SlideShare a Scribd company logo
Komunitas ialah kumpulan dari berbagai
populasi yang hidup pada suatu waktu dan
daerah tertentu yang saling berinteraksi dan
mempengaruhi satu sama lain.
Struktur komunitas dapat dibedakan
menjadi struktur fisik dan struktur biologik.
 Struktur fisik merupakan struktur yang
tampak pada komunitas itu, bila mana
komunitas itu diamati atau dikunjungi.
 Struktur biologi meliputi komposisi spesies,
perubahan temporal dalam komunitas dan
hubungan antara spesies dalam suatu
komunitas. Struktur biologik sebagian
tergantung pada struktur fisik komunitas.
1. Keanekaragaman jenis (spesies)
Keanekaragaman atau diversitas adalah suatu keragaman
atau perbedaan diantara suatu anggota-anggota suatu kelompok,
yang umumnya mengarah pada keanekaragaman jenis
(McNaughton dan Wolf, 1998).
2. Kelimpahan
Kelimpahan adalah jumlah yang dihadirkan oleh
masing-masing spesies dari seluruh individu dalam
komunitas (Campbell, 2010, h. 385). Berdasarkan
pengertian tersebut dapat disimpulkan bahwa
kelimpahan adalah jumlah atau banyaknya individu
pada suatu area tertentu dalam suatu komunitas.
3. Dominansi
Dominansi merupakan pengendalian nisbi yang
diterapkan makhluk hidup atas komposisi spesies
dalam komunitasnya. Spesies yang paling
berpengaruh dan yang mampu dari jumlah
maupun aktivitasnya dalam komunitas.
Nilai indeks dominansi mendekati satu (1)
apabila komunitas didominasi oleh satu jenis atau
spesies tertentu dan jika indeks dominansi
mendekati nol (0) maka tidak ada satu jenis atau
spesies yang mendominasi. nilai indeks dominansi
berkisar antara 0 – 1 dan jika nilai indeks
mendekati atau bernilai 1, maka perairan
didominasi oleh spesies tertentu dan sebaliknya.
4. Pola Distribusi
Secar umum ada tiga pola dasar distribusi
distribusi individu dalam populasi yaitu: acak
(random), mengelompok
(clumped/aggregated/ underdispersed), dan
teratur/ seragam (overdispersed) Penentuan
pola ini didasarkan pada jarak/ posisi antara
individu yang satu dengan yang lain.

More Related Content

What's hot (13)

Individu
IndividuIndividu
Individu
 
Interaksi antar komponen biotik
Interaksi antar komponen biotikInteraksi antar komponen biotik
Interaksi antar komponen biotik
 
Makhluk Hidup dan Ekosistem Alami
Makhluk Hidup dan Ekosistem AlamiMakhluk Hidup dan Ekosistem Alami
Makhluk Hidup dan Ekosistem Alami
 
Interaksi spesies
Interaksi spesiesInteraksi spesies
Interaksi spesies
 
Ekosistem
EkosistemEkosistem
Ekosistem
 
Interaksi antar spesies
Interaksi antar spesiesInteraksi antar spesies
Interaksi antar spesies
 
Proses biogeokimia dan interaksi dalam ekosistem
Proses biogeokimia dan interaksi dalam ekosistemProses biogeokimia dan interaksi dalam ekosistem
Proses biogeokimia dan interaksi dalam ekosistem
 
Masyarkat multikultural
Masyarkat multikulturalMasyarkat multikultural
Masyarkat multikultural
 
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
 
intraksi makhluk hidup
intraksi makhluk hidupintraksi makhluk hidup
intraksi makhluk hidup
 
Interaksi dalam ekosistem
Interaksi dalam ekosistemInteraksi dalam ekosistem
Interaksi dalam ekosistem
 
1796920 635031480265628750
1796920 6350314802656287501796920 635031480265628750
1796920 635031480265628750
 
Pola interaksi dalam ekosistem
Pola interaksi dalam ekosistemPola interaksi dalam ekosistem
Pola interaksi dalam ekosistem
 

Similar to Ekologi hewan

Penyebaran populasi ekologi umum
Penyebaran populasi ekologi umumPenyebaran populasi ekologi umum
Penyebaran populasi ekologi umum
Jun Mahardika
 
Makalah pklh kel. 5
Makalah pklh kel. 5Makalah pklh kel. 5
Makalah pklh kel. 5
Kadhe Candra
 
Keanekaragaman species
Keanekaragaman speciesKeanekaragaman species
Keanekaragaman species
terrikmatahari
 
Makalah tingkat organisasi mahluk hidup wa ode husni
Makalah tingkat organisasi mahluk hidup wa ode husniMakalah tingkat organisasi mahluk hidup wa ode husni
Makalah tingkat organisasi mahluk hidup wa ode husni
Operator Warnet Vast Raha
 

Similar to Ekologi hewan (20)

PPT EKTUM SULASTRI
PPT EKTUM SULASTRIPPT EKTUM SULASTRI
PPT EKTUM SULASTRI
 
Bab 4. komunitas
Bab 4. komunitasBab 4. komunitas
Bab 4. komunitas
 
Laporan populasi
Laporan populasiLaporan populasi
Laporan populasi
 
4.pptx
4.pptx4.pptx
4.pptx
 
Penyebaran populasi ekologi umum
Penyebaran populasi ekologi umumPenyebaran populasi ekologi umum
Penyebaran populasi ekologi umum
 
Komunitas
KomunitasKomunitas
Komunitas
 
Print komunitas
Print komunitasPrint komunitas
Print komunitas
 
ekologi
ekologiekologi
ekologi
 
Makalah pklh kel. 5
Makalah pklh kel. 5Makalah pklh kel. 5
Makalah pklh kel. 5
 
Makalah pklh kel. 5
Makalah pklh kel. 5Makalah pklh kel. 5
Makalah pklh kel. 5
 
BAHAN AJAR BIODIVERSITAS GEOGRAFI SEMESTER 5
BAHAN AJAR BIODIVERSITAS GEOGRAFI SEMESTER 5BAHAN AJAR BIODIVERSITAS GEOGRAFI SEMESTER 5
BAHAN AJAR BIODIVERSITAS GEOGRAFI SEMESTER 5
 
EKTUM Populasi Tumbuhan
EKTUM Populasi Tumbuhan EKTUM Populasi Tumbuhan
EKTUM Populasi Tumbuhan
 
konsep biodiversitas
konsep biodiversitaskonsep biodiversitas
konsep biodiversitas
 
Bahan-Ajar-Daring-1.pptx
Bahan-Ajar-Daring-1.pptxBahan-Ajar-Daring-1.pptx
Bahan-Ajar-Daring-1.pptx
 
Keanekaragaman species
Keanekaragaman speciesKeanekaragaman species
Keanekaragaman species
 
teori akuntansi dasar suwarjono buku teori
teori akuntansi dasar suwarjono buku teoriteori akuntansi dasar suwarjono buku teori
teori akuntansi dasar suwarjono buku teori
 
Keanekaragaman Makhluk hidup
Keanekaragaman Makhluk hidupKeanekaragaman Makhluk hidup
Keanekaragaman Makhluk hidup
 
Ruang Lingkup Ekologi
Ruang Lingkup EkologiRuang Lingkup Ekologi
Ruang Lingkup Ekologi
 
ppt kelompok 2 ekologi tumbuhan.pptx
ppt kelompok 2 ekologi tumbuhan.pptxppt kelompok 2 ekologi tumbuhan.pptx
ppt kelompok 2 ekologi tumbuhan.pptx
 
Makalah tingkat organisasi mahluk hidup wa ode husni
Makalah tingkat organisasi mahluk hidup wa ode husniMakalah tingkat organisasi mahluk hidup wa ode husni
Makalah tingkat organisasi mahluk hidup wa ode husni
 

Recently uploaded

Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 

Recently uploaded (20)

Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
 

Ekologi hewan

  • 1.
  • 2. Komunitas ialah kumpulan dari berbagai populasi yang hidup pada suatu waktu dan daerah tertentu yang saling berinteraksi dan mempengaruhi satu sama lain.
  • 3. Struktur komunitas dapat dibedakan menjadi struktur fisik dan struktur biologik.  Struktur fisik merupakan struktur yang tampak pada komunitas itu, bila mana komunitas itu diamati atau dikunjungi.  Struktur biologi meliputi komposisi spesies, perubahan temporal dalam komunitas dan hubungan antara spesies dalam suatu komunitas. Struktur biologik sebagian tergantung pada struktur fisik komunitas.
  • 4. 1. Keanekaragaman jenis (spesies) Keanekaragaman atau diversitas adalah suatu keragaman atau perbedaan diantara suatu anggota-anggota suatu kelompok, yang umumnya mengarah pada keanekaragaman jenis (McNaughton dan Wolf, 1998).
  • 5. 2. Kelimpahan Kelimpahan adalah jumlah yang dihadirkan oleh masing-masing spesies dari seluruh individu dalam komunitas (Campbell, 2010, h. 385). Berdasarkan pengertian tersebut dapat disimpulkan bahwa kelimpahan adalah jumlah atau banyaknya individu pada suatu area tertentu dalam suatu komunitas.
  • 6. 3. Dominansi Dominansi merupakan pengendalian nisbi yang diterapkan makhluk hidup atas komposisi spesies dalam komunitasnya. Spesies yang paling berpengaruh dan yang mampu dari jumlah maupun aktivitasnya dalam komunitas. Nilai indeks dominansi mendekati satu (1) apabila komunitas didominasi oleh satu jenis atau spesies tertentu dan jika indeks dominansi mendekati nol (0) maka tidak ada satu jenis atau spesies yang mendominasi. nilai indeks dominansi berkisar antara 0 – 1 dan jika nilai indeks mendekati atau bernilai 1, maka perairan didominasi oleh spesies tertentu dan sebaliknya.
  • 7. 4. Pola Distribusi Secar umum ada tiga pola dasar distribusi distribusi individu dalam populasi yaitu: acak (random), mengelompok (clumped/aggregated/ underdispersed), dan teratur/ seragam (overdispersed) Penentuan pola ini didasarkan pada jarak/ posisi antara individu yang satu dengan yang lain.