SlideShare a Scribd company logo
CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK
TAHUN 2007-2008
JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA
1
PREDIKSI SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PENGAMBILAN KESIMPULAN ANTARA LAIN:
1. Diketahui premis-premis sebagai berikut:
P1 : Jika Fauzi seorang pegawai negeri maka setiap bulan ia mendapat gaji
P2 : Fauzi adalah seorang pegawai negeri
Kesimpulan dari premis-premis di atas adalah ....
A. Fauzi bukan seorang pegawai negeri D. Fauzi mendapat gaji setiap bulan
B. Fauzi seorang karyawan E. Fauzi seorang pegawai negeri
C. Fauzi tidak mendapat gaji setiap bulan
Pembahasan
Kunci D
Komposisi premis-premis diatas sesuai dengan modus Ponens, yaitu:
P1 : p → q
P2 : p
Kesimpulan: q
q ≡ Fauzi mendapat gaji setiap bulan
2. Diketahui premis-premis:
P1 : Jika ia dermawan maka ia disenangi masyarakat
P2 : Ia tidak disenangi masyarakat.
Kesimpulan yang sah untuk dua premis di atas adalah ...
A. Ia tidak dermawan.
B. Ia dermawan tetapi tidak disenangi masyarakat.
C. Ia tidak dermawan dan tidak disenangi masyarakat.
D. Ia dermawan.
E. Ia tidak dermawan tetapi disenangi masyarakat.
Pembahasan
Kunci A
Komposisi premis-premis diatas sesuai dengan modus Tollens, yaitu:
P1 : p → q
P2 : ~ q
Kesimpulan: ~ p
~ p ≡ Ia tidak dermawan.
3. Diketahui pernyataan:
P1 = Jika saya tidak belajar maka nilai ulangan saya jelek.
P2 = Jika ulangan saya jelek maka saya tidak naik kelas.
Kesimpulan dari pernyataan di atas adalah ...
A. Jika saya tidak belajar maka saya tidak naik kelas
B. Jika saya tidak belajar maka ulangan saya jelek
C. Saya tidak naik kelas karena ulangan saya jelek
D. Jika saya tidak naik kelas maka saya harus belajar
E. Saya tidak belajar dan saya tidak naik kelas
Pembahasan
Kunci A
Komposisi premis-premis diatas sesuai dengan Silogisme, yaitu:
P1 : p → q
P2 : q → r
Kesimpulan: p → q
p → q ≡ Jika saya tidak belajar maka saya tidak naik kelas
CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK
TAHUN 2007-2008
JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA
2
PREDIKSI SOAL-SOAL KOORDINAT KUTUB DAN KARTESIUS ANTARA LAIN:
1. Koordinat Cartesius dari titik adalah  
o
315
,
2
7 adalah ...
A. (7 2 , 7) B. (7, 7) C. (7, – 7) D. (– 7, 7) E. (– 7, – 7)
Pembahasan
Kunci C
 
o
315
,
2
7 adalah koordinat kutub (r, θ) dengan r = 7 2 dan θ = 315o
Koordinat Cartesius (x, y) dengan x = r cos θ dan y = r sin θ
Maka x = r cos θ
= 7 2 . cos 315o
= 7 2 . cos (360 – 45)o
= 7 2 . cos 45o
= 7 2 . 2
2
1
= 4
2
7
=
2
7
. 2
= 7
y = r sin θ
= 7 2 . sin 315o
= 7 2 . sin (360 – 45)o
= 7 2 . { - sin 45o
} ingat!!! sin di kuadran IV negatif
= 7 2 . – 2
2
1
= – 4
2
7
= – 7
Maka Koordinat Cartesius dari titik adalah  
o
315
,
2
7 adalah (7, – 7)
2. Koordinat kutub dari titik yang koordinat cartesiusnya (– 3, 3 ) adalah ...
A. (2 3 , 150o
) B. (– 2 3 , 120o
) C. (2 3 , 120o
) D. (– 2 3 , 150o
) E. (2 3 , 135o
)
Pembahasan
Kunci A
(– 3, 3 ) adalah koordinat cartesius (x, y) dengan x = – 3 dan y = 3
Koordinat kutub (r, θ) dengan r = 2
2
y
x  dan θ = arc tan
x
y
atau tan θ =
x
y
Maka r = 2
2
y
x 
=    2
2
3
3
- 
= 3
9
= 12
= 3
4
= 3
4 
=2 3
tan θ =
x
y
=
3
-
3
tan θ = 3
3
1
 ingat!!! tan 30o
= 3
3
1
θ = 30o
Karena titik (– 3, 3 ) terletak di kuadran II, maka
tan (180 – 30)o
= – 3
3
1
tan 150o
= – 3
3
1
Sehingga θ = 150o
Maka Koordinat kutub dari titik adalah (– 3, 3 ) adalah (2 3 , 150o
)
CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK
TAHUN 2007-2008
JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA
3
PREDIKSI SOAL-SOAL JUMLAH DAN SELISIH DUA SUDUT ANTARA LAIN:
1. Nilai dari sin 105o
adalah ....
A.  
2
6
4
1
 B.  
2
6
4
1
 C.  
6
2
4
1
 D.  
2
6
2
1
 E.  
2
6
2
1

Pembahasan
Kunci B
Ingat!!! Sudut-sudut istimewa 0o
, 30o
, 45o
, 60o
, dan 90o
Sudut 105o
bukan sudut istimewa, tetapi dapat di uraikan menjadi penjumlahan sudut istimewa.
sin 105o
= sin (45o
+ 60o
), ingat rumus jumlah sin (A + B) = sin A cos B + cos A sin B
sin ( A + B ) = sin A cos B + cos A sin B
sin (45o
+ 60o
) = sin 45o
cos 60o
+ cos 45o
sin 60o
= 2
2
1
.
2
1
+ 2
2
1
. 3
2
1
= 2
4
1
+ 6
4
1
=  
6
2
4
1

Jadi sin 105o
= sin (45o
+ 60o
) =  
6
2
4
1

2. Nilai dari cos 15o
adalah ....
A.  
2
6
2
1
 B.  
2
6
2
1
 C.  
2
6
4
1
 D.  
2
6
4
1
 E.  
2
3
4
1

Pembahasan
Kunci B
Ingat!!! Sudut-sudut istimewa 0o
, 30o
, 45o
, 60o
, dan 90o
Sudut 15o
bukan sudut istimewa, tetapi dapat di uraikan menjadi selisih sudut istimewa.
cos 15o
= sin (45o
– 30o
), ingat rumus selisih cos (A – B) = cos A cos B + sin A sin B
cos ( A – B ) = cos A cos B + sin A sin B
cos(45o
– 30o
) = cos 45o
cos 30o
+ sin 45o
sin30o
= 2
2
1
. 3
2
1
+ 2
2
1
.
2
1
= 6
4
1
+ 2
4
1
=  
2
6
4
1

Jadi cos 15o
= cos(45o
– 30o
) =  
2
6
4
1

Rumus jumlah dan selisih dua sudut secara lengkap:
sin (A + B) = sin A cos B + cos A sin B
sin (A – B) = sin A cos B – cos A sin B
cos (A + B) = cos A cos B – sin A sin B
cos (A – B) = cos A cos B + sin A sin B
tan (A + B) =
B
A.tan
tan
1
B
tan
A
tan


tan (A – B) =
B
A.tan
tan
1
B
tan
A
tan


CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK
TAHUN 2007-2008
JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA
4
PREDIKSI SOAL-SOAL PELUANG MENGGUNAKAN KOMBINASI ANTARA LAIN:
1. Pada sebuah kotak terdapat 10 kelereng yang terdiri dari 7 kelereng berwarna merah dan 3
kelereng berwarna biru. Jika diambil 3 buah kelerang secara acak, maka peluang terambil ketiga
kelereng tersebut berwarna merah adalah ...
A.
7
3
B.
10
3
C.
24
7
D.
12
7
E.
10
7
Pembahasan
Kunci C
Sebelum menjawab soal tipe ini, ingat!!! Rumus kombinasi:
  !
r
!.
r
-
n
!
n
Cr
n 
Untuk menentukan Ruang sampel :
Perhatikan jumlah seluruh kelereng = 7 + 3 = 10 atau n = 10 dan yang diambil 3 atau r = 3
berarti Ruang sampelnya adalah kombinasi 3 dari 10 atau
  !
3
!.
3
-
10
!
10
C3
10 
!
3
!.
7
!
10

1
2
3
!.
7
7!
8
9
10






1
2
3
8
9
10




 = 120
Kejadian terambil 3 dari 7 kelereng merah adalah kombinasi 3 dari 7 atau
  !.3!
3
-
7
7!
C3
7 
!.3!
4
7!

1
2
!.3
4
4!
5
6
7






1
2
3
5
6
7




 = 35
P (3 kelereng merah) =
120
35
=
24
7
2. Dalam sebuah kotak obat terdapat 10 tablet paracetamol dan 6 tablet CTM. Jika dari dalam kotak
obat diambil 2 tablet sekaligus, maka peluang terambil kedua tablet CTM adalah ...
A.
8
1
B.
5
1
C.
8
2
D.
8
3
E.
5
3
Pembahasan
Kunci A
Sebelum menjawab soal tipe ini, ingat!!! Rumus kombinasi:
  !
r
!.
r
-
n
!
n
Cr
n 
Untuk menentukan Ruang sampel :
Perhatikan jumlah seluruh obat = 10 + 6 = 16 atau n = 16 dan yang diambil 2 atau r = 2
berarti Ruang sampelnya adalah kombinasi 2 dari 16 atau
  !
2
!.
2
-
16
!
16
C2
16 
!
2
!.
14
!
16

1
2
!.
14
14!
15
16




1
2
15
16


 = 120
Kejadian terambil 2 dari 6 tablet CTM adalah kombinasi 2 dari 6 atau
  !.2!
2
-
6
6!
C2
6 
!.2!
4
6!

1
!.2
4
4!
5
6




1
2
5
6


 = 15
P (2 tablet CTM) =
120
15
=
8
1
CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK
TAHUN 2007-2008
JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA
5
PREDIKSI SOAL-SOAL PELUANG MURNI ANTARA LAIN:
1. Dua buah dadu dilempar bersama-sama satu kali. Peluang munculnya mata dadu berjumlah 7 atau
10 adalah …
A. 36
7
B. 4
1
C. 36
10
D. 36
17
E. 36
8
Pembahasan
Kunci E
Banyaknya ruang sampel untuk dua buah dadu adalah 36 atau n(S) = 36
Kejadian mata dadu berjumlah 7 atau A = {(1, 6), (2, 5), (3, 4), (4, 3), (5, 2)}
Banyaknya mata dadu berjumlah 7 atau n(A) = 5
Kejadian mata dadu berjumlah 10 atau B = {(4, 6), (5, 5), (6, 4)}
Banyaknya mata dadu berjumlah 10 atau n(B) = 3
Kata kunci “atau” berarti penjumlahan
Peluang munculnya mata dadu berjumlah 7 atau 10:
P(A U B) =
n(S)
n(B)
n(A) 
=
36
3
5 
=
36
8
2. Peluang penduduk Porong terkena ISPA sebesar 0,015. Jika kecamatan Porong berpenduduk
200.000 jiwa, maka penduduk yang tidak terkena ISPA diperkirakan sebanyak ....
A. 197.000 jiwa C. 15.000 jiwa E. 3.000 jiwa
B. 185.000 jiwa D. 9.850 jiwa
Pembahasan
Kunci A
Diketahui: Peluang penduduk Porong terkena ISPA sebesar 0,015 atau P(A) = 0,015
Penduduk yang tidak terkena ISPA atau P(A)C
= 1 – P(A)
= 1 – 0,015 = 0, 985 =
1000
985
Maka banyak Penduduk yang tidak terkena ISPA =
1000
985
x 200.000 = 197.000 jiwa
3. Dua buah dadu dilempar bersama-sama satu kali. Peluang munculnya mata dadu berjumlah 3 dan
10 adalah …
A. 36
7
B. 4
1
C. 36
10
D. 36
17
E. 36
8
Pembahasan
Kunci E
Banyaknya ruang sampel untuk dua buah dadu adalah 36 atau n(S) = 36
Kejadian mata dadu berjumlah 3 atau A = {(1, 2), (2, 1)}
Banyaknya mata dadu berjumlah 7 atau n(A) = 2
Kejadian mata dadu berjumlah 10 atau B = {(4, 6), (5, 5), (6, 4)}
Banyaknya mata dadu berjumlah 10 atau n(B) = 3
Kata kunci “dan” berarti perkalian
Peluang munculnya mata dadu berjumlah 7 dan 10:
P(A ∩ B) =
n(S)
n(B)
n(S)
n(A)
 =
36
3
36
2
 =
1296
6
=
216
1
CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK
TAHUN 2007-2008
JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA
6
Keterangan:
TbMO = 135 – 0,5 = 134,5
S1 = 12 – 8 = 4
S2 = 12 – 6 = 6
I = 119 – 110 = 9
Keterangan:
TbK3 = 56 – 0,5 = 55,5
F = 12
FK3 = 17
I = 50 – 47 = 3
PREDIKSI SOAL-SOAL UKURAN PEMUSATAN ANTARA LAIN:
1. Perhatikan tabel
Data Umur di RT “05 / 04”
Umur Frekuensi Nilai Tengah (x) f.x
7 – 10
11 – 14
15 – 18
19 – 22
23 – 26
27 – 30
6
8
10
12
8
6
8,5
12,5
16,5
20,5
24,5
28,5
6 . 8,5
8 . 12,5
10 . 16,5
12 . 20,5
8 . 24,5
6 . 28,5
= 51
= 100
= 165
= 246
= 196
= 171
JUMLAH 929
Mean (Rata-rata) dari tabel diatas adalah ....
A. 17,75 B. 18,25 C. 18,58 D. 18,95 E. 19,25
Pembahasan
Kunci C
Sebelum menjawab buat tabel tambahan: Mean (rata-rata) =
f
f.x


=
50
929
= 18,58
2. Hasil survey upah karyawan di suatu perusahaan disajikan pada tabel berikut. Modus dari data
berikut adalah ...
Upah
(ribuan)
Frekuensi
110 – 118
119 – 127
128 – 136
135 – 145
146 – 154
155 – 163
164 – 172
4
5
8
12
6
4
1
A. 138,10 B. 138,25 C. 138,50 D. 139,2 E. 140,1
Pembahasan
Kunci A
Modus (Mo) = TbMO + I
.
S
S
S
2
1
1









= 134,5 + 





 6
4
4
. 9 = 134,5 +
10
4
. 9 = 134,5 + 3,6 = 138,10
3. Nilai K3 dari tabel distribusi frekuensi berikut adalah ...
Nilai Frekuensi F kum
47 – 49 2 2
50 – 52 4 6
53 – 55 6 12
56 – 58 5 17
59 – 61 3 20
Jumlah 20
A. 56,15 B. 56,03 C. 56,55 D. 57,20 E. 58,50
Pembahasan
Kunci B
K3 = TbK3 +













K3
f
F
4
3n
. I = 55,5 +














17
12
4
20
3
. 3
= 55,5 + 




 
17
12
15
. 3 = 55,5 + 





17
3
. 3 = 55,5 +
17
9
= 55,5 + 0,53 = 56,03
CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK
TAHUN 2007-2008
JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA
7
0
y = x2
2
PREDIKSI SOAL-SOAL INTEGRAL ANTARA LAIN:
1.  (x2
+ 2x – 1) dx = ...
A. 3
1
x3
+ x2
– x + C C. 3x3
– 3x2
+ 7x + C E. C
7
x
2
3
-
x 2
3


B. x3
– 3x2
+ 7x + C D. x3
– 3x2
+ 7x + dx
Pembahasan
Kunci A
 (x2
+ 2x – 1) dx = C
x
-
x
-
x 1
1
1
1
2
1
2
1
2
1





= 3
1
x3
+ x2
– x + C
2.  

2
0
2 =
dx
7
+
3x
-
3x …
A. 16 B. 10 C. 6 D. 13 E. 22
Pembahasan
Kunci A
 

2
0
2 dx
7
+
3x
-
3x = 2
0
1
1
1
1
3
1
2
1
2
3
7x
+
x
-
x 



= 2
0
2
2
3
3
7x
+
x
-
x =    
7(0)
+
(0)
-
(0)
7(2)
+
(2)
-
(2) 2
2
3
3
2
2
3
3

=    
0
+
0
-
0
14
+
(4)
-
8 2
3
 = 8 – 6 + 14 = 16
3. Luas daerah yang diarsir pada gambar di samping adalah …
A. 8 B. 6 C. 4 D. 3
8
E. 3
4
Pembahasan
Kunci D
L =  

2
0
2 dx
x =  2
0
1
2
1
2
1
x 

=  2
0
3
3
1
x =    
3
3
1
3
3
1
(0)
(2)  = 3
8
4. Daerah yang dibatasi oleh kurva y = 2x + 1 , x = 2 dan x = 4 diputar mengelilingi sumbu x sejauh
360O
. Volume benda putar yang terjadi adalah …
A. 90 B. 92 3
1
 C. 100 3
2
 D. 120 3
2
 E. 152
Pembahasan
Kunci C
V = π  
 
4
2
2
dx
1
2x = π  

4
2
2
dx
1)
4x
(4x = π
4
2
1
1
1
2
x
x
1
1
4
x
1
2
4












= π
4
2
2
3
x
2x
x
3
4








= π


























 2
2
2
2
3
4
4
4
2
4
3
4 2
3
2
3
= π
























 2
8
8
3
4
4
32
64
3
4
= π




















 10
3
32
36
3
256
= π 







 6
3
32
36
3
256
= π 






 10
-
36
3
32
3
256
= π 





 26
3
224
= π 






3
78
3
224
= π 





3
302
= 100 3
2
π satuan volume
CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK
TAHUN 2007-2008
JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA
8
SOAL LATIHAN
1. Diketahui pernyataan:
P1: Jika saya tidak makan, maka saya sakit.
P2: Saya tidak makan
Kesimpulan dari pernyataan di atas adalah ...
2. Diketahui: Premis 1: Jika panen berhasil maka kesejahteraan petani meningkat
Premis 2: Kesejahteraan petani tidak meningkat
Kesimpulan yang dapat diambil dari pernyataan di atas adalah ...
3. Diketahui: Premis 1: Jika 2 x 2 = 4 maka 4 faktor dari 20
Premis 2: Jika 4 faktor dari 20 maka 20 bilangan genap
Kesimpulan yang dapat diambil dari pernyataan di atas adalah ...
4. Titik D(– 1, 3 ), koordinat kutub dari titik D adalah …
5. Koordinat kartesius dari titi (4, 30o
) adalah ...
6. Nilai dari sin 75o
adalah ...
7. Nilai dari cos (45o
+ 60o
) adalah ...
8. Didalam suatu kotak terdapat 6 bola warna putih, 3 bola warna merah dan 1 bola warna kuning.
Akan diambil 3 buah bola sekaligus secara acak. Peluang terambilnya 2 bola warna merah dan 1
warna kuning adalah …
9. Pada pelemparan dua buah dadu satu kali, peluang mun culnya mata dadu berjumlah 5 atau 8
adalah …
10. Tabel distribusi frekuensi
Berat badan f
50 – 52
53 – 55
56 – 58
59 – 61
62 – 64
4
5
3
2
6
Mean dari distribusi frekuensi di atas adalah …
K3 dari distribusi frekuensi di atas adalah …
K1 dari distribusi frekuensi di atas adalah …
Modus dari distribusi frekuensi di atas adalah …
Median (K2) dari distribusi frekuensi di atas adalah …
11. ∫ (x − 2) (x + 3) dx = ....
12. dx
3)
(2x
2
1
  = ...
13. Luas daerah kurva yang dibatasi kurva y = x3
garis x = –1 dan x = 1 dengan sumbu X adalah ....
14. Luas daerah yang diarsir pada gambar di samping adalah ....
15. Volum benda putar yang terjadi jika daerah yang dibatasi oleh kurva y = 3x – 2, garis x = 1 dan
garis x = 3 diputar mengelilingi sumbu x adalah … satuan volum

More Related Content

Similar to contoh-prediksi-soal-soal-pembahasan-un-mat-smk-tek-2007-2008-bagian-2.doc

Kisi soal SMtr Ganjilkls 7 mhjr - Copy.docx
Kisi soal SMtr Ganjilkls 7 mhjr - Copy.docxKisi soal SMtr Ganjilkls 7 mhjr - Copy.docx
Kisi soal SMtr Ganjilkls 7 mhjr - Copy.docx
MuhammadMuhammad875401
 
Simak ui 2011
Simak ui 2011 Simak ui 2011
Simak ui 2011
Syifa Ghifari
 
Soal matematika teknik kls xi 3 11-12 paket b
Soal matematika teknik kls xi 3  11-12 paket bSoal matematika teknik kls xi 3  11-12 paket b
Soal matematika teknik kls xi 3 11-12 paket b
Eko Supriyadi
 
Soal us matematika smk tp. 2015 2016
Soal us matematika smk tp. 2015 2016Soal us matematika smk tp. 2015 2016
Soal us matematika smk tp. 2015 2016
Deni Iskandar
 
2. Ilham.doc
2. Ilham.doc2. Ilham.doc
2. Ilham.doc
tedi3awan
 
Soal osn 2012 smp dengan solusi
Soal osn 2012 smp dengan solusiSoal osn 2012 smp dengan solusi
Soal osn 2012 smp dengan solusi
Salman58
 
PPT MATERI BILANGAN KLS 7 SM 1.pptx
PPT  MATERI BILANGAN KLS 7 SM 1.pptxPPT  MATERI BILANGAN KLS 7 SM 1.pptx
PPT MATERI BILANGAN KLS 7 SM 1.pptx
satiarama
 
Pembahasansoal2un10paket 130311043630-phpapp01
Pembahasansoal2un10paket 130311043630-phpapp01Pembahasansoal2un10paket 130311043630-phpapp01
Pembahasansoal2un10paket 130311043630-phpapp01
Wayan Sudiarta
 
SOAL US SMA 2023.docx
SOAL US SMA 2023.docxSOAL US SMA 2023.docx
SOAL US SMA 2023.docx
Edris Zahroini
 
Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...
Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...
Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...
Maryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 
Peluang dan kombinatorik
Peluang dan kombinatorikPeluang dan kombinatorik
Peluang dan kombinatorik
Rifai Syaban
 
Soal dan-pembahasan1 (1)
Soal dan-pembahasan1 (1)Soal dan-pembahasan1 (1)
Soal dan-pembahasan1 (1)Wayan Sudiarta
 
Statistik
Statistik Statistik
Soal prediksi un matematika IPA sma 2015 oleh Agus Sulistyo SMAN 12 TEBO Satm...
Soal prediksi un matematika IPA sma 2015 oleh Agus Sulistyo SMAN 12 TEBO Satm...Soal prediksi un matematika IPA sma 2015 oleh Agus Sulistyo SMAN 12 TEBO Satm...
Soal prediksi un matematika IPA sma 2015 oleh Agus Sulistyo SMAN 12 TEBO Satm...
Maryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 
Kel 6 muntaza, septi eva deshi, emyetri sy, novita diana
Kel 6   muntaza, septi eva deshi, emyetri sy, novita dianaKel 6   muntaza, septi eva deshi, emyetri sy, novita diana
Kel 6 muntaza, septi eva deshi, emyetri sy, novita diana
Maryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 
Soal ma syekh yusuf
Soal ma syekh yusufSoal ma syekh yusuf
Soal ma syekh yusuf
muhRezky4
 
Tugas mtk wajib
Tugas mtk wajibTugas mtk wajib
Tugas mtk wajib
aminah hamka
 
2017 osn matematika sma kota (solusi)
2017 osn matematika sma kota (solusi)2017 osn matematika sma kota (solusi)
2017 osn matematika sma kota (solusi)
Ahmad Kholili
 
Himpunan dan diagram venn
Himpunan dan diagram vennHimpunan dan diagram venn
Himpunan dan diagram venn
Dwi Vin
 
SOAL UN MATEMATIKA Paket 1 ips
SOAL UN MATEMATIKA Paket 1 ipsSOAL UN MATEMATIKA Paket 1 ips
SOAL UN MATEMATIKA Paket 1 ips
Rahma Yuni
 

Similar to contoh-prediksi-soal-soal-pembahasan-un-mat-smk-tek-2007-2008-bagian-2.doc (20)

Kisi soal SMtr Ganjilkls 7 mhjr - Copy.docx
Kisi soal SMtr Ganjilkls 7 mhjr - Copy.docxKisi soal SMtr Ganjilkls 7 mhjr - Copy.docx
Kisi soal SMtr Ganjilkls 7 mhjr - Copy.docx
 
Simak ui 2011
Simak ui 2011 Simak ui 2011
Simak ui 2011
 
Soal matematika teknik kls xi 3 11-12 paket b
Soal matematika teknik kls xi 3  11-12 paket bSoal matematika teknik kls xi 3  11-12 paket b
Soal matematika teknik kls xi 3 11-12 paket b
 
Soal us matematika smk tp. 2015 2016
Soal us matematika smk tp. 2015 2016Soal us matematika smk tp. 2015 2016
Soal us matematika smk tp. 2015 2016
 
2. Ilham.doc
2. Ilham.doc2. Ilham.doc
2. Ilham.doc
 
Soal osn 2012 smp dengan solusi
Soal osn 2012 smp dengan solusiSoal osn 2012 smp dengan solusi
Soal osn 2012 smp dengan solusi
 
PPT MATERI BILANGAN KLS 7 SM 1.pptx
PPT  MATERI BILANGAN KLS 7 SM 1.pptxPPT  MATERI BILANGAN KLS 7 SM 1.pptx
PPT MATERI BILANGAN KLS 7 SM 1.pptx
 
Pembahasansoal2un10paket 130311043630-phpapp01
Pembahasansoal2un10paket 130311043630-phpapp01Pembahasansoal2un10paket 130311043630-phpapp01
Pembahasansoal2un10paket 130311043630-phpapp01
 
SOAL US SMA 2023.docx
SOAL US SMA 2023.docxSOAL US SMA 2023.docx
SOAL US SMA 2023.docx
 
Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...
Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...
Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...
 
Peluang dan kombinatorik
Peluang dan kombinatorikPeluang dan kombinatorik
Peluang dan kombinatorik
 
Soal dan-pembahasan1 (1)
Soal dan-pembahasan1 (1)Soal dan-pembahasan1 (1)
Soal dan-pembahasan1 (1)
 
Statistik
Statistik Statistik
Statistik
 
Soal prediksi un matematika IPA sma 2015 oleh Agus Sulistyo SMAN 12 TEBO Satm...
Soal prediksi un matematika IPA sma 2015 oleh Agus Sulistyo SMAN 12 TEBO Satm...Soal prediksi un matematika IPA sma 2015 oleh Agus Sulistyo SMAN 12 TEBO Satm...
Soal prediksi un matematika IPA sma 2015 oleh Agus Sulistyo SMAN 12 TEBO Satm...
 
Kel 6 muntaza, septi eva deshi, emyetri sy, novita diana
Kel 6   muntaza, septi eva deshi, emyetri sy, novita dianaKel 6   muntaza, septi eva deshi, emyetri sy, novita diana
Kel 6 muntaza, septi eva deshi, emyetri sy, novita diana
 
Soal ma syekh yusuf
Soal ma syekh yusufSoal ma syekh yusuf
Soal ma syekh yusuf
 
Tugas mtk wajib
Tugas mtk wajibTugas mtk wajib
Tugas mtk wajib
 
2017 osn matematika sma kota (solusi)
2017 osn matematika sma kota (solusi)2017 osn matematika sma kota (solusi)
2017 osn matematika sma kota (solusi)
 
Himpunan dan diagram venn
Himpunan dan diagram vennHimpunan dan diagram venn
Himpunan dan diagram venn
 
SOAL UN MATEMATIKA Paket 1 ips
SOAL UN MATEMATIKA Paket 1 ipsSOAL UN MATEMATIKA Paket 1 ips
SOAL UN MATEMATIKA Paket 1 ips
 

More from FadillaKhadli

Praktek IP ADDRESS.pptx
Praktek IP ADDRESS.pptxPraktek IP ADDRESS.pptx
Praktek IP ADDRESS.pptx
FadillaKhadli
 
FORM-A7-LEMBAR-PENGESAHAN-LAPORAN-PKL.doc
FORM-A7-LEMBAR-PENGESAHAN-LAPORAN-PKL.docFORM-A7-LEMBAR-PENGESAHAN-LAPORAN-PKL.doc
FORM-A7-LEMBAR-PENGESAHAN-LAPORAN-PKL.doc
FadillaKhadli
 
PPL-II.doc
PPL-II.docPPL-II.doc
PPL-II.doc
FadillaKhadli
 
Linear Leaves Pattern PowerPoint Templates.pptx
Linear Leaves Pattern PowerPoint Templates.pptxLinear Leaves Pattern PowerPoint Templates.pptx
Linear Leaves Pattern PowerPoint Templates.pptx
FadillaKhadli
 
436457871-KD-3-7-Menerapkan-Instalasi-Software-Aplikasi.pptx
436457871-KD-3-7-Menerapkan-Instalasi-Software-Aplikasi.pptx436457871-KD-3-7-Menerapkan-Instalasi-Software-Aplikasi.pptx
436457871-KD-3-7-Menerapkan-Instalasi-Software-Aplikasi.pptx
FadillaKhadli
 
Hukum mad lengkap.pptx
Hukum mad lengkap.pptxHukum mad lengkap.pptx
Hukum mad lengkap.pptx
FadillaKhadli
 

More from FadillaKhadli (6)

Praktek IP ADDRESS.pptx
Praktek IP ADDRESS.pptxPraktek IP ADDRESS.pptx
Praktek IP ADDRESS.pptx
 
FORM-A7-LEMBAR-PENGESAHAN-LAPORAN-PKL.doc
FORM-A7-LEMBAR-PENGESAHAN-LAPORAN-PKL.docFORM-A7-LEMBAR-PENGESAHAN-LAPORAN-PKL.doc
FORM-A7-LEMBAR-PENGESAHAN-LAPORAN-PKL.doc
 
PPL-II.doc
PPL-II.docPPL-II.doc
PPL-II.doc
 
Linear Leaves Pattern PowerPoint Templates.pptx
Linear Leaves Pattern PowerPoint Templates.pptxLinear Leaves Pattern PowerPoint Templates.pptx
Linear Leaves Pattern PowerPoint Templates.pptx
 
436457871-KD-3-7-Menerapkan-Instalasi-Software-Aplikasi.pptx
436457871-KD-3-7-Menerapkan-Instalasi-Software-Aplikasi.pptx436457871-KD-3-7-Menerapkan-Instalasi-Software-Aplikasi.pptx
436457871-KD-3-7-Menerapkan-Instalasi-Software-Aplikasi.pptx
 
Hukum mad lengkap.pptx
Hukum mad lengkap.pptxHukum mad lengkap.pptx
Hukum mad lengkap.pptx
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 

contoh-prediksi-soal-soal-pembahasan-un-mat-smk-tek-2007-2008-bagian-2.doc

  • 1. CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK TAHUN 2007-2008 JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA 1 PREDIKSI SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PENGAMBILAN KESIMPULAN ANTARA LAIN: 1. Diketahui premis-premis sebagai berikut: P1 : Jika Fauzi seorang pegawai negeri maka setiap bulan ia mendapat gaji P2 : Fauzi adalah seorang pegawai negeri Kesimpulan dari premis-premis di atas adalah .... A. Fauzi bukan seorang pegawai negeri D. Fauzi mendapat gaji setiap bulan B. Fauzi seorang karyawan E. Fauzi seorang pegawai negeri C. Fauzi tidak mendapat gaji setiap bulan Pembahasan Kunci D Komposisi premis-premis diatas sesuai dengan modus Ponens, yaitu: P1 : p → q P2 : p Kesimpulan: q q ≡ Fauzi mendapat gaji setiap bulan 2. Diketahui premis-premis: P1 : Jika ia dermawan maka ia disenangi masyarakat P2 : Ia tidak disenangi masyarakat. Kesimpulan yang sah untuk dua premis di atas adalah ... A. Ia tidak dermawan. B. Ia dermawan tetapi tidak disenangi masyarakat. C. Ia tidak dermawan dan tidak disenangi masyarakat. D. Ia dermawan. E. Ia tidak dermawan tetapi disenangi masyarakat. Pembahasan Kunci A Komposisi premis-premis diatas sesuai dengan modus Tollens, yaitu: P1 : p → q P2 : ~ q Kesimpulan: ~ p ~ p ≡ Ia tidak dermawan. 3. Diketahui pernyataan: P1 = Jika saya tidak belajar maka nilai ulangan saya jelek. P2 = Jika ulangan saya jelek maka saya tidak naik kelas. Kesimpulan dari pernyataan di atas adalah ... A. Jika saya tidak belajar maka saya tidak naik kelas B. Jika saya tidak belajar maka ulangan saya jelek C. Saya tidak naik kelas karena ulangan saya jelek D. Jika saya tidak naik kelas maka saya harus belajar E. Saya tidak belajar dan saya tidak naik kelas Pembahasan Kunci A Komposisi premis-premis diatas sesuai dengan Silogisme, yaitu: P1 : p → q P2 : q → r Kesimpulan: p → q p → q ≡ Jika saya tidak belajar maka saya tidak naik kelas
  • 2. CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK TAHUN 2007-2008 JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA 2 PREDIKSI SOAL-SOAL KOORDINAT KUTUB DAN KARTESIUS ANTARA LAIN: 1. Koordinat Cartesius dari titik adalah   o 315 , 2 7 adalah ... A. (7 2 , 7) B. (7, 7) C. (7, – 7) D. (– 7, 7) E. (– 7, – 7) Pembahasan Kunci C   o 315 , 2 7 adalah koordinat kutub (r, θ) dengan r = 7 2 dan θ = 315o Koordinat Cartesius (x, y) dengan x = r cos θ dan y = r sin θ Maka x = r cos θ = 7 2 . cos 315o = 7 2 . cos (360 – 45)o = 7 2 . cos 45o = 7 2 . 2 2 1 = 4 2 7 = 2 7 . 2 = 7 y = r sin θ = 7 2 . sin 315o = 7 2 . sin (360 – 45)o = 7 2 . { - sin 45o } ingat!!! sin di kuadran IV negatif = 7 2 . – 2 2 1 = – 4 2 7 = – 7 Maka Koordinat Cartesius dari titik adalah   o 315 , 2 7 adalah (7, – 7) 2. Koordinat kutub dari titik yang koordinat cartesiusnya (– 3, 3 ) adalah ... A. (2 3 , 150o ) B. (– 2 3 , 120o ) C. (2 3 , 120o ) D. (– 2 3 , 150o ) E. (2 3 , 135o ) Pembahasan Kunci A (– 3, 3 ) adalah koordinat cartesius (x, y) dengan x = – 3 dan y = 3 Koordinat kutub (r, θ) dengan r = 2 2 y x  dan θ = arc tan x y atau tan θ = x y Maka r = 2 2 y x  =    2 2 3 3 -  = 3 9 = 12 = 3 4 = 3 4  =2 3 tan θ = x y = 3 - 3 tan θ = 3 3 1  ingat!!! tan 30o = 3 3 1 θ = 30o Karena titik (– 3, 3 ) terletak di kuadran II, maka tan (180 – 30)o = – 3 3 1 tan 150o = – 3 3 1 Sehingga θ = 150o Maka Koordinat kutub dari titik adalah (– 3, 3 ) adalah (2 3 , 150o )
  • 3. CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK TAHUN 2007-2008 JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA 3 PREDIKSI SOAL-SOAL JUMLAH DAN SELISIH DUA SUDUT ANTARA LAIN: 1. Nilai dari sin 105o adalah .... A.   2 6 4 1  B.   2 6 4 1  C.   6 2 4 1  D.   2 6 2 1  E.   2 6 2 1  Pembahasan Kunci B Ingat!!! Sudut-sudut istimewa 0o , 30o , 45o , 60o , dan 90o Sudut 105o bukan sudut istimewa, tetapi dapat di uraikan menjadi penjumlahan sudut istimewa. sin 105o = sin (45o + 60o ), ingat rumus jumlah sin (A + B) = sin A cos B + cos A sin B sin ( A + B ) = sin A cos B + cos A sin B sin (45o + 60o ) = sin 45o cos 60o + cos 45o sin 60o = 2 2 1 . 2 1 + 2 2 1 . 3 2 1 = 2 4 1 + 6 4 1 =   6 2 4 1  Jadi sin 105o = sin (45o + 60o ) =   6 2 4 1  2. Nilai dari cos 15o adalah .... A.   2 6 2 1  B.   2 6 2 1  C.   2 6 4 1  D.   2 6 4 1  E.   2 3 4 1  Pembahasan Kunci B Ingat!!! Sudut-sudut istimewa 0o , 30o , 45o , 60o , dan 90o Sudut 15o bukan sudut istimewa, tetapi dapat di uraikan menjadi selisih sudut istimewa. cos 15o = sin (45o – 30o ), ingat rumus selisih cos (A – B) = cos A cos B + sin A sin B cos ( A – B ) = cos A cos B + sin A sin B cos(45o – 30o ) = cos 45o cos 30o + sin 45o sin30o = 2 2 1 . 3 2 1 + 2 2 1 . 2 1 = 6 4 1 + 2 4 1 =   2 6 4 1  Jadi cos 15o = cos(45o – 30o ) =   2 6 4 1  Rumus jumlah dan selisih dua sudut secara lengkap: sin (A + B) = sin A cos B + cos A sin B sin (A – B) = sin A cos B – cos A sin B cos (A + B) = cos A cos B – sin A sin B cos (A – B) = cos A cos B + sin A sin B tan (A + B) = B A.tan tan 1 B tan A tan   tan (A – B) = B A.tan tan 1 B tan A tan  
  • 4. CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK TAHUN 2007-2008 JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA 4 PREDIKSI SOAL-SOAL PELUANG MENGGUNAKAN KOMBINASI ANTARA LAIN: 1. Pada sebuah kotak terdapat 10 kelereng yang terdiri dari 7 kelereng berwarna merah dan 3 kelereng berwarna biru. Jika diambil 3 buah kelerang secara acak, maka peluang terambil ketiga kelereng tersebut berwarna merah adalah ... A. 7 3 B. 10 3 C. 24 7 D. 12 7 E. 10 7 Pembahasan Kunci C Sebelum menjawab soal tipe ini, ingat!!! Rumus kombinasi:   ! r !. r - n ! n Cr n  Untuk menentukan Ruang sampel : Perhatikan jumlah seluruh kelereng = 7 + 3 = 10 atau n = 10 dan yang diambil 3 atau r = 3 berarti Ruang sampelnya adalah kombinasi 3 dari 10 atau   ! 3 !. 3 - 10 ! 10 C3 10  ! 3 !. 7 ! 10  1 2 3 !. 7 7! 8 9 10       1 2 3 8 9 10      = 120 Kejadian terambil 3 dari 7 kelereng merah adalah kombinasi 3 dari 7 atau   !.3! 3 - 7 7! C3 7  !.3! 4 7!  1 2 !.3 4 4! 5 6 7       1 2 3 5 6 7      = 35 P (3 kelereng merah) = 120 35 = 24 7 2. Dalam sebuah kotak obat terdapat 10 tablet paracetamol dan 6 tablet CTM. Jika dari dalam kotak obat diambil 2 tablet sekaligus, maka peluang terambil kedua tablet CTM adalah ... A. 8 1 B. 5 1 C. 8 2 D. 8 3 E. 5 3 Pembahasan Kunci A Sebelum menjawab soal tipe ini, ingat!!! Rumus kombinasi:   ! r !. r - n ! n Cr n  Untuk menentukan Ruang sampel : Perhatikan jumlah seluruh obat = 10 + 6 = 16 atau n = 16 dan yang diambil 2 atau r = 2 berarti Ruang sampelnya adalah kombinasi 2 dari 16 atau   ! 2 !. 2 - 16 ! 16 C2 16  ! 2 !. 14 ! 16  1 2 !. 14 14! 15 16     1 2 15 16    = 120 Kejadian terambil 2 dari 6 tablet CTM adalah kombinasi 2 dari 6 atau   !.2! 2 - 6 6! C2 6  !.2! 4 6!  1 !.2 4 4! 5 6     1 2 5 6    = 15 P (2 tablet CTM) = 120 15 = 8 1
  • 5. CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK TAHUN 2007-2008 JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA 5 PREDIKSI SOAL-SOAL PELUANG MURNI ANTARA LAIN: 1. Dua buah dadu dilempar bersama-sama satu kali. Peluang munculnya mata dadu berjumlah 7 atau 10 adalah … A. 36 7 B. 4 1 C. 36 10 D. 36 17 E. 36 8 Pembahasan Kunci E Banyaknya ruang sampel untuk dua buah dadu adalah 36 atau n(S) = 36 Kejadian mata dadu berjumlah 7 atau A = {(1, 6), (2, 5), (3, 4), (4, 3), (5, 2)} Banyaknya mata dadu berjumlah 7 atau n(A) = 5 Kejadian mata dadu berjumlah 10 atau B = {(4, 6), (5, 5), (6, 4)} Banyaknya mata dadu berjumlah 10 atau n(B) = 3 Kata kunci “atau” berarti penjumlahan Peluang munculnya mata dadu berjumlah 7 atau 10: P(A U B) = n(S) n(B) n(A)  = 36 3 5  = 36 8 2. Peluang penduduk Porong terkena ISPA sebesar 0,015. Jika kecamatan Porong berpenduduk 200.000 jiwa, maka penduduk yang tidak terkena ISPA diperkirakan sebanyak .... A. 197.000 jiwa C. 15.000 jiwa E. 3.000 jiwa B. 185.000 jiwa D. 9.850 jiwa Pembahasan Kunci A Diketahui: Peluang penduduk Porong terkena ISPA sebesar 0,015 atau P(A) = 0,015 Penduduk yang tidak terkena ISPA atau P(A)C = 1 – P(A) = 1 – 0,015 = 0, 985 = 1000 985 Maka banyak Penduduk yang tidak terkena ISPA = 1000 985 x 200.000 = 197.000 jiwa 3. Dua buah dadu dilempar bersama-sama satu kali. Peluang munculnya mata dadu berjumlah 3 dan 10 adalah … A. 36 7 B. 4 1 C. 36 10 D. 36 17 E. 36 8 Pembahasan Kunci E Banyaknya ruang sampel untuk dua buah dadu adalah 36 atau n(S) = 36 Kejadian mata dadu berjumlah 3 atau A = {(1, 2), (2, 1)} Banyaknya mata dadu berjumlah 7 atau n(A) = 2 Kejadian mata dadu berjumlah 10 atau B = {(4, 6), (5, 5), (6, 4)} Banyaknya mata dadu berjumlah 10 atau n(B) = 3 Kata kunci “dan” berarti perkalian Peluang munculnya mata dadu berjumlah 7 dan 10: P(A ∩ B) = n(S) n(B) n(S) n(A)  = 36 3 36 2  = 1296 6 = 216 1
  • 6. CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK TAHUN 2007-2008 JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA 6 Keterangan: TbMO = 135 – 0,5 = 134,5 S1 = 12 – 8 = 4 S2 = 12 – 6 = 6 I = 119 – 110 = 9 Keterangan: TbK3 = 56 – 0,5 = 55,5 F = 12 FK3 = 17 I = 50 – 47 = 3 PREDIKSI SOAL-SOAL UKURAN PEMUSATAN ANTARA LAIN: 1. Perhatikan tabel Data Umur di RT “05 / 04” Umur Frekuensi Nilai Tengah (x) f.x 7 – 10 11 – 14 15 – 18 19 – 22 23 – 26 27 – 30 6 8 10 12 8 6 8,5 12,5 16,5 20,5 24,5 28,5 6 . 8,5 8 . 12,5 10 . 16,5 12 . 20,5 8 . 24,5 6 . 28,5 = 51 = 100 = 165 = 246 = 196 = 171 JUMLAH 929 Mean (Rata-rata) dari tabel diatas adalah .... A. 17,75 B. 18,25 C. 18,58 D. 18,95 E. 19,25 Pembahasan Kunci C Sebelum menjawab buat tabel tambahan: Mean (rata-rata) = f f.x   = 50 929 = 18,58 2. Hasil survey upah karyawan di suatu perusahaan disajikan pada tabel berikut. Modus dari data berikut adalah ... Upah (ribuan) Frekuensi 110 – 118 119 – 127 128 – 136 135 – 145 146 – 154 155 – 163 164 – 172 4 5 8 12 6 4 1 A. 138,10 B. 138,25 C. 138,50 D. 139,2 E. 140,1 Pembahasan Kunci A Modus (Mo) = TbMO + I . S S S 2 1 1          = 134,5 +        6 4 4 . 9 = 134,5 + 10 4 . 9 = 134,5 + 3,6 = 138,10 3. Nilai K3 dari tabel distribusi frekuensi berikut adalah ... Nilai Frekuensi F kum 47 – 49 2 2 50 – 52 4 6 53 – 55 6 12 56 – 58 5 17 59 – 61 3 20 Jumlah 20 A. 56,15 B. 56,03 C. 56,55 D. 57,20 E. 58,50 Pembahasan Kunci B K3 = TbK3 +              K3 f F 4 3n . I = 55,5 +               17 12 4 20 3 . 3 = 55,5 +        17 12 15 . 3 = 55,5 +       17 3 . 3 = 55,5 + 17 9 = 55,5 + 0,53 = 56,03
  • 7. CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK TAHUN 2007-2008 JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA 7 0 y = x2 2 PREDIKSI SOAL-SOAL INTEGRAL ANTARA LAIN: 1.  (x2 + 2x – 1) dx = ... A. 3 1 x3 + x2 – x + C C. 3x3 – 3x2 + 7x + C E. C 7 x 2 3 - x 2 3   B. x3 – 3x2 + 7x + C D. x3 – 3x2 + 7x + dx Pembahasan Kunci A  (x2 + 2x – 1) dx = C x - x - x 1 1 1 1 2 1 2 1 2 1      = 3 1 x3 + x2 – x + C 2.    2 0 2 = dx 7 + 3x - 3x … A. 16 B. 10 C. 6 D. 13 E. 22 Pembahasan Kunci A    2 0 2 dx 7 + 3x - 3x = 2 0 1 1 1 1 3 1 2 1 2 3 7x + x - x     = 2 0 2 2 3 3 7x + x - x =     7(0) + (0) - (0) 7(2) + (2) - (2) 2 2 3 3 2 2 3 3  =     0 + 0 - 0 14 + (4) - 8 2 3  = 8 – 6 + 14 = 16 3. Luas daerah yang diarsir pada gambar di samping adalah … A. 8 B. 6 C. 4 D. 3 8 E. 3 4 Pembahasan Kunci D L =    2 0 2 dx x =  2 0 1 2 1 2 1 x   =  2 0 3 3 1 x =     3 3 1 3 3 1 (0) (2)  = 3 8 4. Daerah yang dibatasi oleh kurva y = 2x + 1 , x = 2 dan x = 4 diputar mengelilingi sumbu x sejauh 360O . Volume benda putar yang terjadi adalah … A. 90 B. 92 3 1  C. 100 3 2  D. 120 3 2  E. 152 Pembahasan Kunci C V = π     4 2 2 dx 1 2x = π    4 2 2 dx 1) 4x (4x = π 4 2 1 1 1 2 x x 1 1 4 x 1 2 4             = π 4 2 2 3 x 2x x 3 4         = π                            2 2 2 2 3 4 4 4 2 4 3 4 2 3 2 3 = π                          2 8 8 3 4 4 32 64 3 4 = π                      10 3 32 36 3 256 = π          6 3 32 36 3 256 = π         10 - 36 3 32 3 256 = π        26 3 224 = π        3 78 3 224 = π       3 302 = 100 3 2 π satuan volume
  • 8. CONTOH SOAL-SOAL & PEMBAHASAN PREDIKSI UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMK TEKNIK TAHUN 2007-2008 JOKO SOEBAGYO, S.PD FOR SMK CILINCING 1 DAN 3 JAKARTA UTARA 8 SOAL LATIHAN 1. Diketahui pernyataan: P1: Jika saya tidak makan, maka saya sakit. P2: Saya tidak makan Kesimpulan dari pernyataan di atas adalah ... 2. Diketahui: Premis 1: Jika panen berhasil maka kesejahteraan petani meningkat Premis 2: Kesejahteraan petani tidak meningkat Kesimpulan yang dapat diambil dari pernyataan di atas adalah ... 3. Diketahui: Premis 1: Jika 2 x 2 = 4 maka 4 faktor dari 20 Premis 2: Jika 4 faktor dari 20 maka 20 bilangan genap Kesimpulan yang dapat diambil dari pernyataan di atas adalah ... 4. Titik D(– 1, 3 ), koordinat kutub dari titik D adalah … 5. Koordinat kartesius dari titi (4, 30o ) adalah ... 6. Nilai dari sin 75o adalah ... 7. Nilai dari cos (45o + 60o ) adalah ... 8. Didalam suatu kotak terdapat 6 bola warna putih, 3 bola warna merah dan 1 bola warna kuning. Akan diambil 3 buah bola sekaligus secara acak. Peluang terambilnya 2 bola warna merah dan 1 warna kuning adalah … 9. Pada pelemparan dua buah dadu satu kali, peluang mun culnya mata dadu berjumlah 5 atau 8 adalah … 10. Tabel distribusi frekuensi Berat badan f 50 – 52 53 – 55 56 – 58 59 – 61 62 – 64 4 5 3 2 6 Mean dari distribusi frekuensi di atas adalah … K3 dari distribusi frekuensi di atas adalah … K1 dari distribusi frekuensi di atas adalah … Modus dari distribusi frekuensi di atas adalah … Median (K2) dari distribusi frekuensi di atas adalah … 11. ∫ (x − 2) (x + 3) dx = .... 12. dx 3) (2x 2 1   = ... 13. Luas daerah kurva yang dibatasi kurva y = x3 garis x = –1 dan x = 1 dengan sumbu X adalah .... 14. Luas daerah yang diarsir pada gambar di samping adalah .... 15. Volum benda putar yang terjadi jika daerah yang dibatasi oleh kurva y = 3x – 2, garis x = 1 dan garis x = 3 diputar mengelilingi sumbu x adalah … satuan volum