SlideShare a Scribd company logo
MEDIA MENGAJAR
Pendidikan Agama Islam
dan Budi Pekerti
UNTUK SMP KELAS VIII
Mendalami Iman
kepada Kitab – kitab
Allah Swt.
BAB 2
Arti Iman kepada Kitab -
kitab Allah Swt.
Iman kepada kitab-kitab Allah Swt. artinya meyakini dan membenarkan terhadap
kitab yang diturunkan oleh Allah Swt. kepada para nabi dan rasul-Nya. Iman
kepada kitab Allah Swt. meliputi beriman kepada seluruh kitab Allah Swt. yang
diturunkan sebelum Al-Qur’an, yaitu: Taurat, Zabur, Injil dan Suhuf-suhuf
Adapun Nabi yang telah menerima wahyu berupa suhuf adalah sebagai berikut.
1) Nabi Adam A.S.
2) Nabi Syits A.S.
3) Nabi Idris A.S.
4) Nabi Ibrahim A.S.
5) Nabi Musa A.S.
Isi - isi Pokok Kitab - kitab Allah Swt.
Isi kitab-kitab Allah Swt. yang diturunkan kepada para nabi dan
rasul mencakup beberapa hal, antara lain sebagai berikut.
a. Akidah, mengesakan Allah Swt.;
b. Syariat, ketentuan dalam kehidupan berupa perintah dan
larangan bagi umat manusia;
c. Akhlak, cara bersikap dan bertindak kepada Allah Swt. serta
kepada sesama;
d. Janji pahala dan ancaman siksa kepada umat manusia;
e. Kisah umat terdahulu dan informasi tentang ilmu yang perlu
dikembangkan oleh manusia.
Kitab Taurat
Diwahyukan kepada :
Nabi Musa A.S.
Isi pokok Kitab Taurat dikenal dengan Sepuluh
Hukum (Ten Commandements) atau Sepuluh Firman
yang diterima Nabi Musa A.S. sebagai berikut.
1) Mengakui keesaan Allah Swt.
2) Larangan menyembah patung dan berhala,
karena Allah Swt. tidak dapat diserupai dengan
makhluk.
3) Larangan menyebut Allah Swt. dengan sia-sia.
4) Memuliakan hari sabtu.
5) Menghormati ayah dan ibu.
6) Larangan membunuh sesama manusia.
7) Larangan berzina.
8) Larangan mencuri.
9) Larangan menjadi saksi yang berdusta.
10)Larangan memiliki keinginan untuk menguasai
hak orang lain.
Kitab Zabur
Kitab Zabur tidak mengandung hukum-
hukum atau syariat yang baru, karena Nabi
Daud A.S. mengikuti syariat yang
diturunkan Allah Swt. kepada Nabi Musa
A.S. Kitab Zabur berisi kumpulan ayat-ayat
yang suci. Kitab Zabur terdiri dari 150
surat, berisi nasihat, kata-kata hikmah,
dan puji-pujian
Diwahyukan kepada :
Nabi Daud A.S.
Kitab Injil
Kitab Injil
Di dalam kitab Injil berisi ajaran sebagai berikut :
1) Perintah untuk kembali mengesakan Allah
Swt.
2) Membenarkan keberadaan Kitab Taurat.
3) Menghapus hukum dalam kitab Taurat yang
tidak sesuai dengan perkembangan zaman.
4) Menjelaskan bahwa kelak akan datang
kembali rasul setelah Nabi Isa A.S., yaitu Nabi
Muhammad Saw.
Diwahyukan kepada :
Nabi Isa A.S.
Kitab Al-Quran
Adapun isi pokok Al-Qur’an, yaitu:
a) akidah (keimanan),
b) ibadah dan muamalah (habluminallah -
habluminannas),
c) syariah (hukum),
d) akhlak (budi pekerti),
e) tarikh (sejarah), dan
f) dasar-dasar ilmu pengetahuan.
Diwahyukan kepada :
Nabi Muhammad Saw.
Cara
Beriman
kepada
Kitab - kitab
Allah Swt.
Meyakini dengan sepenuh hati
Membenarkan terhadap adanya kitab
Yakin bahwa kitab-kitab Allah Swt. yang
dibawa oleh para rasul itu benar-benar datang
dari Allah Swt
Membenarkan adanya kitab Allah Swt. berarti
tidak ada keraguan sedikit pun dalam hatinya
terhadap kitab-kitab Allah Swt. yang telah
diturunkan kepada para nabi dan rasul-Nya
Cara
Beriman
kepada
Kitab - kitab
Allah Swt.
Memahami kandungan kitab Allah Swt.
Mewujudkan dalam bentuk sikap &
tindakan dalam kehidupan sehari - hari
Kitab Allah Swt. sebagai pedoman hidup, artinya akan
menjadi benar dalam menjalani hidup jika berpedoman
pada kitab Allah Swt.
Jika mengamalkan Al-Qur’an dengan sepenuh hati, berati
sudah termasuk mengamalkan isi kandungan kitab-kitab
sebelumnya, karena semua sudah disempurnakan di
dalam Al-Qur’an
Menjadi Generasi yang
Mencintai Al-Quran
Mencintai Al-Quran
Tidak ada alasan selaku generasi muslim untuk tidak mencintai Al-
Qur’an, karena di dalamnya penuh inspirasi yang menuntun ke
arah kebaikan. Cara menampilkan sikap mencintai Al-Qur’an
sebagai kitab Allah Swt. adalah dengan membaca Al-Qur’an secara
rutin, memahaminya, dan mengamalkan isinya dalam kehidupan
sehari-hari.
Menjadi Generasi yang
Mencintai Al-Quran
a) Memiliki kemauan kuat untuk senantiasa membaca dan mengetahui isi kandungan
Al-Qur’an
b) Senantiasa merasa tenang dalam hatinya setelah membaca Al-Qur’an, sebab ada
hubungan hati, perasaan, dan sikap terhadap yang dicintai, yakni Al-Qur’an
c) Dapat menjadikan Al-Qur’an sebagai sahabat hati yang setiap waktu akan menjaga
dan mengingatkan untuk senantiasa menjaga diri dalam kebaikan
d) Menjadikan nilai-nilai Al-Qur’an sebagai pendorong dan inspirasi dalam
meningkatkan kualitas keilmuan dan menjadi pelopor terdepan dalam kebaikan
e) Rela berkorban untuk kemuliaan Al-Qur’an dan menjadikan penuntun dalam
kehidupan sehari-hari sehingga menjadi pribadi yang santun dan menghargai sesama
Ciri - ciri Generasi Cinta Al-Quran
Hikmah Beriman Kepada
Kitab Allah Swt.
Pertama Ketiga
Kedua
Mengetahui perhatian dan kasih
sayang Allah Swt. terhadap para
hamba-Nya dengan menurunkan
kitab kepada umat manusia
sebagai petunjuk
Mengetahui syariat dan
pedoman hidup yang
diperintahkan Allah Swt.
Hidup menjadi lebih terarah dan
tidak tersesat dalam
menjalaninya
Selamat Belajar!

More Related Content

Similar to BAB 2_Mendalami Iman kepada Kitab Allah Swt.pptx

Iman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptx
Iman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptxIman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptx
Iman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptximamalfien
 
IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH.pdf
IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH.pdfIMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH.pdf
IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH.pdfMisbahullHaqq1
 
Iman kepada kitab suci allah(6)
Iman kepada kitab suci allah(6)Iman kepada kitab suci allah(6)
Iman kepada kitab suci allah(6)Rakha Al
 
Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allah Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allah Amalia Sofitri
 
Materi iman kepada kitab Allah
Materi iman kepada kitab AllahMateri iman kepada kitab Allah
Materi iman kepada kitab Allahmea_ascha
 
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)samiul12
 
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)samiul12
 
Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allahMateri iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allahkemarau20
 
Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allahMateri iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allahkemarau20
 
Iman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allahIman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allahnuridabudi
 
MAKALAH BAB 1- XI IPS 1
MAKALAH BAB 1- XI IPS 1MAKALAH BAB 1- XI IPS 1
MAKALAH BAB 1- XI IPS 1dadang irwanto
 
Arkanul_iman_Tugas Kelompok.pptx
Arkanul_iman_Tugas Kelompok.pptxArkanul_iman_Tugas Kelompok.pptx
Arkanul_iman_Tugas Kelompok.pptxanandamikola4
 
Iman kepada kitab allah
Iman kepada kitab allahIman kepada kitab allah
Iman kepada kitab allahMamyl Putri
 
Materi Iman kepada kitab
Materi Iman kepada kitabMateri Iman kepada kitab
Materi Iman kepada kitabelifitriani
 
Beriman kepada kitab kitab allah -kelompok-5.pptx
Beriman kepada kitab kitab allah -kelompok-5.pptxBeriman kepada kitab kitab allah -kelompok-5.pptx
Beriman kepada kitab kitab allah -kelompok-5.pptxAdityaSetiaji1
 
Materi pendidikan agama islam kelas xi
Materi pendidikan agama islam kelas xiMateri pendidikan agama islam kelas xi
Materi pendidikan agama islam kelas xiVahrulDavid
 
Materi iman kepada kitab Allah swt
Materi iman kepada kitab Allah swtMateri iman kepada kitab Allah swt
Materi iman kepada kitab Allah swtNisrokhah6
 
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )Yulia Fauzi
 

Similar to BAB 2_Mendalami Iman kepada Kitab Allah Swt.pptx (20)

Iman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptx
Iman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptxIman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptx
Iman Kepada Kitab-kitab Allah Swt.pptx
 
IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH.pdf
IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH.pdfIMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH.pdf
IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH.pdf
 
Iman kepada kitab suci allah(6)
Iman kepada kitab suci allah(6)Iman kepada kitab suci allah(6)
Iman kepada kitab suci allah(6)
 
Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allah Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allah
 
Materi iman kepada kitab Allah
Materi iman kepada kitab AllahMateri iman kepada kitab Allah
Materi iman kepada kitab Allah
 
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
 
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
 
Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allahMateri iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allah
 
Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allahMateri iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allah
 
Iman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allahIman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allah
 
MAKALAH BAB 1- XI IPS 1
MAKALAH BAB 1- XI IPS 1MAKALAH BAB 1- XI IPS 1
MAKALAH BAB 1- XI IPS 1
 
Arkanul_iman_Tugas Kelompok.pptx
Arkanul_iman_Tugas Kelompok.pptxArkanul_iman_Tugas Kelompok.pptx
Arkanul_iman_Tugas Kelompok.pptx
 
Iman kepada kitab allah
Iman kepada kitab allahIman kepada kitab allah
Iman kepada kitab allah
 
Iman kepada kitab
Iman kepada kitabIman kepada kitab
Iman kepada kitab
 
Materi Iman kepada kitab
Materi Iman kepada kitabMateri Iman kepada kitab
Materi Iman kepada kitab
 
IMAN KEPADA KITAB
IMAN KEPADA KITABIMAN KEPADA KITAB
IMAN KEPADA KITAB
 
Beriman kepada kitab kitab allah -kelompok-5.pptx
Beriman kepada kitab kitab allah -kelompok-5.pptxBeriman kepada kitab kitab allah -kelompok-5.pptx
Beriman kepada kitab kitab allah -kelompok-5.pptx
 
Materi pendidikan agama islam kelas xi
Materi pendidikan agama islam kelas xiMateri pendidikan agama islam kelas xi
Materi pendidikan agama islam kelas xi
 
Materi iman kepada kitab Allah swt
Materi iman kepada kitab Allah swtMateri iman kepada kitab Allah swt
Materi iman kepada kitab Allah swt
 
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
Agama ( iman kepada kitab kitab allah )
 

Recently uploaded

Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalCloudybblz
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comFathan Emran
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfTarkaTarka
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufalKhawariz
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusiSusanti94678
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARcakrasyid
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaimuhammadmasyhuri9
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...haryonospdsd011
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfMIN1Sumedang
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERIPURWANTOSDNWATES2
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxlastri261
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptDedi Dwitagama
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfnaqarin2
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptAryLisawaty
 
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptxSolusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptxaristasaputri46
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024SABDA
 

Recently uploaded (20)

Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptxSolusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 

BAB 2_Mendalami Iman kepada Kitab Allah Swt.pptx

  • 1. MEDIA MENGAJAR Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti UNTUK SMP KELAS VIII
  • 2. Mendalami Iman kepada Kitab – kitab Allah Swt. BAB 2
  • 3. Arti Iman kepada Kitab - kitab Allah Swt. Iman kepada kitab-kitab Allah Swt. artinya meyakini dan membenarkan terhadap kitab yang diturunkan oleh Allah Swt. kepada para nabi dan rasul-Nya. Iman kepada kitab Allah Swt. meliputi beriman kepada seluruh kitab Allah Swt. yang diturunkan sebelum Al-Qur’an, yaitu: Taurat, Zabur, Injil dan Suhuf-suhuf Adapun Nabi yang telah menerima wahyu berupa suhuf adalah sebagai berikut. 1) Nabi Adam A.S. 2) Nabi Syits A.S. 3) Nabi Idris A.S. 4) Nabi Ibrahim A.S. 5) Nabi Musa A.S.
  • 4. Isi - isi Pokok Kitab - kitab Allah Swt. Isi kitab-kitab Allah Swt. yang diturunkan kepada para nabi dan rasul mencakup beberapa hal, antara lain sebagai berikut. a. Akidah, mengesakan Allah Swt.; b. Syariat, ketentuan dalam kehidupan berupa perintah dan larangan bagi umat manusia; c. Akhlak, cara bersikap dan bertindak kepada Allah Swt. serta kepada sesama; d. Janji pahala dan ancaman siksa kepada umat manusia; e. Kisah umat terdahulu dan informasi tentang ilmu yang perlu dikembangkan oleh manusia.
  • 5. Kitab Taurat Diwahyukan kepada : Nabi Musa A.S. Isi pokok Kitab Taurat dikenal dengan Sepuluh Hukum (Ten Commandements) atau Sepuluh Firman yang diterima Nabi Musa A.S. sebagai berikut. 1) Mengakui keesaan Allah Swt. 2) Larangan menyembah patung dan berhala, karena Allah Swt. tidak dapat diserupai dengan makhluk. 3) Larangan menyebut Allah Swt. dengan sia-sia. 4) Memuliakan hari sabtu. 5) Menghormati ayah dan ibu. 6) Larangan membunuh sesama manusia. 7) Larangan berzina. 8) Larangan mencuri. 9) Larangan menjadi saksi yang berdusta. 10)Larangan memiliki keinginan untuk menguasai hak orang lain.
  • 6. Kitab Zabur Kitab Zabur tidak mengandung hukum- hukum atau syariat yang baru, karena Nabi Daud A.S. mengikuti syariat yang diturunkan Allah Swt. kepada Nabi Musa A.S. Kitab Zabur berisi kumpulan ayat-ayat yang suci. Kitab Zabur terdiri dari 150 surat, berisi nasihat, kata-kata hikmah, dan puji-pujian Diwahyukan kepada : Nabi Daud A.S.
  • 7. Kitab Injil Kitab Injil Di dalam kitab Injil berisi ajaran sebagai berikut : 1) Perintah untuk kembali mengesakan Allah Swt. 2) Membenarkan keberadaan Kitab Taurat. 3) Menghapus hukum dalam kitab Taurat yang tidak sesuai dengan perkembangan zaman. 4) Menjelaskan bahwa kelak akan datang kembali rasul setelah Nabi Isa A.S., yaitu Nabi Muhammad Saw. Diwahyukan kepada : Nabi Isa A.S.
  • 8. Kitab Al-Quran Adapun isi pokok Al-Qur’an, yaitu: a) akidah (keimanan), b) ibadah dan muamalah (habluminallah - habluminannas), c) syariah (hukum), d) akhlak (budi pekerti), e) tarikh (sejarah), dan f) dasar-dasar ilmu pengetahuan. Diwahyukan kepada : Nabi Muhammad Saw.
  • 9. Cara Beriman kepada Kitab - kitab Allah Swt. Meyakini dengan sepenuh hati Membenarkan terhadap adanya kitab Yakin bahwa kitab-kitab Allah Swt. yang dibawa oleh para rasul itu benar-benar datang dari Allah Swt Membenarkan adanya kitab Allah Swt. berarti tidak ada keraguan sedikit pun dalam hatinya terhadap kitab-kitab Allah Swt. yang telah diturunkan kepada para nabi dan rasul-Nya
  • 10. Cara Beriman kepada Kitab - kitab Allah Swt. Memahami kandungan kitab Allah Swt. Mewujudkan dalam bentuk sikap & tindakan dalam kehidupan sehari - hari Kitab Allah Swt. sebagai pedoman hidup, artinya akan menjadi benar dalam menjalani hidup jika berpedoman pada kitab Allah Swt. Jika mengamalkan Al-Qur’an dengan sepenuh hati, berati sudah termasuk mengamalkan isi kandungan kitab-kitab sebelumnya, karena semua sudah disempurnakan di dalam Al-Qur’an
  • 11. Menjadi Generasi yang Mencintai Al-Quran Mencintai Al-Quran Tidak ada alasan selaku generasi muslim untuk tidak mencintai Al- Qur’an, karena di dalamnya penuh inspirasi yang menuntun ke arah kebaikan. Cara menampilkan sikap mencintai Al-Qur’an sebagai kitab Allah Swt. adalah dengan membaca Al-Qur’an secara rutin, memahaminya, dan mengamalkan isinya dalam kehidupan sehari-hari.
  • 12. Menjadi Generasi yang Mencintai Al-Quran a) Memiliki kemauan kuat untuk senantiasa membaca dan mengetahui isi kandungan Al-Qur’an b) Senantiasa merasa tenang dalam hatinya setelah membaca Al-Qur’an, sebab ada hubungan hati, perasaan, dan sikap terhadap yang dicintai, yakni Al-Qur’an c) Dapat menjadikan Al-Qur’an sebagai sahabat hati yang setiap waktu akan menjaga dan mengingatkan untuk senantiasa menjaga diri dalam kebaikan d) Menjadikan nilai-nilai Al-Qur’an sebagai pendorong dan inspirasi dalam meningkatkan kualitas keilmuan dan menjadi pelopor terdepan dalam kebaikan e) Rela berkorban untuk kemuliaan Al-Qur’an dan menjadikan penuntun dalam kehidupan sehari-hari sehingga menjadi pribadi yang santun dan menghargai sesama Ciri - ciri Generasi Cinta Al-Quran
  • 13. Hikmah Beriman Kepada Kitab Allah Swt. Pertama Ketiga Kedua Mengetahui perhatian dan kasih sayang Allah Swt. terhadap para hamba-Nya dengan menurunkan kitab kepada umat manusia sebagai petunjuk Mengetahui syariat dan pedoman hidup yang diperintahkan Allah Swt. Hidup menjadi lebih terarah dan tidak tersesat dalam menjalaninya