SlideShare a Scribd company logo
LAPORAN KASUS
ASUHAN KEBIDANAN FISIOLOGIS HOLISTIK
KEHAMILAN PADA TRIMESTER III
DI PMB SUPRIHATIN SIDOARJO
NAMA : HIYAL ULYA
NIM : P1337424821010
PEMBIMBING INSTITUSI :
Yuniarti, S.ST, M.Kes
Program Studi Profesi Bidan Jurusan Kebidanan Poltekkes
Kemenkes Semarang
TA. 2021/2022
HALAMAN PENGESAHAN
Laporan Kasus berjudul “Asuhan Kebidanan Fisiologis Holistik Kehamilan
Trimester III Di PMB Suprihatin Sidoarjo” dalam rangka praktek fisiologis
holistik kehamilan telah diperiksa dan disetujui oleh pembimbing klinik dan
pembimbing akademik Prodi Profesi Bidan Jurusan Kebidanan Politeknik
Kesehatan Kementrian Kesehatan Semarang.
Pembimbing Klinik
Suprihatin, S.Tr.Keb
NIP.196803171993022002
Sidoarjo, 2021
Praktikan
Hiyal Ulya
P1337424821010
Mengetahui
Pembimbing Institusi
Yuniarti, S.ST, M.Kes
NIP. 197506040145
TINJAUAN KASUS
ASUHAN KEBIDANAN KEHAMILAN FISIOLOGIS TRIMESTER III
PADA NY. D UMUR 24 TAHUN G1P0A0 USIA KEHAMILAN 30-31
MINGGU DI PMB SUPRIHATIN SIDOARJO
1. Pengkajian
Tanggal : 13 Agustus 2021
Waktu : 19.10 WIB
Tempat : PMB Suprihatin
2. Identitas
Identitas Pasien Identitas Suami
Nama ibu : Ny. D
Umur : 24 tahun
Suku : Jawa Indonesia
Agama : Islam
Pendidikan : SMA
Pekerjaan : Swasta
Alamat : Sidodadi Indah Gang 3
Nama suami : Tn. Z
Umur : 23 tahun
Suku : Jawa Indonesia
Agama : Islam
Pendidikan : SMA
Pekerjaan : Swasta
Alamat : Sidodadi Indah Gang 3
3. Data Subyektif
1. Alasan datang : Ibu mengatakan ingin memeriksakan kehamilannya
2. Keluhan utama : Ibu mengatakan pusing
3. Riwayat kesehatan
a. Sekarang :
Ibu mengatakan sekarang tidak pernah atau tidak sedang
menderita penyakit menurun seperti penyakit jantung, alergi, asma,
hipertensi, diabetes mellitus, penyakit menular seperti penyakit TBC,
hepatitis b, penyakit menular seksual seperti sifilis, HIV dan tidak sedang
menjalani pengobatan tertentu.
b. Yang lalu :
Ibu mengatakan tidak pernah menderita penyakit menurun seperti
penyakit jantung, alergi, asma, hipertensi, diabetes mellitus, penyakit
menular seperti penyakit TBC, hepatitis b, penyakit menular seksual
seperti sifilis, HIV dan tidak sedang menjalani pengobatan tertentu, serta
tidak memiliki riwayat keturunan kembar maupun cacat bawaan.
c. Keluarga :
Ibu mengatakan keluarga ada yang menderita penyakit menurun
yaitu hipertensi. Tidak memiliki riwayat penyakit menurun lain seperti
penyakit jantung, alergi, asma, diabetes mellitus, tidak memiliki riwayat
penyakit menular seperti penyakit TBC, hepatitis b, penyakit menular
seksual seperti sifilis, HIV dan tidak sedang menjalani pengobatan
tertentu, serta tidak memiliki riwayat keturunan kembar maupun cacat
bawaan.
4. Riwayat Menstruasi
Menarche : 12 tahun Nyeri haid : tidak ada
Siklus : 30 hari Warna darah : Merah kehitaman
Lama : 5-6 hari Banyak : Ganti pembalut 2x /hari.
5. Riwayat Kehamilan Sekarang
Hamil ke : 1
Usia kehamilan : 30-31 minggu
HPHT : 14 – 01 - 2021
HPL : 21– 10 – 2021
Imunisasi TT : pernah
6. Riwayat Kehamilan, Persalinan, dan Nifas yang Lalu
Anak
ke
Kehamilan Persalinan Nifas Keadaan
anak
sekarang
Frek
ANC
Penyulit UK Jenis
partus
Penolong JK/BB Penyulit IMD Penyulit Asi
eksklusif
1 Hamil ini
7. Riwayat Perkawinan
Umur waktu menikah : 22 tahun Lama menikah : 2 tahun
Perkawinan ke : 1 Jumlah anak : -
8. Riwayat KB
Tidak pernah kb
9. Pola Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
a. Pola Nutrisi
Selama hamil dan sebelum hamil ibu tidak mengalami
perubahan pola makan dan minum. Ibu makan 3x sehari, porsi 1 piring
penuh, menu tahu, telur, tempe, ayam, ikan, daging dan variasi menu
lainnya. Minum 8 gelas air putih sehari dan susu 1 kali sehari.
b. Pola Eliminasi
BAB : Frekuensi 1x/hari, warna kuning kecoklatan, konsistensi
lembek.
BAK : Frekuensi 5x/hari, warna kuning jernih.
c. Personal hygiene
Ibu mengatakan mandi 2x/hari, gosok gigi 2x/hari, keramas
3x/minggu, ganti pakaian 2x/hari, ganti celana dalam 2x/hari, ibu
memakai sandal dan sepatu.
d. Pola seksual
Ibu mengatakan melakukan hubungan seksual 1x/minggu.
e. Pola istirahat dan tidur
Tidur malam : Ibu mengatakan kurang lebih tidur malam 6
jam/hari
Tidur siang : Ibu mengatakan tidak pernah tidur siang
f. Pola aktivitas
Ibu mengatakan melakukan pekerjaan rumah tangga sendiri dan
bekerja di pabrik sepatu.
g. Riwayat psikososial-spiritual
Ibu mengatakan merasa senang dengan kehamilannya. Serta
kehamilan ini diharapkan oleh ibu, suami, maupun keluarga dan
masyarakat. Ibu tinggal bersama suami dan anak-anaknya. Pengambilan
keputusan berdasarkan musyawarah ibu dan suami. Selama melakukan
kunjungan ANC ibu terkadang diantar suami jika tidak sedang bekerja.
Rencana tempat persalinan yang diinginkan adalah di PMB Suprihatin.
Ibu beribadah dengan rutin dan tidak puasa selama hamil. Ibu dapat
menerima segala bentuk pelayanan kesehatan yang diberikan oleh
nakes.
4. Data Objektif
1. Pemeriksaan Fisik
a. Pemeriksaan Umum
Keadaan umum : Baik Kesadaran : Compos
mentis
Tensi : 90/60 mmHg Nadi : 78 x/mnt
Suhu/T : 36,5°C RR : 20 x/menit
LILA : 28 cm TB : 150 cm
BB Sebelum/Sekarang: 55 / 62 kg
b. Status present
Wajah : Simetris, tidak ada oedema, tidak pucat.
Mata : Simetris, konjungtiva merah muda, sklera putih
Hidung : tidak polip, tidak ada pernapasan cuping hidung
Mulut : Bibir merah muda, tidak stomatitis, tidak karies gigi, gusi
tidak berdarah
Telinga : bersih, tidak ada serumen
Leher : Tidak ada pembesaran kelenjar thyroid, kelenjar limfe,
dan
vena jugularis.
Payudara : Simetris, terdapat hiperpigmentasi areola, puting susu
menonjol, tidak teraba massa.
Abdomen : Tidak ada bekas luka operasi, tidak ada pembesaran hepar
TFU : 26 cm
DJJ : + 133x/menit
Ekstremitas : Simetris ,tidak ada oedema pada tangan dan kaki, tidak ada
varices, ujung kuku tidak pucat.
Genetalia : Tidak ada varices, tidak ada kondiloma, tidak ada
pembesaran kelenjar bartholini, tidak ada perdarahan.
Anus : Tidak ada hemoroid.
Status Obstetrik
Inspeksi
Wajah: tidak ada oedema
Mamae: Simetris, terdapat hiperpigmentasi aerola, puting susu menonjol,
tidak teraba massa, asi belum keluar
Abdomen: tidak ada bekas operasi, terdapat linea nigra
Vulva: tidak ada pengeluaran cairan, tidak odema, tidak ada kondiloma,
tidak ada pembesaran kelenjar bartholini
Palpasi
Leopold 1: Teraba bulat, lunak, tidak melenting
Leopold 2: Bagian kiri teraba panjang, keras (punggung), bagian kanan
teraba bagian kecil janin (ekstremitas)
Leopold 3: belum teraba
Leopold 4: belum teraba
TFU: 22 cm
Auskultasi
DJJ: +138x/mnt
2. Pemeriksaan Penunjang
Hb : 11,8 PITC : Non reaktif
Goldar : AB+ HbsAg : Non reaktif
Reduksi urine : Negatif Albumin : Negatif
5. Analisa
Ny. D Usia 24 tahun G1P0A0 UK 30-31minggu janin tunggal hidup intrauterin
kehamilan fisiologis
Masalah : pusing
6. Penatalaksanaan Tanggal : 13 Agustus 2021 / 19.23 WIB
1. Menjelaskan pada ibu bahwa hasil pemeriksaan normal.
Hasil:
Ibu mengetahui hasil pemeriksaan
2. Menjelaskan pada ibu bahwa pusing dapat terjadi karena tekanan darah
rendah, anemia, kecemasan, pola istirahat dan aktivitas, maupun nutrisi.
Hasil:
Ibu memahami penjelasan yang diberikan
3. Menganjurkan ibu untuk tetap istirahat cukup 7-8 jam per hari posisi miring
kiri dengan penyanggah bantal sebelah kanan, menghindari aktivitas
berlebihan. Serta dapat melakukan kegiatan olahraga ringan seperti senam
atau yoga untuk ibu hamil
Hasil:
Ibu bersedia melaksanakan anjuran
4. Menganjurkan pada ibu untuk tetap makan makanan dengan pola gizi
seimbang yang terdiri dari nasi, sayur, lauk, buah dan selain minum air putih
menambahkan susu serta tidak ada pantangan makanan.
Hasil:
Ibu bersedia melaksanakan anjuran
5. Menganjurkan ibu untuk tetap menjaga kebersihan terutama sekitar
payudara dan vagina
Hasil:
Ibu bersedia melakukan anjuran
6. Memberitahukan pada ibu tanda bahaya kehamilan yaitu; perdarahan,
pusing kepala hebat, pandangan mata kabur, bengkak wajah dan
ekstremitas, air ketuban pecah sebelum waktunya, gerakan janin berkurang,
nyeri perut hebat
Hasil:
Ibu mengerti penjelasan dan dapat mengulangi penjelasan
7. Memberitahu pada ibu tentang tanda-tanda persalinan yaitu; kenceng-
kenceng meningkat, pengeluaran lendiri bercampur darah, pengeluaran
cairan ketuban, pembukaan serviks
Hasil:
Ibu memahami penjelasan
8. Memberikan program terapi
Fe 1x1 malam hari, kalk 1x1, folaxin 1x1, vitamin b complex 1×1
Hasil:
Ibu bersedia minum obat
9. Memberitahukan jadwal kunjungan ulang 2 minggu lagi (27/8/2021) atau
bila ada keluhan
Hasil:
Ibu bersedia melakukan kunjungan ulang
Pembimbing Klinik
Suprihatin, S. Tr.Keb
NIP. 196803171993022002
Sidoarjo, 12 Agustus 2021
Praktikan
Hiyal Ulya
P1337424821010
Mengetahui
Pembimbing Institusi
Yuniarti, S.ST, M.Kes
NIP. 197506040145
CATATAN PERKEMBANGAN
Nama pasien: Ny. D No. RM: 18/21 Telepon pasien
Umur : 24 tahun Tanggal: 14/8/2021
Tanggal /Jam Catatan perkembangan (SOAP) Nama & Paraf
14/8/2021
Jam 15.00 WIB
Subjektif :
Ibu mengatakan masih pusing
Objektif :
KU: baik
Kesadaran : composmentis
Analisa :
Ny. D Usia 24 tahun G1P0A0 UK 30-31
minggu janin tunggal hidup intrauterin
kehamilan fisiologis
Penatalaksanaan :
1. Menjelaskan pada ibu bahwa hasil
pemeriksaan normal.
Hasil:
Ibu mengetahui hasil pemeriksaan
2. Menjelaskan pada ibu bahwa pusing
dapat terjadi karena tekanan darah
rendah, anemia, kecemasan, pola
istirahat dan aktivitas, maupun nutrisi.
Hasil:
Ibu memahami penjelasan yang
diberikan
3. Menganjurkan ibu untuk istirahat
cukup, tidur antara 7-8 jam/hari, posisi
miring kiri dengan penyanggah bantal
sebelah kanan, menghindari aktivitas
berlebihan. Serta dapat melakukan
kegiatan olahraga ringan seperti senam
atau yoga untuk ibu hamil
Hasil:
Ibu bersedia melaksanakan anjuran
dan meminta suami membantu
pekerjaan rumah.
4. Menganjurkan pada ibu untuk tetap
melanjutkan makan makanan dengan
pola gizi seimbang yang terdiri dari
nasi, sayur, lauk, buah dan selain
minum air putih menambahkan susu
serta tidak ada pantangan makanan.
Hasil:
Ibu bersedia melaksanakan anjuran
5. Menganjurkan ibu untuk tetap istirahat
cukup, menghindari aktivitas
berlebihan.
Hasil:
Ibu bersedia melaksanakan anjuran
6. Menganjurkan ibu untuk tetap
menjaga kebersihan terutama sekitar
payudara dan vagina
Hasil:
Ibu bersedia melakukan anjuran
7. Memberitahukan pada ibu tanda
bahaya kehamilan yaitu; perdarahan,
pusing kepala hebat, pandangan mata
kabur, bengkak wajah dan ekstremitas,
air ketuban pecah sebelum waktunya,
Gerakan janin berkurang, nyeri perut
hebat
Hasil:
Ibu mengerti penjelasan dan dapat
mengulangi penjelasan
8. Memberitahu pada ibu tentang tanda-
tanda persalinan yaitu; kenceng-
kenceng meningkat, pengeluaran
lendiri bercampur darah, pengeluaran
cairan ketuban, pembukaan serviks
Hasil:
Ibu memahami penjelasan
9. Menganjurkan ibu melanjutkan
program terapi
Hasil:
Ibu bersedia minum obat
10. Menganjurkan kunjungan ulang bila
ada keluhan
Hasil:
Ibu bersedia melakukan kunjungan
ulang.
CATATAN PERKEMBANGAN
Nama pasien: Ny. D No . RM : 18/21 Telepon Pasien
Umur : 24 tahun Tanggal : 16 Agustus 2021
Tanggal /Jam Catatan perkembangan (SOAP) Nama & Paraf
16 Agustus 2021
Jam 10.00 WIB
Subjektif :
Ibu mengatakan tidak ada keluhan
Objektif :
KU: baik
Kesadaran : composmentis
Analisa :
Ny. D Usia 24 tahun G1P0A0 UK 30-
31 minggu janin tunggal hidup
intrauterin dengan KEK
Penatalaksanaan :
1. Memberitahu ibu hasil
pemeriksaan
Hasil :
Ibu mengetahui hasil pemeriksaan.
2. Memberitahukan pada ibu tanda
bahaya kehamilan yaitu;
perdarahan, pusing kepala hebat,
pandangan mata kabur, bengkak
wajah dan ekstremitas, air ketuban
pecah sebelum waktunya, Gerakan
janin berkurang, nyeri perut hebat
Hasil:
Ibu mengerti penjelasan dan dapat
mengulangi penjelasan
3. Memberitahu pada ibu tentang
tanda-tanda persalinan yaitu;
kenceng-kenceng meningkat,
pengeluaran lendiri bercampur
darah, pengeluaran cairan ketuban,
pembukaan serviks
Hasil:
Ibu memahami penjelasan
4. Menganjurkan pada ibu untuk
melanjutkan program terapi
Hasil:
Ibu bersedia melanjutkan minum
obat
5. Menganjurkan ibu untuk
kunjungan ulang jika ada keluhan
berlanjut.
Hasil:
Ibu bersedia untuk kunjungan ulang
PEMBAHASAN
Pada bagian ini akan dibahas tentang kesenjangan antara teori dan hasil
tinjauan kasus pada pelaksanaan Manajemen Asuhan Kebidanan Pada Ny. D
dengan G1P0A0 UK 30-31 minggu yang telah dilaksanankan di PMB Suprihatin
pada tanggal 13 Agustus 2021.
Menurut Prawiroharjo (2014) kehamilan merupakan pertemuan sel telur dan
sel sperma, nidasi, dan tumbuh kembang dalam rahim merupakan mata rantai yang
berkesinambungan. Masa kehamilan dimulai dari konsepsi sampai lahirnya janin.
Lamanya hamil normal adalah 280 hari (40 minggu/9 bulan 7 hari) dihitung dari
haid pertama haid terakhir
Menurut Mandriwati dkk (2017) kehamilan terjadi ketika seorang wanita
melakukan hubungan seksual dengan seorang pria yang mengakibatkan
bertemunya sel telur dengan sel mani (sperma) yang disebut pembuahan atau
fertilisasi. Pembuahan (fertilisasi) ini terjadi pada ampula tuba. Pada proses
fertilisasi, sel telur dimasuki oleh sperma sehingga terjadi proses interaksi hingga
berkembangan menjadi embrio.
Adapun tanda bahaya kehamilan adalah perdarahan pervaginam, sakit
kepala hebat, pandangan kabur, nyeri abdomen yang hebat, bengkak pada muka
dan ekstremitas, janin tidak bergerak seperti biasanya, keluar cairan pervaginam
berupa ketuban (Romauli, 2015).
Berdasarkan pengkajian yang telah dilakukan maka penulis akan
membandingkan Asuhan Kebidanan Kehamilan Trimester III antara teori dengan
yang terjadi dilapangan atau lahan praktik. Setelah melakukan asuhan kehamilan
kepada Ny. D dengan G1P0A0 UK 30-31 minggu, maka ada beberapa hal yang
ingin penulis uraikan mengenai penanganan ibu hamil trimester III. Pada dasarnya
pelaksanaan asuhan kebidanan pada Ny. D di lapangan sudah sesuai dengan teori
yang diperoleh.
Pada kasus Ny. D data awal yang dikumpulkan mulai dari data subjektif dan
data objektif. Data subjektif antara lain identitas istri dan suami, alasan datang,
keluhan utama, riwayat kesehatan ibu saat ini dan yang lalu, riwayat kesehatan
keluarga, riwayat menstruasi, riwayat kehamilan sekarang, riwayat kehamilan,
persalinan dan nifas yang lalu, riwayat perkawinan, riwayat KB, dan pola kebiasaan
sehari-hari, seperti nutrisi, eliminasi, pola istirahat, personal hygiene, aktivitas, dan
data psikososial, ekonomi dan spiritual.
Data subjektif yang didapatkan menanyakan identitas klien yaitu nama Ny.
D berumur 24 tahun pekerjaan swasta, pendidikan terakhir klien SMA dan alamat
di Sidodadi Indah Gang 3. Ibu datang untuk memeriksakan kehamilannya. Saat ini
ibu mengatakan tidak ada keluhan. Ibu maupun keluarga tidak pernah atau tidak
sedang menderita penyakit menurun seperti penyakit jantung, alergi, asma,
hipertensi, diabetes melitus, penyakit menular seperti penyakit TBC, hepatitis b,
penyakit menular seksual seperti sifilis, HIV, tidak memiliki riwayat keturunan
kembar maupun cacat bawaan, dan tidak sedang menjalani pengobatan tertentu. Ibu
mengalami haid selama 5-6 hari dengan siklus 30 hari serta tidak mengalami
dismenore setiap masa haid. Saat ini ibu hamil ke 1 dengan HPHT tanggal 14
Januari 2021. Ibu tidak pernah menggunakan KB. Selama hamil ini, ibu, suami,
maupun keluarga merasa senang dengan kehamilannya.
Data objektif diperoleh dari pemerikasaan yang telah dilakukan oleh
petugas kesehatan. Pemerikasaan yang dilakukan pada Ny. D yaitu keadaan umum
ibu baik, kesadaran composmentis, berat badan sekarang 62 kg, tinggi badan 150
cm, pemerikasaan tanda-tanda vital dalam batas normal yaitu tekanan darah 90/60
mmHg, nadi 78x/menit, suhu 36,5 C, dan pernapasan 20 x/menit. Pemeriksaan
fisik yang dilakukan pada Ny. T dalam batas normal. Pada pemeriksaan palpasi
leopold 1 pada fundus teraba bulat, lunak, tidak melenting, leopold 2 bagian kiri
teraba panjang, keras, bagian kanan teraba bagian kecil janin, leopold 3 bagian
terbawah teraba bulat, keras, melenting, leopold 4 bagian terbawah belum masuk
PAP. Dengan demikian apa yang dijelaskan dalam teori dan yang ditemukan pada
praktik secara garis besar tidak ada kesenjangan.
Semua data yang diperoleh penting untuk membantu dalam menentukan
analisa dan data yang didapatkan juga bisa digunakan sebagai data penunjang
dalam menentukan diagnosa yang tepat. Semua data yang didapatkan berdasarkan
keadaan pasien yang sebenar-benarnya yang didapat langsung berdasarkan
keterangan yang diberikan oleh pasien. Dari semua data yang diperoleh
didapatkanlah diagnosa tepat yang dapat mendiagnosa dini akan adanya kelainan
atau ketidaknormalan sehingga dapat dilakukan pencegahan atau penanganan
secara dini yang dapat meningkatkan angka kesejahteraan ibu dan janin.
Pada asuhan kebidanan kehamilan trimester III ini memiliki analisa sebagai
berikut :
Analisa : Ny. D Umur 24 tahun G1P0A0 Usia Kehamilan 30-31 minggu
janin tunggal hidup intrauterine kehamilan fisiologis
Masalah : pusing
Pada bagian analisa antara teori dengan praktik sudah sesuai.
Penatalaksanaan pada asuhan ini adalah menjelaskan pada ibu bahwa hasil
pemeriksaan dengan hasil ibu mengetahui hasil pemeriksaan. Menjelaskan pada ibu
bahwa pusing dapat terjadi karena tekanan darah rendah, kecemasan, pola istirahat
dan aktivitas, maupun nutrisi dengan hasil ibu memahami penjelasan.
Menganjurkan ibu untuk istirahat cukup posisi miring kiri, menghindari aktivitas
berlebihan dengan hasil ibu bersedia melaksanakan anjuran. Menganjurkan pada
ibu untuk tetap makan makanan dengan pola gizi seimbang yang terdiri dari nasi,
sayur, lauk, buah dan selain minum air putih menambahkan susu serta tidak ada
pantangan makanan dengan hasil ibu bersedia melaksanakan anjuran.
Memberitahukan pada ibu tanda bahaya kehamilan yaitu; perdarahan, pusing
kepala hebat, pandangan mata kabur, bengkak wajah dan ekstremitas, air ketuban
pecah sebelum waktunya, Gerakan janin berkurang, nyeri perut hebat dengan hasil
ibu mengerti penjelasan dan dapat mengulangi penjelasan. Memberitahu pada ibu
tentang tanda-tanda persalinan yaitu; kenceng-kenceng meningkat, pengeluaran
lendiri bercampur darah, pengeluaran cairan ketuban, pembukaan serviks dengan
hasil ibu memahami penjelasan. Menganjurkan ibu untuk menyiapkan kebutuhan
persalinan dengan hasil ibu bersedia menyiapkan kebutuhan persalinan.
Memberikan program terapi Fe 1x1 malam hari, kalk 1x1, folaxin 1x1, vitamin b
complex 1×1 dengan hasil ibu bersedia minum obat. Memberitahukan jadwal
kunjungan ulang 2 minggu lagi (27/8/2021) atau bila ada keluhan dengan hasil ibu
bersedia melakukan kunjungan ulang.
Pada kunjungan pertama hari kedua ibu mengatakan masih pusing. Pada
pemeriksaan umum didapatkan hasil keadaan umum ibu baik, kesadaran
composmentis. Menurut Nurhayati (2018), keluhan pusing yang dirasakan oleh
wanita hamil, disebabkan karena aliran darah yang berusaha mengimbangi sirkulasi
darah yang meningkat seiring dengan pertumbuhan janin, ketika masuk trimester
kedua kehamilan, rahim yang membesar dapat menekan pembuluh darah, sehingga
kepala terasa sakit atau pusing. Pusing yang berkelanjutan berdampak pada gejala
anemia, tekanan darah yang naik turun, dehidrasi hingga sinkope (pingsan).
Sehingga Ny. S Kembali dianjurkan untuk tetap menjaga nutrisi dengan pola gizi
seimbang, pola hidup sehat, dan tetap melanjutkan program terapi. Ibu memahami
penjelasan yang diberikan dan bersedia melaksanakan.
Pada kunjungan kedua yaitu pada hari keempat Ny. D mengatakan tidak ada
keluhan. Pada pemeriksaan umum didapatkan hasi keadaan umum ibu baik,
kesadaran composmentis. Pada pemantauan ini menjelaskan kembali pada ibu
tentang tanda bahaya kehamilan, tanda-tanda persalinan, melanjutkan program
terapi, dan menganjurkan untuk kunjungan ulang bila keluhan berlanjut. Ibu
memahami penjelasan yang diberikan dan bersedia melaksanakan.
Menurut Puspitasari dan Indrianingrum (2020), pusing (sakit kepala) adalah
keluhan umum yang dialami oleh ibu hamil. Pada umumnya, keluhan ini hilang dan
membaik pada trimester kedua dan ketiga kehamilan, hal ini terjadi karena adanya
pengurangan fluktuasi hormon kehamilan. Namun, sekitar 10% ada juga yang
memburuk, sehingga diperlukan penanganan dan intervensi yang aman dan
tepat/sesuai dengan kebutuhan ibu hamil sebagai solusi untuk mengurangi keluhan.
Menurut penelitian Ratnasari dan Karina (2019), membuktikan bahwa ada
pengaruh pemberian posisi miring kiri berupa pemberian posisi supine terlentang
dengan anggota badan bagian kanan lebih tinggi dari pada anggota tubuh bagian
kiri dengan penggunaan penyangga bantal disisi kanan, mengakibatkan kompresi
pada vena cava inferior berkurang, venous return ke jantung meningkat, karena
venous return adalah faktor yang mampu mengendalikan cardiac output. Cardiac
output meningkat maka tekanan darah normal kembali. Tekanan darah yang stabil
akan memberikan kondisi ibu yang stabil tanpa adanya gejala nausea, kepala terasa
melayang dan dysphoria, uteroplacental perfusion baik akan mencegah fetal
distress.
Pemeriksaan laboratorium sangat penting selama kehamilan guna untuk
deteksi secara dini bila ada komplikasi kehamilan seperti anemia. Kadar Hb yang
rendah dapat diketahui dengan gejala pasien pusing. Menurut penelitian Mariana
(2018), terdapat hubungan antara pola makan dengan kejadian anemia sehingga ibu
hamil perlu makan makanan dengan pola gizi seimbang.
Menurut penelitian Rafika (2018), keluhan fisik seperti pusing yang dapat
terjadi pada ibu hamil dapat berkurang dengan melakukan senam hamil dengan
metode prenatal yoga. Yoga adalah pendekatan holistik untuk fisik, mental, dan
kesejahteraan spiritual yang berasal dari India (Bijlani, 2008). Ini melibatkan
kombinasi dari peregangan, pernapasan, postur, dan bermeditasi yang
mempromosikan kesehatan dan pertumbuhan rohani dalam praktisi (Chandler,
2001). Peda ibu hamil seringkali juga mengalami kecemasan. Kecemasan mewujud
dalam empat gejala yaitu fisik, behavioral, dan kognitif (Nevid dkk, 2016). Salah
satu gejala fisik adalah pusing. Menurut penelitian Alfisandityas dan Elfrida (2012),
menunjukkan bahwa regulasi emosi berhubungan negatif dengan kecemasan pada
ibu hamil. Ibu hamil yang mampu mengelola emosinya dengan tepat mengalami
kecemasan yang lebih rendah. Sebaliknya, ibu hamil yang kurang mampu
mengelola emosi akan mengalami kecemasan yang lebih tinggi sehingga penting
bagi ibu hamil mengelola emosinya agar dapat mengatasi kecemasan dan pusing
dapat teratasi.
Dari semua pengkajian, analisa sampai penatalaksanaan yang dilakukan
pada praktiknya sudah sesuai dengan teori yang ada seperti yang dijabarkan diatas.
Tidak ada kesenjangan yang ditemukan antara praktik dan teori yang ada.
DAFTAR PUSTAKA
Annie Aprisandityas and Diana Elfida. (2012) ‘Hubungan Antara Regulasi Emosi
Dengan Kecemasan Pada Ibu Hamil’, Jurnal Psikologi UIN Sultan Syarif
Kasim Riau, 8(Desember), pp. 80–89.
Bijlani, R. (2008). Yoga: An Ancient Tool in Modern Medicine. The National
medical journal of India.
Chandler, K. (2001). The Emerging Field Of Yoga Therapy. Hawaii Med. J. 60,
286–287.
Nurhayati, S. (2018). Asuhan Kebidanan Komprehensif pada Ny. Z GIP0
Kehamilan Normal dengan Keluhan Pusing di PMB Siti Zulaikah, SST
Desa Jogoroto Kecamatan Jogoroto Kabupaten Jombang. STIKES Insan
Cendekia Medika Jombang, Jombang.
http://repo.stikesicmejbg.ac.id/795/
Mandriwati, G.A. (2017). Asuhan Kehamilan Berbasis Kompetensi, Ed.3. Jakarta:
Buku Kedokteran EGC.
Mariana, D., Wulandari, D. and Padila, P. (2018) ‘Hubungan Pola Makan dengan
Kejadian Anemia pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas’, Jurnal
Keperawatan Silampari, 1(2), pp. 108–122. doi: 10.31539/jks.v1i2.83.
Nevid. Jeffrey S., Rathus. Spencer. A., & Beverly. (2005). Psikologi Abnormal
Jilid 1. Jakarta : Erlangga.
Prawirohardjo, S. (2014). Ilmu Kebidanan. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono
Prawirohardjo.
Puspitasari, I. and Indrianingrum, I. (2020) ‘Ketidaknyamanan Keluhan Pusing
Pada Ibu Hamil Di Wilayah Kerja Puskesmas Gribig Kabupaten Kudus’,
11(2), pp. 108–114.
Rafika, R. (2018) ‘Efektifitas Prenatal Yoga terhadap Pengurangan Keluhan Fisik
pada Ibu Hamil Trimester III’, Jurnal Kesehatan, 9(1), p. 86. doi:
10.26630/jk.v9i1.763.
Ratnasari, F. and Karina, R. (2019) ‘Penyangga Bantal Di Sisi Kanan Ibu Hamil
Terhadap Kejadian Supine Hypotension Pada Ibu Hamil Trimester III’,
Jurnal Kesehatan, 8(1), pp. 41–50. doi: 10.37048/kesehatan.v8i1.149.
Romauli, S. (2015). Konsep Dasar Asuhan Kehamilan. Yogyakarta: Nuha Medika.

More Related Content

What's hot

tengkorak bayi
tengkorak bayitengkorak bayi
tengkorak bayi
Rahayu Pratiwi
 
Askeb bblr
Askeb bblrAskeb bblr
Askeb bblr
Iska Nangin
 
ASKEB NIFAS NORMAL
ASKEB NIFAS NORMALASKEB NIFAS NORMAL
Asuhan kebidanan bayi baru lahir
Asuhan kebidanan bayi baru lahirAsuhan kebidanan bayi baru lahir
Asuhan kebidanan bayi baru lahir
immafadhilah
 
Pemantauan kesejahteraan janin
Pemantauan kesejahteraan janinPemantauan kesejahteraan janin
Pemantauan kesejahteraan janinChiyapuri
 
Askeb nifas dengan sc
Askeb nifas dengan scAskeb nifas dengan sc
Askeb nifas dengan sc
heri damanik
 
Kuesioner anc 3
Kuesioner anc 3Kuesioner anc 3
Kuesioner anc 3
Feny Rafnasari
 
Askeb pada bayi baru lahir normal
Askeb pada bayi baru lahir normalAskeb pada bayi baru lahir normal
Askeb pada bayi baru lahir normal
MarlenTanamal
 
MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI NY. H DENGAN PERDAR...
MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI NY. H DENGAN PERDAR...MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI NY. H DENGAN PERDAR...
MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI NY. H DENGAN PERDAR...
Warnet Raha
 
4. asuhan sayang ibu
4. asuhan sayang ibu4. asuhan sayang ibu
4. asuhan sayang ibu
eka f
 
24 standar asuhan kebidanan
24 standar asuhan kebidanan24 standar asuhan kebidanan
24 standar asuhan kebidanan
Siti Maimun
 
Percakapan konseling antara bidan dengan
Percakapan konseling antara bidan denganPercakapan konseling antara bidan dengan
Percakapan konseling antara bidan dengan
Septian Muna Barakati
 
Asuhan kebidanan pada ibu hamil normal. PKK 1
Asuhan kebidanan pada ibu hamil normal. PKK 1Asuhan kebidanan pada ibu hamil normal. PKK 1
Asuhan kebidanan pada ibu hamil normal. PKK 1
Ratna Imas Indriyani (Ratna Fadhilah Al-mumtazah)
 
askeb akseptor Kb suntik 3 bulan
askeb akseptor Kb suntik 3 bulanaskeb akseptor Kb suntik 3 bulan
askeb akseptor Kb suntik 3 bulan
Ratna Imas Indriyani (Ratna Fadhilah Al-mumtazah)
 
Power point seminar BBL
Power point seminar BBLPower point seminar BBL
Power point seminar BBL
021112
 
Kegawatdaruratan Masa Persalinan Kala I dan II
Kegawatdaruratan Masa Persalinan Kala I dan IIKegawatdaruratan Masa Persalinan Kala I dan II
Kegawatdaruratan Masa Persalinan Kala I dan II
pjj_kemenkes
 
Otonomi kebidanan
Otonomi kebidananOtonomi kebidanan
Otonomi kebidanan
Triana Septianti
 
Makalah Kesehatan Reproduksi Konsep Gender
Makalah Kesehatan Reproduksi Konsep GenderMakalah Kesehatan Reproduksi Konsep Gender
Makalah Kesehatan Reproduksi Konsep GenderShafa Nabilah Eka Puteri
 
24 standar pelayanan kebidanan
24 standar pelayanan kebidanan24 standar pelayanan kebidanan
24 standar pelayanan kebidanan
shona2493
 
Powerpoint Perawatan Perineum Pada Ibu Nifas-Rosita (Stikes Muhammadiyah Kudus)
Powerpoint Perawatan Perineum Pada Ibu Nifas-Rosita (Stikes Muhammadiyah Kudus)Powerpoint Perawatan Perineum Pada Ibu Nifas-Rosita (Stikes Muhammadiyah Kudus)
Powerpoint Perawatan Perineum Pada Ibu Nifas-Rosita (Stikes Muhammadiyah Kudus)rosita
 

What's hot (20)

tengkorak bayi
tengkorak bayitengkorak bayi
tengkorak bayi
 
Askeb bblr
Askeb bblrAskeb bblr
Askeb bblr
 
ASKEB NIFAS NORMAL
ASKEB NIFAS NORMALASKEB NIFAS NORMAL
ASKEB NIFAS NORMAL
 
Asuhan kebidanan bayi baru lahir
Asuhan kebidanan bayi baru lahirAsuhan kebidanan bayi baru lahir
Asuhan kebidanan bayi baru lahir
 
Pemantauan kesejahteraan janin
Pemantauan kesejahteraan janinPemantauan kesejahteraan janin
Pemantauan kesejahteraan janin
 
Askeb nifas dengan sc
Askeb nifas dengan scAskeb nifas dengan sc
Askeb nifas dengan sc
 
Kuesioner anc 3
Kuesioner anc 3Kuesioner anc 3
Kuesioner anc 3
 
Askeb pada bayi baru lahir normal
Askeb pada bayi baru lahir normalAskeb pada bayi baru lahir normal
Askeb pada bayi baru lahir normal
 
MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI NY. H DENGAN PERDAR...
MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI NY. H DENGAN PERDAR...MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI NY. H DENGAN PERDAR...
MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI NY. H DENGAN PERDAR...
 
4. asuhan sayang ibu
4. asuhan sayang ibu4. asuhan sayang ibu
4. asuhan sayang ibu
 
24 standar asuhan kebidanan
24 standar asuhan kebidanan24 standar asuhan kebidanan
24 standar asuhan kebidanan
 
Percakapan konseling antara bidan dengan
Percakapan konseling antara bidan denganPercakapan konseling antara bidan dengan
Percakapan konseling antara bidan dengan
 
Asuhan kebidanan pada ibu hamil normal. PKK 1
Asuhan kebidanan pada ibu hamil normal. PKK 1Asuhan kebidanan pada ibu hamil normal. PKK 1
Asuhan kebidanan pada ibu hamil normal. PKK 1
 
askeb akseptor Kb suntik 3 bulan
askeb akseptor Kb suntik 3 bulanaskeb akseptor Kb suntik 3 bulan
askeb akseptor Kb suntik 3 bulan
 
Power point seminar BBL
Power point seminar BBLPower point seminar BBL
Power point seminar BBL
 
Kegawatdaruratan Masa Persalinan Kala I dan II
Kegawatdaruratan Masa Persalinan Kala I dan IIKegawatdaruratan Masa Persalinan Kala I dan II
Kegawatdaruratan Masa Persalinan Kala I dan II
 
Otonomi kebidanan
Otonomi kebidananOtonomi kebidanan
Otonomi kebidanan
 
Makalah Kesehatan Reproduksi Konsep Gender
Makalah Kesehatan Reproduksi Konsep GenderMakalah Kesehatan Reproduksi Konsep Gender
Makalah Kesehatan Reproduksi Konsep Gender
 
24 standar pelayanan kebidanan
24 standar pelayanan kebidanan24 standar pelayanan kebidanan
24 standar pelayanan kebidanan
 
Powerpoint Perawatan Perineum Pada Ibu Nifas-Rosita (Stikes Muhammadiyah Kudus)
Powerpoint Perawatan Perineum Pada Ibu Nifas-Rosita (Stikes Muhammadiyah Kudus)Powerpoint Perawatan Perineum Pada Ibu Nifas-Rosita (Stikes Muhammadiyah Kudus)
Powerpoint Perawatan Perineum Pada Ibu Nifas-Rosita (Stikes Muhammadiyah Kudus)
 

Similar to Hiyal ulya lk5 hamil tm 3

Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi padaManajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada
Operator Warnet Vast Raha
 
ppt imas masitoh statse 5.pptx
ppt imas masitoh statse 5.pptxppt imas masitoh statse 5.pptx
ppt imas masitoh statse 5.pptx
DaviSundari2
 
contoh dokumentasi nifas.pdf
contoh dokumentasi nifas.pdfcontoh dokumentasi nifas.pdf
contoh dokumentasi nifas.pdf
MarayanAmanah
 
Asbid anemia berat
Asbid anemia beratAsbid anemia berat
Asbid anemia berat
rissaalhusna
 
Askep post sc
Askep post scAskep post sc
Askep post sc
Incie Xanthophose
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Operator Warnet Vast Raha
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Operator Warnet Vast Raha
 
PPT PRESUS HAMIL HEG GEMOLONG SRAGEN FIX.pptx
PPT PRESUS HAMIL HEG GEMOLONG SRAGEN FIX.pptxPPT PRESUS HAMIL HEG GEMOLONG SRAGEN FIX.pptx
PPT PRESUS HAMIL HEG GEMOLONG SRAGEN FIX.pptx
FITRIANOVIANTI4
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Operator Warnet Vast Raha
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Operator Warnet Vast Raha
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Operator Warnet Vast Raha
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Operator Warnet Vast Raha
 
PPT FIX_ NENENG SARI YULIA DEWI.pptx
PPT FIX_ NENENG SARI YULIA DEWI.pptxPPT FIX_ NENENG SARI YULIA DEWI.pptx
PPT FIX_ NENENG SARI YULIA DEWI.pptx
EvaYulia23
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...
Operator Warnet Vast Raha
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...Operator Warnet Vast Raha
 
Pkk 2
Pkk 2Pkk 2
28 anc neng
28 anc neng28 anc neng
28 anc neng
nengagis17
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...Operator Warnet Vast Raha
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...
Operator Warnet Vast Raha
 
Oligohidroamnion pada pasien hamil post mature 41
Oligohidroamnion pada pasien hamil post mature 41Oligohidroamnion pada pasien hamil post mature 41
Oligohidroamnion pada pasien hamil post mature 41
DiegoNelciano
 

Similar to Hiyal ulya lk5 hamil tm 3 (20)

Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi padaManajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada
 
ppt imas masitoh statse 5.pptx
ppt imas masitoh statse 5.pptxppt imas masitoh statse 5.pptx
ppt imas masitoh statse 5.pptx
 
contoh dokumentasi nifas.pdf
contoh dokumentasi nifas.pdfcontoh dokumentasi nifas.pdf
contoh dokumentasi nifas.pdf
 
Asbid anemia berat
Asbid anemia beratAsbid anemia berat
Asbid anemia berat
 
Askep post sc
Askep post scAskep post sc
Askep post sc
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
 
PPT PRESUS HAMIL HEG GEMOLONG SRAGEN FIX.pptx
PPT PRESUS HAMIL HEG GEMOLONG SRAGEN FIX.pptxPPT PRESUS HAMIL HEG GEMOLONG SRAGEN FIX.pptx
PPT PRESUS HAMIL HEG GEMOLONG SRAGEN FIX.pptx
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
 
PPT FIX_ NENENG SARI YULIA DEWI.pptx
PPT FIX_ NENENG SARI YULIA DEWI.pptxPPT FIX_ NENENG SARI YULIA DEWI.pptx
PPT FIX_ NENENG SARI YULIA DEWI.pptx
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”k”g2 p1a0 umur kehamil...
 
Pkk 2
Pkk 2Pkk 2
Pkk 2
 
28 anc neng
28 anc neng28 anc neng
28 anc neng
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”j”g2 p1a0 umur kehamil...
 
Oligohidroamnion pada pasien hamil post mature 41
Oligohidroamnion pada pasien hamil post mature 41Oligohidroamnion pada pasien hamil post mature 41
Oligohidroamnion pada pasien hamil post mature 41
 

Recently uploaded

farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
MuhammadAuliaKurniaw1
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
andiulfahmagefirahra1
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
ryskilahmudin
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
Datalablokakalianda
 
graves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiologygraves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiology
RheginaSalsabila
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
adwinhadipurnadi
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
kirateraofficial
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
adevindhamebrina
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
MuhammadAuliaKurniaw1
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
UmmyKhairussyifa1
 
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
nurulkarunia4
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
SyailaNandaSofiaWell
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
PutriHanny4
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
andiaswindahlan1
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
arikiskandar
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
hadijaul
 

Recently uploaded (20)

farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
 
graves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiologygraves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiology
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
 
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
 

Hiyal ulya lk5 hamil tm 3

  • 1. LAPORAN KASUS ASUHAN KEBIDANAN FISIOLOGIS HOLISTIK KEHAMILAN PADA TRIMESTER III DI PMB SUPRIHATIN SIDOARJO NAMA : HIYAL ULYA NIM : P1337424821010 PEMBIMBING INSTITUSI : Yuniarti, S.ST, M.Kes Program Studi Profesi Bidan Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Semarang TA. 2021/2022
  • 2. HALAMAN PENGESAHAN Laporan Kasus berjudul “Asuhan Kebidanan Fisiologis Holistik Kehamilan Trimester III Di PMB Suprihatin Sidoarjo” dalam rangka praktek fisiologis holistik kehamilan telah diperiksa dan disetujui oleh pembimbing klinik dan pembimbing akademik Prodi Profesi Bidan Jurusan Kebidanan Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan Semarang. Pembimbing Klinik Suprihatin, S.Tr.Keb NIP.196803171993022002 Sidoarjo, 2021 Praktikan Hiyal Ulya P1337424821010 Mengetahui Pembimbing Institusi Yuniarti, S.ST, M.Kes NIP. 197506040145
  • 3. TINJAUAN KASUS ASUHAN KEBIDANAN KEHAMILAN FISIOLOGIS TRIMESTER III PADA NY. D UMUR 24 TAHUN G1P0A0 USIA KEHAMILAN 30-31 MINGGU DI PMB SUPRIHATIN SIDOARJO 1. Pengkajian Tanggal : 13 Agustus 2021 Waktu : 19.10 WIB Tempat : PMB Suprihatin 2. Identitas Identitas Pasien Identitas Suami Nama ibu : Ny. D Umur : 24 tahun Suku : Jawa Indonesia Agama : Islam Pendidikan : SMA Pekerjaan : Swasta Alamat : Sidodadi Indah Gang 3 Nama suami : Tn. Z Umur : 23 tahun Suku : Jawa Indonesia Agama : Islam Pendidikan : SMA Pekerjaan : Swasta Alamat : Sidodadi Indah Gang 3 3. Data Subyektif 1. Alasan datang : Ibu mengatakan ingin memeriksakan kehamilannya 2. Keluhan utama : Ibu mengatakan pusing 3. Riwayat kesehatan a. Sekarang : Ibu mengatakan sekarang tidak pernah atau tidak sedang menderita penyakit menurun seperti penyakit jantung, alergi, asma, hipertensi, diabetes mellitus, penyakit menular seperti penyakit TBC, hepatitis b, penyakit menular seksual seperti sifilis, HIV dan tidak sedang menjalani pengobatan tertentu.
  • 4. b. Yang lalu : Ibu mengatakan tidak pernah menderita penyakit menurun seperti penyakit jantung, alergi, asma, hipertensi, diabetes mellitus, penyakit menular seperti penyakit TBC, hepatitis b, penyakit menular seksual seperti sifilis, HIV dan tidak sedang menjalani pengobatan tertentu, serta tidak memiliki riwayat keturunan kembar maupun cacat bawaan. c. Keluarga : Ibu mengatakan keluarga ada yang menderita penyakit menurun yaitu hipertensi. Tidak memiliki riwayat penyakit menurun lain seperti penyakit jantung, alergi, asma, diabetes mellitus, tidak memiliki riwayat penyakit menular seperti penyakit TBC, hepatitis b, penyakit menular seksual seperti sifilis, HIV dan tidak sedang menjalani pengobatan tertentu, serta tidak memiliki riwayat keturunan kembar maupun cacat bawaan. 4. Riwayat Menstruasi Menarche : 12 tahun Nyeri haid : tidak ada Siklus : 30 hari Warna darah : Merah kehitaman Lama : 5-6 hari Banyak : Ganti pembalut 2x /hari. 5. Riwayat Kehamilan Sekarang Hamil ke : 1 Usia kehamilan : 30-31 minggu HPHT : 14 – 01 - 2021 HPL : 21– 10 – 2021 Imunisasi TT : pernah 6. Riwayat Kehamilan, Persalinan, dan Nifas yang Lalu Anak ke Kehamilan Persalinan Nifas Keadaan anak sekarang Frek ANC Penyulit UK Jenis partus Penolong JK/BB Penyulit IMD Penyulit Asi eksklusif 1 Hamil ini
  • 5. 7. Riwayat Perkawinan Umur waktu menikah : 22 tahun Lama menikah : 2 tahun Perkawinan ke : 1 Jumlah anak : - 8. Riwayat KB Tidak pernah kb 9. Pola Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari a. Pola Nutrisi Selama hamil dan sebelum hamil ibu tidak mengalami perubahan pola makan dan minum. Ibu makan 3x sehari, porsi 1 piring penuh, menu tahu, telur, tempe, ayam, ikan, daging dan variasi menu lainnya. Minum 8 gelas air putih sehari dan susu 1 kali sehari. b. Pola Eliminasi BAB : Frekuensi 1x/hari, warna kuning kecoklatan, konsistensi lembek. BAK : Frekuensi 5x/hari, warna kuning jernih. c. Personal hygiene Ibu mengatakan mandi 2x/hari, gosok gigi 2x/hari, keramas 3x/minggu, ganti pakaian 2x/hari, ganti celana dalam 2x/hari, ibu memakai sandal dan sepatu. d. Pola seksual Ibu mengatakan melakukan hubungan seksual 1x/minggu. e. Pola istirahat dan tidur Tidur malam : Ibu mengatakan kurang lebih tidur malam 6 jam/hari Tidur siang : Ibu mengatakan tidak pernah tidur siang f. Pola aktivitas Ibu mengatakan melakukan pekerjaan rumah tangga sendiri dan bekerja di pabrik sepatu.
  • 6. g. Riwayat psikososial-spiritual Ibu mengatakan merasa senang dengan kehamilannya. Serta kehamilan ini diharapkan oleh ibu, suami, maupun keluarga dan masyarakat. Ibu tinggal bersama suami dan anak-anaknya. Pengambilan keputusan berdasarkan musyawarah ibu dan suami. Selama melakukan kunjungan ANC ibu terkadang diantar suami jika tidak sedang bekerja. Rencana tempat persalinan yang diinginkan adalah di PMB Suprihatin. Ibu beribadah dengan rutin dan tidak puasa selama hamil. Ibu dapat menerima segala bentuk pelayanan kesehatan yang diberikan oleh nakes. 4. Data Objektif 1. Pemeriksaan Fisik a. Pemeriksaan Umum Keadaan umum : Baik Kesadaran : Compos mentis Tensi : 90/60 mmHg Nadi : 78 x/mnt Suhu/T : 36,5°C RR : 20 x/menit LILA : 28 cm TB : 150 cm BB Sebelum/Sekarang: 55 / 62 kg b. Status present Wajah : Simetris, tidak ada oedema, tidak pucat. Mata : Simetris, konjungtiva merah muda, sklera putih Hidung : tidak polip, tidak ada pernapasan cuping hidung Mulut : Bibir merah muda, tidak stomatitis, tidak karies gigi, gusi tidak berdarah Telinga : bersih, tidak ada serumen Leher : Tidak ada pembesaran kelenjar thyroid, kelenjar limfe, dan vena jugularis. Payudara : Simetris, terdapat hiperpigmentasi areola, puting susu menonjol, tidak teraba massa.
  • 7. Abdomen : Tidak ada bekas luka operasi, tidak ada pembesaran hepar TFU : 26 cm DJJ : + 133x/menit Ekstremitas : Simetris ,tidak ada oedema pada tangan dan kaki, tidak ada varices, ujung kuku tidak pucat. Genetalia : Tidak ada varices, tidak ada kondiloma, tidak ada pembesaran kelenjar bartholini, tidak ada perdarahan. Anus : Tidak ada hemoroid. Status Obstetrik Inspeksi Wajah: tidak ada oedema Mamae: Simetris, terdapat hiperpigmentasi aerola, puting susu menonjol, tidak teraba massa, asi belum keluar Abdomen: tidak ada bekas operasi, terdapat linea nigra Vulva: tidak ada pengeluaran cairan, tidak odema, tidak ada kondiloma, tidak ada pembesaran kelenjar bartholini Palpasi Leopold 1: Teraba bulat, lunak, tidak melenting Leopold 2: Bagian kiri teraba panjang, keras (punggung), bagian kanan teraba bagian kecil janin (ekstremitas) Leopold 3: belum teraba Leopold 4: belum teraba TFU: 22 cm Auskultasi DJJ: +138x/mnt 2. Pemeriksaan Penunjang Hb : 11,8 PITC : Non reaktif Goldar : AB+ HbsAg : Non reaktif Reduksi urine : Negatif Albumin : Negatif
  • 8. 5. Analisa Ny. D Usia 24 tahun G1P0A0 UK 30-31minggu janin tunggal hidup intrauterin kehamilan fisiologis Masalah : pusing 6. Penatalaksanaan Tanggal : 13 Agustus 2021 / 19.23 WIB 1. Menjelaskan pada ibu bahwa hasil pemeriksaan normal. Hasil: Ibu mengetahui hasil pemeriksaan 2. Menjelaskan pada ibu bahwa pusing dapat terjadi karena tekanan darah rendah, anemia, kecemasan, pola istirahat dan aktivitas, maupun nutrisi. Hasil: Ibu memahami penjelasan yang diberikan 3. Menganjurkan ibu untuk tetap istirahat cukup 7-8 jam per hari posisi miring kiri dengan penyanggah bantal sebelah kanan, menghindari aktivitas berlebihan. Serta dapat melakukan kegiatan olahraga ringan seperti senam atau yoga untuk ibu hamil Hasil: Ibu bersedia melaksanakan anjuran 4. Menganjurkan pada ibu untuk tetap makan makanan dengan pola gizi seimbang yang terdiri dari nasi, sayur, lauk, buah dan selain minum air putih menambahkan susu serta tidak ada pantangan makanan. Hasil: Ibu bersedia melaksanakan anjuran 5. Menganjurkan ibu untuk tetap menjaga kebersihan terutama sekitar payudara dan vagina Hasil: Ibu bersedia melakukan anjuran 6. Memberitahukan pada ibu tanda bahaya kehamilan yaitu; perdarahan, pusing kepala hebat, pandangan mata kabur, bengkak wajah dan ekstremitas, air ketuban pecah sebelum waktunya, gerakan janin berkurang, nyeri perut hebat
  • 9. Hasil: Ibu mengerti penjelasan dan dapat mengulangi penjelasan 7. Memberitahu pada ibu tentang tanda-tanda persalinan yaitu; kenceng- kenceng meningkat, pengeluaran lendiri bercampur darah, pengeluaran cairan ketuban, pembukaan serviks Hasil: Ibu memahami penjelasan 8. Memberikan program terapi Fe 1x1 malam hari, kalk 1x1, folaxin 1x1, vitamin b complex 1×1 Hasil: Ibu bersedia minum obat 9. Memberitahukan jadwal kunjungan ulang 2 minggu lagi (27/8/2021) atau bila ada keluhan Hasil: Ibu bersedia melakukan kunjungan ulang Pembimbing Klinik Suprihatin, S. Tr.Keb NIP. 196803171993022002 Sidoarjo, 12 Agustus 2021 Praktikan Hiyal Ulya P1337424821010 Mengetahui Pembimbing Institusi Yuniarti, S.ST, M.Kes NIP. 197506040145
  • 10. CATATAN PERKEMBANGAN Nama pasien: Ny. D No. RM: 18/21 Telepon pasien Umur : 24 tahun Tanggal: 14/8/2021 Tanggal /Jam Catatan perkembangan (SOAP) Nama & Paraf 14/8/2021 Jam 15.00 WIB Subjektif : Ibu mengatakan masih pusing Objektif : KU: baik Kesadaran : composmentis Analisa : Ny. D Usia 24 tahun G1P0A0 UK 30-31 minggu janin tunggal hidup intrauterin kehamilan fisiologis Penatalaksanaan : 1. Menjelaskan pada ibu bahwa hasil pemeriksaan normal. Hasil: Ibu mengetahui hasil pemeriksaan 2. Menjelaskan pada ibu bahwa pusing dapat terjadi karena tekanan darah rendah, anemia, kecemasan, pola istirahat dan aktivitas, maupun nutrisi. Hasil: Ibu memahami penjelasan yang diberikan
  • 11. 3. Menganjurkan ibu untuk istirahat cukup, tidur antara 7-8 jam/hari, posisi miring kiri dengan penyanggah bantal sebelah kanan, menghindari aktivitas berlebihan. Serta dapat melakukan kegiatan olahraga ringan seperti senam atau yoga untuk ibu hamil Hasil: Ibu bersedia melaksanakan anjuran dan meminta suami membantu pekerjaan rumah. 4. Menganjurkan pada ibu untuk tetap melanjutkan makan makanan dengan pola gizi seimbang yang terdiri dari nasi, sayur, lauk, buah dan selain minum air putih menambahkan susu serta tidak ada pantangan makanan. Hasil: Ibu bersedia melaksanakan anjuran 5. Menganjurkan ibu untuk tetap istirahat cukup, menghindari aktivitas berlebihan. Hasil: Ibu bersedia melaksanakan anjuran 6. Menganjurkan ibu untuk tetap menjaga kebersihan terutama sekitar payudara dan vagina Hasil: Ibu bersedia melakukan anjuran 7. Memberitahukan pada ibu tanda bahaya kehamilan yaitu; perdarahan,
  • 12. pusing kepala hebat, pandangan mata kabur, bengkak wajah dan ekstremitas, air ketuban pecah sebelum waktunya, Gerakan janin berkurang, nyeri perut hebat Hasil: Ibu mengerti penjelasan dan dapat mengulangi penjelasan 8. Memberitahu pada ibu tentang tanda- tanda persalinan yaitu; kenceng- kenceng meningkat, pengeluaran lendiri bercampur darah, pengeluaran cairan ketuban, pembukaan serviks Hasil: Ibu memahami penjelasan 9. Menganjurkan ibu melanjutkan program terapi Hasil: Ibu bersedia minum obat 10. Menganjurkan kunjungan ulang bila ada keluhan Hasil: Ibu bersedia melakukan kunjungan ulang.
  • 13. CATATAN PERKEMBANGAN Nama pasien: Ny. D No . RM : 18/21 Telepon Pasien Umur : 24 tahun Tanggal : 16 Agustus 2021 Tanggal /Jam Catatan perkembangan (SOAP) Nama & Paraf 16 Agustus 2021 Jam 10.00 WIB Subjektif : Ibu mengatakan tidak ada keluhan Objektif : KU: baik Kesadaran : composmentis Analisa : Ny. D Usia 24 tahun G1P0A0 UK 30- 31 minggu janin tunggal hidup intrauterin dengan KEK Penatalaksanaan : 1. Memberitahu ibu hasil pemeriksaan Hasil : Ibu mengetahui hasil pemeriksaan. 2. Memberitahukan pada ibu tanda bahaya kehamilan yaitu; perdarahan, pusing kepala hebat, pandangan mata kabur, bengkak wajah dan ekstremitas, air ketuban pecah sebelum waktunya, Gerakan janin berkurang, nyeri perut hebat Hasil:
  • 14. Ibu mengerti penjelasan dan dapat mengulangi penjelasan 3. Memberitahu pada ibu tentang tanda-tanda persalinan yaitu; kenceng-kenceng meningkat, pengeluaran lendiri bercampur darah, pengeluaran cairan ketuban, pembukaan serviks Hasil: Ibu memahami penjelasan 4. Menganjurkan pada ibu untuk melanjutkan program terapi Hasil: Ibu bersedia melanjutkan minum obat 5. Menganjurkan ibu untuk kunjungan ulang jika ada keluhan berlanjut. Hasil: Ibu bersedia untuk kunjungan ulang PEMBAHASAN
  • 15. Pada bagian ini akan dibahas tentang kesenjangan antara teori dan hasil tinjauan kasus pada pelaksanaan Manajemen Asuhan Kebidanan Pada Ny. D dengan G1P0A0 UK 30-31 minggu yang telah dilaksanankan di PMB Suprihatin pada tanggal 13 Agustus 2021. Menurut Prawiroharjo (2014) kehamilan merupakan pertemuan sel telur dan sel sperma, nidasi, dan tumbuh kembang dalam rahim merupakan mata rantai yang berkesinambungan. Masa kehamilan dimulai dari konsepsi sampai lahirnya janin. Lamanya hamil normal adalah 280 hari (40 minggu/9 bulan 7 hari) dihitung dari haid pertama haid terakhir Menurut Mandriwati dkk (2017) kehamilan terjadi ketika seorang wanita melakukan hubungan seksual dengan seorang pria yang mengakibatkan bertemunya sel telur dengan sel mani (sperma) yang disebut pembuahan atau fertilisasi. Pembuahan (fertilisasi) ini terjadi pada ampula tuba. Pada proses fertilisasi, sel telur dimasuki oleh sperma sehingga terjadi proses interaksi hingga berkembangan menjadi embrio. Adapun tanda bahaya kehamilan adalah perdarahan pervaginam, sakit kepala hebat, pandangan kabur, nyeri abdomen yang hebat, bengkak pada muka dan ekstremitas, janin tidak bergerak seperti biasanya, keluar cairan pervaginam berupa ketuban (Romauli, 2015). Berdasarkan pengkajian yang telah dilakukan maka penulis akan membandingkan Asuhan Kebidanan Kehamilan Trimester III antara teori dengan yang terjadi dilapangan atau lahan praktik. Setelah melakukan asuhan kehamilan kepada Ny. D dengan G1P0A0 UK 30-31 minggu, maka ada beberapa hal yang ingin penulis uraikan mengenai penanganan ibu hamil trimester III. Pada dasarnya pelaksanaan asuhan kebidanan pada Ny. D di lapangan sudah sesuai dengan teori yang diperoleh. Pada kasus Ny. D data awal yang dikumpulkan mulai dari data subjektif dan data objektif. Data subjektif antara lain identitas istri dan suami, alasan datang, keluhan utama, riwayat kesehatan ibu saat ini dan yang lalu, riwayat kesehatan keluarga, riwayat menstruasi, riwayat kehamilan sekarang, riwayat kehamilan,
  • 16. persalinan dan nifas yang lalu, riwayat perkawinan, riwayat KB, dan pola kebiasaan sehari-hari, seperti nutrisi, eliminasi, pola istirahat, personal hygiene, aktivitas, dan data psikososial, ekonomi dan spiritual. Data subjektif yang didapatkan menanyakan identitas klien yaitu nama Ny. D berumur 24 tahun pekerjaan swasta, pendidikan terakhir klien SMA dan alamat di Sidodadi Indah Gang 3. Ibu datang untuk memeriksakan kehamilannya. Saat ini ibu mengatakan tidak ada keluhan. Ibu maupun keluarga tidak pernah atau tidak sedang menderita penyakit menurun seperti penyakit jantung, alergi, asma, hipertensi, diabetes melitus, penyakit menular seperti penyakit TBC, hepatitis b, penyakit menular seksual seperti sifilis, HIV, tidak memiliki riwayat keturunan kembar maupun cacat bawaan, dan tidak sedang menjalani pengobatan tertentu. Ibu mengalami haid selama 5-6 hari dengan siklus 30 hari serta tidak mengalami dismenore setiap masa haid. Saat ini ibu hamil ke 1 dengan HPHT tanggal 14 Januari 2021. Ibu tidak pernah menggunakan KB. Selama hamil ini, ibu, suami, maupun keluarga merasa senang dengan kehamilannya. Data objektif diperoleh dari pemerikasaan yang telah dilakukan oleh petugas kesehatan. Pemerikasaan yang dilakukan pada Ny. D yaitu keadaan umum ibu baik, kesadaran composmentis, berat badan sekarang 62 kg, tinggi badan 150 cm, pemerikasaan tanda-tanda vital dalam batas normal yaitu tekanan darah 90/60 mmHg, nadi 78x/menit, suhu 36,5 C, dan pernapasan 20 x/menit. Pemeriksaan fisik yang dilakukan pada Ny. T dalam batas normal. Pada pemeriksaan palpasi leopold 1 pada fundus teraba bulat, lunak, tidak melenting, leopold 2 bagian kiri teraba panjang, keras, bagian kanan teraba bagian kecil janin, leopold 3 bagian terbawah teraba bulat, keras, melenting, leopold 4 bagian terbawah belum masuk PAP. Dengan demikian apa yang dijelaskan dalam teori dan yang ditemukan pada praktik secara garis besar tidak ada kesenjangan. Semua data yang diperoleh penting untuk membantu dalam menentukan analisa dan data yang didapatkan juga bisa digunakan sebagai data penunjang dalam menentukan diagnosa yang tepat. Semua data yang didapatkan berdasarkan keadaan pasien yang sebenar-benarnya yang didapat langsung berdasarkan keterangan yang diberikan oleh pasien. Dari semua data yang diperoleh
  • 17. didapatkanlah diagnosa tepat yang dapat mendiagnosa dini akan adanya kelainan atau ketidaknormalan sehingga dapat dilakukan pencegahan atau penanganan secara dini yang dapat meningkatkan angka kesejahteraan ibu dan janin. Pada asuhan kebidanan kehamilan trimester III ini memiliki analisa sebagai berikut : Analisa : Ny. D Umur 24 tahun G1P0A0 Usia Kehamilan 30-31 minggu janin tunggal hidup intrauterine kehamilan fisiologis Masalah : pusing Pada bagian analisa antara teori dengan praktik sudah sesuai. Penatalaksanaan pada asuhan ini adalah menjelaskan pada ibu bahwa hasil pemeriksaan dengan hasil ibu mengetahui hasil pemeriksaan. Menjelaskan pada ibu bahwa pusing dapat terjadi karena tekanan darah rendah, kecemasan, pola istirahat dan aktivitas, maupun nutrisi dengan hasil ibu memahami penjelasan. Menganjurkan ibu untuk istirahat cukup posisi miring kiri, menghindari aktivitas berlebihan dengan hasil ibu bersedia melaksanakan anjuran. Menganjurkan pada ibu untuk tetap makan makanan dengan pola gizi seimbang yang terdiri dari nasi, sayur, lauk, buah dan selain minum air putih menambahkan susu serta tidak ada pantangan makanan dengan hasil ibu bersedia melaksanakan anjuran. Memberitahukan pada ibu tanda bahaya kehamilan yaitu; perdarahan, pusing kepala hebat, pandangan mata kabur, bengkak wajah dan ekstremitas, air ketuban pecah sebelum waktunya, Gerakan janin berkurang, nyeri perut hebat dengan hasil ibu mengerti penjelasan dan dapat mengulangi penjelasan. Memberitahu pada ibu tentang tanda-tanda persalinan yaitu; kenceng-kenceng meningkat, pengeluaran lendiri bercampur darah, pengeluaran cairan ketuban, pembukaan serviks dengan hasil ibu memahami penjelasan. Menganjurkan ibu untuk menyiapkan kebutuhan persalinan dengan hasil ibu bersedia menyiapkan kebutuhan persalinan. Memberikan program terapi Fe 1x1 malam hari, kalk 1x1, folaxin 1x1, vitamin b complex 1×1 dengan hasil ibu bersedia minum obat. Memberitahukan jadwal kunjungan ulang 2 minggu lagi (27/8/2021) atau bila ada keluhan dengan hasil ibu bersedia melakukan kunjungan ulang.
  • 18. Pada kunjungan pertama hari kedua ibu mengatakan masih pusing. Pada pemeriksaan umum didapatkan hasil keadaan umum ibu baik, kesadaran composmentis. Menurut Nurhayati (2018), keluhan pusing yang dirasakan oleh wanita hamil, disebabkan karena aliran darah yang berusaha mengimbangi sirkulasi darah yang meningkat seiring dengan pertumbuhan janin, ketika masuk trimester kedua kehamilan, rahim yang membesar dapat menekan pembuluh darah, sehingga kepala terasa sakit atau pusing. Pusing yang berkelanjutan berdampak pada gejala anemia, tekanan darah yang naik turun, dehidrasi hingga sinkope (pingsan). Sehingga Ny. S Kembali dianjurkan untuk tetap menjaga nutrisi dengan pola gizi seimbang, pola hidup sehat, dan tetap melanjutkan program terapi. Ibu memahami penjelasan yang diberikan dan bersedia melaksanakan. Pada kunjungan kedua yaitu pada hari keempat Ny. D mengatakan tidak ada keluhan. Pada pemeriksaan umum didapatkan hasi keadaan umum ibu baik, kesadaran composmentis. Pada pemantauan ini menjelaskan kembali pada ibu tentang tanda bahaya kehamilan, tanda-tanda persalinan, melanjutkan program terapi, dan menganjurkan untuk kunjungan ulang bila keluhan berlanjut. Ibu memahami penjelasan yang diberikan dan bersedia melaksanakan. Menurut Puspitasari dan Indrianingrum (2020), pusing (sakit kepala) adalah keluhan umum yang dialami oleh ibu hamil. Pada umumnya, keluhan ini hilang dan membaik pada trimester kedua dan ketiga kehamilan, hal ini terjadi karena adanya pengurangan fluktuasi hormon kehamilan. Namun, sekitar 10% ada juga yang memburuk, sehingga diperlukan penanganan dan intervensi yang aman dan tepat/sesuai dengan kebutuhan ibu hamil sebagai solusi untuk mengurangi keluhan. Menurut penelitian Ratnasari dan Karina (2019), membuktikan bahwa ada pengaruh pemberian posisi miring kiri berupa pemberian posisi supine terlentang dengan anggota badan bagian kanan lebih tinggi dari pada anggota tubuh bagian kiri dengan penggunaan penyangga bantal disisi kanan, mengakibatkan kompresi pada vena cava inferior berkurang, venous return ke jantung meningkat, karena venous return adalah faktor yang mampu mengendalikan cardiac output. Cardiac output meningkat maka tekanan darah normal kembali. Tekanan darah yang stabil
  • 19. akan memberikan kondisi ibu yang stabil tanpa adanya gejala nausea, kepala terasa melayang dan dysphoria, uteroplacental perfusion baik akan mencegah fetal distress. Pemeriksaan laboratorium sangat penting selama kehamilan guna untuk deteksi secara dini bila ada komplikasi kehamilan seperti anemia. Kadar Hb yang rendah dapat diketahui dengan gejala pasien pusing. Menurut penelitian Mariana (2018), terdapat hubungan antara pola makan dengan kejadian anemia sehingga ibu hamil perlu makan makanan dengan pola gizi seimbang. Menurut penelitian Rafika (2018), keluhan fisik seperti pusing yang dapat terjadi pada ibu hamil dapat berkurang dengan melakukan senam hamil dengan metode prenatal yoga. Yoga adalah pendekatan holistik untuk fisik, mental, dan kesejahteraan spiritual yang berasal dari India (Bijlani, 2008). Ini melibatkan kombinasi dari peregangan, pernapasan, postur, dan bermeditasi yang mempromosikan kesehatan dan pertumbuhan rohani dalam praktisi (Chandler, 2001). Peda ibu hamil seringkali juga mengalami kecemasan. Kecemasan mewujud dalam empat gejala yaitu fisik, behavioral, dan kognitif (Nevid dkk, 2016). Salah satu gejala fisik adalah pusing. Menurut penelitian Alfisandityas dan Elfrida (2012), menunjukkan bahwa regulasi emosi berhubungan negatif dengan kecemasan pada ibu hamil. Ibu hamil yang mampu mengelola emosinya dengan tepat mengalami kecemasan yang lebih rendah. Sebaliknya, ibu hamil yang kurang mampu mengelola emosi akan mengalami kecemasan yang lebih tinggi sehingga penting bagi ibu hamil mengelola emosinya agar dapat mengatasi kecemasan dan pusing dapat teratasi. Dari semua pengkajian, analisa sampai penatalaksanaan yang dilakukan pada praktiknya sudah sesuai dengan teori yang ada seperti yang dijabarkan diatas. Tidak ada kesenjangan yang ditemukan antara praktik dan teori yang ada.
  • 20. DAFTAR PUSTAKA Annie Aprisandityas and Diana Elfida. (2012) ‘Hubungan Antara Regulasi Emosi Dengan Kecemasan Pada Ibu Hamil’, Jurnal Psikologi UIN Sultan Syarif Kasim Riau, 8(Desember), pp. 80–89. Bijlani, R. (2008). Yoga: An Ancient Tool in Modern Medicine. The National medical journal of India. Chandler, K. (2001). The Emerging Field Of Yoga Therapy. Hawaii Med. J. 60, 286–287. Nurhayati, S. (2018). Asuhan Kebidanan Komprehensif pada Ny. Z GIP0 Kehamilan Normal dengan Keluhan Pusing di PMB Siti Zulaikah, SST Desa Jogoroto Kecamatan Jogoroto Kabupaten Jombang. STIKES Insan Cendekia Medika Jombang, Jombang. http://repo.stikesicmejbg.ac.id/795/ Mandriwati, G.A. (2017). Asuhan Kehamilan Berbasis Kompetensi, Ed.3. Jakarta: Buku Kedokteran EGC. Mariana, D., Wulandari, D. and Padila, P. (2018) ‘Hubungan Pola Makan dengan Kejadian Anemia pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas’, Jurnal Keperawatan Silampari, 1(2), pp. 108–122. doi: 10.31539/jks.v1i2.83. Nevid. Jeffrey S., Rathus. Spencer. A., & Beverly. (2005). Psikologi Abnormal Jilid 1. Jakarta : Erlangga. Prawirohardjo, S. (2014). Ilmu Kebidanan. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo. Puspitasari, I. and Indrianingrum, I. (2020) ‘Ketidaknyamanan Keluhan Pusing Pada Ibu Hamil Di Wilayah Kerja Puskesmas Gribig Kabupaten Kudus’, 11(2), pp. 108–114.
  • 21. Rafika, R. (2018) ‘Efektifitas Prenatal Yoga terhadap Pengurangan Keluhan Fisik pada Ibu Hamil Trimester III’, Jurnal Kesehatan, 9(1), p. 86. doi: 10.26630/jk.v9i1.763. Ratnasari, F. and Karina, R. (2019) ‘Penyangga Bantal Di Sisi Kanan Ibu Hamil Terhadap Kejadian Supine Hypotension Pada Ibu Hamil Trimester III’, Jurnal Kesehatan, 8(1), pp. 41–50. doi: 10.37048/kesehatan.v8i1.149. Romauli, S. (2015). Konsep Dasar Asuhan Kehamilan. Yogyakarta: Nuha Medika.