SlideShare a Scribd company logo
Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib
PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)
SMPI AL-AZHAR LENTENG
JL. Raya Pasar Sabtoe Moncek Tengah No. 01_Lenteng Sumenep
U J I A N K E N A I K A N K E L A S ( U K K )
T A H U N PE L AJ A R A N 2 0 2 2 / 2 0 2 3
I. PILIHLAH JAWABAN YANG PALING BENAR PADA SOAL BERIKUT INI !
1. Pertamakali islam masuk ke indonesia pada abad pertama huijriyah atau pada abad ......
a. Ke-5 Masehi
b. Ke-6 Masehi
c. Ke-7 Masehi
d. Ke-8 Masehi
2. Proses islamisasi di indonesia mengalami percepatan yaitu antara .......
a. Ke-12 s/d 16 M
b. Ke-13 s/d 16 M
c. Ke-14 s/d 16 M
d. Ke-15 s/d 16 M
3. Dakwah islam di indonesia dilakukan dgn bermacam pendekatan diantaranya yang paling
baik melalui ......
a. Kegiatan Pendidikan
b. Kegiatan tahlil
c. Kegiatan youtuber
d. Kegiatan medsos
4. Lembaga Pendidikan Islam pertama di indonesia adalah ........
a. Surau
b. Madrasah
c. Pondok Pesantren
d. jawaban a,b, dan c benar
5. Sbg lembaga pendidikan Islam, pesantren memiliki lima elemen dasar salah satunya adalah.
a. Asrama haji
b. Balai pengobatan
c. Gedung Parlemen
d. Asrama
6. Pesantren memiliki tata nilai yang dikenal dengan panca jiwa pesantren, yaitu;
a. Jiwa raga
b. Jiwa tulus hati
c. Jiwa kemandirian
d. Jiwa pengorbanan
7. Lembaga pendidikan untuk mempelajari, memahami, mendalami, menghayati dan
mengamalkan ajaran islam dengan menekankan pentingnya moral keagamaan sebagai
pedoman perilaku sehari-hari disebut;
a. Pondok indah
b. Pondok pesantren
c. Asrama haji
d. Pondok bambu
8. “ Pesantren takhasus “ yaitu pesantren yang menekuni cabang-cabang ilmu tertentu,kecuali
a. Bahasa melayu
b. diskusi kitab kuning
c. Tafsir
d. Ushul fiqih
Mata pelajaran : Aswaja Nama :
Semester/ kelas : Genap / VII Hari/Tgl :
Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib
9. Metode belajar dengan mendiskusikan isi kitab untuk memperdalam pemahaman disebut
a. Pelatihan
b. Seminar
c. Metode ceramah
d. Metode Halaqah
10. Antara NU dan Pondok Pesantren tidak bisa dipisahkan bagaikan antara ......... dan ........
a. Bunga dan Melati
b. Matahari dan Bulan
c. Ikan dan air
d. Gunung dan Laut
11. Nahdlatul Ulama didirikan oleh para ulama pesantren yang merupakan hasil kesepakatan
rapat komite Hijas pada tanggal
a. 15 rajab 1344 H
b. 14 Rajab 1344 H
c. 13 rajab 1344 H
d. 12 rajab 1344 H
12. Delgasi Komite Hijas yang memperoleh tanggapan sangat positif dari Raja Ibnu Saud
adalah
a. KH. Abdul Wahab Hasbullah
b. KH. Khalil
c. KH. Hasyim Asyaari
d. KH. Yusuf Mansur
13. Nahdlatul Ulama “ artinya “ adalah
a. Kebangkitan Negara
b. Kebangkitan bangsa / rakyat
c. Banyaknya ulama
d. Kebangkitan Ulama
14. Ada tiga ulama yang menjadi tokoh kunci berdirinya Nahdlatul Ulama salah satunya adalah
a. KH. Kholil Bisri
b. KH. Nawawi Banten
c. KH. Kholil Bin abdul Latif Bangkalan
d. KH. Abdurrahman Wahid
15. Kepengurusan Nahdlatul Ulama terdiri dari mustasyar sebagai penasehat, Syuriyah sebagai
penentu kebijakan, dan Tanfidziyah sebagai?
a. pelaksana kebijakan
b. penasehat
c. pengawas
d. panitia
16. Nahdlatul Ulama memiliki 4 program pokok yaitu bidang agama, pendidikan, sosial dan ......
a. Ekonomi
b. Politik
c. Medis / Kesehatan
d. Budaya
17. Kewajiban –kewajiban yang harus dipenuhi oleh setiap anggota NU ………., kecuali
a. taat pada organisasi
b. jadi pemimpin
c. membuat aturan sendiri
d. berdemo secara ilegal
18. Rais ’Am adalah jabatan tertinggi di NU yang...
a. memimpin para ’ulama’ pemangku pesantren
b. Memimpin pengurus suriyah PBNU
c. Memimpin semua lembaga di lingkungan NU
d. Bisa dibentuk di tingkat PB sampai PC saja
Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib
19. ِ َ ِ
‫لِل‬ ُ‫د‬ْ‫م‬َ‫ح‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ‫ا‬ً‫ْر‬‫ي‬ِ‫ب‬َ‫ك‬
.......... َ‫و‬ ً َ‫ر‬ْ‫ك‬ُ‫ب‬ ِ‫ ِهل‬ َ ََ‫ح‬ْ‫ب‬ُ‫ب‬ َ‫و‬ ‫ا‬ً‫ْر‬‫ي‬ِ‫ي‬َ‫ك‬ teks tersebut masih ada lagi lanjutannya
yang cukup panjang sebagai amalan warga NU dalam
a. wirid setelah solat fardu
b. Do’a iftitah
c. Qunut nazilah
d. Do’a setelah wudu’
20. Tujuan NU adalah Berlakunya Ajaran Islam yang menganut faham ………
a. Faham Aswaja
b. Faham mu’tazilah
c. Faham asyariyah
d. faham khowarij
21. Setiap anggota Nahdlatul Ulama mempunyai hak-hak sebagai berikut kecuali ....….?
a. memberikan usulan kepada NU
b. tidak menghadiri rapat
c. selalu datang terlambat
b. lebih mementingkan kelompok lain
22. Nahdlatul Ulama juga memiliki warga besar yang lazim disebut sebagai NU…….. ?
a. jam’iyyah
b. Jamaah
c. Organisasi pendidikan
d. Organisasi politik
23. Keanggotaan NahdlatulUlama terdiri dari ; anggota biasa, anggota luar biasa, dan anggota
kehormatan, yang lazim disebut sebagai ……..?
a. Organisasi masyarakat
b. Pelatihan- pelatihan
c. NU Jam’iyyah
d. Organisasi terpimpin
24. Hadratus Syeikh KH. Khalil bin abdul latif berasal dari ………
a. Kab. Jombang
b. Kab. Surabaya
c. Malang
b. Bangkalan
25. Karakteristik paham Ahlussunnah wal Jamaah yang dianut oleh NU, salah satunya adalah..
a. Tasamuh
b. Hablum minallah
c. silaturrahim
d. Bidang Agama
26.Tanda bintang pada lambang NU adalah berjumlah sebanyak ………. Bintang.
a. Sembilan
b. Delapan
c. Lima
d. Empat
27. Yang diatur dalam AD/ART (Anggaran Dasar Rumah Tangga) NU adalah …
a. keanggotaan
b. syarat
c. hak dan kewajiban
b. semua benar
28. Dalam pandangan warga NU, membaca Surat Al Fatihah dalam shalat tanpa diawali basmalah ............
a. Hukumnya makruh
b. berarti tidak lengkap dan shalat menjadi batal
c. memang begitulah tuntunannya dari Nabi
d. tidak menimbulkan hukum apapun
Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib
29. Membaca Ushalli sebelum takbirotul ihram dalam shalat semata-mata bertujuan untuk ............
a. Mendukung sahnya shalat
b. Menambah kekhusyukan
c. Membantu niat dalam hati
b. Menangkal godaan syetan
30. wiridan sesudah shalat jum’at adalah sunnah membaca….
a. membaca surat al-fatihah, al-ikhlas, al-falaq, an-nas masing-masing 4 kali
b. membaca surat al-fatihah, al-ikhlas, al-falaq, an-nas masing-masing 5 kali
c. membaca surat al-fatihah, al-ikhlas, al-falaq, an-nas masing-masing 6 kali
d. membaca surat al-fatihah, al-ikhlas, al-falaq, an-nas masing-masing 7 kali
31. waktu shalat jum’at adalah
a. setelah masuk waktu dzuhur
b. setelah adzan yang kedua
c. setelah duduk di masjid
d. setelah masuk masjid
32. khatib adalah
a. orang yg memandu imam
b. imam shalat
c. pembaca khutbah
d. orang yang adzan
33. tempat khatib disebut
a. tempat sujud imam
b. mimbar
c. podium
d. qubah
34. Jika seseorang masuk masjidil harom makkah atau masjid yang lain dan sebelum duduk
didalamnya, maka sunnah melakukan…… terlebih dahulu.
a. Membaca al-qur’an
b. Melihat-lihat ke langit-langit masjid
c. Menulah noleh kanan kiri di dalam masjid
d. Shalat tahiyatal masjid / tawaf di masjidil harom
35. Singkatan dari kartu tanda anggota NU adalah
a. KTA NU
b. KTP NU
c. Kartanu
d. KK NO
36. ‫ه‬ِ‫ل‬ْ‫ع‬ِ‫ف‬ِ‫ب‬ ‫ا‬ً‫ن‬ ِ
‫ر‬َ‫ت‬ْ‫ق‬ُ‫م‬ ِ‫ْئ‬‫ي‬َّ‫ش‬‫ال‬ ُ‫د‬ْ‫ص‬َ‫ق‬ arti maksudnya adalah …..
a. Belajar terhadap sesuatu harus dibarengi pelaksanaannya
b. Kehendak terhadap sesuatu harus dibarengi pelaksanaannya
c. Kehendak terhadap sesuatu harus mendahulukan pelaksanaannya
d. Menulis terhadap sesuatu harus dibarengi pelaksanaannya
37. ‫ه‬ِ‫ل‬ْ‫ع‬ِ‫ف‬ِ‫ب‬ ‫ا‬ً‫ن‬ ِ
‫ر‬َ‫ت‬ْ‫ق‬ُ‫م‬ ِ‫ْئ‬‫ي‬َّ‫ش‬‫ال‬ ُ‫د‬ْ‫ص‬َ‫ق‬ adalah merupakan pengertian atau definisi dari ....
a. Definisi Belajar
b. Definisi Mencari ilmu
c. Definisi Niat
d. Definisi Melaksanakan sholat
38. Dalam Struktur kepengurusan NU ada Mustasyar yang mempunyai tugas sebagai ….
a. Pengawas bina
b. Penasehat yg mengarahkan dan membimbing
c. Pemimpin, Pembina, pengendali, pengawas, dan penentu kebijakan
d. Pelaksana kebijakan
Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib
39. Dalam Struktur kepengurusan NU ada Syuriyah yang mempunyai tugas sebagai ….
a. Pengawas bina
b. Penasehat yg mengarahkan dan membimbing
c. Pemimpin, Pembina, pengendali, pengawas, dan penentu kebijakan
b. Pelaksana kebijakan
40. Dalam Struktur kepengurusan NU ada Tanfidziyah yang mempunyai tugas sebagai ….
a. Pengawas bina
b. Penasehat yg mengarahkan dan membimbing
c. Pemimpin, Pembina, pengendali, pengawas, dan penentu kebijakan
b. Pelaksana kebijakan
Selamat Menjawab, BAROKALLAHU Lana WALAKUM
Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib
PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)
SMPI AL-AZHAR LENTENG
JL. Raya Pasar Sabtoe Moncek Tengah No. 01_Lenteng Sumenep
U J I A N K E N A I K A N K E L A S ( U K K )
T A H U N PE L AJ A R A N 2 0 2 2 / 2 0 2 3
I. Pilihlah salah satu jawaban a, b, c, dan d yang paling benar !
1. Tidak berpihak kecuali kepada yang benar dan yang harus dibela “, begitulah diantara pengertian dari salah
satu sikap kemasyarakatan NU …………..
a. tawassuth
b. i’tidal
c. Tasamuh
d. Tawazun
2. tidak termasuk pengetian dari sikap tasamuh yaitu ……………
a.bersedia untuk berbeda pendapat
b.tidak memaksakan suatu keyakinan
c.siap mental jika pendapatnya tidak diikuti orang lain
d.selalu mengikuti pendapat orang lain
3. tidak termasuk pengertian tawazun yaitu ………….
a. Pandai-pandai menimbang
b. Berspekulasi tentang untung rugi
c. Memperhitungkan berbagai faktor
d. Memproporsionalkan berbagai faktor
4. Amar ma’ruf nahi mungkar bukan berarti ........
a. Himbauan dan penolakan
b. memaksakan kehendak
c. mencegah siswa nyontek
d. Peraturan dan tata tertib
5. Bersikap tawazun bukan berarti ……………
a. memperlambat keputusan
b. berani menanggung resiko
c. banyak pertimbangan
d. memperhatikan situasi
6. Semua langkah dan kegiatan NU selalu disesuaikan dengan ………….
a. Tradisi setempat
b. budaya local
c. situasi dan kondisi
d. Ajaran agama
7. Bentuk aktifitas dakwah dilingkungan NU yaitu kecuali..…..
a. Dakwah bil lisan (pengajian rutin, ceramah agama, majlis taklim, dll)
b. Dakwah melalui media cetak dan elektronik
c. Dakwah melalui pendekatan kegiatan seni dan budaya (tradisi)
d. Dakwah melalui perayaan
8. Lembaga pendidikan dalam bentuk madrasah dengan sistem klasikal mulai dikembangkan oleh ........
a. KH. Abdurrahman Wahid
b. KH. Munir Hasyim Latif
c. Kh. Abdul Wahid Hasyim
d. KH. ABD. Fattah Yasin
9. Seorang tokoh NU yang masuk dalam badan pembinaan pendidikan nasional adalah ….........
a. KH. Ahmad Siddiq
b. KH. M. A. Sahal Mahfud
c. Prof. KH. Ali Yafi
d. Dr. KH.Tolhah Hasan
10. Segala sesuatu yang bersifat mubah dapat berubah menjadi harom, makruh, Sunnah, atau wajib. Berikut ini yg
tidak termasuk faktor pengubahnya yaitu …………
a. Niat atau motivasi
b. Sesuai tidaknya dengan ketentuan agama
c. Akibat yg ditimbulkan
d. Siapakah yg melakukannya
Mata pelajaran : Aswaja Nama :
Semester/ kelas : Genap / VIII Hari/Tgl :
Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib
11. NU sangat peduli untuk mengembangkan seni budaya sebagai …....
a. Murni hiburan bagi masyarakat
b. Hiburan dalam acara lailatul ijtima’
c. salah satu sarana dakwah
d. Refresing setelah acara pengajian
12. NU justru mengembangkan seni budaya yang bernafas Islam. Tidak termasuk contohnya yaitu …………
a. Qiroah
b. Hadrah
c. Teater
d. Sabung
13. Pada masa penjajahan, hampir semua pesantren menjadi ........
a. Tempat persembunyian tentara
b. Hancur karena serangan penjajah
c. Markas bagi tentara indonesia
d. Tempat pengungsian bagi rakyat
14. Semangat berperang melawan penjajah semakin meningkat ketika pada tanggal 22 oktober 1945 di Surabaya
PBNU secara resmi mengeluarkan …………
a. Deklarasi Nopember
b. Resolusi jihad
c. Deklarasi Surabaya
d. Statemen politik
15. Semenjak NU menjadi partai politik pemilu tahun 1971, kementerian agama selalu dipegang oleh tokoh ulama
NU. Tidak termasuk diantaranya yaitu ….. …
a. KH. Idam Kholid
b. KH. Moh. Ilyas
c. KH. Abdul Wahab
d. KH. Saifuddin zuhri
16. Bukanlah salah satu madzhab fiqih yg dianut oleh NU yaitu madzhab …………
a. Hanafi
b. Maliki
c. Syafi’ie
d. Ja’fari
17. Bukanlah salah satu aspek yg diperjuangkan NU setelah kembali ke Khittoh 1926 yaitu .......
a. Sosial keagamaan
b. Politik kekuasaan
c. Dakwah
d. Pendidikan
18. Potongan ayat Surat An-Nahl ayat 125 “ ِ‫ة‬َ‫ن‬َ‫ب‬َ‫ح‬ْ‫ال‬ ِ‫ة‬َ‫ظ‬ِ‫ع‬ ْ‫و‬َ‫م‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫ة‬َ‫م‬ْ‫ك‬ ِ‫ح‬ْ‫َل‬ِ‫ب‬ َ‫ك‬ِ‫ب‬َ‫ر‬ ِ‫ل‬ْ‫ي‬ِ‫ب‬َ‫ب‬ ‫ى‬َ‫ل‬‫إ‬ ُ‫ع‬ْ‫د‬ُ‫أ‬
.... mengandung pelajaran
tentang ...............
a. berorganisasi
b. berkelompok
c. ber amar ma’ruf nahi mungkar
d. berpolitik
19. Arti dari bahsul masa il adalah ...........
a. Musyawaroh tanya jawab
b. berdebat
c. Berbeda pendapat
d. Sepakat
20. Kepanjangan dari LESBUMI adalah ..........
a. Lembaga Seminar dan Budayawan Muslim Indonesia
b. Lembaga Sosial dan Budaya Masyarakat Indonesia
c. Lembaga Seniman dan Budi pekerti Muslim Indonesia
d. Lembaga Seniman dan Budayawan Muslim Indonesia
21. Maksud dari hubbul waton minal iman adalah ………….
a. Cinta tanah air adalah sebagian dari iman
b. Iman adalah Cinta Agama, Bangsa dan Negara
c. Agama dan bangsa adalah iman
d. Agama dan Negara adalah sebagian dari iman
22. Pencipta lagu hubbul waton adalah………..
a. KH. Hasyim Asy’ari
b. KH. Mohammad Kholil Bangkalan
c. KH. Wahab Hasbullah
d. KH. Mansur Hasbullah
23. Dalam bidang keagamaan NU mengikuti faham ahlussunnah wal jama’ah dengan sistem …….
a. Bermadzhab
b. Berpolitik
c. Berkelompok
d. Berdagang
Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib
24. NU mempunyai tradisi keilmuan yang berkesinambungan dari sumber utamanya melalui sistem sanad,
maksudnya adalah ………..
a. Periwayatan guru yang tidak terputus sampai kepada Nabi Muhammad SAW
b. Periwayatan guru tidak terputus dari yang satu kepada yang lain
c. Periwayatan guru dari para sahabat sampai kepada Nabi Muhammad SAW
d. Periwayatan guru hanya dari ulama’ sampai kepada Nabi Muhammad SAW
25. Sikap tasamuh disebut juga toleransi, yakni maksdunya adalah …….
a. Sikap lapang dada, mengerti dan menghargai sikap pendirian dan kepentingan pihak lain, tanpa
mengorbankan pendirian dan harga diri.
b. Saling berbeda pendapat
c. Memaksakan diri paling benar orang lain salah
d. Jawaban a dan c benar
BAROKALLAHU LANA WALAKUM.....................
Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib
PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)
SMPI AL-AZHAR LENTENG
JL. Raya Pasar Sabtoe Moncek Tengah No. 01_Lenteng Sumenep
U J I A N K E N A I K A N K E L A S ( U K K )
T A H U N PE L AJ A R A N 2 0 2 2 / 2 0 2 3
I. Pilihlah jawaban yang paling tepat !
1. Timbulnya firqah dalam islam disebabkan karena …………
a. fanatik kesukuan dan kearaban
b. kesukuan
c. kearaban
d. kefanatikan
2. Salah satu perilaku sebagai anggota NU adalah ……..
a. Setia kepada NU
b. Balajar bersama NU
c. Memperjuangkan NU
d. Benar semua
3. Wawasan ukhuwah yang meliputi ukhuwah islamiyah, Wathaniyah dan ukhuwah …….….
a. Insan kamil
b. Insaniyah/Basyariyah
c. Tauhidiyah
d. diniyah
4. Diantara ajaran khawarij salah satunya adalah …..….
a. Keyakinan
b. Keimanan
c. Ketuhanan
d. Al-Qur’an adalah mahluk
5. Penerapan ukhuwah dapat terganggu oleh sikap, kecuali ………
a. Baik sangka
b. sombong
c. menghina
d. curiga
6. Pahala bacaan al-Qur’an dapat sampai kepada orang yang meninggal dunia, menurut pendapatnya
imam kecuali ……….
a. Pengikut imam Syafi’i
b. Imam Syafi’i
c. Imam Bukhari
d. Imam Muslim
7. Orang yang sudah meninggal masih dapat menerima ………..….
a. Bacaan Al-Qur’an
b. bacaan Tasawuf
c. Bacaan Tajwid
d. Salah semua
8. Kata “Jabariyah “ berasal dari kata “ jabara “yang berarti….
a. Menyiksa
b. Menyerang
c. Menyerah
d. Memaksa dan mengharuskan
9. Peringatan hari ke-7, ke-40, ke 100, haul dan keseribu wafatnya seseorang adalah ….. ….
a. Sosial
b. Tradisi
c. Budaya
d. Kultural
10. Hikmah peringatan kematian salah satunya adalah …….….
a. Meningkatkan silaturahmi
b. tidak mendoakan mayit
c. Berburuk sangka
d. Memperlemah persaudaraan
11. Tidak termasuk perbuatan bid’ah wajibah yaitu mempelajari ilmu ……
a. nahwu
b. sharaf
c. hisab
d. tajwid
Mata pelajaran : Aswaja Nama :
Semester/ kelas : Genap / IX Hari/Tgl :
Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib
12. Tergolong bid’ah Sayyi’ah yaitu ……….
a. Bid’ah mubahah dan bid’ah wajibah
b. bid’ah wajibah dan bid’ah mandubah
c. Bid’ah mandubah dan bid’ah muharramah
d. Bid’ah muharramah dan bid’ah makruhah
13. Tidak termasuk bid’ah mandubah yaitu …….
a. Berjamaah shalat tarawih setiap malam ramadlan
b. shalat Sunnah rawatib
c. Mendirikan madrasah
d. Melembagakan TPQ
14. Tidak termasuk dalam pengertian Ukhuwah ……….
a. Persaudaraan
b. kerukunan
c. persatuan
d. persamaan
15. Menurut persepsi NU, tidak termasuk yang harus dijunjung tinggi dalam interaksi sosial yaitu …….
a. Nilai – nilai agama
b. kepentingan pribadi
c. Tradisi dan budaya
d. Prisip-prinsip ASWAJA
16. Berdo’a dengan tawassul kepada para wali, adalah syirik, menurut paham ….
a. Qadariyah
b. Aswaja
c. Wahabi
d. Syi’ah
17. Berziarah ke makam Nabi dan para wali dengan harapan mendapat berkah, hukumnya ….
a. Halal
b. Mubah
c. Makruh
d. boleh
18. ُ‫د‬َ‫ي‬
ِ‫ ِهل‬
‫ال‬ ‫ل‬ ْ_ِْْ‫ي‬ِ‫د‬ْ‫ي‬َ‫ا‬ َ‫ا‬ ْ‫و‬َْ
10
“tangan Allah di atas tangan mereka” begitulah makna harfiahnya. Jika mengikuti makna
tersebut maka terjadilah penyerupaan Allah dengan makhluk yaitu bertangan. Demikian ini
menurut dalil akal jelas mustahil, karena itu menurut pandangan NU tangan Allah itu
maksudnya kekuasaan Allah. Begitulah contoh salah satu prilaku keagamaan NU dalam
bidang Aqidah yaitu ………
a. Keberanian menginterpretasikan Al-Qur an
b. kecendrungan berfikir rasional
c. hanya menerima sesuatu yang masuk akal
d. menyeimbangkan dalil Naqli dan dalil Aqli
19. Menurut pandangan NU, bunga Bank hukumnya bisa haram, bisa mubah, dan bisa syubhat.
Demikianlah contoh salah satu prilaku keagamaan NU di bidang Syari’ah yaitu ………..
a. Mentolelir perbedaan pendapat tentang masalah-masalah furu’iyah dan mu’amalah ijtima’iyah
b. menyerahkan kepada pendapat masyarakat
c. mengikuti pilihan yang dikehendaki masyarakat
d. tidak cendrung kepada satu keputusan hukum melainkan beberapa keputusan _okum
20. Selalu berpegang teguh pada Al-Qur’an dan As Sunnah dengan menyandarkan diri pada hasil
ijtihad dan bimbingan para ulama Mujtahid, begitulah salah satu prilaku keagamaan NU di bidang…
a. Aqidah
b. Syari’ah
c. Tashawuf
d. Tauhid
21. salah satu cara yang bisa ditempuh dalam beribadah kepada Allah SWT secara benar adalah
dengan melalui thariqah yang benar di bawah bimbingan seorang mursyid yang bisa dipertanggung
jawabkan. Begitulah contoh salah satu prilaku keagamaan NU di bidang ……
a. Aqidah
b. Syari’ah
c. Tashawuf
d. Tauhid
22. “Bila perlu dengan mengorbankan kepentingan yang lebih kecil demi kepentingan yang lebih besar”.
Begitulah salah satu prilaku yang harus dilakukan oleh warga NU secara istiqamah di bidang ……
a. Sosial
b. Budaya
c. Pendidikan
d. Ekonomi
Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib
23. “menjunjung tinggi persaudaraan antar sesama warga NU, antar sesama islam, antar sesama
warga bangsa, dan antar sesama manusia”. Demikianlah salah satu prilaku warga NU di bidang ….
a. Ekonomi
b. Pendidikan
c. Budaya
d. Sosial
24. “Selalu siap beradaptasi dengan setiap perubahan yang membawa manfaat bagi kemaslahatan
manusia”. Begitulah salah satu prilaku warga NU di bidang ……
a. Teknologi
b. Keagamaan
c. Sosial
d. Politik
25. Tidak termasuk konsep dasar pemahaman dan pengamalan warga NU terhadap ajaran agamanya
yaitu….
a. Keseimbangan
b. Toleransi terhadap perbedaan
c. tengah-tengah (moderat)
d. situasional dan kondisional
BAROKALLAHU LANA WALAKUM.....................

More Related Content

What's hot

Kuttub al sittah
Kuttub al sittahKuttub al sittah
Kuttub al sittah
Rizal Leviansyah
 
Makalah terbaru STUDI AL-HADIS
Makalah terbaru STUDI AL-HADISMakalah terbaru STUDI AL-HADIS
Makalah terbaru STUDI AL-HADIS
Nur Alfiyatur Rochmah
 
Shalat jamaah
Shalat jamaahShalat jamaah
Shalat jamaah
aqibsinaga
 
07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf
07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf
07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf
Muhammad Iqbal
 
B.Arab (TRANSPORTASI)
B.Arab (TRANSPORTASI)B.Arab (TRANSPORTASI)
B.Arab (TRANSPORTASI)
MuhammadbahrulUla
 
7. sholat sunnat muakad dan ghairu muakad
7. sholat sunnat muakad dan ghairu muakad7. sholat sunnat muakad dan ghairu muakad
7. sholat sunnat muakad dan ghairu muakad
asni furoida
 
Rpp tahfidz kls 9
Rpp tahfidz kls 9Rpp tahfidz kls 9
Rpp tahfidz kls 9
Evi chairunnisa
 
Makalah Tafsir, Ta'wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)
Makalah Tafsir, Ta'wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)Makalah Tafsir, Ta'wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)
Makalah Tafsir, Ta'wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)
Khusnul Kotimah
 
Makalah tugas fiqih tentang thaharah
Makalah tugas fiqih tentang thaharahMakalah tugas fiqih tentang thaharah
Makalah tugas fiqih tentang thaharah
Rahman Ghifari
 
Sejarah perkembangan hadits pada masa nabi, sahabat
Sejarah perkembangan hadits pada masa nabi, sahabatSejarah perkembangan hadits pada masa nabi, sahabat
Sejarah perkembangan hadits pada masa nabi, sahabat
Khairul Muttaqin
 
Hadits Shahih Imam Bukhari
Hadits Shahih Imam BukhariHadits Shahih Imam Bukhari
Hadits Shahih Imam Bukhari
Anggit T A W
 
Mubtada’ dan khobar
Mubtada’ dan khobar Mubtada’ dan khobar
Mubtada’ dan khobar
Hela Dev
 
Hadits Dhoif (kriteria & macam-macam)
Hadits Dhoif (kriteria & macam-macam)Hadits Dhoif (kriteria & macam-macam)
Hadits Dhoif (kriteria & macam-macam)
Rian Ramdani
 
tatacara Sholat jumat
tatacara Sholat jumat tatacara Sholat jumat
tatacara Sholat jumat
asni furoida
 
PPT Dzikir Do'a Shalat
PPT Dzikir Do'a ShalatPPT Dzikir Do'a Shalat
PPT Dzikir Do'a Shalat
Intanrizkaagustia17
 
RPP Sholat Tarawih dan Witir
RPP Sholat Tarawih dan WitirRPP Sholat Tarawih dan Witir
RPP Sholat Tarawih dan Witir
ديان نور العيني العيني
 
JUMLAH DHORFIAH -9 RUMUS 1.pptx
JUMLAH DHORFIAH -9 RUMUS 1.pptxJUMLAH DHORFIAH -9 RUMUS 1.pptx
JUMLAH DHORFIAH -9 RUMUS 1.pptx
AvivKuDasei1
 
Ketika Bumi Berhenti Berputar.pptx
Ketika Bumi Berhenti Berputar.pptxKetika Bumi Berhenti Berputar.pptx
Ketika Bumi Berhenti Berputar.pptx
GalihLatiano1
 
Ilmu muhkam dan mutasyabih
Ilmu muhkam dan mutasyabihIlmu muhkam dan mutasyabih
Ilmu muhkam dan mutasyabih
widya adhy
 
Israiliyyaat dalam tafsir ibnu katsier
Israiliyyaat dalam tafsir ibnu katsierIsrailiyyaat dalam tafsir ibnu katsier
Israiliyyaat dalam tafsir ibnu katsierYudi Wahyudin
 

What's hot (20)

Kuttub al sittah
Kuttub al sittahKuttub al sittah
Kuttub al sittah
 
Makalah terbaru STUDI AL-HADIS
Makalah terbaru STUDI AL-HADISMakalah terbaru STUDI AL-HADIS
Makalah terbaru STUDI AL-HADIS
 
Shalat jamaah
Shalat jamaahShalat jamaah
Shalat jamaah
 
07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf
07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf
07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf
 
B.Arab (TRANSPORTASI)
B.Arab (TRANSPORTASI)B.Arab (TRANSPORTASI)
B.Arab (TRANSPORTASI)
 
7. sholat sunnat muakad dan ghairu muakad
7. sholat sunnat muakad dan ghairu muakad7. sholat sunnat muakad dan ghairu muakad
7. sholat sunnat muakad dan ghairu muakad
 
Rpp tahfidz kls 9
Rpp tahfidz kls 9Rpp tahfidz kls 9
Rpp tahfidz kls 9
 
Makalah Tafsir, Ta'wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)
Makalah Tafsir, Ta'wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)Makalah Tafsir, Ta'wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)
Makalah Tafsir, Ta'wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)
 
Makalah tugas fiqih tentang thaharah
Makalah tugas fiqih tentang thaharahMakalah tugas fiqih tentang thaharah
Makalah tugas fiqih tentang thaharah
 
Sejarah perkembangan hadits pada masa nabi, sahabat
Sejarah perkembangan hadits pada masa nabi, sahabatSejarah perkembangan hadits pada masa nabi, sahabat
Sejarah perkembangan hadits pada masa nabi, sahabat
 
Hadits Shahih Imam Bukhari
Hadits Shahih Imam BukhariHadits Shahih Imam Bukhari
Hadits Shahih Imam Bukhari
 
Mubtada’ dan khobar
Mubtada’ dan khobar Mubtada’ dan khobar
Mubtada’ dan khobar
 
Hadits Dhoif (kriteria & macam-macam)
Hadits Dhoif (kriteria & macam-macam)Hadits Dhoif (kriteria & macam-macam)
Hadits Dhoif (kriteria & macam-macam)
 
tatacara Sholat jumat
tatacara Sholat jumat tatacara Sholat jumat
tatacara Sholat jumat
 
PPT Dzikir Do'a Shalat
PPT Dzikir Do'a ShalatPPT Dzikir Do'a Shalat
PPT Dzikir Do'a Shalat
 
RPP Sholat Tarawih dan Witir
RPP Sholat Tarawih dan WitirRPP Sholat Tarawih dan Witir
RPP Sholat Tarawih dan Witir
 
JUMLAH DHORFIAH -9 RUMUS 1.pptx
JUMLAH DHORFIAH -9 RUMUS 1.pptxJUMLAH DHORFIAH -9 RUMUS 1.pptx
JUMLAH DHORFIAH -9 RUMUS 1.pptx
 
Ketika Bumi Berhenti Berputar.pptx
Ketika Bumi Berhenti Berputar.pptxKetika Bumi Berhenti Berputar.pptx
Ketika Bumi Berhenti Berputar.pptx
 
Ilmu muhkam dan mutasyabih
Ilmu muhkam dan mutasyabihIlmu muhkam dan mutasyabih
Ilmu muhkam dan mutasyabih
 
Israiliyyaat dalam tafsir ibnu katsier
Israiliyyaat dalam tafsir ibnu katsierIsrailiyyaat dalam tafsir ibnu katsier
Israiliyyaat dalam tafsir ibnu katsier
 

Similar to _Aswaja UKK__GNAP_1,2,3_2022_smpi[1].doc

BAHAN SOAL PAT KENUAN KELAS 7.pdf
BAHAN SOAL PAT KENUAN KELAS 7.pdfBAHAN SOAL PAT KENUAN KELAS 7.pdf
BAHAN SOAL PAT KENUAN KELAS 7.pdf
MochKhamdani
 
soal PENILAIAN AKHIR TAHUN keNUan kls 12.doc
soal PENILAIAN AKHIR TAHUN  keNUan kls 12.docsoal PENILAIAN AKHIR TAHUN  keNUan kls 12.doc
soal PENILAIAN AKHIR TAHUN keNUan kls 12.doc
dininormalia
 
Kisi kisi ukg agama
Kisi kisi ukg agamaKisi kisi ukg agama
Kisi kisi ukg agama
Love Net
 
01 pai
01 pai01 pai
Affif koleksi soal lct pai
Affif koleksi soal lct paiAffif koleksi soal lct pai
Affif koleksi soal lct pai
Sejahtera Affif
 
Uas agama islam
Uas agama islamUas agama islam
Uas agama islam
IqbalMaulana732537
 
SOAL TA'LIM KELAS 6 sebagai evaluasi pembelajaran
SOAL TA'LIM KELAS 6 sebagai evaluasi pembelajaranSOAL TA'LIM KELAS 6 sebagai evaluasi pembelajaran
SOAL TA'LIM KELAS 6 sebagai evaluasi pembelajaran
MichaelBaktiPrasetya
 
SOAL TA'LIM KELAS 8 sebagai evaluasi pembelajaran
SOAL TA'LIM KELAS 8 sebagai evaluasi pembelajaranSOAL TA'LIM KELAS 8 sebagai evaluasi pembelajaran
SOAL TA'LIM KELAS 8 sebagai evaluasi pembelajaran
MichaelBaktiPrasetya
 
Soal mid semester gasal kelas 7 madusari
Soal mid semester gasal kelas 7 madusariSoal mid semester gasal kelas 7 madusari
Soal mid semester gasal kelas 7 madusari
novi laili
 
1
11
SOAL UAS PKN SMP Kelas VII 2015 KTSP
SOAL UAS PKN SMP Kelas VII 2015 KTSPSOAL UAS PKN SMP Kelas VII 2015 KTSP
SOAL UAS PKN SMP Kelas VII 2015 KTSP
IWAN SUKMA NURICHT
 
Ulangan smpn 3 wakorub
Ulangan smpn 3 wakorubUlangan smpn 3 wakorub
Ulangan smpn 3 wakorub
Septian Muna Barakati
 
Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016
Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016
Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016
Burhan Abuy
 
pdfcoffee.com_test-kmd-lembar-jawaban-2-pdf-free.pdf
pdfcoffee.com_test-kmd-lembar-jawaban-2-pdf-free.pdfpdfcoffee.com_test-kmd-lembar-jawaban-2-pdf-free.pdf
pdfcoffee.com_test-kmd-lembar-jawaban-2-pdf-free.pdf
ssuserf76850
 
Soal uas kelas xi
Soal uas kelas xiSoal uas kelas xi
Soal uas kelas xi
031296
 
Rangkuman Modul Aswaja
Rangkuman Modul AswajaRangkuman Modul Aswaja
Rangkuman Modul Aswajaikmalabas
 
Rangkuman Modul Aswaja
Rangkuman Modul AswajaRangkuman Modul Aswaja
Rangkuman Modul Aswaja
ikmalabas
 
Review soal sma tmi.doc
Review soal    sma tmi.docReview soal    sma tmi.doc
Review soal sma tmi.doc
tiyo noiss
 
penilaian akhir semester
penilaian akhir semesterpenilaian akhir semester
penilaian akhir semester
Mas PauLs
 
Akhlak Tasawuf Solusi Mencari Kebahagiaan dalam Kehidupan Esoteris dan Eksote...
Akhlak Tasawuf Solusi Mencari Kebahagiaan dalam Kehidupan Esoteris dan Eksote...Akhlak Tasawuf Solusi Mencari Kebahagiaan dalam Kehidupan Esoteris dan Eksote...
Akhlak Tasawuf Solusi Mencari Kebahagiaan dalam Kehidupan Esoteris dan Eksote...
PUTRI909281
 

Similar to _Aswaja UKK__GNAP_1,2,3_2022_smpi[1].doc (20)

BAHAN SOAL PAT KENUAN KELAS 7.pdf
BAHAN SOAL PAT KENUAN KELAS 7.pdfBAHAN SOAL PAT KENUAN KELAS 7.pdf
BAHAN SOAL PAT KENUAN KELAS 7.pdf
 
soal PENILAIAN AKHIR TAHUN keNUan kls 12.doc
soal PENILAIAN AKHIR TAHUN  keNUan kls 12.docsoal PENILAIAN AKHIR TAHUN  keNUan kls 12.doc
soal PENILAIAN AKHIR TAHUN keNUan kls 12.doc
 
Kisi kisi ukg agama
Kisi kisi ukg agamaKisi kisi ukg agama
Kisi kisi ukg agama
 
01 pai
01 pai01 pai
01 pai
 
Affif koleksi soal lct pai
Affif koleksi soal lct paiAffif koleksi soal lct pai
Affif koleksi soal lct pai
 
Uas agama islam
Uas agama islamUas agama islam
Uas agama islam
 
SOAL TA'LIM KELAS 6 sebagai evaluasi pembelajaran
SOAL TA'LIM KELAS 6 sebagai evaluasi pembelajaranSOAL TA'LIM KELAS 6 sebagai evaluasi pembelajaran
SOAL TA'LIM KELAS 6 sebagai evaluasi pembelajaran
 
SOAL TA'LIM KELAS 8 sebagai evaluasi pembelajaran
SOAL TA'LIM KELAS 8 sebagai evaluasi pembelajaranSOAL TA'LIM KELAS 8 sebagai evaluasi pembelajaran
SOAL TA'LIM KELAS 8 sebagai evaluasi pembelajaran
 
Soal mid semester gasal kelas 7 madusari
Soal mid semester gasal kelas 7 madusariSoal mid semester gasal kelas 7 madusari
Soal mid semester gasal kelas 7 madusari
 
1
11
1
 
SOAL UAS PKN SMP Kelas VII 2015 KTSP
SOAL UAS PKN SMP Kelas VII 2015 KTSPSOAL UAS PKN SMP Kelas VII 2015 KTSP
SOAL UAS PKN SMP Kelas VII 2015 KTSP
 
Ulangan smpn 3 wakorub
Ulangan smpn 3 wakorubUlangan smpn 3 wakorub
Ulangan smpn 3 wakorub
 
Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016
Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016
Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016
 
pdfcoffee.com_test-kmd-lembar-jawaban-2-pdf-free.pdf
pdfcoffee.com_test-kmd-lembar-jawaban-2-pdf-free.pdfpdfcoffee.com_test-kmd-lembar-jawaban-2-pdf-free.pdf
pdfcoffee.com_test-kmd-lembar-jawaban-2-pdf-free.pdf
 
Soal uas kelas xi
Soal uas kelas xiSoal uas kelas xi
Soal uas kelas xi
 
Rangkuman Modul Aswaja
Rangkuman Modul AswajaRangkuman Modul Aswaja
Rangkuman Modul Aswaja
 
Rangkuman Modul Aswaja
Rangkuman Modul AswajaRangkuman Modul Aswaja
Rangkuman Modul Aswaja
 
Review soal sma tmi.doc
Review soal    sma tmi.docReview soal    sma tmi.doc
Review soal sma tmi.doc
 
penilaian akhir semester
penilaian akhir semesterpenilaian akhir semester
penilaian akhir semester
 
Akhlak Tasawuf Solusi Mencari Kebahagiaan dalam Kehidupan Esoteris dan Eksote...
Akhlak Tasawuf Solusi Mencari Kebahagiaan dalam Kehidupan Esoteris dan Eksote...Akhlak Tasawuf Solusi Mencari Kebahagiaan dalam Kehidupan Esoteris dan Eksote...
Akhlak Tasawuf Solusi Mencari Kebahagiaan dalam Kehidupan Esoteris dan Eksote...
 

Recently uploaded

Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 

Recently uploaded (20)

Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 

_Aswaja UKK__GNAP_1,2,3_2022_smpi[1].doc

  • 1. Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) SMPI AL-AZHAR LENTENG JL. Raya Pasar Sabtoe Moncek Tengah No. 01_Lenteng Sumenep U J I A N K E N A I K A N K E L A S ( U K K ) T A H U N PE L AJ A R A N 2 0 2 2 / 2 0 2 3 I. PILIHLAH JAWABAN YANG PALING BENAR PADA SOAL BERIKUT INI ! 1. Pertamakali islam masuk ke indonesia pada abad pertama huijriyah atau pada abad ...... a. Ke-5 Masehi b. Ke-6 Masehi c. Ke-7 Masehi d. Ke-8 Masehi 2. Proses islamisasi di indonesia mengalami percepatan yaitu antara ....... a. Ke-12 s/d 16 M b. Ke-13 s/d 16 M c. Ke-14 s/d 16 M d. Ke-15 s/d 16 M 3. Dakwah islam di indonesia dilakukan dgn bermacam pendekatan diantaranya yang paling baik melalui ...... a. Kegiatan Pendidikan b. Kegiatan tahlil c. Kegiatan youtuber d. Kegiatan medsos 4. Lembaga Pendidikan Islam pertama di indonesia adalah ........ a. Surau b. Madrasah c. Pondok Pesantren d. jawaban a,b, dan c benar 5. Sbg lembaga pendidikan Islam, pesantren memiliki lima elemen dasar salah satunya adalah. a. Asrama haji b. Balai pengobatan c. Gedung Parlemen d. Asrama 6. Pesantren memiliki tata nilai yang dikenal dengan panca jiwa pesantren, yaitu; a. Jiwa raga b. Jiwa tulus hati c. Jiwa kemandirian d. Jiwa pengorbanan 7. Lembaga pendidikan untuk mempelajari, memahami, mendalami, menghayati dan mengamalkan ajaran islam dengan menekankan pentingnya moral keagamaan sebagai pedoman perilaku sehari-hari disebut; a. Pondok indah b. Pondok pesantren c. Asrama haji d. Pondok bambu 8. “ Pesantren takhasus “ yaitu pesantren yang menekuni cabang-cabang ilmu tertentu,kecuali a. Bahasa melayu b. diskusi kitab kuning c. Tafsir d. Ushul fiqih Mata pelajaran : Aswaja Nama : Semester/ kelas : Genap / VII Hari/Tgl :
  • 2. Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib 9. Metode belajar dengan mendiskusikan isi kitab untuk memperdalam pemahaman disebut a. Pelatihan b. Seminar c. Metode ceramah d. Metode Halaqah 10. Antara NU dan Pondok Pesantren tidak bisa dipisahkan bagaikan antara ......... dan ........ a. Bunga dan Melati b. Matahari dan Bulan c. Ikan dan air d. Gunung dan Laut 11. Nahdlatul Ulama didirikan oleh para ulama pesantren yang merupakan hasil kesepakatan rapat komite Hijas pada tanggal a. 15 rajab 1344 H b. 14 Rajab 1344 H c. 13 rajab 1344 H d. 12 rajab 1344 H 12. Delgasi Komite Hijas yang memperoleh tanggapan sangat positif dari Raja Ibnu Saud adalah a. KH. Abdul Wahab Hasbullah b. KH. Khalil c. KH. Hasyim Asyaari d. KH. Yusuf Mansur 13. Nahdlatul Ulama “ artinya “ adalah a. Kebangkitan Negara b. Kebangkitan bangsa / rakyat c. Banyaknya ulama d. Kebangkitan Ulama 14. Ada tiga ulama yang menjadi tokoh kunci berdirinya Nahdlatul Ulama salah satunya adalah a. KH. Kholil Bisri b. KH. Nawawi Banten c. KH. Kholil Bin abdul Latif Bangkalan d. KH. Abdurrahman Wahid 15. Kepengurusan Nahdlatul Ulama terdiri dari mustasyar sebagai penasehat, Syuriyah sebagai penentu kebijakan, dan Tanfidziyah sebagai? a. pelaksana kebijakan b. penasehat c. pengawas d. panitia 16. Nahdlatul Ulama memiliki 4 program pokok yaitu bidang agama, pendidikan, sosial dan ...... a. Ekonomi b. Politik c. Medis / Kesehatan d. Budaya 17. Kewajiban –kewajiban yang harus dipenuhi oleh setiap anggota NU ………., kecuali a. taat pada organisasi b. jadi pemimpin c. membuat aturan sendiri d. berdemo secara ilegal 18. Rais ’Am adalah jabatan tertinggi di NU yang... a. memimpin para ’ulama’ pemangku pesantren b. Memimpin pengurus suriyah PBNU c. Memimpin semua lembaga di lingkungan NU d. Bisa dibentuk di tingkat PB sampai PC saja
  • 3. Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib 19. ِ َ ِ ‫لِل‬ ُ‫د‬ْ‫م‬َ‫ح‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ‫ا‬ً‫ْر‬‫ي‬ِ‫ب‬َ‫ك‬ .......... َ‫و‬ ً َ‫ر‬ْ‫ك‬ُ‫ب‬ ِ‫ ِهل‬ َ ََ‫ح‬ْ‫ب‬ُ‫ب‬ َ‫و‬ ‫ا‬ً‫ْر‬‫ي‬ِ‫ي‬َ‫ك‬ teks tersebut masih ada lagi lanjutannya yang cukup panjang sebagai amalan warga NU dalam a. wirid setelah solat fardu b. Do’a iftitah c. Qunut nazilah d. Do’a setelah wudu’ 20. Tujuan NU adalah Berlakunya Ajaran Islam yang menganut faham ……… a. Faham Aswaja b. Faham mu’tazilah c. Faham asyariyah d. faham khowarij 21. Setiap anggota Nahdlatul Ulama mempunyai hak-hak sebagai berikut kecuali ....….? a. memberikan usulan kepada NU b. tidak menghadiri rapat c. selalu datang terlambat b. lebih mementingkan kelompok lain 22. Nahdlatul Ulama juga memiliki warga besar yang lazim disebut sebagai NU…….. ? a. jam’iyyah b. Jamaah c. Organisasi pendidikan d. Organisasi politik 23. Keanggotaan NahdlatulUlama terdiri dari ; anggota biasa, anggota luar biasa, dan anggota kehormatan, yang lazim disebut sebagai ……..? a. Organisasi masyarakat b. Pelatihan- pelatihan c. NU Jam’iyyah d. Organisasi terpimpin 24. Hadratus Syeikh KH. Khalil bin abdul latif berasal dari ……… a. Kab. Jombang b. Kab. Surabaya c. Malang b. Bangkalan 25. Karakteristik paham Ahlussunnah wal Jamaah yang dianut oleh NU, salah satunya adalah.. a. Tasamuh b. Hablum minallah c. silaturrahim d. Bidang Agama 26.Tanda bintang pada lambang NU adalah berjumlah sebanyak ………. Bintang. a. Sembilan b. Delapan c. Lima d. Empat 27. Yang diatur dalam AD/ART (Anggaran Dasar Rumah Tangga) NU adalah … a. keanggotaan b. syarat c. hak dan kewajiban b. semua benar 28. Dalam pandangan warga NU, membaca Surat Al Fatihah dalam shalat tanpa diawali basmalah ............ a. Hukumnya makruh b. berarti tidak lengkap dan shalat menjadi batal c. memang begitulah tuntunannya dari Nabi d. tidak menimbulkan hukum apapun
  • 4. Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib 29. Membaca Ushalli sebelum takbirotul ihram dalam shalat semata-mata bertujuan untuk ............ a. Mendukung sahnya shalat b. Menambah kekhusyukan c. Membantu niat dalam hati b. Menangkal godaan syetan 30. wiridan sesudah shalat jum’at adalah sunnah membaca…. a. membaca surat al-fatihah, al-ikhlas, al-falaq, an-nas masing-masing 4 kali b. membaca surat al-fatihah, al-ikhlas, al-falaq, an-nas masing-masing 5 kali c. membaca surat al-fatihah, al-ikhlas, al-falaq, an-nas masing-masing 6 kali d. membaca surat al-fatihah, al-ikhlas, al-falaq, an-nas masing-masing 7 kali 31. waktu shalat jum’at adalah a. setelah masuk waktu dzuhur b. setelah adzan yang kedua c. setelah duduk di masjid d. setelah masuk masjid 32. khatib adalah a. orang yg memandu imam b. imam shalat c. pembaca khutbah d. orang yang adzan 33. tempat khatib disebut a. tempat sujud imam b. mimbar c. podium d. qubah 34. Jika seseorang masuk masjidil harom makkah atau masjid yang lain dan sebelum duduk didalamnya, maka sunnah melakukan…… terlebih dahulu. a. Membaca al-qur’an b. Melihat-lihat ke langit-langit masjid c. Menulah noleh kanan kiri di dalam masjid d. Shalat tahiyatal masjid / tawaf di masjidil harom 35. Singkatan dari kartu tanda anggota NU adalah a. KTA NU b. KTP NU c. Kartanu d. KK NO 36. ‫ه‬ِ‫ل‬ْ‫ع‬ِ‫ف‬ِ‫ب‬ ‫ا‬ً‫ن‬ ِ ‫ر‬َ‫ت‬ْ‫ق‬ُ‫م‬ ِ‫ْئ‬‫ي‬َّ‫ش‬‫ال‬ ُ‫د‬ْ‫ص‬َ‫ق‬ arti maksudnya adalah ….. a. Belajar terhadap sesuatu harus dibarengi pelaksanaannya b. Kehendak terhadap sesuatu harus dibarengi pelaksanaannya c. Kehendak terhadap sesuatu harus mendahulukan pelaksanaannya d. Menulis terhadap sesuatu harus dibarengi pelaksanaannya 37. ‫ه‬ِ‫ل‬ْ‫ع‬ِ‫ف‬ِ‫ب‬ ‫ا‬ً‫ن‬ ِ ‫ر‬َ‫ت‬ْ‫ق‬ُ‫م‬ ِ‫ْئ‬‫ي‬َّ‫ش‬‫ال‬ ُ‫د‬ْ‫ص‬َ‫ق‬ adalah merupakan pengertian atau definisi dari .... a. Definisi Belajar b. Definisi Mencari ilmu c. Definisi Niat d. Definisi Melaksanakan sholat 38. Dalam Struktur kepengurusan NU ada Mustasyar yang mempunyai tugas sebagai …. a. Pengawas bina b. Penasehat yg mengarahkan dan membimbing c. Pemimpin, Pembina, pengendali, pengawas, dan penentu kebijakan d. Pelaksana kebijakan
  • 5. Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib 39. Dalam Struktur kepengurusan NU ada Syuriyah yang mempunyai tugas sebagai …. a. Pengawas bina b. Penasehat yg mengarahkan dan membimbing c. Pemimpin, Pembina, pengendali, pengawas, dan penentu kebijakan b. Pelaksana kebijakan 40. Dalam Struktur kepengurusan NU ada Tanfidziyah yang mempunyai tugas sebagai …. a. Pengawas bina b. Penasehat yg mengarahkan dan membimbing c. Pemimpin, Pembina, pengendali, pengawas, dan penentu kebijakan b. Pelaksana kebijakan Selamat Menjawab, BAROKALLAHU Lana WALAKUM
  • 6. Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) SMPI AL-AZHAR LENTENG JL. Raya Pasar Sabtoe Moncek Tengah No. 01_Lenteng Sumenep U J I A N K E N A I K A N K E L A S ( U K K ) T A H U N PE L AJ A R A N 2 0 2 2 / 2 0 2 3 I. Pilihlah salah satu jawaban a, b, c, dan d yang paling benar ! 1. Tidak berpihak kecuali kepada yang benar dan yang harus dibela “, begitulah diantara pengertian dari salah satu sikap kemasyarakatan NU ………….. a. tawassuth b. i’tidal c. Tasamuh d. Tawazun 2. tidak termasuk pengetian dari sikap tasamuh yaitu …………… a.bersedia untuk berbeda pendapat b.tidak memaksakan suatu keyakinan c.siap mental jika pendapatnya tidak diikuti orang lain d.selalu mengikuti pendapat orang lain 3. tidak termasuk pengertian tawazun yaitu …………. a. Pandai-pandai menimbang b. Berspekulasi tentang untung rugi c. Memperhitungkan berbagai faktor d. Memproporsionalkan berbagai faktor 4. Amar ma’ruf nahi mungkar bukan berarti ........ a. Himbauan dan penolakan b. memaksakan kehendak c. mencegah siswa nyontek d. Peraturan dan tata tertib 5. Bersikap tawazun bukan berarti …………… a. memperlambat keputusan b. berani menanggung resiko c. banyak pertimbangan d. memperhatikan situasi 6. Semua langkah dan kegiatan NU selalu disesuaikan dengan …………. a. Tradisi setempat b. budaya local c. situasi dan kondisi d. Ajaran agama 7. Bentuk aktifitas dakwah dilingkungan NU yaitu kecuali..….. a. Dakwah bil lisan (pengajian rutin, ceramah agama, majlis taklim, dll) b. Dakwah melalui media cetak dan elektronik c. Dakwah melalui pendekatan kegiatan seni dan budaya (tradisi) d. Dakwah melalui perayaan 8. Lembaga pendidikan dalam bentuk madrasah dengan sistem klasikal mulai dikembangkan oleh ........ a. KH. Abdurrahman Wahid b. KH. Munir Hasyim Latif c. Kh. Abdul Wahid Hasyim d. KH. ABD. Fattah Yasin 9. Seorang tokoh NU yang masuk dalam badan pembinaan pendidikan nasional adalah …......... a. KH. Ahmad Siddiq b. KH. M. A. Sahal Mahfud c. Prof. KH. Ali Yafi d. Dr. KH.Tolhah Hasan 10. Segala sesuatu yang bersifat mubah dapat berubah menjadi harom, makruh, Sunnah, atau wajib. Berikut ini yg tidak termasuk faktor pengubahnya yaitu ………… a. Niat atau motivasi b. Sesuai tidaknya dengan ketentuan agama c. Akibat yg ditimbulkan d. Siapakah yg melakukannya Mata pelajaran : Aswaja Nama : Semester/ kelas : Genap / VIII Hari/Tgl :
  • 7. Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib 11. NU sangat peduli untuk mengembangkan seni budaya sebagai ….... a. Murni hiburan bagi masyarakat b. Hiburan dalam acara lailatul ijtima’ c. salah satu sarana dakwah d. Refresing setelah acara pengajian 12. NU justru mengembangkan seni budaya yang bernafas Islam. Tidak termasuk contohnya yaitu ………… a. Qiroah b. Hadrah c. Teater d. Sabung 13. Pada masa penjajahan, hampir semua pesantren menjadi ........ a. Tempat persembunyian tentara b. Hancur karena serangan penjajah c. Markas bagi tentara indonesia d. Tempat pengungsian bagi rakyat 14. Semangat berperang melawan penjajah semakin meningkat ketika pada tanggal 22 oktober 1945 di Surabaya PBNU secara resmi mengeluarkan ………… a. Deklarasi Nopember b. Resolusi jihad c. Deklarasi Surabaya d. Statemen politik 15. Semenjak NU menjadi partai politik pemilu tahun 1971, kementerian agama selalu dipegang oleh tokoh ulama NU. Tidak termasuk diantaranya yaitu ….. … a. KH. Idam Kholid b. KH. Moh. Ilyas c. KH. Abdul Wahab d. KH. Saifuddin zuhri 16. Bukanlah salah satu madzhab fiqih yg dianut oleh NU yaitu madzhab ………… a. Hanafi b. Maliki c. Syafi’ie d. Ja’fari 17. Bukanlah salah satu aspek yg diperjuangkan NU setelah kembali ke Khittoh 1926 yaitu ....... a. Sosial keagamaan b. Politik kekuasaan c. Dakwah d. Pendidikan 18. Potongan ayat Surat An-Nahl ayat 125 “ ِ‫ة‬َ‫ن‬َ‫ب‬َ‫ح‬ْ‫ال‬ ِ‫ة‬َ‫ظ‬ِ‫ع‬ ْ‫و‬َ‫م‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫ة‬َ‫م‬ْ‫ك‬ ِ‫ح‬ْ‫َل‬ِ‫ب‬ َ‫ك‬ِ‫ب‬َ‫ر‬ ِ‫ل‬ْ‫ي‬ِ‫ب‬َ‫ب‬ ‫ى‬َ‫ل‬‫إ‬ ُ‫ع‬ْ‫د‬ُ‫أ‬ .... mengandung pelajaran tentang ............... a. berorganisasi b. berkelompok c. ber amar ma’ruf nahi mungkar d. berpolitik 19. Arti dari bahsul masa il adalah ........... a. Musyawaroh tanya jawab b. berdebat c. Berbeda pendapat d. Sepakat 20. Kepanjangan dari LESBUMI adalah .......... a. Lembaga Seminar dan Budayawan Muslim Indonesia b. Lembaga Sosial dan Budaya Masyarakat Indonesia c. Lembaga Seniman dan Budi pekerti Muslim Indonesia d. Lembaga Seniman dan Budayawan Muslim Indonesia 21. Maksud dari hubbul waton minal iman adalah …………. a. Cinta tanah air adalah sebagian dari iman b. Iman adalah Cinta Agama, Bangsa dan Negara c. Agama dan bangsa adalah iman d. Agama dan Negara adalah sebagian dari iman 22. Pencipta lagu hubbul waton adalah……….. a. KH. Hasyim Asy’ari b. KH. Mohammad Kholil Bangkalan c. KH. Wahab Hasbullah d. KH. Mansur Hasbullah 23. Dalam bidang keagamaan NU mengikuti faham ahlussunnah wal jama’ah dengan sistem ……. a. Bermadzhab b. Berpolitik c. Berkelompok d. Berdagang
  • 8. Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib 24. NU mempunyai tradisi keilmuan yang berkesinambungan dari sumber utamanya melalui sistem sanad, maksudnya adalah ……….. a. Periwayatan guru yang tidak terputus sampai kepada Nabi Muhammad SAW b. Periwayatan guru tidak terputus dari yang satu kepada yang lain c. Periwayatan guru dari para sahabat sampai kepada Nabi Muhammad SAW d. Periwayatan guru hanya dari ulama’ sampai kepada Nabi Muhammad SAW 25. Sikap tasamuh disebut juga toleransi, yakni maksdunya adalah ……. a. Sikap lapang dada, mengerti dan menghargai sikap pendirian dan kepentingan pihak lain, tanpa mengorbankan pendirian dan harga diri. b. Saling berbeda pendapat c. Memaksakan diri paling benar orang lain salah d. Jawaban a dan c benar BAROKALLAHU LANA WALAKUM.....................
  • 9. Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) SMPI AL-AZHAR LENTENG JL. Raya Pasar Sabtoe Moncek Tengah No. 01_Lenteng Sumenep U J I A N K E N A I K A N K E L A S ( U K K ) T A H U N PE L AJ A R A N 2 0 2 2 / 2 0 2 3 I. Pilihlah jawaban yang paling tepat ! 1. Timbulnya firqah dalam islam disebabkan karena ………… a. fanatik kesukuan dan kearaban b. kesukuan c. kearaban d. kefanatikan 2. Salah satu perilaku sebagai anggota NU adalah …….. a. Setia kepada NU b. Balajar bersama NU c. Memperjuangkan NU d. Benar semua 3. Wawasan ukhuwah yang meliputi ukhuwah islamiyah, Wathaniyah dan ukhuwah …….…. a. Insan kamil b. Insaniyah/Basyariyah c. Tauhidiyah d. diniyah 4. Diantara ajaran khawarij salah satunya adalah …..…. a. Keyakinan b. Keimanan c. Ketuhanan d. Al-Qur’an adalah mahluk 5. Penerapan ukhuwah dapat terganggu oleh sikap, kecuali ……… a. Baik sangka b. sombong c. menghina d. curiga 6. Pahala bacaan al-Qur’an dapat sampai kepada orang yang meninggal dunia, menurut pendapatnya imam kecuali ………. a. Pengikut imam Syafi’i b. Imam Syafi’i c. Imam Bukhari d. Imam Muslim 7. Orang yang sudah meninggal masih dapat menerima ………..…. a. Bacaan Al-Qur’an b. bacaan Tasawuf c. Bacaan Tajwid d. Salah semua 8. Kata “Jabariyah “ berasal dari kata “ jabara “yang berarti…. a. Menyiksa b. Menyerang c. Menyerah d. Memaksa dan mengharuskan 9. Peringatan hari ke-7, ke-40, ke 100, haul dan keseribu wafatnya seseorang adalah ….. …. a. Sosial b. Tradisi c. Budaya d. Kultural 10. Hikmah peringatan kematian salah satunya adalah …….…. a. Meningkatkan silaturahmi b. tidak mendoakan mayit c. Berburuk sangka d. Memperlemah persaudaraan 11. Tidak termasuk perbuatan bid’ah wajibah yaitu mempelajari ilmu …… a. nahwu b. sharaf c. hisab d. tajwid Mata pelajaran : Aswaja Nama : Semester/ kelas : Genap / IX Hari/Tgl :
  • 10. Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib 12. Tergolong bid’ah Sayyi’ah yaitu ………. a. Bid’ah mubahah dan bid’ah wajibah b. bid’ah wajibah dan bid’ah mandubah c. Bid’ah mandubah dan bid’ah muharramah d. Bid’ah muharramah dan bid’ah makruhah 13. Tidak termasuk bid’ah mandubah yaitu ……. a. Berjamaah shalat tarawih setiap malam ramadlan b. shalat Sunnah rawatib c. Mendirikan madrasah d. Melembagakan TPQ 14. Tidak termasuk dalam pengertian Ukhuwah ………. a. Persaudaraan b. kerukunan c. persatuan d. persamaan 15. Menurut persepsi NU, tidak termasuk yang harus dijunjung tinggi dalam interaksi sosial yaitu ……. a. Nilai – nilai agama b. kepentingan pribadi c. Tradisi dan budaya d. Prisip-prinsip ASWAJA 16. Berdo’a dengan tawassul kepada para wali, adalah syirik, menurut paham …. a. Qadariyah b. Aswaja c. Wahabi d. Syi’ah 17. Berziarah ke makam Nabi dan para wali dengan harapan mendapat berkah, hukumnya …. a. Halal b. Mubah c. Makruh d. boleh 18. ُ‫د‬َ‫ي‬ ِ‫ ِهل‬ ‫ال‬ ‫ل‬ ْ_ِْْ‫ي‬ِ‫د‬ْ‫ي‬َ‫ا‬ َ‫ا‬ ْ‫و‬َْ 10 “tangan Allah di atas tangan mereka” begitulah makna harfiahnya. Jika mengikuti makna tersebut maka terjadilah penyerupaan Allah dengan makhluk yaitu bertangan. Demikian ini menurut dalil akal jelas mustahil, karena itu menurut pandangan NU tangan Allah itu maksudnya kekuasaan Allah. Begitulah contoh salah satu prilaku keagamaan NU dalam bidang Aqidah yaitu ……… a. Keberanian menginterpretasikan Al-Qur an b. kecendrungan berfikir rasional c. hanya menerima sesuatu yang masuk akal d. menyeimbangkan dalil Naqli dan dalil Aqli 19. Menurut pandangan NU, bunga Bank hukumnya bisa haram, bisa mubah, dan bisa syubhat. Demikianlah contoh salah satu prilaku keagamaan NU di bidang Syari’ah yaitu ……….. a. Mentolelir perbedaan pendapat tentang masalah-masalah furu’iyah dan mu’amalah ijtima’iyah b. menyerahkan kepada pendapat masyarakat c. mengikuti pilihan yang dikehendaki masyarakat d. tidak cendrung kepada satu keputusan hukum melainkan beberapa keputusan _okum 20. Selalu berpegang teguh pada Al-Qur’an dan As Sunnah dengan menyandarkan diri pada hasil ijtihad dan bimbingan para ulama Mujtahid, begitulah salah satu prilaku keagamaan NU di bidang… a. Aqidah b. Syari’ah c. Tashawuf d. Tauhid 21. salah satu cara yang bisa ditempuh dalam beribadah kepada Allah SWT secara benar adalah dengan melalui thariqah yang benar di bawah bimbingan seorang mursyid yang bisa dipertanggung jawabkan. Begitulah contoh salah satu prilaku keagamaan NU di bidang …… a. Aqidah b. Syari’ah c. Tashawuf d. Tauhid 22. “Bila perlu dengan mengorbankan kepentingan yang lebih kecil demi kepentingan yang lebih besar”. Begitulah salah satu prilaku yang harus dilakukan oleh warga NU secara istiqamah di bidang …… a. Sosial b. Budaya c. Pendidikan d. Ekonomi
  • 11. Waktu 07 : 30 – 09 : 00 wib 23. “menjunjung tinggi persaudaraan antar sesama warga NU, antar sesama islam, antar sesama warga bangsa, dan antar sesama manusia”. Demikianlah salah satu prilaku warga NU di bidang …. a. Ekonomi b. Pendidikan c. Budaya d. Sosial 24. “Selalu siap beradaptasi dengan setiap perubahan yang membawa manfaat bagi kemaslahatan manusia”. Begitulah salah satu prilaku warga NU di bidang …… a. Teknologi b. Keagamaan c. Sosial d. Politik 25. Tidak termasuk konsep dasar pemahaman dan pengamalan warga NU terhadap ajaran agamanya yaitu…. a. Keseimbangan b. Toleransi terhadap perbedaan c. tengah-tengah (moderat) d. situasional dan kondisional BAROKALLAHU LANA WALAKUM.....................