SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
Rendang
Pensi&Pakis
Gadih Marandang Competition
Biodata
Nama : Nadia Annisya
Sekolah Asal : SMKN 1 Koto Baru,
Kab.Dharmasraya
TT.Lahir : Jakarta, 7 Feb 2005
Daftar
Isi
Pengertian
Rumusan
masalah
Sejarah
Tujuan
Variasi
rendang
Alat dan
bahan
Proses
pembuatan
Kesimpulan
Saran
1
3
5
7
9
8
6
4
2
Pengertian
endang merupakan makanan tradisional khas Minangkabau,
RSumatera Barat. Yang biasanya dicampurkan daging, namun
bisa di kreasikan dengan campuran lain seperti salah satu nya
rendang pensi dan pakis.
• Pensi adalah kerang danau yang
berbentuk kecil dan memiliki sumber
protein. Karena mengadung asam amino
esensial yang lengkap sehingga mudah
diserap oleh tubuh.
• Pakis merupakan jenis tanaman yang
dimanfaatkan bagian pucuknya. Pakis
muda memiliki warna hijau muda dan
mudah untuk diolah menjadi berbagai
macam masakan.
Sejarah
Pada abad ke 14 dan 15 sejarah
rendang tidak lepas dari kedatangan
orang-orang India ke kawasan pantai
Sumatera Barat. Awalnya orang India
memperkenalkan masakan kari lalu
diolah menjadi masakan rendang oleh
masyarakat setempat pada saat itu.
Sejarah
1. Versi Abad ke 14&15
Sejarah
Abad ke 16 menurut Gusti Anan, bila
disimpulkan dari catatan literatur abad
ke 19 tertulis bahwa "masyarakat
Minangkabau sering sekali berpergian
menuju selat Malaka hingga Singapura,
perjalanan tersebut mereka lalui jalur
air dan bisa memakan waktu sekitar
satu bulan. Mengingat tidak adanya
perkampungan disekitar perjalanan,
para perantau ini menyiapkan bekal
makanan yang tahan hingga waktu
lama dan makanan ini adalah rendang.
Sejarah
2. Versi Abad ke 16
Sejarah
Sejarah
3. Versi Abad ke 19
Ditemukan dalam catatan harian
kuliner dan sastra kolonel stuers pada
abad ke 19. Pada catatan tersebut
sering muncul tentang. Kuliner yang
dihitamkan atau dihanguskan dan
masakan ini diduga adalah rendang
.
Rumusan Masalah
Apa yang harus dilakukan pada pensi dan pakis agar menjadi
rendang pensi dan pakis yang enak ?
01
Mengapa pensi dan pakis belum banyak dimanfaatkan oleh
masyarakat menjadi produk yang memiliki nilai yang berekonomis
tinggi ?
02
Gadih Minang masih banyak yang belum mengetahui proses
pembuatan rendang beserta olahan dari rendang
03
Tujuan
Agar gadih Minang
bisa mengenal dan
menguasai pembuatan
rendang beserta varian
olahannya
Untuk mempertahankan
makanan tradisional khas
Minangkabau secara turun
temurun agar tidak punah
Variasi Rendang
Rendang
Daging Sapi
Rendang
Daging Ayam
Rendang
Daging Itik
Rendang
Ikan Asin
Rendang
Telur
Variasi Rendang
Rendang
Hati
Rendang
Paru
Rendang
Jengkol
Rendang
Pakis&Pensi
Peralatan
Tungku
1
2
3
4
5
6
Wajan/kuali
Sendok Gulai
Parutan kelapa
Batu Lado
Pisau
Bahan-bahan
Pensi 2 kg
Pakis 18 ikat
Minyak Kelapa 1L
Kelapa 15 Butir
Cabai merah 600gr
Cabai Rawit 300gr
Bahan-bahan
Bawang Merah 800gr
Bawang Putih 500gr
Jahe 250gr
Kunyit 100gr
Lengkuas 1kg
Kemiri 100gr
Bahan-bahan
Jintan 3sdm
Ketumbar 100gr
Pala 2sdm
Adas 2sdm
Bumbu Kari 800gr
Gula Pasir 1sdm
Bahan-bahan
Ambu-Ambu 500gr
Garam (secukupnya)
Daun Salam
Daun Sereh
Daun Ruku-ruku
Daun Kunyit dan Daun
Jeruk
Proses Pembuatan
Bersihkan semua bahan, rebus pensi , sisihkan
01
peras kelapa, pisahkan santal kental dan encernya
02
Haluskan bumbu kecuali daun daun
03
tumis semua bahan bumbu yang dihaluskan sampai wangi tambah kan
daun daun, lalu masukkan santal kental dan encer masak hingga terbit
minyak
04
Proses Pembuatan
Masukan pensi, aduk rata, masak sampai mengental
05
Kemudian masukkan pakis, tambahkan garam masak hingga
matang
06
Hidangkan
07
Kesimpulan
Rendang menjadi salah satu yang sangat terkenal
di Indonesia, makanan yang pernah dinobatkan
sebagai hidangan peringatan pertama.
Rendang Memiliki banyak varian, salah satunya
rendang pensi dan pakis yang dibuat oleh
masyarakat yang tinggal disekitar danau Maninjau.
Tekstur rendang dapat bertahan hingga berbulan-
bulan ini membuat rendang menjadi bekal dalam
perjalanan jauh.
Dengan diadakannya kegiatan “Gadih
Marandang Competition" se-Sumatera Barat
dengan harapan makanan tradisional khas
Minangkabau dapat dilestarikan dan tidak akan
hilang/punah.
Saran
Dalam pengolahan rendang pensi dan
pakis sebaiknya pensi direbus bersama
dengan rempah-rempah agar pensi
tidak amis saat diolah.
Pada saat akan diolah sebaiknya
bumbu ditumis sampai benar benar
matang dan wangi sebelum santan
dimasukkan agar hasil dari rendang
tersebut mendapat hasil yang
sempurna.
Thanks
Do you
have any
questions?

More Related Content

Similar to gadih marandangpensidanpakisdengancepat.pptx

Ade putri
Ade putriAde putri
Ade putri
adedani
 
Makanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Tengah
Makanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi TengahMakanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Tengah
Makanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Tengah
Vina Widya Putri
 
CARA MEMBUAT BANDENG PRESTO
CARA MEMBUAT BANDENG PRESTOCARA MEMBUAT BANDENG PRESTO
CARA MEMBUAT BANDENG PRESTO
meyta kharisma
 
Kuih semperit amat diminati dari dulu hingga sekarang
Kuih semperit amat diminati dari dulu hingga sekarangKuih semperit amat diminati dari dulu hingga sekarang
Kuih semperit amat diminati dari dulu hingga sekarang
Zaini Nie
 

Similar to gadih marandangpensidanpakisdengancepat.pptx (20)

PPPPPP.pptx
PPPPPP.pptxPPPPPP.pptx
PPPPPP.pptx
 
Sajian ikan dan daging
Sajian ikan dan dagingSajian ikan dan daging
Sajian ikan dan daging
 
Ade putri
Ade putriAde putri
Ade putri
 
Makanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Tengah
Makanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi TengahMakanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Tengah
Makanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Tengah
 
Makanan Tradisional Melayu Najat
Makanan Tradisional Melayu NajatMakanan Tradisional Melayu Najat
Makanan Tradisional Melayu Najat
 
Budaya bangka
Budaya bangkaBudaya bangka
Budaya bangka
 
PEMBUATAN ABON IKAN PARI
PEMBUATAN ABON IKAN PARIPEMBUATAN ABON IKAN PARI
PEMBUATAN ABON IKAN PARI
 
CARA MEMBUAT BANDENG PRESTO
CARA MEMBUAT BANDENG PRESTOCARA MEMBUAT BANDENG PRESTO
CARA MEMBUAT BANDENG PRESTO
 
POLA MAKANAN INDONESIA TIMUR
POLA MAKANAN INDONESIA TIMURPOLA MAKANAN INDONESIA TIMUR
POLA MAKANAN INDONESIA TIMUR
 
PENINGKATAN KAPASITAS PEMUDA-PEMUDI DESA.pptx
PENINGKATAN KAPASITAS PEMUDA-PEMUDI DESA.pptxPENINGKATAN KAPASITAS PEMUDA-PEMUDI DESA.pptx
PENINGKATAN KAPASITAS PEMUDA-PEMUDI DESA.pptx
 
Materi 2 dan 3 Kewirausahaan.pptx
Materi 2 dan 3 Kewirausahaan.pptxMateri 2 dan 3 Kewirausahaan.pptx
Materi 2 dan 3 Kewirausahaan.pptx
 
konsumsi.pptx
konsumsi.pptxkonsumsi.pptx
konsumsi.pptx
 
Botok khas Sambas kalbar
Botok khas Sambas kalbarBotok khas Sambas kalbar
Botok khas Sambas kalbar
 
Resep makanan serelia
Resep makanan sereliaResep makanan serelia
Resep makanan serelia
 
Masak masak
Masak masakMasak masak
Masak masak
 
Kumpulan Resep Makanan Lengkap
Kumpulan Resep Makanan LengkapKumpulan Resep Makanan Lengkap
Kumpulan Resep Makanan Lengkap
 
Makalah makanan
Makalah makananMakalah makanan
Makalah makanan
 
Makalah makanan
Makalah makananMakalah makanan
Makalah makanan
 
Tata Boga Nusantara
Tata Boga NusantaraTata Boga Nusantara
Tata Boga Nusantara
 
Kuih semperit amat diminati dari dulu hingga sekarang
Kuih semperit amat diminati dari dulu hingga sekarangKuih semperit amat diminati dari dulu hingga sekarang
Kuih semperit amat diminati dari dulu hingga sekarang
 

gadih marandangpensidanpakisdengancepat.pptx