SlideShare a Scribd company logo
JENIS KATA KETERANGAN DALAM
BAHASA INDONESIA
Kata keterangan disebut juga dengan kata adverbial
yang berfungsi untuk memberikan atau menambah
keterangan kepada kata lain, seperti kata kerja
(verba), kata sifat (adjektiva), kecuali pada kata
benda (nomina).
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
1. Keterangan cara
Adverbial ini menambah keterangan cara
pada kegiatan atau peristiwa yang terjadi.
Misalnya, dengan, dan secara.
Contoh
•Kami keluar dari rumah itu secara diam –
diam.
•Permasalahan itu diselesaikan dengan
kepala dingin.
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
2. Keterangan alat
Adverbial ini menjelaskan alat yang
digunakan pada sebuah kegiatan atau
peristiwa, misalnya dengan ….. ,
menggunakan … , dengan menggunakan
…Contoh
Penjahit itu membuat baju dengan alat
jahit traditional.
Burhan memikul keranjang dengan
menggunakan kayu.
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
3. Keterangan tujuan
Adverbial ini menambahkan informasi
tujuan pada kalimat, misalnya untuk,
supaya, dan, agar.
Contoh
Aku belajar sepanjang malam supaya naik
kelas.
Ibu menyirami bunga agar tumbuh subur
dan tidak layu.
4. Keterangan sebab
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
Adverbial ini menambah keterangan
sebab pada kalimat yang disertainya,
yaitu karena.
Contoh
Adik menangis karena ditinggal oleh ibu
ke pasar.
Masyarakat menjadi sangat menderita
karena kebijakan pemerintah yang tidak
kooperatif.
5. Keterangan akibat
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
Adverbial ini menambah keterangan
akibat yang ditimbulkan dari sebuah
peristiwa, yaitu hingga, akibatnya,
sehingga, dan, menjadi.Contoh
Banyak orang membuang sampah
sembarangan, akibatnya banjir melanda.
Ibuku selalu merawatku dengan baik
hingga aku menjadi sehat seperti saat ini.
6. Keterangan tempat
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
Adverbial ini menambahakan keterangan
tempat terjadinya suatu peristiwa atau
kegiatan, yaitu di, ke, dan, dari.
Contoh
Budi menyembunyikan gambar itu di
dalam kotak berwarna biru.
Paman bilang kepadaku bahwa dia akan
pergi ke medan.
7. Keterangan waktu
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
Adverbial ini menambahkan keterangan
waktu kapan terjadinya suatu peristiwa
atau kegiatan, yaitu pada, kemarin,
besok, lusa, dan lain – lain.
Contoh
Pada zaman dahulu orang – orang
mengirim surat menggunakan burung
merpati.
Aku terbangun dari tempat tidur, ketika
ayah pulang dari kantor.
8. Keterangan syarat
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
Adverbial ini menambahkan keterangan
syarat terjadinya suatu peristiwa, yaitu
jika.
Contoh
Jika aku punya banyak uang, aku akan
berlibur ke Eropa.
Budi tidak akan dimarahi guru, jika saja
dia datang tepat waktu.
9. Keterangan derajat / kuantitas
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
Adverbial ini menambahkan keterangan
kuantitas pada sebuah kalimat yang
disertainya, yaitu sebesar, sebanyak –
banyaknya, dua kali sehari, dan lain –
lain.Contoh
Aku mengumpulkan kupon belanja itu
sebanyak – banyaknya.
Aku selalu mengunjungi nenekku di
kampung seminggu sekali.
10. Kata keterangan perlawanan
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
Adverbial ini menambahkan informasi
perlawanan pada sebuah kalimat, yaitu
meskipun, tetapi, dan lain – lain.
Contoh
Aku tetap datang meskipun sedang hujan
deras.
Meskipun aku tidak diijinkan pergi, aku
tetap pergi ke rumah teamanku.
11. Kata keterangan pelaku
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
Adverbial ini menambah informasi tentang
pelaku atau orang yang terlibat dalam
sebuah peristiwa, yaitu dari,dan oleh.
Contoh
Sepeda motor ini adalah hadiah dari
ayahuku.
Bunga itu dibuang oleh pamanku.
Topik itu diterbitkan oleh penerbit bintang
pustaka.
12. Kata keterangan perbandingan
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
Adverbial ini menambah informasi dengan
cara membandingkannya dengan hal lain,
yaitu bagaikan, laksana, seperti, dan lain
– lain.
Contoh
Senyuman ibuku sangat hangat bagaikan
sinar mentari pagi yang menyentuh kulit.
Kisah hidupku sangat luar bisa seperti
kisah hidup di film tersebut.
13. Kata keterangan kepastian
MACAM-MACAM KATA
KETERANGAN
Adverbial ini menambahkan keterangan
berupa kepastian pada sebuah kalimat,
yaitu mungkin.
Contoh
Dia tidak datang hari ini mungkin karena
lupa.
Aku menjadi sakit mungkin karena
makanan yang aku makan kemarin.
TUGAS
 BUAT CONTOH KATA KETERANGAN
DENGAN KALIMATMU SENDIRI.
 JELASKAN 4 FUNGSI BAHASA
 JELASKAN PRINSIP MEMBACA PUISI (NO
2 DAN 3 BACA PADA MATERI PROSEDUR
MEMBACA PUISI HAL 64)

More Related Content

What's hot

Contoh teks eksposisi 2
Contoh teks eksposisi 2Contoh teks eksposisi 2
Contoh teks eksposisi 2
cicitbiru9
 
Pemisahan suku kata Bahasa Indonesia
Pemisahan suku kata Bahasa IndonesiaPemisahan suku kata Bahasa Indonesia
Pemisahan suku kata Bahasa Indonesia
Arham Ramlan
 
Pengertian morfem tugas
Pengertian morfem tugasPengertian morfem tugas
Pengertian morfem tugas
Dliya Rahmawaty
 
Aspek gramatikal wacana
Aspek gramatikal wacanaAspek gramatikal wacana
Aspek gramatikal wacana
mursiaekawati
 
Materi 3 proses morfologi
Materi 3 proses morfologiMateri 3 proses morfologi
Materi 3 proses morfologianggerio
 
TINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTUR
TINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTURTINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTUR
TINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTUR
Nurulbanjar1996
 
Analisis kesalahan berbahasa - kesalahan berbahasa tataran semantik
Analisis kesalahan berbahasa - kesalahan berbahasa tataran semantikAnalisis kesalahan berbahasa - kesalahan berbahasa tataran semantik
Analisis kesalahan berbahasa - kesalahan berbahasa tataran semantik
AjengIlla
 
Makalah perjuangan bangsa indonesia sebelum dan sesudah kebangkitan nasional ...
Makalah perjuangan bangsa indonesia sebelum dan sesudah kebangkitan nasional ...Makalah perjuangan bangsa indonesia sebelum dan sesudah kebangkitan nasional ...
Makalah perjuangan bangsa indonesia sebelum dan sesudah kebangkitan nasional ...
rahayu wullandari
 
KALIMAT AKTIF DAN PASIF
KALIMAT AKTIF DAN PASIFKALIMAT AKTIF DAN PASIF
KALIMAT AKTIF DAN PASIF
Phaphy Wahyudhi
 
Proposal usaha dengan analisis swot
Proposal usaha dengan analisis swotProposal usaha dengan analisis swot
Proposal usaha dengan analisis swot
Fidayatul Kasanah
 
Penulisan Huruf dan Kata
Penulisan Huruf dan KataPenulisan Huruf dan Kata
Penulisan Huruf dan Kata
Dwi Putra Mahardhika
 
PENULISAN EJAAN DAN ISTILAH BAHASA INDONESIA YANG SANTUN DAN SESUAI KAIDAH
PENULISAN EJAAN DAN ISTILAH BAHASA INDONESIA YANG SANTUN DAN SESUAI KAIDAHPENULISAN EJAAN DAN ISTILAH BAHASA INDONESIA YANG SANTUN DAN SESUAI KAIDAH
PENULISAN EJAAN DAN ISTILAH BAHASA INDONESIA YANG SANTUN DAN SESUAI KAIDAH
Hanik Hidayah
 
past Pefect tense
past Pefect tensepast Pefect tense
past Pefect tense
Eva Tri Wahyuni
 
Kalimat dalam bahasa indonesia
Kalimat dalam bahasa indonesiaKalimat dalam bahasa indonesia
Kalimat dalam bahasa indonesiaIsmee Sa'adah
 
Presentasi present perfect
Presentasi present perfectPresentasi present perfect
Presentasi present perfect
Nina Karenia
 
Degrees of comparison
Degrees of comparisonDegrees of comparison
Kalimat majemuk bertingkat
Kalimat majemuk bertingkatKalimat majemuk bertingkat
Kalimat majemuk bertingkat
Anggita Dwi Lestari Lestari
 

What's hot (20)

Kalimat efektif
Kalimat efektifKalimat efektif
Kalimat efektif
 
Contoh teks eksposisi 2
Contoh teks eksposisi 2Contoh teks eksposisi 2
Contoh teks eksposisi 2
 
Pemisahan suku kata Bahasa Indonesia
Pemisahan suku kata Bahasa IndonesiaPemisahan suku kata Bahasa Indonesia
Pemisahan suku kata Bahasa Indonesia
 
Pengertian morfem tugas
Pengertian morfem tugasPengertian morfem tugas
Pengertian morfem tugas
 
Aspek gramatikal wacana
Aspek gramatikal wacanaAspek gramatikal wacana
Aspek gramatikal wacana
 
Materi 3 proses morfologi
Materi 3 proses morfologiMateri 3 proses morfologi
Materi 3 proses morfologi
 
TINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTUR
TINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTURTINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTUR
TINDAK TUTUR DAN PERISTIWA TUTUR
 
Analisis kesalahan berbahasa - kesalahan berbahasa tataran semantik
Analisis kesalahan berbahasa - kesalahan berbahasa tataran semantikAnalisis kesalahan berbahasa - kesalahan berbahasa tataran semantik
Analisis kesalahan berbahasa - kesalahan berbahasa tataran semantik
 
Makalah perjuangan bangsa indonesia sebelum dan sesudah kebangkitan nasional ...
Makalah perjuangan bangsa indonesia sebelum dan sesudah kebangkitan nasional ...Makalah perjuangan bangsa indonesia sebelum dan sesudah kebangkitan nasional ...
Makalah perjuangan bangsa indonesia sebelum dan sesudah kebangkitan nasional ...
 
KALIMAT AKTIF DAN PASIF
KALIMAT AKTIF DAN PASIFKALIMAT AKTIF DAN PASIF
KALIMAT AKTIF DAN PASIF
 
Proposal usaha dengan analisis swot
Proposal usaha dengan analisis swotProposal usaha dengan analisis swot
Proposal usaha dengan analisis swot
 
Penulisan Huruf dan Kata
Penulisan Huruf dan KataPenulisan Huruf dan Kata
Penulisan Huruf dan Kata
 
PENULISAN EJAAN DAN ISTILAH BAHASA INDONESIA YANG SANTUN DAN SESUAI KAIDAH
PENULISAN EJAAN DAN ISTILAH BAHASA INDONESIA YANG SANTUN DAN SESUAI KAIDAHPENULISAN EJAAN DAN ISTILAH BAHASA INDONESIA YANG SANTUN DAN SESUAI KAIDAH
PENULISAN EJAAN DAN ISTILAH BAHASA INDONESIA YANG SANTUN DAN SESUAI KAIDAH
 
Ppt bahasa baku dan bahasa nonbaku
Ppt bahasa baku dan bahasa nonbakuPpt bahasa baku dan bahasa nonbaku
Ppt bahasa baku dan bahasa nonbaku
 
past Pefect tense
past Pefect tensepast Pefect tense
past Pefect tense
 
Bab 4 dampak korupsi
Bab 4 dampak korupsiBab 4 dampak korupsi
Bab 4 dampak korupsi
 
Kalimat dalam bahasa indonesia
Kalimat dalam bahasa indonesiaKalimat dalam bahasa indonesia
Kalimat dalam bahasa indonesia
 
Presentasi present perfect
Presentasi present perfectPresentasi present perfect
Presentasi present perfect
 
Degrees of comparison
Degrees of comparisonDegrees of comparison
Degrees of comparison
 
Kalimat majemuk bertingkat
Kalimat majemuk bertingkatKalimat majemuk bertingkat
Kalimat majemuk bertingkat
 

More from Sulus Sahal

Biografi
BiografiBiografi
Biografi
Sulus Sahal
 
Identifikasi perangkat kerja komputer
Identifikasi perangkat kerja komputerIdentifikasi perangkat kerja komputer
Identifikasi perangkat kerja komputer
Sulus Sahal
 
Eksposisi ppt
Eksposisi pptEksposisi ppt
Eksposisi ppt
Sulus Sahal
 
PEMANFAATAN TIK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI SMAN 1 KENDAL
PEMANFAATAN TIK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI SMAN 1 KENDALPEMANFAATAN TIK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI SMAN 1 KENDAL
PEMANFAATAN TIK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI SMAN 1 KENDAL
Sulus Sahal
 
CITRAAN
CITRAANCITRAAN
CITRAAN
Sulus Sahal
 
Puisi lama
Puisi lamaPuisi lama
Puisi lama
Sulus Sahal
 
Kisi
KisiKisi
ungkapan
ungkapanungkapan
ungkapan
Sulus Sahal
 

More from Sulus Sahal (8)

Biografi
BiografiBiografi
Biografi
 
Identifikasi perangkat kerja komputer
Identifikasi perangkat kerja komputerIdentifikasi perangkat kerja komputer
Identifikasi perangkat kerja komputer
 
Eksposisi ppt
Eksposisi pptEksposisi ppt
Eksposisi ppt
 
PEMANFAATAN TIK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI SMAN 1 KENDAL
PEMANFAATAN TIK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI SMAN 1 KENDALPEMANFAATAN TIK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI SMAN 1 KENDAL
PEMANFAATAN TIK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI SMAN 1 KENDAL
 
CITRAAN
CITRAANCITRAAN
CITRAAN
 
Puisi lama
Puisi lamaPuisi lama
Puisi lama
 
Kisi
KisiKisi
Kisi
 
ungkapan
ungkapanungkapan
ungkapan
 

Recently uploaded

Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 

Recently uploaded (20)

Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 

Jenis kata keterangan dalam bahasa indonesia

  • 1. JENIS KATA KETERANGAN DALAM BAHASA INDONESIA Kata keterangan disebut juga dengan kata adverbial yang berfungsi untuk memberikan atau menambah keterangan kepada kata lain, seperti kata kerja (verba), kata sifat (adjektiva), kecuali pada kata benda (nomina).
  • 2. MACAM-MACAM KATA KETERANGAN 1. Keterangan cara Adverbial ini menambah keterangan cara pada kegiatan atau peristiwa yang terjadi. Misalnya, dengan, dan secara. Contoh •Kami keluar dari rumah itu secara diam – diam. •Permasalahan itu diselesaikan dengan kepala dingin.
  • 3. MACAM-MACAM KATA KETERANGAN 2. Keterangan alat Adverbial ini menjelaskan alat yang digunakan pada sebuah kegiatan atau peristiwa, misalnya dengan ….. , menggunakan … , dengan menggunakan …Contoh Penjahit itu membuat baju dengan alat jahit traditional. Burhan memikul keranjang dengan menggunakan kayu.
  • 4. MACAM-MACAM KATA KETERANGAN 3. Keterangan tujuan Adverbial ini menambahkan informasi tujuan pada kalimat, misalnya untuk, supaya, dan, agar. Contoh Aku belajar sepanjang malam supaya naik kelas. Ibu menyirami bunga agar tumbuh subur dan tidak layu.
  • 5. 4. Keterangan sebab MACAM-MACAM KATA KETERANGAN Adverbial ini menambah keterangan sebab pada kalimat yang disertainya, yaitu karena. Contoh Adik menangis karena ditinggal oleh ibu ke pasar. Masyarakat menjadi sangat menderita karena kebijakan pemerintah yang tidak kooperatif.
  • 6. 5. Keterangan akibat MACAM-MACAM KATA KETERANGAN Adverbial ini menambah keterangan akibat yang ditimbulkan dari sebuah peristiwa, yaitu hingga, akibatnya, sehingga, dan, menjadi.Contoh Banyak orang membuang sampah sembarangan, akibatnya banjir melanda. Ibuku selalu merawatku dengan baik hingga aku menjadi sehat seperti saat ini.
  • 7. 6. Keterangan tempat MACAM-MACAM KATA KETERANGAN Adverbial ini menambahakan keterangan tempat terjadinya suatu peristiwa atau kegiatan, yaitu di, ke, dan, dari. Contoh Budi menyembunyikan gambar itu di dalam kotak berwarna biru. Paman bilang kepadaku bahwa dia akan pergi ke medan.
  • 8. 7. Keterangan waktu MACAM-MACAM KATA KETERANGAN Adverbial ini menambahkan keterangan waktu kapan terjadinya suatu peristiwa atau kegiatan, yaitu pada, kemarin, besok, lusa, dan lain – lain. Contoh Pada zaman dahulu orang – orang mengirim surat menggunakan burung merpati. Aku terbangun dari tempat tidur, ketika ayah pulang dari kantor.
  • 9. 8. Keterangan syarat MACAM-MACAM KATA KETERANGAN Adverbial ini menambahkan keterangan syarat terjadinya suatu peristiwa, yaitu jika. Contoh Jika aku punya banyak uang, aku akan berlibur ke Eropa. Budi tidak akan dimarahi guru, jika saja dia datang tepat waktu.
  • 10. 9. Keterangan derajat / kuantitas MACAM-MACAM KATA KETERANGAN Adverbial ini menambahkan keterangan kuantitas pada sebuah kalimat yang disertainya, yaitu sebesar, sebanyak – banyaknya, dua kali sehari, dan lain – lain.Contoh Aku mengumpulkan kupon belanja itu sebanyak – banyaknya. Aku selalu mengunjungi nenekku di kampung seminggu sekali.
  • 11. 10. Kata keterangan perlawanan MACAM-MACAM KATA KETERANGAN Adverbial ini menambahkan informasi perlawanan pada sebuah kalimat, yaitu meskipun, tetapi, dan lain – lain. Contoh Aku tetap datang meskipun sedang hujan deras. Meskipun aku tidak diijinkan pergi, aku tetap pergi ke rumah teamanku.
  • 12. 11. Kata keterangan pelaku MACAM-MACAM KATA KETERANGAN Adverbial ini menambah informasi tentang pelaku atau orang yang terlibat dalam sebuah peristiwa, yaitu dari,dan oleh. Contoh Sepeda motor ini adalah hadiah dari ayahuku. Bunga itu dibuang oleh pamanku. Topik itu diterbitkan oleh penerbit bintang pustaka.
  • 13. 12. Kata keterangan perbandingan MACAM-MACAM KATA KETERANGAN Adverbial ini menambah informasi dengan cara membandingkannya dengan hal lain, yaitu bagaikan, laksana, seperti, dan lain – lain. Contoh Senyuman ibuku sangat hangat bagaikan sinar mentari pagi yang menyentuh kulit. Kisah hidupku sangat luar bisa seperti kisah hidup di film tersebut.
  • 14. 13. Kata keterangan kepastian MACAM-MACAM KATA KETERANGAN Adverbial ini menambahkan keterangan berupa kepastian pada sebuah kalimat, yaitu mungkin. Contoh Dia tidak datang hari ini mungkin karena lupa. Aku menjadi sakit mungkin karena makanan yang aku makan kemarin.
  • 15. TUGAS  BUAT CONTOH KATA KETERANGAN DENGAN KALIMATMU SENDIRI.  JELASKAN 4 FUNGSI BAHASA  JELASKAN PRINSIP MEMBACA PUISI (NO 2 DAN 3 BACA PADA MATERI PROSEDUR MEMBACA PUISI HAL 64)