SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Download to read offline
MEDIA MENGAJAR
UNTUK SMP KELAS VII
Pendidikan Agama Islam
dan Budi Pekerti
Al-Qur’an dan Hadis
Sebagai Pedoman Hidup
Bab 1
Al-Qur’an merupakan pedoman hidup
umat Islam yang selalu digunakan hingga
akhir zaman. Selain Al-Qur’an yang
menjadi pedoman, ada hadis-hadis Nabi
yang menjadi pendukung dari penjelasan
Al-Qur’an.
Freepik.com/freepik
Q.S. An-Nisa’/4: 59
ِ‫ْر‬‫م‬َ ْ
‫اْل‬ ‫ى‬ِ‫ل‬‫و‬ُ‫ا‬ َ
‫و‬ َ‫ل‬ ْ
‫ُو‬‫س‬َّ‫الر‬ ‫ُوا‬‫ع‬ْ‫ي‬ ِ‫ط‬َ‫ا‬ َ
‫و‬ َ
ّٰ
‫ّللا‬ ‫ُوا‬‫ع‬ْ‫ي‬ ِ‫ط‬َ‫ا‬ ‫ا‬ ْٰٓ
‫و‬ُ‫ن‬َ‫م‬ٰ‫ا‬ َ‫ْن‬‫ي‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ‫ا‬َ‫ه‬ُّ‫ي‬َ‫ا‬ٰٰٓ‫ي‬
ْ‫ن‬ِ‫ا‬ ِ‫ل‬ ْ
‫ُو‬‫س‬َّ‫الر‬ َ
‫و‬ ِ
ّٰ
‫ّللا‬ ‫ى‬َ‫ل‬ِ‫ا‬ ُ‫ه‬ ْ
‫و‬ُّ‫د‬ُ‫ر‬َ‫ف‬ ٍ‫ء‬ ْ‫ي‬َ‫ش‬ ْ‫ي‬ِ‫ف‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫ع‬َ‫از‬َ‫ن‬َ‫ت‬ ْ‫ن‬ِ‫ا‬َ‫ف‬ ْْۚ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ن‬ِ‫م‬
‫ا‬
‫ًْل‬‫ي‬ِ‫و‬ْ‫أ‬َ‫ت‬ ُ‫ن‬َ‫س‬ ْ‫ح‬َ‫ا‬ َّ
‫و‬ ٌ‫ر‬ْ‫ي‬َ‫خ‬ َ‫ك‬ِ‫ل‬ ٰ
‫ذ‬ ِِۗ‫ر‬ِ‫خ‬ٰ ْ
‫اْل‬ ِ‫م‬ ْ
‫و‬َ‫ي‬ْ‫ال‬ َ
‫و‬ ِ
ّٰ
‫اّلل‬ِ‫ب‬ َ‫ن‬ ْ
‫و‬ُ‫ن‬ِ‫م‬ ْ
‫ؤ‬ُ‫ت‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫ن‬ُ‫ك‬
Artinya: “Wahai orang-orang yang beriman! Taatilah Allah dan taatilah Rasul
(Muhammad), dan Ulil Amri (pemegang kekuasaan) di antara kamu. Kemudian, jika
kamu berbeda pendapat tentang sesuatu, maka kembalikanlah kepada Allah (Al-
Qur'an) dan Rasul (sunnahnya), jika kamu beriman kepada Allah dan hari kemudian.
Yang demikian itu lebih utama (bagimu) dan lebih baik akibatnya”.
• Keharusan bagi setiap mukmin dan muslim untuk taat kepada Allah
Swt. rasul, dan pemimpinnya.
• Ketaatan dan kepatuhan yang dilakukan hendaknya didasari atas
keimanan yang bersumber dari Al-Qur’an dan hadis.
• Keharusan menaati pemimpin yang benar, yakni pemimpin yang
perintah dan tindakannya tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang
terkandung dalam Al-Qur’an dan hadis.
• Selama pemimpin memerintahkan kebenaran, wajib hukumnya untuk
ditaati dan dipenuhi, begitu pula sebaliknya.
Kandungan Q.S. An-Nisa’/4: 59
Q.S. An-Nahl/16: 64
ِِۙ‫ه‬ْ‫ي‬ِ‫ف‬ ‫ا‬ ْ
‫و‬ُ‫ف‬َ‫ل‬َ‫ت‬ْ‫اخ‬ ‫ى‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ُ‫م‬ُ‫ه‬َ‫ل‬ َ‫ِّن‬‫ي‬َ‫ب‬ُ‫ت‬ِ‫ل‬ َّ
‫ْل‬ِ‫ا‬ َ‫ب‬ ٰ‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ َ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ‫ا‬َ‫ن‬ْ‫ل‬َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫ا‬ ٰٓ‫ا‬َ‫م‬ َ
‫و‬
َ‫ن‬ ْ
‫و‬ُ‫ن‬ِ‫م‬ ْ
‫ُّؤ‬‫ي‬ ٍ‫م‬ ْ
‫و‬َ‫ق‬ِّ‫ل‬ ‫ا‬‫ة‬َ‫م‬ْ‫ح‬َ‫ر‬ َّ
‫و‬ ‫ى‬‫ا‬‫د‬ُ‫ه‬ َ
‫و‬
Artinya: “Dan Kami tidak menurunkan Kitab (Al-Qur'an) ini kepadamu
(Muhammad), melainkan agar engkau dapat menjelaskan kepada mereka apa
yang mereka perselisihkan, serta menjadi petunjuk dan rahmat bagi orang-
orang yang beriman”.
• Sebagai dasar dan pedoman yang dapat membuka pikiran untuk
dapat menilai kebenaran atas bimbingan wahyu.
• Sebagai pembimbing sekaligus dapat menjelaskan persoalan
yang diragukan, sehingga umat dapat melihat kebenaran dan
kebatilan.
• Sebagai petunjuk yang dapat membimbing umat manusia
menuju jalan kebenaran sehingga terhindar dari kesesatan.
• Sebagai rahmat bagi orang yang beriman
Kandungan Q.S. An-Nahl/16: 64
Contoh Perilaku Yang Mencerminkan Q.S.
An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An-Nahl/16: 64
• Setiap umat Islam wajib patuh dan taat kepada Allah Swt. dan rasul-Nya
serta pemimpin selama perintahnya tidak bertentangan dengan syariat
Islam.
• Selalu mengembalikan setiap permasalahan kepada Al-Qur’an dan Hadis.
• Meyakini bahwa Al-Qur’an dan hadis dapat dijadikan pedoman dalam
kehidupan di dunia.
• Senantiasa memahami isi kandungan dari Al-Qur;an agar dapat
membedakan sesuatu yang benar dan salah.
Alif Lam Syamsiyyah
Alif lam syamsiyyah Alif lam syamsiyyah adalah alif lam yang dirangkai dengan kata benda (isim)
yang diawali dengan salah satu dari huruf huruf syamsiyyah. Jumlah huruf syamsiyyah ada 14
huruf yaitu:
‫ط‬
‫ث‬
‫ص‬
‫ر‬
‫ت‬
‫ض‬
‫ذ‬
‫ن‬
‫د‬
‫س‬
‫ظ‬
‫ز‬
‫ش‬
‫ل‬
Cara membaca alif lam syamsiyyah adalah dengan cara memasukkan (mengidgamkan) alif lam
(lam sukun) ke huruf huruf syamsiyyah sehingga bacaan lam sukunnya hilang dan lebur ke dalam
huruf syamsiyyah yang mengikutinya. Karena membacanya dengan diidgamkan, maka hukum
bacaan alif lam syamsiyyah sering juga disebut dengan Idgam Syamsiyyah.
Alif Lam Qamariyyah
Alif lam qamariyyah adalah alif lam yang dirangkai dengan kata benda (isim) yang
diawali dengan salah satu dari huruf-huruf qamariyyah. Jumlah huruf qamariyyah
ada 14 huruf. Yaitu:
‫أ‬
‫ب‬
‫غ‬
‫ح‬
‫ج‬
‫ك‬
‫و‬
‫خ‬
‫ف‬
‫ع‬
‫ق‬
‫ي‬
‫م‬
‫ه‬
Cara membaca alif lam qamariyyah harus jelas (izhar). yakni tetap terlihat bacaan lam
sukunnya. Karena itulah hukum bacaan alif lam qamariyyah sering disebut dengan
Izhar Qamariyyah .
Pengertian hadis
Hadis ( (
‫الحديث‬ secara bahasa berarti Al-Jadiid ‫الجديد‬
) ) yang artinya
adalah sesuatu yang baru. Menurut para ahli hadis, hadis merupakan segala
perkataan (sabda), perbuatan, hal ihwal (kejadian, peristiwa, masalah), dan
ketetapan lainnya yang disandarkan kepada Nabi Muhammad Saw.
Dari definisi tersebut dapat kita pahami bahwa hadis adalah segala
perkataan dan perbuatan yang mencakup seluruh peristiwa, kejadian, dan masalah
serta ketetapan lainnya yang disandarkan kepada Nabi Muhammad Saw.
Bentuk Hadis
a. Hadis Qauli adalah hadis yang berisi tentang segala perkataan Nabi Muhammad Saw,
berupa tuntutan dan petunjuk syara’, peristiwa-peristiwa dan kisah-kisah baik yang
berkaitan dengan aspek akidah, syariah maupun akhlak.
b. Hadis Fi'li adalah hadis yang berisi tentang segala perbuatan Rasulullah Saw, yang pada
saat itu menjadi panutan para sahabat dan menjadi keharusan bagi semua umat Islam
untuk mengikutinya.
c. Hadis Taqriri adalah hadis yang berupa ketetapan Nabi Muhammad Saw. terhadap apa
yang datang atau yang dikemukakan oleh para sahabatnya dan selanjutnya beliau
membiarkan atau mendiamkan perbuatan tersebut, tanpa menyampaikan penegasan
apakah beliau membenarkan atau menyalahkannya.
Kualitas Hadis
a. Hadis Sahih menurut bahasa berarti yang sehat, yang selamat, yang benar, yang sah, dan
yang sempurna. Berarti hadis sahih adalah hadis yang sah, hadis yang sehat, atau hadis
yang selamat. Sebagian ulama berpendapat bahwa hadis sahih adalah hadis yang
disandarkan kepada Nabi Muhammad Saw.
b. Hadis Hasan merupakan hadis yang mirip dengan sahih, yaitu hadis yang diriwayatkan
oleh perawi yang adil, namun kurang kuat hafalannya. Letak perbedaannya hanya pada
tingkat hafalan pada periwayatnya.
c. Hadis Daif secara bahasa berarti hadis yang lemah, yang sakit, atau yang tidak kuat.
Sedangkan pengertian secara istilah adalah hadis yang tidak memiliki satu syarat atau
lebih dari syarat-syarat hadis sahih atau hadis hasan.
Fungsi Hadis
a. Bayan Taqrir (memperjelas isi Al-Qur’an) hadis yang berfungsi menegaskan atau
menguatkan terhadap apa yang telah ditetapkan dalam Al-Qur'an sehingga maknanya
lebih jelas dan tidak perlu dipertanyakan lagi.
b. Bayan Tafsir (menafsirkan isi Al-Qur'an) hadis yang memberikan penafsiran terhadap ayat
Al-Qur'an yang maknanya samar merinci ayat yang maknanya masih bersifat umum .
c. Bayan Tasyri’ (memberi kepastian hukum) hadis yang berfungsi memberi kepastian
hukum yang tidak dijelaskan dalam Al Qur’an.
d. Bayan Tabdil (membatalkan) hadis yang berfungsi membatalkan ketentuan lama diganti
dengan ketentuan baru karena lebih sesuai dengan keadaan. Bayan Tabdil disebut juga
bayan nasakh yang artinya menghapus ketentuan lama diganti dengan yang baru .

More Related Content

Similar to BAB 1_ Al-Qur_an dan Hadis Sebagai Pedoman Hidup.pdf

Power point pai sma x sumber hukum islam
Power point pai sma x  sumber hukum islamPower point pai sma x  sumber hukum islam
Power point pai sma x sumber hukum islammateripptgc
 
paibab1kelas7-230626044102-e5336463.pptx
paibab1kelas7-230626044102-e5336463.pptxpaibab1kelas7-230626044102-e5336463.pptx
paibab1kelas7-230626044102-e5336463.pptxNurfitriah26
 
Sistm Bukti Asli Hadith
Sistm Bukti Asli HadithSistm Bukti Asli Hadith
Sistm Bukti Asli Hadithdr2200s
 
sumber-sumber hukum islam, hukum Takfili, dan Hukum Wad’i
sumber-sumber hukum islam, hukum Takfili, dan Hukum Wad’isumber-sumber hukum islam, hukum Takfili, dan Hukum Wad’i
sumber-sumber hukum islam, hukum Takfili, dan Hukum Wad’iOppi Ulandari
 
Sumber Hukum Islam Al-Hadist.ppt
Sumber Hukum Islam Al-Hadist.pptSumber Hukum Islam Al-Hadist.ppt
Sumber Hukum Islam Al-Hadist.pptAnggraini38
 
pengenalan jenis hadith.pdf
pengenalan jenis hadith.pdfpengenalan jenis hadith.pdf
pengenalan jenis hadith.pdfhaydarshareef
 
Sejarah Turunnya Al-Qur’an.pdf
Sejarah Turunnya Al-Qur’an.pdfSejarah Turunnya Al-Qur’an.pdf
Sejarah Turunnya Al-Qur’an.pdfZukét Printing
 
Rpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Sejarah Turunnya Al-Qur’an.docx
Sejarah Turunnya Al-Qur’an.docxSejarah Turunnya Al-Qur’an.docx
Sejarah Turunnya Al-Qur’an.docxZukét Printing
 
pai-3-sumber-ajaran-islam.ppt
pai-3-sumber-ajaran-islam.pptpai-3-sumber-ajaran-islam.ppt
pai-3-sumber-ajaran-islam.pptHamimTohari7
 

Similar to BAB 1_ Al-Qur_an dan Hadis Sebagai Pedoman Hidup.pdf (20)

Bab 3 quran hadis pedoman hidup 2
Bab 3 quran hadis pedoman hidup 2Bab 3 quran hadis pedoman hidup 2
Bab 3 quran hadis pedoman hidup 2
 
Power point pai sma x sumber hukum islam
Power point pai sma x  sumber hukum islamPower point pai sma x  sumber hukum islam
Power point pai sma x sumber hukum islam
 
Kel.5 PAI.pptx
Kel.5 PAI.pptxKel.5 PAI.pptx
Kel.5 PAI.pptx
 
Tugas Al Hadis Syafitratunnisa Nasution. SM I PMI-B FDK UINSU 2019
Tugas Al Hadis Syafitratunnisa Nasution. SM I PMI-B FDK UINSU 2019Tugas Al Hadis Syafitratunnisa Nasution. SM I PMI-B FDK UINSU 2019
Tugas Al Hadis Syafitratunnisa Nasution. SM I PMI-B FDK UINSU 2019
 
paibab1kelas7-230626044102-e5336463.pptx
paibab1kelas7-230626044102-e5336463.pptxpaibab1kelas7-230626044102-e5336463.pptx
paibab1kelas7-230626044102-e5336463.pptx
 
Sistm Bukti Asli Hadith
Sistm Bukti Asli HadithSistm Bukti Asli Hadith
Sistm Bukti Asli Hadith
 
HADITS
HADITSHADITS
HADITS
 
3. SUMBER HUKUM ISLAM.pptx
3. SUMBER HUKUM ISLAM.pptx3. SUMBER HUKUM ISLAM.pptx
3. SUMBER HUKUM ISLAM.pptx
 
Alquran sumber utama
Alquran sumber utamaAlquran sumber utama
Alquran sumber utama
 
Alquran sumber utama
Alquran sumber utamaAlquran sumber utama
Alquran sumber utama
 
sumber-sumber hukum islam, hukum Takfili, dan Hukum Wad’i
sumber-sumber hukum islam, hukum Takfili, dan Hukum Wad’isumber-sumber hukum islam, hukum Takfili, dan Hukum Wad’i
sumber-sumber hukum islam, hukum Takfili, dan Hukum Wad’i
 
pengantar studi islam
pengantar studi islampengantar studi islam
pengantar studi islam
 
Sumber Hukum Islam Al-Hadist.ppt
Sumber Hukum Islam Al-Hadist.pptSumber Hukum Islam Al-Hadist.ppt
Sumber Hukum Islam Al-Hadist.ppt
 
pengenalan jenis hadith.pdf
pengenalan jenis hadith.pdfpengenalan jenis hadith.pdf
pengenalan jenis hadith.pdf
 
Sejarah Turunnya Al-Qur’an.pdf
Sejarah Turunnya Al-Qur’an.pdfSejarah Turunnya Al-Qur’an.pdf
Sejarah Turunnya Al-Qur’an.pdf
 
Rpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 al quran hadits kelas 7 mts rpp diva pendidikan
 
Sejarah Turunnya Al-Qur’an.docx
Sejarah Turunnya Al-Qur’an.docxSejarah Turunnya Al-Qur’an.docx
Sejarah Turunnya Al-Qur’an.docx
 
marta.hadits.ok.pptx
marta.hadits.ok.pptxmarta.hadits.ok.pptx
marta.hadits.ok.pptx
 
pai-3-sumber-ajaran-islam.ppt
pai-3-sumber-ajaran-islam.pptpai-3-sumber-ajaran-islam.ppt
pai-3-sumber-ajaran-islam.ppt
 
pai-3-sumber-ajaran-islam.ppt
pai-3-sumber-ajaran-islam.pptpai-3-sumber-ajaran-islam.ppt
pai-3-sumber-ajaran-islam.ppt
 

More from fikri489015

BAB 2_Asmaul Husna.pdf
BAB 2_Asmaul Husna.pdfBAB 2_Asmaul Husna.pdf
BAB 2_Asmaul Husna.pdffikri489015
 
BAB 5_Peradaban Islam Daulah Bani Umayyah di Damaskus.pdf
BAB 5_Peradaban Islam Daulah Bani Umayyah di Damaskus.pdfBAB 5_Peradaban Islam Daulah Bani Umayyah di Damaskus.pdf
BAB 5_Peradaban Islam Daulah Bani Umayyah di Damaskus.pdffikri489015
 
04_FORM ASESMEN KOMPREHENSIF LANJUT USIA.docx
04_FORM ASESMEN KOMPREHENSIF LANJUT USIA.docx04_FORM ASESMEN KOMPREHENSIF LANJUT USIA.docx
04_FORM ASESMEN KOMPREHENSIF LANJUT USIA.docxfikri489015
 
3- IPA 8- www.kherysuryawan.id.docx
3- IPA 8- www.kherysuryawan.id.docx3- IPA 8- www.kherysuryawan.id.docx
3- IPA 8- www.kherysuryawan.id.docxfikri489015
 
00 STRUKTUR SMA 1.docx
00 STRUKTUR SMA 1.docx00 STRUKTUR SMA 1.docx
00 STRUKTUR SMA 1.docxfikri489015
 

More from fikri489015 (6)

BAB 2_Asmaul Husna.pdf
BAB 2_Asmaul Husna.pdfBAB 2_Asmaul Husna.pdf
BAB 2_Asmaul Husna.pdf
 
BAB 5_Peradaban Islam Daulah Bani Umayyah di Damaskus.pdf
BAB 5_Peradaban Islam Daulah Bani Umayyah di Damaskus.pdfBAB 5_Peradaban Islam Daulah Bani Umayyah di Damaskus.pdf
BAB 5_Peradaban Islam Daulah Bani Umayyah di Damaskus.pdf
 
3.docx
3.docx3.docx
3.docx
 
04_FORM ASESMEN KOMPREHENSIF LANJUT USIA.docx
04_FORM ASESMEN KOMPREHENSIF LANJUT USIA.docx04_FORM ASESMEN KOMPREHENSIF LANJUT USIA.docx
04_FORM ASESMEN KOMPREHENSIF LANJUT USIA.docx
 
3- IPA 8- www.kherysuryawan.id.docx
3- IPA 8- www.kherysuryawan.id.docx3- IPA 8- www.kherysuryawan.id.docx
3- IPA 8- www.kherysuryawan.id.docx
 
00 STRUKTUR SMA 1.docx
00 STRUKTUR SMA 1.docx00 STRUKTUR SMA 1.docx
00 STRUKTUR SMA 1.docx
 

Recently uploaded

mata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.ppt
mata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.pptmata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.ppt
mata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.pptMuhammadNorman9
 
INDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdf
INDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdfINDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdf
INDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdfNetraHartana
 
Membangun Tim Efektif. suatu pembelajaran ttg pentingnya kolaborasipptx
Membangun Tim Efektif. suatu pembelajaran ttg pentingnya kolaborasipptxMembangun Tim Efektif. suatu pembelajaran ttg pentingnya kolaborasipptx
Membangun Tim Efektif. suatu pembelajaran ttg pentingnya kolaborasipptxBudyHermawan3
 
Administrasi_pengelolaan_hibah Pemerintah
Administrasi_pengelolaan_hibah PemerintahAdministrasi_pengelolaan_hibah Pemerintah
Administrasi_pengelolaan_hibah PemerintahAnthonyThony5
 
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdfPemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdfHarisKunaifi2
 
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1RomaDoni5
 
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptxMateri Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptxBudyHermawan3
 
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditPermen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditYOSUAGETMIRAJAGUKGUK1
 
emka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptx
emka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptxemka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptx
emka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptxAmandaJesica
 

Recently uploaded (9)

mata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.ppt
mata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.pptmata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.ppt
mata pelajaran geografi ANTROPOSFER 2.ppt
 
INDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdf
INDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdfINDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdf
INDIKATOR DAN SUB INDIKATOR MCP PELAYANAN PUBLIK.pdf
 
Membangun Tim Efektif. suatu pembelajaran ttg pentingnya kolaborasipptx
Membangun Tim Efektif. suatu pembelajaran ttg pentingnya kolaborasipptxMembangun Tim Efektif. suatu pembelajaran ttg pentingnya kolaborasipptx
Membangun Tim Efektif. suatu pembelajaran ttg pentingnya kolaborasipptx
 
Administrasi_pengelolaan_hibah Pemerintah
Administrasi_pengelolaan_hibah PemerintahAdministrasi_pengelolaan_hibah Pemerintah
Administrasi_pengelolaan_hibah Pemerintah
 
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdfPemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
 
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
 
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptxMateri Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
 
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditPermen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
 
emka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptx
emka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptxemka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptx
emka_Slide Recall Modul Melakukan Perencanaan PBJP Level 1 V3.1.pptx
 

BAB 1_ Al-Qur_an dan Hadis Sebagai Pedoman Hidup.pdf

  • 1. MEDIA MENGAJAR UNTUK SMP KELAS VII Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
  • 2. Al-Qur’an dan Hadis Sebagai Pedoman Hidup Bab 1
  • 3. Al-Qur’an merupakan pedoman hidup umat Islam yang selalu digunakan hingga akhir zaman. Selain Al-Qur’an yang menjadi pedoman, ada hadis-hadis Nabi yang menjadi pendukung dari penjelasan Al-Qur’an. Freepik.com/freepik
  • 4. Q.S. An-Nisa’/4: 59 ِ‫ْر‬‫م‬َ ْ ‫اْل‬ ‫ى‬ِ‫ل‬‫و‬ُ‫ا‬ َ ‫و‬ َ‫ل‬ ْ ‫ُو‬‫س‬َّ‫الر‬ ‫ُوا‬‫ع‬ْ‫ي‬ ِ‫ط‬َ‫ا‬ َ ‫و‬ َ ّٰ ‫ّللا‬ ‫ُوا‬‫ع‬ْ‫ي‬ ِ‫ط‬َ‫ا‬ ‫ا‬ ْٰٓ ‫و‬ُ‫ن‬َ‫م‬ٰ‫ا‬ َ‫ْن‬‫ي‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ‫ا‬َ‫ه‬ُّ‫ي‬َ‫ا‬ٰٰٓ‫ي‬ ْ‫ن‬ِ‫ا‬ ِ‫ل‬ ْ ‫ُو‬‫س‬َّ‫الر‬ َ ‫و‬ ِ ّٰ ‫ّللا‬ ‫ى‬َ‫ل‬ِ‫ا‬ ُ‫ه‬ ْ ‫و‬ُّ‫د‬ُ‫ر‬َ‫ف‬ ٍ‫ء‬ ْ‫ي‬َ‫ش‬ ْ‫ي‬ِ‫ف‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫ع‬َ‫از‬َ‫ن‬َ‫ت‬ ْ‫ن‬ِ‫ا‬َ‫ف‬ ْْۚ‫م‬ُ‫ك‬ْ‫ن‬ِ‫م‬ ‫ا‬ ‫ًْل‬‫ي‬ِ‫و‬ْ‫أ‬َ‫ت‬ ُ‫ن‬َ‫س‬ ْ‫ح‬َ‫ا‬ َّ ‫و‬ ٌ‫ر‬ْ‫ي‬َ‫خ‬ َ‫ك‬ِ‫ل‬ ٰ ‫ذ‬ ِِۗ‫ر‬ِ‫خ‬ٰ ْ ‫اْل‬ ِ‫م‬ ْ ‫و‬َ‫ي‬ْ‫ال‬ َ ‫و‬ ِ ّٰ ‫اّلل‬ِ‫ب‬ َ‫ن‬ ْ ‫و‬ُ‫ن‬ِ‫م‬ ْ ‫ؤ‬ُ‫ت‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫ن‬ُ‫ك‬ Artinya: “Wahai orang-orang yang beriman! Taatilah Allah dan taatilah Rasul (Muhammad), dan Ulil Amri (pemegang kekuasaan) di antara kamu. Kemudian, jika kamu berbeda pendapat tentang sesuatu, maka kembalikanlah kepada Allah (Al- Qur'an) dan Rasul (sunnahnya), jika kamu beriman kepada Allah dan hari kemudian. Yang demikian itu lebih utama (bagimu) dan lebih baik akibatnya”.
  • 5. • Keharusan bagi setiap mukmin dan muslim untuk taat kepada Allah Swt. rasul, dan pemimpinnya. • Ketaatan dan kepatuhan yang dilakukan hendaknya didasari atas keimanan yang bersumber dari Al-Qur’an dan hadis. • Keharusan menaati pemimpin yang benar, yakni pemimpin yang perintah dan tindakannya tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Al-Qur’an dan hadis. • Selama pemimpin memerintahkan kebenaran, wajib hukumnya untuk ditaati dan dipenuhi, begitu pula sebaliknya. Kandungan Q.S. An-Nisa’/4: 59
  • 6. Q.S. An-Nahl/16: 64 ِِۙ‫ه‬ْ‫ي‬ِ‫ف‬ ‫ا‬ ْ ‫و‬ُ‫ف‬َ‫ل‬َ‫ت‬ْ‫اخ‬ ‫ى‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ُ‫م‬ُ‫ه‬َ‫ل‬ َ‫ِّن‬‫ي‬َ‫ب‬ُ‫ت‬ِ‫ل‬ َّ ‫ْل‬ِ‫ا‬ َ‫ب‬ ٰ‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ َ‫ك‬ْ‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ‫ا‬َ‫ن‬ْ‫ل‬َ‫ز‬ْ‫ن‬َ‫ا‬ ٰٓ‫ا‬َ‫م‬ َ ‫و‬ َ‫ن‬ ْ ‫و‬ُ‫ن‬ِ‫م‬ ْ ‫ُّؤ‬‫ي‬ ٍ‫م‬ ْ ‫و‬َ‫ق‬ِّ‫ل‬ ‫ا‬‫ة‬َ‫م‬ْ‫ح‬َ‫ر‬ َّ ‫و‬ ‫ى‬‫ا‬‫د‬ُ‫ه‬ َ ‫و‬ Artinya: “Dan Kami tidak menurunkan Kitab (Al-Qur'an) ini kepadamu (Muhammad), melainkan agar engkau dapat menjelaskan kepada mereka apa yang mereka perselisihkan, serta menjadi petunjuk dan rahmat bagi orang- orang yang beriman”.
  • 7. • Sebagai dasar dan pedoman yang dapat membuka pikiran untuk dapat menilai kebenaran atas bimbingan wahyu. • Sebagai pembimbing sekaligus dapat menjelaskan persoalan yang diragukan, sehingga umat dapat melihat kebenaran dan kebatilan. • Sebagai petunjuk yang dapat membimbing umat manusia menuju jalan kebenaran sehingga terhindar dari kesesatan. • Sebagai rahmat bagi orang yang beriman Kandungan Q.S. An-Nahl/16: 64
  • 8. Contoh Perilaku Yang Mencerminkan Q.S. An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An-Nahl/16: 64 • Setiap umat Islam wajib patuh dan taat kepada Allah Swt. dan rasul-Nya serta pemimpin selama perintahnya tidak bertentangan dengan syariat Islam. • Selalu mengembalikan setiap permasalahan kepada Al-Qur’an dan Hadis. • Meyakini bahwa Al-Qur’an dan hadis dapat dijadikan pedoman dalam kehidupan di dunia. • Senantiasa memahami isi kandungan dari Al-Qur;an agar dapat membedakan sesuatu yang benar dan salah.
  • 9. Alif Lam Syamsiyyah Alif lam syamsiyyah Alif lam syamsiyyah adalah alif lam yang dirangkai dengan kata benda (isim) yang diawali dengan salah satu dari huruf huruf syamsiyyah. Jumlah huruf syamsiyyah ada 14 huruf yaitu: ‫ط‬ ‫ث‬ ‫ص‬ ‫ر‬ ‫ت‬ ‫ض‬ ‫ذ‬ ‫ن‬ ‫د‬ ‫س‬ ‫ظ‬ ‫ز‬ ‫ش‬ ‫ل‬ Cara membaca alif lam syamsiyyah adalah dengan cara memasukkan (mengidgamkan) alif lam (lam sukun) ke huruf huruf syamsiyyah sehingga bacaan lam sukunnya hilang dan lebur ke dalam huruf syamsiyyah yang mengikutinya. Karena membacanya dengan diidgamkan, maka hukum bacaan alif lam syamsiyyah sering juga disebut dengan Idgam Syamsiyyah.
  • 10. Alif Lam Qamariyyah Alif lam qamariyyah adalah alif lam yang dirangkai dengan kata benda (isim) yang diawali dengan salah satu dari huruf-huruf qamariyyah. Jumlah huruf qamariyyah ada 14 huruf. Yaitu: ‫أ‬ ‫ب‬ ‫غ‬ ‫ح‬ ‫ج‬ ‫ك‬ ‫و‬ ‫خ‬ ‫ف‬ ‫ع‬ ‫ق‬ ‫ي‬ ‫م‬ ‫ه‬ Cara membaca alif lam qamariyyah harus jelas (izhar). yakni tetap terlihat bacaan lam sukunnya. Karena itulah hukum bacaan alif lam qamariyyah sering disebut dengan Izhar Qamariyyah .
  • 11. Pengertian hadis Hadis ( ( ‫الحديث‬ secara bahasa berarti Al-Jadiid ‫الجديد‬ ) ) yang artinya adalah sesuatu yang baru. Menurut para ahli hadis, hadis merupakan segala perkataan (sabda), perbuatan, hal ihwal (kejadian, peristiwa, masalah), dan ketetapan lainnya yang disandarkan kepada Nabi Muhammad Saw. Dari definisi tersebut dapat kita pahami bahwa hadis adalah segala perkataan dan perbuatan yang mencakup seluruh peristiwa, kejadian, dan masalah serta ketetapan lainnya yang disandarkan kepada Nabi Muhammad Saw.
  • 12. Bentuk Hadis a. Hadis Qauli adalah hadis yang berisi tentang segala perkataan Nabi Muhammad Saw, berupa tuntutan dan petunjuk syara’, peristiwa-peristiwa dan kisah-kisah baik yang berkaitan dengan aspek akidah, syariah maupun akhlak. b. Hadis Fi'li adalah hadis yang berisi tentang segala perbuatan Rasulullah Saw, yang pada saat itu menjadi panutan para sahabat dan menjadi keharusan bagi semua umat Islam untuk mengikutinya. c. Hadis Taqriri adalah hadis yang berupa ketetapan Nabi Muhammad Saw. terhadap apa yang datang atau yang dikemukakan oleh para sahabatnya dan selanjutnya beliau membiarkan atau mendiamkan perbuatan tersebut, tanpa menyampaikan penegasan apakah beliau membenarkan atau menyalahkannya.
  • 13. Kualitas Hadis a. Hadis Sahih menurut bahasa berarti yang sehat, yang selamat, yang benar, yang sah, dan yang sempurna. Berarti hadis sahih adalah hadis yang sah, hadis yang sehat, atau hadis yang selamat. Sebagian ulama berpendapat bahwa hadis sahih adalah hadis yang disandarkan kepada Nabi Muhammad Saw. b. Hadis Hasan merupakan hadis yang mirip dengan sahih, yaitu hadis yang diriwayatkan oleh perawi yang adil, namun kurang kuat hafalannya. Letak perbedaannya hanya pada tingkat hafalan pada periwayatnya. c. Hadis Daif secara bahasa berarti hadis yang lemah, yang sakit, atau yang tidak kuat. Sedangkan pengertian secara istilah adalah hadis yang tidak memiliki satu syarat atau lebih dari syarat-syarat hadis sahih atau hadis hasan.
  • 14. Fungsi Hadis a. Bayan Taqrir (memperjelas isi Al-Qur’an) hadis yang berfungsi menegaskan atau menguatkan terhadap apa yang telah ditetapkan dalam Al-Qur'an sehingga maknanya lebih jelas dan tidak perlu dipertanyakan lagi. b. Bayan Tafsir (menafsirkan isi Al-Qur'an) hadis yang memberikan penafsiran terhadap ayat Al-Qur'an yang maknanya samar merinci ayat yang maknanya masih bersifat umum . c. Bayan Tasyri’ (memberi kepastian hukum) hadis yang berfungsi memberi kepastian hukum yang tidak dijelaskan dalam Al Qur’an. d. Bayan Tabdil (membatalkan) hadis yang berfungsi membatalkan ketentuan lama diganti dengan ketentuan baru karena lebih sesuai dengan keadaan. Bayan Tabdil disebut juga bayan nasakh yang artinya menghapus ketentuan lama diganti dengan yang baru .