SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Download to read offline
Edisi : 002 Tahun ke 1 Kamis, 4 Oktober 2012 - 10 Oktober 2012                                                                                            Email : tipikor.indonesia@yahoo.com, news7tipikorindonesia@yahoo.com




                                                    DI DUGA SP.3 MANTAN WALIKOTA HASVIA BERBAU SUAP
                                                    Sungai Penuh, News7 TIP-            masyarakat Propinsi Jambi. Pada          diduga Merugikan Keuangan              Kerugian Negara, ”ujar Endro          gah masyarakat.”Ujar Syafriadi
                                                 IKOR Indonesia                         Kamis (30/8) dihentikan penyidi-         Negara Rp.300 Juta dari sejumlah       Wasistomo.                            Ketua Investigasi LSM Topeksi.
                                                    Kasus Korupsi Bantuan Ben-          kannya oleh Pihak Kejari Sungai          Dana Bencal 1 Milyar.                           Kejanggalan terhadap                  Lebih lanjut disampai-
                                                 cana Alam yang melibatkan Man-         Penuh.                                           Kepala Kejaksaan Negeri        Kasus SP.3 Hasvia disorot berb-       kan, seharusnya yang memutus-
                                                 tan Walikota Sungai Penuh Has-                   Mantan Wako Sungai             Sungai Penuh Endro Wasistono,          agai Pihak LSM dan Aktifis, bah-      kan bersalah atau tidak adalah
                                                 via, Mantan Sekda Afrensa Salam,       Penuh yang telah ditetapkan se-          SH, MH Mengatakan, bahwa Ka-           kan berbagai Kalangan Menduga         Meja Hijau (Pengadilan), apalagi
 Mantan                                          Mantan      Kepala     Bappeda         bagai Tersangka Kasus dugaan             sus Hasvia dihentikan Penyidi-         Ada Indikasi Suap Antara Ter-         Hasvia sudah ditetapkan sebagai
 Walikota
 sungai
                                                 sekarang Sekda Kota Sungai             Korupsi Dana Bencana Alam                kannya Sejak Kamis (30/8).             sangka Dengan Kejari. “Penghen-       tersangka. Dengan ditetapkan
  Penuh                                          Penuh Chandra Purnama dan Yu-          Tahun 2010, dinyatakan tidak ber-           “Setelah dilakukan Penyidikan       tian Penyidikan Kasus Hasvia te-      sebagai Tersangka, tentu pihak
 Hasvia                                          lizardi yang menghebohkan              salah Terkasus Dana Bencal yang          dan hasil audit ternyata tidak ada     lah melukai rasa keadilan diten-                     Baca Ke Halaman 2




  Anggota Baleg DPR Minta
Koleganya Tolak Revisi UU KPK                                        hat draf itu masih jauh dari
                                                                     maksud, tujuan, dan cita-cita
                                                                                                                                                                                 Tjahjo Kumolo Sekjen PDI P
  Jakarta, News7 TI{PIKOR Indonesia
   Anggota Badan Legislasi (Baleg) DPR Didi
                                                                     pemberantasan korupsi. “Oleh
                                                                     karena itu draf itu sangat lay-                                                                                PDIP: Seskab Tak Etis Beberkan
                                                                                                                                                                                        Kepala Daerah Korupsi
Irawadi Syamsuddin menyatakan, Baleg harus                           ak ditolak,” ujar putra Menteri
                                                                     Hukum dan HAM Amir Syam-
menolak Rancangan Undang Undang Komisi                               suddin itu.
Pemberantasan Korupsi (RUU KPK) yang                                    Didi yang juga anggota                                                                                   Jakarta, News7 TIPIKOR Indonesia
                                                                     Komisi III DPR – komisi bidang                                                                                 PDI Perjuangan menilai Sekretaris Kabinet (Seskab) pandai
mengarah pada pelemahan lembaga itu.                                 hukum yang mengajukan draf                                                                                  memanfaatkan momentum terkait rilis pemeriksaan kepala daer-
                                                                     revisi UU KPK ke Baleg – men-                                                                               ah PDI Perjuangan berada di urutan kedua setelah Golkar dalam
   “Atas nama aspirasi rakyat,    semangat pemberantasan ko-         gatakan, draf RUU KPK se-                                                                                   hal pemeriksaan kepala daerah yang diduga terkena korupsi.
Badan Legislasi wajib menolak     rupsi,” kata politisi Demokrat     harusnya mencerminkan aspi-                                                                                 “Seskab memang pandai memanfaatkan momentum untuk men-
RUU KPK. Draf revisi UU KPK       itu, Minggu 30 September 2012.     rasi rakyat yang sudah sangat                                                                               jalankan agenda politik presiden dibandingkan menteri-menteri
yang saat ini dalam proses har-       Didi menjelaskan, setelah      marah dan muak dengan ulah                                                                                  lainnya pembantu presiden,” kata Sekjen PDI P, Tjahjo Kumolo
monisasi di Baleg ternyata        dilakukan kajian filosofis, sos-   para koruptor.                                                                                              kepada Wartawan, Minggu (30/9/2012)
mengandung muatan yang            iologis, dan yuridis atas draf        “KPK merupakan mani-                                                                                        Namun, Tjahjo mengatakan pernyataan tersebut akan merugi-
tidak sejalan dengan tekad dan    revisi UU KPK tersebut, terli-                Baca Ke Halaman 2        Anggota Baleg Didi Irawadi Syamsudin
                                                                                                                                                                                 kan citra presiden atau tidak, hanyalah Susilo Bambang Yud-
                                                                                                                                                                                 hoyono (SBY) yang tahu.
                                                                                                     Pungutan Liar Merajalela
Kalla: Semoga DPR                                                                                                                                                                   Anggota Komisi I DPR RI itu mempertanyakan apakah lazim


                                                                                        KOT
                                                                           OKNUM DISDIK KOTA SUNGAI
                                                                                                                                                                                 seorang seskab menyampaikan opini terkait pejabat daerah yang
                                                                                                                                                                                 juga merupakan bagian dari aparatur pemerintahannya.

Tak Revisi UU KPK                                                                                                                                                                   “Apakah tidak sebaiknya sebut saja nama kepala daerah dari


                                                                                    PERLU DIJERAT
                                                                             PENUH PERLU DIJERAT
                                                                                                                                                                                 kabupaten kota/propinsi mana dan diindikasikan terlibat masalah
Mantan Wapres Jusuf Kalla meminta DPR                                                                                                                                            hukum apa,” katanya.
                                                                                                                                                                                    Tjahjo mengatakan Seskab bukanlah lembaga penegak hu-
memahami keinginan rakyat                                                                                                                                                        kum atau lembaga swadaya masyarakat. Tjahjo menilai apa yang
                                    Jakarta,News7 TIPIKOR Indone-     Sungai Penuh , News7 TIPIKOR In-                                                                           dilakukan Seskab tidaklah elok dengan menyebut asal partai.
                                    sia                               donesia                                                                                                       Pemerintah pusat, ujar Tjahjo, harus tetap mengedepankan
                                        Dewan       Perwakilan           Berbagai macam pungu-                                                                                   asas praduga tidak bersalah terhadap anak buahnya yakni peja-
                                    Rakyat tengah menggodok           tan liar (Pungli) dilakukan di                                                                             bat daerah. “Walaupun rekrutmen awalnya lewat parpol, setelah
                                    revisi Undang-Undang              Dinas Pendidikan Kota Sun-                                                                                 jadi kan juga anak buahnya presiden atau pemerintah pusat.
                                    Komisi Pemberantasan Ko-          gai Penuh, mulai dari ucapan                                                                               Bukannya presiden selalu membangun iklim sejuk dipemerin-
                                    rupsi (KPK). Sebagian ka-         Kepala Dinas Pendidikan be-                                                                                tahannya dengan mitra-mitra politiknya?” ujarnya.
                                    langan beranggapan, revi-         berapa        saat      setelah                                                                               Tjahjo mengatakan, SBY perlu melakukan klarifikasi pern-
                                    si itu hanya digunakan            pelantikan,bahwa akan mem-                                                                                 yataan seskab tersebut. “Tidak perlu seskab yang mengklari-
                                    DPR untuk menggembosi             berantas pungli dilingkup                                                                                  fikasi karena kita sudah paham pernyataan Seskab arahnya terse-
                                    KPK.                              Disdik hanyalah isapan jem-                                                                                but ke arah politiknya untuk apa dan kemana. PDI Perjuangan
                                        Menurut mantan Wakil          pol belaka.                                                                                                menyayangkan saja,” tukasnya.
                                    Presiden Jusuf Kalla,                Kepala Dinas Pendidikan                                                                                    Sebelumnya, Sekretaris Kabinet (Seskab) Dipo Alam menye-
                                    masyarakat punya kekua-           Kota Sungai Penuh, Syahrial                                                                                butkan pejabat-pejabat dari partai politik (parpol), di antaranya
                                    tan untuk mendorong agar          Thalib dihubungi beberapa                                                                                  Partai Golkar dan PDI Perjuangan (PDIP) mendominasi latar be-
                                    DPR tidak jadi merevisi UU        waktu lalu berujar,”Saya akan                                                                              lakang pejabat negara yang mendapat persetujuan tertulis Pres-
                                    KPK. “Kalau masyarakat            basmi segala bentuk pungli                                                                                 iden untuk diperiksa terkait berbagai kasus selama periode Ok-
                                    mendorong, tidak akan ter-        di Dinas Pendidikan, tolong                                                                                tober 2004–September 2012, yakni masing-masing 36,36 persen
                                                                                                         Mardianus, Staf Sekretariat Dinas Pendidikan Kota                       dan 18,18 persen.
Mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla
                                    jadi,” kata Jusuf Kalla di        anda laporkan kalau ada
kantor Palang Merah Indonesia (PMI), Jakarta Selatan, Jumat           pungli”,Ujar Syahrial.             bagai Kota Pendidikan”.              gaji ke-13 guru-guru SD sebe-         Seskab mengemukakan, selama periode Oktober 2004 – Sep-
28 September 2012.                                                       Lebih lanjut dikatakan,            Namun ucapan sang Kadis           sar Rp.35.000,-. Berbagai          tember 2012, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono telah men-
   Oleh karena itu, imbuh mantan Ketua Umum Partai Golkar ini,        ”Saya akan mendukung pro-          tidak dihiraukan bawahan,            SMO memungut Penetapan             geluarkan 176 izin tertulis untuk penyelidikan pejabat negara
DPR harus memahami apa keinginan rakyat. “Mudah-mudahan               gram Walikota Sungai Penuh,        Unit Pelaksana Teknis Dinas          Angka Kredit (PAK) untuk           yang diajukan oleh Kejaksaan Agung (82 permohonan); Ke-
DPR tidak meneruskan,” kata Ketua Umum PMI ini.                       menjadikan Sungai Penuh se-        (UPTD) Pesisir Bukit,pungli                                             polisian RI (93 permohonan); dan Komandan Puspom (1 permo-
                                                                                                                                                         Baca Ke Halaman 2                                                    Baca Ke Halaman 2
   Ada dua poin penting yang menjadi polemik menyikapi draf



                                                                      Puluhan Wartawan Desak Dinkes
                                             Baca Ke Halaman 2


Ruhut : Mangkirnya Djoko
Susilo Bisa Coreng Citra Polri
Jakarta, News7 TIPIKOR Indonesia
     Mangkirnya Mantan Kakor-
lantas Irjen Pol Djoko Susilo
                                                                       Medan Cek Perizinan RS Wahyu
pada pemeriksaan perdana Ko-
misi Pemberantasan Korupsi                                           MEDAN, News7 TIPIKOR Indonesia      an Reserse Kriminal (Sa-             kaitan bidang saya, akan saya      bagaimana terkait informasi       Namun, Johanna tidak men-
(KPK) sebagai tersangka Simu-                                            Puluhan wartawan kali ini       treskrim) Polresta Medan juga        panggil kabid lainnya,” ujar       adanya pungli-pungli dibeber-     jelaskan detail kapan tanggal
lator SIM di Korlantas Polri se-                                     mendesak Dinas Kesehatan            turut hadir dalam aksi ‘konfir-      Johanna Siregar, Kepala            apa rumah sakit provider pro-     persisnya izin RS Wahyu diter-
cara tidak langsung memang                                           Medan mengecek legalitas RS         masi terbuka’ di Kantor Dinkes       Bidang Jaminan Kesehatan           gram Jampersal (Jaminan Per-      bitkan sebagai rumah sakit.
membuat citra positif Polri mero-                                    Wahyu, yang berada di Jalan         Medan di Jalan Ibus Raya,            Dinkes Medan menjawab              salinan), termasuk diantaranya       “Kalau itu, besok lah saya
sot.                                                                 Padang, Kel Banten, Kec Med-        Medan Petisah, Senin (1/10)          protes wartawan yang tetap         diduga dilakukan RS Wahyu         sampaikan datanya,” janji Ro-
    Anggota Komisi III DPR dari                                      an Tembung.                         siang.                               mau bertemu Kadis. Menurut-        pada seorang pasien bersalin      hanna.
Fraksi Partai Demokrat, Ruhut                                           RS Wahyu diduga ber-                Aksi sempat menegang lan-         nya, saat itu Kadis Kesehatan      yang merupakan isteri dari Zu-       Terkait persoalan dugaan
Sitompul, menyayangkan, sikap                                        masalah dengan indikasi             taran yang turun menemui war-        Medan Edwin Effendi sedang         lham Hasibuan.                    pungli dilakukan RS Wahyu
Djoko Susilo yang membuat cit-                                       mengkriminalisasi dua war-          tawan hanya setingkat kepala         rapat kedatangan tamu dari            Johanna Siregar membenar-      oleh seorang pasien Jampersal,
ra Kepolisian sebagai aparat                                         tawan media lokal yang di-          bidang (Kabid), bukan Kepala         Jakarta.                           kan RS Wahyu termasuk sala-       Rohanna mengaku sudah per-
keamanan dan ketertiban                                              tuduh memeras lantaran sem-         Dinas (Kadis).                          Ketua Forum Wartawan            satu rumah sakit provider         nah memediasinya antara
masyarakat tercoreng oleh ulah Ruhut Sitompul Politisi Partai        pat gencar memberitakan per-           “Makanya, saya dengar             Kesehatan (Forwakes) Sumut,        Jampersal dan sudah berlang-      LSM Pakkar (pelapor) dan RS
oknum polisi yang diduga Demokrat                                    masalahan di rumah sakit itu.       kan dulu apa yang mau ditan-         Zulnaidi menjelaskan bebera-       sung sekitar satu tahun laman-    Wahyu (terlapor).
melakukan tindakan korupsi.                                             Dua wartawan korban krim-        ya. Memang kalau secara ko-          pa hal yang perlu diperjelas pi-   ya. “Izinnya sampai sekarang         “Setelah dilaporkan ke
    “Saya rasa DS harus memenuhi panggilan KPK, karena harus         inalisasi, Zulham dan Raja,         mplit saya tidak bisa menjelas-      hak dinkes. Diantaranya, ter-      masih hidup sebagai rumah         Polsek Percut Sei Tuan. Be-
                                                                     yang sudah dibebaskan Satu-         kan, tapi bila ada yang tak ber-     kait perizinan RS Wahyu serta      sakit (RS),” jawan Johanna.                  Baca Ke Halaman 2
                                              Baca Ke Halaman 2




                                                                                                                                                                                     Pemeriksaan Kepala daerah,
                                                                                                                                                                                    Terkait Korupsi Kami Dukung
                                                                                                                                                                                                      Bung ……
                                                                                                                                                                                                                      he..he...he... he.. he........
2
                                                                                                                                                                                                                           Halaman

                                                                                            Sambungan                                                                                                        Edisi : 002 Tahun ke 1
                                                                                                                                                                                           Kamis, 4 Oktober 2012 - 10 Oktober 2012




                                                                           KPK Akan Panggil (Lagi)
           Penerbit CV Randa Utama Medan
            Pembina : SUHARTO SE, MBA
                       H. Amiruddin
                   Edwar Heppy S.sos
               RAHMADI PUTRA SE
                                                                             Anas Urbaningrum
                                                                       Jakarta News7 TIPIKOR indonesia                                           Demokrat pada Kongres
                                                                                                                                                 Demokrat pertengahan Mei
                       YUSRIN SH                                         Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi                                2010 di Bandung. Anas juga
           Penasehat Hukum : Dodi Arifin SH                            (KPK), Busyro Muqoddas, mengatakan terbuka                                mengaku tidak tahu soal aliran
                                                                                                                                                 duit seperti kesaksian Yulianis,
              Asman Siagian SH, Mhum                                   peluang penyidik kembali memanggil Ketua                                  bawahan Nazaruddin di Grup
                        Prabudi SH                                     Umum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum,                                   Permai.
        Pemimpin Umum/ Pemimpin Perusahaan :                           untuk diperiksa soal dugaan politik uang pada                                “Apa itu? Daun pisang kali
                                                                                                                                                 ya. Saya kira tidak ada itu.
                        Drs. Amran                                     kongres partai berlambang Mercy itu di                                    Tidak benar,” ujar dia kala itu.
   Wakil Pemimpin Umum/ Perusahaan : Ramli Lubis                       Bandung, Jawa Barat, 2010 lalu.                                              Namun saat Yulianis ber-
          Pemimpin Redaksi : Erdy Syahputra                                                                                                      saksi di Pengadilan Tindak Pi-
                                                                          “Terbuka kemungkinan                Busyro juga mengamini              dana Korupsi, membeberkan
         Wakil Pemimpin Redaksi : Samanuddin                           akan dipanggil lagi,” kata          KPK sedang mendalami                  ada catatan uang ke Anas
            Kabag Keuangan : Ramli Siregar                             Busyro Muqoddas di kantorn-         penyelidikan terkait pengada-         sebesar Rp100 juta dan Andi
       Redaktur Pelaksana: Debi Irawan Tanjung                         ya, Jakarta Selatan, Selasa (2/     an barang dan jasa pada               Mallarangeng juga disebut
    Staff Redaksi/ Editorial : Kahari Dharma Yusar,                    10/2012).                           proyek yang sementara ini ber-        menerima Rp150 juta. Uang           USD5 juta dalam gelaran Kon-          tas.
                                                                          Menurut Busyro, penyidik         nilai Rp2,5 triliun. “Iya (pen-       keluar dari hasil uang fee pe-      gres pemilihan Ketum PD peri-             Setibanya di Bandung,
    Syarifuddin, M. Syafii Harahap Indra wicaktan                      memang sedang menelisik             gadaan barang dan jasa),” un-         rusahaan Nazaruddin ini ter-        ode 2010-2015.                        rombongan pengangkut uang
           Hsb, Ahmad Syafril SE, Jasli SH                             apakah ada tindak pidana ko-        gkap Busyro.                          catat dalam kas keluar saat            Uang sebanyak itu kata             itu langsung menemui perwak-
               Manajer Marketing : Safari                              rupsi di kongres Demokrat              Padahal sebelumnya, Anas           Kongres PD di Bandung.              Yulianis diangkut dengan mo-          ilan pengurus Partai Demokrat
                                                                       Bandung. Namun, dia mene-           Urbaningrum membantah me-                Selain uang ratusan juta ini,    bil boks, di dampingi tiga mo-        yang sudah menunggu di Ho-
       Koodinator Liputan : Juhni Laili Harahap                        gaskan kasus Hambalang              nerima duit dari kas Grup Per-        Yulianis di hadapan majelis         bil pribadi lainnya yaitu Toyo-       tel Aston. Serah terima dilaku-
           Koordinator Daerah : Mhd. Taufik                            tetap menjadi prioritas peny-       mai, saat mencalonkan diri            hakim menyebut ada catatan          ta Fortuner, Honda CRV, dan           kan di lantai 9 hotel tersebut.
               Kabag Iklan : Rian Aslim                                idikan.                             menjadi      Ketum       Partai       uang sebesar Rp30 miliar dan        satu unit mobil patroli lalu lin-     (Tim)
    Alamat : Redaksi / Editorial Department Ad-
                            dress
  Jl. Rawa No 101 Medan Sumatera Utara Kode Pos
                                                                        451 Jamaah Calon Haji Kloter 11/MES Diberangkatkan ke Tanah Suci
             20227 Phone : (061) 7325830                                                                                                                                             yang tidak penting. Fokuslah un-      kab. Asahan Drs. H. Syafi’i, MA.,
                                                                                                                                                                                     tuk beribadah,” kata Surya.           dan Kakankemenag Kab. Batu-
           Email : tipikor.indonesia@yahoo.com
                                                                                                                                                                                         Dalam kesempatan tersebut,        bara Sainik BR.
                                                                                                                                                                                     Surya juga menyampaikan salam             Jamaah calon haji kloter 11/
                                                                                                                                                                                     dan selamat jalan dari Bupati Asa-    MES berjumlah 451 orang terdiri

                                Pesan Redaksi                                                                                                                                        han, Drs. Taufan Gama Simatu-
                                                                                                                                                                                     pang kepada seluruh jamaah ca-
                                                                                                                                                                                     lon haji kloter 11/MES yang juga
                                                                                                                                                                                                                           dari Asahan (234 orang), Medan
                                                                                                                                                                                                                           (175 orang), Nias (23 orang), Deli
                                                                                                                                                                                                                           Serdang (4 orang), Tanjung Balai
                                                                                                                                                                                     memohon do’a agar kiranya para        (3 orang), Mandailing Natal (3 or-
                                                                                                                                                                                     pemimpin di daerah Kab/Kota di        ang), Batubara (2 orang), Langkat
            Salam TIPIKOR Indonesia                                                                                                                                                  Sumatera Utara dapat menjalankan      (1 orang). Ditambah TPHD Asah-
               Banyak orang berpendapat bahwa memulai                                                                                                                                pemerintahan dengan baik.             an (1 orang), dan Petugas Kloter
            sesuatu yang baru jauh lebih mudah dan efisien                                                                                                                               Hadir dalam acara tersebut        (5 orang). Jamaah calon haji kloter
            dibandingkan memperbaiki sesuatu yang sudah                                                                                                                              Ketua PPIH Embarkasi Medan,           11/MES bertolak dari bandara Po-
            ada namun tidak beres. Bahkan ada yang ber-                                                                                                                              Drs. Abd. Rahim, M. Hum., Sekre-      lonia Medan menuju tanah suci
            pendapat lebih baik buang saja hal yang tidak                                                                                                                            taris Drs. Abd. Rahman Harahap,       pada pukul 07.16 WIB dengan
            beres itu, mulai lagi sesuatu yang baru seperti                                                                                                                          MA., Kakankemenag Kab. Nias           Nomor Penerbangan GA 3111
            yang kita cita- citakan ini.                                                                                                                                             Mustapid, MA., Kakankemenag                                 .(M. Syafii)
               Hal Itu sangat beralasan dan dapat saja kita
            lakukan bila ada kerjasama yang baik diantara kita.
               Alhamdulillah, Segala puji syukur patut kita            Medan News7 TIPIKOR Indonesia           Wakil Bupati Asahan, Surya,       ridho Allah SWT dan berharap
                                                                                                                                                                                        Anggota Baleg DPR Minta ....................................
            panjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa, berkat                   Wakli Bupati Asahan, Surya,     BSc. mengucapkan selamat jalan        menjadi haji yang mabrur,” un-      festasi, harapan, sekaligus tun-      memberantas korupsi melalui pen-
            tekad dan semangat untuk memberikan yang ter-              BSc. menyerahkan pataka ben-        dan berpesan kepada seluruh           gkapnya.                            tutan reformasi 1998 agar ko-         guatan kewenangan dan kelem-
            baik kepada para pembaca yang budiman, News7               dera Merah Putih kepada TPHI        jamaah calon haji kloter 11 yang         Ia juga mengharapkan, per-       rupsi yang telah demikian akut        bagaan KPK, misalnya dengan
            TIPIKOR Indonesia edisi ke 2 Hadir dihadapan               kloter 11/MES, Drs. Chairul Syam    akan menunaikan rukun Islam ke-       jalanan spiritual ini hendaknya     diberantas dengan cara-cara           dukungan anggaran, organisasi,
            kita semua.                                                yang juga Kepala Sub Bagian         5 yang mempunyai nilai luhur dan      dapat merubah sikap dan men-        luas biasa. Jadi kalaupun UU          personalia, dan administrasi bagi
               Pada Penerbitan kali ini redaksi mencoba me-            Hukmas & KUB Kanwil Keme-           mulia. “Kepada seluruh jamaah         ingkatkan kesalehan sosial yang     KPK hendak disempurnakan,             KPK.
            nampung segenap aspirasi wartawan News7 TIP-               nagsu, sebagai tanda diberangkat-   calon haji diharapkan membekali       lebih baik dari sebelum menunai-    maka arahnya harus pada pen-             RUU KPK sendiri apabila
            IKOR Indonesia baik diMedan, maupun didaer-                kannya kloter 11/MES pada up-       perjalanan dengan niat ikhlas se-     kan haji. Hendaknya nilai – nilai   guatan wewenang dan kelem-            disetujui oleh Baleg DPR, maka
            ah untuk kemajuan bersama….                                acara pemberangkatan yang dilak-    mata – mata hanya karena SWT.         tersebut ditanamkan dalam diri      bagaan KPK,” papar Didi.              akan diajukan pada rapat
                Kenapa tidak ..? Tidak ada yang tidak mungkin          sanakan di aula Madinatul Hujjaj    Tidak ada perbedaan status sos-       masing – masing sekembalinya di         Apalagi hingga saat ini korup-    paripurna DPR untuk ditetap-
            dalam kehidupan ini jika kita mau, dan saling per-         Asrama Haji Medan, Selasa (02/      ial dalam ibadah haji ini. Yang ada   tanah air. “Jangan terlalu meng-    si masih terus merajalela di tanah    kan sebagai RUU inisiatif DPR
            caya, Kita pasti bisa ….                                   10)                                 hanya satu tujuan yaitu mencari       habiskan tenaga untuk hal – hal     air. Untuk itu, menurut Didi, perlu   yang bakal dibahas bersama
               Harapan Redaksi teruslah semangat, kami yakin                                                                                                                         cara-cara dan aksi progresif untuk    oleh pemerintah.( TIM)
            dan percaya dengan spirit yang kuat News7 TIP-                DI DUGA SP.3 MANTAN WALIKOTA HASVIA ..............................................
            IKOR Indonesia akan tetap exist dan dicintai pem-
                                                                       Kejaksaan telah mendapatkan         tang Penghentian Kasus Ben-           ruptor.                                Kalla: Semoga DPR ............................................
            bacanya
                                                    Wassalam           bukti yang cukup tentang ket-       cana Alam Kota Sungai Penuh              Sementara itu kalangan LSM       revisi UU KPK tersebut, yaitu         penuntutan KPK dan mengem-
                                                      Pemred           erlibatan Hasvia.                   yang Melibatkan Hasvia.               dan aktifis akan melanjutkan        penyadapan dan penuntutan.            balikan kewenangan ini ke ke-
                                              Erdy Syaputra               Tidak Puas atas putusan SP.3        Dalam Orasinya Maha-               atau melaporkan dugaan per-         Selain itu, dalam draf usulan Ko-     jaksaan.
                                                                       Hasvia berbagai Aktifis Maha-       siswa meminta agar Kejari Sun-        mainan, dan unsur Korupsi           misi III DPR itu juga menghendaki        KPK jelas menolak draf
                                                                       siswa dan LSM Berdemo Dikan-        gai Penuh Angkat Kaki dari            dalam penetapan SP.3 Hasvia,        ada dewan pengawas KPK.               tersebut karena dinilai
                                                                       tor Kejari Sungai Penuh Rabu        Kota Sungai Penuh, karena di-         Kekomisi Kejaksaan Jamwas              Terkait penyadapan, ber-           menggembosi KPK. Dalam be-
                                                                       (12/9), Meminta Penjelasan ten-     nilai keberpihakan pada Ko-           Kejagung Dijakarta. (TIM)           dasarkan draf ini, KPK diwa-          berapa kesempatan, pimpinan
                                                                                                                                                                                     jibkan meminta izin terlebih          KPK berharap DPR tidak mer-
                                                                          OKNUM DISDIK KOTA SUNGAI PENUH .........................................................                   dahulu ke pengadilan negeri.          evisi UU KPK sebab kewenan-
                                                                       kenaikan pangkat sebesar            tersebut.                             berkilah.                           Selain itu, Komisi III DPR pun        gan yang ada pada KPK saat
                                                                       Rp.25.000,- per guru.                  Kepala Bidang Dinas Pen-               Kepala Dinas Pendidikan         ingin menghapus kewenangan            ini sudah sempurna ( TIM)
                                                                          Menurut informasi, Dinas         didikan Dasar, Hendripal, S. Pd       Syahrial Thalib yang dihubun-
                                                                       Pendidikan membuka kesem-           yang dihubungi via Hand-              gi via handphone menyangkal,           Ruhut : Mangkirnya Djoko ...................................
                                                                       patan kepada guru dari 85 SD        phone mengatakan,” penguru-           ”Tidak ada pungutan, tolong         diingat langkah yang diambil          Simulator SIM.
                                                                       Negeri dan Swasta yang ber-         san PAK bukan bidang saya,            yang melapor akan saya tin-         KPK itu didukung oleh                    Terkait adanya pemeriksaan
                                                                       jumlah 1.500 guru untuk             dan saya tidak mengetahui hal         dak”, ujar Syahrial.                masyarakat,” ujar Ruhut pada          antara Polri dan KPK terhadap
                                                                       menaikkan pangkat/golongan          tersebut, itu Bidang Sekretaris           Sementara itu ketua LSM         wartawan , Sabtu (29/9)               penanganan kasus Simulator
                                                                       yang dibuka sejak senen (3/9)       terutama Kasubag Umum,                Forjan, Raflis dan LSM Topek-           Ruhut menerangkan, KPK            SIM, Ruhut mengatakan
Kunjungan Wisman                                                       dan selasa (4/9). Beberapa or-
                                                                       ang guru yang meminta untuk
                                                                                                           Mardianus”, Ujar Hendripal.
                                                                                                              Sementara itu Mardianus,
                                                                                                                                                 si, Syafriadi akan menindak lan-
                                                                                                                                                 juti temuan ini kepada aparat
                                                                                                                                                                                     tidak pernah main-main dalam
                                                                                                                                                                                     menentukan seseorang sebagai
                                                                                                                                                                                                                           masalah ini harus diselesaikan
                                                                                                                                                                                                                           dengan baik oleh dua lembaga

ke Sumut Meningkat
                                                                       dirahasiakan identitasnya           ketika dikonfirmasi si media ini      yang berwenang.”Ya, kami ber-       tersangka. Sebab, kata dia, lem-      penegak hukum ini. “Jangan
                                                                       menyebutkan, “Kami dipungut         tidak membantah adanya                dua akan melaporkan temuan ini      baga super body tersebut sudah        sampai ada kesalahpahaman
                                                                       Rp. 25.000,- per guru oleh staf     pungutan,”Nanti saya cek ke-          kepada inspektorat dan Waliko-      pasti menemukan minimal dua           secara terus menerus. KPK kan
Medan News7 TIPIKOR Indonesia                                          Dinas Pendidikan, dan Kepala        pada staf saya, siapa yang            ta, selanjutnya kepada aparat       alat bukti sebelum menetapkan         bermitra dengan Kepolisian,”
    Jumlah wisatawan mancanegara (wisman) yang berkunjung di           Sekolah Rp.10.000,-“,ujar guru      memungut”,ujar Mardianus              hukum”,ujar Raflis. (SY)            Djoko Susilo sebagai tersangka        tuturnya. ( TIM )
Sumatera Utara melalui 3 (tiga) pintu masuk pada bulan Agustus 2012
mencapai 18.511 orang, mengalami peningkatan sebesar 1,30 persen          PULUHAN WARTAWAN DESAK DINKES .....................................................                           PDIP: Seskab Tak Etis ........................................
dibanding yang datang pada bulan Juli 2012 yang mencapai 18.273
orang. Demikian pula, jika dibandingkan dengan bulan yang sama tahun   soknya langsung kita mediasi.       (isteri Zulham Hasibuan) ad-          Kesehatan yang mengharus-           honan).                               nya adalah: Golkar 64 orang
2011, jumlah wisman pada bulan Agustus 2012 juga mengalami pen-        Menurut keterangan pihak RS         alah pasien Jampersal, maka           kan rumah sakit mengelola lim-         Dari 176 persetujuan itu,          (36,36 persen); PDIP 32 orang
ingkatan sebesar 13,64 persen.                                         Wahyu, bayaran Rp 1 juta            dipungut Rp 1 juta, bila pasien       bah dan Amdal, Rohanna men-         untuk pemeriksaan Bupati/             (18,18 persen); Partai Demokrat
   Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang di Sumatera         dikenakan terhadap pasien           umum sudah dikenakan Rp 2             gakui RS Wahyu belum men-           Walikota sebanyak 103 izin            20 orang (11,36 persen); PPP
Utara pada bulan Agustus 2012 mencapai rata-rata 34,97 persen, atau    karena bukan merupakan              juta’, Rohanna mengaku tidak          erapkan itu. “Tapi tentang Am-      (58,521 persen); Wakil Bupati/        17 orang (3,97 persen); PKB 9
turun 6,18 poin dibanding TPK hotel berbintang bulan Juli 2012 yang    pasien Jampersal. Maka, pihak       tahu menahu hal itu.                  dal tidak hanya RS Wahyu,           Wakil Walikota 31 izin (17,61         orang (5,11 persen); PAN 7 or-
sebesar 41,14 persen.                                                  RS Wahyu menetapkan tarif               “Kita tidak mendengar pen-        rumah sakit lain juga banyak.       persen); anggota MPR/DPR 24           ang (3,97 persen); PKS 4 or-
   Jumlah penumpang domestik yang berangkat dari Sumatera Utara        umum. Sebab, si pasien juga         jelasan itu dari RS Wahyu.            Makanya kita sudah keluarkan        izin (13,63 persen); Gubernur         ang (2,27 persen).
melalui Bandara Polonia Medan selama bulan Agustus 2012 mencapai       tidak memiliki identitas apa-       Yang mereka jelaskan adalah           surat edaran untuk memenuhi         12 izin (6,81 persen); Wakil              PBB 2 orang (1,14 persen);
267.601 orang, atau turun sebesar 2,01 persen jika dibandingkan den-   apa,” terang Rohanna.               yang saya sampaikan tadi.             syarat itu,” kata Rohanna lagi.     Gubernur 3 izin (1,70 persen);        PNI Marhaen, PPD, PKPI, Par-
gan jumlah penumpang domestik pada bulan Juli 2012 yang mencapai          Namun, saat Raja, seorang        Karena dia juga tidak ada                Tetapi, data-data lengkap ter-   anggota DPD 2 izin (1,13 pers-        tai Aceh masing-masing 1 orang
273.084 orang.                                                         wartawan yang sempat di-            mengkliem Jampersal atas iden-        kait konfirmasi terbuka para war-   en); dan Hakim MK 1 izin (0,56        (0,56 persen); Birokrat/TNI 6 or-
   Jumlah penumpang angkutan laut antarpulau (dalam negeri) yang       tangkap polisi mempertanya-         titas itu (isteri Zulham Hasi-        tawan, Rohanna berjanji akan        persen).                              ang (3,40 persen); independen/
berangkat pada bulan Agustus 2012 tercatat sebanyak 10.897 orang,      kan hasil konfirmasi mereka ke      buan),” jawab Rohanna.                menyampaikannya esok hari              Adapun menurut latar be-           non partai 8 orang (4,54 persen);
mengalami peningkatan sebesar 11,38 persen bila dibandingkan bulan     RS Wahyu yang saat itu                  Berkaitan dengan izin Am-         melalui perwakilan organisasi       lakang pejabat negara yang di-        dan gabungan partai 3 orang
sebelumnya yaitu sebanyak 9.784 orang.(Jasli )                         menyebut ‘karena pasien itu         dal sesuai peraturan Menteri          Forwakes Sumut. ( M. Sayafii)       mohonkan izin pemeriksaan-            (1,70 persen). (TIM)

                                 Perwakilan/Biro & Wartawan
                                 Reporter Medan: Ramli Siregar, Mhd. Taufik, Juhni Laili Harahap. M. Syafii Harahap, Agusalim Sitepu, Safari, Kahari Dharma Yusar, Syarifuddin, Debi Irawan Tanjung, Rian Aslim,
                                 Mandrax, Indra wicaktan Hsb, Fahrul Azmi.Jasli SH.Ka.Perwakilan Prop. BENGKULU:Wahab Makmur Lubis Wartawan: M. Martanis, Jasi Saniati, Andi Afrizal,Zetriansyah,Sam
                                 Sumarni, Sakiri M, Nopi Arnadi, Adi Afria Yahya. Ka. Perwakilan Prop. SUMBAGSEL:Drs Muzani Ilyasa Wartawan : Drs. Rusdi Ka. Biro Okut: Wayan Suwile Ka.Biro Muba:
                                 Elhot Sitorus. Waka.Biro: Usman Rikat Wartawan: Leo Amancik, Aan Usman, Amancik Ka.Perwakilan Prop.JAMBI: Zainuddin, Wartawan : Baharudin DA, Dondi, Pahmita, Sapriadi, H. Ruslan
 Wartawan Sungai Penuh Kerinci: Joni satria. Ka. Perwakilan Prop. KEPRI: M. Yusuf. Ka. Perwakilan Prop. Sumatera Barat : Jhoni Padang. Ka.Perwakilan Prop. NANGROE ACEH DARUSALAM (NAD) J.
 Situmorang Ka. Perwakilan Prop. RIAU: Ka.Biro Rokan Hilir : Roy Andres Marpaung Wartawan: Rival Sanjaya Nasution. Ka.Biro Tebing Tinggi: Yahrizal Wartawan: Sunan Rahmat, M Erwan, Arbain, Darwin Purba.Ka.Biro
 Dairi: Hartono Capah Ka.Biro Deli Serdang: Samsuri Ka.Biro Pematang Siantar: Wiwik Juliaty. Wartawan : Irwan Purba, Sapian, Herdi Widodo Sinaga Ka.Biro Simalungun: Dedi Pribadi Wartawan: Agus Saputra. Ka. Biro
 Tapsel: , Wartawan : Ali Bahri Pohan. Ka. Biro Tapanuli Utara : Tumbur Gultom KaBiro Tapteng : Eliyasman Zebua Wartawan :Ely Damai Zendrato, Yaman Syukur Laoli. Kabiro Madina:
 Pangeran Gultom Ka. Biro Padang Sidempuan: Dorandus. L. Tobing, Wartawan : Kosim Siregar, Elyasman Zebua, Ka. Biro Asahan : Agus Tua Pangabean. Wartawan : Kurniadi Ka. Biro Tanjung Balai: Solahuddin Sinaga.
 M. Yunus, Wartawan : Ibrahim Siahaan. Ka. Biro Batubara: Khairuddin Wartawan: Sofyan, Jefrizal Amnil SE, Rusli, Ariandi SH, Ibrahim, Bastian Ka. Biro Serdang Bedagai: Sutrisno Ka. Biro Langkat: Ismail Gunawan Ka.
 Biro Labusel: Sholawat Lubis Wartawan: Jhon Piter Siahaan, Supri Lubis, Hasbulah daulay, john piter siahaan, Supri lubis, M. Syafril Lubis Dalimunte,Fauzi Ritonga,Andi Syahputra, Akhiruddin Lubis. Ka. Biro Labura :
 Icu Iskandar Tanjung
3
                                                                                                                                                                                                                    Halaman

                                                                                    News7 Medan                                                                                                       Edisi : 002 Tahun ke 1
                                                                                                                                                                                    Kamis, 4 Oktober 2012 - 10 Oktober 2012




                                                                      Bongkar Semua Bangunan
Rekor Terbanyak, Calhaj Resti                                         Bermasalah di Kota Medan
                                                                     MEDAN News7 TIPIKOR Indonesia                                         sebab sesuai Peraturan Daer-       gas dalam menerapkan aturan.             Terkait bangunan yang ter-

Kloter 04 Capai 315 Orang                                              Ketua Komisi D Dewan Perwakilan Rakyat
                                                                                                                                           ah (Perda) No 9 tahun 2002,
                                                                                                                                           setiap bangunan harus memil-
                                                                                                                                                                                 “Tidak perlu ada yang di-
                                                                                                                                                                              takuti, demi menegakkan atu-
                                                                                                                                                                                                                    letak di Jalan Patimura simpang
                                                                                                                                                                                                                    Jalan Mongonsidi yang
Medan News7 TIPIKOR Indonesia                                        Daerah (DPRD) Medan Muslim Maksum Yusuf                               iki IMB, jika tidak, berarti       ran, bongkar semua bangunan           diguga tidak memiliki IMB, dan
                                                                                                                                           menyelahi aturan, konsek-          bermasalah, sebab tindakan            dibangun diatas jalur hijau,
   Jamaah calhaj Kloter 04/MES gabungan calhaj asal Medan,           LC secara tegas meminta kepada Dinas Tata                             wensinya harus dibongkar.          pengembang yang tidak me-             bahkan bangunan tiga lantai
Tapsel dan Padanglawas masih memegang rekor memiliki calhaj
resiko tinggi (resti) terbanyak sejak pemberangkatan calhaj kloter
                                                                     Ruang dan Tata Bangunan (TRTB) Medan untuk                               “Untuk itu kita minta kepa-     menuhi aturan jelas telah             tersebut disebut-sebut diban-
                                                                     semua bangunan bermasalah di Kota Medan.                              da Dinas TRTB Medan punya          merugikan Pemerintah Kota             gun atas tanah milik pemerin-
01/MES 21 September 2012 sampai Kloter 09/MES 30 September                                                                                 sikap tegas, bongkar semua         (Pemko)       Medan       itu         tah, Muslim mengatakan akan
2012.                                                                   “Tidak ada kata kompromi,       Surat Izin Mendirikan Ban-         bangunan yang menyalahi            sendiri,”ungkap Muslim. `             menindaklanjutinya.
   Jamaah calhaj berstatus resti karena faktor usia lanjut pada      semua bangunan bermasalah          gunan (SIMB), melanggar            aturan, tidak perduli siapa           Memang Muslim tidak me-               “Kita akan tindak lanjuti in-
kloter 04/MES mencapai 69,69 persen atau 315 orang dari 451          harus ditertibkan,”ujar Muslim     roilend, atau IMB menyimpang       oknum dibelakangnya,” tegas        nampik kalau Dinas TRTB               fomasi tersebut dengan men-
calhaj.                                                              saat dihubungi wartawan,           dari ketentuan, bahkan ada         Muslim.                            Medan juga telah bekerja              gundang para pihak, diant-
   Dari faktor penyakit, total 315 calhaj kloter 04/MES menderi-     Minggu (29/09/2012).               bangunan yang dibangun di-            Dinas TRTB Medan lanjut         dalam menertibkan bangunan-           aranya Dinas TRTB Medan,
ta 547 jenis penyakit. Jumlahnya terlihat begitu besar, karena           Sebab lanjut Muslim sam-       atas jalau hijau.                  Penasehan Fraksi Partai            bangunan bermasalah di Kota           dan pihak pengembang itu
setiap calhaj resti disamping berstatus “USILA” (Usia Lanjut         pai saat ini cukup banyak ban-        Terhadap bangunan yang          Keadilan Sejahtera (F-PKS)         Medan, namun masih banyak             sendiri,”ungkap Ketua Komi-
                                                                     gunan yang menyalahi               tidak memiliki IMB, kata Mus-      yang terpilih dari Daerah Pe-      juga bangunan yang lolos dari         si D DPRD Medan tersebut.
Usia) tapi juga memiliki beberapa jenis penyakit bawaan. Misal-
                                                                     aturan,seperti tidak memiliki      lim jalas menyalahi aturan,        milihan (Dapil) V ini, harus te-   tindakan.                             (Juhni Laili Hrp)
nya dia menderita diabetes, juga berpenyakit jantung sakit otot
dan tulang, dll.
   “Ada calhaj yang membawa tujuh macam penyakit”, kata
Nurul, petugas bidang kesehatan Poliklinik Haji di Ahmed, Ming-
                                                                      Dua Wartawan Medan Dibebaskan Tanpa Syarat
gu (30/9/2012).                                                      Medan, News7 TIPIKOR Indonesia     sikap kepolisian yang tidak        melanjutkan laporan mas-
   Jamaah calhaj kloter 03/MES menduduki tempat kedua den-              Dua wartawan, Zulham            melakukan penahanan ter-           yarakat. Jika memang dalam
gan jumlah calhaj resti 63,56 persen atau 282 orang dari 448         (Metro 24 Jam) dan Reza Hi-        hadap pemilik RS Wahyu, atas       proses ini mereka (kedua war-
calhaj, tempat ketiga kloter 02/MES, restinya 56,03 atau 25 or-      dayat (Top Kota) yang sem-         dugaan penipuan dan pengge-        tawan) tidak terbukti maka ada
ang dari 446 calhaj.                                                 pat ditahan di Mapolresta          lapan terhadap pasien peng-        praperadilan,”ujarnya.
   Kloter yang paling sedikit memiliki jamaah calhaj resti adalah    Medan sejak Kamis sore (27/        guna Jampersal yang dilapor-          Dia juga mengatakan, ada
                                                                     9) sekitar pukul 17.00 WIB, atas   kan sejak Agustus lalu.            aturan hukum yang berlaku
jamaah calhaj asal Medan yang tergabung dalam kloter 08/MES.
                                                                     tuduhan pemerasan senilai             Bahkan Iksan juga menye-        untuk membebaskan kedua
Jamaah resti dari segi usia hanya 195 orang dari 454 orang den-      Rp25 Juta, akhirnya dibebas-       salkan pihak kepolisian yang       wartawan yang ditahan.”Tak
gan jumlah penyakit 253 jenis.                                       kan tanpa syarat. Pembebasan       tidak mengusut tuntas terkait      mungkin kita bebaskan begitu
   Ragam penyakit yang diderita calhaj, terbanyak sistem sirku-      tanpa sayarat dilakukan petu-      izin RS Wahyu yang selama ini      saja. Kita mengikuti aturan
lasi, seperti hipertensi, darah rendah, jantung. Banyak juga cal-    gas kepolisian, tak lama setelah   hanya memiliki izin operasi se-    hukum yang berlaku. Jika saya
haj usia lanjut yang menderita sakit otot dan tulang sehingga        ratusan wartawan dari berbagai     bagai klinik.                      salah maka saya siap dicopot,”
pada tingkat kronis harus memakai kursi roda.(M. Syafii)             media di Kota Medan melaku-           “Kenapa laporan pemerasan       ucapnya mengakhiri.
                                                                     kan aksi solidaritas di Mapol-     terhadap pasien jampersal atas        Setelah terjadi dialog beber-
                                                                     resta Medan, Sabtu siang (29/      nama Zulham Hasibuan di            apa saat, akhirnya kedua war-
                                                                     9) sekitar pukul 11.30 WIB         Polsek Percut Sei Tuan sejak       tawan dibebaskan.Zulham
                                                                        Dalam aksi tersebut, ratu-      Agustus lalu tidak juga ada tin-   dalam kesempatan itu mem-
                                                                     san wartawan menuntut pem-         dak lanjutnya. Sementara adu-      berikan apresiasi tinggi atas
                                                                     bebasan kedua wartawan yang        an pihak RS Wahyu terkait adan-    kepedulian wartawan lain
                                                                     ditahan tanpa adanya bukti         ya upaya pemerasan, langsung       dalam memperjuangkan kebe-
                                                                     kuat terkait dugaan pemerasan      ditanggapi dan justru mena-        naran.”Hari ini kebenaran te-
                                                                     yang dituduhkan oleh pihak         ngkap wartawan yang ingin          lah terungkap. Kita tidak mau
                                                                     RS Wahyu. “Selain tidak            melaksanakan peliputan. Ada        kebebasan pers dikangkangi
                                                                     didukung bukti kuat adanya         apa ini?,”tegas Iksan dalam        oleh kepentingan orang-orang
                                                                     tanda tangan yang dibubuh-         orasinya.                          beduit,”ujar Zulham sembari
                                                                     kan dalam perdamaian. Kedua           Menyikapi hal itu Kasat         meninggalkan Kantor Polres-
                                                                     rekan kami (Reza dan Zulham)       Reskrim Polresta, Kompol M         ta Medan didampingi ratusan
                                                                     saat itu diminta datang hanya      Yoris Marzuki Sik, mengaku         wartawan lainnya,
                                                                     untuk menyaksikan perdama-         penangkapan yang dilakukan            Hanya saja beberapa saat
                                                                     ian. Kenapa justru mereka yang     anggotanya sesuai dengan           pasca pembebasan, keduanya         antara pihak RS Wahyu dan             orannya masing-masing den-
                                                                     ditangkap,”ujar Iksan salah-       prosedural yang berlaku serta      diharuskan kembali lagi ke Pol-    LSM Pakar.Dalam kesempatan            gan sejumlah syarat lain dan
                                                                     satu anggota aksi.                 adanya laporan pemerasaan          resta dan dimintai kesaksian-      itu, akhirnya LSM Pakar dan           kasus tersebut dianggap sele-
                                                                        Iksan juga menyesalkan          dari RS Wahyu.”Kita hanya          nya dalam proses perdamaian        RS Wahyu siap mencabut lap-           sai. (M Taufik )


Sakit, Seorang Calhaj Asal                                                  Gerakan Sumut Memilih Segera Dicanangkan
Padangsidimpuan Gagal Berangkat                                      Medan, News7 TIPIKOR Indaonesia
                                                                        Sejumlah akademisi dan ak-
                                                                                                        Sumatera Utara tahun 2013,”
                                                                                                        kata Guru Besar IAIN Sumat-
                                                                                                                                           waktu lima tahun terakhir ang-
                                                                                                                                           ka partisipasi pemilih di Sumut
                                                                                                                                                                                 “Masalah angka partisipa-
                                                                                                                                                                              si pemilih yang rendah dan
                                                                                                                                                                                                                    memilih pempimpin.
                                                                                                                                                                                                                        Oleh karena itu, pihaknya
Medan News7 TIPIKOR Indonesia                                        tivis dari berbagai komponen       era Utara (Sumut) Prof Dr H        rata-rata di bawah 60 persen.      ditambah lagi dengan bany-            mengajak segenap elemen
    Seorang wanita Calhaj asal Padangsidimpuan gagal dib-            masyarakat independen lain-        Syahrin Harahap, MA di Med-           Fenomena partisipasi poli-      aknya pemilih yang golpot             masyarakat agar ikut berperan
erangkatkan ke tanah suci untuk menunaikan ibadah haji pada          nya segera mencanangkan            an, Minggu 30/9.                   tik yang tergolong rendah,         atau golongan putih pada              aktif mendukung gerakan
musim haji 1433 H/2012 M.Seyogianya ia bergabung dengan              gerakan “Sumut memilih” un-           Ia menjelaskan gagasan          kata dia, hanya akan menjadi-      pilkada tidak boleh dibiarkan         “Sumut memilih”.
jamaah calhaj Kloter 10/MES seluruhnya asal Kota Padangsi-           tuk meningkatkan kesadaran         mencanangkan          gerakan      kan pilkada sekadar pesta          berlarut, karena bisa mempen-             Data yang diumumkan Pe-
dimpuan yang tiba di Ahmed, Minggu pagi lebih kurang pukul           dan      partisipasi     aktif     “Sumut memilih” dilatarbela-       demokrasi untuk mengantar-         garuhi legitimasi dari pe-            merintah Provinsi Sumut baru-
09.30 WIB.                                                           masyarakat pada Pilkada            kangi beberapa hal, di antaran-    kan tokoh tertentu.                menang pilkada itu sendiri,”          baru ini menyebutkan, jumlah
   “Calhaj ini sedang dirawat secara intensif di RS Padangsi-        Sumatera Utara 2013.               ya setelah mencermati angka           Padahal, lanjut Syahrin,        ujarnya.                              penduduk potensial pemilih
dimpuan karena menderita kanker”, kata Kakankemenag Padang-             “Melalui gerakan ini kami       partisipasi pemilih yang ter-      Pemilu Legislatif maupun pilka-       Ia mengingatkan Indonesia          untuk pilkada 2013 sebanyak
sidimpuan Drs. H. Efri Hamdan kepada wartawandi Ahmed,               ingin memberi pencerahan ke-       golong rendah pada beberapa        da merupakan sarana atau me-       menganut sistem demokrasi             11.300.526 jiwa atau sekitar 70
Minggu (30/09/2012)                                                  pada masyarakat tentang pent-      pilkada bupati dan wali kota di    kanisme untuk menyalurkan          dimana partisipasi masyarakat         persen dari penduduk daerah
   Jamaah Calhaj Padangsidimpuan 504 orang, seorang gagal            ingnya menggunakan hak pil-        provinsi itu.                      kepentingan publik secara          sangat penting dalam men-             itu
berangkat ke tanah suci dan selebihnya akan diberangkatkan           ih pada pemilihan Gubernur            Menurut dia, selama kurun       nyata.                             gawal berbagai kebijakan dan                             ( M. Syafii)
pada Kloter berikutnya. Biaya angkutan sebanyak tiga belas
bus ditambah makan siang ditanggung oleh Pemko
Padangsidimpuan.(Indra)


Sepeda Santai Meriahkan
                                                                     Kasdam I/BB Brigjen TNI I Gede Sumertha KY PSC MSC,
HUT TNI di Medan
Medan, News7 TIPIKOR Indonesia
   Sekitar 2.000 aparatur pemerintah lintas instansi mengikuti
                                                                     Lepas pemberangkatan 108 orang jama’ah Calon Haji KBIH
kegiatan sepeda santai sebagai rangkaian peringatan Hari Ul-         Medan, News7 TI{PIKOR Indonesia    kit Barisan Makodam I/BB           jadi harapan dan keinginan         memberi kontribusi bagi               pada para jamaah calon haji
ang Tahun Tentara Nasional Indonesia ke-67 di Medan, Ming-              Kasdam I/BB Brigjen TNI I       jalan Gatot Subroto Km 7,5         segenap umat Islam yang            pengembangan kualiatas SDM            agar senantiasa memantapkan
gu.30/9                                                              Gede Sumertha KY PSC MSC,          Medan, Sabtu (29/9).               mendapat kesempatan menun-         dan harmonisasi sosial.               iman, meluruskan niat dan
                                                                     pimpin acara pelepasan pem-           Pangdam I/BB Mayjen TNI         aikan ibadah haji. Sebagai in-         “Ada tiga kontribusi ibadah       melaksanakan dengan penuh
   Kegiatan sepeda santai itu diikuti Pangdam I Bukit Barisan
                                                                     berangkatan 108 orang              Lodewijk F. Paulus dalam           dikator seseorang menjadi haji     haji bagi peningkatan SDM             keikhlasan sesuai syariat Islam,
Mayjen TNI Lodewijk F Paulus, Pelaksana Tugas Gubernur               jama’ah Calon Haji KBIH (Kel-      amanatnya yang dibacakan           yang mabrur. Untuk itu Ibadah      dan harmonisasi sosial: Ibadah        sehingga senantiasa mendap-
Sumut Gatot Pujo Nugroho, Pangkosekhanudnas III Medan                ompok Bimbingan Ibadah Haji)       Kasdam I/BB mengatakan, se-        haji tidak saja bersifat ritual    haji memupuk keimanan dan ket-        at ridho Allah SWT.
Marsma TNI Yuyu Sutisna, Wadanlantamal I Belawan Kolonel             Kodam I/BB Kloter 9 embarkasi      tiap jamaah haji mendambakan       sebagai bukti ketaatan Muslim      aqwaan sehingga seorang yang             “Pedomani dan patuhi se-
Mar Yuniar Lutfi.                                                    Polonia Medan, di Ruang Bu-        haji yang mabrur. Hal ini men-     pada Tuhannya, tetapi dapat        telah menunaikan ibadah haji di-      gala peraturan atau ketentuan
   Kegiatan sepeda santai tersebut menempuh jarak sekitar 15                                                                                                                  harapkan dapat menjadi warga          yang sebagai jamaah mempu-
km yang dimulai dari lapangan Lanud Medan, melintasi Jalan                                                                                                                    negara yang baik dan saleh, tidak     nyai status yang sama sebagai
Sudirman, Jalan Diponegoro, Jalan Raden Saleh, Jalan Putri Hi-                                                                                                                hanya saleh, secara individual na-    hamba Allah SWT, oleh sebab
jau, Jalan Gatot Subroto, dan berakhir di Makodam I Bukit Bar-                                                                                                                mun juga saleh secara sosial.         itu tinggalkan segala atribut
isan.                                                                                                                                                                         Ibadah haji memberikan kontribu-      duniawi baik pangkat, jabatan
   Menurut Pangdam, kegiatan sepeda santai sebagai rangka-                                                                                                                    si bagi tumbuhnya komitmen dan        maupun status sosial, cipta-
                                                                                                                                                                              kesadaran pluralitas dan multikul-    kan rasa kebersamaan, tanam-
ian peringatan HUT TNI ke-67 tersebut memiliki makna yang
                                                                                                                                                                              turalisme sebab sewaktu melak-        kan loyalitas kepada para pem-
cukup banyak.                                                                                                                                                                 sanakan ibadah haji akan bertemu,     bimbing, tumbuhkan sikap sal-
   Di satu sisi, kegiatan berbentuk olahraga tersebut dimaksud-                                                                                                               bergaul dengan jamah haji dari ber-   ing menghormati dan meng-
kan untuk semakin memupuk soliditas dan solidaritas unsur TNI                                                                                                                 bagai negara yang berbeda etnis       hargai sesama jamaah. Jaga
dengan berbagai elemen masyarakat lainnya di Sumut.                                                                                                                           dan kultur. Kontribusi ini akan       harkat dan martabat jamaah
   Tujuan tersebut sesuai dengan thema HUT TNI ke-67 yakni                                                                                                                    memberi dampak positif bagi ke-       sebagai duta bangsa di tengah
landasan profesionalisme, semangat juang, dan soliditas TNI                                                                                                                   hidupan dan kohesi sosial             pergaulan dunia. Jaga dan pe-
bersama segenap komponen siap menjaga kedaulatan dan keu-                                                                                                                     kita”,ujarnya.                        lihara kesehatan serta ketaha-
tuhan wilayah NKRI.                                                                                                                                                               Lebih lanjut Kasdam I/BB          nan fisik sehingga seluruh
   “Keterlibatan semua dalam kegiatan bukti kita solid,” katan-                                                                                                               menyampaikan, para jamaah             rangkaian kegiatan ibadah haji
                                                                                                                                                                              calon haji harus dapat menye-         akan dapat di ikuti dengan baik
ya.
                                                                                                                                                                              suaikan diri dan mematuhi se-         dan lanca”,tambahnya.
   Di sisi lain, kata Pangdam, kegiatan sepeda santai tersebut                                                                                                                gala ketentuan yang berlaku di           Hadir dalam acara tersebut
juga dimaksudkan untuk mendukung program pemerintah dalam                                                                                                                     negara setempat, hindari per-         Sahli Pangdam Bidang Mana-
hemat energi.                                                                                                                                                                 masalahan/konflik yang tidak          jemen dan Sishanneg Kolonel
   Untuk realisasi jangka panjang, pihaknya akan mengombi-                                                                                                                    perlu di antara sesama jamaah         Czi R.Baja Bungaran, Para Ka-
nasikan kegiatan hemat energi itu dengan program Pemkot Med-                                                                                                                  haji. Dalam rangka menduku-           balakdam I/BB, Waaspers
an, diantaranya “car free day” atau hari bebas kendaraan ber-                                                                                                                 ng kelancaran dan suksesnya           Kasdam I/BB dan para undan-
                                                                     Kasdam I/BB Brigjen TNI I Gede Sumertha KY PSC MSC, pimpin acara pelepasan pemberangkatan 108 orang
motor ( Smanuddin)                                                   jama’ah Calon Haji KBIH (Kelompok Bimbingan Ibadah Haji) Kodam I/BB Kloter 9 embarkasi Polonia Medan     pelaksanaan ibadah haji. Ke-          gan lainnya.(M. Taufik)
KORUPSI_WALIKOTA
KORUPSI_WALIKOTA
KORUPSI_WALIKOTA
KORUPSI_WALIKOTA
KORUPSI_WALIKOTA
KORUPSI_WALIKOTA
KORUPSI_WALIKOTA
KORUPSI_WALIKOTA
KORUPSI_WALIKOTA
KORUPSI_WALIKOTA
KORUPSI_WALIKOTA
KORUPSI_WALIKOTA
KORUPSI_WALIKOTA

More Related Content

What's hot (17)

HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
Suara Merdeka 6 Maret 2014
Suara Merdeka 6 Maret 2014Suara Merdeka 6 Maret 2014
Suara Merdeka 6 Maret 2014
 
Tpi (shika dwi)
Tpi (shika dwi)Tpi (shika dwi)
Tpi (shika dwi)
 
Cahaya Baru Edisi 26
Cahaya Baru Edisi 26Cahaya Baru Edisi 26
Cahaya Baru Edisi 26
 
Suara Merdeka 7 Maret 2014
Suara Merdeka 7 Maret 2014Suara Merdeka 7 Maret 2014
Suara Merdeka 7 Maret 2014
 
Etik umb investigasi tindak korupsi
Etik umb investigasi tindak korupsiEtik umb investigasi tindak korupsi
Etik umb investigasi tindak korupsi
 
Kedaulatan Rakyat 29 Maret 2014
Kedaulatan Rakyat 29 Maret 2014Kedaulatan Rakyat 29 Maret 2014
Kedaulatan Rakyat 29 Maret 2014
 
Daftar tangkapan terbesar kpk
Daftar tangkapan terbesar kpkDaftar tangkapan terbesar kpk
Daftar tangkapan terbesar kpk
 
Penegakan Hukum Korupsi bansos
Penegakan Hukum  Korupsi bansosPenegakan Hukum  Korupsi bansos
Penegakan Hukum Korupsi bansos
 
Harian Warta Nasional
Harian Warta NasionalHarian Warta Nasional
Harian Warta Nasional
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Selasa, 29 januari 2019
Selasa, 29 januari 2019Selasa, 29 januari 2019
Selasa, 29 januari 2019
 
Akuntansi Pemerintahan
Akuntansi PemerintahanAkuntansi Pemerintahan
Akuntansi Pemerintahan
 
Uas, artikel soal perek
Uas, artikel soal perekUas, artikel soal perek
Uas, artikel soal perek
 
Putusan Mahkamah Agung
Putusan Mahkamah AgungPutusan Mahkamah Agung
Putusan Mahkamah Agung
 
Halaman 11 sambungan
Halaman 11 sambunganHalaman 11 sambungan
Halaman 11 sambungan
 

Similar to KORUPSI_WALIKOTA

Similar to KORUPSI_WALIKOTA (20)

Digital surya 19 desember 2013
Digital surya 19 desember 2013Digital surya 19 desember 2013
Digital surya 19 desember 2013
 
Media Indonesia 20 Februari 2014
Media Indonesia 20 Februari 2014Media Indonesia 20 Februari 2014
Media Indonesia 20 Februari 2014
 
Media Indonesia 27 Februari 2014
Media Indonesia 27 Februari 2014Media Indonesia 27 Februari 2014
Media Indonesia 27 Februari 2014
 
02 nasional
02 nasional02 nasional
02 nasional
 
02 nasional
02 nasional02 nasional
02 nasional
 
02 nasional
02 nasional02 nasional
02 nasional
 
02 nasional
02 nasional02 nasional
02 nasional
 
Pemilihan presiden indonesia & arus demokratisasi dunia harian pelita halama...
Pemilihan presiden indonesia & arus demokratisasi dunia  harian pelita halama...Pemilihan presiden indonesia & arus demokratisasi dunia  harian pelita halama...
Pemilihan presiden indonesia & arus demokratisasi dunia harian pelita halama...
 
Kedaulatan Rakyat 25 Maret 2014
Kedaulatan Rakyat 25 Maret 2014Kedaulatan Rakyat 25 Maret 2014
Kedaulatan Rakyat 25 Maret 2014
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
Edisi 25 warnas
Edisi 25 warnasEdisi 25 warnas
Edisi 25 warnas
 
Edisi 25 warnas
Edisi 25 warnasEdisi 25 warnas
Edisi 25 warnas
 
SKOR Edisi 016 [Januari-2014]
SKOR Edisi 016 [Januari-2014]SKOR Edisi 016 [Januari-2014]
SKOR Edisi 016 [Januari-2014]
 
Studi kasus hukum tata negara
Studi kasus hukum tata negaraStudi kasus hukum tata negara
Studi kasus hukum tata negara
 
Catatan nusantara
Catatan nusantaraCatatan nusantara
Catatan nusantara
 
Deponir kasus bibit
Deponir kasus bibitDeponir kasus bibit
Deponir kasus bibit
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
Revisi UU ITE Nafas Lama
Revisi UU ITE Nafas LamaRevisi UU ITE Nafas Lama
Revisi UU ITE Nafas Lama
 
Revisi UU ITE Nafas Lama Dalam Bungkus Baru
Revisi UU ITE Nafas Lama Dalam Bungkus BaruRevisi UU ITE Nafas Lama Dalam Bungkus Baru
Revisi UU ITE Nafas Lama Dalam Bungkus Baru
 

KORUPSI_WALIKOTA

  • 1. Edisi : 002 Tahun ke 1 Kamis, 4 Oktober 2012 - 10 Oktober 2012 Email : tipikor.indonesia@yahoo.com, news7tipikorindonesia@yahoo.com DI DUGA SP.3 MANTAN WALIKOTA HASVIA BERBAU SUAP Sungai Penuh, News7 TIP- masyarakat Propinsi Jambi. Pada diduga Merugikan Keuangan Kerugian Negara, ”ujar Endro gah masyarakat.”Ujar Syafriadi IKOR Indonesia Kamis (30/8) dihentikan penyidi- Negara Rp.300 Juta dari sejumlah Wasistomo. Ketua Investigasi LSM Topeksi. Kasus Korupsi Bantuan Ben- kannya oleh Pihak Kejari Sungai Dana Bencal 1 Milyar. Kejanggalan terhadap Lebih lanjut disampai- cana Alam yang melibatkan Man- Penuh. Kepala Kejaksaan Negeri Kasus SP.3 Hasvia disorot berb- kan, seharusnya yang memutus- tan Walikota Sungai Penuh Has- Mantan Wako Sungai Sungai Penuh Endro Wasistono, agai Pihak LSM dan Aktifis, bah- kan bersalah atau tidak adalah via, Mantan Sekda Afrensa Salam, Penuh yang telah ditetapkan se- SH, MH Mengatakan, bahwa Ka- kan berbagai Kalangan Menduga Meja Hijau (Pengadilan), apalagi Mantan Mantan Kepala Bappeda bagai Tersangka Kasus dugaan sus Hasvia dihentikan Penyidi- Ada Indikasi Suap Antara Ter- Hasvia sudah ditetapkan sebagai Walikota sungai sekarang Sekda Kota Sungai Korupsi Dana Bencana Alam kannya Sejak Kamis (30/8). sangka Dengan Kejari. “Penghen- tersangka. Dengan ditetapkan Penuh Penuh Chandra Purnama dan Yu- Tahun 2010, dinyatakan tidak ber- “Setelah dilakukan Penyidikan tian Penyidikan Kasus Hasvia te- sebagai Tersangka, tentu pihak Hasvia lizardi yang menghebohkan salah Terkasus Dana Bencal yang dan hasil audit ternyata tidak ada lah melukai rasa keadilan diten- Baca Ke Halaman 2 Anggota Baleg DPR Minta Koleganya Tolak Revisi UU KPK hat draf itu masih jauh dari maksud, tujuan, dan cita-cita Tjahjo Kumolo Sekjen PDI P Jakarta, News7 TI{PIKOR Indonesia Anggota Badan Legislasi (Baleg) DPR Didi pemberantasan korupsi. “Oleh karena itu draf itu sangat lay- PDIP: Seskab Tak Etis Beberkan Kepala Daerah Korupsi Irawadi Syamsuddin menyatakan, Baleg harus ak ditolak,” ujar putra Menteri Hukum dan HAM Amir Syam- menolak Rancangan Undang Undang Komisi suddin itu. Pemberantasan Korupsi (RUU KPK) yang Didi yang juga anggota Jakarta, News7 TIPIKOR Indonesia Komisi III DPR – komisi bidang PDI Perjuangan menilai Sekretaris Kabinet (Seskab) pandai mengarah pada pelemahan lembaga itu. hukum yang mengajukan draf memanfaatkan momentum terkait rilis pemeriksaan kepala daer- revisi UU KPK ke Baleg – men- ah PDI Perjuangan berada di urutan kedua setelah Golkar dalam “Atas nama aspirasi rakyat, semangat pemberantasan ko- gatakan, draf RUU KPK se- hal pemeriksaan kepala daerah yang diduga terkena korupsi. Badan Legislasi wajib menolak rupsi,” kata politisi Demokrat harusnya mencerminkan aspi- “Seskab memang pandai memanfaatkan momentum untuk men- RUU KPK. Draf revisi UU KPK itu, Minggu 30 September 2012. rasi rakyat yang sudah sangat jalankan agenda politik presiden dibandingkan menteri-menteri yang saat ini dalam proses har- Didi menjelaskan, setelah marah dan muak dengan ulah lainnya pembantu presiden,” kata Sekjen PDI P, Tjahjo Kumolo monisasi di Baleg ternyata dilakukan kajian filosofis, sos- para koruptor. kepada Wartawan, Minggu (30/9/2012) mengandung muatan yang iologis, dan yuridis atas draf “KPK merupakan mani- Namun, Tjahjo mengatakan pernyataan tersebut akan merugi- tidak sejalan dengan tekad dan revisi UU KPK tersebut, terli- Baca Ke Halaman 2 Anggota Baleg Didi Irawadi Syamsudin kan citra presiden atau tidak, hanyalah Susilo Bambang Yud- hoyono (SBY) yang tahu. Pungutan Liar Merajalela Kalla: Semoga DPR Anggota Komisi I DPR RI itu mempertanyakan apakah lazim KOT OKNUM DISDIK KOTA SUNGAI seorang seskab menyampaikan opini terkait pejabat daerah yang juga merupakan bagian dari aparatur pemerintahannya. Tak Revisi UU KPK “Apakah tidak sebaiknya sebut saja nama kepala daerah dari PERLU DIJERAT PENUH PERLU DIJERAT kabupaten kota/propinsi mana dan diindikasikan terlibat masalah Mantan Wapres Jusuf Kalla meminta DPR hukum apa,” katanya. Tjahjo mengatakan Seskab bukanlah lembaga penegak hu- memahami keinginan rakyat kum atau lembaga swadaya masyarakat. Tjahjo menilai apa yang Jakarta,News7 TIPIKOR Indone- Sungai Penuh , News7 TIPIKOR In- dilakukan Seskab tidaklah elok dengan menyebut asal partai. sia donesia Pemerintah pusat, ujar Tjahjo, harus tetap mengedepankan Dewan Perwakilan Berbagai macam pungu- asas praduga tidak bersalah terhadap anak buahnya yakni peja- Rakyat tengah menggodok tan liar (Pungli) dilakukan di bat daerah. “Walaupun rekrutmen awalnya lewat parpol, setelah revisi Undang-Undang Dinas Pendidikan Kota Sun- jadi kan juga anak buahnya presiden atau pemerintah pusat. Komisi Pemberantasan Ko- gai Penuh, mulai dari ucapan Bukannya presiden selalu membangun iklim sejuk dipemerin- rupsi (KPK). Sebagian ka- Kepala Dinas Pendidikan be- tahannya dengan mitra-mitra politiknya?” ujarnya. langan beranggapan, revi- berapa saat setelah Tjahjo mengatakan, SBY perlu melakukan klarifikasi pern- si itu hanya digunakan pelantikan,bahwa akan mem- yataan seskab tersebut. “Tidak perlu seskab yang mengklari- DPR untuk menggembosi berantas pungli dilingkup fikasi karena kita sudah paham pernyataan Seskab arahnya terse- KPK. Disdik hanyalah isapan jem- but ke arah politiknya untuk apa dan kemana. PDI Perjuangan Menurut mantan Wakil pol belaka. menyayangkan saja,” tukasnya. Presiden Jusuf Kalla, Kepala Dinas Pendidikan Sebelumnya, Sekretaris Kabinet (Seskab) Dipo Alam menye- masyarakat punya kekua- Kota Sungai Penuh, Syahrial butkan pejabat-pejabat dari partai politik (parpol), di antaranya tan untuk mendorong agar Thalib dihubungi beberapa Partai Golkar dan PDI Perjuangan (PDIP) mendominasi latar be- DPR tidak jadi merevisi UU waktu lalu berujar,”Saya akan lakang pejabat negara yang mendapat persetujuan tertulis Pres- KPK. “Kalau masyarakat basmi segala bentuk pungli iden untuk diperiksa terkait berbagai kasus selama periode Ok- mendorong, tidak akan ter- di Dinas Pendidikan, tolong tober 2004–September 2012, yakni masing-masing 36,36 persen Mardianus, Staf Sekretariat Dinas Pendidikan Kota dan 18,18 persen. Mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla jadi,” kata Jusuf Kalla di anda laporkan kalau ada kantor Palang Merah Indonesia (PMI), Jakarta Selatan, Jumat pungli”,Ujar Syahrial. bagai Kota Pendidikan”. gaji ke-13 guru-guru SD sebe- Seskab mengemukakan, selama periode Oktober 2004 – Sep- 28 September 2012. Lebih lanjut dikatakan, Namun ucapan sang Kadis sar Rp.35.000,-. Berbagai tember 2012, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono telah men- Oleh karena itu, imbuh mantan Ketua Umum Partai Golkar ini, ”Saya akan mendukung pro- tidak dihiraukan bawahan, SMO memungut Penetapan geluarkan 176 izin tertulis untuk penyelidikan pejabat negara DPR harus memahami apa keinginan rakyat. “Mudah-mudahan gram Walikota Sungai Penuh, Unit Pelaksana Teknis Dinas Angka Kredit (PAK) untuk yang diajukan oleh Kejaksaan Agung (82 permohonan); Ke- DPR tidak meneruskan,” kata Ketua Umum PMI ini. menjadikan Sungai Penuh se- (UPTD) Pesisir Bukit,pungli polisian RI (93 permohonan); dan Komandan Puspom (1 permo- Baca Ke Halaman 2 Baca Ke Halaman 2 Ada dua poin penting yang menjadi polemik menyikapi draf Puluhan Wartawan Desak Dinkes Baca Ke Halaman 2 Ruhut : Mangkirnya Djoko Susilo Bisa Coreng Citra Polri Jakarta, News7 TIPIKOR Indonesia Mangkirnya Mantan Kakor- lantas Irjen Pol Djoko Susilo Medan Cek Perizinan RS Wahyu pada pemeriksaan perdana Ko- misi Pemberantasan Korupsi MEDAN, News7 TIPIKOR Indonesia an Reserse Kriminal (Sa- kaitan bidang saya, akan saya bagaimana terkait informasi Namun, Johanna tidak men- (KPK) sebagai tersangka Simu- Puluhan wartawan kali ini treskrim) Polresta Medan juga panggil kabid lainnya,” ujar adanya pungli-pungli dibeber- jelaskan detail kapan tanggal lator SIM di Korlantas Polri se- mendesak Dinas Kesehatan turut hadir dalam aksi ‘konfir- Johanna Siregar, Kepala apa rumah sakit provider pro- persisnya izin RS Wahyu diter- cara tidak langsung memang Medan mengecek legalitas RS masi terbuka’ di Kantor Dinkes Bidang Jaminan Kesehatan gram Jampersal (Jaminan Per- bitkan sebagai rumah sakit. membuat citra positif Polri mero- Wahyu, yang berada di Jalan Medan di Jalan Ibus Raya, Dinkes Medan menjawab salinan), termasuk diantaranya “Kalau itu, besok lah saya sot. Padang, Kel Banten, Kec Med- Medan Petisah, Senin (1/10) protes wartawan yang tetap diduga dilakukan RS Wahyu sampaikan datanya,” janji Ro- Anggota Komisi III DPR dari an Tembung. siang. mau bertemu Kadis. Menurut- pada seorang pasien bersalin hanna. Fraksi Partai Demokrat, Ruhut RS Wahyu diduga ber- Aksi sempat menegang lan- nya, saat itu Kadis Kesehatan yang merupakan isteri dari Zu- Terkait persoalan dugaan Sitompul, menyayangkan, sikap masalah dengan indikasi taran yang turun menemui war- Medan Edwin Effendi sedang lham Hasibuan. pungli dilakukan RS Wahyu Djoko Susilo yang membuat cit- mengkriminalisasi dua war- tawan hanya setingkat kepala rapat kedatangan tamu dari Johanna Siregar membenar- oleh seorang pasien Jampersal, ra Kepolisian sebagai aparat tawan media lokal yang di- bidang (Kabid), bukan Kepala Jakarta. kan RS Wahyu termasuk sala- Rohanna mengaku sudah per- keamanan dan ketertiban tuduh memeras lantaran sem- Dinas (Kadis). Ketua Forum Wartawan satu rumah sakit provider nah memediasinya antara masyarakat tercoreng oleh ulah Ruhut Sitompul Politisi Partai pat gencar memberitakan per- “Makanya, saya dengar Kesehatan (Forwakes) Sumut, Jampersal dan sudah berlang- LSM Pakkar (pelapor) dan RS oknum polisi yang diduga Demokrat masalahan di rumah sakit itu. kan dulu apa yang mau ditan- Zulnaidi menjelaskan bebera- sung sekitar satu tahun laman- Wahyu (terlapor). melakukan tindakan korupsi. Dua wartawan korban krim- ya. Memang kalau secara ko- pa hal yang perlu diperjelas pi- ya. “Izinnya sampai sekarang “Setelah dilaporkan ke “Saya rasa DS harus memenuhi panggilan KPK, karena harus inalisasi, Zulham dan Raja, mplit saya tidak bisa menjelas- hak dinkes. Diantaranya, ter- masih hidup sebagai rumah Polsek Percut Sei Tuan. Be- yang sudah dibebaskan Satu- kan, tapi bila ada yang tak ber- kait perizinan RS Wahyu serta sakit (RS),” jawan Johanna. Baca Ke Halaman 2 Baca Ke Halaman 2 Pemeriksaan Kepala daerah, Terkait Korupsi Kami Dukung Bung …… he..he...he... he.. he........
  • 2. 2 Halaman Sambungan Edisi : 002 Tahun ke 1 Kamis, 4 Oktober 2012 - 10 Oktober 2012 KPK Akan Panggil (Lagi) Penerbit CV Randa Utama Medan Pembina : SUHARTO SE, MBA H. Amiruddin Edwar Heppy S.sos RAHMADI PUTRA SE Anas Urbaningrum Jakarta News7 TIPIKOR indonesia Demokrat pada Kongres Demokrat pertengahan Mei YUSRIN SH Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi 2010 di Bandung. Anas juga Penasehat Hukum : Dodi Arifin SH (KPK), Busyro Muqoddas, mengatakan terbuka mengaku tidak tahu soal aliran duit seperti kesaksian Yulianis, Asman Siagian SH, Mhum peluang penyidik kembali memanggil Ketua bawahan Nazaruddin di Grup Prabudi SH Umum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum, Permai. Pemimpin Umum/ Pemimpin Perusahaan : untuk diperiksa soal dugaan politik uang pada “Apa itu? Daun pisang kali ya. Saya kira tidak ada itu. Drs. Amran kongres partai berlambang Mercy itu di Tidak benar,” ujar dia kala itu. Wakil Pemimpin Umum/ Perusahaan : Ramli Lubis Bandung, Jawa Barat, 2010 lalu. Namun saat Yulianis ber- Pemimpin Redaksi : Erdy Syahputra saksi di Pengadilan Tindak Pi- “Terbuka kemungkinan Busyro juga mengamini dana Korupsi, membeberkan Wakil Pemimpin Redaksi : Samanuddin akan dipanggil lagi,” kata KPK sedang mendalami ada catatan uang ke Anas Kabag Keuangan : Ramli Siregar Busyro Muqoddas di kantorn- penyelidikan terkait pengada- sebesar Rp100 juta dan Andi Redaktur Pelaksana: Debi Irawan Tanjung ya, Jakarta Selatan, Selasa (2/ an barang dan jasa pada Mallarangeng juga disebut Staff Redaksi/ Editorial : Kahari Dharma Yusar, 10/2012). proyek yang sementara ini ber- menerima Rp150 juta. Uang USD5 juta dalam gelaran Kon- tas. Menurut Busyro, penyidik nilai Rp2,5 triliun. “Iya (pen- keluar dari hasil uang fee pe- gres pemilihan Ketum PD peri- Setibanya di Bandung, Syarifuddin, M. Syafii Harahap Indra wicaktan memang sedang menelisik gadaan barang dan jasa),” un- rusahaan Nazaruddin ini ter- ode 2010-2015. rombongan pengangkut uang Hsb, Ahmad Syafril SE, Jasli SH apakah ada tindak pidana ko- gkap Busyro. catat dalam kas keluar saat Uang sebanyak itu kata itu langsung menemui perwak- Manajer Marketing : Safari rupsi di kongres Demokrat Padahal sebelumnya, Anas Kongres PD di Bandung. Yulianis diangkut dengan mo- ilan pengurus Partai Demokrat Bandung. Namun, dia mene- Urbaningrum membantah me- Selain uang ratusan juta ini, bil boks, di dampingi tiga mo- yang sudah menunggu di Ho- Koodinator Liputan : Juhni Laili Harahap gaskan kasus Hambalang nerima duit dari kas Grup Per- Yulianis di hadapan majelis bil pribadi lainnya yaitu Toyo- tel Aston. Serah terima dilaku- Koordinator Daerah : Mhd. Taufik tetap menjadi prioritas peny- mai, saat mencalonkan diri hakim menyebut ada catatan ta Fortuner, Honda CRV, dan kan di lantai 9 hotel tersebut. Kabag Iklan : Rian Aslim idikan. menjadi Ketum Partai uang sebesar Rp30 miliar dan satu unit mobil patroli lalu lin- (Tim) Alamat : Redaksi / Editorial Department Ad- dress Jl. Rawa No 101 Medan Sumatera Utara Kode Pos 451 Jamaah Calon Haji Kloter 11/MES Diberangkatkan ke Tanah Suci 20227 Phone : (061) 7325830 yang tidak penting. Fokuslah un- kab. Asahan Drs. H. Syafi’i, MA., tuk beribadah,” kata Surya. dan Kakankemenag Kab. Batu- Email : tipikor.indonesia@yahoo.com Dalam kesempatan tersebut, bara Sainik BR. Surya juga menyampaikan salam Jamaah calon haji kloter 11/ dan selamat jalan dari Bupati Asa- MES berjumlah 451 orang terdiri Pesan Redaksi han, Drs. Taufan Gama Simatu- pang kepada seluruh jamaah ca- lon haji kloter 11/MES yang juga dari Asahan (234 orang), Medan (175 orang), Nias (23 orang), Deli Serdang (4 orang), Tanjung Balai memohon do’a agar kiranya para (3 orang), Mandailing Natal (3 or- pemimpin di daerah Kab/Kota di ang), Batubara (2 orang), Langkat Salam TIPIKOR Indonesia Sumatera Utara dapat menjalankan (1 orang). Ditambah TPHD Asah- Banyak orang berpendapat bahwa memulai pemerintahan dengan baik. an (1 orang), dan Petugas Kloter sesuatu yang baru jauh lebih mudah dan efisien Hadir dalam acara tersebut (5 orang). Jamaah calon haji kloter dibandingkan memperbaiki sesuatu yang sudah Ketua PPIH Embarkasi Medan, 11/MES bertolak dari bandara Po- ada namun tidak beres. Bahkan ada yang ber- Drs. Abd. Rahim, M. Hum., Sekre- lonia Medan menuju tanah suci pendapat lebih baik buang saja hal yang tidak taris Drs. Abd. Rahman Harahap, pada pukul 07.16 WIB dengan beres itu, mulai lagi sesuatu yang baru seperti MA., Kakankemenag Kab. Nias Nomor Penerbangan GA 3111 yang kita cita- citakan ini. Mustapid, MA., Kakankemenag .(M. Syafii) Hal Itu sangat beralasan dan dapat saja kita lakukan bila ada kerjasama yang baik diantara kita. Alhamdulillah, Segala puji syukur patut kita Medan News7 TIPIKOR Indonesia Wakil Bupati Asahan, Surya, ridho Allah SWT dan berharap Anggota Baleg DPR Minta .................................... panjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa, berkat Wakli Bupati Asahan, Surya, BSc. mengucapkan selamat jalan menjadi haji yang mabrur,” un- festasi, harapan, sekaligus tun- memberantas korupsi melalui pen- tekad dan semangat untuk memberikan yang ter- BSc. menyerahkan pataka ben- dan berpesan kepada seluruh gkapnya. tutan reformasi 1998 agar ko- guatan kewenangan dan kelem- baik kepada para pembaca yang budiman, News7 dera Merah Putih kepada TPHI jamaah calon haji kloter 11 yang Ia juga mengharapkan, per- rupsi yang telah demikian akut bagaan KPK, misalnya dengan TIPIKOR Indonesia edisi ke 2 Hadir dihadapan kloter 11/MES, Drs. Chairul Syam akan menunaikan rukun Islam ke- jalanan spiritual ini hendaknya diberantas dengan cara-cara dukungan anggaran, organisasi, kita semua. yang juga Kepala Sub Bagian 5 yang mempunyai nilai luhur dan dapat merubah sikap dan men- luas biasa. Jadi kalaupun UU personalia, dan administrasi bagi Pada Penerbitan kali ini redaksi mencoba me- Hukmas & KUB Kanwil Keme- mulia. “Kepada seluruh jamaah ingkatkan kesalehan sosial yang KPK hendak disempurnakan, KPK. nampung segenap aspirasi wartawan News7 TIP- nagsu, sebagai tanda diberangkat- calon haji diharapkan membekali lebih baik dari sebelum menunai- maka arahnya harus pada pen- RUU KPK sendiri apabila IKOR Indonesia baik diMedan, maupun didaer- kannya kloter 11/MES pada up- perjalanan dengan niat ikhlas se- kan haji. Hendaknya nilai – nilai guatan wewenang dan kelem- disetujui oleh Baleg DPR, maka ah untuk kemajuan bersama…. acara pemberangkatan yang dilak- mata – mata hanya karena SWT. tersebut ditanamkan dalam diri bagaan KPK,” papar Didi. akan diajukan pada rapat Kenapa tidak ..? Tidak ada yang tidak mungkin sanakan di aula Madinatul Hujjaj Tidak ada perbedaan status sos- masing – masing sekembalinya di Apalagi hingga saat ini korup- paripurna DPR untuk ditetap- dalam kehidupan ini jika kita mau, dan saling per- Asrama Haji Medan, Selasa (02/ ial dalam ibadah haji ini. Yang ada tanah air. “Jangan terlalu meng- si masih terus merajalela di tanah kan sebagai RUU inisiatif DPR caya, Kita pasti bisa …. 10) hanya satu tujuan yaitu mencari habiskan tenaga untuk hal – hal air. Untuk itu, menurut Didi, perlu yang bakal dibahas bersama Harapan Redaksi teruslah semangat, kami yakin cara-cara dan aksi progresif untuk oleh pemerintah.( TIM) dan percaya dengan spirit yang kuat News7 TIP- DI DUGA SP.3 MANTAN WALIKOTA HASVIA .............................................. IKOR Indonesia akan tetap exist dan dicintai pem- Kejaksaan telah mendapatkan tang Penghentian Kasus Ben- ruptor. Kalla: Semoga DPR ............................................ bacanya Wassalam bukti yang cukup tentang ket- cana Alam Kota Sungai Penuh Sementara itu kalangan LSM revisi UU KPK tersebut, yaitu penuntutan KPK dan mengem- Pemred erlibatan Hasvia. yang Melibatkan Hasvia. dan aktifis akan melanjutkan penyadapan dan penuntutan. balikan kewenangan ini ke ke- Erdy Syaputra Tidak Puas atas putusan SP.3 Dalam Orasinya Maha- atau melaporkan dugaan per- Selain itu, dalam draf usulan Ko- jaksaan. Hasvia berbagai Aktifis Maha- siswa meminta agar Kejari Sun- mainan, dan unsur Korupsi misi III DPR itu juga menghendaki KPK jelas menolak draf siswa dan LSM Berdemo Dikan- gai Penuh Angkat Kaki dari dalam penetapan SP.3 Hasvia, ada dewan pengawas KPK. tersebut karena dinilai tor Kejari Sungai Penuh Rabu Kota Sungai Penuh, karena di- Kekomisi Kejaksaan Jamwas Terkait penyadapan, ber- menggembosi KPK. Dalam be- (12/9), Meminta Penjelasan ten- nilai keberpihakan pada Ko- Kejagung Dijakarta. (TIM) dasarkan draf ini, KPK diwa- berapa kesempatan, pimpinan jibkan meminta izin terlebih KPK berharap DPR tidak mer- OKNUM DISDIK KOTA SUNGAI PENUH ......................................................... dahulu ke pengadilan negeri. evisi UU KPK sebab kewenan- kenaikan pangkat sebesar tersebut. berkilah. Selain itu, Komisi III DPR pun gan yang ada pada KPK saat Rp.25.000,- per guru. Kepala Bidang Dinas Pen- Kepala Dinas Pendidikan ingin menghapus kewenangan ini sudah sempurna ( TIM) Menurut informasi, Dinas didikan Dasar, Hendripal, S. Pd Syahrial Thalib yang dihubun- Pendidikan membuka kesem- yang dihubungi via Hand- gi via handphone menyangkal, Ruhut : Mangkirnya Djoko ................................... patan kepada guru dari 85 SD phone mengatakan,” penguru- ”Tidak ada pungutan, tolong diingat langkah yang diambil Simulator SIM. Negeri dan Swasta yang ber- san PAK bukan bidang saya, yang melapor akan saya tin- KPK itu didukung oleh Terkait adanya pemeriksaan jumlah 1.500 guru untuk dan saya tidak mengetahui hal dak”, ujar Syahrial. masyarakat,” ujar Ruhut pada antara Polri dan KPK terhadap menaikkan pangkat/golongan tersebut, itu Bidang Sekretaris Sementara itu ketua LSM wartawan , Sabtu (29/9) penanganan kasus Simulator yang dibuka sejak senen (3/9) terutama Kasubag Umum, Forjan, Raflis dan LSM Topek- Ruhut menerangkan, KPK SIM, Ruhut mengatakan Kunjungan Wisman dan selasa (4/9). Beberapa or- ang guru yang meminta untuk Mardianus”, Ujar Hendripal. Sementara itu Mardianus, si, Syafriadi akan menindak lan- juti temuan ini kepada aparat tidak pernah main-main dalam menentukan seseorang sebagai masalah ini harus diselesaikan dengan baik oleh dua lembaga ke Sumut Meningkat dirahasiakan identitasnya ketika dikonfirmasi si media ini yang berwenang.”Ya, kami ber- tersangka. Sebab, kata dia, lem- penegak hukum ini. “Jangan menyebutkan, “Kami dipungut tidak membantah adanya dua akan melaporkan temuan ini baga super body tersebut sudah sampai ada kesalahpahaman Rp. 25.000,- per guru oleh staf pungutan,”Nanti saya cek ke- kepada inspektorat dan Waliko- pasti menemukan minimal dua secara terus menerus. KPK kan Medan News7 TIPIKOR Indonesia Dinas Pendidikan, dan Kepala pada staf saya, siapa yang ta, selanjutnya kepada aparat alat bukti sebelum menetapkan bermitra dengan Kepolisian,” Jumlah wisatawan mancanegara (wisman) yang berkunjung di Sekolah Rp.10.000,-“,ujar guru memungut”,ujar Mardianus hukum”,ujar Raflis. (SY) Djoko Susilo sebagai tersangka tuturnya. ( TIM ) Sumatera Utara melalui 3 (tiga) pintu masuk pada bulan Agustus 2012 mencapai 18.511 orang, mengalami peningkatan sebesar 1,30 persen PULUHAN WARTAWAN DESAK DINKES ..................................................... PDIP: Seskab Tak Etis ........................................ dibanding yang datang pada bulan Juli 2012 yang mencapai 18.273 orang. Demikian pula, jika dibandingkan dengan bulan yang sama tahun soknya langsung kita mediasi. (isteri Zulham Hasibuan) ad- Kesehatan yang mengharus- honan). nya adalah: Golkar 64 orang 2011, jumlah wisman pada bulan Agustus 2012 juga mengalami pen- Menurut keterangan pihak RS alah pasien Jampersal, maka kan rumah sakit mengelola lim- Dari 176 persetujuan itu, (36,36 persen); PDIP 32 orang ingkatan sebesar 13,64 persen. Wahyu, bayaran Rp 1 juta dipungut Rp 1 juta, bila pasien bah dan Amdal, Rohanna men- untuk pemeriksaan Bupati/ (18,18 persen); Partai Demokrat Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang di Sumatera dikenakan terhadap pasien umum sudah dikenakan Rp 2 gakui RS Wahyu belum men- Walikota sebanyak 103 izin 20 orang (11,36 persen); PPP Utara pada bulan Agustus 2012 mencapai rata-rata 34,97 persen, atau karena bukan merupakan juta’, Rohanna mengaku tidak erapkan itu. “Tapi tentang Am- (58,521 persen); Wakil Bupati/ 17 orang (3,97 persen); PKB 9 turun 6,18 poin dibanding TPK hotel berbintang bulan Juli 2012 yang pasien Jampersal. Maka, pihak tahu menahu hal itu. dal tidak hanya RS Wahyu, Wakil Walikota 31 izin (17,61 orang (5,11 persen); PAN 7 or- sebesar 41,14 persen. RS Wahyu menetapkan tarif “Kita tidak mendengar pen- rumah sakit lain juga banyak. persen); anggota MPR/DPR 24 ang (3,97 persen); PKS 4 or- Jumlah penumpang domestik yang berangkat dari Sumatera Utara umum. Sebab, si pasien juga jelasan itu dari RS Wahyu. Makanya kita sudah keluarkan izin (13,63 persen); Gubernur ang (2,27 persen). melalui Bandara Polonia Medan selama bulan Agustus 2012 mencapai tidak memiliki identitas apa- Yang mereka jelaskan adalah surat edaran untuk memenuhi 12 izin (6,81 persen); Wakil PBB 2 orang (1,14 persen); 267.601 orang, atau turun sebesar 2,01 persen jika dibandingkan den- apa,” terang Rohanna. yang saya sampaikan tadi. syarat itu,” kata Rohanna lagi. Gubernur 3 izin (1,70 persen); PNI Marhaen, PPD, PKPI, Par- gan jumlah penumpang domestik pada bulan Juli 2012 yang mencapai Namun, saat Raja, seorang Karena dia juga tidak ada Tetapi, data-data lengkap ter- anggota DPD 2 izin (1,13 pers- tai Aceh masing-masing 1 orang 273.084 orang. wartawan yang sempat di- mengkliem Jampersal atas iden- kait konfirmasi terbuka para war- en); dan Hakim MK 1 izin (0,56 (0,56 persen); Birokrat/TNI 6 or- Jumlah penumpang angkutan laut antarpulau (dalam negeri) yang tangkap polisi mempertanya- titas itu (isteri Zulham Hasi- tawan, Rohanna berjanji akan persen). ang (3,40 persen); independen/ berangkat pada bulan Agustus 2012 tercatat sebanyak 10.897 orang, kan hasil konfirmasi mereka ke buan),” jawab Rohanna. menyampaikannya esok hari Adapun menurut latar be- non partai 8 orang (4,54 persen); mengalami peningkatan sebesar 11,38 persen bila dibandingkan bulan RS Wahyu yang saat itu Berkaitan dengan izin Am- melalui perwakilan organisasi lakang pejabat negara yang di- dan gabungan partai 3 orang sebelumnya yaitu sebanyak 9.784 orang.(Jasli ) menyebut ‘karena pasien itu dal sesuai peraturan Menteri Forwakes Sumut. ( M. Sayafii) mohonkan izin pemeriksaan- (1,70 persen). (TIM) Perwakilan/Biro & Wartawan Reporter Medan: Ramli Siregar, Mhd. Taufik, Juhni Laili Harahap. M. Syafii Harahap, Agusalim Sitepu, Safari, Kahari Dharma Yusar, Syarifuddin, Debi Irawan Tanjung, Rian Aslim, Mandrax, Indra wicaktan Hsb, Fahrul Azmi.Jasli SH.Ka.Perwakilan Prop. BENGKULU:Wahab Makmur Lubis Wartawan: M. Martanis, Jasi Saniati, Andi Afrizal,Zetriansyah,Sam Sumarni, Sakiri M, Nopi Arnadi, Adi Afria Yahya. Ka. Perwakilan Prop. SUMBAGSEL:Drs Muzani Ilyasa Wartawan : Drs. Rusdi Ka. Biro Okut: Wayan Suwile Ka.Biro Muba: Elhot Sitorus. Waka.Biro: Usman Rikat Wartawan: Leo Amancik, Aan Usman, Amancik Ka.Perwakilan Prop.JAMBI: Zainuddin, Wartawan : Baharudin DA, Dondi, Pahmita, Sapriadi, H. Ruslan Wartawan Sungai Penuh Kerinci: Joni satria. Ka. Perwakilan Prop. KEPRI: M. Yusuf. Ka. Perwakilan Prop. Sumatera Barat : Jhoni Padang. Ka.Perwakilan Prop. NANGROE ACEH DARUSALAM (NAD) J. Situmorang Ka. Perwakilan Prop. RIAU: Ka.Biro Rokan Hilir : Roy Andres Marpaung Wartawan: Rival Sanjaya Nasution. Ka.Biro Tebing Tinggi: Yahrizal Wartawan: Sunan Rahmat, M Erwan, Arbain, Darwin Purba.Ka.Biro Dairi: Hartono Capah Ka.Biro Deli Serdang: Samsuri Ka.Biro Pematang Siantar: Wiwik Juliaty. Wartawan : Irwan Purba, Sapian, Herdi Widodo Sinaga Ka.Biro Simalungun: Dedi Pribadi Wartawan: Agus Saputra. Ka. Biro Tapsel: , Wartawan : Ali Bahri Pohan. Ka. Biro Tapanuli Utara : Tumbur Gultom KaBiro Tapteng : Eliyasman Zebua Wartawan :Ely Damai Zendrato, Yaman Syukur Laoli. Kabiro Madina: Pangeran Gultom Ka. Biro Padang Sidempuan: Dorandus. L. Tobing, Wartawan : Kosim Siregar, Elyasman Zebua, Ka. Biro Asahan : Agus Tua Pangabean. Wartawan : Kurniadi Ka. Biro Tanjung Balai: Solahuddin Sinaga. M. Yunus, Wartawan : Ibrahim Siahaan. Ka. Biro Batubara: Khairuddin Wartawan: Sofyan, Jefrizal Amnil SE, Rusli, Ariandi SH, Ibrahim, Bastian Ka. Biro Serdang Bedagai: Sutrisno Ka. Biro Langkat: Ismail Gunawan Ka. Biro Labusel: Sholawat Lubis Wartawan: Jhon Piter Siahaan, Supri Lubis, Hasbulah daulay, john piter siahaan, Supri lubis, M. Syafril Lubis Dalimunte,Fauzi Ritonga,Andi Syahputra, Akhiruddin Lubis. Ka. Biro Labura : Icu Iskandar Tanjung
  • 3. 3 Halaman News7 Medan Edisi : 002 Tahun ke 1 Kamis, 4 Oktober 2012 - 10 Oktober 2012 Bongkar Semua Bangunan Rekor Terbanyak, Calhaj Resti Bermasalah di Kota Medan MEDAN News7 TIPIKOR Indonesia sebab sesuai Peraturan Daer- gas dalam menerapkan aturan. Terkait bangunan yang ter- Kloter 04 Capai 315 Orang Ketua Komisi D Dewan Perwakilan Rakyat ah (Perda) No 9 tahun 2002, setiap bangunan harus memil- “Tidak perlu ada yang di- takuti, demi menegakkan atu- letak di Jalan Patimura simpang Jalan Mongonsidi yang Medan News7 TIPIKOR Indonesia Daerah (DPRD) Medan Muslim Maksum Yusuf iki IMB, jika tidak, berarti ran, bongkar semua bangunan diguga tidak memiliki IMB, dan menyelahi aturan, konsek- bermasalah, sebab tindakan dibangun diatas jalur hijau, Jamaah calhaj Kloter 04/MES gabungan calhaj asal Medan, LC secara tegas meminta kepada Dinas Tata wensinya harus dibongkar. pengembang yang tidak me- bahkan bangunan tiga lantai Tapsel dan Padanglawas masih memegang rekor memiliki calhaj resiko tinggi (resti) terbanyak sejak pemberangkatan calhaj kloter Ruang dan Tata Bangunan (TRTB) Medan untuk “Untuk itu kita minta kepa- menuhi aturan jelas telah tersebut disebut-sebut diban- semua bangunan bermasalah di Kota Medan. da Dinas TRTB Medan punya merugikan Pemerintah Kota gun atas tanah milik pemerin- 01/MES 21 September 2012 sampai Kloter 09/MES 30 September sikap tegas, bongkar semua (Pemko) Medan itu tah, Muslim mengatakan akan 2012. “Tidak ada kata kompromi, Surat Izin Mendirikan Ban- bangunan yang menyalahi sendiri,”ungkap Muslim. ` menindaklanjutinya. Jamaah calhaj berstatus resti karena faktor usia lanjut pada semua bangunan bermasalah gunan (SIMB), melanggar aturan, tidak perduli siapa Memang Muslim tidak me- “Kita akan tindak lanjuti in- kloter 04/MES mencapai 69,69 persen atau 315 orang dari 451 harus ditertibkan,”ujar Muslim roilend, atau IMB menyimpang oknum dibelakangnya,” tegas nampik kalau Dinas TRTB fomasi tersebut dengan men- calhaj. saat dihubungi wartawan, dari ketentuan, bahkan ada Muslim. Medan juga telah bekerja gundang para pihak, diant- Dari faktor penyakit, total 315 calhaj kloter 04/MES menderi- Minggu (29/09/2012). bangunan yang dibangun di- Dinas TRTB Medan lanjut dalam menertibkan bangunan- aranya Dinas TRTB Medan, ta 547 jenis penyakit. Jumlahnya terlihat begitu besar, karena Sebab lanjut Muslim sam- atas jalau hijau. Penasehan Fraksi Partai bangunan bermasalah di Kota dan pihak pengembang itu setiap calhaj resti disamping berstatus “USILA” (Usia Lanjut pai saat ini cukup banyak ban- Terhadap bangunan yang Keadilan Sejahtera (F-PKS) Medan, namun masih banyak sendiri,”ungkap Ketua Komi- gunan yang menyalahi tidak memiliki IMB, kata Mus- yang terpilih dari Daerah Pe- juga bangunan yang lolos dari si D DPRD Medan tersebut. Usia) tapi juga memiliki beberapa jenis penyakit bawaan. Misal- aturan,seperti tidak memiliki lim jalas menyalahi aturan, milihan (Dapil) V ini, harus te- tindakan. (Juhni Laili Hrp) nya dia menderita diabetes, juga berpenyakit jantung sakit otot dan tulang, dll. “Ada calhaj yang membawa tujuh macam penyakit”, kata Nurul, petugas bidang kesehatan Poliklinik Haji di Ahmed, Ming- Dua Wartawan Medan Dibebaskan Tanpa Syarat gu (30/9/2012). Medan, News7 TIPIKOR Indonesia sikap kepolisian yang tidak melanjutkan laporan mas- Jamaah calhaj kloter 03/MES menduduki tempat kedua den- Dua wartawan, Zulham melakukan penahanan ter- yarakat. Jika memang dalam gan jumlah calhaj resti 63,56 persen atau 282 orang dari 448 (Metro 24 Jam) dan Reza Hi- hadap pemilik RS Wahyu, atas proses ini mereka (kedua war- calhaj, tempat ketiga kloter 02/MES, restinya 56,03 atau 25 or- dayat (Top Kota) yang sem- dugaan penipuan dan pengge- tawan) tidak terbukti maka ada ang dari 446 calhaj. pat ditahan di Mapolresta lapan terhadap pasien peng- praperadilan,”ujarnya. Kloter yang paling sedikit memiliki jamaah calhaj resti adalah Medan sejak Kamis sore (27/ guna Jampersal yang dilapor- Dia juga mengatakan, ada 9) sekitar pukul 17.00 WIB, atas kan sejak Agustus lalu. aturan hukum yang berlaku jamaah calhaj asal Medan yang tergabung dalam kloter 08/MES. tuduhan pemerasan senilai Bahkan Iksan juga menye- untuk membebaskan kedua Jamaah resti dari segi usia hanya 195 orang dari 454 orang den- Rp25 Juta, akhirnya dibebas- salkan pihak kepolisian yang wartawan yang ditahan.”Tak gan jumlah penyakit 253 jenis. kan tanpa syarat. Pembebasan tidak mengusut tuntas terkait mungkin kita bebaskan begitu Ragam penyakit yang diderita calhaj, terbanyak sistem sirku- tanpa sayarat dilakukan petu- izin RS Wahyu yang selama ini saja. Kita mengikuti aturan lasi, seperti hipertensi, darah rendah, jantung. Banyak juga cal- gas kepolisian, tak lama setelah hanya memiliki izin operasi se- hukum yang berlaku. Jika saya haj usia lanjut yang menderita sakit otot dan tulang sehingga ratusan wartawan dari berbagai bagai klinik. salah maka saya siap dicopot,” pada tingkat kronis harus memakai kursi roda.(M. Syafii) media di Kota Medan melaku- “Kenapa laporan pemerasan ucapnya mengakhiri. kan aksi solidaritas di Mapol- terhadap pasien jampersal atas Setelah terjadi dialog beber- resta Medan, Sabtu siang (29/ nama Zulham Hasibuan di apa saat, akhirnya kedua war- 9) sekitar pukul 11.30 WIB Polsek Percut Sei Tuan sejak tawan dibebaskan.Zulham Dalam aksi tersebut, ratu- Agustus lalu tidak juga ada tin- dalam kesempatan itu mem- san wartawan menuntut pem- dak lanjutnya. Sementara adu- berikan apresiasi tinggi atas bebasan kedua wartawan yang an pihak RS Wahyu terkait adan- kepedulian wartawan lain ditahan tanpa adanya bukti ya upaya pemerasan, langsung dalam memperjuangkan kebe- kuat terkait dugaan pemerasan ditanggapi dan justru mena- naran.”Hari ini kebenaran te- yang dituduhkan oleh pihak ngkap wartawan yang ingin lah terungkap. Kita tidak mau RS Wahyu. “Selain tidak melaksanakan peliputan. Ada kebebasan pers dikangkangi didukung bukti kuat adanya apa ini?,”tegas Iksan dalam oleh kepentingan orang-orang tanda tangan yang dibubuh- orasinya. beduit,”ujar Zulham sembari kan dalam perdamaian. Kedua Menyikapi hal itu Kasat meninggalkan Kantor Polres- rekan kami (Reza dan Zulham) Reskrim Polresta, Kompol M ta Medan didampingi ratusan saat itu diminta datang hanya Yoris Marzuki Sik, mengaku wartawan lainnya, untuk menyaksikan perdama- penangkapan yang dilakukan Hanya saja beberapa saat ian. Kenapa justru mereka yang anggotanya sesuai dengan pasca pembebasan, keduanya antara pihak RS Wahyu dan orannya masing-masing den- ditangkap,”ujar Iksan salah- prosedural yang berlaku serta diharuskan kembali lagi ke Pol- LSM Pakar.Dalam kesempatan gan sejumlah syarat lain dan satu anggota aksi. adanya laporan pemerasaan resta dan dimintai kesaksian- itu, akhirnya LSM Pakar dan kasus tersebut dianggap sele- Iksan juga menyesalkan dari RS Wahyu.”Kita hanya nya dalam proses perdamaian RS Wahyu siap mencabut lap- sai. (M Taufik ) Sakit, Seorang Calhaj Asal Gerakan Sumut Memilih Segera Dicanangkan Padangsidimpuan Gagal Berangkat Medan, News7 TIPIKOR Indaonesia Sejumlah akademisi dan ak- Sumatera Utara tahun 2013,” kata Guru Besar IAIN Sumat- waktu lima tahun terakhir ang- ka partisipasi pemilih di Sumut “Masalah angka partisipa- si pemilih yang rendah dan memilih pempimpin. Oleh karena itu, pihaknya Medan News7 TIPIKOR Indonesia tivis dari berbagai komponen era Utara (Sumut) Prof Dr H rata-rata di bawah 60 persen. ditambah lagi dengan bany- mengajak segenap elemen Seorang wanita Calhaj asal Padangsidimpuan gagal dib- masyarakat independen lain- Syahrin Harahap, MA di Med- Fenomena partisipasi poli- aknya pemilih yang golpot masyarakat agar ikut berperan erangkatkan ke tanah suci untuk menunaikan ibadah haji pada nya segera mencanangkan an, Minggu 30/9. tik yang tergolong rendah, atau golongan putih pada aktif mendukung gerakan musim haji 1433 H/2012 M.Seyogianya ia bergabung dengan gerakan “Sumut memilih” un- Ia menjelaskan gagasan kata dia, hanya akan menjadi- pilkada tidak boleh dibiarkan “Sumut memilih”. jamaah calhaj Kloter 10/MES seluruhnya asal Kota Padangsi- tuk meningkatkan kesadaran mencanangkan gerakan kan pilkada sekadar pesta berlarut, karena bisa mempen- Data yang diumumkan Pe- dimpuan yang tiba di Ahmed, Minggu pagi lebih kurang pukul dan partisipasi aktif “Sumut memilih” dilatarbela- demokrasi untuk mengantar- garuhi legitimasi dari pe- merintah Provinsi Sumut baru- 09.30 WIB. masyarakat pada Pilkada kangi beberapa hal, di antaran- kan tokoh tertentu. menang pilkada itu sendiri,” baru ini menyebutkan, jumlah “Calhaj ini sedang dirawat secara intensif di RS Padangsi- Sumatera Utara 2013. ya setelah mencermati angka Padahal, lanjut Syahrin, ujarnya. penduduk potensial pemilih dimpuan karena menderita kanker”, kata Kakankemenag Padang- “Melalui gerakan ini kami partisipasi pemilih yang ter- Pemilu Legislatif maupun pilka- Ia mengingatkan Indonesia untuk pilkada 2013 sebanyak sidimpuan Drs. H. Efri Hamdan kepada wartawandi Ahmed, ingin memberi pencerahan ke- golong rendah pada beberapa da merupakan sarana atau me- menganut sistem demokrasi 11.300.526 jiwa atau sekitar 70 Minggu (30/09/2012) pada masyarakat tentang pent- pilkada bupati dan wali kota di kanisme untuk menyalurkan dimana partisipasi masyarakat persen dari penduduk daerah Jamaah Calhaj Padangsidimpuan 504 orang, seorang gagal ingnya menggunakan hak pil- provinsi itu. kepentingan publik secara sangat penting dalam men- itu berangkat ke tanah suci dan selebihnya akan diberangkatkan ih pada pemilihan Gubernur Menurut dia, selama kurun nyata. gawal berbagai kebijakan dan ( M. Syafii) pada Kloter berikutnya. Biaya angkutan sebanyak tiga belas bus ditambah makan siang ditanggung oleh Pemko Padangsidimpuan.(Indra) Sepeda Santai Meriahkan Kasdam I/BB Brigjen TNI I Gede Sumertha KY PSC MSC, HUT TNI di Medan Medan, News7 TIPIKOR Indonesia Sekitar 2.000 aparatur pemerintah lintas instansi mengikuti Lepas pemberangkatan 108 orang jama’ah Calon Haji KBIH kegiatan sepeda santai sebagai rangkaian peringatan Hari Ul- Medan, News7 TI{PIKOR Indonesia kit Barisan Makodam I/BB jadi harapan dan keinginan memberi kontribusi bagi pada para jamaah calon haji ang Tahun Tentara Nasional Indonesia ke-67 di Medan, Ming- Kasdam I/BB Brigjen TNI I jalan Gatot Subroto Km 7,5 segenap umat Islam yang pengembangan kualiatas SDM agar senantiasa memantapkan gu.30/9 Gede Sumertha KY PSC MSC, Medan, Sabtu (29/9). mendapat kesempatan menun- dan harmonisasi sosial. iman, meluruskan niat dan pimpin acara pelepasan pem- Pangdam I/BB Mayjen TNI aikan ibadah haji. Sebagai in- “Ada tiga kontribusi ibadah melaksanakan dengan penuh Kegiatan sepeda santai itu diikuti Pangdam I Bukit Barisan berangkatan 108 orang Lodewijk F. Paulus dalam dikator seseorang menjadi haji haji bagi peningkatan SDM keikhlasan sesuai syariat Islam, Mayjen TNI Lodewijk F Paulus, Pelaksana Tugas Gubernur jama’ah Calon Haji KBIH (Kel- amanatnya yang dibacakan yang mabrur. Untuk itu Ibadah dan harmonisasi sosial: Ibadah sehingga senantiasa mendap- Sumut Gatot Pujo Nugroho, Pangkosekhanudnas III Medan ompok Bimbingan Ibadah Haji) Kasdam I/BB mengatakan, se- haji tidak saja bersifat ritual haji memupuk keimanan dan ket- at ridho Allah SWT. Marsma TNI Yuyu Sutisna, Wadanlantamal I Belawan Kolonel Kodam I/BB Kloter 9 embarkasi tiap jamaah haji mendambakan sebagai bukti ketaatan Muslim aqwaan sehingga seorang yang “Pedomani dan patuhi se- Mar Yuniar Lutfi. Polonia Medan, di Ruang Bu- haji yang mabrur. Hal ini men- pada Tuhannya, tetapi dapat telah menunaikan ibadah haji di- gala peraturan atau ketentuan Kegiatan sepeda santai tersebut menempuh jarak sekitar 15 harapkan dapat menjadi warga yang sebagai jamaah mempu- km yang dimulai dari lapangan Lanud Medan, melintasi Jalan negara yang baik dan saleh, tidak nyai status yang sama sebagai Sudirman, Jalan Diponegoro, Jalan Raden Saleh, Jalan Putri Hi- hanya saleh, secara individual na- hamba Allah SWT, oleh sebab jau, Jalan Gatot Subroto, dan berakhir di Makodam I Bukit Bar- mun juga saleh secara sosial. itu tinggalkan segala atribut isan. Ibadah haji memberikan kontribu- duniawi baik pangkat, jabatan Menurut Pangdam, kegiatan sepeda santai sebagai rangka- si bagi tumbuhnya komitmen dan maupun status sosial, cipta- kesadaran pluralitas dan multikul- kan rasa kebersamaan, tanam- ian peringatan HUT TNI ke-67 tersebut memiliki makna yang turalisme sebab sewaktu melak- kan loyalitas kepada para pem- cukup banyak. sanakan ibadah haji akan bertemu, bimbing, tumbuhkan sikap sal- Di satu sisi, kegiatan berbentuk olahraga tersebut dimaksud- bergaul dengan jamah haji dari ber- ing menghormati dan meng- kan untuk semakin memupuk soliditas dan solidaritas unsur TNI bagai negara yang berbeda etnis hargai sesama jamaah. Jaga dengan berbagai elemen masyarakat lainnya di Sumut. dan kultur. Kontribusi ini akan harkat dan martabat jamaah Tujuan tersebut sesuai dengan thema HUT TNI ke-67 yakni memberi dampak positif bagi ke- sebagai duta bangsa di tengah landasan profesionalisme, semangat juang, dan soliditas TNI hidupan dan kohesi sosial pergaulan dunia. Jaga dan pe- bersama segenap komponen siap menjaga kedaulatan dan keu- kita”,ujarnya. lihara kesehatan serta ketaha- tuhan wilayah NKRI. Lebih lanjut Kasdam I/BB nan fisik sehingga seluruh “Keterlibatan semua dalam kegiatan bukti kita solid,” katan- menyampaikan, para jamaah rangkaian kegiatan ibadah haji calon haji harus dapat menye- akan dapat di ikuti dengan baik ya. suaikan diri dan mematuhi se- dan lanca”,tambahnya. Di sisi lain, kata Pangdam, kegiatan sepeda santai tersebut gala ketentuan yang berlaku di Hadir dalam acara tersebut juga dimaksudkan untuk mendukung program pemerintah dalam negara setempat, hindari per- Sahli Pangdam Bidang Mana- hemat energi. masalahan/konflik yang tidak jemen dan Sishanneg Kolonel Untuk realisasi jangka panjang, pihaknya akan mengombi- perlu di antara sesama jamaah Czi R.Baja Bungaran, Para Ka- nasikan kegiatan hemat energi itu dengan program Pemkot Med- haji. Dalam rangka menduku- balakdam I/BB, Waaspers an, diantaranya “car free day” atau hari bebas kendaraan ber- ng kelancaran dan suksesnya Kasdam I/BB dan para undan- Kasdam I/BB Brigjen TNI I Gede Sumertha KY PSC MSC, pimpin acara pelepasan pemberangkatan 108 orang motor ( Smanuddin) jama’ah Calon Haji KBIH (Kelompok Bimbingan Ibadah Haji) Kodam I/BB Kloter 9 embarkasi Polonia Medan pelaksanaan ibadah haji. Ke- gan lainnya.(M. Taufik)