SlideShare a Scribd company logo
Archaebacteria ,
Eubacteria,
&
Cyanobacteria
Oleh
Lathifah Nur Zahra
Tujuan Pembelajan
Dapat:
1. Menyebutkan 5 ciri-ciri Archaebacteria
2. Menyebutkan 3 klasifikasi Archaebacteria dan contohnya
3. Menyebutkan 5 ciri Eubacteria
4. Menyebutkan klasifikasi eubacteria
5. Menjelaskan macam-macam bakteri berdasarkan
bentuk,koloni,cara mendapatkan O2, , flagel yang dipunyai,
mendapatkan makanan, ketebalan dinding sel dan
contohnya
6. Menjelaskan 5 ciri-ciri Cyanobacteria (ganggang hijau &biru)
7. Menjelaskan bentuk cyanobacteria dan contoh
Ciri ciri Archaebacteria
1. Sel bersifat prokaryotik.
2. Lipida pada membran sel bercabang.
3. Tidak memiliki mitokondria, retikulum endoplasma,badan golgi, dan lisosom.
4. Habitat di lingkungan bersuhu tinggi, bersalinitas tinggi, dan asam.
5. Berukuran 0,1 um sampai 15 um, dan beberapa ada yang berbentuk filamen
dengan panjang 200 m.
6. Dapat diwarnai dengan pewarnaan Gram
7. Berukuran 0,1-15 mikron.
8. Memiliki dinding sel.
9. Tidak memiliki dinding dari peptidoklikan (polisakarida dan protein).
10. Sel bersifat uniseluler prokariotik (tidak memiliki inti dan membran inti sel).
11. Asam nukleat berupa RNA.
12. Dapat hidup di lingkungan ekstrim: lingkungan dengan derajat keasaman, suhu,
dan kadar garam yang sangat tinggi.
Klasifikasi Archaebacteria
• Metanogen
Yaitu archaebacteria yang hidup di tempat yang mengandung metan seperti di
saluran pencernaan sapi. Archaebacteria methanogen dicirikan dengan
kemampuannya menghasilkan energi dengan mengubah H2 menjadi gas
metan. Contoh dari bakteri ini adalah Methanobacterium yang bisa ditemukan
di rawa-rawa.
• Termoasidofilik
Yaitu archaebacteria yang hidup di tempat bersuhu tinggi. Bakteri ini dapat
hidup di tempat bersuhu 250o fahrenheit dan derajat keasaman yang sangat
tinggi (pH<2). Contoh dari bakteri ini adalah Sulfolobus yang hidup di sumber
air panas.
• Halofilik
Yaitu archaebacteria yang hidup di tempat berkadar garam tinggi. Bakteri ini
menggunakan garam untuk menghasilkan energi dan dapat ditemukan di
tambak laut maupun di laut yang berkadar garam tinggi seperti di Laut Mati.
Contoh dari bakteri ini adalah Halobacterium halobium yang hidup di tambak
laut.
1. Metanogen
Ciri-ciri Metanogen:
1. Metabolisme energi khasnya membentuk gas metana (CH4) dengan
cara mereduksi karbon dioksida (CO2)
2. Bersifat anaerobik dan kemosintetik
3. Memperoleh makanan dengan membusukkan sisa tumbuhan mati
4. Tumbuh baik pada suhu 98°C dan mati pada suhu 84°C
Hidup di lumpur atau rawa
Contoh:
- Lachnospira multipara
- Rumino coccus albus
- Succimonas amylolitica
2. Halofil Ekstrim (Halofilik)
Ciri-ciri halofil ekstrem:
1. Bersifat heterotrof
2. Energi didapat dengan melakukan respirasi aerobik dan
berfotosintesis
3. Koloni halofil ekstrem terlihat seperti buih berwarna merah-ungu
Hidup di lingkungan yang berkadar
garam tinggi, misalnya Laut Mati
Halobacterium
3. Termofil Ekstrim (Termoasidofilik)
Sulfolubus
Bakteri Sulfolubus hidup
hidup di mata air sulfur di
Yellowstone National Park
Ciri-ciri termofil ekstrem:
1. Hidup di tempat bersuhu tinggi dan bersifat asam
2. Hidup dengan mengoksidasi sulfur
3. Hidup pada suhu 45-110°C dan pH 1-2
Ciri-Ciri Eubacteria
Ciri-ciri bakteri:
1. Dinding sel tersusun atas
mukopolisakarida dan peptidoglikan
2. Sel bakteri dapat mensekresikan lendir
ke permukaan dinding selnya
3. Membran sitoplasma meliputi 8-10%
dari bobot kering sel dan tersusun atas
fosfolipid dan protein.
4. Sitoplasma dikelilingi oleh membran sitoplasma.
5. Membentuk endospora untuk melindungi diri dari panas
dan gangguan alam.
6. Ada yang bergerak dengan flagela dan ada yang tidak.
Reproduksi Bakteri
Bakteri bereproduksi secara aseksual dengan pembelahan biner.
Klasifikasi Eubacteria (bakteri)
Berdasarkan Bentuk Tubuhnya
Kokus (bulat)
• Streptokokus, misalnya Streptococcus pyrogenes,
Streptococcus thermophillus, Streptococcus lactis.
• Stafilokokus, misalnya Staphylococcus aureus.
• Diplokokus, misalnya Diplococcus pnemoniae
• Monokokus, misalnya Monococcus gonorhoe
• Sarcina (kubus)
Spiral atau Pita
• Vibrio (koma) misalnya Vibrio cholerae.
• Spirillum (spiral), misalnya Thiospirillopsis
floridana
• Spirocheta, misalnya Triponema palidum
Basil (batang)
• Diplobasilus, misalnya Salmonella thypi,
Lactobacillus.
• Streptobasil, misalnya Azotobacter, Bacillus
anthracis.
• Monobasil, misalnya Eschericia coli.
Berdasarkan Kedudukan Flagela pada Selnya
• Monotrik, berflagel satu pada salah satu
ujung.
• Amfitrik, flagel masing-masing satu pada
kedua ujung.
• Lofotrik, berflagel banyak di satu ujung.
• Peritrik, berflagel banyak pada semua sisi
tubuh.
Berdasarkan Kebutuhan Oksigen
1) Bakteri aerob
Bakteri aerob, bakteri yang membutuhkan oksigen bebas untuk
mendapatkan energi, Contoh : Nitrosomonas, Nitrobacter,
Nitrosococcus.
2) Bakteri anaerob
Bakteri anaerob, tidak membutuhkan oksigen bebas untuk
mendapatkan energi,
Contoh : Micrococcus denitrificans.
- Bakteri anaerob obligat, yaitu bakteri yang hanya dapat hidup
dalam suasana tanpa oksigen. Misal : Clostridium tetani.
- Bakteri anaerob fakulatif yaitu bakteri yang dapat hidup
dengan atau tanpa oksigen. Misal : Escherichia coli, Salmonella
thypose dan Shigella dysentriae.
Berdasarkan Cara Memperoleh Makanan (bahan organik)
1) Autotrop
Merupakan bakteri yang mampu menyusun makanan sendiri dari bahan-bahan
anorganik.
Berdasarkan sumber energinya dibedakan atas:
•Foto-autotrop (sumber energi dari cahaya), misal : bakteri ungu, hijau
•Kemoautotrop (sumber energi dari hasil reaksi kimia). Misal : bakteri besi,
bakteri sulfur, Nitrosomonas, Nitrosococcus, Nitrobacter
2) Heterotrop
Merupakan bakteri yang tidak mampu menyusun makanan sendiri dan
memanfaatkan bahan organik jadi yang berasal dari organisme lain.
Dibedakan menjadi dua :
•Bakteri Saprofit, yaitu bakteri yang mendapat makanan dengan menguraikan
sisa-sisa organisme. Contoh : pada bakteri yang berperan sebagai dekomposer
(pengurai).
•Bakteri Parasit, yaitu bakteri yang mendapatkan makanan dari organisme lain.
Contoh : pada bakteri patogen (menyebabkan penyakit)
C. Alga Hijau-Biru (Cyanobacteria)
Cyanobacteria:
1. Termasuk ke dalam kelompok Eubacteria
2. Hidup di perairan dengan pH netral
(pH 4-5)
3. Mengandung klorofil sehingga berwarna
hijau kebiru-biruan
4. Cyanobacteria yang
berwarna merah
menyebabkan blooming di
laut
5. Berperan sebagai
tumbuhan perintis
Ciri dan Struktur Cyanobacteria
Ciri-ciri Cyanobacteria:
1. Inti tidak diselubungi oleh membran
2. Inti sel terletak di antara plasmalema dan selubung lendir
3. Berkoloni dengan bentuk filamen
4. Bentuknya bisa uniseluler, koloni, atau filamen
5. Dapat bergerak dengan gerakan meluncur
6. Tidak berflagel
Contoh
Cyanobacteria
Reproduksi Cyanobacteria
Pembelahan sel (Gloeocapsa)
Fragmentasi
(Plectonema boryanum)
Spora

More Related Content

What's hot

Laporan praktikum kimia antioksidan
Laporan praktikum kimia antioksidanLaporan praktikum kimia antioksidan
Laporan praktikum kimia antioksidan
Yunan Malifah
 
Laporan Biokimia Praktikum Protein: Uji Unsur-Unsur Protein, Uji Kelarutan Al...
Laporan Biokimia Praktikum Protein: Uji Unsur-Unsur Protein, Uji Kelarutan Al...Laporan Biokimia Praktikum Protein: Uji Unsur-Unsur Protein, Uji Kelarutan Al...
Laporan Biokimia Praktikum Protein: Uji Unsur-Unsur Protein, Uji Kelarutan Al...
UNESA
 
Keanekaragaman organisme
Keanekaragaman organismeKeanekaragaman organisme
Keanekaragaman organisme
Nurul Hidayah
 
Laporan Praktikum Kimia_Warna Nyala
Laporan Praktikum Kimia_Warna NyalaLaporan Praktikum Kimia_Warna Nyala
Laporan Praktikum Kimia_Warna NyalaFeren Jr
 
PPT Biologi SMA Kelas X Protista-fix
PPT Biologi SMA Kelas X Protista-fixPPT Biologi SMA Kelas X Protista-fix
PPT Biologi SMA Kelas X Protista-fixRian Maulana
 
LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM RESPIRASI
LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM RESPIRASILAPORAN PRAKTIKUM SISTEM RESPIRASI
LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM RESPIRASIBella Kriwangko
 
Rpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan ) almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan )  almansyahnis sman 8 pekanbaruRpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan )  almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan ) almansyahnis sman 8 pekanbaru
almansyahnis .
 
Laporan Praktikum Supravital Epithelium Mukosa Mulut@Lab. Bio UNNES
Laporan Praktikum Supravital Epithelium Mukosa Mulut@Lab. Bio UNNESLaporan Praktikum Supravital Epithelium Mukosa Mulut@Lab. Bio UNNES
Laporan Praktikum Supravital Epithelium Mukosa Mulut@Lab. Bio UNNES
dewisetiyana52
 
Sel eukariotik dan prokariotik
Sel eukariotik dan prokariotikSel eukariotik dan prokariotik
Sel eukariotik dan prokariotik
riacantik96
 
Bab 3 archaebacteria dan eubacteria
Bab 3 archaebacteria dan eubacteriaBab 3 archaebacteria dan eubacteria
Bab 3 archaebacteria dan eubacteriakawidian_putri
 
Laporan PKL Taksonomi Vertebrata
Laporan PKL Taksonomi VertebrataLaporan PKL Taksonomi Vertebrata
Laporan PKL Taksonomi Vertebrata
Google
 
Uji Vitamin B
Uji Vitamin BUji Vitamin B
Uji Vitamin B
Ernalia Rosita
 
Ppt cara penamaan enzim kel 3
Ppt  cara penamaan enzim kel 3Ppt  cara penamaan enzim kel 3
Ppt cara penamaan enzim kel 3Welly Andrei
 
Laporan praktikum kromatografi kertas
Laporan praktikum kromatografi kertasLaporan praktikum kromatografi kertas
Laporan praktikum kromatografi kertas
Umi Nurul
 
Bioteknologi Modern
Bioteknologi ModernBioteknologi Modern
Bioteknologi Modern
NURSAPTIA PURWA ASMARA
 
Bab 8. Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibi
Bab 8.  Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibiBab 8.  Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibi
Bab 8. Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibi
Nana Citra
 
PPT Interaktif- Bioteknologi Konvensional
PPT Interaktif- Bioteknologi KonvensionalPPT Interaktif- Bioteknologi Konvensional
PPT Interaktif- Bioteknologi Konvensionalnuzlifahdia
 

What's hot (20)

Laporan praktikum kimia antioksidan
Laporan praktikum kimia antioksidanLaporan praktikum kimia antioksidan
Laporan praktikum kimia antioksidan
 
Enzim
EnzimEnzim
Enzim
 
Laporan Biokimia Praktikum Protein: Uji Unsur-Unsur Protein, Uji Kelarutan Al...
Laporan Biokimia Praktikum Protein: Uji Unsur-Unsur Protein, Uji Kelarutan Al...Laporan Biokimia Praktikum Protein: Uji Unsur-Unsur Protein, Uji Kelarutan Al...
Laporan Biokimia Praktikum Protein: Uji Unsur-Unsur Protein, Uji Kelarutan Al...
 
Keanekaragaman organisme
Keanekaragaman organismeKeanekaragaman organisme
Keanekaragaman organisme
 
Laporan Praktikum Kimia_Warna Nyala
Laporan Praktikum Kimia_Warna NyalaLaporan Praktikum Kimia_Warna Nyala
Laporan Praktikum Kimia_Warna Nyala
 
PPT Biologi SMA Kelas X Protista-fix
PPT Biologi SMA Kelas X Protista-fixPPT Biologi SMA Kelas X Protista-fix
PPT Biologi SMA Kelas X Protista-fix
 
LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM RESPIRASI
LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM RESPIRASILAPORAN PRAKTIKUM SISTEM RESPIRASI
LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM RESPIRASI
 
Rpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan ) almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan )  almansyahnis sman 8 pekanbaruRpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan )  almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan ) almansyahnis sman 8 pekanbaru
 
Laporan Praktikum Supravital Epithelium Mukosa Mulut@Lab. Bio UNNES
Laporan Praktikum Supravital Epithelium Mukosa Mulut@Lab. Bio UNNESLaporan Praktikum Supravital Epithelium Mukosa Mulut@Lab. Bio UNNES
Laporan Praktikum Supravital Epithelium Mukosa Mulut@Lab. Bio UNNES
 
Sel eukariotik dan prokariotik
Sel eukariotik dan prokariotikSel eukariotik dan prokariotik
Sel eukariotik dan prokariotik
 
Bab 3 archaebacteria dan eubacteria
Bab 3 archaebacteria dan eubacteriaBab 3 archaebacteria dan eubacteria
Bab 3 archaebacteria dan eubacteria
 
Laporan PKL Taksonomi Vertebrata
Laporan PKL Taksonomi VertebrataLaporan PKL Taksonomi Vertebrata
Laporan PKL Taksonomi Vertebrata
 
Uji Vitamin B
Uji Vitamin BUji Vitamin B
Uji Vitamin B
 
Ppt cara penamaan enzim kel 3
Ppt  cara penamaan enzim kel 3Ppt  cara penamaan enzim kel 3
Ppt cara penamaan enzim kel 3
 
Laporan praktikum kromatografi kertas
Laporan praktikum kromatografi kertasLaporan praktikum kromatografi kertas
Laporan praktikum kromatografi kertas
 
Bioteknologi Modern
Bioteknologi ModernBioteknologi Modern
Bioteknologi Modern
 
Biology Campbell
Biology CampbellBiology Campbell
Biology Campbell
 
Lipid
LipidLipid
Lipid
 
Bab 8. Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibi
Bab 8.  Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibiBab 8.  Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibi
Bab 8. Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibi
 
PPT Interaktif- Bioteknologi Konvensional
PPT Interaktif- Bioteknologi KonvensionalPPT Interaktif- Bioteknologi Konvensional
PPT Interaktif- Bioteknologi Konvensional
 

Viewers also liked

12 ciri khusus cyanobacteria
12 ciri khusus cyanobacteria12 ciri khusus cyanobacteria
12 ciri khusus cyanobacteriapraazshelia
 
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRANLATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
almansyahnis .
 
Passive and Active Transport
Passive and Active TransportPassive and Active Transport
Passive and Active Transportbethgombert
 
Ppt klasifikasi makhluk hidup kelas 7
Ppt klasifikasi makhluk hidup kelas 7Ppt klasifikasi makhluk hidup kelas 7
Ppt klasifikasi makhluk hidup kelas 7
Tifa Rachmi
 
Active and passive transport
Active and passive transportActive and passive transport
Active and passive transportstewart_j
 

Viewers also liked (6)

12 ciri khusus cyanobacteria
12 ciri khusus cyanobacteria12 ciri khusus cyanobacteria
12 ciri khusus cyanobacteria
 
Passive Transport
Passive TransportPassive Transport
Passive Transport
 
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRANLATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
 
Passive and Active Transport
Passive and Active TransportPassive and Active Transport
Passive and Active Transport
 
Ppt klasifikasi makhluk hidup kelas 7
Ppt klasifikasi makhluk hidup kelas 7Ppt klasifikasi makhluk hidup kelas 7
Ppt klasifikasi makhluk hidup kelas 7
 
Active and passive transport
Active and passive transportActive and passive transport
Active and passive transport
 

Similar to Archaebacteria

4.1. BAKTERI (PROKARIOTA).ppt
4.1. BAKTERI (PROKARIOTA).ppt4.1. BAKTERI (PROKARIOTA).ppt
4.1. BAKTERI (PROKARIOTA).ppt
Anandita Mansur
 
microteaching.pptx
microteaching.pptxmicroteaching.pptx
microteaching.pptx
RIZKA577695
 
Monera
Monera Monera
Monera sukses
Monera suksesMonera sukses
Monera sukses
HaikalRFK
 
TUGAS IHT PAK ANAM.ppt
TUGAS IHT PAK ANAM.pptTUGAS IHT PAK ANAM.ppt
TUGAS IHT PAK ANAM.ppt
junet8
 
Lima kerajaan makhluk hidup
Lima kerajaan makhluk hidupLima kerajaan makhluk hidup
Lima kerajaan makhluk hidupnenkrozz
 
kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)
kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)
kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)
Irma Suryani
 
Archebacteria group 3
Archebacteria group 3Archebacteria group 3
Archebacteria group 3
Maman Sulaeman
 
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
lukmanvliverpuldlian
 
archaebacteria & eubacteria
archaebacteria & eubacteriaarchaebacteria & eubacteria
archaebacteria & eubacteria
Bertha Evania
 
MATERI Monera KELAS X SMA
MATERI Monera KELAS X SMAMATERI Monera KELAS X SMA
MATERI Monera KELAS X SMA
Zona Bebas
 
KINGDOM MONERA klp 1IPA.pdf
KINGDOM MONERA klp 1IPA.pdfKINGDOM MONERA klp 1IPA.pdf
KINGDOM MONERA klp 1IPA.pdf
Zakirah18
 
Monera.pptx
Monera.pptxMonera.pptx
Monera.pptx
TriMargaria
 
Eubachteria dan Archaebacteria kelas X
Eubachteria dan Archaebacteria kelas XEubachteria dan Archaebacteria kelas X
Eubachteria dan Archaebacteria kelas X
Alissa 02
 
Archeabacteria dan Bakteri
Archeabacteria dan BakteriArcheabacteria dan Bakteri
Archeabacteria dan Bakteri
nadsca
 
Bakteri kelas X
Bakteri kelas XBakteri kelas X
Bakteri kelas X
MiraRaudhotulJannah
 
Archaebacteria dan eubacteria
Archaebacteria dan eubacteriaArchaebacteria dan eubacteria
Archaebacteria dan eubacteriaLusi Padma
 

Similar to Archaebacteria (20)

4.1. BAKTERI (PROKARIOTA).ppt
4.1. BAKTERI (PROKARIOTA).ppt4.1. BAKTERI (PROKARIOTA).ppt
4.1. BAKTERI (PROKARIOTA).ppt
 
Arkebakteri dan eubakteri
Arkebakteri dan eubakteriArkebakteri dan eubakteri
Arkebakteri dan eubakteri
 
microteaching.pptx
microteaching.pptxmicroteaching.pptx
microteaching.pptx
 
Monera
Monera Monera
Monera
 
Monera sukses
Monera suksesMonera sukses
Monera sukses
 
TUGAS IHT PAK ANAM.ppt
TUGAS IHT PAK ANAM.pptTUGAS IHT PAK ANAM.ppt
TUGAS IHT PAK ANAM.ppt
 
Lima kerajaan makhluk hidup
Lima kerajaan makhluk hidupLima kerajaan makhluk hidup
Lima kerajaan makhluk hidup
 
kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)
kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)
kingdom monera (bakteri & cyanobacteria)
 
Archebacteria group 3
Archebacteria group 3Archebacteria group 3
Archebacteria group 3
 
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
 
archaebacteria & eubacteria
archaebacteria & eubacteriaarchaebacteria & eubacteria
archaebacteria & eubacteria
 
MATERI Monera KELAS X SMA
MATERI Monera KELAS X SMAMATERI Monera KELAS X SMA
MATERI Monera KELAS X SMA
 
Biologi - monera
Biologi - moneraBiologi - monera
Biologi - monera
 
KINGDOM MONERA klp 1IPA.pdf
KINGDOM MONERA klp 1IPA.pdfKINGDOM MONERA klp 1IPA.pdf
KINGDOM MONERA klp 1IPA.pdf
 
Monera.pptx
Monera.pptxMonera.pptx
Monera.pptx
 
Eubachteria dan Archaebacteria kelas X
Eubachteria dan Archaebacteria kelas XEubachteria dan Archaebacteria kelas X
Eubachteria dan Archaebacteria kelas X
 
Archeabacteria dan Bakteri
Archeabacteria dan BakteriArcheabacteria dan Bakteri
Archeabacteria dan Bakteri
 
Bakteri kelas X
Bakteri kelas XBakteri kelas X
Bakteri kelas X
 
Archaebacteria dan eubacteria
Archaebacteria dan eubacteriaArchaebacteria dan eubacteria
Archaebacteria dan eubacteria
 
Bakteri septi dwisidi hapsari x.a
Bakteri septi dwisidi hapsari x.aBakteri septi dwisidi hapsari x.a
Bakteri septi dwisidi hapsari x.a
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 

Archaebacteria

  • 2. Tujuan Pembelajan Dapat: 1. Menyebutkan 5 ciri-ciri Archaebacteria 2. Menyebutkan 3 klasifikasi Archaebacteria dan contohnya 3. Menyebutkan 5 ciri Eubacteria 4. Menyebutkan klasifikasi eubacteria 5. Menjelaskan macam-macam bakteri berdasarkan bentuk,koloni,cara mendapatkan O2, , flagel yang dipunyai, mendapatkan makanan, ketebalan dinding sel dan contohnya 6. Menjelaskan 5 ciri-ciri Cyanobacteria (ganggang hijau &biru) 7. Menjelaskan bentuk cyanobacteria dan contoh
  • 3. Ciri ciri Archaebacteria 1. Sel bersifat prokaryotik. 2. Lipida pada membran sel bercabang. 3. Tidak memiliki mitokondria, retikulum endoplasma,badan golgi, dan lisosom. 4. Habitat di lingkungan bersuhu tinggi, bersalinitas tinggi, dan asam. 5. Berukuran 0,1 um sampai 15 um, dan beberapa ada yang berbentuk filamen dengan panjang 200 m. 6. Dapat diwarnai dengan pewarnaan Gram 7. Berukuran 0,1-15 mikron. 8. Memiliki dinding sel. 9. Tidak memiliki dinding dari peptidoklikan (polisakarida dan protein). 10. Sel bersifat uniseluler prokariotik (tidak memiliki inti dan membran inti sel). 11. Asam nukleat berupa RNA. 12. Dapat hidup di lingkungan ekstrim: lingkungan dengan derajat keasaman, suhu, dan kadar garam yang sangat tinggi.
  • 4. Klasifikasi Archaebacteria • Metanogen Yaitu archaebacteria yang hidup di tempat yang mengandung metan seperti di saluran pencernaan sapi. Archaebacteria methanogen dicirikan dengan kemampuannya menghasilkan energi dengan mengubah H2 menjadi gas metan. Contoh dari bakteri ini adalah Methanobacterium yang bisa ditemukan di rawa-rawa. • Termoasidofilik Yaitu archaebacteria yang hidup di tempat bersuhu tinggi. Bakteri ini dapat hidup di tempat bersuhu 250o fahrenheit dan derajat keasaman yang sangat tinggi (pH<2). Contoh dari bakteri ini adalah Sulfolobus yang hidup di sumber air panas. • Halofilik Yaitu archaebacteria yang hidup di tempat berkadar garam tinggi. Bakteri ini menggunakan garam untuk menghasilkan energi dan dapat ditemukan di tambak laut maupun di laut yang berkadar garam tinggi seperti di Laut Mati. Contoh dari bakteri ini adalah Halobacterium halobium yang hidup di tambak laut.
  • 5. 1. Metanogen Ciri-ciri Metanogen: 1. Metabolisme energi khasnya membentuk gas metana (CH4) dengan cara mereduksi karbon dioksida (CO2) 2. Bersifat anaerobik dan kemosintetik 3. Memperoleh makanan dengan membusukkan sisa tumbuhan mati 4. Tumbuh baik pada suhu 98°C dan mati pada suhu 84°C Hidup di lumpur atau rawa Contoh: - Lachnospira multipara - Rumino coccus albus - Succimonas amylolitica
  • 6. 2. Halofil Ekstrim (Halofilik) Ciri-ciri halofil ekstrem: 1. Bersifat heterotrof 2. Energi didapat dengan melakukan respirasi aerobik dan berfotosintesis 3. Koloni halofil ekstrem terlihat seperti buih berwarna merah-ungu Hidup di lingkungan yang berkadar garam tinggi, misalnya Laut Mati Halobacterium
  • 7. 3. Termofil Ekstrim (Termoasidofilik) Sulfolubus Bakteri Sulfolubus hidup hidup di mata air sulfur di Yellowstone National Park Ciri-ciri termofil ekstrem: 1. Hidup di tempat bersuhu tinggi dan bersifat asam 2. Hidup dengan mengoksidasi sulfur 3. Hidup pada suhu 45-110°C dan pH 1-2
  • 8. Ciri-Ciri Eubacteria Ciri-ciri bakteri: 1. Dinding sel tersusun atas mukopolisakarida dan peptidoglikan 2. Sel bakteri dapat mensekresikan lendir ke permukaan dinding selnya 3. Membran sitoplasma meliputi 8-10% dari bobot kering sel dan tersusun atas fosfolipid dan protein. 4. Sitoplasma dikelilingi oleh membran sitoplasma. 5. Membentuk endospora untuk melindungi diri dari panas dan gangguan alam. 6. Ada yang bergerak dengan flagela dan ada yang tidak.
  • 9. Reproduksi Bakteri Bakteri bereproduksi secara aseksual dengan pembelahan biner.
  • 10. Klasifikasi Eubacteria (bakteri) Berdasarkan Bentuk Tubuhnya Kokus (bulat) • Streptokokus, misalnya Streptococcus pyrogenes, Streptococcus thermophillus, Streptococcus lactis. • Stafilokokus, misalnya Staphylococcus aureus. • Diplokokus, misalnya Diplococcus pnemoniae • Monokokus, misalnya Monococcus gonorhoe • Sarcina (kubus)
  • 11.
  • 12. Spiral atau Pita • Vibrio (koma) misalnya Vibrio cholerae. • Spirillum (spiral), misalnya Thiospirillopsis floridana • Spirocheta, misalnya Triponema palidum
  • 13. Basil (batang) • Diplobasilus, misalnya Salmonella thypi, Lactobacillus. • Streptobasil, misalnya Azotobacter, Bacillus anthracis. • Monobasil, misalnya Eschericia coli.
  • 14. Berdasarkan Kedudukan Flagela pada Selnya • Monotrik, berflagel satu pada salah satu ujung. • Amfitrik, flagel masing-masing satu pada kedua ujung. • Lofotrik, berflagel banyak di satu ujung. • Peritrik, berflagel banyak pada semua sisi tubuh.
  • 15. Berdasarkan Kebutuhan Oksigen 1) Bakteri aerob Bakteri aerob, bakteri yang membutuhkan oksigen bebas untuk mendapatkan energi, Contoh : Nitrosomonas, Nitrobacter, Nitrosococcus. 2) Bakteri anaerob Bakteri anaerob, tidak membutuhkan oksigen bebas untuk mendapatkan energi, Contoh : Micrococcus denitrificans. - Bakteri anaerob obligat, yaitu bakteri yang hanya dapat hidup dalam suasana tanpa oksigen. Misal : Clostridium tetani. - Bakteri anaerob fakulatif yaitu bakteri yang dapat hidup dengan atau tanpa oksigen. Misal : Escherichia coli, Salmonella thypose dan Shigella dysentriae.
  • 16. Berdasarkan Cara Memperoleh Makanan (bahan organik) 1) Autotrop Merupakan bakteri yang mampu menyusun makanan sendiri dari bahan-bahan anorganik. Berdasarkan sumber energinya dibedakan atas: •Foto-autotrop (sumber energi dari cahaya), misal : bakteri ungu, hijau •Kemoautotrop (sumber energi dari hasil reaksi kimia). Misal : bakteri besi, bakteri sulfur, Nitrosomonas, Nitrosococcus, Nitrobacter 2) Heterotrop Merupakan bakteri yang tidak mampu menyusun makanan sendiri dan memanfaatkan bahan organik jadi yang berasal dari organisme lain. Dibedakan menjadi dua : •Bakteri Saprofit, yaitu bakteri yang mendapat makanan dengan menguraikan sisa-sisa organisme. Contoh : pada bakteri yang berperan sebagai dekomposer (pengurai). •Bakteri Parasit, yaitu bakteri yang mendapatkan makanan dari organisme lain. Contoh : pada bakteri patogen (menyebabkan penyakit)
  • 17. C. Alga Hijau-Biru (Cyanobacteria) Cyanobacteria: 1. Termasuk ke dalam kelompok Eubacteria 2. Hidup di perairan dengan pH netral (pH 4-5) 3. Mengandung klorofil sehingga berwarna hijau kebiru-biruan 4. Cyanobacteria yang berwarna merah menyebabkan blooming di laut 5. Berperan sebagai tumbuhan perintis
  • 18. Ciri dan Struktur Cyanobacteria Ciri-ciri Cyanobacteria: 1. Inti tidak diselubungi oleh membran 2. Inti sel terletak di antara plasmalema dan selubung lendir 3. Berkoloni dengan bentuk filamen 4. Bentuknya bisa uniseluler, koloni, atau filamen 5. Dapat bergerak dengan gerakan meluncur 6. Tidak berflagel
  • 20. Reproduksi Cyanobacteria Pembelahan sel (Gloeocapsa) Fragmentasi (Plectonema boryanum) Spora