SlideShare a Scribd company logo
BANJIR
BANJIR
BANJIR
Jenis – jenis Banjir
.
Apa sih yang menyebabkan
terjadinya banjir?
Penyebab banjir itu banyak.
Baca aja sendiri di slide
selanjutnya.
Penyebab Banjir
Dampak banjir
Pencegahan Banjir
Pencegahan Banjir
Pencegahan Banjir
Pencegahan Banjir
 Penggunaan Paving Stone untuk Jalan
Pembangunan jalan setapak dengan sistem paving
block dapat membuat jalan lebih mudah menyerap
air dibandingkan dengan penggunaan aspal,
sehingga apabila hujan turun air banjir dapat
terserap ke dalam tanah dengan cepat.
Di Negara berkembang seperti Amerika serikat telah
diluncurkan jalan yang menggunakan photocatalytic
cement, sebuah cara paving permukaan terbaru.
Jalan inmengandung partikel nano dari titanium
dioksida. Dengan partikel ini, jalan tersebut mampu
"memakan" asap dan menghapus gasnitrogen
oksida dari udara. Selain itu, lebih dari 60 persen
Prinsip Pengendalian Banjir
 Menahan air sebesar mungkin di hulu dengan
membuat waduk dan konservasi tanah dan air
 Meresapakan air hujan sebanyak mungkin ke dalam
tanah dengan sumur resapan atau rorak dan
menyediakan daerah terbuka hijau
 Mengendalikan air di bagian tengah dengan
menyimpan sementara di daerah retensi
 Mengalirkan air secepatnya ke muara atau ke laut
dengan menjaga kapasitas wadah air
 Mengamankan penduduk , prasarana vital, dan harta
benda
Strategi Pengendalian Banjir
 Dalam melakukan pengendalian banjir , perlu disusun
strategi agar dapat dicapai hasil yang diharapkan.
Berikut ini strategi pengendalian banjir
 A. pengendalian tata ruang
 B. pengaturan debit banjir
 Pengaturan daerah rawan banjir
 Peningkatan peran masyarakat
 Pengaturan untuk mengurangi dampak banjir terhadap
masyarakat
 Pengelolaan daerah tangkapan banjir
 Penyediaan dana
Sebelum Banjir
 Ada beberapa hal yang harus kita lakukan sebelum
terjadinya bencana banjir sebagai tahap kesiap-siagaan ,
diantaranya :
 1. Melatih diri dan anggota keluarga hal-hal yang harus
dilakukan apabila terjadi bencana banjir.
 2. Mendiskusikan dengan semua anggota keluarga
tempat di mana anggota keluarga akan berkumpul usai
bencana terjadi.
 3. Mempersiapkan tas siaga bencana yang berisi
keperluan yang dibutuhkan seperti: Makanan kering
seperti biskuit, air minum, kotak kecil berisi obat-obatan
penting, lampu senter dan baterai cadangan, Lilin dan
korek api, kain sarung, satu pasang pakaian dan jas
Sebelum Banjir
 Kegiatan yang dapat dilakukan untuk mengurangi risiko
banjir:
 Buat sumur resapan bila memungkinkan.
 Tanam lebih banyak pohon besar.
 Membentuk kelompok masyarakat pengendali banjir.
 Membangun atau menetapkan lokasi dan jalur evakuasi
bila terjadi banjir.
 Membangun sistem peringatan dini banjir.
 Menjaga kebersihan saluran air dan limbah.
 Memindahkan tempat hunian ke daerah bebas banjir atau
tinggikan bangunan rumah hingga batas ketinggian banjir
jika memungkinkan.
 Mendukung upaya pembuatan kanal atau saluran dan
bangunan.
 Pengendali banjir dan lokasi evakuasi.
 Bekerjasama dengan masyarakat di luar daerah banjir
Ketika Banjir
 Saat terjadinya banjir, ada beberapa hal yang perlu kita
waspadai/perhatikan , yaitu :
 Jangan panik.
 Pada saat terjadi bencana banjir, warga yang berada di daerah rawan
bencana banjir diminta memantau perkembangan cuaca, bila hujan
terus terjadi tidak henti-hentinya, diimbau waspada dan berhati- hati
untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan.
 Pada saat dan setelah bencana terjadi, berbagai aktivitas kesehatan
harus dilakukan untuk mengatasi masalah kesehatan para korban serta
mencegah memburuknya derajat kesehatan masyarakat yang terkena
bencana. Pada tahapan tanggap darurat, energi yang cukup besar
biasanya dicurahkan untuk evakuasi korban.
 Ketika melihat air datang, Jauhi secepat mungkin daerah banjir. segera
selamatkan diri dengan berlari secepat mungkin menuju tempat yang
tinggi.
 Apabila kamu terjebak dalam rumah atau bangunan, raih benda yang
Ketika Banjir
Setelah Banjir
 Beberapa tindakan yang dapat dilakukan sesudah terjadi
bencana banjir ,antara lain:
 Pemberian bantuan misalnya tempat perlindungan darurat
bagi mereka yang kehilangan tempat tinggalnya.
 Membersihkan tempat tinggal dan lingkungan rumah.
 Terlibat dalam kaporitisasi sumur gali.
 Terlibat dalam perbaikan jamban dan saluran pembuangan
air limbah (SPAL).
 Pemberian bantuan yang meliputi kesehatan lingkungan, dan
pemberantasan penyakit, pelayanan kesehatan serta
distribusi logistik kesehatan dan bahan makanan.
 Menjaga agar sistem pembuangan limbah dan air kotor agar
tetap bekerjapada saat terjadi banjir.
 Menjauhi kabel atau instalasi listrik lainnya.
Geografi-Banjir

More Related Content

What's hot

PPT TUGAS BANGGA BERLIAN
PPT TUGAS BANGGA BERLIANPPT TUGAS BANGGA BERLIAN
PPT TUGAS BANGGA BERLIAN
angga_sipitt
 
Pencegahan dan penanggulangan bahaya banjir
Pencegahan dan penanggulangan bahaya banjirPencegahan dan penanggulangan bahaya banjir
Pencegahan dan penanggulangan bahaya banjir
Yogos Lee
 
Ppt analisis kualiitas lingkungan tentang banjir di garut
Ppt analisis kualiitas lingkungan tentang banjir di garut Ppt analisis kualiitas lingkungan tentang banjir di garut
Ppt analisis kualiitas lingkungan tentang banjir di garut
Darliana Darwis
 
Tentang Bahaya Banjir
Tentang Bahaya BanjirTentang Bahaya Banjir
Tentang Bahaya BanjirMegaferanti
 
Power point
Power pointPower point
Power point
EigerJawa
 
Makalah psda penanggulangan masalah banjir
Makalah psda penanggulangan masalah banjirMakalah psda penanggulangan masalah banjir
Makalah psda penanggulangan masalah banjirYudhi Al' Basier
 
Jurnal Tentang Banjir
Jurnal Tentang BanjirJurnal Tentang Banjir
Jurnal Tentang BanjirRosminar
 
Banjir
Banjir Banjir
Banjir
Josephine Joy
 
Laporan Karya Ilmiah : Banjir Jakarta
Laporan Karya Ilmiah : Banjir JakartaLaporan Karya Ilmiah : Banjir Jakarta
Laporan Karya Ilmiah : Banjir JakartaTaofik Dinata
 
Kajian banjir bandang (studi kasus sub das tengku das kreung aceh kabupaten a...
Kajian banjir bandang (studi kasus sub das tengku das kreung aceh kabupaten a...Kajian banjir bandang (studi kasus sub das tengku das kreung aceh kabupaten a...
Kajian banjir bandang (studi kasus sub das tengku das kreung aceh kabupaten a...
Wein Rawana
 
Banjir
BanjirBanjir
Makalah banjir
Makalah banjirMakalah banjir
Makalah banjir
Darliana Darwis
 
Makalah tentang banjir di ibu kota jakarta
Makalah tentang banjir di ibu kota jakartaMakalah tentang banjir di ibu kota jakarta
Makalah tentang banjir di ibu kota jakarta
Operator Warnet Vast Raha
 
mitigasi Bencana Banjir
mitigasi Bencana Banjirmitigasi Bencana Banjir
mitigasi Bencana Banjir
fathinuddin
 
Bencana banjir
Bencana banjirBencana banjir
Bencana banjir
Sidraa Adion
 

What's hot (20)

PPT TUGAS BANGGA BERLIAN
PPT TUGAS BANGGA BERLIANPPT TUGAS BANGGA BERLIAN
PPT TUGAS BANGGA BERLIAN
 
Pencegahan dan penanggulangan bahaya banjir
Pencegahan dan penanggulangan bahaya banjirPencegahan dan penanggulangan bahaya banjir
Pencegahan dan penanggulangan bahaya banjir
 
Ppt analisis kualiitas lingkungan tentang banjir di garut
Ppt analisis kualiitas lingkungan tentang banjir di garut Ppt analisis kualiitas lingkungan tentang banjir di garut
Ppt analisis kualiitas lingkungan tentang banjir di garut
 
Tentang Bahaya Banjir
Tentang Bahaya BanjirTentang Bahaya Banjir
Tentang Bahaya Banjir
 
Banjir
BanjirBanjir
Banjir
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
Banjir
BanjirBanjir
Banjir
 
Makalah psda penanggulangan masalah banjir
Makalah psda penanggulangan masalah banjirMakalah psda penanggulangan masalah banjir
Makalah psda penanggulangan masalah banjir
 
Jurnal Tentang Banjir
Jurnal Tentang BanjirJurnal Tentang Banjir
Jurnal Tentang Banjir
 
Banjir
Banjir Banjir
Banjir
 
Laporan Karya Ilmiah : Banjir Jakarta
Laporan Karya Ilmiah : Banjir JakartaLaporan Karya Ilmiah : Banjir Jakarta
Laporan Karya Ilmiah : Banjir Jakarta
 
Kajian banjir bandang (studi kasus sub das tengku das kreung aceh kabupaten a...
Kajian banjir bandang (studi kasus sub das tengku das kreung aceh kabupaten a...Kajian banjir bandang (studi kasus sub das tengku das kreung aceh kabupaten a...
Kajian banjir bandang (studi kasus sub das tengku das kreung aceh kabupaten a...
 
Makalah banjir
Makalah banjirMakalah banjir
Makalah banjir
 
Banjir
BanjirBanjir
Banjir
 
Makalah banjir
Makalah banjirMakalah banjir
Makalah banjir
 
Makalah tentang banjir di ibu kota jakarta
Makalah tentang banjir di ibu kota jakartaMakalah tentang banjir di ibu kota jakarta
Makalah tentang banjir di ibu kota jakarta
 
mitigasi Bencana Banjir
mitigasi Bencana Banjirmitigasi Bencana Banjir
mitigasi Bencana Banjir
 
Mklah bnjir
Mklah bnjirMklah bnjir
Mklah bnjir
 
Makalah kesiapsiagaan banjir
Makalah kesiapsiagaan banjirMakalah kesiapsiagaan banjir
Makalah kesiapsiagaan banjir
 
Bencana banjir
Bencana banjirBencana banjir
Bencana banjir
 

Viewers also liked

ciri-ciri khalifah: sejarah sem 2 STPM 2016
ciri-ciri khalifah: sejarah sem 2 STPM 2016ciri-ciri khalifah: sejarah sem 2 STPM 2016
ciri-ciri khalifah: sejarah sem 2 STPM 2016
HAWA Rahmat
 
Konsep proses menegak dalam kitaran hidrologi
Konsep proses menegak dalam kitaran hidrologiKonsep proses menegak dalam kitaran hidrologi
Konsep proses menegak dalam kitaran hidrologi
Kementerian Pelajaran Malaysia
 
KONSEP KHALIFAH sejarah STPM sem2 2016
KONSEP KHALIFAH sejarah STPM sem2 2016KONSEP KHALIFAH sejarah STPM sem2 2016
KONSEP KHALIFAH sejarah STPM sem2 2016
HAWA Rahmat
 
Kerusakan pelestarian lingkungan
Kerusakan pelestarian lingkunganKerusakan pelestarian lingkungan
Kerusakan pelestarian lingkungan
Sekar Ciptaning Anindya
 
Ibnu sina
Ibnu  sinaIbnu  sina
Ibnu sina
analufias
 
KONSEP KEBERKESANAN KERPASAN
KONSEP KEBERKESANAN KERPASANKONSEP KEBERKESANAN KERPASAN
KONSEP KEBERKESANAN KERPASAN
Farhana Aisyah Norzelan
 
TEKANAN UDARA DAN PEMBENTUKAN ANGIN
TEKANAN UDARA DAN PEMBENTUKAN ANGINTEKANAN UDARA DAN PEMBENTUKAN ANGIN
TEKANAN UDARA DAN PEMBENTUKAN ANGIN
Asmawi Abdullah
 
Pembentukan kata nama
Pembentukan kata namaPembentukan kata nama
Pembentukan kata namafitri norlida
 
KESTABILAN ATMOSFERA DAN KERPASAN
KESTABILAN ATMOSFERA DAN KERPASANKESTABILAN ATMOSFERA DAN KERPASAN
KESTABILAN ATMOSFERA DAN KERPASAN
Asmawi Abdullah
 
FENOMENA IKLIM LUAR BIASA
FENOMENA IKLIM LUAR BIASAFENOMENA IKLIM LUAR BIASA
FENOMENA IKLIM LUAR BIASA
Asmawi Abdullah
 
Kaitan Sistem Hidrologi dengan Manusia
Kaitan Sistem Hidrologi dengan ManusiaKaitan Sistem Hidrologi dengan Manusia
Kaitan Sistem Hidrologi dengan Manusia
Kementerian Pelajaran Malaysia
 
SISTEM ATMOSFERA DAN MANUSIA - KESAN RUMAH HIJAU DAN PENIPISAN LAPISAN OZON
SISTEM ATMOSFERA DAN MANUSIA - KESAN RUMAH HIJAU DAN PENIPISAN LAPISAN OZONSISTEM ATMOSFERA DAN MANUSIA - KESAN RUMAH HIJAU DAN PENIPISAN LAPISAN OZON
SISTEM ATMOSFERA DAN MANUSIA - KESAN RUMAH HIJAU DAN PENIPISAN LAPISAN OZON
Asmawi Abdullah
 
Jenis-jenis graf dan kata kunci
Jenis-jenis graf dan kata kunciJenis-jenis graf dan kata kunci
Jenis-jenis graf dan kata kunci
azam_hazel
 
Tokoh Islam : Ibnu Sina
Tokoh Islam : Ibnu SinaTokoh Islam : Ibnu Sina
Tokoh Islam : Ibnu Sina
Annis Najwa
 
Graf bar STPM Penggal 2
Graf bar STPM Penggal 2Graf bar STPM Penggal 2
Graf bar STPM Penggal 2
pokcik6465
 
Bahasa melayu Sintaksis STPM PENGGAL 2
Bahasa melayu Sintaksis STPM PENGGAL 2Bahasa melayu Sintaksis STPM PENGGAL 2
Bahasa melayu Sintaksis STPM PENGGAL 2
Nazira M
 
IBNU SINA SEM 2
IBNU SINA SEM 2IBNU SINA SEM 2
IBNU SINA SEM 2
anuar2u
 
Bahasa melayu Penggal 2: Proses Pembentukan Kata
Bahasa melayu Penggal 2: Proses Pembentukan KataBahasa melayu Penggal 2: Proses Pembentukan Kata
Bahasa melayu Penggal 2: Proses Pembentukan Kata
Fairuz Alwi
 
STPM BAHAGIAN B SEMESTER 2 ALIH BENTUK KOMUNIKASI
STPM BAHAGIAN B SEMESTER 2 ALIH BENTUK KOMUNIKASISTPM BAHAGIAN B SEMESTER 2 ALIH BENTUK KOMUNIKASI
STPM BAHAGIAN B SEMESTER 2 ALIH BENTUK KOMUNIKASI
nasywah79
 

Viewers also liked (20)

ciri-ciri khalifah: sejarah sem 2 STPM 2016
ciri-ciri khalifah: sejarah sem 2 STPM 2016ciri-ciri khalifah: sejarah sem 2 STPM 2016
ciri-ciri khalifah: sejarah sem 2 STPM 2016
 
Konsep proses menegak dalam kitaran hidrologi
Konsep proses menegak dalam kitaran hidrologiKonsep proses menegak dalam kitaran hidrologi
Konsep proses menegak dalam kitaran hidrologi
 
KONSEP KHALIFAH sejarah STPM sem2 2016
KONSEP KHALIFAH sejarah STPM sem2 2016KONSEP KHALIFAH sejarah STPM sem2 2016
KONSEP KHALIFAH sejarah STPM sem2 2016
 
Kerusakan pelestarian lingkungan
Kerusakan pelestarian lingkunganKerusakan pelestarian lingkungan
Kerusakan pelestarian lingkungan
 
Ibnu sina
Ibnu  sinaIbnu  sina
Ibnu sina
 
KONSEP KEBERKESANAN KERPASAN
KONSEP KEBERKESANAN KERPASANKONSEP KEBERKESANAN KERPASAN
KONSEP KEBERKESANAN KERPASAN
 
Tokoh tokoh islam
Tokoh tokoh islamTokoh tokoh islam
Tokoh tokoh islam
 
TEKANAN UDARA DAN PEMBENTUKAN ANGIN
TEKANAN UDARA DAN PEMBENTUKAN ANGINTEKANAN UDARA DAN PEMBENTUKAN ANGIN
TEKANAN UDARA DAN PEMBENTUKAN ANGIN
 
Pembentukan kata nama
Pembentukan kata namaPembentukan kata nama
Pembentukan kata nama
 
KESTABILAN ATMOSFERA DAN KERPASAN
KESTABILAN ATMOSFERA DAN KERPASANKESTABILAN ATMOSFERA DAN KERPASAN
KESTABILAN ATMOSFERA DAN KERPASAN
 
FENOMENA IKLIM LUAR BIASA
FENOMENA IKLIM LUAR BIASAFENOMENA IKLIM LUAR BIASA
FENOMENA IKLIM LUAR BIASA
 
Kaitan Sistem Hidrologi dengan Manusia
Kaitan Sistem Hidrologi dengan ManusiaKaitan Sistem Hidrologi dengan Manusia
Kaitan Sistem Hidrologi dengan Manusia
 
SISTEM ATMOSFERA DAN MANUSIA - KESAN RUMAH HIJAU DAN PENIPISAN LAPISAN OZON
SISTEM ATMOSFERA DAN MANUSIA - KESAN RUMAH HIJAU DAN PENIPISAN LAPISAN OZONSISTEM ATMOSFERA DAN MANUSIA - KESAN RUMAH HIJAU DAN PENIPISAN LAPISAN OZON
SISTEM ATMOSFERA DAN MANUSIA - KESAN RUMAH HIJAU DAN PENIPISAN LAPISAN OZON
 
Jenis-jenis graf dan kata kunci
Jenis-jenis graf dan kata kunciJenis-jenis graf dan kata kunci
Jenis-jenis graf dan kata kunci
 
Tokoh Islam : Ibnu Sina
Tokoh Islam : Ibnu SinaTokoh Islam : Ibnu Sina
Tokoh Islam : Ibnu Sina
 
Graf bar STPM Penggal 2
Graf bar STPM Penggal 2Graf bar STPM Penggal 2
Graf bar STPM Penggal 2
 
Bahasa melayu Sintaksis STPM PENGGAL 2
Bahasa melayu Sintaksis STPM PENGGAL 2Bahasa melayu Sintaksis STPM PENGGAL 2
Bahasa melayu Sintaksis STPM PENGGAL 2
 
IBNU SINA SEM 2
IBNU SINA SEM 2IBNU SINA SEM 2
IBNU SINA SEM 2
 
Bahasa melayu Penggal 2: Proses Pembentukan Kata
Bahasa melayu Penggal 2: Proses Pembentukan KataBahasa melayu Penggal 2: Proses Pembentukan Kata
Bahasa melayu Penggal 2: Proses Pembentukan Kata
 
STPM BAHAGIAN B SEMESTER 2 ALIH BENTUK KOMUNIKASI
STPM BAHAGIAN B SEMESTER 2 ALIH BENTUK KOMUNIKASISTPM BAHAGIAN B SEMESTER 2 ALIH BENTUK KOMUNIKASI
STPM BAHAGIAN B SEMESTER 2 ALIH BENTUK KOMUNIKASI
 

Similar to Geografi-Banjir

MITIGASI BENCANA BANJIR.pptx
MITIGASI BENCANA BANJIR.pptxMITIGASI BENCANA BANJIR.pptx
MITIGASI BENCANA BANJIR.pptx
RokiAbdulMalik
 
Mitigasi_bencana_Banjir.pptx
Mitigasi_bencana_Banjir.pptxMitigasi_bencana_Banjir.pptx
Mitigasi_bencana_Banjir.pptx
HeriGeologist
 
Antisipasi bencana alam
Antisipasi bencana alamAntisipasi bencana alam
Antisipasi bencana alam
afdhal teknik
 
Pencegahan Terhadap bencana
Pencegahan Terhadap bencanaPencegahan Terhadap bencana
Pencegahan Terhadap bencana
Alvennryu
 
Mklah bnjir
Mklah bnjirMklah bnjir
Mklah bnjir
elista Sitepu
 
Presentasi mitigasi
Presentasi mitigasiPresentasi mitigasi
Presentasi mitigasi
Erni Listyowati
 
Upaya kesling dalam bencana
Upaya kesling dalam bencanaUpaya kesling dalam bencana
Upaya kesling dalam bencana
SriMalemIndirawati
 
PPT MITIGASI TANAH LONGSOR.pptx
PPT MITIGASI TANAH LONGSOR.pptxPPT MITIGASI TANAH LONGSOR.pptx
PPT MITIGASI TANAH LONGSOR.pptx
SisiliaHimam
 
Materi Bapak Wahyu PMI.pdf
Materi Bapak Wahyu PMI.pdfMateri Bapak Wahyu PMI.pdf
Materi Bapak Wahyu PMI.pdf
fairel1
 
Tugasan 6
Tugasan 6Tugasan 6
Tugasan 6
aziera syakilla
 
Matrik sda 03
Matrik sda 03Matrik sda 03
Matrik sda 03
HADI Purwanto
 
Bab 2 mitigasi bencana alam
Bab 2 mitigasi bencana alamBab 2 mitigasi bencana alam
Bab 2 mitigasi bencana alam
emri3
 
643182154-Ppt-Strategi-dan-Langkah-penanggulangan-Bencana-pps-ppt.ppt
643182154-Ppt-Strategi-dan-Langkah-penanggulangan-Bencana-pps-ppt.ppt643182154-Ppt-Strategi-dan-Langkah-penanggulangan-Bencana-pps-ppt.ppt
643182154-Ppt-Strategi-dan-Langkah-penanggulangan-Bencana-pps-ppt.ppt
HarunAyuba
 
BANDAR TERJEJAS DENGAN PEMANASAN GLOBAL
BANDAR TERJEJAS DENGAN PEMANASAN GLOBALBANDAR TERJEJAS DENGAN PEMANASAN GLOBAL
BANDAR TERJEJAS DENGAN PEMANASAN GLOBAL
sitinuraliasykirah
 
PERISTIWA BENCANA ALAM (PR Dek Tika)
PERISTIWA BENCANA ALAM (PR Dek Tika)PERISTIWA BENCANA ALAM (PR Dek Tika)
PERISTIWA BENCANA ALAM (PR Dek Tika)Putri Nuriza Harahap
 
02_Daerah terdampak banjir di Bandung
02_Daerah terdampak banjir di Bandung02_Daerah terdampak banjir di Bandung
02_Daerah terdampak banjir di Bandung
Hamida ID
 
Lmcp 1532 pembangunan bandar mapan tugasan 6
Lmcp 1532 pembangunan bandar mapan tugasan 6Lmcp 1532 pembangunan bandar mapan tugasan 6
Lmcp 1532 pembangunan bandar mapan tugasan 6
khairiah nursaadah
 
Teks ekplanasi
Teks ekplanasiTeks ekplanasi
Teks ekplanasi
Afifah Zulianuriauwani
 

Similar to Geografi-Banjir (20)

MITIGASI BENCANA BANJIR.pptx
MITIGASI BENCANA BANJIR.pptxMITIGASI BENCANA BANJIR.pptx
MITIGASI BENCANA BANJIR.pptx
 
Mitigasi_bencana_Banjir.pptx
Mitigasi_bencana_Banjir.pptxMitigasi_bencana_Banjir.pptx
Mitigasi_bencana_Banjir.pptx
 
Antisipasi bencana alam
Antisipasi bencana alamAntisipasi bencana alam
Antisipasi bencana alam
 
Pencegahan Terhadap bencana
Pencegahan Terhadap bencanaPencegahan Terhadap bencana
Pencegahan Terhadap bencana
 
Mklah bnjir
Mklah bnjirMklah bnjir
Mklah bnjir
 
Presentasi mitigasi
Presentasi mitigasiPresentasi mitigasi
Presentasi mitigasi
 
Upaya kesling dalam bencana
Upaya kesling dalam bencanaUpaya kesling dalam bencana
Upaya kesling dalam bencana
 
PPT MITIGASI TANAH LONGSOR.pptx
PPT MITIGASI TANAH LONGSOR.pptxPPT MITIGASI TANAH LONGSOR.pptx
PPT MITIGASI TANAH LONGSOR.pptx
 
Siaga bencana
Siaga bencanaSiaga bencana
Siaga bencana
 
Materi Bapak Wahyu PMI.pdf
Materi Bapak Wahyu PMI.pdfMateri Bapak Wahyu PMI.pdf
Materi Bapak Wahyu PMI.pdf
 
Tugasan 6
Tugasan 6Tugasan 6
Tugasan 6
 
Matrik sda 03
Matrik sda 03Matrik sda 03
Matrik sda 03
 
Makalah iad
Makalah iadMakalah iad
Makalah iad
 
Bab 2 mitigasi bencana alam
Bab 2 mitigasi bencana alamBab 2 mitigasi bencana alam
Bab 2 mitigasi bencana alam
 
643182154-Ppt-Strategi-dan-Langkah-penanggulangan-Bencana-pps-ppt.ppt
643182154-Ppt-Strategi-dan-Langkah-penanggulangan-Bencana-pps-ppt.ppt643182154-Ppt-Strategi-dan-Langkah-penanggulangan-Bencana-pps-ppt.ppt
643182154-Ppt-Strategi-dan-Langkah-penanggulangan-Bencana-pps-ppt.ppt
 
BANDAR TERJEJAS DENGAN PEMANASAN GLOBAL
BANDAR TERJEJAS DENGAN PEMANASAN GLOBALBANDAR TERJEJAS DENGAN PEMANASAN GLOBAL
BANDAR TERJEJAS DENGAN PEMANASAN GLOBAL
 
PERISTIWA BENCANA ALAM (PR Dek Tika)
PERISTIWA BENCANA ALAM (PR Dek Tika)PERISTIWA BENCANA ALAM (PR Dek Tika)
PERISTIWA BENCANA ALAM (PR Dek Tika)
 
02_Daerah terdampak banjir di Bandung
02_Daerah terdampak banjir di Bandung02_Daerah terdampak banjir di Bandung
02_Daerah terdampak banjir di Bandung
 
Lmcp 1532 pembangunan bandar mapan tugasan 6
Lmcp 1532 pembangunan bandar mapan tugasan 6Lmcp 1532 pembangunan bandar mapan tugasan 6
Lmcp 1532 pembangunan bandar mapan tugasan 6
 
Teks ekplanasi
Teks ekplanasiTeks ekplanasi
Teks ekplanasi
 

Recently uploaded

Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
ArumNovita
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
almiraulimaz2521988
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
emiliawati098
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
ProfesorCilikGhadi
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
emiliawati098
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
nadyahermawan
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
LEESOKLENGMoe
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
athayaahzamaulana1
 

Recently uploaded (8)

Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
 

Geografi-Banjir

  • 1.
  • 4.
  • 5.
  • 7. Jenis – jenis Banjir .
  • 8. Apa sih yang menyebabkan terjadinya banjir? Penyebab banjir itu banyak. Baca aja sendiri di slide selanjutnya.
  • 9.
  • 12.
  • 16. Pencegahan Banjir  Penggunaan Paving Stone untuk Jalan Pembangunan jalan setapak dengan sistem paving block dapat membuat jalan lebih mudah menyerap air dibandingkan dengan penggunaan aspal, sehingga apabila hujan turun air banjir dapat terserap ke dalam tanah dengan cepat. Di Negara berkembang seperti Amerika serikat telah diluncurkan jalan yang menggunakan photocatalytic cement, sebuah cara paving permukaan terbaru. Jalan inmengandung partikel nano dari titanium dioksida. Dengan partikel ini, jalan tersebut mampu "memakan" asap dan menghapus gasnitrogen oksida dari udara. Selain itu, lebih dari 60 persen
  • 17. Prinsip Pengendalian Banjir  Menahan air sebesar mungkin di hulu dengan membuat waduk dan konservasi tanah dan air  Meresapakan air hujan sebanyak mungkin ke dalam tanah dengan sumur resapan atau rorak dan menyediakan daerah terbuka hijau  Mengendalikan air di bagian tengah dengan menyimpan sementara di daerah retensi  Mengalirkan air secepatnya ke muara atau ke laut dengan menjaga kapasitas wadah air  Mengamankan penduduk , prasarana vital, dan harta benda
  • 18. Strategi Pengendalian Banjir  Dalam melakukan pengendalian banjir , perlu disusun strategi agar dapat dicapai hasil yang diharapkan. Berikut ini strategi pengendalian banjir  A. pengendalian tata ruang  B. pengaturan debit banjir  Pengaturan daerah rawan banjir  Peningkatan peran masyarakat  Pengaturan untuk mengurangi dampak banjir terhadap masyarakat  Pengelolaan daerah tangkapan banjir  Penyediaan dana
  • 19.
  • 20. Sebelum Banjir  Ada beberapa hal yang harus kita lakukan sebelum terjadinya bencana banjir sebagai tahap kesiap-siagaan , diantaranya :  1. Melatih diri dan anggota keluarga hal-hal yang harus dilakukan apabila terjadi bencana banjir.  2. Mendiskusikan dengan semua anggota keluarga tempat di mana anggota keluarga akan berkumpul usai bencana terjadi.  3. Mempersiapkan tas siaga bencana yang berisi keperluan yang dibutuhkan seperti: Makanan kering seperti biskuit, air minum, kotak kecil berisi obat-obatan penting, lampu senter dan baterai cadangan, Lilin dan korek api, kain sarung, satu pasang pakaian dan jas
  • 21. Sebelum Banjir  Kegiatan yang dapat dilakukan untuk mengurangi risiko banjir:  Buat sumur resapan bila memungkinkan.  Tanam lebih banyak pohon besar.  Membentuk kelompok masyarakat pengendali banjir.  Membangun atau menetapkan lokasi dan jalur evakuasi bila terjadi banjir.  Membangun sistem peringatan dini banjir.  Menjaga kebersihan saluran air dan limbah.  Memindahkan tempat hunian ke daerah bebas banjir atau tinggikan bangunan rumah hingga batas ketinggian banjir jika memungkinkan.  Mendukung upaya pembuatan kanal atau saluran dan bangunan.  Pengendali banjir dan lokasi evakuasi.  Bekerjasama dengan masyarakat di luar daerah banjir
  • 22. Ketika Banjir  Saat terjadinya banjir, ada beberapa hal yang perlu kita waspadai/perhatikan , yaitu :  Jangan panik.  Pada saat terjadi bencana banjir, warga yang berada di daerah rawan bencana banjir diminta memantau perkembangan cuaca, bila hujan terus terjadi tidak henti-hentinya, diimbau waspada dan berhati- hati untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan.  Pada saat dan setelah bencana terjadi, berbagai aktivitas kesehatan harus dilakukan untuk mengatasi masalah kesehatan para korban serta mencegah memburuknya derajat kesehatan masyarakat yang terkena bencana. Pada tahapan tanggap darurat, energi yang cukup besar biasanya dicurahkan untuk evakuasi korban.  Ketika melihat air datang, Jauhi secepat mungkin daerah banjir. segera selamatkan diri dengan berlari secepat mungkin menuju tempat yang tinggi.  Apabila kamu terjebak dalam rumah atau bangunan, raih benda yang
  • 24. Setelah Banjir  Beberapa tindakan yang dapat dilakukan sesudah terjadi bencana banjir ,antara lain:  Pemberian bantuan misalnya tempat perlindungan darurat bagi mereka yang kehilangan tempat tinggalnya.  Membersihkan tempat tinggal dan lingkungan rumah.  Terlibat dalam kaporitisasi sumur gali.  Terlibat dalam perbaikan jamban dan saluran pembuangan air limbah (SPAL).  Pemberian bantuan yang meliputi kesehatan lingkungan, dan pemberantasan penyakit, pelayanan kesehatan serta distribusi logistik kesehatan dan bahan makanan.  Menjaga agar sistem pembuangan limbah dan air kotor agar tetap bekerjapada saat terjadi banjir.  Menjauhi kabel atau instalasi listrik lainnya.