SlideShare a Scribd company logo
Mewujudkan ITB Menjadi Kampus yang
Berwawasan Lingkungan
Ganesha 10, Campus Center Barat R.33, Kampus ITB Bandung 40132 .E-mail : ganesha_hijau@yahoo.co.id .
Who is Ganesha Hijau?
Who is Ganesha Hijau?
Ganesha Hijau merupakan sebuah gerakan
bersama mahasiswa ITB untuk mewujudkan
ITB sebagai kampus yang berwawasan
lingkungan dan sebagai sebuah wadah
bagi lembaga-lembaga kemahasiswaan ITB
yang peduli terhadap permasalahan
lingkungan
GANESHA
HIJAUU-GREEN
HIMATEK
NYMPHEA
HMTL
IMA-G
AMISCA
HMP
ITB
ECO-CAMPUS
KMPA
INDDES
We Are Ganesha Hijau
IMMG
HIMATIKA
PATRA
HMS
KMME
GEA
Why must GH?
Ganesha Hijau dibentuk dengan tujuan
untuk mensinergiskan setiap program
dan kegiatan dari himpunan atau unit
yang terkait dengan upaya pelestarian
lingkungan hidup serta terkait
perwujudan ITB menuju Eco-Campus
Visi
Mewujudkan ITB sebagai eco-campus
dan leading issue dalam menyikapi
permasalahan lingkungan hidup
bangsa
What’s Eco-Campus?
ITB Eco Campus adalah sebuah sistem manajemen lingkungan yang
berkelanjutan untuk mewujudkan ITB sebagai kampus yang
berwawasan lingkungan dan berkontribusi dalam upaya pelestarian
lingkungan
Eco-Campus = Green Campus = Kampus yang berwawasan lingkungan
Kenapa ITB harus menjadi Eco-Campus?
Jumlah Manusia ITB :
• Mahasiswa = 20.000
• Dosen = 1.000
• Karyawan = 2.000
• Alumni = 70.000
• TOTAL = 93.000
Berbagai bidang
keilmuwan di
kampus seharusnya
dapat berkontribusi
terhadap
lingkungan
Masyarakat ITB juga
berkontribusi
terhadap kerusakan
lingkungan
Potensi ITB untuk menjadi Eco-Campus
Gerakan bersama mahasiswa ITB (Ganesha Hijau)
Sistem Pengolahan Sampah ITB
Ruang Terbuka Hijau
Teknologi ramah lingkungan (solar cell)
Universitas berbasis riset, World Class University
Fasilitas Tempat Parkir Sepeda + Sepeda Gratis
Water Tap
Pencanangan ITB Eco-Campus
PPS sebagai Potensi ITB menuju Eco Campus
SAMPAH
ORGANIK
ANORGANIK
KOMPOSTING
DIBAKAR
DIJUAL
PENGELOLAAN SAMPAH DI ITB
Potensi ITB untuk menjadi Eco-Campus
Ruang Terbuka
Hijau
Water Tap
Lampu Solar
Cell
Spot Parkir
Sepeda
Eco-Spot
Strategy for ITB Eco-Campus
Strategi Mewujudkan ITB Eco-Campus
Green Policy
Green Infrastructure
ITB ECO-CAMPUS
Green Attitude, Green Lifestyle
“The Power of Collaboration”
Lembaga
Kemahasiswaan
UPT K3L
Tim
Peneliti
ITB Eco-
Campus
Direktorat
Pengembangan
Direktorat Sarana
Prasarana
Kantor Ramah Lingkungan
Green Canteen
WASTE
MANAGEMENT
WATER
MANAGEMENT
Green Technology
Peta Hijau ITB
Paper Management
Website & Greenware
Sistem Persepedahan
GREEN
EDUCATION
GREEN
TRANSPORT
GREEN ENERGY
RTH
Zero Waste Event
Ruang Terbuka Hijau
RTH
(Ruang
Terbuka
Hijau)
Kenapa penting?
• pohon-pohon dan
tanaman serta taman di
ITB perlu dikelola secara
benar
•Baksil dan Taman
Ganesha salah satu dari
RTH yang ada di
Bandung yang tinggal 8%
saja
Caranya?
•Dipetakan tempat-tempat
yang berpotensi sebagai
taman di setiap sudut kampus
ITB
•Ada pengelola khusus yang
bersiap untuk merawat dan
menjaga RTH tersebut
Waste Management
Waste
Management
(SAMPAH)
•Pengelolaan sampah yang belum
maksimal
•Pemilahan yang dilakukan oleh
mahasiswa tidak benar
•Tidak banyak yang tahu bahwa ITB
memiliki PPS Sabuga (terutama
mahasiswa)
•Efektifkah tempat sampah yang ada
sekarang (mengingat mahasiswa
tidak menghasilkan banyak sampah
organik)
•Perlunya dilakukan spesifikasi
pemilahan menjadi : kertas, plastik
dan organik Limbah hasil dari
laboratorium,
dikemanakan
pengolahannya?
Sudah tepatkah?
(perlu ada survey
untuk mengetahui
ini)
Lembaga yang
dapat dijadikan
Project Leader
U-Green, HMTL,
dan HIMATEK
Paper Management
Paper
Management
•Borosnya penggunaan kertas
dikalangan mahasiswa, mulai dari
laporan, Tugas Akhir, dan kertas
ujian (kebanyakan dikerjakan pada
satu kertas hanya pada satu sisi)
•Penempelan publikasi yang
berlebihan (satu papan
pengumuman terisi penuh hanya
dengan satu macam pengumuman)
•Pengolahan kertas yang masih
minim dilakukan (baru U-Green dan
HIMATEK) Pembentukkan tim :
One Paper One
Board sebagai salah
satu upaya untuk
meminimalkan
publikasi di kampus
(penyusunan draft
agar publikasi tertib)
Leader Project
: U-Green dan
IMA-G
Transportation Management
Transportation
Management
Kenapa penting?
•Jumlah kendaraan di ITB yang makin
meningkat tiap tahunnya (>1000
kendaraan perhari di parkiran SR ITB)
•Parkir sembarangan yang menggunakan
bahu jalan menggangu dan
menyebabkan kemacetan
•Kesadaran individual agar lebih memilih
menggunakan kendaraan umum
walaupun belum terfasilitasi dengan baik
atau transportasi ramah lingkungan
Leader
Project:
Ganesha
Bicycle dan
HMP
Caranya :
•Mengadakan Car Free Day minimal 1 bulan
sekali, sebagai salah satu bentuk edukasi
dan pembiasaan agar tidak terlalu sering
menggunakan kendaraan
•Bekerjasama dengan pemerintah kota
bandung dan direktorat pengembangan
untuk memperbaiki fasilitas publik agar lebih
nyaman digunakan
Water Management
Water
Management
•Salah satu penyumbang
terbesar sampah di ITB adalah
botol plastik dan solusi atas
permasalah botol plastik adalah
hidupnya kembali Water Tap
Project Leader :
HMTL, U-Green,
AMISCA, dan GEA
Pengelolaan biopori-biopori
yang telah ada di ITB,
kemudian sumur resapan,
dan SPAH (sistem
penampungan air hujan)
Green Education
Green
Education
Cara paling efektif dan
paling cepat :
Satu orang yang telah
teredukasi mengedukasi
orang lain
Mengadakan penyuluhan atau
pencerdasan disetiap ada
orientasi untuk mahasiswa,
seperti OSKM, OSJUR, dan
OSFAK tentang pentingnya
ECO CAMPUS dan aspek-
aspek apa saja yang
menunjang ITB untuk menjadi
Kampus Berwawasan
Lingkungan
Energy Management
Energy
Management
•Penggunaan listrik yang masih
terbilang boros, contoh saat
kelas kosong proyektor dan
lampu menyala
•Pengembangan Solar Cell yang
maksimal sebenarnya bisa
menjadi sumber listrik utama
untuk ITB
Leader Project
U-Green dan HME
Potensi Gerakan Mahasiswa
Eco-Himp milik HMTL ITB
TIM SAMANTHA milik IMA-G ITB
Eco-Che milik HIMATEK ITB
Kebijakan
Perilaku
Paper Management
One Paper One Board
Sebuah konsep penertiban publikasi di wilayah kampus ITB yang bertujuan agar tata cara dan
sistem penempelan publikasi di ITB akan lebih efektif dan efisien serta berkontribusi dalam
pelestarian lingkungan.
We Are Doing This!!
Pengumpulan sampah kertas di Prodi TL
Recycle Paper oleh U-Green ITB
Paper Management We Are Doing This!!
• Inventarisasi Sumber & Jenis Sampah dan
Pencegahannya
• Zero Waste Spot
• Zero Waste Center
• Indikator Keberhasilan Zero Waste Event
• Relawan Zero Waste Event
We Are Doing This!!
Edukasi
Nol Sampah
Yang Telah Dilakukan Oleh Mahasiswa ITB
Yang Telah Dilakukan Oleh Mahasiswa ITB
Yang Telah Dilakukan Oleh Mahasiswa ITB
ITB ECO-CAMPUS
UNTUK INDONESIA DAN DUNIA YANG LEBIH BAIK!
Terimakasih

More Related Content

What's hot

Pengolahan sampah
Pengolahan sampahPengolahan sampah
Pengolahan sampah
infosanitasi
 
Pengelolaan sampah rumah tangga secara mandiri & produktif berbasis masyaraka...
Pengelolaan sampah rumah tangga secara mandiri & produktif berbasis masyaraka...Pengelolaan sampah rumah tangga secara mandiri & produktif berbasis masyaraka...
Pengelolaan sampah rumah tangga secara mandiri & produktif berbasis masyaraka...
Oswar Mungkasa
 
Business plan rumah pengolahan sampah
Business plan rumah pengolahan sampahBusiness plan rumah pengolahan sampah
Business plan rumah pengolahan sampahRahadian Nata
 
Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST)
Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST)Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST)
Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST)
Joy Irman
 
Pengelolaan dan pengolahan sampah anorganik
Pengelolaan dan pengolahan sampah anorganikPengelolaan dan pengolahan sampah anorganik
Pengelolaan dan pengolahan sampah anorganik
'Dimas Keren
 
Mekanika fluida 2 pertemuan 4 okk
Mekanika fluida 2 pertemuan 4 okkMekanika fluida 2 pertemuan 4 okk
Mekanika fluida 2 pertemuan 4 okk
Marfizal Marfizal
 
Penerapan hukum 2 termodinamika
Penerapan hukum 2 termodinamikaPenerapan hukum 2 termodinamika
Penerapan hukum 2 termodinamika
FKIP UHO
 
Peran Masyarakat dalam Pengelolaan Sampah
Peran Masyarakat dalam Pengelolaan SampahPeran Masyarakat dalam Pengelolaan Sampah
Peran Masyarakat dalam Pengelolaan Sampah
Joy Irman
 
FISIKA DASAR_04 hukum newton
FISIKA DASAR_04 hukum newtonFISIKA DASAR_04 hukum newton
FISIKA DASAR_04 hukum newton
Eko Efendi
 
PPT Pengelolaan sampah
PPT Pengelolaan sampahPPT Pengelolaan sampah
PPT Pengelolaan sampah
Hermawan Hermawan
 
Mesin Konversi Energi
Mesin Konversi EnergiMesin Konversi Energi
Mesin Konversi Energi
7Rahm4t
 
Pengelolaan Sampah Rumah Tangga
Pengelolaan Sampah Rumah TanggaPengelolaan Sampah Rumah Tangga
Pengelolaan Sampah Rumah Tangga
Lidia Fibriana
 
Desain Kemitraan Pengelolaan Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Sampah, Regional S...
Desain Kemitraan Pengelolaan Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Sampah, Regional S...Desain Kemitraan Pengelolaan Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Sampah, Regional S...
Desain Kemitraan Pengelolaan Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Sampah, Regional S...
infosanitasi
 
Sosialisasi bank sampah
Sosialisasi bank sampahSosialisasi bank sampah
Sosialisasi bank sampah
Agung Nugroho Zaini
 
Pemilahan dan Pemanfaatan Sampah di Lingkungan Rumah
Pemilahan dan Pemanfaatan Sampah di Lingkungan RumahPemilahan dan Pemanfaatan Sampah di Lingkungan Rumah
Pemilahan dan Pemanfaatan Sampah di Lingkungan Rumah
Ainul Mardhiah
 
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3RPersyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Joy Irman
 
Yayasan Sahabat Kertas
Yayasan Sahabat Kertas Yayasan Sahabat Kertas
Yayasan Sahabat Kertas
gofursopyannadi
 
Hukum II dan III termodinamika
Hukum II dan III termodinamikaHukum II dan III termodinamika
Hukum II dan III termodinamika
Bughis Berkata
 
Termodinamika kelompok 6
Termodinamika kelompok 6Termodinamika kelompok 6
Termodinamika kelompok 6
Fadelia Selvonia
 

What's hot (20)

Pengolahan sampah
Pengolahan sampahPengolahan sampah
Pengolahan sampah
 
Mekanika fluida ppt
Mekanika fluida pptMekanika fluida ppt
Mekanika fluida ppt
 
Pengelolaan sampah rumah tangga secara mandiri & produktif berbasis masyaraka...
Pengelolaan sampah rumah tangga secara mandiri & produktif berbasis masyaraka...Pengelolaan sampah rumah tangga secara mandiri & produktif berbasis masyaraka...
Pengelolaan sampah rumah tangga secara mandiri & produktif berbasis masyaraka...
 
Business plan rumah pengolahan sampah
Business plan rumah pengolahan sampahBusiness plan rumah pengolahan sampah
Business plan rumah pengolahan sampah
 
Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST)
Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST)Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST)
Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST)
 
Pengelolaan dan pengolahan sampah anorganik
Pengelolaan dan pengolahan sampah anorganikPengelolaan dan pengolahan sampah anorganik
Pengelolaan dan pengolahan sampah anorganik
 
Mekanika fluida 2 pertemuan 4 okk
Mekanika fluida 2 pertemuan 4 okkMekanika fluida 2 pertemuan 4 okk
Mekanika fluida 2 pertemuan 4 okk
 
Penerapan hukum 2 termodinamika
Penerapan hukum 2 termodinamikaPenerapan hukum 2 termodinamika
Penerapan hukum 2 termodinamika
 
Peran Masyarakat dalam Pengelolaan Sampah
Peran Masyarakat dalam Pengelolaan SampahPeran Masyarakat dalam Pengelolaan Sampah
Peran Masyarakat dalam Pengelolaan Sampah
 
FISIKA DASAR_04 hukum newton
FISIKA DASAR_04 hukum newtonFISIKA DASAR_04 hukum newton
FISIKA DASAR_04 hukum newton
 
PPT Pengelolaan sampah
PPT Pengelolaan sampahPPT Pengelolaan sampah
PPT Pengelolaan sampah
 
Mesin Konversi Energi
Mesin Konversi EnergiMesin Konversi Energi
Mesin Konversi Energi
 
Pengelolaan Sampah Rumah Tangga
Pengelolaan Sampah Rumah TanggaPengelolaan Sampah Rumah Tangga
Pengelolaan Sampah Rumah Tangga
 
Desain Kemitraan Pengelolaan Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Sampah, Regional S...
Desain Kemitraan Pengelolaan Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Sampah, Regional S...Desain Kemitraan Pengelolaan Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Sampah, Regional S...
Desain Kemitraan Pengelolaan Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Sampah, Regional S...
 
Sosialisasi bank sampah
Sosialisasi bank sampahSosialisasi bank sampah
Sosialisasi bank sampah
 
Pemilahan dan Pemanfaatan Sampah di Lingkungan Rumah
Pemilahan dan Pemanfaatan Sampah di Lingkungan RumahPemilahan dan Pemanfaatan Sampah di Lingkungan Rumah
Pemilahan dan Pemanfaatan Sampah di Lingkungan Rumah
 
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3RPersyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
 
Yayasan Sahabat Kertas
Yayasan Sahabat Kertas Yayasan Sahabat Kertas
Yayasan Sahabat Kertas
 
Hukum II dan III termodinamika
Hukum II dan III termodinamikaHukum II dan III termodinamika
Hukum II dan III termodinamika
 
Termodinamika kelompok 6
Termodinamika kelompok 6Termodinamika kelompok 6
Termodinamika kelompok 6
 

Viewers also liked

Greywater Garden
Greywater GardenGreywater Garden
Greywater GardenRony - LIPI
 
Eco campus Surabaya
Eco campus SurabayaEco campus Surabaya
Eco campus Surabaya
Rony - LIPI
 
Wwf report
Wwf reportWwf report
Wwf report
digant26
 
Opjs, raigarh e india nomination - green campus of the year
Opjs, raigarh   e india nomination - green campus of the yearOpjs, raigarh   e india nomination - green campus of the year
Opjs, raigarh e india nomination - green campus of the year
Ajay Jaiswal
 
Sustainable campus project
Sustainable campus projectSustainable campus project
Sustainable campus project
OTC
 
Green Campus
Green CampusGreen Campus
Green Campus
yavuzatabay
 

Viewers also liked (6)

Greywater Garden
Greywater GardenGreywater Garden
Greywater Garden
 
Eco campus Surabaya
Eco campus SurabayaEco campus Surabaya
Eco campus Surabaya
 
Wwf report
Wwf reportWwf report
Wwf report
 
Opjs, raigarh e india nomination - green campus of the year
Opjs, raigarh   e india nomination - green campus of the yearOpjs, raigarh   e india nomination - green campus of the year
Opjs, raigarh e india nomination - green campus of the year
 
Sustainable campus project
Sustainable campus projectSustainable campus project
Sustainable campus project
 
Green Campus
Green CampusGreen Campus
Green Campus
 

Similar to ITB menuju Eco Campus bersama Ganesha Hijau

MODUL P5 - Gaya Hidup Berkelanjutan.pptx
MODUL P5 - Gaya Hidup Berkelanjutan.pptxMODUL P5 - Gaya Hidup Berkelanjutan.pptx
MODUL P5 - Gaya Hidup Berkelanjutan.pptx
Marlidin
 
Program pengembangna pengelolaan sampah di ppi
Program pengembangna pengelolaan sampah di ppiProgram pengembangna pengelolaan sampah di ppi
Program pengembangna pengelolaan sampah di ppi
Gerakan Peduli Lingkungan Pekayon
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
Astriawati Astrie
 
Modul Proyek Jejak Karbon Modif.pptx
Modul Proyek Jejak Karbon Modif.pptxModul Proyek Jejak Karbon Modif.pptx
Modul Proyek Jejak Karbon Modif.pptx
SDNTANAHTINGGI09
 
Modul Ajar Fase C Mengolah Sampah Plastik.pptx
Modul Ajar Fase C Mengolah Sampah Plastik.pptxModul Ajar Fase C Mengolah Sampah Plastik.pptx
Modul Ajar Fase C Mengolah Sampah Plastik.pptx
andriasyulianto57
 
Pengabdian Masyarakat tentang Sampah 5.pdf
Pengabdian Masyarakat tentang Sampah 5.pdfPengabdian Masyarakat tentang Sampah 5.pdf
Pengabdian Masyarakat tentang Sampah 5.pdf
AmaliaTriUtami2
 
Technology to Process Waste Into Electricity
Technology to Process Waste Into ElectricityTechnology to Process Waste Into Electricity
Technology to Process Waste Into Electricity
Cfc Januar
 
Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...
sekolahbatasnegeri
 
PPT_Penguatan_Lingkungan.pptx
PPT_Penguatan_Lingkungan.pptxPPT_Penguatan_Lingkungan.pptx
PPT_Penguatan_Lingkungan.pptx
AntonNovianto1
 
ALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAU
ALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAUALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAU
ALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAU
AlfiyahDarojat1
 
MATERI PROGRAM KKN.pptx
MATERI PROGRAM KKN.pptxMATERI PROGRAM KKN.pptx
MATERI PROGRAM KKN.pptx
febbymadjid
 
Konsep green campus
Konsep green campusKonsep green campus
Konsep green campus
Faiz Quways
 
Swot green kampus ariesto harun wijaya p2f120001_klas_b
Swot green kampus ariesto harun wijaya p2f120001_klas_bSwot green kampus ariesto harun wijaya p2f120001_klas_b
Swot green kampus ariesto harun wijaya p2f120001_klas_b
Harun Ariesto Wijaya
 
Bab 6_Sadar Konservasi_Eco Campus.hsjsjppt
Bab 6_Sadar Konservasi_Eco Campus.hsjsjpptBab 6_Sadar Konservasi_Eco Campus.hsjsjppt
Bab 6_Sadar Konservasi_Eco Campus.hsjsjppt
veinlatex
 
IRFAN JAYA (MODUL P5).pdf
IRFAN JAYA (MODUL P5).pdfIRFAN JAYA (MODUL P5).pdf
IRFAN JAYA (MODUL P5).pdf
EDIKUS2
 
Sekolah adiwiyata mandiri sman 2 tuban
Sekolah adiwiyata mandiri sman 2 tubanSekolah adiwiyata mandiri sman 2 tuban
Sekolah adiwiyata mandiri sman 2 tubanSMA Negeri 2 Tuban
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
annisanoor7
 
GAYA HIDUP BERKELANJUTAN FASE A untuk SD.pdf
GAYA HIDUP BERKELANJUTAN FASE A untuk SD.pdfGAYA HIDUP BERKELANJUTAN FASE A untuk SD.pdf
GAYA HIDUP BERKELANJUTAN FASE A untuk SD.pdf
muhsininfamily
 
PRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kota
PRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kotaPRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kota
PRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kota
SDNTunjungsekar4
 
Ganesha Hijau
Ganesha HijauGanesha Hijau
Ganesha Hijau
keluarga mahasiswa
 

Similar to ITB menuju Eco Campus bersama Ganesha Hijau (20)

MODUL P5 - Gaya Hidup Berkelanjutan.pptx
MODUL P5 - Gaya Hidup Berkelanjutan.pptxMODUL P5 - Gaya Hidup Berkelanjutan.pptx
MODUL P5 - Gaya Hidup Berkelanjutan.pptx
 
Program pengembangna pengelolaan sampah di ppi
Program pengembangna pengelolaan sampah di ppiProgram pengembangna pengelolaan sampah di ppi
Program pengembangna pengelolaan sampah di ppi
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Modul Proyek Jejak Karbon Modif.pptx
Modul Proyek Jejak Karbon Modif.pptxModul Proyek Jejak Karbon Modif.pptx
Modul Proyek Jejak Karbon Modif.pptx
 
Modul Ajar Fase C Mengolah Sampah Plastik.pptx
Modul Ajar Fase C Mengolah Sampah Plastik.pptxModul Ajar Fase C Mengolah Sampah Plastik.pptx
Modul Ajar Fase C Mengolah Sampah Plastik.pptx
 
Pengabdian Masyarakat tentang Sampah 5.pdf
Pengabdian Masyarakat tentang Sampah 5.pdfPengabdian Masyarakat tentang Sampah 5.pdf
Pengabdian Masyarakat tentang Sampah 5.pdf
 
Technology to Process Waste Into Electricity
Technology to Process Waste Into ElectricityTechnology to Process Waste Into Electricity
Technology to Process Waste Into Electricity
 
Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...
 
PPT_Penguatan_Lingkungan.pptx
PPT_Penguatan_Lingkungan.pptxPPT_Penguatan_Lingkungan.pptx
PPT_Penguatan_Lingkungan.pptx
 
ALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAU
ALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAUALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAU
ALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAU
 
MATERI PROGRAM KKN.pptx
MATERI PROGRAM KKN.pptxMATERI PROGRAM KKN.pptx
MATERI PROGRAM KKN.pptx
 
Konsep green campus
Konsep green campusKonsep green campus
Konsep green campus
 
Swot green kampus ariesto harun wijaya p2f120001_klas_b
Swot green kampus ariesto harun wijaya p2f120001_klas_bSwot green kampus ariesto harun wijaya p2f120001_klas_b
Swot green kampus ariesto harun wijaya p2f120001_klas_b
 
Bab 6_Sadar Konservasi_Eco Campus.hsjsjppt
Bab 6_Sadar Konservasi_Eco Campus.hsjsjpptBab 6_Sadar Konservasi_Eco Campus.hsjsjppt
Bab 6_Sadar Konservasi_Eco Campus.hsjsjppt
 
IRFAN JAYA (MODUL P5).pdf
IRFAN JAYA (MODUL P5).pdfIRFAN JAYA (MODUL P5).pdf
IRFAN JAYA (MODUL P5).pdf
 
Sekolah adiwiyata mandiri sman 2 tuban
Sekolah adiwiyata mandiri sman 2 tubanSekolah adiwiyata mandiri sman 2 tuban
Sekolah adiwiyata mandiri sman 2 tuban
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
 
GAYA HIDUP BERKELANJUTAN FASE A untuk SD.pdf
GAYA HIDUP BERKELANJUTAN FASE A untuk SD.pdfGAYA HIDUP BERKELANJUTAN FASE A untuk SD.pdf
GAYA HIDUP BERKELANJUTAN FASE A untuk SD.pdf
 
PRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kota
PRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kotaPRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kota
PRESENTASI GPBLHS SEKOLAH DASAR NEGERI tingkat kota
 
Ganesha Hijau
Ganesha HijauGanesha Hijau
Ganesha Hijau
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
moh3315
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 

ITB menuju Eco Campus bersama Ganesha Hijau

  • 1. Mewujudkan ITB Menjadi Kampus yang Berwawasan Lingkungan Ganesha 10, Campus Center Barat R.33, Kampus ITB Bandung 40132 .E-mail : ganesha_hijau@yahoo.co.id .
  • 2. Who is Ganesha Hijau?
  • 3. Who is Ganesha Hijau? Ganesha Hijau merupakan sebuah gerakan bersama mahasiswa ITB untuk mewujudkan ITB sebagai kampus yang berwawasan lingkungan dan sebagai sebuah wadah bagi lembaga-lembaga kemahasiswaan ITB yang peduli terhadap permasalahan lingkungan
  • 5. Why must GH? Ganesha Hijau dibentuk dengan tujuan untuk mensinergiskan setiap program dan kegiatan dari himpunan atau unit yang terkait dengan upaya pelestarian lingkungan hidup serta terkait perwujudan ITB menuju Eco-Campus
  • 6. Visi Mewujudkan ITB sebagai eco-campus dan leading issue dalam menyikapi permasalahan lingkungan hidup bangsa
  • 8. ITB Eco Campus adalah sebuah sistem manajemen lingkungan yang berkelanjutan untuk mewujudkan ITB sebagai kampus yang berwawasan lingkungan dan berkontribusi dalam upaya pelestarian lingkungan Eco-Campus = Green Campus = Kampus yang berwawasan lingkungan
  • 9. Kenapa ITB harus menjadi Eco-Campus?
  • 10. Jumlah Manusia ITB : • Mahasiswa = 20.000 • Dosen = 1.000 • Karyawan = 2.000 • Alumni = 70.000 • TOTAL = 93.000 Berbagai bidang keilmuwan di kampus seharusnya dapat berkontribusi terhadap lingkungan Masyarakat ITB juga berkontribusi terhadap kerusakan lingkungan
  • 11. Potensi ITB untuk menjadi Eco-Campus Gerakan bersama mahasiswa ITB (Ganesha Hijau) Sistem Pengolahan Sampah ITB Ruang Terbuka Hijau Teknologi ramah lingkungan (solar cell) Universitas berbasis riset, World Class University Fasilitas Tempat Parkir Sepeda + Sepeda Gratis Water Tap Pencanangan ITB Eco-Campus
  • 12. PPS sebagai Potensi ITB menuju Eco Campus
  • 14. Potensi ITB untuk menjadi Eco-Campus Ruang Terbuka Hijau Water Tap Lampu Solar Cell
  • 16. Strategy for ITB Eco-Campus
  • 17. Strategi Mewujudkan ITB Eco-Campus Green Policy Green Infrastructure ITB ECO-CAMPUS Green Attitude, Green Lifestyle
  • 18. “The Power of Collaboration” Lembaga Kemahasiswaan UPT K3L Tim Peneliti ITB Eco- Campus Direktorat Pengembangan Direktorat Sarana Prasarana
  • 19. Kantor Ramah Lingkungan Green Canteen WASTE MANAGEMENT WATER MANAGEMENT Green Technology Peta Hijau ITB Paper Management Website & Greenware Sistem Persepedahan GREEN EDUCATION GREEN TRANSPORT GREEN ENERGY RTH Zero Waste Event
  • 20. Ruang Terbuka Hijau RTH (Ruang Terbuka Hijau) Kenapa penting? • pohon-pohon dan tanaman serta taman di ITB perlu dikelola secara benar •Baksil dan Taman Ganesha salah satu dari RTH yang ada di Bandung yang tinggal 8% saja Caranya? •Dipetakan tempat-tempat yang berpotensi sebagai taman di setiap sudut kampus ITB •Ada pengelola khusus yang bersiap untuk merawat dan menjaga RTH tersebut
  • 21. Waste Management Waste Management (SAMPAH) •Pengelolaan sampah yang belum maksimal •Pemilahan yang dilakukan oleh mahasiswa tidak benar •Tidak banyak yang tahu bahwa ITB memiliki PPS Sabuga (terutama mahasiswa) •Efektifkah tempat sampah yang ada sekarang (mengingat mahasiswa tidak menghasilkan banyak sampah organik) •Perlunya dilakukan spesifikasi pemilahan menjadi : kertas, plastik dan organik Limbah hasil dari laboratorium, dikemanakan pengolahannya? Sudah tepatkah? (perlu ada survey untuk mengetahui ini) Lembaga yang dapat dijadikan Project Leader U-Green, HMTL, dan HIMATEK
  • 22. Paper Management Paper Management •Borosnya penggunaan kertas dikalangan mahasiswa, mulai dari laporan, Tugas Akhir, dan kertas ujian (kebanyakan dikerjakan pada satu kertas hanya pada satu sisi) •Penempelan publikasi yang berlebihan (satu papan pengumuman terisi penuh hanya dengan satu macam pengumuman) •Pengolahan kertas yang masih minim dilakukan (baru U-Green dan HIMATEK) Pembentukkan tim : One Paper One Board sebagai salah satu upaya untuk meminimalkan publikasi di kampus (penyusunan draft agar publikasi tertib) Leader Project : U-Green dan IMA-G
  • 23. Transportation Management Transportation Management Kenapa penting? •Jumlah kendaraan di ITB yang makin meningkat tiap tahunnya (>1000 kendaraan perhari di parkiran SR ITB) •Parkir sembarangan yang menggunakan bahu jalan menggangu dan menyebabkan kemacetan •Kesadaran individual agar lebih memilih menggunakan kendaraan umum walaupun belum terfasilitasi dengan baik atau transportasi ramah lingkungan Leader Project: Ganesha Bicycle dan HMP Caranya : •Mengadakan Car Free Day minimal 1 bulan sekali, sebagai salah satu bentuk edukasi dan pembiasaan agar tidak terlalu sering menggunakan kendaraan •Bekerjasama dengan pemerintah kota bandung dan direktorat pengembangan untuk memperbaiki fasilitas publik agar lebih nyaman digunakan
  • 24. Water Management Water Management •Salah satu penyumbang terbesar sampah di ITB adalah botol plastik dan solusi atas permasalah botol plastik adalah hidupnya kembali Water Tap Project Leader : HMTL, U-Green, AMISCA, dan GEA Pengelolaan biopori-biopori yang telah ada di ITB, kemudian sumur resapan, dan SPAH (sistem penampungan air hujan)
  • 25. Green Education Green Education Cara paling efektif dan paling cepat : Satu orang yang telah teredukasi mengedukasi orang lain Mengadakan penyuluhan atau pencerdasan disetiap ada orientasi untuk mahasiswa, seperti OSKM, OSJUR, dan OSFAK tentang pentingnya ECO CAMPUS dan aspek- aspek apa saja yang menunjang ITB untuk menjadi Kampus Berwawasan Lingkungan
  • 26. Energy Management Energy Management •Penggunaan listrik yang masih terbilang boros, contoh saat kelas kosong proyektor dan lampu menyala •Pengembangan Solar Cell yang maksimal sebenarnya bisa menjadi sumber listrik utama untuk ITB Leader Project U-Green dan HME
  • 29. TIM SAMANTHA milik IMA-G ITB
  • 31. Kebijakan Perilaku Paper Management One Paper One Board Sebuah konsep penertiban publikasi di wilayah kampus ITB yang bertujuan agar tata cara dan sistem penempelan publikasi di ITB akan lebih efektif dan efisien serta berkontribusi dalam pelestarian lingkungan. We Are Doing This!!
  • 32. Pengumpulan sampah kertas di Prodi TL Recycle Paper oleh U-Green ITB Paper Management We Are Doing This!!
  • 33. • Inventarisasi Sumber & Jenis Sampah dan Pencegahannya • Zero Waste Spot • Zero Waste Center • Indikator Keberhasilan Zero Waste Event • Relawan Zero Waste Event We Are Doing This!! Edukasi Nol Sampah
  • 34. Yang Telah Dilakukan Oleh Mahasiswa ITB
  • 35. Yang Telah Dilakukan Oleh Mahasiswa ITB
  • 36. Yang Telah Dilakukan Oleh Mahasiswa ITB
  • 37. ITB ECO-CAMPUS UNTUK INDONESIA DAN DUNIA YANG LEBIH BAIK!