SlideShare a Scribd company logo
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Pada dasarnya industri pertambangan terdiri dari banyak kegiatan yang
harus dilakukan. Diawali dari kegiatan propeksi, eksplorasi, studi kelayakan,
development, eksploitasi, pengolahan, sampai kepada pemasaran yang mana
dari semua kegiatan tersebut saling berkaitan dan mendukung. Sedangkan
penambangan sendiri yaitu suatu kegiatan pengambilan endapan tersebut dapat
dilakukan dengan dua sistem penambangan yaitu tambang terbuka dan tambang
bawah tanah.
Dalam kegiatan penambangan batubara yang menggunakan sistem
penambangan tambang terbuka dengan pengoperasian peralatan mekanis
seperti backhoe untuk pemuatan dan dump truck untuk pengangkutan. Pada
sistem tambang terbuka pengupasan lapisan overburden merupakan salah satu
kegiatan yang sangat berpengaruh terhadap pencapaian target produksi, oleh
karena itu, objek penelitian ini ditekankan untuk dapat meningkatkan produksi
alat gali muat berdasarkan analisa nilai waktu edar (cycle time) alat gali muat dan
waktu manuver (spoting time) alat angkut, faktor kesesuaian (match factor)
kebutuhan alat muat dan alat angkut pada titik pemuatan (loading point) dengan
pola pemuatan single front dan double front, kondisi loading point dan tinggi
bench dan nilai ketersediaan alat.
Selain hal tersebut diatas, akan dilakukan juga beberapa langkah simulasi
peningkatan produksi dengan memasukkan faktor-faktor yang mempengaruhi
seperti cycle time, metode pemuatan, faktor pengisian bucket (bucket fill factor),
powder factor, nilai ketersediaan alat dan evaluasi kinerja produktivitas alat gali
muat dan alat angkut di lapangan untuk menganalisa biaya oprasional sehingga
dapat menentukan alat gali muat dan alat angkut mana yang lebih sedikit biaya
oprasional berdasarkan kondisi di lapangan. Hal ini yang melatar belakangi
penelitian ini, dengan judul “Evaluasi Produktivitas Alat Gali Muat dan Alat
Angkut dari Segi Biaya Oprasional pada Kegiatan Pemindahan Overburden di
1-1
PD. Baramarta, Kecamatan Simpang Empat, Kabupaten Banjar, Kalimantan
Selatan”.
1.2 Rumusan Masalah
Adanya peningkatan target produksi alat gali muat backhoe
1. Pemilihan Pola pemuatan backhoe yang efektif.
2. Mengetahui keadaan kondisi loading point dan tinggi bench yang
mempengaruhi kinerja backhoe.
3. Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi produktivitas alat gali muat
dan alat angkut untuk pencapaian dan peningkatan target produksi.
4. Apakah pengeluaran biaya oprasional dan produktivitas peralatan
mekanis telah sesuai dengan target perusahaan ?
5. Adakah faktor penghambat yang menyebabkan tingginya nilai biaya
oprasional ?
6. Bagaimana prilaku (kemampuan) dari operator alat ?
1.3 Batasan Masalah
Pada penelitian ini masalahan yang akan disajikan hanya membahas
tentang:
1. Lokasi penelitian terdapat pada panel dan di Pit yang ada di PD
Baramarta.
2. Alat gali muat yang diamati terbatas pada backhoe yang digunakan
untuk memuat material overburden.
3. Target produktivitas yang digunakan perusahaan yaitu xxxx bcm/jam
4. Produktivitas alat gali muat backhoe berdasarkan cycle time, loading
time, metode pemuatan, kondisi loading point, tinggi bench,
ketersediaan alat, bucket fill factor, dan powder factor (PF).
5. Peralatan tambang yang dikaji dalam penelitian adalah alat gali muat
dan alat angkut yang digunakan untuk menggali serta mengangkut
material overburden.
6. Analisis biaya oprasional dilakukan terbatas pada alat gali muat.
7. Tidak menghitung keserasian alat gali muat dan alat angkut, hanya
menggunakan data simulasi dari perusahaan yang ada.
8. Kualitas fuel yang digunakan adalah bahan bakar dari Pertamina yang
sesuai dengan standar.
1-2
1.4 Tujuan Penelitian
Berdasarkan rumusan masalah di atas maka tujuan dari penelitian ini, yaitu:
1. Mengetahui pola pemuatan backhoe yang efektif.
2. Menganalisa keadaan loading point dan tinggi jenjang yang
mempengaruhi kinerja backhoe.
3. Menghitung pencapaian produksi aktual terhadap target produksi.
4. Mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi produksi alat gali muat
dan alat angut dalam pencapaian dan peningkatan target produksi.
5. Menghitung biaya oprasional aktual.
6. Mengetahui faktor-faktor yang menyebabkan biaya oprasional aktual
over budget.
7. Memberikan rekomendasi upaya-upaya peningkatan produktivitas alat
gali muat dan alat angkut.
1.5 Manfaat Penelitian
Dengan adanya kegiatan penelitian tugas akhir ini ada beberapa
manfaat yang dapat diperoleh, diantaranya :
1. Bagi Mahasiswa
 Terbantu dalam proses untuk memperoleh data aktual yang
berhubungan dengan penelitian yaitu mengenai kajian teknis
terhadap produktivitas pada alat muat dan alat angkut.
 Sebagai penerapan ilmu-ilmu pertambangan yang terkait dengan
ilmu yang didapatkan di perkuliahan terutama tentang kegiatan
pembongkaran overburden yang terkait dengan peralatan
mekanis.
 Menambah pengalaman tentang kegiatan penambangan secara
langsung di lapangan, khususnya mengenai analisis produktivitas
alat.
 Dapat membantu dalam proses untuk memperoleh data aktual
yang berhubungan dengan penelitian yaitu mengenai evaluasi
biaya oprasional terhadap produksi pada alat gali muat dan alat
angkut.
1-3
2. Bagi Perusahaan
 Mengetahui permasalahan yang terjadi dalam kegiatan
penambangan.
 Memperoleh saran dan masukan atau solusi tentang
permasalahan yang terjadi.
 Dapat dijadikan bahan pertimbangan atau usulan untuk
meningkatkan produksi maupun program yang akan dilaksanakan.
3. Bagi Pemerintah
 Sebagai Informasi kegiatan penambangan yang dilakukan
perusahaan di daerah tersebut serta menyediakan dokumen studi
kasus.
1-4

More Related Content

What's hot

Cakupan laporan eksplorasi batubara
Cakupan laporan eksplorasi batubaraCakupan laporan eksplorasi batubara
Cakupan laporan eksplorasi batubara
oilandgas24
 
Batuan piroklastik
Batuan piroklastikBatuan piroklastik
Batuan piroklastik
yadil142
 
Observasi geologi Karsam
Observasi geologi KarsamObservasi geologi Karsam
Observasi geologi KarsamFajar Perdana
 
Deskripsi core
Deskripsi coreDeskripsi core
Deskripsi core
farhanalghifary1
 
GeoTek Kestabilan Lereng
GeoTek Kestabilan LerengGeoTek Kestabilan Lereng
GeoTek Kestabilan LerengAyu Kuleh Putri
 
Akuifer
AkuiferAkuifer
Akuifer
Dita Dewi
 
Geores
GeoresGeores
Geores
rahmat199
 
Penyanggaan tambang bawah tanah - isya ansyari -
Penyanggaan  tambang bawah tanah - isya ansyari -Penyanggaan  tambang bawah tanah - isya ansyari -
Penyanggaan tambang bawah tanah - isya ansyari -Isya Ansyari
 
Bucket chain excavator
Bucket chain excavatorBucket chain excavator
Bucket chain excavator
Daud Manatap Sitorus
 
Pengertian ilmu geologi lingkungan beserta sejarahnya
Pengertian ilmu geologi lingkungan beserta sejarahnyaPengertian ilmu geologi lingkungan beserta sejarahnya
Pengertian ilmu geologi lingkungan beserta sejarahnya
Fauzan Barnanda
 
Kelompok 6(makalah batuan dn mineral)
Kelompok 6(makalah batuan dn mineral)Kelompok 6(makalah batuan dn mineral)
Kelompok 6(makalah batuan dn mineral)Nanda Reda
 
Point load
Point loadPoint load
Teknik Eksplorasi Tambang
Teknik Eksplorasi TambangTeknik Eksplorasi Tambang
Teknik Eksplorasi Tambang
nyongker29
 
ppt pertambangan
ppt pertambanganppt pertambangan
ppt pertambangan
saver_dosinaen
 
TANAH LONGSOR
TANAH LONGSORTANAH LONGSOR
geomorfologi
geomorfologigeomorfologi
geomorfologi
Meggi Octavira
 
Preparasi bahan galian
Preparasi bahan galianPreparasi bahan galian
Preparasi bahan galian
isti'anah isnah
 
Klasifikasi RQD
Klasifikasi RQDKlasifikasi RQD
Klasifikasi RQD
Teguh Efrianes
 
Paleontologi
Paleontologi Paleontologi
Paleontologi
lombkTBK
 

What's hot (20)

Cakupan laporan eksplorasi batubara
Cakupan laporan eksplorasi batubaraCakupan laporan eksplorasi batubara
Cakupan laporan eksplorasi batubara
 
Batuan piroklastik
Batuan piroklastikBatuan piroklastik
Batuan piroklastik
 
Observasi geologi Karsam
Observasi geologi KarsamObservasi geologi Karsam
Observasi geologi Karsam
 
Deskripsi core
Deskripsi coreDeskripsi core
Deskripsi core
 
GeoTek Kestabilan Lereng
GeoTek Kestabilan LerengGeoTek Kestabilan Lereng
GeoTek Kestabilan Lereng
 
Akuifer
AkuiferAkuifer
Akuifer
 
Geores
GeoresGeores
Geores
 
Penyanggaan tambang bawah tanah - isya ansyari -
Penyanggaan  tambang bawah tanah - isya ansyari -Penyanggaan  tambang bawah tanah - isya ansyari -
Penyanggaan tambang bawah tanah - isya ansyari -
 
Metoda Penambangan
Metoda PenambanganMetoda Penambangan
Metoda Penambangan
 
Bucket chain excavator
Bucket chain excavatorBucket chain excavator
Bucket chain excavator
 
Pengertian ilmu geologi lingkungan beserta sejarahnya
Pengertian ilmu geologi lingkungan beserta sejarahnyaPengertian ilmu geologi lingkungan beserta sejarahnya
Pengertian ilmu geologi lingkungan beserta sejarahnya
 
Kelompok 6(makalah batuan dn mineral)
Kelompok 6(makalah batuan dn mineral)Kelompok 6(makalah batuan dn mineral)
Kelompok 6(makalah batuan dn mineral)
 
Point load
Point loadPoint load
Point load
 
Teknik Eksplorasi Tambang
Teknik Eksplorasi TambangTeknik Eksplorasi Tambang
Teknik Eksplorasi Tambang
 
ppt pertambangan
ppt pertambanganppt pertambangan
ppt pertambangan
 
TANAH LONGSOR
TANAH LONGSORTANAH LONGSOR
TANAH LONGSOR
 
geomorfologi
geomorfologigeomorfologi
geomorfologi
 
Preparasi bahan galian
Preparasi bahan galianPreparasi bahan galian
Preparasi bahan galian
 
Klasifikasi RQD
Klasifikasi RQDKlasifikasi RQD
Klasifikasi RQD
 
Paleontologi
Paleontologi Paleontologi
Paleontologi
 

Similar to contoh proposal Tugas Akhir evaluasi alat gali muat dan alat angkut bab 1

Proposal kp resta
Proposal kp restaProposal kp resta
Proposal kp restaResta Mega
 
Material-handling.ppt
Material-handling.pptMaterial-handling.ppt
Material-handling.ppt
BkkKramat
 
estimasi bucket fill factor berdasarkan volume angkut DumpTruck
estimasi bucket fill factor berdasarkan volume angkut DumpTruckestimasi bucket fill factor berdasarkan volume angkut DumpTruck
estimasi bucket fill factor berdasarkan volume angkut DumpTruck
evamanroe
 
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2024.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2024.pptAminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2024.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2024.ppt
Aminullah Assagaf
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah Assagaf
 
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pptAminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf
 
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pptAminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf
 
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pptAminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah Assagaf
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah Assagaf
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah Assagaf
 
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pdf
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pdfAminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pdf
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pdf
Aminullah Assagaf
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah Assagaf
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah Assagaf
 
Aminullah assagaf mpo114 manajemen produksi dan operasi_2020
Aminullah assagaf mpo114 manajemen produksi dan operasi_2020Aminullah assagaf mpo114 manajemen produksi dan operasi_2020
Aminullah assagaf mpo114 manajemen produksi dan operasi_2020
Aminullah Assagaf
 
Aminullah assagaf p1 14-manajemen produksi dan operasi_2020
Aminullah assagaf p1 14-manajemen produksi dan operasi_2020Aminullah assagaf p1 14-manajemen produksi dan operasi_2020
Aminullah assagaf p1 14-manajemen produksi dan operasi_2020
Aminullah Assagaf
 
Contoh Skripsi
Contoh SkripsiContoh Skripsi
Contoh Skripsihakimdenis
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah Assagaf
 
Teknik produksi migas 3
Teknik produksi migas 3Teknik produksi migas 3
Teknik produksi migas 3
Abidatur Rofifah
 
Isi
IsiIsi

Similar to contoh proposal Tugas Akhir evaluasi alat gali muat dan alat angkut bab 1 (20)

Proposal kp resta
Proposal kp restaProposal kp resta
Proposal kp resta
 
Material-handling.ppt
Material-handling.pptMaterial-handling.ppt
Material-handling.ppt
 
estimasi bucket fill factor berdasarkan volume angkut DumpTruck
estimasi bucket fill factor berdasarkan volume angkut DumpTruckestimasi bucket fill factor berdasarkan volume angkut DumpTruck
estimasi bucket fill factor berdasarkan volume angkut DumpTruck
 
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2024.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2024.pptAminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2024.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2024.ppt
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
 
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pptAminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
 
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pptAminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
 
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pptAminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.ppt
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
 
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pdf
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pdfAminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pdf
Aminullah Assagaf_K1-3_Manj Oprs dan Prod_2021.pdf
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2021
 
Aminullah assagaf mpo114 manajemen produksi dan operasi_2020
Aminullah assagaf mpo114 manajemen produksi dan operasi_2020Aminullah assagaf mpo114 manajemen produksi dan operasi_2020
Aminullah assagaf mpo114 manajemen produksi dan operasi_2020
 
Aminullah assagaf p1 14-manajemen produksi dan operasi_2020
Aminullah assagaf p1 14-manajemen produksi dan operasi_2020Aminullah assagaf p1 14-manajemen produksi dan operasi_2020
Aminullah assagaf p1 14-manajemen produksi dan operasi_2020
 
Contoh Skripsi
Contoh SkripsiContoh Skripsi
Contoh Skripsi
 
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
Aminullah assagaf k1 3-manj oprs dan prod_2020
 
Teknik produksi migas 3
Teknik produksi migas 3Teknik produksi migas 3
Teknik produksi migas 3
 
Isi
IsiIsi
Isi
 

Recently uploaded

0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 

Recently uploaded (20)

0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 

contoh proposal Tugas Akhir evaluasi alat gali muat dan alat angkut bab 1

  • 1. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pada dasarnya industri pertambangan terdiri dari banyak kegiatan yang harus dilakukan. Diawali dari kegiatan propeksi, eksplorasi, studi kelayakan, development, eksploitasi, pengolahan, sampai kepada pemasaran yang mana dari semua kegiatan tersebut saling berkaitan dan mendukung. Sedangkan penambangan sendiri yaitu suatu kegiatan pengambilan endapan tersebut dapat dilakukan dengan dua sistem penambangan yaitu tambang terbuka dan tambang bawah tanah. Dalam kegiatan penambangan batubara yang menggunakan sistem penambangan tambang terbuka dengan pengoperasian peralatan mekanis seperti backhoe untuk pemuatan dan dump truck untuk pengangkutan. Pada sistem tambang terbuka pengupasan lapisan overburden merupakan salah satu kegiatan yang sangat berpengaruh terhadap pencapaian target produksi, oleh karena itu, objek penelitian ini ditekankan untuk dapat meningkatkan produksi alat gali muat berdasarkan analisa nilai waktu edar (cycle time) alat gali muat dan waktu manuver (spoting time) alat angkut, faktor kesesuaian (match factor) kebutuhan alat muat dan alat angkut pada titik pemuatan (loading point) dengan pola pemuatan single front dan double front, kondisi loading point dan tinggi bench dan nilai ketersediaan alat. Selain hal tersebut diatas, akan dilakukan juga beberapa langkah simulasi peningkatan produksi dengan memasukkan faktor-faktor yang mempengaruhi seperti cycle time, metode pemuatan, faktor pengisian bucket (bucket fill factor), powder factor, nilai ketersediaan alat dan evaluasi kinerja produktivitas alat gali muat dan alat angkut di lapangan untuk menganalisa biaya oprasional sehingga dapat menentukan alat gali muat dan alat angkut mana yang lebih sedikit biaya oprasional berdasarkan kondisi di lapangan. Hal ini yang melatar belakangi penelitian ini, dengan judul “Evaluasi Produktivitas Alat Gali Muat dan Alat Angkut dari Segi Biaya Oprasional pada Kegiatan Pemindahan Overburden di 1-1
  • 2. PD. Baramarta, Kecamatan Simpang Empat, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan”. 1.2 Rumusan Masalah Adanya peningkatan target produksi alat gali muat backhoe 1. Pemilihan Pola pemuatan backhoe yang efektif. 2. Mengetahui keadaan kondisi loading point dan tinggi bench yang mempengaruhi kinerja backhoe. 3. Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi produktivitas alat gali muat dan alat angkut untuk pencapaian dan peningkatan target produksi. 4. Apakah pengeluaran biaya oprasional dan produktivitas peralatan mekanis telah sesuai dengan target perusahaan ? 5. Adakah faktor penghambat yang menyebabkan tingginya nilai biaya oprasional ? 6. Bagaimana prilaku (kemampuan) dari operator alat ? 1.3 Batasan Masalah Pada penelitian ini masalahan yang akan disajikan hanya membahas tentang: 1. Lokasi penelitian terdapat pada panel dan di Pit yang ada di PD Baramarta. 2. Alat gali muat yang diamati terbatas pada backhoe yang digunakan untuk memuat material overburden. 3. Target produktivitas yang digunakan perusahaan yaitu xxxx bcm/jam 4. Produktivitas alat gali muat backhoe berdasarkan cycle time, loading time, metode pemuatan, kondisi loading point, tinggi bench, ketersediaan alat, bucket fill factor, dan powder factor (PF). 5. Peralatan tambang yang dikaji dalam penelitian adalah alat gali muat dan alat angkut yang digunakan untuk menggali serta mengangkut material overburden. 6. Analisis biaya oprasional dilakukan terbatas pada alat gali muat. 7. Tidak menghitung keserasian alat gali muat dan alat angkut, hanya menggunakan data simulasi dari perusahaan yang ada. 8. Kualitas fuel yang digunakan adalah bahan bakar dari Pertamina yang sesuai dengan standar. 1-2
  • 3. 1.4 Tujuan Penelitian Berdasarkan rumusan masalah di atas maka tujuan dari penelitian ini, yaitu: 1. Mengetahui pola pemuatan backhoe yang efektif. 2. Menganalisa keadaan loading point dan tinggi jenjang yang mempengaruhi kinerja backhoe. 3. Menghitung pencapaian produksi aktual terhadap target produksi. 4. Mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi produksi alat gali muat dan alat angut dalam pencapaian dan peningkatan target produksi. 5. Menghitung biaya oprasional aktual. 6. Mengetahui faktor-faktor yang menyebabkan biaya oprasional aktual over budget. 7. Memberikan rekomendasi upaya-upaya peningkatan produktivitas alat gali muat dan alat angkut. 1.5 Manfaat Penelitian Dengan adanya kegiatan penelitian tugas akhir ini ada beberapa manfaat yang dapat diperoleh, diantaranya : 1. Bagi Mahasiswa  Terbantu dalam proses untuk memperoleh data aktual yang berhubungan dengan penelitian yaitu mengenai kajian teknis terhadap produktivitas pada alat muat dan alat angkut.  Sebagai penerapan ilmu-ilmu pertambangan yang terkait dengan ilmu yang didapatkan di perkuliahan terutama tentang kegiatan pembongkaran overburden yang terkait dengan peralatan mekanis.  Menambah pengalaman tentang kegiatan penambangan secara langsung di lapangan, khususnya mengenai analisis produktivitas alat.  Dapat membantu dalam proses untuk memperoleh data aktual yang berhubungan dengan penelitian yaitu mengenai evaluasi biaya oprasional terhadap produksi pada alat gali muat dan alat angkut. 1-3
  • 4. 2. Bagi Perusahaan  Mengetahui permasalahan yang terjadi dalam kegiatan penambangan.  Memperoleh saran dan masukan atau solusi tentang permasalahan yang terjadi.  Dapat dijadikan bahan pertimbangan atau usulan untuk meningkatkan produksi maupun program yang akan dilaksanakan. 3. Bagi Pemerintah  Sebagai Informasi kegiatan penambangan yang dilakukan perusahaan di daerah tersebut serta menyediakan dokumen studi kasus. 1-4