SlideShare a Scribd company logo
PENGAPLIKASIAN DAN IMPLEMENTASI
KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SIKLUS
PRODUKSI PADA PT SEJAHTERAH ABADI
Dosen Pengampu :
Yananto Mihadi Putra, S.E., M.Si
Disusun Oleh :
Diah Priantika ( 43218010180 )
Program Studi Akuntansi S1
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Mercu Buana
Jakarta
2021
ABSTRAK
Menurut Soeherman (2010:7) database merupakan teknologi paling efisien di dalam
mengelola data. Database diartikan sebagai kumpulan data (dalam bentuk file) yang
dikelompokkan dan dikelola, biasanya dalam sebuah integrasi dan terpusat atau sering
dikenal sebagai Database Manajement System (DBMS). DBMS adalah program yang
mengelola dan mengendalikan data dan program aplikasi (Krismiaji, 2005:115).
Database memiliki hierarki yang sering disebut hierarki database. Satuan terkecil
database disebut Field (cell), dimana kumpulan field akan membentuk sebuah record
(row), kumpulan record membentuk file (table). Sedangkan menurut Romney dan
Stembert (2006:95) database adalah suatu gabungan file yang saling berhubungan dan
dikoordinasi secara terpusat. Sistem database memisahkan tampilan fisikdan logis data.
Tampilan fisik menunjukkan bagaimana dan dimana data secara fisik diatur dan
disimpan dalam disk, tape, CD-ROM, atau media lainnya. Tampilan logis adalah
bagaimana pemakai secara konseptual mengatur dan memahami data sebagai contoh
seorang manajer penjualan mengkonseptualisasikan seluruh informasi mengenai para
pelanggan yang penyimpanannya dalam bentuk tabel.
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Prosesdan peran pengaplikasian dan implementasi konsep basis data berelasi pada
sistem siklus produksi sangatlah berperan penting untuk meningkatkan keunggulan
perusahaan termasuk bagian produksi. Selain itu dengan adanya konsep basis data
berelasi dapat memberikan indikasi mengenai bagaimana suatu informasi semua
produksi dan perolehan aktiva tetap diotorisasi dengan baik, persediaan barang dalam
proses dan aktiva tetap dijaga keamanannya, dan Semua transaksi siklus produksi
yang valid dan sah akan dicatat dan dapat diambil sebagai informasi dengan cepat.
Dengan adanya implementasi konsep basis data berelasi pada sistem siklus produksi
maka akan membantu menghasilkan informasi biaya yang tepat dan waktu kerja yang
jelas untuk dijadikan masukan bagi pembuat keputusan dalam perancanaan produk
atau jasa yang dihasilkan secara cepat (efektif dan efisien) dan lainnya. Selain itu,
dengan adanya konsep basis data relasi juga dapat dijadikan sebagai alat
pemeliharaan integritas data perusahaan siklus produksi, serta sebagai sarana
penyedia informasi yang fleksibel.
Pada dasarnya penerapan basis data berelasi pada sistem siklus produksi
ini memudahkan perusahaan dan memberikan kecepatan dalam pengambilan
kembali data serta dasar dalam menyediakan informasi terkait produksi, selain itu
yang menyebabkan pentingnya suatu basis data berelasi pada sistem siklus produksi
dalam perusahaan ialah basis data berelasi dapat menentukan kualitas informasi yang
cepat, akurat, dan relevan, sehingga infromasi yang disajikan tidak basi atau
ketinggalan, basis data relasi juga dapat mengatasi kerangkapan data (redundancy
data), menghindari terjadinya inkonsistensi data, mengatasi kesulitan dalam
mengakses data, dan juga melakukan perlindungan dan pengamanan data, serta
dengan basisdata relasi juga dapat menyederhanakan interaksi antara pengguna
dengan sistemnya dan database agar dapat mempresentasikan pandangan yang
berbeda kepada para pengguna, programmer dan administratornya.
Dalam proses pencatatan produksi yang dilakukan secaraterkomputerisasi dengan
konsep basis data berelasi ini memerlukan database yang baik. Database ini nantinya
digunakan untuk menyimpan semua data yang berkaitan dengan proses transaksi
yang dilakukan perusahaan agar dapat menghasilkan informasi yang baik dan
berguna untuk pengelolaan perusahaan itu sendiri. Dengan demikian, sebuah
database relasional atau berelasi ini dirancang untuk memiliki keterkaitan antar
tabelnya, menyesuaikan dengan program atau analisa sistem yang dirancang
sehingga akan memudahkan pekerjaan khususnya di dalam siklus produksi sebuah
perusahaan.
Perbedaan kondisi saat perusahaan sebelum dan sesudah menggunakan
mekanisme konsep basis data berelasi pada sistem siklus poduksi yaitu pada
kemudahan akses yang digunakan oleh user, dengan menggunakan konsep basis data
berleasi user (pengguna) suatu sistem dapat lebih mudah menggunakan dan
mengakses sistem tersebut karena lebih terintergrasi atau terotorisasi dengan baik.
B. Rumusan Masalah
1. Apa yang dimaksud dengan siklus produksi?
2. Bagaimana aktivitas dari siklus produksi?
3. Bagaimana pengendalian siklus produksi?
4. Apa yang dimaksud dengan database dan database relasional?
5. Bagaimana implementasi konsep basis data relasional siklus produksi PT
Sejahterah Abadi?
C. Tujuan Penulisan
1. Mengetahui pengertian siklus produksi
2. Mengetahui aktivitas yang terjadi di siklus produksi
3. Mengetahui pengendalian pada siklus produksi
4. Mengetahui pengertian dari database dan database relasional
5. Mengetahui implementasi konsep basis data relasional siklus produksi PT
Sejahterah Abadi
Literatur Teori
Pangkalan data atau basis data (database) adalah kumpulan informasi yang
disimpan di dalam komputer secara sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan
suatu program komputer untuk memperoleh informasi dari basis data tersebut.
Perangkat lunak yang digunakan untuk mengelola dan memanggil kueri (query) basis
data disebut sistem manajemen basis data (database management system, DBMS).
Sistem basis data dipelajari dalam ilmu informasi.
Basis data atau database, berasal dari kata basis dan data, adapun pengertian dari
kedua pengertian tersebut adalah sebagai berikut :
- Basis : dapat diartikan sebagai markas atau gudang, tempat bersarang atau
berkumpul.
- Data : representasi fakta dunia nyata yang mewakili suatu objek seperti manusia
(pegawai, siswa, pembeli, pelanggan), barang, hewan peristiwa, konsep, keadaan,
dan sebagainya yang direkam dalam bentuk angka, huruf, simbol, teks, gambar,
bunyi, atau kombinasinya.
Dari kedua pengertian tersebut, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa pengertian
dari basis data adalah kumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara
sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk
memperoleh informasi dari basis data tersebut. Database berfungsi untuk
menampung atau menyimpan data – data, dimana masing – masing data yang ada
pada table atau file tersebut saling berhubungan dengan satu sama lainnya. Basis data
telah digunakan pada hampir seluruh area dimana komputer digunakan, termasuk
bisnis, teknik, kesehatan, hukum, pendidikan dan sebagainya. Tujuan basis data pada
suatu perusahaan pada dasarnya adalah kemudahan dan kecepatan dalam
pengambilan kembali data.
Basis data (database) merupakan suatu kumpulan data yang disusun dalam bentuk
tabel-tabel yang saling berkaitan maupun berdiri sendiri dan disimpan secara
bersama-sama pada suatu media. Basis data dapat digunakan oleh satu atau lebih
program aplikasi secara optimal, data disimpan tanpa mengalami ketergantungan
pada program yang akan menggunakannya.
Ilmu yang mempelajari tentang konsep Database Relasional disebut Database
Relational System. Database relasional System merupakan konsep yang muncul setelah
adanya konsep database pendahulunya yaitu network database dan hierarchycal
database. Dalam jenis database relasional ini, ada penggambaran yang jelas tentang
hubungan suatu tabel dengan tabel yang lain bisa dilakukan, hubungan ini digambarkan
dengan garis solid yang menghubungkan antara satu field name di tabel yang satu,
dengan satu fieldname di tabel yang lain. Misalnya fieldname pasien di tabel pasien
dengan fieldname pasien di tabel diagnose pasien, yang saling terhubung karena
adanaya kesamaan dalam fungsi dan entitas dari objek yang dimaksud. Dengan
demikian, sebuah database relasional ini dirancang untuk memiliki keterkaitan antar
tabelnya, menyesuaikan dengan program atau analisa sistem yang dirancang.
Siklus produksi memberikan informasi kepada siklus pendapatan tentang produk apa
saja yang telah selesai dibuat dan jumlah produk yang tersedia untuk dijual. Informasi
tentang bahan baku dikirim ke siklus pembelian dalam bentuk surat permintaan
pembelian , sebaliknya siklus pembelian juga memberikan informasi tentang bahan
baku yang dibeli dan pengeluaran lain yang terhasuk dalam overhead pabrik. Informasi
tentang kebutuhan tenaga kerja dikirimkan ke system manajemen sumber daya
manusia/penggajian yang nantinya akan memberikan data tentang tersedianya
tenaga kerja dan biayanya. Informasi tentang harga pokok produksi dikirimkan ke
siklus buku besar dan pelaporan.
PEMBAHASAN
1. Pengertian Siklus Produksi
Siklus Produksi adalah serangkaian aktifitas bisnis dan kegiatan pengolahan data
yang berkaitan dengan proses pembuatan produk dan terjadi secara terus-menerus.
Keberadaan system informasi akuntansi sangat penting dalam siklus produksi,
dengan system informasi akuntansi membantu menghasilkan informasi biaya yang
tepat dan waktu kerja yang jelas untuk dijadikan masukan bagi pembuat keputusan
dalam perancanaan produk atau jasa yang dihasilkan, berapa harga produk tersebut,
dan bagaimana perencanaan penyerapan dan alokasi sumber daya yang diperlukan,
dan yang sangat penting adalah bagaimana merencanakan dan mengendalikan biaya
produksiserta evaluasi kinerja terhadap produktifitas yang dihasikan.
Peran Sisten Informasi Akuntansi dalam Siklus Produksi
Bauran produk, produk apa yang ingin diproduksi.
Penetapan harga produk, berapa harga pokok produksi sampai produk selesai
diproduksi.
Alokasi dan perencanaan sumber daya, apakah kita akan membeli produk lalu
dijual atau membuat/memproduksi sendiri lalu dijual.
Manajemen biaya, merencanakan/mengalokasikan biaya biaya yang timbul.
Tujuan dari siklus produksi adalah mengotorisasi semua produksi dan perolehan
aktiva tetap dengan baik, menjaga persediaan barang dalam proses dan aktiva tetap,
mencatat siklus produksi yang valid dan sah, mencatat siklus produksi secara akurat
dan melakukan setiap aktivitas siklus produksi secara efisien dan efektif.
2. Aktivitas yang Terjadi Pada Siklus Produksi
1. Perancangan Produk
Tujuan aktivitas ini adalah untuk merancang sebuah produk yang memenugi
permintaan dalam hal kualitas, ketahanan, dan fungsi, dan secara simultan
meminimalkan biaya produksi.
2. Perencanaan dan Penjadwalan
Tujuan dari langkah ini adalah mengembangkan rencana produksi yang cukup
efisien untuk memenuhi pesanan yang ada dan mengantisipasi permintaan
jangka pendek tanpa menimbulkan kelebihan persediaan barang jadi.
Terdapat dua metode perencanaan produksi yang umum digunakan adalah
Perencanaan sumber daya produksi (manufacturing resource planning = MRP-II)
dan Sistem produksi Just-in-time (JIT). Peran akuntan dalam aktivitas ini
memastikan bahwa SIA mengumpulkan dan melaporkan biaya secara konsisten
dengan teknik perencanaan produksi perusahaan. Para akuntan juga membantu
perusahaan memilih antara MRP-II atau JIT untuk melihat manakah yang lebih
tepat untuk perencanaan dan penjadwalan produksi perusahaan.
3. Operasi Produksi
Langkah ketiga dalam siklus produksi adalah produksi aktual dari produk. Cara
aktifitas ini dicapai sangat berbeda dengan di berbagai perusahan. Perbedaan
tersebut berdasarkan jenis produk yang diproduksi dan tingkat otomatisasi yang
digunakan digunakan dalam proses produksi. Hal ini Berkaitan dengan TI yang
dipakai.
Computer-Integrated Manufacturing (CIM) adalah penggunaan berbagai bentuk
TI dalam proses produksi, seperti robot dan mesin yang dikendalikan oleh
kompute, untuk mengurangi biaya produksi. Setiap perusahaan membutuhkan
data mengenai 4 segi berikut ini dari operasi produksinya :
a. Bahan baku yang digunakan
b. Jam tenaga kerja yang digunakan
c. Operasi mesin yang dilakukan
d. Serta biaya overhead produksi lainnya yang terjadi
4. Akuntansi Biaya
Terdapat tiga tujuan dasar system akuntansi biaya, yaitu :
a. Untuk memberikan informasi untuk perencanaan, pengendalian, dan penilaian
kinerja dari operasi produksi. SIA didesain untuk mengumpulkan data real-
time mengenai kinerja aktivitas produksi agar pihak manajemen dapat
membuat keputusan tepat waktu.
b. Memberikan data biaya yang akurat mengenai produk untuk digunakan dalam
menetapkan harga serta keputusan bauran produk. SIA mengumpulkan biaya
berdasarkan berbagai kategori dan kemudian membebankan biaya tersebut ke
produk & unit organisasi tertentu .
c. Mengumpulkan dan memproses informasi yang digunakan untuk menghitung
persediaan serta nilaiharga pokok penjualan yang muncul di laporan keuangan
perusahaan.
Sebagaian besar perusahaan menggunakan perhitungan biaya pesanan dan proses
untuk membebankan biaya produksi. Perhitungan biaya pesanan membebankan
biaya ke batch produksi tertentu, atau pekerjaan tertentu dan digunakan ketika
produk atau jasa yang dijual terdiri dari bagian-bagian yang dapat di identifikasikan
secara terpisah.
Sebaliknya, Perhitungan biaya prosesmembebankan biaya ke setiap proses, dan
kemudian menghitung biaya rata-rata untuk semua unit yang diproduksi. Digunakan
ketika produk atau jasa yang hampir sama diproduksi dalam jumlah massal dan unit
terpisah tidak dapat dengan mudah diidentifikasi. Pilihan perhitungan biaya
berdasarkan pesanan atau proses hanya mempengaruhi metode yang digunakan
untuk membebankan biaya-biaya tersebut ke produk, bukan pada metode
pengumpulan data.
3. Pengendalian Pada Siklus Produksi
Fungsi dari SIA dirancang dengan baik adalah untuk memberikan pengendalian
yang cukup untuk memastikan bahwa tujuan-tujuan tersebut terpenuhi :
1. Semua produksi dan perolehan aktiva tetap diotorisasi dengan baik.
2. Persediaan barang dalam proses dan aktiva tetap dijaga keamanannya.
3. Semua transaksi siklus produksi yang valid dan sah akan dicatat.
Ancaman-ancaman jika tidak dilakukan pengendalian terhadap siklus produksi:
1. Transaksi yang tidak diotorisasi
2. Pencurian atau pengrusakan persediaan dan aktiva tetap
3. Kesalahan pencatatan dan posting
4. Kehilangan data
5. Masalah tidak efisien dan pengendalian kualitas
Prosedur pengendalian itu terhadap siklus produksi :
1. Ramalan penjualan yang akurat dan catatan persediaan
2. Otorisasi produksi
3. Larangan akses ke program perencanaan produksi dan ke dokumen pesanan
produksi yang kosong
4. Tinjauan dan persetujuan biaya aktiva modal
4. Pengertian Database dan Database Relasional
Database Relasional
Basis data atau disebut juga database, terdiri dari dua penggalan kata yaitu data
dan base, yang artinya berbasiskan pada data, tetapi secara konseptual, database
diartikan sebuah koleksi atau kumpulan data-data yang saling berhubungan
(relation), disusun menurut aturan tertentu secara logis, sehingga menghasilkan
informasi. Selain itu, untuk mengelola dan memanggil query basis data agar dapat
disajikan dalam berbagai bentuk yang diinginkan dibutuhkan perangkat lunak yang
disebut Sistem Manajemen Basis Data atau juga disebut Database Management
System (DBMS).
Konsep dasar dari basis data adalah kumpulan dari catatan-catatan, atau potongan
dari pengetahuan. Sebuah basis data memiliki penjelasan terstruktur dari jenis fakta
yang tersimpan di dalamnya, penjelasan ini disebut skema. Skema menggambarkan
obyek yang diwakili suatu basis data, dan hubungan di antara obyek tersebut. Ada
banyak cara untuk mengorganisasi skema, atau memodelkan struktur basis data: ini
dikenal sebagai model basis dataatau model data. Model yang umum digunakan
sekarang adalah model relasional, yang menurut istilah layman mewakili semua
informasi dalam bentuk tabel-tabel yang saling berhubungan dimana setiap tabel
terdiri dari baris dan kolom (definisi yang sebenarnya menggunakan terminologi
matematika). Dalam model ini, hubungan antar tabel diwakili denga menggunakan
nilai yang sama antar tabel. Model yang lain seperti model hierarkis dan model
jaringan menggunakan cara yang lebih eksplisit untuk mewakili hubungan antar
tabel.
Tujuan Model Database Relasional
➢Menciptakan konsep database DBMS yang terintegrasi dan bersifat standalone.
➢Menciptakan DBMS yang konsisten dan menghindari terjadinya data
redundancy (duplikasi data) dengan menerapkan konsep normalisasi data, dengan
tujuan untuk meningkatkan kemampuan dalam mengambil dan juga memproses
data.
Karakteristik Database Relasional
➢Struktur tabel bersifat Tabular
➢Satu bahasa pemrograman atau sintaksis yang ada dapat digunakan untuk semua
user
➢Field dikoneksikan melalui value didalam record tabel
Kelebihan Database Relasional
➢Model tampilan / View Tabular dan Query nya berupa table
➢Tidak adanya variabel pointer
➢Kemampuan operator yang baik
➢User-friendly
Manajemen Data
Manajemen data adalah fungsi organisasi yang bertanggung jawab terhadap
pengembangan kontrol sistematis terhadap pembuatan, penyimpanan, penelusuran
juga pemeliharaan dan penempatan data. Fungsi yang luas tidak dapat dianggap
sama dengan pekerjaan pengarsipan atau penyimpanan yang merupakan fase kecil
dalam rentang hidup data. Tujuan program manajemen pendata yang dikembangkan
dengan baik yang ada pada industri skala besar didiagramkan dalam Gambar 9-1.
Konsep program ini diatur dalam siklus hidup dari pembuatan – penempatan data,
dengan prosedur administrasi yang sesuai untuk menangani setiap tahapan siklus
tersebut.
Manajemen data, seperti fungsi manajemen lain, harus berorientasi hasil dan
berfikir pelayanan. Ini berarti tujuan harus ditetapkan sebagai standar untuk
mengukur kinerja program. Sebagai hasil dari tujuan pelayanan umum ini, muncul
tujuan program yang lebih spesifik yaitu :
a. Menyediakan informasi akurat dan tepat waktu.
b. Mengembangkan dan mempertahankan satu sistem yang efisien untuk
membuat, menyimpan, memanfaatkan, memelihara dan menempatkan
informasi firma.
c. Melindungi kepentingan informasi firma, dan mendisain dan mengontrol
standar yang efektif dan metode evaluasi periodik berkaitan dengan manajemen
data, peralatan dan prosedur.
d. Membantu mendidik pegawai perusahaan dengan metode yang paling efektif
untuk mengontrol dan mengolah data perusahaan.
Database diimplementasikan dalam bentuk tabel-tabel. Tabel yang akan dijelaskan
berikut dikhususkan pada tabel yang digunakan dalam proses produksinya saja:
Tabel Tbpp: untuk menyimpan proses-proses dari produk. Dimana masing-
masing produk memiliki proses yang berbeda dengan urutan yang berbeda pula.
Tabel Tbtkproses: untuk menyimpan data tenaga kerja yang dipakai dalam
sebuah proses dari produk. Dimana masing-masing proses memerlukan tenaga
kerja yang berlainan.
Tabel Tbbahanproses: untuk menyimpan data bahan baku yang dipakai dalam
sebuah proses dari produk. Dimana masing-masing proses memerlukan bahan
baku yang berlainan.
Tabel Tbmesinproses: untuk menyimpan data nama mesin yang dipakai dalam
sebuah proses dari produk. Dimana masing-masing proses memerlukan mesin
yang berlainan.
Tabel tbjadwalpengadaan: untuk menyimpan data bahan yang habis, ketika ada
order yang memerlukan bahan tersebut.
Tabel tbjadwalprod: untuk menyimpan proses produksi dengan urutan teratas
berdasarkan jenis produknya, dan yang sudah terpenuhi atribut-atributnya,
sehingga siap untuk diproses.
Tabel Tbprosesprod: untuk menyimpan data proses produksi yang sudah
dijalankan.
Tabel Tbppselesai: untuk menyimpan data proses produksi yang telah selesai
dijalankan.
Tabel Tbpemakaiantk: untuk mencatat dan menyimpan data pemakaian tenaga
kerja selama suatu proses produksi berlangsung.
Tabel Tbpemakaianbahan: untuk mencatat dan menyimpan data pemakaian
bahan selama suatu proses produksi berlangsung.
Tabel Tbgudangbahan: untuk menyimpan data bahan yang pernah dimiliki
maupun yang dimiliki oleh perusahaan.
Tabel Tboverhead: untuk menyimpan biaya-biaya overhead bulanan dari
perusahaan.
Tabel Tbprosesberjalan: untuk mencatat dan menyimpan data proses yang
sedang terjadi untuk suatu order.
Tabel Tbpemakaianoverhead: untuk menyimpan data pemakaian overhead
sebuah order.
5. Implementasi Konsep Basis Data Relasional Siklus Produksi PT Sejahterah
Abadi
PT. Sejahtera Abadi ini belum melibatkan IT (information technology). Masalah
yang terjadi pada PT. Sejahtera Abadi dalam proses produksi di antaranya adalah
harga pokok produksi tidak diketahui secara pasti karena masih menggunakan
perhitungan tradisional, persediaan bahan baku seringkali tidak sesuai dengan stock
yang ada, adanya kecurangan dalam produksi dimana jumlah bahan baku dan jumlah
hasil produksi tidak sesuai serta tidak diketahui jumlahnya secara pasti, kurangnya
dokumen-dokumen pendukung yang memadai dalam pelaporan produksi dan
kurangnya dokumen dokumen pendukung yang memadai dalam pelaporan produksi
yang mengakibatkan kurangnya bukti yang diperlukan untuk melakukan pencatatan
aktivitas proses produksi.
Dengan adanya permasalahan di atas, maka diharapkan dukungan IT dapat
mengurangi risiko-risiko yang terjadi. Dukungan IT ini adalah membuat 2 suatu
perancangan sistem informasi dengan menggunakan metode Object Oriented
Analysis Design.
Dalam melakukan perancangan sistem informasi pada proses produksi ini, di
harapkan pelaporan produksi, perhitungan stok dan perhitungan harga pokok
produksi dapat di peroleh secara akurat dan tepat. Selain itu, oleh karena perusahaan
ini masih menggunakan metode perhitungan tradisonal, maka untuk mengetahui
harga pokok produksi yang lebih detail dan terperinci maka digunakan Activity
Based Costing sehingga perusahaan dapat menentukan harga jual yang tepat
berdasarkan jumlah produksi dan biaya-biaya overhead lain.
KESIMPULAN
Sistem Informasi Akuntansi dalam Siklus Produksi merupakan siklus yang krusial
bagi perusahaan manufaktur. Siklus Produksi adalah siklus yang akan menentukan
apakah produk yang dihasilkan perusahaan akan dapatmenghasilkan profit bagi
perusahaan atau akan menimbulkan biaya yang amat besar. Seringkali perusahaan
terlalu berfokus pada salah satu proses dalam siklus ini, dan mengabaikan proses
lainnya, sehingga pada akhirnya membuat perusahaan mengeluarkan sumber daya
dengan sia-sia dan menderita kerugian. Aktivitas dari siklus produksi ini terdiri atas
desain produk, perencanaan dan penjadwalan, operasi produk, akuntansi biaya, aktiva
tetap harus diberikan kode garis untuk memungkinkan pembaruan yang cepat dan
priodik data base aktiva tetap. Fungsi kedua dari SIA yang didesain dengan baik,
memberikan pengendalian yang memadai untuk memenuhi.
Dalam proses pencatatan produksi yang dilakukan secaraterkomputerisasi dengan
konsep basis data berelasi memerlukan database yang baik. Database ini nantinya
digunakan untuk menyimpan semua data yang berkaitan dengan proses transaksi yang
dilakukan perusahaan agar dapat menghasilkan informasi yang baik dan berguna untuk
pengelolaan perusahaan itu sendiri. Dengan demikian, sebuah database relasional atau
berelasi ini dirancang untuk memiliki keterkaitan antar tabelnya, menyesuaikan dengan
program atau analisa sistem yang dirancang sehingga akan memudahkan pekerjaan
khususnya di dalam siklus produksi sebuah perusahaan.
Tujuan siklus produksi sebagai berikut:
1. Semua produksi dan peroleha aktiva tetap diotorisasikan dengan baik.
2. Persedian barang dalam proses dan aktiva tetap terjaga
3. Siklus produksi yang valid dan sah akan dicatat
4. Siklus produksi dicatat dengan akurat
5. Aktivitas siklus produksi dilakukan secara efisien dan efektif.
Daftar Pustaka
Damayanti, K., Fardinal., (2019). The Effect of Information Technology Utilization,
Management Support, Internal Control, and User Competence on Accounting
Information System Quality. Schollars Bulletin, 5(12), 751-758.
Hanifah, S., Sarpingah, S., & Putra, Y. M., (2020). The Effect of Level of Education,
Accounting Knowledge, and Utilization Of Information Technology Toward Quality
The Quality of MSME ’ s Financial Reports. The 1st Annual Conference Economics,
Business, and Social Sciences (ACEBISS) 2019, 1(3). https://doi.org/10.4108/eai.3-2-
2020.163573
Putra, Y. M., (2018). Aplikasi Konsep Basis Data Relasional Pada Sistem Siklus
Produksi. Modul Kuliah Sistem Informasi Akuntansi. Jakarta : FEB-Universitas Mercu
Buana.
Putra, Y. M., (2019). Analysis of Factors Affecting the Interests of SMEs Using
Accounting Applications. Journal of Economics and Business, 2(3), 818-
826. https://doi.org/10.31014/aior.1992.02.03.129
Doni. 2017. Siklus Produksi.
https://accuratecloud.id/2017/01/06/siklus-produksi/ (19 Mei

More Related Content

What's hot

Kelompok 07 (tugas pertemuan 8)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 8)Kelompok 07 (tugas pertemuan 8)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 8)
MOCHAMADDICKYRAMADHA
 
Kelompok 07 (tugas pertemuan 10)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 10)Kelompok 07 (tugas pertemuan 10)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 10)
MOCHAMADDICKYRAMADHA
 
Kelompok 07 (tugas pertemuan 14)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 14)Kelompok 07 (tugas pertemuan 14)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 14)
MOCHAMADDICKYRAMADHA
 
Makalah sistem informasi
Makalah sistem informasiMakalah sistem informasi
Makalah sistem informasiEka Satria
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...
Siti Maesaroh
 
Tugas sistem informasi akuntansi
Tugas sistem informasi akuntansi Tugas sistem informasi akuntansi
Tugas sistem informasi akuntansi
MUHAMADANGGORO1
 
Makalah sistem informasi manajemen
Makalah sistem informasi manajemenMakalah sistem informasi manajemen
Makalah sistem informasi manajemen
Miftah Iqtishoduna
 
Makalah abd baru
Makalah abd baruMakalah abd baru
Makalah abd baru
Wening Ambarsari
 
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem manaje...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem manaje...Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem manaje...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem manaje...
DhitaAyuAnggreany
 
SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
Sandy Setiawan
 
PENGAPLIKASIAN KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA PT BANK CENTRAL ASIA TBK
PENGAPLIKASIAN KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA PT BANK CENTRAL ASIA TBKPENGAPLIKASIAN KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA PT BANK CENTRAL ASIA TBK
PENGAPLIKASIAN KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA PT BANK CENTRAL ASIA TBK
RaihanAbid1
 
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
GitaSrinita
 
Sistem Manajemen Basis Data di Instalasi Farmasi Rawat Jalan Rumah Sakit X
Sistem Manajemen Basis Data di Instalasi Farmasi Rawat Jalan Rumah Sakit XSistem Manajemen Basis Data di Instalasi Farmasi Rawat Jalan Rumah Sakit X
Sistem Manajemen Basis Data di Instalasi Farmasi Rawat Jalan Rumah Sakit X
AndreasTanjaya_43218120078
 
Tugas sim dewi-yananto putra mihadi-sistem menejemen basis data-2018
Tugas sim dewi-yananto putra mihadi-sistem menejemen basis data-2018Tugas sim dewi-yananto putra mihadi-sistem menejemen basis data-2018
Tugas sim dewi-yananto putra mihadi-sistem menejemen basis data-2018
DewiSartika91
 
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grupTugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
GitaSrinita
 
Sistem manajemen basis data
Sistem manajemen basis dataSistem manajemen basis data
Sistem manajemen basis data
irensidabukke
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
Universitas Mercu Buana
 

What's hot (17)

Kelompok 07 (tugas pertemuan 8)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 8)Kelompok 07 (tugas pertemuan 8)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 8)
 
Kelompok 07 (tugas pertemuan 10)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 10)Kelompok 07 (tugas pertemuan 10)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 10)
 
Kelompok 07 (tugas pertemuan 14)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 14)Kelompok 07 (tugas pertemuan 14)
Kelompok 07 (tugas pertemuan 14)
 
Makalah sistem informasi
Makalah sistem informasiMakalah sistem informasi
Makalah sistem informasi
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...
 
Tugas sistem informasi akuntansi
Tugas sistem informasi akuntansi Tugas sistem informasi akuntansi
Tugas sistem informasi akuntansi
 
Makalah sistem informasi manajemen
Makalah sistem informasi manajemenMakalah sistem informasi manajemen
Makalah sistem informasi manajemen
 
Makalah abd baru
Makalah abd baruMakalah abd baru
Makalah abd baru
 
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem manaje...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem manaje...Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem manaje...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem manaje...
 
SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, Univers...
 
PENGAPLIKASIAN KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA PT BANK CENTRAL ASIA TBK
PENGAPLIKASIAN KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA PT BANK CENTRAL ASIA TBKPENGAPLIKASIAN KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA PT BANK CENTRAL ASIA TBK
PENGAPLIKASIAN KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA PT BANK CENTRAL ASIA TBK
 
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
 
Sistem Manajemen Basis Data di Instalasi Farmasi Rawat Jalan Rumah Sakit X
Sistem Manajemen Basis Data di Instalasi Farmasi Rawat Jalan Rumah Sakit XSistem Manajemen Basis Data di Instalasi Farmasi Rawat Jalan Rumah Sakit X
Sistem Manajemen Basis Data di Instalasi Farmasi Rawat Jalan Rumah Sakit X
 
Tugas sim dewi-yananto putra mihadi-sistem menejemen basis data-2018
Tugas sim dewi-yananto putra mihadi-sistem menejemen basis data-2018Tugas sim dewi-yananto putra mihadi-sistem menejemen basis data-2018
Tugas sim dewi-yananto putra mihadi-sistem menejemen basis data-2018
 
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grupTugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
 
Sistem manajemen basis data
Sistem manajemen basis dataSistem manajemen basis data
Sistem manajemen basis data
 
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
Tugas sim, istianah indrayani , yananto mihadi putra se m.si, sumber daya kom...
 

Similar to Diah priantika 43218010180 tm11

Tugas 11 sia aplikasi konsep data relasional pada sistem siklus produksi conv...
Tugas 11 sia aplikasi konsep data relasional pada sistem siklus produksi conv...Tugas 11 sia aplikasi konsep data relasional pada sistem siklus produksi conv...
Tugas 11 sia aplikasi konsep data relasional pada sistem siklus produksi conv...
RizkytaSalsabila
 
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm 12
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm 12Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm 12
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm 12
FarhanFadhlillah1
 
Diah priantika quis tm 12 sia
Diah priantika quis tm 12 siaDiah priantika quis tm 12 sia
Diah priantika quis tm 12 sia
diahpriantika
 
Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.konsep blog dan ...
Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.konsep blog dan ...Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.konsep blog dan ...
Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.konsep blog dan ...
Sukartiningsih
 
Kelompok sia 5 analisis implementasi aplikasi konsep basis data relasional pa...
Kelompok sia 5 analisis implementasi aplikasi konsep basis data relasional pa...Kelompok sia 5 analisis implementasi aplikasi konsep basis data relasional pa...
Kelompok sia 5 analisis implementasi aplikasi konsep basis data relasional pa...
NuraifanSuntia
 
Si & pi, siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, dasar dasar intelegensi bisnis ...
Si & pi, siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, dasar dasar intelegensi bisnis ...Si & pi, siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, dasar dasar intelegensi bisnis ...
Si & pi, siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, dasar dasar intelegensi bisnis ...
Siti Nur Rohadatul Aisy
 
SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...
SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...
SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...
Ranti Pusriana
 
DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA PT.SBSG PADA KUALITAS KINERJA PERUS...
DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA PT.SBSG PADA KUALITAS KINERJA PERUS...DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA PT.SBSG PADA KUALITAS KINERJA PERUS...
DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA PT.SBSG PADA KUALITAS KINERJA PERUS...
AriyanSutanto
 
SISTEM MANAJEMEN BASIS DATA
SISTEM MANAJEMEN BASIS DATASISTEM MANAJEMEN BASIS DATA
SISTEM MANAJEMEN BASIS DATA
Gita Oktavianti
 
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, sistem menejemen basis...
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, sistem menejemen basis...Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, sistem menejemen basis...
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, sistem menejemen basis...
asyaaisyah
 
6 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, dasar-dasar intelegensi bisnis basis ...
6 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, dasar-dasar intelegensi bisnis basis ...6 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, dasar-dasar intelegensi bisnis basis ...
6 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, dasar-dasar intelegensi bisnis basis ...
JEMMY ESROM SERANG
 
Makalah management data
Makalah management dataMakalah management data
Makalah management data
riski_abidin
 
penggunaan condition pada C++ (devc++) dan penjelasannya
penggunaan condition pada C++ (devc++) dan penjelasannyapenggunaan condition pada C++ (devc++) dan penjelasannya
penggunaan condition pada C++ (devc++) dan penjelasannya
Angga Joe Amstrong
 
Sim 6 - ellya yasmien, prof. dr ir. hapzi ali, mm, cma, sistem manajemen data...
Sim 6 - ellya yasmien, prof. dr ir. hapzi ali, mm, cma, sistem manajemen data...Sim 6 - ellya yasmien, prof. dr ir. hapzi ali, mm, cma, sistem manajemen data...
Sim 6 - ellya yasmien, prof. dr ir. hapzi ali, mm, cma, sistem manajemen data...
Ellya Yasmien
 
TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SISTEM MANAJEME...
TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SISTEM MANAJEME...TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SISTEM MANAJEME...
TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SISTEM MANAJEME...
ArifPrasetyo19
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sistem manajemen basi...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sistem manajemen basi...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sistem manajemen basi...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sistem manajemen basi...
SarahFarhani
 
Tugas 8 sia konsep basis data relasional rizkyta salsabila 33219010014-conv...
Tugas 8 sia konsep basis data relasional   rizkyta salsabila 33219010014-conv...Tugas 8 sia konsep basis data relasional   rizkyta salsabila 33219010014-conv...
Tugas 8 sia konsep basis data relasional rizkyta salsabila 33219010014-conv...
RizkytaSalsabila
 
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm8
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm8Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm8
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm8
FarhanFadhlillah1
 
Sim siti nurhaliza, Hapzi Ali Sistem Manajemen Database
Sim siti nurhaliza, Hapzi Ali Sistem Manajemen DatabaseSim siti nurhaliza, Hapzi Ali Sistem Manajemen Database
Sim siti nurhaliza, Hapzi Ali Sistem Manajemen Database
Siti Nurhaliza
 
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali, Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis D...
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali, Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis D...SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali, Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis D...
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali, Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis D...
khristina damayanti
 

Similar to Diah priantika 43218010180 tm11 (20)

Tugas 11 sia aplikasi konsep data relasional pada sistem siklus produksi conv...
Tugas 11 sia aplikasi konsep data relasional pada sistem siklus produksi conv...Tugas 11 sia aplikasi konsep data relasional pada sistem siklus produksi conv...
Tugas 11 sia aplikasi konsep data relasional pada sistem siklus produksi conv...
 
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm 12
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm 12Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm 12
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm 12
 
Diah priantika quis tm 12 sia
Diah priantika quis tm 12 siaDiah priantika quis tm 12 sia
Diah priantika quis tm 12 sia
 
Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.konsep blog dan ...
Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.konsep blog dan ...Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.konsep blog dan ...
Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.konsep blog dan ...
 
Kelompok sia 5 analisis implementasi aplikasi konsep basis data relasional pa...
Kelompok sia 5 analisis implementasi aplikasi konsep basis data relasional pa...Kelompok sia 5 analisis implementasi aplikasi konsep basis data relasional pa...
Kelompok sia 5 analisis implementasi aplikasi konsep basis data relasional pa...
 
Si & pi, siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, dasar dasar intelegensi bisnis ...
Si & pi, siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, dasar dasar intelegensi bisnis ...Si & pi, siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, dasar dasar intelegensi bisnis ...
Si & pi, siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, dasar dasar intelegensi bisnis ...
 
SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...
SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...
SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...
 
DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA PT.SBSG PADA KUALITAS KINERJA PERUS...
DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA PT.SBSG PADA KUALITAS KINERJA PERUS...DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA PT.SBSG PADA KUALITAS KINERJA PERUS...
DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA PT.SBSG PADA KUALITAS KINERJA PERUS...
 
SISTEM MANAJEMEN BASIS DATA
SISTEM MANAJEMEN BASIS DATASISTEM MANAJEMEN BASIS DATA
SISTEM MANAJEMEN BASIS DATA
 
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, sistem menejemen basis...
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, sistem menejemen basis...Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, sistem menejemen basis...
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, sistem menejemen basis...
 
6 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, dasar-dasar intelegensi bisnis basis ...
6 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, dasar-dasar intelegensi bisnis basis ...6 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, dasar-dasar intelegensi bisnis basis ...
6 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, dasar-dasar intelegensi bisnis basis ...
 
Makalah management data
Makalah management dataMakalah management data
Makalah management data
 
penggunaan condition pada C++ (devc++) dan penjelasannya
penggunaan condition pada C++ (devc++) dan penjelasannyapenggunaan condition pada C++ (devc++) dan penjelasannya
penggunaan condition pada C++ (devc++) dan penjelasannya
 
Sim 6 - ellya yasmien, prof. dr ir. hapzi ali, mm, cma, sistem manajemen data...
Sim 6 - ellya yasmien, prof. dr ir. hapzi ali, mm, cma, sistem manajemen data...Sim 6 - ellya yasmien, prof. dr ir. hapzi ali, mm, cma, sistem manajemen data...
Sim 6 - ellya yasmien, prof. dr ir. hapzi ali, mm, cma, sistem manajemen data...
 
TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SISTEM MANAJEME...
TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SISTEM MANAJEME...TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SISTEM MANAJEME...
TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SISTEM MANAJEME...
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sistem manajemen basi...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sistem manajemen basi...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sistem manajemen basi...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sistem manajemen basi...
 
Tugas 8 sia konsep basis data relasional rizkyta salsabila 33219010014-conv...
Tugas 8 sia konsep basis data relasional   rizkyta salsabila 33219010014-conv...Tugas 8 sia konsep basis data relasional   rizkyta salsabila 33219010014-conv...
Tugas 8 sia konsep basis data relasional rizkyta salsabila 33219010014-conv...
 
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm8
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm8Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm8
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm8
 
Sim siti nurhaliza, Hapzi Ali Sistem Manajemen Database
Sim siti nurhaliza, Hapzi Ali Sistem Manajemen DatabaseSim siti nurhaliza, Hapzi Ali Sistem Manajemen Database
Sim siti nurhaliza, Hapzi Ali Sistem Manajemen Database
 
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali, Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis D...
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali, Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis D...SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali, Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis D...
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali, Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis D...
 

More from diahpriantika

Ika sia 14
Ika sia 14Ika sia 14
Ika sia 14
diahpriantika
 
TM7- Penggunaan teknologiinformasipadae businessdipt-mayoraindahtbk
TM7- Penggunaan teknologiinformasipadae businessdipt-mayoraindahtbkTM7- Penggunaan teknologiinformasipadae businessdipt-mayoraindahtbk
TM7- Penggunaan teknologiinformasipadae businessdipt-mayoraindahtbk
diahpriantika
 
TM4- Implementasi konsep sistem informasi akuntansi pada cv honz auto perkasa
TM4- Implementasi konsep sistem informasi akuntansi pada cv honz auto perkasaTM4- Implementasi konsep sistem informasi akuntansi pada cv honz auto perkasa
TM4- Implementasi konsep sistem informasi akuntansi pada cv honz auto perkasa
diahpriantika
 
TM 3 -PERENCANAAN SUMBER DAYA PERUSAHAAN (ENTERPRISE RESOURCE PLANNING)
TM 3 -PERENCANAAN SUMBER DAYA PERUSAHAAN  (ENTERPRISE RESOURCE PLANNING)TM 3 -PERENCANAAN SUMBER DAYA PERUSAHAAN  (ENTERPRISE RESOURCE PLANNING)
TM 3 -PERENCANAAN SUMBER DAYA PERUSAHAAN (ENTERPRISE RESOURCE PLANNING)
diahpriantika
 
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
diahpriantika
 
DIAH PRIANTIKA - 43218010180
DIAH PRIANTIKA - 43218010180DIAH PRIANTIKA - 43218010180
DIAH PRIANTIKA - 43218010180
diahpriantika
 
Diah priantika 43218010180 tm8
Diah priantika 43218010180 tm8Diah priantika 43218010180 tm8
Diah priantika 43218010180 tm8
diahpriantika
 
Diah priantika 43218010180 tm5
Diah priantika 43218010180 tm5Diah priantika 43218010180 tm5
Diah priantika 43218010180 tm5
diahpriantika
 
Diah priantika 43218010180- tm4
Diah priantika  43218010180- tm4Diah priantika  43218010180- tm4
Diah priantika 43218010180- tm4
diahpriantika
 
Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2
Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2
Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2
diahpriantika
 

More from diahpriantika (10)

Ika sia 14
Ika sia 14Ika sia 14
Ika sia 14
 
TM7- Penggunaan teknologiinformasipadae businessdipt-mayoraindahtbk
TM7- Penggunaan teknologiinformasipadae businessdipt-mayoraindahtbkTM7- Penggunaan teknologiinformasipadae businessdipt-mayoraindahtbk
TM7- Penggunaan teknologiinformasipadae businessdipt-mayoraindahtbk
 
TM4- Implementasi konsep sistem informasi akuntansi pada cv honz auto perkasa
TM4- Implementasi konsep sistem informasi akuntansi pada cv honz auto perkasaTM4- Implementasi konsep sistem informasi akuntansi pada cv honz auto perkasa
TM4- Implementasi konsep sistem informasi akuntansi pada cv honz auto perkasa
 
TM 3 -PERENCANAAN SUMBER DAYA PERUSAHAAN (ENTERPRISE RESOURCE PLANNING)
TM 3 -PERENCANAAN SUMBER DAYA PERUSAHAAN  (ENTERPRISE RESOURCE PLANNING)TM 3 -PERENCANAAN SUMBER DAYA PERUSAHAAN  (ENTERPRISE RESOURCE PLANNING)
TM 3 -PERENCANAAN SUMBER DAYA PERUSAHAAN (ENTERPRISE RESOURCE PLANNING)
 
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
 
DIAH PRIANTIKA - 43218010180
DIAH PRIANTIKA - 43218010180DIAH PRIANTIKA - 43218010180
DIAH PRIANTIKA - 43218010180
 
Diah priantika 43218010180 tm8
Diah priantika 43218010180 tm8Diah priantika 43218010180 tm8
Diah priantika 43218010180 tm8
 
Diah priantika 43218010180 tm5
Diah priantika 43218010180 tm5Diah priantika 43218010180 tm5
Diah priantika 43218010180 tm5
 
Diah priantika 43218010180- tm4
Diah priantika  43218010180- tm4Diah priantika  43218010180- tm4
Diah priantika 43218010180- tm4
 
Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2
Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2
Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2
 

Recently uploaded

MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
DebiCarolina2
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptxANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
AnisaSyahfitri1
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptxPPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
nugrohoaditya12334
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
WiwikDewiSusilawati
 
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptxKelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
ErvinYogi
 
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptxPPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
azfikar96
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
Good Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run withGood Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run with
ssuser781f6d1
 

Recently uploaded (12)

MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptxANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptxPPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
 
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptxKelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
 
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptxPPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
Good Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run withGood Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run with
 

Diah priantika 43218010180 tm11

  • 1. PENGAPLIKASIAN DAN IMPLEMENTASI KONSEP BASIS DATA RELASIONAL PADA SIKLUS PRODUKSI PADA PT SEJAHTERAH ABADI Dosen Pengampu : Yananto Mihadi Putra, S.E., M.Si Disusun Oleh : Diah Priantika ( 43218010180 ) Program Studi Akuntansi S1 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mercu Buana Jakarta 2021
  • 2. ABSTRAK Menurut Soeherman (2010:7) database merupakan teknologi paling efisien di dalam mengelola data. Database diartikan sebagai kumpulan data (dalam bentuk file) yang dikelompokkan dan dikelola, biasanya dalam sebuah integrasi dan terpusat atau sering dikenal sebagai Database Manajement System (DBMS). DBMS adalah program yang mengelola dan mengendalikan data dan program aplikasi (Krismiaji, 2005:115). Database memiliki hierarki yang sering disebut hierarki database. Satuan terkecil database disebut Field (cell), dimana kumpulan field akan membentuk sebuah record (row), kumpulan record membentuk file (table). Sedangkan menurut Romney dan Stembert (2006:95) database adalah suatu gabungan file yang saling berhubungan dan dikoordinasi secara terpusat. Sistem database memisahkan tampilan fisikdan logis data. Tampilan fisik menunjukkan bagaimana dan dimana data secara fisik diatur dan disimpan dalam disk, tape, CD-ROM, atau media lainnya. Tampilan logis adalah bagaimana pemakai secara konseptual mengatur dan memahami data sebagai contoh seorang manajer penjualan mengkonseptualisasikan seluruh informasi mengenai para pelanggan yang penyimpanannya dalam bentuk tabel.
  • 3. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Prosesdan peran pengaplikasian dan implementasi konsep basis data berelasi pada sistem siklus produksi sangatlah berperan penting untuk meningkatkan keunggulan perusahaan termasuk bagian produksi. Selain itu dengan adanya konsep basis data berelasi dapat memberikan indikasi mengenai bagaimana suatu informasi semua produksi dan perolehan aktiva tetap diotorisasi dengan baik, persediaan barang dalam proses dan aktiva tetap dijaga keamanannya, dan Semua transaksi siklus produksi yang valid dan sah akan dicatat dan dapat diambil sebagai informasi dengan cepat. Dengan adanya implementasi konsep basis data berelasi pada sistem siklus produksi maka akan membantu menghasilkan informasi biaya yang tepat dan waktu kerja yang jelas untuk dijadikan masukan bagi pembuat keputusan dalam perancanaan produk atau jasa yang dihasilkan secara cepat (efektif dan efisien) dan lainnya. Selain itu, dengan adanya konsep basis data relasi juga dapat dijadikan sebagai alat pemeliharaan integritas data perusahaan siklus produksi, serta sebagai sarana penyedia informasi yang fleksibel. Pada dasarnya penerapan basis data berelasi pada sistem siklus produksi ini memudahkan perusahaan dan memberikan kecepatan dalam pengambilan kembali data serta dasar dalam menyediakan informasi terkait produksi, selain itu yang menyebabkan pentingnya suatu basis data berelasi pada sistem siklus produksi dalam perusahaan ialah basis data berelasi dapat menentukan kualitas informasi yang cepat, akurat, dan relevan, sehingga infromasi yang disajikan tidak basi atau ketinggalan, basis data relasi juga dapat mengatasi kerangkapan data (redundancy data), menghindari terjadinya inkonsistensi data, mengatasi kesulitan dalam mengakses data, dan juga melakukan perlindungan dan pengamanan data, serta dengan basisdata relasi juga dapat menyederhanakan interaksi antara pengguna dengan sistemnya dan database agar dapat mempresentasikan pandangan yang berbeda kepada para pengguna, programmer dan administratornya. Dalam proses pencatatan produksi yang dilakukan secaraterkomputerisasi dengan konsep basis data berelasi ini memerlukan database yang baik. Database ini nantinya digunakan untuk menyimpan semua data yang berkaitan dengan proses transaksi yang dilakukan perusahaan agar dapat menghasilkan informasi yang baik dan berguna untuk pengelolaan perusahaan itu sendiri. Dengan demikian, sebuah database relasional atau berelasi ini dirancang untuk memiliki keterkaitan antar tabelnya, menyesuaikan dengan program atau analisa sistem yang dirancang sehingga akan memudahkan pekerjaan khususnya di dalam siklus produksi sebuah perusahaan. Perbedaan kondisi saat perusahaan sebelum dan sesudah menggunakan mekanisme konsep basis data berelasi pada sistem siklus poduksi yaitu pada kemudahan akses yang digunakan oleh user, dengan menggunakan konsep basis data berleasi user (pengguna) suatu sistem dapat lebih mudah menggunakan dan mengakses sistem tersebut karena lebih terintergrasi atau terotorisasi dengan baik.
  • 4. B. Rumusan Masalah 1. Apa yang dimaksud dengan siklus produksi? 2. Bagaimana aktivitas dari siklus produksi? 3. Bagaimana pengendalian siklus produksi? 4. Apa yang dimaksud dengan database dan database relasional? 5. Bagaimana implementasi konsep basis data relasional siklus produksi PT Sejahterah Abadi? C. Tujuan Penulisan 1. Mengetahui pengertian siklus produksi 2. Mengetahui aktivitas yang terjadi di siklus produksi 3. Mengetahui pengendalian pada siklus produksi 4. Mengetahui pengertian dari database dan database relasional 5. Mengetahui implementasi konsep basis data relasional siklus produksi PT Sejahterah Abadi
  • 5. Literatur Teori Pangkalan data atau basis data (database) adalah kumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk memperoleh informasi dari basis data tersebut. Perangkat lunak yang digunakan untuk mengelola dan memanggil kueri (query) basis data disebut sistem manajemen basis data (database management system, DBMS). Sistem basis data dipelajari dalam ilmu informasi. Basis data atau database, berasal dari kata basis dan data, adapun pengertian dari kedua pengertian tersebut adalah sebagai berikut : - Basis : dapat diartikan sebagai markas atau gudang, tempat bersarang atau berkumpul. - Data : representasi fakta dunia nyata yang mewakili suatu objek seperti manusia (pegawai, siswa, pembeli, pelanggan), barang, hewan peristiwa, konsep, keadaan, dan sebagainya yang direkam dalam bentuk angka, huruf, simbol, teks, gambar, bunyi, atau kombinasinya. Dari kedua pengertian tersebut, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa pengertian dari basis data adalah kumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk memperoleh informasi dari basis data tersebut. Database berfungsi untuk menampung atau menyimpan data – data, dimana masing – masing data yang ada pada table atau file tersebut saling berhubungan dengan satu sama lainnya. Basis data telah digunakan pada hampir seluruh area dimana komputer digunakan, termasuk bisnis, teknik, kesehatan, hukum, pendidikan dan sebagainya. Tujuan basis data pada suatu perusahaan pada dasarnya adalah kemudahan dan kecepatan dalam pengambilan kembali data. Basis data (database) merupakan suatu kumpulan data yang disusun dalam bentuk tabel-tabel yang saling berkaitan maupun berdiri sendiri dan disimpan secara bersama-sama pada suatu media. Basis data dapat digunakan oleh satu atau lebih program aplikasi secara optimal, data disimpan tanpa mengalami ketergantungan pada program yang akan menggunakannya. Ilmu yang mempelajari tentang konsep Database Relasional disebut Database Relational System. Database relasional System merupakan konsep yang muncul setelah adanya konsep database pendahulunya yaitu network database dan hierarchycal database. Dalam jenis database relasional ini, ada penggambaran yang jelas tentang hubungan suatu tabel dengan tabel yang lain bisa dilakukan, hubungan ini digambarkan dengan garis solid yang menghubungkan antara satu field name di tabel yang satu, dengan satu fieldname di tabel yang lain. Misalnya fieldname pasien di tabel pasien dengan fieldname pasien di tabel diagnose pasien, yang saling terhubung karena adanaya kesamaan dalam fungsi dan entitas dari objek yang dimaksud. Dengan
  • 6. demikian, sebuah database relasional ini dirancang untuk memiliki keterkaitan antar tabelnya, menyesuaikan dengan program atau analisa sistem yang dirancang. Siklus produksi memberikan informasi kepada siklus pendapatan tentang produk apa saja yang telah selesai dibuat dan jumlah produk yang tersedia untuk dijual. Informasi tentang bahan baku dikirim ke siklus pembelian dalam bentuk surat permintaan pembelian , sebaliknya siklus pembelian juga memberikan informasi tentang bahan baku yang dibeli dan pengeluaran lain yang terhasuk dalam overhead pabrik. Informasi tentang kebutuhan tenaga kerja dikirimkan ke system manajemen sumber daya manusia/penggajian yang nantinya akan memberikan data tentang tersedianya tenaga kerja dan biayanya. Informasi tentang harga pokok produksi dikirimkan ke siklus buku besar dan pelaporan.
  • 7. PEMBAHASAN 1. Pengertian Siklus Produksi Siklus Produksi adalah serangkaian aktifitas bisnis dan kegiatan pengolahan data yang berkaitan dengan proses pembuatan produk dan terjadi secara terus-menerus. Keberadaan system informasi akuntansi sangat penting dalam siklus produksi, dengan system informasi akuntansi membantu menghasilkan informasi biaya yang tepat dan waktu kerja yang jelas untuk dijadikan masukan bagi pembuat keputusan dalam perancanaan produk atau jasa yang dihasilkan, berapa harga produk tersebut, dan bagaimana perencanaan penyerapan dan alokasi sumber daya yang diperlukan, dan yang sangat penting adalah bagaimana merencanakan dan mengendalikan biaya produksiserta evaluasi kinerja terhadap produktifitas yang dihasikan. Peran Sisten Informasi Akuntansi dalam Siklus Produksi Bauran produk, produk apa yang ingin diproduksi. Penetapan harga produk, berapa harga pokok produksi sampai produk selesai diproduksi. Alokasi dan perencanaan sumber daya, apakah kita akan membeli produk lalu dijual atau membuat/memproduksi sendiri lalu dijual. Manajemen biaya, merencanakan/mengalokasikan biaya biaya yang timbul. Tujuan dari siklus produksi adalah mengotorisasi semua produksi dan perolehan aktiva tetap dengan baik, menjaga persediaan barang dalam proses dan aktiva tetap, mencatat siklus produksi yang valid dan sah, mencatat siklus produksi secara akurat dan melakukan setiap aktivitas siklus produksi secara efisien dan efektif. 2. Aktivitas yang Terjadi Pada Siklus Produksi 1. Perancangan Produk Tujuan aktivitas ini adalah untuk merancang sebuah produk yang memenugi permintaan dalam hal kualitas, ketahanan, dan fungsi, dan secara simultan meminimalkan biaya produksi. 2. Perencanaan dan Penjadwalan Tujuan dari langkah ini adalah mengembangkan rencana produksi yang cukup efisien untuk memenuhi pesanan yang ada dan mengantisipasi permintaan jangka pendek tanpa menimbulkan kelebihan persediaan barang jadi. Terdapat dua metode perencanaan produksi yang umum digunakan adalah Perencanaan sumber daya produksi (manufacturing resource planning = MRP-II) dan Sistem produksi Just-in-time (JIT). Peran akuntan dalam aktivitas ini memastikan bahwa SIA mengumpulkan dan melaporkan biaya secara konsisten dengan teknik perencanaan produksi perusahaan. Para akuntan juga membantu perusahaan memilih antara MRP-II atau JIT untuk melihat manakah yang lebih tepat untuk perencanaan dan penjadwalan produksi perusahaan. 3. Operasi Produksi
  • 8. Langkah ketiga dalam siklus produksi adalah produksi aktual dari produk. Cara aktifitas ini dicapai sangat berbeda dengan di berbagai perusahan. Perbedaan tersebut berdasarkan jenis produk yang diproduksi dan tingkat otomatisasi yang digunakan digunakan dalam proses produksi. Hal ini Berkaitan dengan TI yang dipakai. Computer-Integrated Manufacturing (CIM) adalah penggunaan berbagai bentuk TI dalam proses produksi, seperti robot dan mesin yang dikendalikan oleh kompute, untuk mengurangi biaya produksi. Setiap perusahaan membutuhkan data mengenai 4 segi berikut ini dari operasi produksinya : a. Bahan baku yang digunakan b. Jam tenaga kerja yang digunakan c. Operasi mesin yang dilakukan d. Serta biaya overhead produksi lainnya yang terjadi 4. Akuntansi Biaya Terdapat tiga tujuan dasar system akuntansi biaya, yaitu : a. Untuk memberikan informasi untuk perencanaan, pengendalian, dan penilaian kinerja dari operasi produksi. SIA didesain untuk mengumpulkan data real- time mengenai kinerja aktivitas produksi agar pihak manajemen dapat membuat keputusan tepat waktu. b. Memberikan data biaya yang akurat mengenai produk untuk digunakan dalam menetapkan harga serta keputusan bauran produk. SIA mengumpulkan biaya berdasarkan berbagai kategori dan kemudian membebankan biaya tersebut ke produk & unit organisasi tertentu . c. Mengumpulkan dan memproses informasi yang digunakan untuk menghitung persediaan serta nilaiharga pokok penjualan yang muncul di laporan keuangan perusahaan. Sebagaian besar perusahaan menggunakan perhitungan biaya pesanan dan proses untuk membebankan biaya produksi. Perhitungan biaya pesanan membebankan biaya ke batch produksi tertentu, atau pekerjaan tertentu dan digunakan ketika produk atau jasa yang dijual terdiri dari bagian-bagian yang dapat di identifikasikan secara terpisah. Sebaliknya, Perhitungan biaya prosesmembebankan biaya ke setiap proses, dan kemudian menghitung biaya rata-rata untuk semua unit yang diproduksi. Digunakan ketika produk atau jasa yang hampir sama diproduksi dalam jumlah massal dan unit terpisah tidak dapat dengan mudah diidentifikasi. Pilihan perhitungan biaya berdasarkan pesanan atau proses hanya mempengaruhi metode yang digunakan untuk membebankan biaya-biaya tersebut ke produk, bukan pada metode pengumpulan data.
  • 9. 3. Pengendalian Pada Siklus Produksi Fungsi dari SIA dirancang dengan baik adalah untuk memberikan pengendalian yang cukup untuk memastikan bahwa tujuan-tujuan tersebut terpenuhi : 1. Semua produksi dan perolehan aktiva tetap diotorisasi dengan baik. 2. Persediaan barang dalam proses dan aktiva tetap dijaga keamanannya. 3. Semua transaksi siklus produksi yang valid dan sah akan dicatat. Ancaman-ancaman jika tidak dilakukan pengendalian terhadap siklus produksi: 1. Transaksi yang tidak diotorisasi 2. Pencurian atau pengrusakan persediaan dan aktiva tetap 3. Kesalahan pencatatan dan posting 4. Kehilangan data 5. Masalah tidak efisien dan pengendalian kualitas Prosedur pengendalian itu terhadap siklus produksi : 1. Ramalan penjualan yang akurat dan catatan persediaan 2. Otorisasi produksi 3. Larangan akses ke program perencanaan produksi dan ke dokumen pesanan produksi yang kosong 4. Tinjauan dan persetujuan biaya aktiva modal 4. Pengertian Database dan Database Relasional Database Relasional Basis data atau disebut juga database, terdiri dari dua penggalan kata yaitu data dan base, yang artinya berbasiskan pada data, tetapi secara konseptual, database diartikan sebuah koleksi atau kumpulan data-data yang saling berhubungan (relation), disusun menurut aturan tertentu secara logis, sehingga menghasilkan informasi. Selain itu, untuk mengelola dan memanggil query basis data agar dapat disajikan dalam berbagai bentuk yang diinginkan dibutuhkan perangkat lunak yang disebut Sistem Manajemen Basis Data atau juga disebut Database Management System (DBMS). Konsep dasar dari basis data adalah kumpulan dari catatan-catatan, atau potongan dari pengetahuan. Sebuah basis data memiliki penjelasan terstruktur dari jenis fakta yang tersimpan di dalamnya, penjelasan ini disebut skema. Skema menggambarkan obyek yang diwakili suatu basis data, dan hubungan di antara obyek tersebut. Ada banyak cara untuk mengorganisasi skema, atau memodelkan struktur basis data: ini dikenal sebagai model basis dataatau model data. Model yang umum digunakan sekarang adalah model relasional, yang menurut istilah layman mewakili semua informasi dalam bentuk tabel-tabel yang saling berhubungan dimana setiap tabel terdiri dari baris dan kolom (definisi yang sebenarnya menggunakan terminologi matematika). Dalam model ini, hubungan antar tabel diwakili denga menggunakan nilai yang sama antar tabel. Model yang lain seperti model hierarkis dan model jaringan menggunakan cara yang lebih eksplisit untuk mewakili hubungan antar tabel.
  • 10. Tujuan Model Database Relasional ➢Menciptakan konsep database DBMS yang terintegrasi dan bersifat standalone. ➢Menciptakan DBMS yang konsisten dan menghindari terjadinya data redundancy (duplikasi data) dengan menerapkan konsep normalisasi data, dengan tujuan untuk meningkatkan kemampuan dalam mengambil dan juga memproses data. Karakteristik Database Relasional ➢Struktur tabel bersifat Tabular ➢Satu bahasa pemrograman atau sintaksis yang ada dapat digunakan untuk semua user ➢Field dikoneksikan melalui value didalam record tabel Kelebihan Database Relasional ➢Model tampilan / View Tabular dan Query nya berupa table ➢Tidak adanya variabel pointer ➢Kemampuan operator yang baik ➢User-friendly Manajemen Data Manajemen data adalah fungsi organisasi yang bertanggung jawab terhadap pengembangan kontrol sistematis terhadap pembuatan, penyimpanan, penelusuran juga pemeliharaan dan penempatan data. Fungsi yang luas tidak dapat dianggap sama dengan pekerjaan pengarsipan atau penyimpanan yang merupakan fase kecil dalam rentang hidup data. Tujuan program manajemen pendata yang dikembangkan dengan baik yang ada pada industri skala besar didiagramkan dalam Gambar 9-1. Konsep program ini diatur dalam siklus hidup dari pembuatan – penempatan data, dengan prosedur administrasi yang sesuai untuk menangani setiap tahapan siklus tersebut. Manajemen data, seperti fungsi manajemen lain, harus berorientasi hasil dan berfikir pelayanan. Ini berarti tujuan harus ditetapkan sebagai standar untuk mengukur kinerja program. Sebagai hasil dari tujuan pelayanan umum ini, muncul tujuan program yang lebih spesifik yaitu : a. Menyediakan informasi akurat dan tepat waktu. b. Mengembangkan dan mempertahankan satu sistem yang efisien untuk membuat, menyimpan, memanfaatkan, memelihara dan menempatkan informasi firma. c. Melindungi kepentingan informasi firma, dan mendisain dan mengontrol standar yang efektif dan metode evaluasi periodik berkaitan dengan manajemen data, peralatan dan prosedur. d. Membantu mendidik pegawai perusahaan dengan metode yang paling efektif untuk mengontrol dan mengolah data perusahaan.
  • 11. Database diimplementasikan dalam bentuk tabel-tabel. Tabel yang akan dijelaskan berikut dikhususkan pada tabel yang digunakan dalam proses produksinya saja: Tabel Tbpp: untuk menyimpan proses-proses dari produk. Dimana masing- masing produk memiliki proses yang berbeda dengan urutan yang berbeda pula. Tabel Tbtkproses: untuk menyimpan data tenaga kerja yang dipakai dalam sebuah proses dari produk. Dimana masing-masing proses memerlukan tenaga kerja yang berlainan. Tabel Tbbahanproses: untuk menyimpan data bahan baku yang dipakai dalam sebuah proses dari produk. Dimana masing-masing proses memerlukan bahan baku yang berlainan. Tabel Tbmesinproses: untuk menyimpan data nama mesin yang dipakai dalam sebuah proses dari produk. Dimana masing-masing proses memerlukan mesin yang berlainan. Tabel tbjadwalpengadaan: untuk menyimpan data bahan yang habis, ketika ada order yang memerlukan bahan tersebut. Tabel tbjadwalprod: untuk menyimpan proses produksi dengan urutan teratas berdasarkan jenis produknya, dan yang sudah terpenuhi atribut-atributnya, sehingga siap untuk diproses. Tabel Tbprosesprod: untuk menyimpan data proses produksi yang sudah dijalankan. Tabel Tbppselesai: untuk menyimpan data proses produksi yang telah selesai dijalankan. Tabel Tbpemakaiantk: untuk mencatat dan menyimpan data pemakaian tenaga kerja selama suatu proses produksi berlangsung. Tabel Tbpemakaianbahan: untuk mencatat dan menyimpan data pemakaian bahan selama suatu proses produksi berlangsung. Tabel Tbgudangbahan: untuk menyimpan data bahan yang pernah dimiliki maupun yang dimiliki oleh perusahaan. Tabel Tboverhead: untuk menyimpan biaya-biaya overhead bulanan dari perusahaan. Tabel Tbprosesberjalan: untuk mencatat dan menyimpan data proses yang sedang terjadi untuk suatu order. Tabel Tbpemakaianoverhead: untuk menyimpan data pemakaian overhead sebuah order. 5. Implementasi Konsep Basis Data Relasional Siklus Produksi PT Sejahterah Abadi PT. Sejahtera Abadi ini belum melibatkan IT (information technology). Masalah yang terjadi pada PT. Sejahtera Abadi dalam proses produksi di antaranya adalah harga pokok produksi tidak diketahui secara pasti karena masih menggunakan perhitungan tradisional, persediaan bahan baku seringkali tidak sesuai dengan stock yang ada, adanya kecurangan dalam produksi dimana jumlah bahan baku dan jumlah
  • 12. hasil produksi tidak sesuai serta tidak diketahui jumlahnya secara pasti, kurangnya dokumen-dokumen pendukung yang memadai dalam pelaporan produksi dan kurangnya dokumen dokumen pendukung yang memadai dalam pelaporan produksi yang mengakibatkan kurangnya bukti yang diperlukan untuk melakukan pencatatan aktivitas proses produksi. Dengan adanya permasalahan di atas, maka diharapkan dukungan IT dapat mengurangi risiko-risiko yang terjadi. Dukungan IT ini adalah membuat 2 suatu perancangan sistem informasi dengan menggunakan metode Object Oriented Analysis Design. Dalam melakukan perancangan sistem informasi pada proses produksi ini, di harapkan pelaporan produksi, perhitungan stok dan perhitungan harga pokok produksi dapat di peroleh secara akurat dan tepat. Selain itu, oleh karena perusahaan ini masih menggunakan metode perhitungan tradisonal, maka untuk mengetahui harga pokok produksi yang lebih detail dan terperinci maka digunakan Activity Based Costing sehingga perusahaan dapat menentukan harga jual yang tepat berdasarkan jumlah produksi dan biaya-biaya overhead lain.
  • 13. KESIMPULAN Sistem Informasi Akuntansi dalam Siklus Produksi merupakan siklus yang krusial bagi perusahaan manufaktur. Siklus Produksi adalah siklus yang akan menentukan apakah produk yang dihasilkan perusahaan akan dapatmenghasilkan profit bagi perusahaan atau akan menimbulkan biaya yang amat besar. Seringkali perusahaan terlalu berfokus pada salah satu proses dalam siklus ini, dan mengabaikan proses lainnya, sehingga pada akhirnya membuat perusahaan mengeluarkan sumber daya dengan sia-sia dan menderita kerugian. Aktivitas dari siklus produksi ini terdiri atas desain produk, perencanaan dan penjadwalan, operasi produk, akuntansi biaya, aktiva tetap harus diberikan kode garis untuk memungkinkan pembaruan yang cepat dan priodik data base aktiva tetap. Fungsi kedua dari SIA yang didesain dengan baik, memberikan pengendalian yang memadai untuk memenuhi. Dalam proses pencatatan produksi yang dilakukan secaraterkomputerisasi dengan konsep basis data berelasi memerlukan database yang baik. Database ini nantinya digunakan untuk menyimpan semua data yang berkaitan dengan proses transaksi yang dilakukan perusahaan agar dapat menghasilkan informasi yang baik dan berguna untuk pengelolaan perusahaan itu sendiri. Dengan demikian, sebuah database relasional atau berelasi ini dirancang untuk memiliki keterkaitan antar tabelnya, menyesuaikan dengan program atau analisa sistem yang dirancang sehingga akan memudahkan pekerjaan khususnya di dalam siklus produksi sebuah perusahaan. Tujuan siklus produksi sebagai berikut: 1. Semua produksi dan peroleha aktiva tetap diotorisasikan dengan baik. 2. Persedian barang dalam proses dan aktiva tetap terjaga 3. Siklus produksi yang valid dan sah akan dicatat 4. Siklus produksi dicatat dengan akurat 5. Aktivitas siklus produksi dilakukan secara efisien dan efektif.
  • 14. Daftar Pustaka Damayanti, K., Fardinal., (2019). The Effect of Information Technology Utilization, Management Support, Internal Control, and User Competence on Accounting Information System Quality. Schollars Bulletin, 5(12), 751-758. Hanifah, S., Sarpingah, S., & Putra, Y. M., (2020). The Effect of Level of Education, Accounting Knowledge, and Utilization Of Information Technology Toward Quality The Quality of MSME ’ s Financial Reports. The 1st Annual Conference Economics, Business, and Social Sciences (ACEBISS) 2019, 1(3). https://doi.org/10.4108/eai.3-2- 2020.163573 Putra, Y. M., (2018). Aplikasi Konsep Basis Data Relasional Pada Sistem Siklus Produksi. Modul Kuliah Sistem Informasi Akuntansi. Jakarta : FEB-Universitas Mercu Buana. Putra, Y. M., (2019). Analysis of Factors Affecting the Interests of SMEs Using Accounting Applications. Journal of Economics and Business, 2(3), 818- 826. https://doi.org/10.31014/aior.1992.02.03.129 Doni. 2017. Siklus Produksi. https://accuratecloud.id/2017/01/06/siklus-produksi/ (19 Mei