SlideShare a Scribd company logo
BUSINESS ETHIC AND GOOD GOVERNANCE
Governance Rating
Dosen Pengampu :
Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA
Nama : Poltak Bobby Handoko Sirait
NIM : 55117110067
Program Magister Manajemen
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS MERCUBUANA
JAKARTA
2017
Page 2 of 5
Governance Ratings
Governace Rating merupakan indikator penilaian penilaian terhadap suatu perusahaan atau
pemerintahan berdasarkan Prinsip tata kelola perusahaan. Memiliki beberapa tingkat
pengukuran dengan cara mengiidentifikasi dan secara aktif mengelola semua risiko tata
kelola perusahaan yang signifikan melalui kontrol internal yang komprehensif dalam sistem
manajemen. Governance Rating menggambar kinerja perusahaan atau pemerintahan yang
dianggap mewakili praktik terbaik, dan hampir tidak ada kekurangan di bidang mana pun
yang dinilai.
Fungsi governance rating di tempat saya bekerja secara umum sama dengan di tempat atau
perusahaan lain, yaitu sebagai tolak ukur sejauh mana good government governance
dilaksanakan, yang akan memberikan gambaran kepada pemangku kepentingan dan
pelaksana kepentingan sebagai bahan evaluasi. Konsep yang dipakai di tempat saya bekerja
dalam governance rating sangat banyak menggunakan formulir untuk mengetahui
sejauhmana standar-standar tatakelola terpenuhi atau tidak. kemudian hasilnya juga
dikembalikan kepada para pelaksana kepentingan sebagai bahan evaluasi dalam pelaksanaan
tatakelola mendatang. Saya merekomendasikan sebaiknya ada komitment tinggi dari pihak-
pihak yang berkaitan dalam urusan tatakelola, sehingga tatakelola yang baik menjadi prioritas
dalam melaksanakan aktivitas di setiap sub-bagian kerja. karena suatu konsep atau sistem
yang baikpun tidak akan berpengaruh banyak terhadap peningkatan governance rating tanpa
adanya komitment dari pihak-pihak yang bersangkutan.
Konsep Governance Rating di Indonesia :
Penilaian Tata Kelola Perusahaan atau corporate governance Rating (CGR) dimaksudkan
untuk menunjukkan tingkat relatif dimana organisasi menerima dan mengikuti peraturan dan
pedoman praktik tata kelola perusahaan. Praktik tata kelola perusahaan yang lazim di
perusahaan mencerminkan distribusi hak dan tanggung jawab di antara berbagai peserta
dalam organisasi seperti Dewan, manajemen, pemegang saham dan pemangku kepentingan
keuangan lainnya, dan peraturan dan prosedur yang ditetapkan dan diikuti untuk mengambil
keputusan mengenai urusan perusahaan. Penekanan CGR pada praktik bisnis perusahaan dan
Page 3 of 5
standar pengungkapan kualitas yang memenuhi persyaratan regulator dan adil dan transparan
bagi pemangku kepentingan keuangannya. Penekanan Penilaian Nilai Pemangku Nilai ICRA
dan Tata Kelola (SVG), di sisi lain, terkait dengan pengelolaan nilai dan nilai bagi semua
pemangku kepentingan sebuah perusahaan, selain praktik tata kelola perusahaan. Penilaian
SVG mempertimbangkan kinerja aktual perusahaan dan akrual dari keuntungan kinerja
tersebut di antara semua pemangku kepentingannya, terlepas dari kualitas praktik tata kelola
perusahaan. Ini adalah penilaian gabungan dari penciptaan dan pengelolaan nilai pemangku
kepentingan dan kualitas praktik tata kelola perusahaan yang menentukan Peringkat SVG.
ICRA's CGR dan SVG Ratings dapat membantu perusahaan yang dinilai dalam
mengumpulkan dana; Daftar di bursa saham; Berurusan dengan pihak ketiga seperti kreditur;
Memberikan kenyamanan kepada regulator; Memperbaiki citra / kredibilitas; Meningkatkan
penilaian; Dan memperbaiki praktik tata kelola perusahaan melalui benchmarking.
Kritik Governance rating di Indonesia :
Good Governance sendiri merupakan prinsip yang sangat universal, sehingga menjadi
rujukan bagi semua umat beragama, serta dapat ditemukan pada kultur budaya manapun. Hal
yang membedakan praktik Good Corporate Governance di suatu negara adalah Good
Governance sebagai sistem, karena harus selalu menyesuaikan dengan sistem hukum,
keadaan dan perkembangan kemajuan, serta kultur bangsa itu sendiri. Didalam menerapkan
governance yang baik, diperlukan pendekatan yang berbeda-beda, disesuaikan dengan
keadaan dan waktu.
Pendekatan yang dilakukan ada dua yaitu pendekatan yang mengikuti akan aturan atau
sistem, dibanding pendekatan etika (Hard Law) dan pendekatan yang lebih menekankan pada
tidak terlalu sarat akan aturan tetapi lebih pada pendekatan etika (Soft Law). Sebagai contoh,
Amerika dan Singapura lebih memilih pendekatan Hard Law, sedangkan negara-negara
Skandinavia, Inggris dan Australia lebih memilih pendekatan Soft Low (Daniri, 2008).
Page 4 of 5
Rekomendasi dalam mewujudkan Good Corporate Governance (GCG) :
Agar pelaksanaan tata kelola yang baik dapat berjalan secara efektif, di perlukan proses
keikutsertaan semua pihak dalam perusahaan pembiayaan. Untuk itu, tahapan tahapan yang
harus di lakukan perusahaan pembiayaan antara lain :
1. Membangun pemahaman, kepedulian dan komitmen untuk melaksanakan tata kelola
yang baik oleh semua anggota direksi, dewan komisaris, serta pemegang saha
pengendali, dan semua pegawai.
2. Melakukan kajian terhadap kondisi perusahaan pembiayaan berkaitan dengan
pelaksanaan tata kelola yang baik dan tindakan korektif yang di perlukan.
3. Melakukan internalisasi pelaksanaan tata kelola yang baik sehingga terbentuk rasa
memiliki dari semua pihak dalam perusahaan, serta pemahaman atas pelaksanaan
pedoman tata kelola yang baik dalam kegiatan sehari hari.
4. Melakukan penilaian mandiri ( self assessment ) untuk memastikan penerapan tata
kelola yang baik secara berkesinambungan.
Page 5 of 5
DAFTAR PUSTAKA
Hapzi Ali, 2017, Governance Rating, Modul Perkuliahan, Universitas Mercu Buana, Jakarta
Daniri, 2008, ”Saatnya Berubah Dengan GCG”, Bisnis Indonesia, Edisi: 30-MAR- 2008

More Related Content

What's hot

BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi ali, CMA, Good Corporate Governance, ...
BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi ali, CMA, Good Corporate Governance, ...BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi ali, CMA, Good Corporate Governance, ...
BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi ali, CMA, Good Corporate Governance, ...
vanset98
 
Good corporate governance
Good corporate governanceGood corporate governance
Good corporate governance
Judianto Nugroho
 
Ppt uas
Ppt uasPpt uas
Ppt uas
santi olla
 
14. be & gg. opik irawan. hapzi ali.corporate governance. universitas mer...
14. be & gg. opik irawan. hapzi ali.corporate governance. universitas mer...14. be & gg. opik irawan. hapzi ali.corporate governance. universitas mer...
14. be & gg. opik irawan. hapzi ali.corporate governance. universitas mer...
ghazialhaq
 
Forum 1
Forum 1Forum 1
Materi Pertemuan Ketiga Teori Organisasi (Efektivitas Organisasi)
Materi Pertemuan Ketiga Teori Organisasi (Efektivitas Organisasi)Materi Pertemuan Ketiga Teori Organisasi (Efektivitas Organisasi)
Materi Pertemuan Ketiga Teori Organisasi (Efektivitas Organisasi)
sudarsono mr
 
Be&gg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,governance ratings,...
Be&gg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,governance ratings,...Be&gg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,governance ratings,...
Be&gg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,governance ratings,...
Irsan Sugiarto
 
Efektivitas organisasi dan manajemen
Efektivitas organisasi dan manajemenEfektivitas organisasi dan manajemen
Efektivitas organisasi dan manajemenEly Goro Leba
 
Efektivitas organisasi
Efektivitas organisasiEfektivitas organisasi
Efektivitas organisasiIchwan Muis
 
Organisasi Efektif
Organisasi EfektifOrganisasi Efektif
Organisasi Efektif
sisteminformasi3403
 
Effektifitas organisasi
Effektifitas organisasi   Effektifitas organisasi
Effektifitas organisasi
Frans Dione
 
BE & GG, andrio hafidz yulistyan, hapzi ali, good government corporate govern...
BE & GG, andrio hafidz yulistyan, hapzi ali, good government corporate govern...BE & GG, andrio hafidz yulistyan, hapzi ali, good government corporate govern...
BE & GG, andrio hafidz yulistyan, hapzi ali, good government corporate govern...
mercubuana university
 
Perubahan dan Pengembangan Organisasi tugas ke 2
Perubahan dan Pengembangan Organisasi tugas ke 2Perubahan dan Pengembangan Organisasi tugas ke 2
Perubahan dan Pengembangan Organisasi tugas ke 2
Ridho D'vhavoline
 
Pengertian perubahan dan pengembangan organisasi
Pengertian perubahan dan pengembangan organisasiPengertian perubahan dan pengembangan organisasi
Pengertian perubahan dan pengembangan organisasiandreprathamm
 
Efektivitas organisasi
Efektivitas organisasiEfektivitas organisasi
Efektivitas organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 

What's hot (17)

BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi ali, CMA, Good Corporate Governance, ...
BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi ali, CMA, Good Corporate Governance, ...BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi ali, CMA, Good Corporate Governance, ...
BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi ali, CMA, Good Corporate Governance, ...
 
Good corporate governance
Good corporate governanceGood corporate governance
Good corporate governance
 
Ppt uas
Ppt uasPpt uas
Ppt uas
 
14. be & gg. opik irawan. hapzi ali.corporate governance. universitas mer...
14. be & gg. opik irawan. hapzi ali.corporate governance. universitas mer...14. be & gg. opik irawan. hapzi ali.corporate governance. universitas mer...
14. be & gg. opik irawan. hapzi ali.corporate governance. universitas mer...
 
Forum 1
Forum 1Forum 1
Forum 1
 
Materi Pertemuan Ketiga Teori Organisasi (Efektivitas Organisasi)
Materi Pertemuan Ketiga Teori Organisasi (Efektivitas Organisasi)Materi Pertemuan Ketiga Teori Organisasi (Efektivitas Organisasi)
Materi Pertemuan Ketiga Teori Organisasi (Efektivitas Organisasi)
 
GCG dan ERM
 GCG dan ERM GCG dan ERM
GCG dan ERM
 
Be&gg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,governance ratings,...
Be&gg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,governance ratings,...Be&gg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,governance ratings,...
Be&gg,irsan sugiarto,prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,governance ratings,...
 
Efektivitas organisasi dan manajemen
Efektivitas organisasi dan manajemenEfektivitas organisasi dan manajemen
Efektivitas organisasi dan manajemen
 
Efektivitas organisasi
Efektivitas organisasiEfektivitas organisasi
Efektivitas organisasi
 
Organisasi Efektif
Organisasi EfektifOrganisasi Efektif
Organisasi Efektif
 
Effektifitas organisasi
Effektifitas organisasi   Effektifitas organisasi
Effektifitas organisasi
 
BE & GG, andrio hafidz yulistyan, hapzi ali, good government corporate govern...
BE & GG, andrio hafidz yulistyan, hapzi ali, good government corporate govern...BE & GG, andrio hafidz yulistyan, hapzi ali, good government corporate govern...
BE & GG, andrio hafidz yulistyan, hapzi ali, good government corporate govern...
 
Perubahan dan Pengembangan Organisasi tugas ke 2
Perubahan dan Pengembangan Organisasi tugas ke 2Perubahan dan Pengembangan Organisasi tugas ke 2
Perubahan dan Pengembangan Organisasi tugas ke 2
 
Bab iii makalah statistik
Bab iii makalah statistikBab iii makalah statistik
Bab iii makalah statistik
 
Pengertian perubahan dan pengembangan organisasi
Pengertian perubahan dan pengembangan organisasiPengertian perubahan dan pengembangan organisasi
Pengertian perubahan dan pengembangan organisasi
 
Efektivitas organisasi
Efektivitas organisasiEfektivitas organisasi
Efektivitas organisasi
 

Similar to BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Governance Rating, Universitas Mercubuana, 2017

PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE PADA PT. MANDIRI SEKURITAS
PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE  PADA PT. MANDIRI SEKURITASPENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE  PADA PT. MANDIRI SEKURITAS
PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE PADA PT. MANDIRI SEKURITAS
Ratih Srie Intan Maisyuri
 
Be & gg asep muhamad perdiana, hapzi ali, corporate governance rating, univer...
Be & gg asep muhamad perdiana, hapzi ali, corporate governance rating, univer...Be & gg asep muhamad perdiana, hapzi ali, corporate governance rating, univer...
Be & gg asep muhamad perdiana, hapzi ali, corporate governance rating, univer...
Asep Muhamad Ferdiana
 
Be&gg, dede anggraini, hapzi ali, governance rating, universitas mercu bu...
Be&gg, dede anggraini, hapzi ali, governance rating, universitas mercu bu...Be&gg, dede anggraini, hapzi ali, governance rating, universitas mercu bu...
Be&gg, dede anggraini, hapzi ali, governance rating, universitas mercu bu...
Dede Anggraini
 
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali,Governance Rating. Universitas Mercu Buana, 2017
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali,Governance Rating. Universitas Mercu Buana, 2017BE & GG, Warinah, Hapzi Ali,Governance Rating. Universitas Mercu Buana, 2017
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali,Governance Rating. Universitas Mercu Buana, 2017
warinah warinah
 
BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Governance Rating_Universitas Mercu Buana_2017
BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Governance Rating_Universitas Mercu Buana_2017BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Governance Rating_Universitas Mercu Buana_2017
BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Governance Rating_Universitas Mercu Buana_2017
Muhammad Frayogi
 
Be and gg, prihatini ratna dewi, hapzi ali, penerapan gcg, universitas mercu ...
Be and gg, prihatini ratna dewi, hapzi ali, penerapan gcg, universitas mercu ...Be and gg, prihatini ratna dewi, hapzi ali, penerapan gcg, universitas mercu ...
Be and gg, prihatini ratna dewi, hapzi ali, penerapan gcg, universitas mercu ...
Prihatini Ratna Dewi
 
BE&GG.FORUM 12.ASTERIA DIAN PERDANAWATI. Prof.Dr.HApzi Ali. MM.CMA. GOVERNAN...
BE&GG.FORUM 12.ASTERIA DIAN PERDANAWATI. Prof.Dr.HApzi  Ali. MM.CMA. GOVERNAN...BE&GG.FORUM 12.ASTERIA DIAN PERDANAWATI. Prof.Dr.HApzi  Ali. MM.CMA. GOVERNAN...
BE&GG.FORUM 12.ASTERIA DIAN PERDANAWATI. Prof.Dr.HApzi Ali. MM.CMA. GOVERNAN...
Asteria Dian Perdanawati
 
BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Governance Rating, Mercubua...
BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Governance Rating, Mercubua...BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Governance Rating, Mercubua...
BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Governance Rating, Mercubua...
vanset98
 
BE&GG,Maya Dwi Indrawati, Prof.Dr.Hapzi Ali, CMA, Governance Rating
BE&GG,Maya Dwi Indrawati, Prof.Dr.Hapzi Ali, CMA, Governance RatingBE&GG,Maya Dwi Indrawati, Prof.Dr.Hapzi Ali, CMA, Governance Rating
BE&GG,Maya Dwi Indrawati, Prof.Dr.Hapzi Ali, CMA, Governance Rating
maya indrawati
 
14, be gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, corporate governance, universit...
14, be  gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, corporate governance, universit...14, be  gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, corporate governance, universit...
14, be gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, corporate governance, universit...
Adi Novian Prihantoro
 
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...
Wawan P
 
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...
Wawan P
 
BE & GG, Ruslan, Hapzi Ali, Konsep GCG dan penerapannya pada budaya Indonesia...
BE & GG, Ruslan, Hapzi Ali, Konsep GCG dan penerapannya pada budaya Indonesia...BE & GG, Ruslan, Hapzi Ali, Konsep GCG dan penerapannya pada budaya Indonesia...
BE & GG, Ruslan, Hapzi Ali, Konsep GCG dan penerapannya pada budaya Indonesia...
Ruslan -
 
BE & GG, Siti Muliawati, Hapzi Ali, Business Ethics & GG; Governance Ratings;...
BE & GG, Siti Muliawati, Hapzi Ali, Business Ethics & GG; Governance Ratings;...BE & GG, Siti Muliawati, Hapzi Ali, Business Ethics & GG; Governance Ratings;...
BE & GG, Siti Muliawati, Hapzi Ali, Business Ethics & GG; Governance Ratings;...
siti muliawati
 
14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...
14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...
14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...
dyahruthw
 
14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...
14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...
14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...
dyahruthw
 
BE & GG, Melania Bastian, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Governance Ratin...
BE & GG, Melania Bastian, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA,  Governance Ratin...BE & GG, Melania Bastian, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA,  Governance Ratin...
BE & GG, Melania Bastian, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Governance Ratin...
Melania Bastian
 
Begg, rian saputro, prof, dr,ir hapzi ali, mm.cma, good corporate governance,...
Begg, rian saputro, prof, dr,ir hapzi ali, mm.cma, good corporate governance,...Begg, rian saputro, prof, dr,ir hapzi ali, mm.cma, good corporate governance,...
Begg, rian saputro, prof, dr,ir hapzi ali, mm.cma, good corporate governance,...
riansaputro1991
 
Be & GG, Serafinus Octavia Puspitasari, Hapzi Ali, Good Government Corporate ...
Be & GG, Serafinus Octavia Puspitasari, Hapzi Ali, Good Government Corporate ...Be & GG, Serafinus Octavia Puspitasari, Hapzi Ali, Good Government Corporate ...
Be & GG, Serafinus Octavia Puspitasari, Hapzi Ali, Good Government Corporate ...
Serafinus Octavia Puspitasari
 
Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...
Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...
Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...
Togar Simatupang
 

Similar to BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Governance Rating, Universitas Mercubuana, 2017 (20)

PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE PADA PT. MANDIRI SEKURITAS
PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE  PADA PT. MANDIRI SEKURITASPENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE  PADA PT. MANDIRI SEKURITAS
PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE PADA PT. MANDIRI SEKURITAS
 
Be & gg asep muhamad perdiana, hapzi ali, corporate governance rating, univer...
Be & gg asep muhamad perdiana, hapzi ali, corporate governance rating, univer...Be & gg asep muhamad perdiana, hapzi ali, corporate governance rating, univer...
Be & gg asep muhamad perdiana, hapzi ali, corporate governance rating, univer...
 
Be&gg, dede anggraini, hapzi ali, governance rating, universitas mercu bu...
Be&gg, dede anggraini, hapzi ali, governance rating, universitas mercu bu...Be&gg, dede anggraini, hapzi ali, governance rating, universitas mercu bu...
Be&gg, dede anggraini, hapzi ali, governance rating, universitas mercu bu...
 
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali,Governance Rating. Universitas Mercu Buana, 2017
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali,Governance Rating. Universitas Mercu Buana, 2017BE & GG, Warinah, Hapzi Ali,Governance Rating. Universitas Mercu Buana, 2017
BE & GG, Warinah, Hapzi Ali,Governance Rating. Universitas Mercu Buana, 2017
 
BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Governance Rating_Universitas Mercu Buana_2017
BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Governance Rating_Universitas Mercu Buana_2017BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Governance Rating_Universitas Mercu Buana_2017
BE&GG_Muhammad Frayogi_Hapzi Ali_Governance Rating_Universitas Mercu Buana_2017
 
Be and gg, prihatini ratna dewi, hapzi ali, penerapan gcg, universitas mercu ...
Be and gg, prihatini ratna dewi, hapzi ali, penerapan gcg, universitas mercu ...Be and gg, prihatini ratna dewi, hapzi ali, penerapan gcg, universitas mercu ...
Be and gg, prihatini ratna dewi, hapzi ali, penerapan gcg, universitas mercu ...
 
BE&GG.FORUM 12.ASTERIA DIAN PERDANAWATI. Prof.Dr.HApzi Ali. MM.CMA. GOVERNAN...
BE&GG.FORUM 12.ASTERIA DIAN PERDANAWATI. Prof.Dr.HApzi  Ali. MM.CMA. GOVERNAN...BE&GG.FORUM 12.ASTERIA DIAN PERDANAWATI. Prof.Dr.HApzi  Ali. MM.CMA. GOVERNAN...
BE&GG.FORUM 12.ASTERIA DIAN PERDANAWATI. Prof.Dr.HApzi Ali. MM.CMA. GOVERNAN...
 
BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Governance Rating, Mercubua...
BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Governance Rating, Mercubua...BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Governance Rating, Mercubua...
BE & GG, Ivan Setiawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Governance Rating, Mercubua...
 
BE&GG,Maya Dwi Indrawati, Prof.Dr.Hapzi Ali, CMA, Governance Rating
BE&GG,Maya Dwi Indrawati, Prof.Dr.Hapzi Ali, CMA, Governance RatingBE&GG,Maya Dwi Indrawati, Prof.Dr.Hapzi Ali, CMA, Governance Rating
BE&GG,Maya Dwi Indrawati, Prof.Dr.Hapzi Ali, CMA, Governance Rating
 
14, be gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, corporate governance, universit...
14, be  gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, corporate governance, universit...14, be  gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, corporate governance, universit...
14, be gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, corporate governance, universit...
 
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...
 
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, konsep dasar pengendalian internal. hubunga...
 
BE & GG, Ruslan, Hapzi Ali, Konsep GCG dan penerapannya pada budaya Indonesia...
BE & GG, Ruslan, Hapzi Ali, Konsep GCG dan penerapannya pada budaya Indonesia...BE & GG, Ruslan, Hapzi Ali, Konsep GCG dan penerapannya pada budaya Indonesia...
BE & GG, Ruslan, Hapzi Ali, Konsep GCG dan penerapannya pada budaya Indonesia...
 
BE & GG, Siti Muliawati, Hapzi Ali, Business Ethics & GG; Governance Ratings;...
BE & GG, Siti Muliawati, Hapzi Ali, Business Ethics & GG; Governance Ratings;...BE & GG, Siti Muliawati, Hapzi Ali, Business Ethics & GG; Governance Ratings;...
BE & GG, Siti Muliawati, Hapzi Ali, Business Ethics & GG; Governance Ratings;...
 
14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...
14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...
14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...
 
14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...
14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...
14,be&gg,dyah ruth wulandari,hapzi ali,etika & bisnis, penerapan gcg ...
 
BE & GG, Melania Bastian, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Governance Ratin...
BE & GG, Melania Bastian, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA,  Governance Ratin...BE & GG, Melania Bastian, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA,  Governance Ratin...
BE & GG, Melania Bastian, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Governance Ratin...
 
Begg, rian saputro, prof, dr,ir hapzi ali, mm.cma, good corporate governance,...
Begg, rian saputro, prof, dr,ir hapzi ali, mm.cma, good corporate governance,...Begg, rian saputro, prof, dr,ir hapzi ali, mm.cma, good corporate governance,...
Begg, rian saputro, prof, dr,ir hapzi ali, mm.cma, good corporate governance,...
 
Be & GG, Serafinus Octavia Puspitasari, Hapzi Ali, Good Government Corporate ...
Be & GG, Serafinus Octavia Puspitasari, Hapzi Ali, Good Government Corporate ...Be & GG, Serafinus Octavia Puspitasari, Hapzi Ali, Good Government Corporate ...
Be & GG, Serafinus Octavia Puspitasari, Hapzi Ali, Good Government Corporate ...
 
Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...
Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...
Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...
 

More from Bobby Sirait

BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, GCG at PT Ultra Prima Abadi, Universitas Me...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, GCG at PT Ultra Prima Abadi, Universitas Me...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, GCG at PT Ultra Prima Abadi, Universitas Me...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, GCG at PT Ultra Prima Abadi, Universitas Me...
Bobby Sirait
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Ethics and Conflict of Interest, Universita...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Ethics and Conflict of Interest, Universita...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Ethics and Conflict of Interest, Universita...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Ethics and Conflict of Interest, Universita...
Bobby Sirait
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Corruption and Fraud, Universitas Mercubuan...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Corruption and Fraud, Universitas Mercubuan...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Corruption and Fraud, Universitas Mercubuan...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Corruption and Fraud, Universitas Mercubuan...
Bobby Sirait
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...
Bobby Sirait
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Business Etchic at PT Ultra Prima Abadi, Un...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Business Etchic at PT Ultra Prima Abadi, Un...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Business Etchic at PT Ultra Prima Abadi, Un...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Business Etchic at PT Ultra Prima Abadi, Un...
Bobby Sirait
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...
BE & GG, Poltak Bobby,  Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...BE & GG, Poltak Bobby,  Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...
Bobby Sirait
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Univers...
BE & GG, Poltak Bobby,  Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Univers...BE & GG, Poltak Bobby,  Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Univers...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Univers...
Bobby Sirait
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Good Corporate Governance, Universitas Merc...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Good Corporate Governance, Universitas Merc...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Good Corporate Governance, Universitas Merc...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Good Corporate Governance, Universitas Merc...
Bobby Sirait
 

More from Bobby Sirait (8)

BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, GCG at PT Ultra Prima Abadi, Universitas Me...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, GCG at PT Ultra Prima Abadi, Universitas Me...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, GCG at PT Ultra Prima Abadi, Universitas Me...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, GCG at PT Ultra Prima Abadi, Universitas Me...
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Ethics and Conflict of Interest, Universita...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Ethics and Conflict of Interest, Universita...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Ethics and Conflict of Interest, Universita...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Ethics and Conflict of Interest, Universita...
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Corruption and Fraud, Universitas Mercubuan...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Corruption and Fraud, Universitas Mercubuan...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Corruption and Fraud, Universitas Mercubuan...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Corruption and Fraud, Universitas Mercubuan...
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Etika Bisnis di PT Ultra Prima Abadi, Unive...
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Business Etchic at PT Ultra Prima Abadi, Un...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Business Etchic at PT Ultra Prima Abadi, Un...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Business Etchic at PT Ultra Prima Abadi, Un...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Business Etchic at PT Ultra Prima Abadi, Un...
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...
BE & GG, Poltak Bobby,  Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...BE & GG, Poltak Bobby,  Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Univers...
BE & GG, Poltak Bobby,  Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Univers...BE & GG, Poltak Bobby,  Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Univers...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Philosophical Ethics and Business, Univers...
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Good Corporate Governance, Universitas Merc...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Good Corporate Governance, Universitas Merc...BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Good Corporate Governance, Universitas Merc...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Good Corporate Governance, Universitas Merc...
 

Recently uploaded

PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
GalihHardiansyah2
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
afaturooo
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
flashretailindo
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
perumahanbukitmentar
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
PavingBlockBolong
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
indrioktuviani10
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 

Recently uploaded (17)

PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 

BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Governance Rating, Universitas Mercubuana, 2017

  • 1. BUSINESS ETHIC AND GOOD GOVERNANCE Governance Rating Dosen Pengampu : Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA Nama : Poltak Bobby Handoko Sirait NIM : 55117110067 Program Magister Manajemen FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MERCUBUANA JAKARTA 2017
  • 2. Page 2 of 5 Governance Ratings Governace Rating merupakan indikator penilaian penilaian terhadap suatu perusahaan atau pemerintahan berdasarkan Prinsip tata kelola perusahaan. Memiliki beberapa tingkat pengukuran dengan cara mengiidentifikasi dan secara aktif mengelola semua risiko tata kelola perusahaan yang signifikan melalui kontrol internal yang komprehensif dalam sistem manajemen. Governance Rating menggambar kinerja perusahaan atau pemerintahan yang dianggap mewakili praktik terbaik, dan hampir tidak ada kekurangan di bidang mana pun yang dinilai. Fungsi governance rating di tempat saya bekerja secara umum sama dengan di tempat atau perusahaan lain, yaitu sebagai tolak ukur sejauh mana good government governance dilaksanakan, yang akan memberikan gambaran kepada pemangku kepentingan dan pelaksana kepentingan sebagai bahan evaluasi. Konsep yang dipakai di tempat saya bekerja dalam governance rating sangat banyak menggunakan formulir untuk mengetahui sejauhmana standar-standar tatakelola terpenuhi atau tidak. kemudian hasilnya juga dikembalikan kepada para pelaksana kepentingan sebagai bahan evaluasi dalam pelaksanaan tatakelola mendatang. Saya merekomendasikan sebaiknya ada komitment tinggi dari pihak- pihak yang berkaitan dalam urusan tatakelola, sehingga tatakelola yang baik menjadi prioritas dalam melaksanakan aktivitas di setiap sub-bagian kerja. karena suatu konsep atau sistem yang baikpun tidak akan berpengaruh banyak terhadap peningkatan governance rating tanpa adanya komitment dari pihak-pihak yang bersangkutan. Konsep Governance Rating di Indonesia : Penilaian Tata Kelola Perusahaan atau corporate governance Rating (CGR) dimaksudkan untuk menunjukkan tingkat relatif dimana organisasi menerima dan mengikuti peraturan dan pedoman praktik tata kelola perusahaan. Praktik tata kelola perusahaan yang lazim di perusahaan mencerminkan distribusi hak dan tanggung jawab di antara berbagai peserta dalam organisasi seperti Dewan, manajemen, pemegang saham dan pemangku kepentingan keuangan lainnya, dan peraturan dan prosedur yang ditetapkan dan diikuti untuk mengambil keputusan mengenai urusan perusahaan. Penekanan CGR pada praktik bisnis perusahaan dan
  • 3. Page 3 of 5 standar pengungkapan kualitas yang memenuhi persyaratan regulator dan adil dan transparan bagi pemangku kepentingan keuangannya. Penekanan Penilaian Nilai Pemangku Nilai ICRA dan Tata Kelola (SVG), di sisi lain, terkait dengan pengelolaan nilai dan nilai bagi semua pemangku kepentingan sebuah perusahaan, selain praktik tata kelola perusahaan. Penilaian SVG mempertimbangkan kinerja aktual perusahaan dan akrual dari keuntungan kinerja tersebut di antara semua pemangku kepentingannya, terlepas dari kualitas praktik tata kelola perusahaan. Ini adalah penilaian gabungan dari penciptaan dan pengelolaan nilai pemangku kepentingan dan kualitas praktik tata kelola perusahaan yang menentukan Peringkat SVG. ICRA's CGR dan SVG Ratings dapat membantu perusahaan yang dinilai dalam mengumpulkan dana; Daftar di bursa saham; Berurusan dengan pihak ketiga seperti kreditur; Memberikan kenyamanan kepada regulator; Memperbaiki citra / kredibilitas; Meningkatkan penilaian; Dan memperbaiki praktik tata kelola perusahaan melalui benchmarking. Kritik Governance rating di Indonesia : Good Governance sendiri merupakan prinsip yang sangat universal, sehingga menjadi rujukan bagi semua umat beragama, serta dapat ditemukan pada kultur budaya manapun. Hal yang membedakan praktik Good Corporate Governance di suatu negara adalah Good Governance sebagai sistem, karena harus selalu menyesuaikan dengan sistem hukum, keadaan dan perkembangan kemajuan, serta kultur bangsa itu sendiri. Didalam menerapkan governance yang baik, diperlukan pendekatan yang berbeda-beda, disesuaikan dengan keadaan dan waktu. Pendekatan yang dilakukan ada dua yaitu pendekatan yang mengikuti akan aturan atau sistem, dibanding pendekatan etika (Hard Law) dan pendekatan yang lebih menekankan pada tidak terlalu sarat akan aturan tetapi lebih pada pendekatan etika (Soft Law). Sebagai contoh, Amerika dan Singapura lebih memilih pendekatan Hard Law, sedangkan negara-negara Skandinavia, Inggris dan Australia lebih memilih pendekatan Soft Low (Daniri, 2008).
  • 4. Page 4 of 5 Rekomendasi dalam mewujudkan Good Corporate Governance (GCG) : Agar pelaksanaan tata kelola yang baik dapat berjalan secara efektif, di perlukan proses keikutsertaan semua pihak dalam perusahaan pembiayaan. Untuk itu, tahapan tahapan yang harus di lakukan perusahaan pembiayaan antara lain : 1. Membangun pemahaman, kepedulian dan komitmen untuk melaksanakan tata kelola yang baik oleh semua anggota direksi, dewan komisaris, serta pemegang saha pengendali, dan semua pegawai. 2. Melakukan kajian terhadap kondisi perusahaan pembiayaan berkaitan dengan pelaksanaan tata kelola yang baik dan tindakan korektif yang di perlukan. 3. Melakukan internalisasi pelaksanaan tata kelola yang baik sehingga terbentuk rasa memiliki dari semua pihak dalam perusahaan, serta pemahaman atas pelaksanaan pedoman tata kelola yang baik dalam kegiatan sehari hari. 4. Melakukan penilaian mandiri ( self assessment ) untuk memastikan penerapan tata kelola yang baik secara berkesinambungan.
  • 5. Page 5 of 5 DAFTAR PUSTAKA Hapzi Ali, 2017, Governance Rating, Modul Perkuliahan, Universitas Mercu Buana, Jakarta Daniri, 2008, ”Saatnya Berubah Dengan GCG”, Bisnis Indonesia, Edisi: 30-MAR- 2008