SlideShare a Scribd company logo
A. BESARAN
1. Besaran Pokok
Besara pokok adalah besaran yangtelah didefinisikan terlebih dahulu.Dalamfisikahanya ada 7 (tujuh)
besaran pokok, dan selebihnya adalah besaran turunan.
2. Besaran Turunan
Besaran turunan adalah besaran yang diturunkan dari besaran pokok.Selain 7 besaran pokok,dikategorikan
ke dalambesaran turunan.Berikut adalah contoh besaran turukan berikutsatuan SI -nya.
Selain besaran pokok dan turunan, besaran juga terdiri atas:
a. Besaran Vektor, yaitu besaran fisikan yangmemiliki nilai dan arah.Contohnya
perpindahan,kecepatan, gaya, berat, tekanan, dan lain-lain.
b. Besaran Skalar,yaitu besaran fisikayangmemiliki nilai saja.Contohnya massa,energi,
waktu, daya,volume, dan lain-lain.
B. SATUAN
Satuan dibagi menjadi dua,yaitu:
1. Satuan Baku, yaitu satuan yanghasil pengukurannya sama untuk setiap orangdan diakui
secara disetiap negara di dunia (international).Contohnya m, kg, s, liter,km, m3, ons,
km/jam, dan lain-lain.
2. Satuan tidak baku,yaitu satuan yang hasil pengukurannya tidak sama untuk setiap orang
dan tidak diakui secara internasional.Contohnya hasta,jengkal,depa, kaki,dan lain-lain
Masalah penggunaan satuan dalampengukuran di depan sudah dialami manusiasejak dulu.Di sekitar ki ta,
masih seringdijumpai orangyangmengukur panjangbenda dengan satuan jengkal atau depa. Tidak di sini
saja,di tempat-tempat lain juga terjadi demikian.Bahkan,untuk menyatakan panjangdi Inggris dan Amerika
Serikatmasih digunakan satuan kaki (feet) . Hasil pengukuran menggunakan satuan depa, jengkal,dan kaki
berbeda-beda antara orangyang satu dengan orang lain.Dengan alasan itulah maka depa,jengkal,dan
langkah kaki tidak bisa dijadikan standar pengukuran panjang.Untuk mengatasi permasalahan tersebut,sejak
tahun 1960 telah digunakan SistemSatuan Internasional yangdisingkatSI,yangdalambahasaInggrisdisebut
International System of Unit atau dalambahasa Perancis leSystem International d’unites.Sistemini
merupakan hasil kesepakatan dari CGPM(Conference General des Poids et Measures) di Paris,Perancis.
Sistem Internasional (SI) dibagi menjadi dua sistem,yaitu sistemMKS dan CGS.
1. Sistem MKS (meter, kilogram,sekon) yaitu cara menyatakan besaran dengan memakai satuan meter,
kilogram,dan sekon.
2. Sistem CGS (centi, gram, sekon) yaitu cara menyatakan besaran dengan memakai satuan centimeter, gram,
dan sekon.

More Related Content

What's hot

1. Quantities, Units, And Measurement
1. Quantities, Units, And Measurement1. Quantities, Units, And Measurement
1. Quantities, Units, And Measurement
lukman hakim
 
Pengukuran by dzombie
Pengukuran by dzombiePengukuran by dzombie
Pengukuran by dzombie
Dicky Renaldy
 
Besaran & Satuan
Besaran & SatuanBesaran & Satuan
Besaran & Satuan
guestdd693c
 
Sistem satuan internasional
Sistem satuan internasionalSistem satuan internasional
Sistem satuan internasional
rinovada
 
Soal tentang satuan dan besaran''
Soal tentang satuan dan besaran''Soal tentang satuan dan besaran''
Soal tentang satuan dan besaran''
Si Om
 
Besaran dan Ukuran
Besaran dan UkuranBesaran dan Ukuran
Besaran dan Ukuran
Aflah Aufaa
 
Persentasi fisika besaran dan satuan
Persentasi fisika besaran dan satuanPersentasi fisika besaran dan satuan
Persentasi fisika besaran dan satuan
Faisal Zamar
 
Besaran, Satuan dan Pengukuran
Besaran, Satuan dan PengukuranBesaran, Satuan dan Pengukuran
Besaran, Satuan dan Pengukuran
Dian Pranata
 

What's hot (19)

1. Quantities, Units, And Measurement
1. Quantities, Units, And Measurement1. Quantities, Units, And Measurement
1. Quantities, Units, And Measurement
 
Materi Pembelajaran IPA terpadu (Besaran dan Satuan)
Materi Pembelajaran IPA terpadu (Besaran dan Satuan)Materi Pembelajaran IPA terpadu (Besaran dan Satuan)
Materi Pembelajaran IPA terpadu (Besaran dan Satuan)
 
Pengukuran by dzombie
Pengukuran by dzombiePengukuran by dzombie
Pengukuran by dzombie
 
Besaran, Satuan, dan Pengukuran
Besaran, Satuan, dan PengukuranBesaran, Satuan, dan Pengukuran
Besaran, Satuan, dan Pengukuran
 
Besaran & Satuan
Besaran & SatuanBesaran & Satuan
Besaran & Satuan
 
Sistem satuan internasional
Sistem satuan internasionalSistem satuan internasional
Sistem satuan internasional
 
Bab 1 besaran dan pengukuran
Bab 1 besaran dan pengukuranBab 1 besaran dan pengukuran
Bab 1 besaran dan pengukuran
 
Soal tentang satuan dan besaran''
Soal tentang satuan dan besaran''Soal tentang satuan dan besaran''
Soal tentang satuan dan besaran''
 
Indikator 1
Indikator 1Indikator 1
Indikator 1
 
Besaran dan Ukuran
Besaran dan UkuranBesaran dan Ukuran
Besaran dan Ukuran
 
Besaran dan satuan
Besaran dan satuanBesaran dan satuan
Besaran dan satuan
 
1 besaran-dan-satuan
1 besaran-dan-satuan1 besaran-dan-satuan
1 besaran-dan-satuan
 
Bab1 besaran dan satuan
Bab1 besaran dan satuanBab1 besaran dan satuan
Bab1 besaran dan satuan
 
UH 1 FISIKA Semester 1
UH 1 FISIKA Semester 1UH 1 FISIKA Semester 1
UH 1 FISIKA Semester 1
 
Besaran masa
Besaran masaBesaran masa
Besaran masa
 
Lks pengukuran
Lks pengukuranLks pengukuran
Lks pengukuran
 
Satuan fisika
Satuan fisikaSatuan fisika
Satuan fisika
 
Persentasi fisika besaran dan satuan
Persentasi fisika besaran dan satuanPersentasi fisika besaran dan satuan
Persentasi fisika besaran dan satuan
 
Besaran, Satuan dan Pengukuran
Besaran, Satuan dan PengukuranBesaran, Satuan dan Pengukuran
Besaran, Satuan dan Pengukuran
 

Similar to Besaran (6)

Amie copy
Amie   copyAmie   copy
Amie copy
 
Besaran dan satuan
Besaran dan satuanBesaran dan satuan
Besaran dan satuan
 
PPT Besaran dan pengukuran kelas 7.pptx
PPT Besaran dan pengukuran kelas 7.pptxPPT Besaran dan pengukuran kelas 7.pptx
PPT Besaran dan pengukuran kelas 7.pptx
 
fisika mekanik Kel. 1.pptx
fisika mekanik Kel. 1.pptxfisika mekanik Kel. 1.pptx
fisika mekanik Kel. 1.pptx
 
Pengukuran besaran dan satuan pokok
Pengukuran besaran dan satuan pokokPengukuran besaran dan satuan pokok
Pengukuran besaran dan satuan pokok
 
Ppt media pembelajaran
Ppt media pembelajaranPpt media pembelajaran
Ppt media pembelajaran
 

More from MTs NEGERI 1 MODEL MEDAN (15)

Pengantar content-management-system-cms
Pengantar content-management-system-cmsPengantar content-management-system-cms
Pengantar content-management-system-cms
 
content-management-system-cms
content-management-system-cmscontent-management-system-cms
content-management-system-cms
 
Besaran dan Satuan dalam Fisika (MTsN)
Besaran dan Satuan dalam Fisika (MTsN)Besaran dan Satuan dalam Fisika (MTsN)
Besaran dan Satuan dalam Fisika (MTsN)
 
Fertilisasi dan perkembangan embrio
Fertilisasi dan perkembangan embrioFertilisasi dan perkembangan embrio
Fertilisasi dan perkembangan embrio
 
Listrik statis
Listrik statisListrik statis
Listrik statis
 
Pembelahan sel
Pembelahan selPembelahan sel
Pembelahan sel
 
Organ reproduksi pada wanita
Organ reproduksi pada wanitaOrgan reproduksi pada wanita
Organ reproduksi pada wanita
 
Alat reproduksi pada pria dan fungsinya
Alat reproduksi pada pria dan fungsinyaAlat reproduksi pada pria dan fungsinya
Alat reproduksi pada pria dan fungsinya
 
Kisi kisi un smp 2019
Kisi kisi un smp 2019Kisi kisi un smp 2019
Kisi kisi un smp 2019
 
Lakibul oktober 2018
Lakibul oktober 2018Lakibul oktober 2018
Lakibul oktober 2018
 
SOAL UAS IPA IX SM GANJIL
SOAL UAS IPA IX SM GANJILSOAL UAS IPA IX SM GANJIL
SOAL UAS IPA IX SM GANJIL
 
SOAL IPA KELAS IX
SOAL  IPA KELAS IXSOAL  IPA KELAS IX
SOAL IPA KELAS IX
 
Reproduksi
ReproduksiReproduksi
Reproduksi
 
Ipa ix reproduksi
Ipa ix reproduksiIpa ix reproduksi
Ipa ix reproduksi
 
Besaran
BesaranBesaran
Besaran
 

Recently uploaded

PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 

Recently uploaded (20)

Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
 
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdfBukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 

Besaran

  • 1. A. BESARAN 1. Besaran Pokok Besara pokok adalah besaran yangtelah didefinisikan terlebih dahulu.Dalamfisikahanya ada 7 (tujuh) besaran pokok, dan selebihnya adalah besaran turunan. 2. Besaran Turunan Besaran turunan adalah besaran yang diturunkan dari besaran pokok.Selain 7 besaran pokok,dikategorikan ke dalambesaran turunan.Berikut adalah contoh besaran turukan berikutsatuan SI -nya. Selain besaran pokok dan turunan, besaran juga terdiri atas: a. Besaran Vektor, yaitu besaran fisikan yangmemiliki nilai dan arah.Contohnya perpindahan,kecepatan, gaya, berat, tekanan, dan lain-lain. b. Besaran Skalar,yaitu besaran fisikayangmemiliki nilai saja.Contohnya massa,energi, waktu, daya,volume, dan lain-lain. B. SATUAN Satuan dibagi menjadi dua,yaitu: 1. Satuan Baku, yaitu satuan yanghasil pengukurannya sama untuk setiap orangdan diakui secara disetiap negara di dunia (international).Contohnya m, kg, s, liter,km, m3, ons, km/jam, dan lain-lain. 2. Satuan tidak baku,yaitu satuan yang hasil pengukurannya tidak sama untuk setiap orang dan tidak diakui secara internasional.Contohnya hasta,jengkal,depa, kaki,dan lain-lain Masalah penggunaan satuan dalampengukuran di depan sudah dialami manusiasejak dulu.Di sekitar ki ta, masih seringdijumpai orangyangmengukur panjangbenda dengan satuan jengkal atau depa. Tidak di sini saja,di tempat-tempat lain juga terjadi demikian.Bahkan,untuk menyatakan panjangdi Inggris dan Amerika Serikatmasih digunakan satuan kaki (feet) . Hasil pengukuran menggunakan satuan depa, jengkal,dan kaki berbeda-beda antara orangyang satu dengan orang lain.Dengan alasan itulah maka depa,jengkal,dan langkah kaki tidak bisa dijadikan standar pengukuran panjang.Untuk mengatasi permasalahan tersebut,sejak tahun 1960 telah digunakan SistemSatuan Internasional yangdisingkatSI,yangdalambahasaInggrisdisebut International System of Unit atau dalambahasa Perancis leSystem International d’unites.Sistemini merupakan hasil kesepakatan dari CGPM(Conference General des Poids et Measures) di Paris,Perancis. Sistem Internasional (SI) dibagi menjadi dua sistem,yaitu sistemMKS dan CGS. 1. Sistem MKS (meter, kilogram,sekon) yaitu cara menyatakan besaran dengan memakai satuan meter, kilogram,dan sekon. 2. Sistem CGS (centi, gram, sekon) yaitu cara menyatakan besaran dengan memakai satuan centimeter, gram, dan sekon.