SlideShare a Scribd company logo
Lampiran 2 : AlternatifPenyelesaian LAPD
Lembar
Aktivitas
Peserta Didik
(LAPD)
Luas Daerah Segitiga
 Penguasaan Konsep
 Penalaran
 Pemecahan Masalah
 Pengomunikasian Gagasan
Kelompok/ Nama
...................................................
Semester/ Kelas :
...................................................
PENDAHULUAN
Telah diturunkan rumus luas persegipanjang adaalah L= panjang x lebar. Rumus ini dapat digunakan
untuk menurunkan rumus bangun segitiga. Caranya adalah mengubah bangun segitiga menjadi
persegi panjang. Kegiatan dimulai dengan menggunakan segitiga siku-siku dan diakhiti dengan
segitiga sembarang.
1. Lakukan kegiatan-kegiatan berikut.
a. Ambil model segitiga siku-siku, beri label 𝑎 untuk alas dan 𝑡
untuk tinggi. Buat sketsanya seperti gambar disamping.
b. Tarik garis yang sejajar alas dan memotong titik tengah garis
Tinggi.
Bagian yang panjangnya
1
2
𝑡 adalah yang ditunjukkan pada gambar.
Karena setelah ditarik garis yang sejajar dengan alas serta memotong titik tengah garis
tinggi maka garis tinggi terbagi menjadi 2 bagian yang sama panjang yaitu
1
2
𝑡.
c. Potong sepanjang garis tengah, susun sehingga membentuk
Persegipanjang, buat sketsa persegipanjang tersebut seperti
Disamping. Beri label untuk masing-masing bagian. Luas daerah
Persegipanjang ini adalah L = 𝑎 ×
1
2
𝑡
Apakah luas daerah persegipanjang diatas sama dengan luas
Daerah bangun segitiga siku-siku? Mengapa?
Luas daerah persegi panjang tersebut sama dengan luas segitga, Karena setelah dilakukan
pemotongan kemudian disusun sehingga , terbentuk bangun persegi panjang tanpa ada
bagian segitiga yang tersisa.
Jadi luas daerah segitiga siku-siku dapat dinyatakan dengan
(kata-kata): setengah dari perkalian alas dengan tinggi
Rumus : L = 𝑎 ×
1
2
𝑡 atau L =
1
2
(𝑎 × 𝑡)
2. Kegiatan berikut masih berhubungan dengan penurunan rumus luas daerah segitiga.
a. Ambil bangun segitiga sama kaki, beri 𝑎 untuk alas dan 𝑡
untuk tinggi.
𝑎
1
2
𝑡
𝑎
1
2
𝑡
𝑎
1
2
𝑡
b. Tarik garis tinggi bila alasnya 𝑎. Tarik garis sejajar alas dan memotong titik tengah garis
tinggi. Bagian mana yang panjangnya masing-masing
1
2
𝑡? Mengapa?
Bagian yang panjangnya
1
2
𝑡 adalah yang ditunjuk pada gambar.
Karena setelah ditarik garis yang sejajar dengan alas serta memotong
titik tengah garis tinggi maka garis tinggi terbagi menjadi 2 bagian
yang sama panjang yaitu
1
2
𝑡
c. Selanjutnya, potong segitiga sepanjang garis tengah seperti
sketsa disamping:
Susun sehingga membentuk sebuah persegi panjang. Beri label yang sesuai. Luas
daerah persegi panjang adalah L = 𝑎 ×
1
2
𝑡
Apakah luas daerah persegi panjang sama dengan luas daerah bangun semula (segitiga
sama kaki)? Mengapa?
Luas daerah persegi panjang tersebut sama dengan luas segitiga, Karena setelah
dilakukan pemotongan kemudian disusun sehingga , terbentuk bangun persegi panjang
tanpa ada bagian segitiga yang tersisa.
𝑎
Jadi,luasdaerahsegitigasamakaki dapat dinyatakandengan:
(kata-kata):setengah dariperkalian alas dengan tinggi
Rumus : L = 𝑎 ×
1
2
𝑡 atau L =
1
2
(𝑎 × 𝑡)
𝑎
𝑎
1
2
𝑡
3. Sekarang ambil segitiga sembarang. Dengan cara yang sama tunjukkan bahwa rumus luas
segitiga diatas berlaku juga untuk segitiga sembarang. Skets bangun disebelah kanan dan
tulis langkah-langkahnya disebelah kanan.
a. Mengambil model segitiga sembarang, kemudian memberi label beri label 𝑎 untuk alas
dan 𝑡 untuk tinggi, seperti pada gambar disamping ini.
b. Menarik garis tinggi dengan alas 𝑎, kemudian membuat garis sejajar dengan alas
sehingga memotong titik tengah garis tinggi, lalu memotong bagian-bagian seperti
yang ditunjukkan pada gambar berikut:
c. menyusun potongan-potongan gambar tersebut sehingga membentuk bangun persegi
panjang seperti yang ditunjukkan pada gambar disamping.
Luas daerah persegi panjang adalah L = 𝑎 ×
1
2
𝑡
Luas daerah persegi panjang tersebut sama dengan luas segitiga, Karena setelah
dilakukan pemotongan kemudian disusun sehingga , terbentuk bangun persegi panjang
tanpa ada bagian segitiga yang tersisa.
Jadi,luasdaerahsegitigasembarangdapatdinyatakandengan:
(kata-kata):setengah dariperkalian alas dengan tinggi
Rumus : L = 𝑎 ×
1
2
𝑡 atau L =
1
2
(𝑎 × 𝑡)
4. Cara lain untuk menurunkan rumus luas daerah segitiga adalah dengan menggunakan
sebuah persegi panjang.
a. Ambil sebuah persegi panjang,
b. Lakukan kegiatan pemotongan untuk menunjukkan bahwa luas daerah segitiga adalah
𝐿 =
1
2
𝑎𝑙𝑎𝑠 × 𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖
langkah-langkahnya adalah :
 Memberi label sisi panjang (𝑝) dan sisi lebar (𝑙) seperti pada gambar dibawah ini:
𝑎
𝑎
𝑎
1
2
𝑡
𝑝
𝑙
 Kemudian membuat garis yang sejajar dengan sisi panjang (p) sehingga memotong
titik tengah sisi lebar (𝑙) lalu memotong. Sehingga persegi panjang tersebut terbagi
menjadi dua bagian dengan sisi lebar =
1
2
𝑙 seperti pada gambar berikut:

Menjadi
 Kemudian memotong salah satu bagian persegi panjang itu dan menyusunnya
menjadi sebuah segitiga.
Menjadi
 Sehingga diperoleh bahwa luas segitiga yang terbentuk dari persegi panjang adalah
L = 𝑝 ×
1
2
𝑙, atau L = 𝑎 ×
1
2
𝑡
5. Jika a, t dan c merupakan alas, tinggi dan sisi miring segitiga, maka simpulkan hubungan
antara sisi panjang (alas) dan sisi lebar (tinggi) dengan luas.
Luas segitiga didapat dari setengah perkalian antara sisi panjang (alas) dengan sisi lebar
(tinggi).
𝑝
𝑙
𝑝
1
2
𝑙
𝑝
1
2
𝑙
𝑝
1
2
𝑙
𝑝

More Related Content

What's hot

Menemukan rumus segitiga
Menemukan rumus segitigaMenemukan rumus segitiga
Menemukan rumus segitigaHadi Wahyono
 
Yunus junaidi, tugas tik
Yunus junaidi, tugas tikYunus junaidi, tugas tik
Yunus junaidi, tugas tik
ekariyanti12
 
Bangun datar
Bangun datarBangun datar
Bangun datar
Risna Dewi
 
1. luas bangun datar
1. luas bangun datar1. luas bangun datar
1. luas bangun datar
irma79
 
2 luas bangun datar
2 luas bangun datar2 luas bangun datar
2 luas bangun datarBardi Brd
 
Bb 3 1 luas bangun datar
Bb 3 1 luas bangun datarBb 3 1 luas bangun datar
Bb 3 1 luas bangun datar
Hudi Isnanto
 
MENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR
MENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATARMENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR
MENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR
ACHMAD RAIHAN
 
Aktivitas geometri dan pengukuran (phytagoras)
Aktivitas  geometri dan pengukuran (phytagoras)Aktivitas  geometri dan pengukuran (phytagoras)
Aktivitas geometri dan pengukuran (phytagoras)
Muhammad Nuroni
 
matei sudut dan garis
matei sudut dan garis matei sudut dan garis
matei sudut dan garis
nftama77
 
Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2
Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2
Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2RendyJS
 
Garis dan sudut..
Garis dan sudut..Garis dan sudut..
Garis dan sudut..Suci Ariani
 
Garis dan-sudut
Garis dan-sudutGaris dan-sudut
Garis dan-sudut
Emce Ida
 
Bangun datar segitiga
Bangun datar segitigaBangun datar segitiga
Bangun datar segitiga
Franxisca Kurniawati
 
Powerpoint pembelajaran tentang segitiga
Powerpoint pembelajaran tentang segitigaPowerpoint pembelajaran tentang segitiga
Powerpoint pembelajaran tentang segitigarini hastuti
 
Materi kd 7
Materi kd 7Materi kd 7
Materi kd 7
gona tri
 
Lembar Aktivitas Siswa - Perbandingan Trigonometri Sudut-sudut Istimewa
Lembar Aktivitas Siswa - Perbandingan Trigonometri Sudut-sudut IstimewaLembar Aktivitas Siswa - Perbandingan Trigonometri Sudut-sudut Istimewa
Lembar Aktivitas Siswa - Perbandingan Trigonometri Sudut-sudut Istimewa
Agung Anggoro
 
Garis dan Sudut
Garis dan SudutGaris dan Sudut
Garis dan Sudut
Indah Sari
 
Bangun datar ict
Bangun datar ictBangun datar ict
Bangun datar ictKim Kun
 

What's hot (20)

Menemukan rumus segitiga
Menemukan rumus segitigaMenemukan rumus segitiga
Menemukan rumus segitiga
 
Segitiga
SegitigaSegitiga
Segitiga
 
Yunus junaidi, tugas tik
Yunus junaidi, tugas tikYunus junaidi, tugas tik
Yunus junaidi, tugas tik
 
Bangun datar
Bangun datarBangun datar
Bangun datar
 
Geometri telkur
Geometri telkurGeometri telkur
Geometri telkur
 
1. luas bangun datar
1. luas bangun datar1. luas bangun datar
1. luas bangun datar
 
2 luas bangun datar
2 luas bangun datar2 luas bangun datar
2 luas bangun datar
 
Bb 3 1 luas bangun datar
Bb 3 1 luas bangun datarBb 3 1 luas bangun datar
Bb 3 1 luas bangun datar
 
MENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR
MENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATARMENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR
MENEMUKAN RUMUS LUAS BANGUN DATAR
 
Aktivitas geometri dan pengukuran (phytagoras)
Aktivitas  geometri dan pengukuran (phytagoras)Aktivitas  geometri dan pengukuran (phytagoras)
Aktivitas geometri dan pengukuran (phytagoras)
 
matei sudut dan garis
matei sudut dan garis matei sudut dan garis
matei sudut dan garis
 
Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2
Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2
Menghitung luas dan keliling bangun segiempat dan segitiga 2
 
Garis dan sudut..
Garis dan sudut..Garis dan sudut..
Garis dan sudut..
 
Garis dan-sudut
Garis dan-sudutGaris dan-sudut
Garis dan-sudut
 
Bangun datar segitiga
Bangun datar segitigaBangun datar segitiga
Bangun datar segitiga
 
Powerpoint pembelajaran tentang segitiga
Powerpoint pembelajaran tentang segitigaPowerpoint pembelajaran tentang segitiga
Powerpoint pembelajaran tentang segitiga
 
Materi kd 7
Materi kd 7Materi kd 7
Materi kd 7
 
Lembar Aktivitas Siswa - Perbandingan Trigonometri Sudut-sudut Istimewa
Lembar Aktivitas Siswa - Perbandingan Trigonometri Sudut-sudut IstimewaLembar Aktivitas Siswa - Perbandingan Trigonometri Sudut-sudut Istimewa
Lembar Aktivitas Siswa - Perbandingan Trigonometri Sudut-sudut Istimewa
 
Garis dan Sudut
Garis dan SudutGaris dan Sudut
Garis dan Sudut
 
Bangun datar ict
Bangun datar ictBangun datar ict
Bangun datar ict
 

Viewers also liked

Tabel pedoman
Tabel pedomanTabel pedoman
Tabel pedoman
Mez Bbn
 
Lkpd luas segitiga
Lkpd luas segitigaLkpd luas segitiga
Lkpd luas segitiga
ihda izzati
 
Simetri Bidang Datar dan pembahasannya
Simetri Bidang Datar dan pembahasannyaSimetri Bidang Datar dan pembahasannya
Simetri Bidang Datar dan pembahasannya
Moh Hari Rusli
 
Rpp luas daerah segitiga
Rpp luas daerah segitigaRpp luas daerah segitiga
Rpp luas daerah segitiga
ihda izzati
 
rpp Segitiga segi empat pertemuan ke 5 dan ke-6 kur 2013
rpp Segitiga segi empat pertemuan ke 5 dan ke-6 kur 2013rpp Segitiga segi empat pertemuan ke 5 dan ke-6 kur 2013
rpp Segitiga segi empat pertemuan ke 5 dan ke-6 kur 2013
umar fauzi
 
MELUKIS SEGITIGA DAN GARIS-GARIS ISTIMEWA
MELUKIS SEGITIGA DAN GARIS-GARIS ISTIMEWAMELUKIS SEGITIGA DAN GARIS-GARIS ISTIMEWA
MELUKIS SEGITIGA DAN GARIS-GARIS ISTIMEWAUswatun Khasanah
 
Pengantar mapel prakarya smp hajar
Pengantar mapel prakarya smp hajarPengantar mapel prakarya smp hajar
Pengantar mapel prakarya smp hajar
Sony Shanjaya
 
Geometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS X
Geometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS XGeometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS X
Geometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS X
Awanda Gita
 
Persamaan Garis Lurus (PGL)
Persamaan Garis Lurus (PGL)Persamaan Garis Lurus (PGL)
Persamaan Garis Lurus (PGL)
Ridwan Piliang
 
Geometri bidang
Geometri bidangGeometri bidang
Geometri bidang
Vienty Sabrina
 
Persamaan garis lurus
Persamaan garis lurusPersamaan garis lurus
Persamaan garis lurusblackcatt
 
Buku Siswa Prakarya Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Buku Siswa Prakarya Kelas VII SMP Kurikulum 2013Buku Siswa Prakarya Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Buku Siswa Prakarya Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Randy Ikas
 
Scrum в управлении проектами
Scrum  в управлении проектамиScrum  в управлении проектами
Scrum в управлении проектами
Ruslan Dashkin
 
3Com PC3C589C
3Com PC3C589C3Com PC3C589C
3Com PC3C589C
savomir
 
Viviane og samtalstaekni nyirogreyndir2017
Viviane og samtalstaekni nyirogreyndir2017Viviane og samtalstaekni nyirogreyndir2017
Viviane og samtalstaekni nyirogreyndir2017
ingileif2507
 
Clases de Reacciones Químicas
Clases de Reacciones QuímicasClases de Reacciones Químicas
Clases de Reacciones Químicas
Instituto Técnico Mercedes Abrego
 
Проект по сказкам
Проект по сказкамПроект по сказкам
Проект по сказкам
ruster_c
 

Viewers also liked (19)

Tabel pedoman
Tabel pedomanTabel pedoman
Tabel pedoman
 
Lkpd luas segitiga
Lkpd luas segitigaLkpd luas segitiga
Lkpd luas segitiga
 
Simetri Bidang Datar dan pembahasannya
Simetri Bidang Datar dan pembahasannyaSimetri Bidang Datar dan pembahasannya
Simetri Bidang Datar dan pembahasannya
 
Rpp luas daerah segitiga
Rpp luas daerah segitigaRpp luas daerah segitiga
Rpp luas daerah segitiga
 
rpp Segitiga segi empat pertemuan ke 5 dan ke-6 kur 2013
rpp Segitiga segi empat pertemuan ke 5 dan ke-6 kur 2013rpp Segitiga segi empat pertemuan ke 5 dan ke-6 kur 2013
rpp Segitiga segi empat pertemuan ke 5 dan ke-6 kur 2013
 
MELUKIS SEGITIGA DAN GARIS-GARIS ISTIMEWA
MELUKIS SEGITIGA DAN GARIS-GARIS ISTIMEWAMELUKIS SEGITIGA DAN GARIS-GARIS ISTIMEWA
MELUKIS SEGITIGA DAN GARIS-GARIS ISTIMEWA
 
Pengantar mapel prakarya smp hajar
Pengantar mapel prakarya smp hajarPengantar mapel prakarya smp hajar
Pengantar mapel prakarya smp hajar
 
Geometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS X
Geometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS XGeometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS X
Geometri bidang datar (kelompok 1) MATEMATIKA KELAS X
 
Persamaan Garis Lurus (PGL)
Persamaan Garis Lurus (PGL)Persamaan Garis Lurus (PGL)
Persamaan Garis Lurus (PGL)
 
Geometri bidang
Geometri bidangGeometri bidang
Geometri bidang
 
Persamaan garis lurus
Persamaan garis lurusPersamaan garis lurus
Persamaan garis lurus
 
Kumpulan soal UAN 2012/2013
Kumpulan soal UAN 2012/2013Kumpulan soal UAN 2012/2013
Kumpulan soal UAN 2012/2013
 
Buku Siswa Prakarya Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Buku Siswa Prakarya Kelas VII SMP Kurikulum 2013Buku Siswa Prakarya Kelas VII SMP Kurikulum 2013
Buku Siswa Prakarya Kelas VII SMP Kurikulum 2013
 
Scrum в управлении проектами
Scrum  в управлении проектамиScrum  в управлении проектами
Scrum в управлении проектами
 
3Com PC3C589C
3Com PC3C589C3Com PC3C589C
3Com PC3C589C
 
Viviane og samtalstaekni nyirogreyndir2017
Viviane og samtalstaekni nyirogreyndir2017Viviane og samtalstaekni nyirogreyndir2017
Viviane og samtalstaekni nyirogreyndir2017
 
Endnoteweb
EndnotewebEndnoteweb
Endnoteweb
 
Clases de Reacciones Químicas
Clases de Reacciones QuímicasClases de Reacciones Químicas
Clases de Reacciones Químicas
 
Проект по сказкам
Проект по сказкамПроект по сказкам
Проект по сказкам
 

Similar to Jawaban lapd

Bangun datar by maman
Bangun datar by mamanBangun datar by maman
Bangun datar by mamanAndi Hasan
 
MTK SD.pptx
MTK SD.pptxMTK SD.pptx
MTK SD.pptx
Yansyah3
 
Luas Bangun Datar
Luas Bangun DatarLuas Bangun Datar
Luas Bangun Datar
Moch Hasanudin
 
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
RANMATHOLIULFALAH
 
Luas Bangun Datar
Luas Bangun DatarLuas Bangun Datar
Luas Bangun Datar
Sarju BM
 
2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt
AlizaRamadhani1
 
2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt
HelwaAyuni
 
ppt bangun datar.ppt
ppt bangun datar.pptppt bangun datar.ppt
ppt bangun datar.ppt
BudiKristyono
 
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah DasarMenemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
Desy Andini
 
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashMenemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashAhmad Islami
 
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashMenemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashAhmad Islami
 
Rumus luas bangun datar
Rumus luas bangun datar Rumus luas bangun datar
Rumus luas bangun datar
Ganjar Aji
 
Penggunaan integral tentu
Penggunaan integral tentuPenggunaan integral tentu
Penggunaan integral tentu
Rinzani Cyzaria Putri
 
Matematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptx
Matematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptxMatematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptx
Matematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptx
AyoudyaTitan
 
Luas bangun datar sd 3 megawon
Luas bangun datar   sd 3 megawonLuas bangun datar   sd 3 megawon
Luas bangun datar sd 3 megawonEdi B Mulyana
 
Matematika senin dan kamis
Matematika senin dan kamisMatematika senin dan kamis
Matematika senin dan kamis
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Senin matematika keliling dan luas bangun datar
Senin matematika keliling dan luas bangun datarSenin matematika keliling dan luas bangun datar
Senin matematika keliling dan luas bangun datar
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Menemukan luas bangun datar
Menemukan luas bangun datarMenemukan luas bangun datar
Menemukan luas bangun datarVen Dot
 
Menentukan luas bangun datar
Menentukan luas bangun datarMenentukan luas bangun datar
Menentukan luas bangun datarVen Dot
 
2. luas bangun datar
2. luas bangun datar2. luas bangun datar
2. luas bangun datarMaryanto Spd
 

Similar to Jawaban lapd (20)

Bangun datar by maman
Bangun datar by mamanBangun datar by maman
Bangun datar by maman
 
MTK SD.pptx
MTK SD.pptxMTK SD.pptx
MTK SD.pptx
 
Luas Bangun Datar
Luas Bangun DatarLuas Bangun Datar
Luas Bangun Datar
 
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
 
Luas Bangun Datar
Luas Bangun DatarLuas Bangun Datar
Luas Bangun Datar
 
2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt
 
2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt
 
ppt bangun datar.ppt
ppt bangun datar.pptppt bangun datar.ppt
ppt bangun datar.ppt
 
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah DasarMenemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
 
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashMenemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
 
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashMenemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
 
Rumus luas bangun datar
Rumus luas bangun datar Rumus luas bangun datar
Rumus luas bangun datar
 
Penggunaan integral tentu
Penggunaan integral tentuPenggunaan integral tentu
Penggunaan integral tentu
 
Matematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptx
Matematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptxMatematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptx
Matematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptx
 
Luas bangun datar sd 3 megawon
Luas bangun datar   sd 3 megawonLuas bangun datar   sd 3 megawon
Luas bangun datar sd 3 megawon
 
Matematika senin dan kamis
Matematika senin dan kamisMatematika senin dan kamis
Matematika senin dan kamis
 
Senin matematika keliling dan luas bangun datar
Senin matematika keliling dan luas bangun datarSenin matematika keliling dan luas bangun datar
Senin matematika keliling dan luas bangun datar
 
Menemukan luas bangun datar
Menemukan luas bangun datarMenemukan luas bangun datar
Menemukan luas bangun datar
 
Menentukan luas bangun datar
Menentukan luas bangun datarMenentukan luas bangun datar
Menentukan luas bangun datar
 
2. luas bangun datar
2. luas bangun datar2. luas bangun datar
2. luas bangun datar
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 

Jawaban lapd

  • 1. Lampiran 2 : AlternatifPenyelesaian LAPD Lembar Aktivitas Peserta Didik (LAPD) Luas Daerah Segitiga  Penguasaan Konsep  Penalaran  Pemecahan Masalah  Pengomunikasian Gagasan Kelompok/ Nama ................................................... Semester/ Kelas : ................................................... PENDAHULUAN Telah diturunkan rumus luas persegipanjang adaalah L= panjang x lebar. Rumus ini dapat digunakan untuk menurunkan rumus bangun segitiga. Caranya adalah mengubah bangun segitiga menjadi persegi panjang. Kegiatan dimulai dengan menggunakan segitiga siku-siku dan diakhiti dengan segitiga sembarang. 1. Lakukan kegiatan-kegiatan berikut. a. Ambil model segitiga siku-siku, beri label 𝑎 untuk alas dan 𝑡 untuk tinggi. Buat sketsanya seperti gambar disamping. b. Tarik garis yang sejajar alas dan memotong titik tengah garis Tinggi. Bagian yang panjangnya 1 2 𝑡 adalah yang ditunjukkan pada gambar. Karena setelah ditarik garis yang sejajar dengan alas serta memotong titik tengah garis tinggi maka garis tinggi terbagi menjadi 2 bagian yang sama panjang yaitu 1 2 𝑡. c. Potong sepanjang garis tengah, susun sehingga membentuk Persegipanjang, buat sketsa persegipanjang tersebut seperti Disamping. Beri label untuk masing-masing bagian. Luas daerah Persegipanjang ini adalah L = 𝑎 × 1 2 𝑡 Apakah luas daerah persegipanjang diatas sama dengan luas Daerah bangun segitiga siku-siku? Mengapa? Luas daerah persegi panjang tersebut sama dengan luas segitga, Karena setelah dilakukan pemotongan kemudian disusun sehingga , terbentuk bangun persegi panjang tanpa ada bagian segitiga yang tersisa. Jadi luas daerah segitiga siku-siku dapat dinyatakan dengan (kata-kata): setengah dari perkalian alas dengan tinggi Rumus : L = 𝑎 × 1 2 𝑡 atau L = 1 2 (𝑎 × 𝑡) 2. Kegiatan berikut masih berhubungan dengan penurunan rumus luas daerah segitiga. a. Ambil bangun segitiga sama kaki, beri 𝑎 untuk alas dan 𝑡 untuk tinggi. 𝑎 1 2 𝑡 𝑎 1 2 𝑡 𝑎 1 2 𝑡
  • 2. b. Tarik garis tinggi bila alasnya 𝑎. Tarik garis sejajar alas dan memotong titik tengah garis tinggi. Bagian mana yang panjangnya masing-masing 1 2 𝑡? Mengapa? Bagian yang panjangnya 1 2 𝑡 adalah yang ditunjuk pada gambar. Karena setelah ditarik garis yang sejajar dengan alas serta memotong titik tengah garis tinggi maka garis tinggi terbagi menjadi 2 bagian yang sama panjang yaitu 1 2 𝑡 c. Selanjutnya, potong segitiga sepanjang garis tengah seperti sketsa disamping: Susun sehingga membentuk sebuah persegi panjang. Beri label yang sesuai. Luas daerah persegi panjang adalah L = 𝑎 × 1 2 𝑡 Apakah luas daerah persegi panjang sama dengan luas daerah bangun semula (segitiga sama kaki)? Mengapa? Luas daerah persegi panjang tersebut sama dengan luas segitiga, Karena setelah dilakukan pemotongan kemudian disusun sehingga , terbentuk bangun persegi panjang tanpa ada bagian segitiga yang tersisa. 𝑎 Jadi,luasdaerahsegitigasamakaki dapat dinyatakandengan: (kata-kata):setengah dariperkalian alas dengan tinggi Rumus : L = 𝑎 × 1 2 𝑡 atau L = 1 2 (𝑎 × 𝑡) 𝑎 𝑎 1 2 𝑡
  • 3. 3. Sekarang ambil segitiga sembarang. Dengan cara yang sama tunjukkan bahwa rumus luas segitiga diatas berlaku juga untuk segitiga sembarang. Skets bangun disebelah kanan dan tulis langkah-langkahnya disebelah kanan. a. Mengambil model segitiga sembarang, kemudian memberi label beri label 𝑎 untuk alas dan 𝑡 untuk tinggi, seperti pada gambar disamping ini. b. Menarik garis tinggi dengan alas 𝑎, kemudian membuat garis sejajar dengan alas sehingga memotong titik tengah garis tinggi, lalu memotong bagian-bagian seperti yang ditunjukkan pada gambar berikut: c. menyusun potongan-potongan gambar tersebut sehingga membentuk bangun persegi panjang seperti yang ditunjukkan pada gambar disamping. Luas daerah persegi panjang adalah L = 𝑎 × 1 2 𝑡 Luas daerah persegi panjang tersebut sama dengan luas segitiga, Karena setelah dilakukan pemotongan kemudian disusun sehingga , terbentuk bangun persegi panjang tanpa ada bagian segitiga yang tersisa. Jadi,luasdaerahsegitigasembarangdapatdinyatakandengan: (kata-kata):setengah dariperkalian alas dengan tinggi Rumus : L = 𝑎 × 1 2 𝑡 atau L = 1 2 (𝑎 × 𝑡) 4. Cara lain untuk menurunkan rumus luas daerah segitiga adalah dengan menggunakan sebuah persegi panjang. a. Ambil sebuah persegi panjang, b. Lakukan kegiatan pemotongan untuk menunjukkan bahwa luas daerah segitiga adalah 𝐿 = 1 2 𝑎𝑙𝑎𝑠 × 𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖 langkah-langkahnya adalah :  Memberi label sisi panjang (𝑝) dan sisi lebar (𝑙) seperti pada gambar dibawah ini: 𝑎 𝑎 𝑎 1 2 𝑡 𝑝 𝑙
  • 4.  Kemudian membuat garis yang sejajar dengan sisi panjang (p) sehingga memotong titik tengah sisi lebar (𝑙) lalu memotong. Sehingga persegi panjang tersebut terbagi menjadi dua bagian dengan sisi lebar = 1 2 𝑙 seperti pada gambar berikut:  Menjadi  Kemudian memotong salah satu bagian persegi panjang itu dan menyusunnya menjadi sebuah segitiga. Menjadi  Sehingga diperoleh bahwa luas segitiga yang terbentuk dari persegi panjang adalah L = 𝑝 × 1 2 𝑙, atau L = 𝑎 × 1 2 𝑡 5. Jika a, t dan c merupakan alas, tinggi dan sisi miring segitiga, maka simpulkan hubungan antara sisi panjang (alas) dan sisi lebar (tinggi) dengan luas. Luas segitiga didapat dari setengah perkalian antara sisi panjang (alas) dengan sisi lebar (tinggi). 𝑝 𝑙 𝑝 1 2 𝑙 𝑝 1 2 𝑙 𝑝 1 2 𝑙 𝑝