SlideShare a Scribd company logo
Gravitasi
Advanced Learning Physic 2A
Mengapa setiap
benda yang jatuh
arahnya selalu ke
bawah (pusat bumi)? Mungkinkah kita jatuh
ke atas (menjauhi
pusat bumi)?
Model Alam Semesta
Sekitar 140 Masehi menyatakan
bahwa Bumi berada di pusat alam
semesta (geosentris)
Ptomolomeus
Pada 1543 Masehi menyatakan
bahwa Matahari dan bintang-
bintang lainnya diam, sedangkan
planet-planet bergerak mengelilingi
Matahari (Heliosentris)
Copernicus
Melalui data dan catatan
astronomi yang ditinggalkan oleh
Tycho Brahe, Kepler berhasil
menemukan tiga hukum tentang
gerakan planet.
Johannes Kepler
Sekitar akhir abad ke-16 berhasil
membuat Atlas bintang modern
pertama
Tycho Brahe
“Setiap planet bergerak pada lintasan elips dengan matahari
berada pada salah satu titik fokusnya.”
Hukum I Kepler
1
P A
Hukum-Hukum Kepler
“Garis yang menghubungkan matahari dengan planet
dalam selang waktu yang sama menghasilkan luas juring yang sama.”
Hukum II Kepler
2
Matahari
planet
Δt
Δt
“Kuadrat waktu edar planet (Periode) berbanding lurus dengan
pangkat tiga jarak planet itu dari matahari.”
Hukum III Kepler
3
k = konstanta Hukum III Kepler (1 k = 1 AU).
dengan: T = periode planet mngelilingi matahari;
r = jarak rata-rata planet terhadap matahari;
Kerjakan
1. Jelaskan dengan menggunakan Hukum II Kepler,
apakah di perihelium atau di aphelium kelajuan
revolusi planet yang paling besar.
2. Jarak planet X ke Matahari adalah 9 kali jarak Bumi-
Matahari. Berapa tahunkah periode planet X tersebut?
Newton berpendapat bahwa gaya gravitasi
antara dua benda merupakan gaya tarik
menarik yang berbanding lurus dengan massa
kedua benda dan berbanding terbalik dengan
kuadrat jarak kedua benda tersebut.
Gaya Gravitasi
r = jarak antara pusat massa m1 dan m2 (m)
dengan:
G = konstanta gravitasi, (6,672 × 10-11 m3/kgs2);
F = gaya gravitasi (N);
m = massa benda 2;
M = massa benda 1;
Gaya Gravitasi Newton
1
untuk benda yang berada di ketinggian h
dari permukaan bumi, maka medan gravitasi
yang dimilikinya adalah
Medan gravitasi merupakan ruang yang masih
dipengaruhi oleh gaya gravitasi.
Medan Gravitasi
2
Setiap benda di permukaan bumi mengalami gaya gravitasi bumi
yang disebut sebagai Berat benda.
Fg = w
Fg = mg
Ketika sebuah satelit bergerak melingkar mengelilingi
bumi, maka ia akan mendapatkan gaya gravitasi dan
juga bekerja gaya sentripetal yang arahnya menuju
pusat bumi.
Kecepatan Satelit
yang Mengelilingi Bumi
3
Energi Potensial Gravitasi
4
Ingat!!!
Usaha terjadi karena ada
perubahan energi, sehingga
Hukum Kekekalan Energi Mekanik
Kecepatan Lepas dari Bumi
5
EP1 + EK1 = EP2 + EK2
Agar roket lepas dari pengaruh gravitasi Bumi, maka
EP2 = 0 dan EK2 = 0
di mana
Kerjakan
Diketahui massa sebuah satelit adalah m, massa Bumi M
dan jari-jari Bumi adalah R. Tentukanlah dengan kecepatan
berapa satelit tersebut harus mengorbit pada ketinggian R
dari permukaan Bumi agar tetap berada pada lintasannya.
Kesimpulan
Kesimpulan
Hukum Kepler mengemukakan tentang mekanika gerak planet.
Hukum I Kepler menjelaskan bahwa planet bergerak mengelilingi
matahari dengan lintasan elips.
Hukum II Kepler menjelaskan bahwa dalam selang waktu yang sama, setiap
planet menyapu luasan yang sama terhadap garis edarnya.
Hukum III Kepler menjelaskan bahwa kuadrat periode planet mengelilingi
matahari berbanding lurus dengan pangkat tiga jarak planet itu dengan
matahari.
Menurut Newton, gaya gravitasi antara dua benda merupakan gaya tarik
menarik yang berbanding lurus dengan massa kedua benda dan
berbanding terbalik dengan kuadrat jarak kedua benda tersebut.
1. Dua benda masing-masing massanya 16 kg dan 9 kg.
Keduanya terpisah sejauh 5 m. Tentukanlah letak sebuah
titik di antara kedua benda tersebut sehingga kuat medan
gravitasi di titik tersebut sama dengan nol
Kuis
A B
5 m
gA gB
2. Perbandingan jari-jari sebuah planet X
dengan jari-jari bumi adalah 1 : 2.
Adapun perbandingan massa planet X
dengan massa bumi adalah 1 : 5. Jika
seseorang yang ditimbang di bumi
memiliki berat 700 N, tentukanlah berat
orang jika ditimbang di planet X.
Terima Kasih
“Orang yang mengatakan tidak punya waktu
adalah orang yang pemalas”
– Lichterberg –
engineeringtown.com
fisikamanbaureno.wordpress.com
jatuhkeatas.blogspot.com
www.mundesleyjuniorschool.com
www.glil-yam.org.il
www.thocp.net
desnaikhsandra.blogspot.com
rerenet.blogspot.com
habronaguero.blogspot.com
techno.okezone.com
telkom-msc.blogspot.com
informasiteknologi.com
wartakota.co.id
alexhughescartoons.co.uk
ayaput.blogspot.com
Referensi
Editor
Gungun Gunawan
Layouter
Rabi Januar

More Related Content

Similar to Bagi Medan Gravitasi.pps.ppt

7. gravitasi newton dan gerak planet ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nuru...
7. gravitasi newton dan gerak planet ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nuru...7. gravitasi newton dan gerak planet ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nuru...
7. gravitasi newton dan gerak planet ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nuru...Nurul Shufa
 
fdokumen.com_mekanika-benda-langit-568afe8c7f582.pptx
fdokumen.com_mekanika-benda-langit-568afe8c7f582.pptxfdokumen.com_mekanika-benda-langit-568afe8c7f582.pptx
fdokumen.com_mekanika-benda-langit-568afe8c7f582.pptxyenisipangkar
 
Hukum newton gravitasi
Hukum newton gravitasiHukum newton gravitasi
Hukum newton gravitasiAlfi M
 
Fisika presentasi
Fisika presentasiFisika presentasi
Fisika presentasiAndi Widya
 
Si stem tata surya
Si stem tata suryaSi stem tata surya
Si stem tata suryaFebri Yanto
 
Karya Ilmiah Hukum Kepler I,II Dan III
Karya Ilmiah Hukum Kepler I,II Dan IIIKarya Ilmiah Hukum Kepler I,II Dan III
Karya Ilmiah Hukum Kepler I,II Dan IIICynthia Caroline
 
BA-07 Gravitasi Newton.pptx
BA-07 Gravitasi Newton.pptxBA-07 Gravitasi Newton.pptx
BA-07 Gravitasi Newton.pptxWahyuNurAlif1
 
Teori relativitas-khusus
Teori relativitas-khususTeori relativitas-khusus
Teori relativitas-khususauliarika
 
Andhika firmansyah x.iis.3.geografi.pt
Andhika firmansyah x.iis.3.geografi.ptAndhika firmansyah x.iis.3.geografi.pt
Andhika firmansyah x.iis.3.geografi.ptAndhika Firmansyah
 
Sistem tata Sjjgfgfrtryughggvgcfurya.pptx
Sistem tata Sjjgfgfrtryughggvgcfurya.pptxSistem tata Sjjgfgfrtryughggvgcfurya.pptx
Sistem tata Sjjgfgfrtryughggvgcfurya.pptxskripsidayu93
 
Sistem tata Surya.pptx
Sistem tata Surya.pptxSistem tata Surya.pptx
Sistem tata Surya.pptxssuser8919b9
 
makalah hukum keppler
makalah hukum kepplermakalah hukum keppler
makalah hukum kepplerVida Archie I
 
Kuliah pendahuluan fisika dasar
Kuliah pendahuluan fisika dasarKuliah pendahuluan fisika dasar
Kuliah pendahuluan fisika dasarferosiscaa
 
Dasar dasar ilmu fisika
Dasar dasar ilmu fisikaDasar dasar ilmu fisika
Dasar dasar ilmu fisikaaliluqman
 

Similar to Bagi Medan Gravitasi.pps.ppt (20)

Hukum kepler
Hukum keplerHukum kepler
Hukum kepler
 
7. gravitasi newton dan gerak planet ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nuru...
7. gravitasi newton dan gerak planet ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nuru...7. gravitasi newton dan gerak planet ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nuru...
7. gravitasi newton dan gerak planet ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nuru...
 
fdokumen.com_mekanika-benda-langit-568afe8c7f582.pptx
fdokumen.com_mekanika-benda-langit-568afe8c7f582.pptxfdokumen.com_mekanika-benda-langit-568afe8c7f582.pptx
fdokumen.com_mekanika-benda-langit-568afe8c7f582.pptx
 
Hukum newton gravitasi
Hukum newton gravitasiHukum newton gravitasi
Hukum newton gravitasi
 
Fisika presentasi
Fisika presentasiFisika presentasi
Fisika presentasi
 
Si stem tata surya
Si stem tata suryaSi stem tata surya
Si stem tata surya
 
Karya Ilmiah Hukum Kepler I,II Dan III
Karya Ilmiah Hukum Kepler I,II Dan IIIKarya Ilmiah Hukum Kepler I,II Dan III
Karya Ilmiah Hukum Kepler I,II Dan III
 
Gravitasi
GravitasiGravitasi
Gravitasi
 
BA-07 Gravitasi Newton.pptx
BA-07 Gravitasi Newton.pptxBA-07 Gravitasi Newton.pptx
BA-07 Gravitasi Newton.pptx
 
Teori relativitas-khusus
Teori relativitas-khususTeori relativitas-khusus
Teori relativitas-khusus
 
Kelompok 1
Kelompok 1Kelompok 1
Kelompok 1
 
Andhika firmansyah x.iis.3.geografi.pt
Andhika firmansyah x.iis.3.geografi.ptAndhika firmansyah x.iis.3.geografi.pt
Andhika firmansyah x.iis.3.geografi.pt
 
Sistem tata Sjjgfgfrtryughggvgcfurya.pptx
Sistem tata Sjjgfgfrtryughggvgcfurya.pptxSistem tata Sjjgfgfrtryughggvgcfurya.pptx
Sistem tata Sjjgfgfrtryughggvgcfurya.pptx
 
Sistem tata Surya .pptx
Sistem tata Surya .pptxSistem tata Surya .pptx
Sistem tata Surya .pptx
 
Sistem tata Surya.pptx
Sistem tata Surya.pptxSistem tata Surya.pptx
Sistem tata Surya.pptx
 
makalah hukum keppler
makalah hukum kepplermakalah hukum keppler
makalah hukum keppler
 
Fisdas
FisdasFisdas
Fisdas
 
Kelompok
KelompokKelompok
Kelompok
 
Kuliah pendahuluan fisika dasar
Kuliah pendahuluan fisika dasarKuliah pendahuluan fisika dasar
Kuliah pendahuluan fisika dasar
 
Dasar dasar ilmu fisika
Dasar dasar ilmu fisikaDasar dasar ilmu fisika
Dasar dasar ilmu fisika
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comFathan Emran
 
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paudMamanDiana
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)saritharamadhani03
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxlastri261
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERIPURWANTOSDNWATES2
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxmuhammadyudiyanto55
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...haryonospdsd011
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfindrawatiahmad62
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxd2spdpnd9185
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024SABDA
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGEviRohimah3
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfTarkaTarka
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfyuniarmadyawati361
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptAryLisawaty
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)LabibAqilFawaizElB
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIgloriosaesy
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfgloriosaesy
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 

Bagi Medan Gravitasi.pps.ppt

  • 2. Mengapa setiap benda yang jatuh arahnya selalu ke bawah (pusat bumi)? Mungkinkah kita jatuh ke atas (menjauhi pusat bumi)?
  • 3. Model Alam Semesta Sekitar 140 Masehi menyatakan bahwa Bumi berada di pusat alam semesta (geosentris) Ptomolomeus Pada 1543 Masehi menyatakan bahwa Matahari dan bintang- bintang lainnya diam, sedangkan planet-planet bergerak mengelilingi Matahari (Heliosentris) Copernicus Melalui data dan catatan astronomi yang ditinggalkan oleh Tycho Brahe, Kepler berhasil menemukan tiga hukum tentang gerakan planet. Johannes Kepler Sekitar akhir abad ke-16 berhasil membuat Atlas bintang modern pertama Tycho Brahe
  • 4. “Setiap planet bergerak pada lintasan elips dengan matahari berada pada salah satu titik fokusnya.” Hukum I Kepler 1 P A Hukum-Hukum Kepler
  • 5. “Garis yang menghubungkan matahari dengan planet dalam selang waktu yang sama menghasilkan luas juring yang sama.” Hukum II Kepler 2 Matahari planet Δt Δt
  • 6. “Kuadrat waktu edar planet (Periode) berbanding lurus dengan pangkat tiga jarak planet itu dari matahari.” Hukum III Kepler 3 k = konstanta Hukum III Kepler (1 k = 1 AU). dengan: T = periode planet mngelilingi matahari; r = jarak rata-rata planet terhadap matahari;
  • 7. Kerjakan 1. Jelaskan dengan menggunakan Hukum II Kepler, apakah di perihelium atau di aphelium kelajuan revolusi planet yang paling besar. 2. Jarak planet X ke Matahari adalah 9 kali jarak Bumi- Matahari. Berapa tahunkah periode planet X tersebut?
  • 8. Newton berpendapat bahwa gaya gravitasi antara dua benda merupakan gaya tarik menarik yang berbanding lurus dengan massa kedua benda dan berbanding terbalik dengan kuadrat jarak kedua benda tersebut. Gaya Gravitasi r = jarak antara pusat massa m1 dan m2 (m) dengan: G = konstanta gravitasi, (6,672 × 10-11 m3/kgs2); F = gaya gravitasi (N); m = massa benda 2; M = massa benda 1; Gaya Gravitasi Newton 1
  • 9. untuk benda yang berada di ketinggian h dari permukaan bumi, maka medan gravitasi yang dimilikinya adalah Medan gravitasi merupakan ruang yang masih dipengaruhi oleh gaya gravitasi. Medan Gravitasi 2 Setiap benda di permukaan bumi mengalami gaya gravitasi bumi yang disebut sebagai Berat benda. Fg = w Fg = mg
  • 10. Ketika sebuah satelit bergerak melingkar mengelilingi bumi, maka ia akan mendapatkan gaya gravitasi dan juga bekerja gaya sentripetal yang arahnya menuju pusat bumi. Kecepatan Satelit yang Mengelilingi Bumi 3
  • 11. Energi Potensial Gravitasi 4 Ingat!!! Usaha terjadi karena ada perubahan energi, sehingga
  • 12. Hukum Kekekalan Energi Mekanik Kecepatan Lepas dari Bumi 5 EP1 + EK1 = EP2 + EK2
  • 13. Agar roket lepas dari pengaruh gravitasi Bumi, maka EP2 = 0 dan EK2 = 0 di mana
  • 14. Kerjakan Diketahui massa sebuah satelit adalah m, massa Bumi M dan jari-jari Bumi adalah R. Tentukanlah dengan kecepatan berapa satelit tersebut harus mengorbit pada ketinggian R dari permukaan Bumi agar tetap berada pada lintasannya.
  • 15. Kesimpulan Kesimpulan Hukum Kepler mengemukakan tentang mekanika gerak planet. Hukum I Kepler menjelaskan bahwa planet bergerak mengelilingi matahari dengan lintasan elips. Hukum II Kepler menjelaskan bahwa dalam selang waktu yang sama, setiap planet menyapu luasan yang sama terhadap garis edarnya. Hukum III Kepler menjelaskan bahwa kuadrat periode planet mengelilingi matahari berbanding lurus dengan pangkat tiga jarak planet itu dengan matahari. Menurut Newton, gaya gravitasi antara dua benda merupakan gaya tarik menarik yang berbanding lurus dengan massa kedua benda dan berbanding terbalik dengan kuadrat jarak kedua benda tersebut.
  • 16. 1. Dua benda masing-masing massanya 16 kg dan 9 kg. Keduanya terpisah sejauh 5 m. Tentukanlah letak sebuah titik di antara kedua benda tersebut sehingga kuat medan gravitasi di titik tersebut sama dengan nol Kuis A B 5 m gA gB 2. Perbandingan jari-jari sebuah planet X dengan jari-jari bumi adalah 1 : 2. Adapun perbandingan massa planet X dengan massa bumi adalah 1 : 5. Jika seseorang yang ditimbang di bumi memiliki berat 700 N, tentukanlah berat orang jika ditimbang di planet X.
  • 17. Terima Kasih “Orang yang mengatakan tidak punya waktu adalah orang yang pemalas” – Lichterberg –