertemuan kelima di kelas XI IPS 4 ini guru langsung menampilkan
video tentang kekerasan di keraton Yogyakarta. Siswa disuruh untuk menganalisis
video tersebut dengan membedakan anatara konflik dan juga kekerasan, disertai
dengan sebab-sebab terjadainya konflik. Setelah selesai guru menjelaskan secara rinci
lalu dilanjutkan dengan Tanya jawab kepada peserta didik.
B. Keadaan Siswa
Pada saat guru masuk, siswa kelas IPS 4 sudah sangat antusias dalam
menerima pelajaran, itu terlihat dari cara mereka mengerjakan tugas dan menonton
video beserta cara mereka memperhatikan gurunya mengajar.
C. Kendala-kendala
Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:
 Adanya miss komunikasi, karena guru bingung kapan masuk karena terbentur
tryout kelas 3.
D. Penyelesaian yang dilakukan
Melihat permasalahan-permasalahan di atas, ada beberapa hal yang dilakukan guru
praktikan untuk mengatasinya. Di antaranya adalah sebagai berikut:
 Guru memberikan nasehat bahwa pembelajaran harus diniatkan untuk masa
depan. Niat tholabul ilmi dan man jadda wa jadda.
Mata Pelajaran : Sosiologi
Hari/Tanggal : Rabu-Kamis /12-13 Februari 2014
Waktu/Tempat : 11.00-11.45 / kelas XI IPS 4
SK : Menganalisis kelompok sosial dalam dampak
masyarakat multikultural
KD : Menganalisis perkembangan kelompok sosial dalam
masyarakat multikultural
Materi Pembelajaran : a. Membedakan konflik dengan kekerasan
b. Mengidentifikasi sebab-sebab terjadinya konflik
dalam masyarakat.
c. Menjelaskan penyelesaian konflik yang terjadi
pada masyarakat
PERTEMUAN VI
A. Proses Pembelajaran
Sebelum proses pembelajaran, guru menampilkan video motivasi pembelajaran
sipaya anak-anak lebih termotivasi dalam menerima pembelajaran. Guru memberikan
ceramah disertai Tanya jawab dengan sedikit diselingi guyonan biar lebih enjoy dalam
pembelajaran. Di akhir pembelajaran guru memberikan tugas dan materi berikutnya.
B. Keadaan Siswa
Pada saat guru masuk, siswa sudah sangat siap untuk menerima pelajaran. Hal
ini karena mereka sudah mempersiapkan diri dari pertemuan sebelumnya dan belajar.
Siswa mengerjakan soal ulangan dengan serius dan tenang. Ketika permainan
kelompok, mereka sangat antusias untuk menang dan berkompetisi dengan kelompok
lainnya. Suasana pembelajaran sangat aktif dan menyenangkan.
C. Kendala-kendala
Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:
 Ada beberapa siswa yang masih rame, dan tidak kondusif
D. Penyelesaian yang dilakukan
Melihat permasalahan-permasalahan di atas, ada beberapa hal yang dilakukan guru
praktikan untuk mengatasinya. Di antaranya adalah sebagai berikut:
 Guru memberikan nasehat bahwa pembelajaran harus diniatkan untuk
menuntut ilmu dan sebagai motivasi melangkah kedepan.
Mata Pelajaran : Sosiologi
Hari/Tanggal : Rabu-Kamis/19-20 Februari 2014
Waktu/Tempat : 07.00-08.30 / kelas XI IPS 4
SK :
Menganalisis kelompok sosial dalam dampak
masyarakat multikultural
KD
:
Menganalisis keanekaragaman kelompok sosial dalam
masyarakat multikultural
Materi Pembelajaran : a. Mendeskripsikan pengertian masyarakat
multikultural dan multikulturalisme
b. Menjelaskan faktor penyebab terjadinya
kemajemukan dalam masyarakat.
PERTEMUAN VII
A. Proses Pembelajaran
Pada pertemuan ketujuh, para siswa dihadapkan pada video pembelajaran,
disitu para siswa disuruh guru untuk menganalisis. Setelah itu guru menyampaikan
materi pembelajaran ceramah disertai dengan Tanya jawab murid. Setelah selesai, para
peserta didik dikasih tugas individu untuk menunjang apakah mereka sudah
memahami materi yang diberikan guru kepada murid. Setelah selesai guru
melanjutkan materi selanjutnya.
B. Keadaan Siswa
Pada saat guru masuk, siswa kelas XI IPS 4 banyak yang antusias dalam
mengikuti pelajaran. Hal ini karena materi para peserta didik sudah belajar sebelumya
mengenai materi sebelumnya. Selain itu guru pamong juga masuk ke dalam kelas
sehingga kondisi kelas benar-benar tenang dan kondusif
C. Kendala-kendala
Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:
 Ada 1 orang yang tidur di kelas, karena malamnya begadang
D. Penyelesaian yang dilakukan
Melihat permasalahan-permasalahan di atas, guru mengingatkan kepada murid yang
bersangkutan untuk jangan tidur malam dan jangan begadang supaya tidak mengantuk
Mata Pelajaran : Sosiologi
Hari/Tanggal : Rabu-Kamis /26-27 Februari 2014
Waktu/Tempat : 11.00-11.45 / Kelas XI IPS 4
SK : Menganalisis kelompok sosial dalam dampak
masyarakat multicultural
KD :
Menganalisis keanekaragaman kelompok sosial dalam
masyarakat multikultural
Materi Pembelajaran :
a. Menjelaskan konsekuensi keanekaragaman
masyarakat Indonesia
b. Mengidentifikasi Upaya mengatasi masalah yang
ditimbulkan keanekaragaman masyarakat.
PERTEMUAN VIII
A. Proses Pembelajaran
Pada pertemuan terakhir ini guru menagih tugas penelitian baik penelitian
tentang kebudayaan dan juga penelitian tentang tipe kelompok social. Remedial bagi
peserta didik yang masih bolong-bolong dalam tugasnya. Setelah itu guru
mengucapkan salam perpisahan kepada anak-anak dan juga meminta doa dan juga
minta maaf apabila ada kesalahan.
B. Keadaan Siswa
Pada saat guru masuk, siswa kelas sangat antusias dalam segala hal, baik
mengumpulkan tugas dan juga remidial. Dan juga mereka sangat antusias karena akan
mengadakan perpisahan dengan guru pamong.
C. Kendala-kendala
Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:
 Tugas yang berkaitan dengan penelitian ke lapangan ada beberapa kelompok
yang belum mengumpulkan.
D. Penyelesaian yang dilakukan
 Guru harus lebih tegas dalam menegakkan tugas yang ditugaskan kepada
siswa.
 Siswa harus peka terhadap tanggungan tugas.
Mata Pelajaran : Sosiologi
Hari/Tanggal : Rabu-Kamis/5-6 Maret 2014
Waktu/Tempat : 07.00-08.45/ kelas XI IPS 4
SK :
Menganaisis Kelompok social dalam dampak masyarakat
multikultural
KD :
Menganalisis keanekaragaman kelompok sosial dalam
masyarakat multikultural
Materi Pembelajaran a. Menjelaskan pengaruh perubahan sosial
terhadap perkembangan masyarakat
multikultural.
b. Membedakan kelompok-kelompok sosial di
masyarakat
c. Melakukan pengamatan tentang kelompok
sosial di masyarakat
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Secara keseluruhan pembelajaran di kelas XI IPS 2, XI IPS 4, dan Lintas minat
Sosiologi IPA 3 dan 4 sangat lancar dan memuaskan. Para siswa mudah menangkap
materi pembelajaran, mudah diatur, sopan santun terhadap guru sehingga
memudahkan guru dalam proses pembelajaran dan hasil belajar siswa sangat
memuaskan. Hal ini terbukti dalam ulangan harian pertama sampai akhir 90% siswa
lulus dengan nilai yang memuaskan.
Metode pembelajaran memakai autoplay serta diselingi dengan tanta jawab dan
game terbukti efektif dalam meningkatkan motivasi dan semangat belajar mereka.
Namun yang perlu menjadi catatan adalah siswa masih belum mampu jika disuruh
belajar mandiri dan guru hanya sebagai fasilitator saja. Kebanyakan anak masih
senang dan mengharapkan adanya metode ceramah, jadi selain guru memberikan
metode-metode baru, guru juga harus menerangkan. Agar siswa semakin paham dan
lebih maksimal dalam menangkap materi pembelajaran.
Awal pertemuan siswa memang susah sekali diatur dan diarahkan, tetapi
menjelang akhir ini sangat mudah sekali mengkondisikan para peserta didik. Hal ini
disebabkan beberapa faktor, misalnya saja karena seperti yang diungkapkan beberapa
siswa yakni sudah kenal dengan guru dan tidak adanya hukuman yang diberikan
kepada siswa yang bandel.
B. Saran
Dalam pembelajaran bisa lebih divariasikan dengan metode-metode baru dan
games yang menarik yang dapat menggali kemampuan siswa dan meningkatkan minat
belajar siswa. Memberikan cerita-cerita dan masukan yang dapat membentuk karakter
siswa serta memfasilitasi guru PKLI dan membantu mengatasi siswa-siswa yang
sedikit bandel.

More Related Content

What's hot

Hbef2103
Hbef2103Hbef2103
Hbef2103zainuns
 
Contoh kasus tap di sd
Contoh kasus tap di sdContoh kasus tap di sd
Contoh kasus tap di sd
Warnet Raha
 
Jurnal minggu 6
Jurnal minggu 6Jurnal minggu 6
Jurnal minggu 6
Cekgu Kay
 
Tugas mandiri 3 tap
Tugas mandiri 3 tapTugas mandiri 3 tap
Tugas mandiri 3 tap
gandi gandi
 
Slide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikanSlide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikanyusuflbs12
 
Contoh penulisan jurnal praktikum
Contoh penulisan jurnal praktikumContoh penulisan jurnal praktikum
Contoh penulisan jurnal praktikum
zazzulin zazzulin
 
Jurnal
JurnalJurnal
Jurnal
Jho Malar
 
Penelitian tindakan kelas
Penelitian tindakan kelasPenelitian tindakan kelas
Penelitian tindakan kelas
Barkun Milanisti
 
Bidang ipa
Bidang ipaBidang ipa
laporan PPL matematika
laporan PPL matematikalaporan PPL matematika
laporan PPL matematika
Rizqi Jamilim
 
Hasil model les dan diobservasi wiwin widianingsih
Hasil model les dan diobservasi wiwin widianingsihHasil model les dan diobservasi wiwin widianingsih
Hasil model les dan diobservasi wiwin widianingsih
Hendri Saepuloh
 
12. contoh penulisan refleksi kajian
12. contoh penulisan refleksi kajian12. contoh penulisan refleksi kajian
12. contoh penulisan refleksi kajianShafie Athiah
 
CONTOH PENULISAN JURNAL MINGGUAN PRAKTIKUM
CONTOH PENULISAN JURNAL MINGGUAN PRAKTIKUMCONTOH PENULISAN JURNAL MINGGUAN PRAKTIKUM
CONTOH PENULISAN JURNAL MINGGUAN PRAKTIKUM
Janet Jouti
 
Tugas kuliah tap
Tugas kuliah tapTugas kuliah tap
Tugas kuliah tap
Aris Pangruat Jagat
 

What's hot (17)

Kelompok 3 kasus
Kelompok 3 kasusKelompok 3 kasus
Kelompok 3 kasus
 
Hbef2103
Hbef2103Hbef2103
Hbef2103
 
Contoh kasus tap di sd
Contoh kasus tap di sdContoh kasus tap di sd
Contoh kasus tap di sd
 
Jurnal minggu 6
Jurnal minggu 6Jurnal minggu 6
Jurnal minggu 6
 
Tugas mandiri 3 tap
Tugas mandiri 3 tapTugas mandiri 3 tap
Tugas mandiri 3 tap
 
Slide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikanSlide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikan
 
Contoh penulisan jurnal praktikum
Contoh penulisan jurnal praktikumContoh penulisan jurnal praktikum
Contoh penulisan jurnal praktikum
 
Jurnal
JurnalJurnal
Jurnal
 
Penelitian tindakan kelas
Penelitian tindakan kelasPenelitian tindakan kelas
Penelitian tindakan kelas
 
Bidang ipa
Bidang ipaBidang ipa
Bidang ipa
 
laporan PPL matematika
laporan PPL matematikalaporan PPL matematika
laporan PPL matematika
 
Hasil model les dan diobservasi wiwin widianingsih
Hasil model les dan diobservasi wiwin widianingsihHasil model les dan diobservasi wiwin widianingsih
Hasil model les dan diobservasi wiwin widianingsih
 
12. contoh penulisan refleksi kajian
12. contoh penulisan refleksi kajian12. contoh penulisan refleksi kajian
12. contoh penulisan refleksi kajian
 
Tap ut raha
Tap ut rahaTap ut raha
Tap ut raha
 
Jurnal minggu 4 (2)
Jurnal minggu 4 (2)Jurnal minggu 4 (2)
Jurnal minggu 4 (2)
 
CONTOH PENULISAN JURNAL MINGGUAN PRAKTIKUM
CONTOH PENULISAN JURNAL MINGGUAN PRAKTIKUMCONTOH PENULISAN JURNAL MINGGUAN PRAKTIKUM
CONTOH PENULISAN JURNAL MINGGUAN PRAKTIKUM
 
Tugas kuliah tap
Tugas kuliah tapTugas kuliah tap
Tugas kuliah tap
 

Similar to Contoh Laporan Kegiatan PKLI

Slide Obseravasi Pendidikan
Slide Obseravasi PendidikanSlide Obseravasi Pendidikan
Slide Obseravasi Pendidikanciivana
 
Slide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikanSlide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikan
kikiregar
 
Slide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikanSlide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikanLabellaela
 
Slide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikanSlide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikan
yusuflbs12
 
Slide obseravasi pendidikan l
Slide obseravasi pendidikan lSlide obseravasi pendidikan l
Slide obseravasi pendidikan l
yusuflbs12
 
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah.docx
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah.docxLK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah.docx
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah.docx
RiriwaJeurukPurut
 
Kelompok 15 pendidikan observasi
Kelompok 15 pendidikan observasiKelompok 15 pendidikan observasi
Kelompok 15 pendidikan observasiniesyahrp
 
Kelompok 15 pddk observasi
Kelompok 15 pddk observasiKelompok 15 pddk observasi
Kelompok 15 pddk observasi
niesyahrp
 
laporan Kelompok 15 pddk observasi
laporan Kelompok 15 pddk observasilaporan Kelompok 15 pddk observasi
laporan Kelompok 15 pddk observasi
13059mu
 
Kelompok 15 pendidikan observasi
Kelompok 15 pendidikan observasiKelompok 15 pendidikan observasi
Kelompok 15 pendidikan observasi
niesyahrp
 
Kelompok 15 pddk observasi
Kelompok 15 pddk observasiKelompok 15 pddk observasi
Kelompok 15 pddk observasi13059mu
 
Kelompok 15 pddk observasi
Kelompok 15 pddk observasiKelompok 15 pddk observasi
Kelompok 15 pddk observasi
anggreiniade
 
RK PSE Topik 2_LK C1_KEL 6.pdf
RK PSE Topik 2_LK C1_KEL 6.pdfRK PSE Topik 2_LK C1_KEL 6.pdf
RK PSE Topik 2_LK C1_KEL 6.pdf
NurulFaelaShufa
 
Mengkaji Permasalahan dalam Pembelajaran
Mengkaji Permasalahan dalam  PembelajaranMengkaji Permasalahan dalam  Pembelajaran
Mengkaji Permasalahan dalam Pembelajaran
Nini Ibrahim01
 
Obervasi smp,l&k
Obervasi smp,l&kObervasi smp,l&k
Obervasi smp,l&k
Lilik Susanto
 
Prinsip Belajar dan Pembelajaran.pptx
Prinsip Belajar dan Pembelajaran.pptxPrinsip Belajar dan Pembelajaran.pptx
Prinsip Belajar dan Pembelajaran.pptx
ssuserfaa8631
 
W PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docx
W PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docxW PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docx
W PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docx
Herdiluke
 
Slide Observasi Psikolgi Pendidikan
Slide Observasi Psikolgi PendidikanSlide Observasi Psikolgi Pendidikan
Slide Observasi Psikolgi Pendidikan
eprida
 
Ptkipaklas4
Ptkipaklas4Ptkipaklas4
Ptkipaklas4
lukmansardi18
 
Laporan observasi kelompok 1
Laporan observasi kelompok 1Laporan observasi kelompok 1
Laporan observasi kelompok 1
agitanova
 

Similar to Contoh Laporan Kegiatan PKLI (20)

Slide Obseravasi Pendidikan
Slide Obseravasi PendidikanSlide Obseravasi Pendidikan
Slide Obseravasi Pendidikan
 
Slide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikanSlide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikan
 
Slide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikanSlide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikan
 
Slide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikanSlide obseravasi pendidikan
Slide obseravasi pendidikan
 
Slide obseravasi pendidikan l
Slide obseravasi pendidikan lSlide obseravasi pendidikan l
Slide obseravasi pendidikan l
 
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah.docx
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah.docxLK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah.docx
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah.docx
 
Kelompok 15 pendidikan observasi
Kelompok 15 pendidikan observasiKelompok 15 pendidikan observasi
Kelompok 15 pendidikan observasi
 
Kelompok 15 pddk observasi
Kelompok 15 pddk observasiKelompok 15 pddk observasi
Kelompok 15 pddk observasi
 
laporan Kelompok 15 pddk observasi
laporan Kelompok 15 pddk observasilaporan Kelompok 15 pddk observasi
laporan Kelompok 15 pddk observasi
 
Kelompok 15 pendidikan observasi
Kelompok 15 pendidikan observasiKelompok 15 pendidikan observasi
Kelompok 15 pendidikan observasi
 
Kelompok 15 pddk observasi
Kelompok 15 pddk observasiKelompok 15 pddk observasi
Kelompok 15 pddk observasi
 
Kelompok 15 pddk observasi
Kelompok 15 pddk observasiKelompok 15 pddk observasi
Kelompok 15 pddk observasi
 
RK PSE Topik 2_LK C1_KEL 6.pdf
RK PSE Topik 2_LK C1_KEL 6.pdfRK PSE Topik 2_LK C1_KEL 6.pdf
RK PSE Topik 2_LK C1_KEL 6.pdf
 
Mengkaji Permasalahan dalam Pembelajaran
Mengkaji Permasalahan dalam  PembelajaranMengkaji Permasalahan dalam  Pembelajaran
Mengkaji Permasalahan dalam Pembelajaran
 
Obervasi smp,l&k
Obervasi smp,l&kObervasi smp,l&k
Obervasi smp,l&k
 
Prinsip Belajar dan Pembelajaran.pptx
Prinsip Belajar dan Pembelajaran.pptxPrinsip Belajar dan Pembelajaran.pptx
Prinsip Belajar dan Pembelajaran.pptx
 
W PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docx
W PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docxW PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docx
W PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docx
 
Slide Observasi Psikolgi Pendidikan
Slide Observasi Psikolgi PendidikanSlide Observasi Psikolgi Pendidikan
Slide Observasi Psikolgi Pendidikan
 
Ptkipaklas4
Ptkipaklas4Ptkipaklas4
Ptkipaklas4
 
Laporan observasi kelompok 1
Laporan observasi kelompok 1Laporan observasi kelompok 1
Laporan observasi kelompok 1
 

More from Muhammad Indrayana

Format soal uas
Format soal uasFormat soal uas
Format soal uas
Muhammad Indrayana
 
Kekuasaan negara dan_struktur_ekonomi_politik
Kekuasaan negara dan_struktur_ekonomi_politikKekuasaan negara dan_struktur_ekonomi_politik
Kekuasaan negara dan_struktur_ekonomi_politik
Muhammad Indrayana
 
Giddens
GiddensGiddens
Pembangunan dan-modernisasi-masy.-pedesaan-9
Pembangunan dan-modernisasi-masy.-pedesaan-9Pembangunan dan-modernisasi-masy.-pedesaan-9
Pembangunan dan-modernisasi-masy.-pedesaan-9
Muhammad Indrayana
 
Lembar penilaian-sertikasi-guru-bk
Lembar penilaian-sertikasi-guru-bkLembar penilaian-sertikasi-guru-bk
Lembar penilaian-sertikasi-guru-bk
Muhammad Indrayana
 
Teori belajar
Teori belajarTeori belajar
Teori belajar
Muhammad Indrayana
 
Ke muhammadiyah-an06
Ke muhammadiyah-an06Ke muhammadiyah-an06
Ke muhammadiyah-an06
Muhammad Indrayana
 
Modul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikan
Modul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikanModul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikan
Modul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikan
Muhammad Indrayana
 
Ips terpadu
Ips terpaduIps terpadu
Ips terpadu
Muhammad Indrayana
 
Model konsep kurikulum (7)
Model konsep kurikulum (7)Model konsep kurikulum (7)
Model konsep kurikulum (7)
Muhammad Indrayana
 

More from Muhammad Indrayana (10)

Format soal uas
Format soal uasFormat soal uas
Format soal uas
 
Kekuasaan negara dan_struktur_ekonomi_politik
Kekuasaan negara dan_struktur_ekonomi_politikKekuasaan negara dan_struktur_ekonomi_politik
Kekuasaan negara dan_struktur_ekonomi_politik
 
Giddens
GiddensGiddens
Giddens
 
Pembangunan dan-modernisasi-masy.-pedesaan-9
Pembangunan dan-modernisasi-masy.-pedesaan-9Pembangunan dan-modernisasi-masy.-pedesaan-9
Pembangunan dan-modernisasi-masy.-pedesaan-9
 
Lembar penilaian-sertikasi-guru-bk
Lembar penilaian-sertikasi-guru-bkLembar penilaian-sertikasi-guru-bk
Lembar penilaian-sertikasi-guru-bk
 
Teori belajar
Teori belajarTeori belajar
Teori belajar
 
Ke muhammadiyah-an06
Ke muhammadiyah-an06Ke muhammadiyah-an06
Ke muhammadiyah-an06
 
Modul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikan
Modul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikanModul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikan
Modul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikan
 
Ips terpadu
Ips terpaduIps terpadu
Ips terpadu
 
Model konsep kurikulum (7)
Model konsep kurikulum (7)Model konsep kurikulum (7)
Model konsep kurikulum (7)
 

Recently uploaded

AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 

Contoh Laporan Kegiatan PKLI

  • 1. PERTEMUAN I A. Proses Pembelajaran Proses pembelajaran pada pertemuan pertama yaitu ta’aruf atau perkenalan. Setelah itu menjelaskan secara global materi yang akan disampaikan dalam satu SK. Kemudian guru praktikan menjelaskan secara menyeluruh dan rinci materi tentang apa itu kebudayaan dan juga unsur-unsurnya . Kemudian guru melakukan apersepsi dan bertanya kepada siswa tentang hal-hal yang berkaitan dengan kebudayaan dan unsure- unsurnya apakah ada yang masih belum dimengerti dan ditanyakan. Siswa sangat antusias dalam bertanya berdasarkan pengalaman mereka sehari-hari. Sehingga tercipta suasana pembelajaran yang aktif antara guru dengan siswa. Sebelum pembelajaran berakhir, guru praktikan menyimpulkan inti pembelajaran pada hari ini dan memberikan tugas untuk pertemuan selanjutnya yakni hubungan unsure-unsur kebudayaan dan dinamika unsure-unsur kebudayaan. B. Keadaan Siswa Pada saat pertama kali masuk, siswa banyak yang antusias dalam mengikuti pelajaran. Hal ini karena ada guru baru yang mengajar di kelas mereka yaitu guru praktikan. Awal masuk kelas guru praktikan sedikit merasakan kewalahan mengkondisikan kelas disebabkan kelas XI IPS 4 yang kurang kondusif (ramai). Namun kendala itu bisa segera diatasi dengan sendirinya ketika pembelajaran berlangsung siswa sangat serius dan semangat dalam mendengar dan menyimak apa yang disampaikan oleh guru praktikan. Cukup banyak pertanyaan yang diajukan oleh siswa dan pertanyaan-pertanyaannya sangat baik. C. Kendala-kendala Mata Pelajaran : Sosiologi Hari/Tanggal : Rabu dan kamis/15-16 Januari 2014 Waktu/Tempat : 11.00-11.45 / XI IPS 4 SK : Menganalisis kelompok sosial dalam dampak masyarakat multikultural KD : Mendeskripsikan berbagai kelompok sosial alam masyarakat multikultural. Materi Pembelajaran : a. Pengertian budaya dan kebudayaan b. Mendeskripsikan unsur-unsur kebudayaan
  • 2. Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:  Kegiatan belajar mengajar terasa kurang kondusif, karena kondisi waktu sudah mulai siang dan panas, terlebih siswa habis mengikuti mata pelajaran lain.  Karena pertemuan pertama, siswa agak keberatan ketika guru praktikan memulai pembelajaran dengan materi.  Masih terdapat beberapa siswa yang diam atau masih malu-malu mengungkapkan pendapat khususnya siswa perempuan. D. Penyelesaian yang dilakukan Melihat permasalahan-permasalahan di atas, ada beberapa hal yang dilakukan guru praktikan untuk mengatasinya. Di antaranya adalah sebagai berikut:  Meskipun ada sedikit kendala, kondisi kelas yang kurang kondusif, tetapi guru tetap bersemangat dalam melaksanakan proses belajar mengajar.  Guru lebih bersemangat, agar siswa terpancing untuk bersemangat juga. Guru lebih mengoptimalkan suaranya dan tidak terlalu serius, sesekali diselingi dengan bercanda agar siswa tidak jenuh.  Memberi dorongan kepada siswa untuk bertanya atau mengugkapkan pendapat dan memberikan nilai tambahan kepada siswa yang aktif.
  • 3. PERTEMUAN II A. Proses Pembelajaran Proses pembelajaran pada pertemuan Kedua guru praktikan tidak langsung ke materi, guru menampilkan video motivasi agar peserta didik siap menerima pelajaran, lalu dilanjutkan menjelaskan secara menyeluruh dan rinci materi hubungan unsur- unsur kebudayaan dan dinamikanya. Kemudian guru praktikan bertanya kepada siswa apakah ada yang masih belum dimengerti dan ditanyakan. Siswa sangat antusias dalam bertanya berdasarkan pengalaman mereka sehari-hari. Sehingga tercipta suasana pembelajaran yang aktif antara guru dengan siswa. Sebelum pembelajaran berakhir, guru praktikan menyimpulkan inti pembelajaran pada hari ini dan memberikan tugas untuk pertemuan selanjutnya yaitu wujud-wujud kebudayaan dan masalah kebudayaan di indonesia. B. Keadaan Siswa Pada saat pertama masuk ramai, tetapi setelah guru menayangkan video motivasi, peserta didik mulai terkondisikan. Dan siap memulai pelajaran sampai akhir, meskipun ada beberapa yang tidak memperhatikan. C. Kendala-kendala Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:  Kegiatan belajar mengajar terasa kurang kondusif, karena kondisi kelas yang ramai dan siswa yang kurang memperhatikan guru.  Karena pertemuan masih terhitung awal, siswa agak keberatan ketika guru praktikan memulai pembelajaran dengan materi dan diberi tugas. Mata Pelajaran : Sosiologi Hari/Tanggal : Rabu-kamis/22-23 Januari 2013 Waktu/Tempat : 07.00-08.30 / kelas XI IPS 4 SK : Menganalisis kelompok sosial dalam dampak masyarakat multikultural KD : Mendeskripsikan berbagai kelompok sosial alam masyarakat multikultural. Materi Pembelajaran : a. Mendeskripsikan hubungan unsur-unsur kebudayaan b. Dinamika unsur-unsur kebudayaan
  • 4. D. Penyelesaian yang dilakukan Melihat permasalahan-permasalahan di atas, ada beberapa hal yang dilakukan guru praktikan untuk mengatasinya. Di antaranya adalah sebagai berikut:  Meskipun kondisi kelas yang kurang kondusif, tetapi guru tetap bersemangat dalam melaksanakan proses belajar mengajar.  Guru lebih bersemangat, agar siswa terpancing untuk bersemangat juga. Guru lebih mengoptimalkan suaranya dan tidak terlalu serius, sesekali diselingi dengan bercanda dan permainan agar siswa tidak jenuh. Dan tidak lupa menampilkan video motivasi agar peserta didik merasa nyaman.
  • 5. PERTEMUAN III A. Proses Pembelajaran Proses pembelajaran untuk mengawali pelajran melihat video motivasi tentang cerita Ibu, agar para peserta didik merasa tergugah untuk belajar sungguh-sungguh dengan pengorbanan orang tua yang sebemikian banyaknya untuk anaknya. Setelah itu para siswa dikasih materi pelajaran. Kemudian guru praktikan bertanya kepada siswa apakah ada yang masih belum dimengerti dan ditanyakan. Siswa sangat antusias dalam bertanya berdasarkan pengalaman mereka sehari-hari. Sehingga tercipta suasana pembelajaran yang aktif antara guru dengan siswa. Apalagi ketika guru praktikan menerapkan metode Broadcast, siswa sangat antusias meskipun banyak yang absen, karena rata-rata dari mereka menyukai dunia broadcast B. Keadaan Siswa Pada saat pertama kali masuk, siswa sedikit yang antusias dalam mengikuti pelajaran. Hal ini karena sebagian siswa khususnya laki-laki ramai dan kurang memperhatikan pelajaran dan banyak yang absen. Sehingga guru praktikan sedikit agak kerepotan dan kewalahan menghadapi kondisi seperti ini. Namun semua itu dapat diatasi dengan sendirinya karena guru praktik sedikit bertindak tegas dan memberi sedikit arahan yang menyentuh hati mereka untuk bisa mengkondisikan suara dan perhatiannya. Setelah guru praktikan bisa bertindak sedikit tegas, mereka mulai bisa dikondisikan dan kelas lebih kondusif, apalagi ketika pembelajaran dimulai. C. Kendala-kendala Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut: Hari/Tanggal : Rabu-Kamis /29-30 Januari 2014 Waktu/Tempat : 11.00-11.45 / kelas XI IPS 4 SK : Menganalisis kelompok sosial dalam dampak masyarakat multikultural KD : Mendeskripsikan berbagai kelompok sosial alam masyarakat multikultural Materi Pembelajaran : a. Mendeskripsikan wujud-wujud kebudayaan b. Mendeskripsikan masalah kebudayaan di Indonesia serta solusinya
  • 6.  Kegiatan belajar mengajar terasa kurang kondusif, karena kondisi kelas yang ramai, siswa yang kurang memperhatikan guru dan banyak yang absen.  Karena pertemuan pertama, siswa agak keberatan ketika guru praktikan memberikan tugas D. Penyelesaian yang dilakukan Melihat permasalahan-permasalahan di atas, ada beberapa hal yang dilakukan guru praktikan untuk mengatasinya. Di antaranya adalah sebagai berikut:  Meskipun kondisi kelas awalnya kurang kondusif, namun mereka sangat mudah untuk diatur, dan akhirnya guru bersemangat dalam melaksanakan proses belajar mengajar.  Guru lebih bersemangat, agar siswa terpancing untuk bersemangat juga. Guru lebih mengoptimalkan suaranya dan tidak terlalu serius, sesekali diselingi dengan bercanda dan permainan agar siswa tidak jenuh.
  • 7. PERTEMUAN IV A. Proses Pembelajaran Pada pertemuan keempat di kelas XI IPS 4 seperti biasa, siswa diajak untuk mengamati video motivasi supaya kegiatan pembelajaran berjalan efektif, setelah itu materi tentang kelompok social siap untuk disajikan kepada peserta didik untuk didalami lebih lanjut. B. Keadaan Siswa Pada saat guru masuk, siswa kelas IPS 4 lumayan siap untuk menerima pelajaran dari guru, tinggal di komplekskan saja biar tambah semangat dalam belajar. Siswa agak tenang dalam pembelajaran, ramai bisa terkondisikan karena korelasi antara guru dan juga murid sudah lumayan menyatu. C. Kendala-kendala Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:  Lancer tapi tetep ada beberpa yang rame. D. Penyelesaian yang dilakukan Melihat permasalahan-permasalahan di atas, ada beberapa hal yang dilakukan guru praktikan untuk mengatasinya. Di antaranya adalah sebagai berikut:  Guru memberikan nasehat bahwa pembelajaran harus diniatkan untuk memberantas kebodohan, menambah ilmu pengetahuan. Jangan hanya dan sebagai motivasi kita untuk mendapatkan nilai yang lebih baik lagi. Mata Pelajaran : Sosiologi Hari/Tanggal : Rabu-Kamis /5-6 Februari 2014 Waktu/Tempat : 07.00-08.30/ kelas XI IPS 4 SK : Menganalisis kelompok sosial dalam dampak masyarakat multikultural KD : Menganalisis perkembangan kelompok sosial dalam masyarakat multikultural Materi Pembelajaran : a. Mendeskripsikan pengertian kelompok sosial b. Menjelaskan tipe-tipe kelompok sosial c. Menjelaskan konsekuensi perubahan sosial ekonomi, politik dan budaya terhadap perkembangan kelompok sosial. d. Menjelaskan dinamika kelompok sosial
  • 8. PERTEMUAN V A. Proses Pembelajaran Pada pertemuan kelima di kelas XI IPS 4 ini guru langsung menampilkan video tentang kekerasan di keraton Yogyakarta. Siswa disuruh untuk menganalisis video tersebut dengan membedakan anatara konflik dan juga kekerasan, disertai dengan sebab-sebab terjadainya konflik. Setelah selesai guru menjelaskan secara rinci lalu dilanjutkan dengan Tanya jawab kepada peserta didik. B. Keadaan Siswa Pada saat guru masuk, siswa kelas IPS 4 sudah sangat antusias dalam menerima pelajaran, itu terlihat dari cara mereka mengerjakan tugas dan menonton video beserta cara mereka memperhatikan gurunya mengajar. C. Kendala-kendala Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:  Adanya miss komunikasi, karena guru bingung kapan masuk karena terbentur tryout kelas 3. D. Penyelesaian yang dilakukan Melihat permasalahan-permasalahan di atas, ada beberapa hal yang dilakukan guru praktikan untuk mengatasinya. Di antaranya adalah sebagai berikut:  Guru memberikan nasehat bahwa pembelajaran harus diniatkan untuk masa depan. Niat tholabul ilmi dan man jadda wa jadda. Mata Pelajaran : Sosiologi Hari/Tanggal : Rabu-Kamis /12-13 Februari 2014 Waktu/Tempat : 11.00-11.45 / kelas XI IPS 4 SK : Menganalisis kelompok sosial dalam dampak masyarakat multikultural KD : Menganalisis perkembangan kelompok sosial dalam masyarakat multikultural Materi Pembelajaran : a. Membedakan konflik dengan kekerasan b. Mengidentifikasi sebab-sebab terjadinya konflik dalam masyarakat. c. Menjelaskan penyelesaian konflik yang terjadi pada masyarakat
  • 9. PERTEMUAN VI A. Proses Pembelajaran Sebelum proses pembelajaran, guru menampilkan video motivasi pembelajaran sipaya anak-anak lebih termotivasi dalam menerima pembelajaran. Guru memberikan ceramah disertai Tanya jawab dengan sedikit diselingi guyonan biar lebih enjoy dalam pembelajaran. Di akhir pembelajaran guru memberikan tugas dan materi berikutnya. B. Keadaan Siswa Pada saat guru masuk, siswa sudah sangat siap untuk menerima pelajaran. Hal ini karena mereka sudah mempersiapkan diri dari pertemuan sebelumnya dan belajar. Siswa mengerjakan soal ulangan dengan serius dan tenang. Ketika permainan kelompok, mereka sangat antusias untuk menang dan berkompetisi dengan kelompok lainnya. Suasana pembelajaran sangat aktif dan menyenangkan. C. Kendala-kendala Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:  Ada beberapa siswa yang masih rame, dan tidak kondusif D. Penyelesaian yang dilakukan Melihat permasalahan-permasalahan di atas, ada beberapa hal yang dilakukan guru praktikan untuk mengatasinya. Di antaranya adalah sebagai berikut:  Guru memberikan nasehat bahwa pembelajaran harus diniatkan untuk menuntut ilmu dan sebagai motivasi melangkah kedepan. Mata Pelajaran : Sosiologi Hari/Tanggal : Rabu-Kamis/19-20 Februari 2014 Waktu/Tempat : 07.00-08.30 / kelas XI IPS 4 SK : Menganalisis kelompok sosial dalam dampak masyarakat multikultural KD : Menganalisis keanekaragaman kelompok sosial dalam masyarakat multikultural Materi Pembelajaran : a. Mendeskripsikan pengertian masyarakat multikultural dan multikulturalisme b. Menjelaskan faktor penyebab terjadinya kemajemukan dalam masyarakat.
  • 10. PERTEMUAN VII A. Proses Pembelajaran Pada pertemuan ketujuh, para siswa dihadapkan pada video pembelajaran, disitu para siswa disuruh guru untuk menganalisis. Setelah itu guru menyampaikan materi pembelajaran ceramah disertai dengan Tanya jawab murid. Setelah selesai, para peserta didik dikasih tugas individu untuk menunjang apakah mereka sudah memahami materi yang diberikan guru kepada murid. Setelah selesai guru melanjutkan materi selanjutnya. B. Keadaan Siswa Pada saat guru masuk, siswa kelas XI IPS 4 banyak yang antusias dalam mengikuti pelajaran. Hal ini karena materi para peserta didik sudah belajar sebelumya mengenai materi sebelumnya. Selain itu guru pamong juga masuk ke dalam kelas sehingga kondisi kelas benar-benar tenang dan kondusif C. Kendala-kendala Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:  Ada 1 orang yang tidur di kelas, karena malamnya begadang D. Penyelesaian yang dilakukan Melihat permasalahan-permasalahan di atas, guru mengingatkan kepada murid yang bersangkutan untuk jangan tidur malam dan jangan begadang supaya tidak mengantuk Mata Pelajaran : Sosiologi Hari/Tanggal : Rabu-Kamis /26-27 Februari 2014 Waktu/Tempat : 11.00-11.45 / Kelas XI IPS 4 SK : Menganalisis kelompok sosial dalam dampak masyarakat multicultural KD : Menganalisis keanekaragaman kelompok sosial dalam masyarakat multikultural Materi Pembelajaran : a. Menjelaskan konsekuensi keanekaragaman masyarakat Indonesia b. Mengidentifikasi Upaya mengatasi masalah yang ditimbulkan keanekaragaman masyarakat.
  • 11. PERTEMUAN VIII A. Proses Pembelajaran Pada pertemuan terakhir ini guru menagih tugas penelitian baik penelitian tentang kebudayaan dan juga penelitian tentang tipe kelompok social. Remedial bagi peserta didik yang masih bolong-bolong dalam tugasnya. Setelah itu guru mengucapkan salam perpisahan kepada anak-anak dan juga meminta doa dan juga minta maaf apabila ada kesalahan. B. Keadaan Siswa Pada saat guru masuk, siswa kelas sangat antusias dalam segala hal, baik mengumpulkan tugas dan juga remidial. Dan juga mereka sangat antusias karena akan mengadakan perpisahan dengan guru pamong. C. Kendala-kendala Kendala-kendala yang dihadapi dalam proses belajar mengajar adalah sebagai berikut:  Tugas yang berkaitan dengan penelitian ke lapangan ada beberapa kelompok yang belum mengumpulkan. D. Penyelesaian yang dilakukan  Guru harus lebih tegas dalam menegakkan tugas yang ditugaskan kepada siswa.  Siswa harus peka terhadap tanggungan tugas. Mata Pelajaran : Sosiologi Hari/Tanggal : Rabu-Kamis/5-6 Maret 2014 Waktu/Tempat : 07.00-08.45/ kelas XI IPS 4 SK : Menganaisis Kelompok social dalam dampak masyarakat multikultural KD : Menganalisis keanekaragaman kelompok sosial dalam masyarakat multikultural Materi Pembelajaran a. Menjelaskan pengaruh perubahan sosial terhadap perkembangan masyarakat multikultural. b. Membedakan kelompok-kelompok sosial di masyarakat c. Melakukan pengamatan tentang kelompok sosial di masyarakat
  • 12. BAB III PENUTUP A. Kesimpulan Secara keseluruhan pembelajaran di kelas XI IPS 2, XI IPS 4, dan Lintas minat Sosiologi IPA 3 dan 4 sangat lancar dan memuaskan. Para siswa mudah menangkap materi pembelajaran, mudah diatur, sopan santun terhadap guru sehingga memudahkan guru dalam proses pembelajaran dan hasil belajar siswa sangat memuaskan. Hal ini terbukti dalam ulangan harian pertama sampai akhir 90% siswa lulus dengan nilai yang memuaskan. Metode pembelajaran memakai autoplay serta diselingi dengan tanta jawab dan game terbukti efektif dalam meningkatkan motivasi dan semangat belajar mereka. Namun yang perlu menjadi catatan adalah siswa masih belum mampu jika disuruh belajar mandiri dan guru hanya sebagai fasilitator saja. Kebanyakan anak masih senang dan mengharapkan adanya metode ceramah, jadi selain guru memberikan metode-metode baru, guru juga harus menerangkan. Agar siswa semakin paham dan lebih maksimal dalam menangkap materi pembelajaran. Awal pertemuan siswa memang susah sekali diatur dan diarahkan, tetapi menjelang akhir ini sangat mudah sekali mengkondisikan para peserta didik. Hal ini disebabkan beberapa faktor, misalnya saja karena seperti yang diungkapkan beberapa siswa yakni sudah kenal dengan guru dan tidak adanya hukuman yang diberikan kepada siswa yang bandel. B. Saran Dalam pembelajaran bisa lebih divariasikan dengan metode-metode baru dan games yang menarik yang dapat menggali kemampuan siswa dan meningkatkan minat belajar siswa. Memberikan cerita-cerita dan masukan yang dapat membentuk karakter siswa serta memfasilitasi guru PKLI dan membantu mengatasi siswa-siswa yang sedikit bandel.