SlideShare a Scribd company logo
GELOMBANG
LET’S GET STARTED
Welcome to Our
Presentation
Our Members
ALYSHA
FEDELIA
NABILA
RAHMANI
SYAWALIA
NURUL
MUSYARROFAH
SYAFIRA DWI
ANDINI
4
1
2
3
4
5
6
Contents
Pendahuluan
Kekekalan energi mekanik gelombang
Besaran-besaran gelombang
Gelombang berjalan
Gelombang stasioner
Gejala-gejala gelombang
5
1
Pendahuluan
Gelombang adalah
getaran yang
merambat dari satu
tempat ke tempat
lainnya, dapat melalui
medium maupun
tanpa medium.
Jenis-jenis gelombang
7
Gelombang berdasarkan medium
1) Gelombang mekanik, yaitu
gelombang yang
membutuhkan medium.
Contoh: gelombang laut,
gelombang bunyi.
2) Gelombang elektromagnetik,
yaitu gelombang yang tidak
butuh medium. Contoh:
gelombang cahaya.
Gelombang berdasarkan arah rambat
1) Gelombang transversal, yaitu gelom-
bang yang tegak lurus dengan arah
rambat. Contoh: gelombang cahaya.
2) Gelombang longitudinal, yaitu
gelombang yang searah dengan arah
rambat. Contoh: gelombang
permukaan, gelombang bunyi, pegas.
3) Gelombang sirkular, yaitu gabungan
gelombang transversal dan
longitudinal. Contoh: gelombang pada
permukaan air
2
Besaran-besaran
gelombang
Panjang gelombang
9
Gelombang transversal
Satu gelombang (λ) transversal adalah
satu bukit dan satu lembah
Gelombang longitudinal
Satu gelombang (λ) longitudinal adalah satu
rapatan dan satu renggangan.
Periode, frekuensi, cepat rambat
Periode
gelombang (T)
adalah lama waktu yang
dibutuhkan untuk
melakukan satu getaran.
Frekuensi gelombang
(f)
adalah jumlah getaran
yang terjadi dalam
satuan waktu
Hubungan periode dan
frekuensi:
ket :
T = periode (s)
t = waktu (s)
n = jumlah getaran (kali)
Cepat rambat
gelombang
Ket :
v = cepat rambat gelombang
f = frekuensi (hz)
λ = panjang gelombang
10
3
Gelombang berjalan
Gelombang berjalan adalah
gelombang yang merambat
dengan amplitudo tetap atau
konstan di setiap titik yang
dilaluinya.
Gelombang berjalan memiliki
bentuk yang sinusoidal, sehingga
dapat dibentuk sebuah persamaan
gelombang berjalan.
Fase gelombang, sudut fase, beda fase
12
Fase gelombang (φ)
adalah sudut fase yang
ditempuh tiap satu putaran.
Sudut fase (θ)
adalah sudut yang
ditempuh gelombang saat
bergetar dalam fungsi
sinus.
Beda fase (Δφ)
adalah selisih antara satu
fase dengan fase lain.
Dua gelombang dikatakan
sefase apabila beda fasenya
nol, dan memiliki frekuensi dan
titik simpangan sama dalam
waktu yang sama. Dua gelombang dikatakan berlawanan
apabila beda fasenya setengah, dan
memiliki frekuensi sama namun memiliki
titik simpangan yang bercerminan.
13
Nilai beda fase berkisar antara nol sampai satu,
dengan nilai bilangan bulat diabaikan.
Persamaan simpangan gelombang
berjalan:
y = simpangan partikel P (m)
A = amplitudo (m)
ω = frekuensi sudut (rad/s)
t = waktu getar titik asal (s)
k = bilangan gelombang
x = jarak partikel P ke asal getaran (m)
Arah kiri +
Arah kanan -
Ke atas +
Ke bawah -
Arah getar
gelombang
Arah rambat
gekombang
Persamaan kecepatan dan percepatan
Persamaan kecepatan
gelombang berjalan merupakan
turunan pertama dari persamaan
simpangan
Persamaan percepatan gelombang
berjalan merupakan turunan pertama
persamaan kecepatan
Percepatan dan kecepatan
16
Minimum dan maksimum gelombang
Kecepatan
Kecepatan minimum gelombang
terdapat pada amplitudo, dan
kecepatan maksimum terdapat pada
simpul.
Kecepatan maksimum gelombang
terjadi pada saat cos (ω.t ± k.x) = 1,
dapat dirumuskan:
Percepatan
Percepatan minimum gelombang
terdapat pada simpul, dan
percepatan maksimum terdapat
pada amplitudo.
Percepatan maksimum
gelombang terjadi pada saat sin
(ω.t ± k.x) = 1, dapat dirumuskan:
4
Gelombang stasioner
Gelombang stasioner (diam)
adalah gelombang yang
merambat dengan amplitudo
berubah atau tidak konstan di
setiap titik yang dilaluinya
Gelombang stasioner dapat terbentuk
karena:
1. Dua gelombang koheren bergerak
berlawanan arah di sekitar titik
kesetimbangan.
2. Sebuah gelombang mengalami
pemantulan.
Cepat rambat gelombang stasioner
menurut percobaan Melde dipengaruhi oleh
keadaan medium rambat gelombang, dapat
dirumuskan:
Gelombang stasioner memiliki simpangan
stasioner, amplitudo stasioner, simpul dan
perut
Ket :
v = cepat rambat gelombang
(m/s)
F = gaya tegangan tali (N)
μ = massa jenis tali tiap
satuan panjang (kg/m)
m = massa tali (kg)
L = panjang tali (m)
Refleksi gelombang pada ujung terikat
Simpangan
Amplitudo
Perut
Simpul
19
Refleksi gelombang pada ujung bebas
Simpangan
Amplitudo
Perut
Simpul
20
5
Gejala-gejala
gelombang
Gejala gelombang
22
Difraksi
Refraksi
Interferensi
Dispersi
Refleksi
Polarisasi
Efek Doppler
Refleksi dan Dispersi
23
Refleksi (pemantulan gelombang)
Dispersi (penguraian gelombang)
merupakan perubahan bentuk gelombang mekanik
ketika merambat pada suatu medium berbeda.
Contoh: penguraian polikromatik (putih) pada prisma
menjadi monokromatik
Refraksi (pembiasan gelombang)
24
Hukum Snellius
Gelombang datang, garis
normal dan gelombang bias
terletak pada satu bidang
datar.
Gelombang datang dari
medium kurang rapat ke
lebih rapat dibiaskan
mendekati garis normal,
dan sebaliknya
Pembiasan gelombang
i = sudut datang
v1 = kecepatan gelombang
pada medium asal
r = sudut bias
v2 = kecepatan gelombang
pada medium tujuan
n = indeks bias relatif
indeks bias relatif
n = indeks bias medium 2 relatif 1
n2 = indeks bias medium tujuan
n1 = indeks bias medium asal
indeks bias
Indeks bias adalah
perbedaan kecepatan
gelombang (cahaya)
yang terjadi pada dua
medium yang berbeda
kerapatannya.
25
menghasilkan gelombang dengan muka
gelombang hanya melentur pada tepi celah.
Difraksi pada celah lebar
menghasilkan difraksi yang jelas.
Difraksi pada celah sempit
Difraksi (pelenturan gelombang)
terjadi apabila suatu gelombang diberi penghalang bercelah
Interferensi (perpaduan gelombang)
26
terjadi karena perpaduan dua gelombang tunggal atau lebih terjadi berdasarkan prinsip superposisi.
Jika dua gelombang atau lebih
berjalan dalam suatu medium, maka
gabungan fungsi gelombang adalah
penjumlahan aljabar tiap fungsi
gelombang tersebut.
Prinsip superposisi
Superposisi gelombang datang
dengan gelombang pantul akan
menghasilkan gelombang
stasioner.
.
adalah interferensi gelombang
berlawanan fase dan bersifat
saling meniadakan
Interferensi
destruktif/minimum
adalah interferensi gelombang
sefase dan bersifat saling
menguatkan.
.
Interferensi
konstruktif/maksimum
Interferensigelombangterbagimenjadi:
2
1
Polarisasi dan efek doppler
27
Polarisasi
Polarisasi (pengkutuban gelombang)
terjadi pada gelombang transversal,
ketika gelombang melewati suatu
celah (polaroid).
Efek Doppler
Efek Doppler adalah perubahan
frekuensi atau panjang gelombang
suatu gelombang pada seorang
penerima yang sedang bergerak relatif
terhadap sumber gelombang..
The Power of PowerPoint | thepopp.com 28
Efek Doppler
InterferensiPolarisasi
6
Kekekalan energi
mekanik
gelombang
k = bilangan gelombang
Kekekalan energi mekanik gelombang
Energi gelombang merupakan energi mekanik yang dibawa gelombang
ketika merambat.
Rumus umum
E = energi gelombang (J)
Thank You for Watching!

More Related Content

What's hot

Gelombang
GelombangGelombang
Gelombang
Mathbycarl
 
Gelombang (fisika kelas xii)
Gelombang (fisika kelas xii)Gelombang (fisika kelas xii)
Gelombang (fisika kelas xii)
Sri Indriyani Siregar
 
sifat-sifat gelombang
sifat-sifat gelombangsifat-sifat gelombang
sifat-sifat gelombang
Agnes Ervinda Ginting
 
20906401 gelombang-mekanik
20906401 gelombang-mekanik20906401 gelombang-mekanik
20906401 gelombang-mekanikYanty Sovina
 
Gelombang mekanik
Gelombang mekanikGelombang mekanik
Gelombang mekanik
Budi Iswanto
 
Gelombang mekanik
Gelombang mekanikGelombang mekanik
Gelombang mekanik
Risamp27
 
Gelombang XII-IPA-III
Gelombang XII-IPA-IIIGelombang XII-IPA-III
Gelombang XII-IPA-III
Pradhana Satria
 
Fisika kelas 11 gelombang mekanik
Fisika kelas 11 gelombang mekanikFisika kelas 11 gelombang mekanik
Fisika kelas 11 gelombang mekanik
shfdr
 
Gelombang
GelombangGelombang
Gelombangliajo
 
BAB 1 : GELOMBANG | KELAS XII
BAB 1 : GELOMBANG | KELAS XIIBAB 1 : GELOMBANG | KELAS XII
BAB 1 : GELOMBANG | KELAS XII
khairunnisak880
 
3.1. gelombang mekanik
3.1. gelombang mekanik3.1. gelombang mekanik
3.1. gelombang mekanik
Rachmat Syukur
 
Materi fisika bab 10 klas xi
Materi fisika  bab 10 klas xiMateri fisika  bab 10 klas xi
Materi fisika bab 10 klas xi
eli priyatna laidan
 
Getaran , Gelombang , Bunyi dan Penerapannya - Fisika SMK
Getaran , Gelombang , Bunyi dan Penerapannya - Fisika SMKGetaran , Gelombang , Bunyi dan Penerapannya - Fisika SMK
Getaran , Gelombang , Bunyi dan Penerapannya - Fisika SMK
Diah Roshyta Sari
 
Getaran dan gelombang
Getaran dan gelombangGetaran dan gelombang
Getaran dan gelombang
aw222
 
getaran dan gelombang
getaran dan gelombanggetaran dan gelombang
getaran dan gelombang
sang ayu agung kusumas pratiwi
 
Getaran dan Gelombang
Getaran dan Gelombang Getaran dan Gelombang
Getaran dan Gelombang
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Getaran
GetaranGetaran
Getaran
Jemmy Charles
 
sifat umum gelombang
sifat umum gelombangsifat umum gelombang
sifat umum gelombang
annisnuruli
 
hisbulloh huda MTSN DENANYAR JOMBANG ARSIP BINA OLIMPPIADE Bim olim gel sma
hisbulloh huda MTSN DENANYAR JOMBANG ARSIP BINA OLIMPPIADE Bim olim gel smahisbulloh huda MTSN DENANYAR JOMBANG ARSIP BINA OLIMPPIADE Bim olim gel sma
hisbulloh huda MTSN DENANYAR JOMBANG ARSIP BINA OLIMPPIADE Bim olim gel sma
hisbulloh huda S.Pd,M.Si
 
Power Point (Gejala Gelombang)
Power Point (Gejala Gelombang)Power Point (Gejala Gelombang)
Power Point (Gejala Gelombang)Fefi Puspitasari
 

What's hot (20)

Gelombang
GelombangGelombang
Gelombang
 
Gelombang (fisika kelas xii)
Gelombang (fisika kelas xii)Gelombang (fisika kelas xii)
Gelombang (fisika kelas xii)
 
sifat-sifat gelombang
sifat-sifat gelombangsifat-sifat gelombang
sifat-sifat gelombang
 
20906401 gelombang-mekanik
20906401 gelombang-mekanik20906401 gelombang-mekanik
20906401 gelombang-mekanik
 
Gelombang mekanik
Gelombang mekanikGelombang mekanik
Gelombang mekanik
 
Gelombang mekanik
Gelombang mekanikGelombang mekanik
Gelombang mekanik
 
Gelombang XII-IPA-III
Gelombang XII-IPA-IIIGelombang XII-IPA-III
Gelombang XII-IPA-III
 
Fisika kelas 11 gelombang mekanik
Fisika kelas 11 gelombang mekanikFisika kelas 11 gelombang mekanik
Fisika kelas 11 gelombang mekanik
 
Gelombang
GelombangGelombang
Gelombang
 
BAB 1 : GELOMBANG | KELAS XII
BAB 1 : GELOMBANG | KELAS XIIBAB 1 : GELOMBANG | KELAS XII
BAB 1 : GELOMBANG | KELAS XII
 
3.1. gelombang mekanik
3.1. gelombang mekanik3.1. gelombang mekanik
3.1. gelombang mekanik
 
Materi fisika bab 10 klas xi
Materi fisika  bab 10 klas xiMateri fisika  bab 10 klas xi
Materi fisika bab 10 klas xi
 
Getaran , Gelombang , Bunyi dan Penerapannya - Fisika SMK
Getaran , Gelombang , Bunyi dan Penerapannya - Fisika SMKGetaran , Gelombang , Bunyi dan Penerapannya - Fisika SMK
Getaran , Gelombang , Bunyi dan Penerapannya - Fisika SMK
 
Getaran dan gelombang
Getaran dan gelombangGetaran dan gelombang
Getaran dan gelombang
 
getaran dan gelombang
getaran dan gelombanggetaran dan gelombang
getaran dan gelombang
 
Getaran dan Gelombang
Getaran dan Gelombang Getaran dan Gelombang
Getaran dan Gelombang
 
Getaran
GetaranGetaran
Getaran
 
sifat umum gelombang
sifat umum gelombangsifat umum gelombang
sifat umum gelombang
 
hisbulloh huda MTSN DENANYAR JOMBANG ARSIP BINA OLIMPPIADE Bim olim gel sma
hisbulloh huda MTSN DENANYAR JOMBANG ARSIP BINA OLIMPPIADE Bim olim gel smahisbulloh huda MTSN DENANYAR JOMBANG ARSIP BINA OLIMPPIADE Bim olim gel sma
hisbulloh huda MTSN DENANYAR JOMBANG ARSIP BINA OLIMPPIADE Bim olim gel sma
 
Power Point (Gejala Gelombang)
Power Point (Gejala Gelombang)Power Point (Gejala Gelombang)
Power Point (Gejala Gelombang)
 

Similar to Gelombang

Gelombang 11.pdf
Gelombang 11.pdfGelombang 11.pdf
Gelombang 11.pdf
diadia29
 
Materi Gelombang Berjalan apk.pdf
Materi Gelombang Berjalan apk.pdfMateri Gelombang Berjalan apk.pdf
Materi Gelombang Berjalan apk.pdf
LarasFS1
 
Eis damayanti. kelas xii ipa 2
Eis damayanti. kelas xii ipa 2Eis damayanti. kelas xii ipa 2
Eis damayanti. kelas xii ipa 2Paarief Udin
 
Gambaran Kasar Gelombang dan sifatnya.pptx
Gambaran Kasar Gelombang dan sifatnya.pptxGambaran Kasar Gelombang dan sifatnya.pptx
Gambaran Kasar Gelombang dan sifatnya.pptx
ChandraYesaya
 
3.9 Gelombang.ppt
3.9 Gelombang.ppt3.9 Gelombang.ppt
3.9 Gelombang.ppt
DeaSaftika2
 
Ppt gelombang
Ppt gelombangPpt gelombang
Ppt gelombangRaa Yu
 
1_Getaran_dan_Gelombang_ppt (3).ppt
1_Getaran_dan_Gelombang_ppt (3).ppt1_Getaran_dan_Gelombang_ppt (3).ppt
1_Getaran_dan_Gelombang_ppt (3).ppt
hariyanti20
 
GELOMBANG_MEKANIS.pptx
GELOMBANG_MEKANIS.pptxGELOMBANG_MEKANIS.pptx
GELOMBANG_MEKANIS.pptx
SyifaFaradilla2
 
Pergel 3716100002 tugas01
Pergel 3716100002 tugas01Pergel 3716100002 tugas01
Pergel 3716100002 tugas01
farhanagoel
 
Gelombang.pptx
Gelombang.pptxGelombang.pptx
Gelombang.pptx
JuliBriana2
 
fisika sma kelas 12
fisika sma kelas 12fisika sma kelas 12
fisika sma kelas 12
radar radius
 
Bab 8 Gelombang Mekanik.pptx
Bab 8 Gelombang Mekanik.pptxBab 8 Gelombang Mekanik.pptx
Bab 8 Gelombang Mekanik.pptx
MagdalenaSimbolon1
 
Tugas bioakustik marsya-s1 kep 2013
Tugas bioakustik marsya-s1 kep 2013Tugas bioakustik marsya-s1 kep 2013
Tugas bioakustik marsya-s1 kep 2013Mulyady Waluyo
 
Gelombang mekanik
Gelombang mekanikGelombang mekanik
Gelombang mekanik
Risha Putri
 
gelombangfisikakelasxii-150714130154-lva1-app6891 (1).pdf
gelombangfisikakelasxii-150714130154-lva1-app6891 (1).pdfgelombangfisikakelasxii-150714130154-lva1-app6891 (1).pdf
gelombangfisikakelasxii-150714130154-lva1-app6891 (1).pdf
HamdahSyarif
 
Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022
Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022
Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022
materipptgc
 
Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022
Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022
Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022
materipptgc
 
Getaran MTSN 4 JOMBANG
Getaran  MTSN 4 JOMBANG Getaran  MTSN 4 JOMBANG
Getaran MTSN 4 JOMBANG
Hisbulloh Huda
 
BAB 1.ppt
BAB 1.pptBAB 1.ppt
BAB 1.ppt
RahmiSyukraini1
 

Similar to Gelombang (20)

Gelombang 11.pdf
Gelombang 11.pdfGelombang 11.pdf
Gelombang 11.pdf
 
Materi Gelombang Berjalan apk.pdf
Materi Gelombang Berjalan apk.pdfMateri Gelombang Berjalan apk.pdf
Materi Gelombang Berjalan apk.pdf
 
Eis damayanti. kelas xii ipa 2
Eis damayanti. kelas xii ipa 2Eis damayanti. kelas xii ipa 2
Eis damayanti. kelas xii ipa 2
 
Gambaran Kasar Gelombang dan sifatnya.pptx
Gambaran Kasar Gelombang dan sifatnya.pptxGambaran Kasar Gelombang dan sifatnya.pptx
Gambaran Kasar Gelombang dan sifatnya.pptx
 
3.9 Gelombang.ppt
3.9 Gelombang.ppt3.9 Gelombang.ppt
3.9 Gelombang.ppt
 
Ppt gelombang
Ppt gelombangPpt gelombang
Ppt gelombang
 
1_Getaran_dan_Gelombang_ppt (3).ppt
1_Getaran_dan_Gelombang_ppt (3).ppt1_Getaran_dan_Gelombang_ppt (3).ppt
1_Getaran_dan_Gelombang_ppt (3).ppt
 
GELOMBANG_MEKANIS.pptx
GELOMBANG_MEKANIS.pptxGELOMBANG_MEKANIS.pptx
GELOMBANG_MEKANIS.pptx
 
Pergel 3716100002 tugas01
Pergel 3716100002 tugas01Pergel 3716100002 tugas01
Pergel 3716100002 tugas01
 
Bunyi 1-1
Bunyi 1-1Bunyi 1-1
Bunyi 1-1
 
Gelombang.pptx
Gelombang.pptxGelombang.pptx
Gelombang.pptx
 
fisika sma kelas 12
fisika sma kelas 12fisika sma kelas 12
fisika sma kelas 12
 
Bab 8 Gelombang Mekanik.pptx
Bab 8 Gelombang Mekanik.pptxBab 8 Gelombang Mekanik.pptx
Bab 8 Gelombang Mekanik.pptx
 
Tugas bioakustik marsya-s1 kep 2013
Tugas bioakustik marsya-s1 kep 2013Tugas bioakustik marsya-s1 kep 2013
Tugas bioakustik marsya-s1 kep 2013
 
Gelombang mekanik
Gelombang mekanikGelombang mekanik
Gelombang mekanik
 
gelombangfisikakelasxii-150714130154-lva1-app6891 (1).pdf
gelombangfisikakelasxii-150714130154-lva1-app6891 (1).pdfgelombangfisikakelasxii-150714130154-lva1-app6891 (1).pdf
gelombangfisikakelasxii-150714130154-lva1-app6891 (1).pdf
 
Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022
Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022
Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022
 
Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022
Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022
Gelombang berjalan.ppt kelas 11 ipa 2021 2022
 
Getaran MTSN 4 JOMBANG
Getaran  MTSN 4 JOMBANG Getaran  MTSN 4 JOMBANG
Getaran MTSN 4 JOMBANG
 
BAB 1.ppt
BAB 1.pptBAB 1.ppt
BAB 1.ppt
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 

Gelombang

  • 5. 1 2 3 4 5 6 Contents Pendahuluan Kekekalan energi mekanik gelombang Besaran-besaran gelombang Gelombang berjalan Gelombang stasioner Gejala-gejala gelombang 5
  • 6. 1 Pendahuluan Gelombang adalah getaran yang merambat dari satu tempat ke tempat lainnya, dapat melalui medium maupun tanpa medium.
  • 7. Jenis-jenis gelombang 7 Gelombang berdasarkan medium 1) Gelombang mekanik, yaitu gelombang yang membutuhkan medium. Contoh: gelombang laut, gelombang bunyi. 2) Gelombang elektromagnetik, yaitu gelombang yang tidak butuh medium. Contoh: gelombang cahaya. Gelombang berdasarkan arah rambat 1) Gelombang transversal, yaitu gelom- bang yang tegak lurus dengan arah rambat. Contoh: gelombang cahaya. 2) Gelombang longitudinal, yaitu gelombang yang searah dengan arah rambat. Contoh: gelombang permukaan, gelombang bunyi, pegas. 3) Gelombang sirkular, yaitu gabungan gelombang transversal dan longitudinal. Contoh: gelombang pada permukaan air
  • 9. Panjang gelombang 9 Gelombang transversal Satu gelombang (λ) transversal adalah satu bukit dan satu lembah Gelombang longitudinal Satu gelombang (λ) longitudinal adalah satu rapatan dan satu renggangan.
  • 10. Periode, frekuensi, cepat rambat Periode gelombang (T) adalah lama waktu yang dibutuhkan untuk melakukan satu getaran. Frekuensi gelombang (f) adalah jumlah getaran yang terjadi dalam satuan waktu Hubungan periode dan frekuensi: ket : T = periode (s) t = waktu (s) n = jumlah getaran (kali) Cepat rambat gelombang Ket : v = cepat rambat gelombang f = frekuensi (hz) λ = panjang gelombang 10
  • 11. 3 Gelombang berjalan Gelombang berjalan adalah gelombang yang merambat dengan amplitudo tetap atau konstan di setiap titik yang dilaluinya. Gelombang berjalan memiliki bentuk yang sinusoidal, sehingga dapat dibentuk sebuah persamaan gelombang berjalan.
  • 12. Fase gelombang, sudut fase, beda fase 12 Fase gelombang (φ) adalah sudut fase yang ditempuh tiap satu putaran. Sudut fase (θ) adalah sudut yang ditempuh gelombang saat bergetar dalam fungsi sinus. Beda fase (Δφ) adalah selisih antara satu fase dengan fase lain.
  • 13. Dua gelombang dikatakan sefase apabila beda fasenya nol, dan memiliki frekuensi dan titik simpangan sama dalam waktu yang sama. Dua gelombang dikatakan berlawanan apabila beda fasenya setengah, dan memiliki frekuensi sama namun memiliki titik simpangan yang bercerminan. 13 Nilai beda fase berkisar antara nol sampai satu, dengan nilai bilangan bulat diabaikan.
  • 14. Persamaan simpangan gelombang berjalan: y = simpangan partikel P (m) A = amplitudo (m) ω = frekuensi sudut (rad/s) t = waktu getar titik asal (s) k = bilangan gelombang x = jarak partikel P ke asal getaran (m) Arah kiri + Arah kanan - Ke atas + Ke bawah - Arah getar gelombang Arah rambat gekombang
  • 15. Persamaan kecepatan dan percepatan Persamaan kecepatan gelombang berjalan merupakan turunan pertama dari persamaan simpangan Persamaan percepatan gelombang berjalan merupakan turunan pertama persamaan kecepatan
  • 16. Percepatan dan kecepatan 16 Minimum dan maksimum gelombang Kecepatan Kecepatan minimum gelombang terdapat pada amplitudo, dan kecepatan maksimum terdapat pada simpul. Kecepatan maksimum gelombang terjadi pada saat cos (ω.t ± k.x) = 1, dapat dirumuskan: Percepatan Percepatan minimum gelombang terdapat pada simpul, dan percepatan maksimum terdapat pada amplitudo. Percepatan maksimum gelombang terjadi pada saat sin (ω.t ± k.x) = 1, dapat dirumuskan:
  • 17. 4 Gelombang stasioner Gelombang stasioner (diam) adalah gelombang yang merambat dengan amplitudo berubah atau tidak konstan di setiap titik yang dilaluinya
  • 18. Gelombang stasioner dapat terbentuk karena: 1. Dua gelombang koheren bergerak berlawanan arah di sekitar titik kesetimbangan. 2. Sebuah gelombang mengalami pemantulan. Cepat rambat gelombang stasioner menurut percobaan Melde dipengaruhi oleh keadaan medium rambat gelombang, dapat dirumuskan: Gelombang stasioner memiliki simpangan stasioner, amplitudo stasioner, simpul dan perut Ket : v = cepat rambat gelombang (m/s) F = gaya tegangan tali (N) μ = massa jenis tali tiap satuan panjang (kg/m) m = massa tali (kg) L = panjang tali (m)
  • 19. Refleksi gelombang pada ujung terikat Simpangan Amplitudo Perut Simpul 19
  • 20. Refleksi gelombang pada ujung bebas Simpangan Amplitudo Perut Simpul 20
  • 23. Refleksi dan Dispersi 23 Refleksi (pemantulan gelombang) Dispersi (penguraian gelombang) merupakan perubahan bentuk gelombang mekanik ketika merambat pada suatu medium berbeda. Contoh: penguraian polikromatik (putih) pada prisma menjadi monokromatik
  • 24. Refraksi (pembiasan gelombang) 24 Hukum Snellius Gelombang datang, garis normal dan gelombang bias terletak pada satu bidang datar. Gelombang datang dari medium kurang rapat ke lebih rapat dibiaskan mendekati garis normal, dan sebaliknya Pembiasan gelombang i = sudut datang v1 = kecepatan gelombang pada medium asal r = sudut bias v2 = kecepatan gelombang pada medium tujuan n = indeks bias relatif indeks bias relatif n = indeks bias medium 2 relatif 1 n2 = indeks bias medium tujuan n1 = indeks bias medium asal indeks bias Indeks bias adalah perbedaan kecepatan gelombang (cahaya) yang terjadi pada dua medium yang berbeda kerapatannya.
  • 25. 25 menghasilkan gelombang dengan muka gelombang hanya melentur pada tepi celah. Difraksi pada celah lebar menghasilkan difraksi yang jelas. Difraksi pada celah sempit Difraksi (pelenturan gelombang) terjadi apabila suatu gelombang diberi penghalang bercelah
  • 26. Interferensi (perpaduan gelombang) 26 terjadi karena perpaduan dua gelombang tunggal atau lebih terjadi berdasarkan prinsip superposisi. Jika dua gelombang atau lebih berjalan dalam suatu medium, maka gabungan fungsi gelombang adalah penjumlahan aljabar tiap fungsi gelombang tersebut. Prinsip superposisi Superposisi gelombang datang dengan gelombang pantul akan menghasilkan gelombang stasioner. . adalah interferensi gelombang berlawanan fase dan bersifat saling meniadakan Interferensi destruktif/minimum adalah interferensi gelombang sefase dan bersifat saling menguatkan. . Interferensi konstruktif/maksimum Interferensigelombangterbagimenjadi: 2 1
  • 27. Polarisasi dan efek doppler 27 Polarisasi Polarisasi (pengkutuban gelombang) terjadi pada gelombang transversal, ketika gelombang melewati suatu celah (polaroid). Efek Doppler Efek Doppler adalah perubahan frekuensi atau panjang gelombang suatu gelombang pada seorang penerima yang sedang bergerak relatif terhadap sumber gelombang..
  • 28. The Power of PowerPoint | thepopp.com 28 Efek Doppler InterferensiPolarisasi
  • 30. k = bilangan gelombang Kekekalan energi mekanik gelombang Energi gelombang merupakan energi mekanik yang dibawa gelombang ketika merambat. Rumus umum E = energi gelombang (J)
  • 31. Thank You for Watching!