SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
Apa itu Metaverse. Foto: DW (News)
Apakah Dunia Siap untuk Melakukan Auditing di Era
“Metaverse”?
Oleh Farrel Aditya, 2106753744.
Mahasiswa Program Studi Akuntansi di Program Pendidikan Vokasi Universitas Indonesia.
Dosen Pengampu: Dr. Muhammad Razikun, CPA
Perkembangan sistem teknologi yang terus maju seiring waktu, menyebabkan terjadinya
berbagai macam perubahan pada kehidupan kita. Adapun perubahan-perubahan tersebut bukan
hanya terjadi di kehidupan sehari-hari kita, tetapi dunia bisnis juga merasakan dampaknya.
Dengan adanya perkembangan sistem teknologi, tentunya diharapkan untuk membantu
manusia dalam mengerjakan sesuatu. Pada era yang serba modern ini, atau bisa dibilang bahwa
kita berada di “the digital age”, kita dituntut untuk “melek” akan setiap perkembangan
teknologi yang terjadi agar kita dapat memanfaatkannya dikeseharian kita semaksimal
mungkin.
Belakangan ini telah terjadi perbincangan hangat di dunia digital. Istilah “Metaverse”
mengudara di internet dan hampir semua orang membicarakan Metaverse dan segala potensi
yang diberikan untuk kehidupan manusia.
Menurut Coinmarketcap, Metaverse adalah ruang virtual yang diciptakan sebagai versi
digital dari berbagai aspek yang ada di dunia nyata, baik itu interaksi antara manusia maupun
fungsi ekonomi. Di Metaverse, pengguna dapat melakukan kegiatan apa saja dalam bentuk
virtual seperti berkumpul atau mengadakan rapat, bermain, bekerja, dan lain sebagainya.
Untuk di ranah bisnis, Metaverse sendiri dianggap memiliki potensi yang dapat
membentuk organisasi yang dimana didalamnya terdapat aktivitas audit. Auditor harus
mempertimbangkan perubahan digital yang ada, yang dapat membuat mereka terus
mengantisipasi kejadian di masa depan.
Bagaimana Metaverse dapat memengaruhi aktivitas pengauditan dan bagaimana para auditor
profesional dapat memanfaatkannya bukan lagi ide yang dibuat-buat atau kekhawatiran yang
tidak realistis.
Mengutip dari perkuliahan Pengantar Audit dan Asuransi, oleh Dr. Muhammad
Razikun, CPA, salah satu kemungkinan resiko informasi yang salah/causes of information risk,
salah satunya yakni Remoteness of Information. “Misalkan terdapat perusahaan di Papua, dan
saya tidak pernah ke kantornya karena jauh, sehingga terdapat resiko bahwa penjualan
perusahaan ialah fiktif”.
Dalam hal tersebut, Metaverse mengambil peran dengan menyediakan fasilitas: Remote
Auditing dan Agile Auditing, kepada para pengguna.
Remote Auditing
Sistem wawancara dalam Metaverse dapat memberikan suasana yang berbeda dibanding
dengan panggilan tele-conferencem karena wawancara akan terasa lebih interaktif dan autentik.
Selain itu, Metaverse menjanjikan tingkat privasi dan sekuritas yang lebih aman dibanding
panggilan teleconference, walaupun hal tersebut belum dapat dipastikan kebenarannya.
Agile Auditing
Metaverse juga dapat memfasilitasi sistem auditing yang agile/gesit dengan meningkatkan dan
mengoptimalkan proses-proses yang dibutuhkan pengguna. Hal ini dapat membuat platform
ini sebagai platform yang ideal untuk komunikasi yang cepat, aktivitas audit berulang yang
cepat, pelaporan tepat waktu, dll. Dalam satu kata, Metaverse dapat membantu membuat sistem
audit lebih lancar.
Mengutip kembali dari perkuliahan Pengantar Audit dan Asuransi oleh Dr. Razikun,
“hasil akhir dari audit, adalah audit report, yang dimana hal tersebut menyatakan apakah
laporan keuangan yang dibuat perusahaan tersebut sudah sesuai standar, terbukti kebenaran,
serta bukti-buktinya”.
Pelaksanaan Audit Report dapat dilakukan tim auditor dengan klien menggunakan platforn
Metaverse, agar menghasilkan pengalaman yang dihasilkan terasa lebih interaktif, intuitif, dan
efisien.
Metaverse menerima banyak antusiasme sekaligus kritik dari masyarakat. Yang
menjadi pertanyaan adalah apakah kita akan terus merasa bergantung di dunia yang baru ini?
Apakah masyarakat akan cenderung sulit untuk berkomunikasi secara tatap muka karena
terbiasa berkomunikasi di Metaverse? Apakah kejaminan kerahasiaan Metaverse dapat
terjamin? Sayangnya kita belum dapat mengetahui jawaban akan pertanyaan-pertanyaan
tersebut.
Segala hal kembali kepada diri Anda sendiri, jadi apakah Anda salah satu orang yang tertarik
untuk mencoba menggunakan teknologi ini, atau tidak?

More Related Content

Similar to Apakah Dunia Siap untuk Melakukan Auditing di Era "Metaverse"?

Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, sistem informasi pada pt. gojek indonesi...
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, sistem informasi pada pt. gojek indonesi...Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, sistem informasi pada pt. gojek indonesi...
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, sistem informasi pada pt. gojek indonesi...
RakaKhevrianur
 
PERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptx
PERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptxPERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptx
PERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptx
YulisaLin
 
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...
seffriaroyani
 

Similar to Apakah Dunia Siap untuk Melakukan Auditing di Era "Metaverse"? (20)

Sim,yuli dwi astuti,hapzi ali,analisis dan perancangan si,universitas mercu b...
Sim,yuli dwi astuti,hapzi ali,analisis dan perancangan si,universitas mercu b...Sim,yuli dwi astuti,hapzi ali,analisis dan perancangan si,universitas mercu b...
Sim,yuli dwi astuti,hapzi ali,analisis dan perancangan si,universitas mercu b...
 
Quiz2_EllaDwi_Prof. Dr Hapzi Ali,MM,CMA_SIPI_Universitas Mercubuana Jakarta, ...
Quiz2_EllaDwi_Prof. Dr Hapzi Ali,MM,CMA_SIPI_Universitas Mercubuana Jakarta, ...Quiz2_EllaDwi_Prof. Dr Hapzi Ali,MM,CMA_SIPI_Universitas Mercubuana Jakarta, ...
Quiz2_EllaDwi_Prof. Dr Hapzi Ali,MM,CMA_SIPI_Universitas Mercubuana Jakarta, ...
 
Presentasi Literasi Digital.ppt
Presentasi Literasi Digital.pptPresentasi Literasi Digital.ppt
Presentasi Literasi Digital.ppt
 
Sia, gilangramadhan, suryanih, stiami
Sia, gilangramadhan, suryanih, stiamiSia, gilangramadhan, suryanih, stiami
Sia, gilangramadhan, suryanih, stiami
 
PBNU-E-Office.pptx
PBNU-E-Office.pptxPBNU-E-Office.pptx
PBNU-E-Office.pptx
 
SIPI,UTS,Hajuini,Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada Bank BNI,Unive...
SIPI,UTS,Hajuini,Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada Bank BNI,Unive...SIPI,UTS,Hajuini,Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada Bank BNI,Unive...
SIPI,UTS,Hajuini,Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada Bank BNI,Unive...
 
SIM, Puji Astuti, Artikel Implementasi SIM pada PT Garuda Indonesia Tbk., Uni...
SIM, Puji Astuti, Artikel Implementasi SIM pada PT Garuda Indonesia Tbk., Uni...SIM, Puji Astuti, Artikel Implementasi SIM pada PT Garuda Indonesia Tbk., Uni...
SIM, Puji Astuti, Artikel Implementasi SIM pada PT Garuda Indonesia Tbk., Uni...
 
Sim 7,kiki lolitasari,hapzi ali,sistem informasi manajemen hubungan pelanggan...
Sim 7,kiki lolitasari,hapzi ali,sistem informasi manajemen hubungan pelanggan...Sim 7,kiki lolitasari,hapzi ali,sistem informasi manajemen hubungan pelanggan...
Sim 7,kiki lolitasari,hapzi ali,sistem informasi manajemen hubungan pelanggan...
 
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, sistem informasi pada pt. gojek indonesi...
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, sistem informasi pada pt. gojek indonesi...Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, sistem informasi pada pt. gojek indonesi...
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, sistem informasi pada pt. gojek indonesi...
 
Pertemuan 2.pptx
Pertemuan 2.pptxPertemuan 2.pptx
Pertemuan 2.pptx
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
 
PERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptx
PERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptxPERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptx
PERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptx
 
Quiz Pertemuan 8 SIM - Azhyqa Rereantica Martkliana - 43217120150
Quiz Pertemuan 8 SIM - Azhyqa Rereantica Martkliana - 43217120150 Quiz Pertemuan 8 SIM - Azhyqa Rereantica Martkliana - 43217120150
Quiz Pertemuan 8 SIM - Azhyqa Rereantica Martkliana - 43217120150
 
MF445_11_095710.pdf
MF445_11_095710.pdfMF445_11_095710.pdf
MF445_11_095710.pdf
 
Sim, 1, resi aviani, hapzi ali, analisis sim pada e commerce, universitas mer...
Sim, 1, resi aviani, hapzi ali, analisis sim pada e commerce, universitas mer...Sim, 1, resi aviani, hapzi ali, analisis sim pada e commerce, universitas mer...
Sim, 1, resi aviani, hapzi ali, analisis sim pada e commerce, universitas mer...
 
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Artikel uas pengendalian internal sistem informasi dal...
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Artikel uas pengendalian internal sistem informasi dal...SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Artikel uas pengendalian internal sistem informasi dal...
SIPI,Hajuini,Hapzi Ali,Artikel uas pengendalian internal sistem informasi dal...
 
Sumber daya sistem informasi untuk persaingan keunggulan pada bank bca
Sumber daya sistem informasi untuk persaingan keunggulan pada bank bcaSumber daya sistem informasi untuk persaingan keunggulan pada bank bca
Sumber daya sistem informasi untuk persaingan keunggulan pada bank bca
 
Si & pi,siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, e business global bagaimana bisn...
Si & pi,siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, e business global bagaimana bisn...Si & pi,siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, e business global bagaimana bisn...
Si & pi,siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, e business global bagaimana bisn...
 
Si & pi,siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, e business global bagaimana bisn...
Si & pi,siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, e business global bagaimana bisn...Si & pi,siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, e business global bagaimana bisn...
Si & pi,siti nur rohadatul 'aisy, hapzi ali, e business global bagaimana bisn...
 
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...
 

Apakah Dunia Siap untuk Melakukan Auditing di Era "Metaverse"?

  • 1. Apa itu Metaverse. Foto: DW (News) Apakah Dunia Siap untuk Melakukan Auditing di Era “Metaverse”? Oleh Farrel Aditya, 2106753744. Mahasiswa Program Studi Akuntansi di Program Pendidikan Vokasi Universitas Indonesia. Dosen Pengampu: Dr. Muhammad Razikun, CPA Perkembangan sistem teknologi yang terus maju seiring waktu, menyebabkan terjadinya berbagai macam perubahan pada kehidupan kita. Adapun perubahan-perubahan tersebut bukan hanya terjadi di kehidupan sehari-hari kita, tetapi dunia bisnis juga merasakan dampaknya. Dengan adanya perkembangan sistem teknologi, tentunya diharapkan untuk membantu manusia dalam mengerjakan sesuatu. Pada era yang serba modern ini, atau bisa dibilang bahwa kita berada di “the digital age”, kita dituntut untuk “melek” akan setiap perkembangan teknologi yang terjadi agar kita dapat memanfaatkannya dikeseharian kita semaksimal mungkin. Belakangan ini telah terjadi perbincangan hangat di dunia digital. Istilah “Metaverse” mengudara di internet dan hampir semua orang membicarakan Metaverse dan segala potensi yang diberikan untuk kehidupan manusia. Menurut Coinmarketcap, Metaverse adalah ruang virtual yang diciptakan sebagai versi digital dari berbagai aspek yang ada di dunia nyata, baik itu interaksi antara manusia maupun fungsi ekonomi. Di Metaverse, pengguna dapat melakukan kegiatan apa saja dalam bentuk virtual seperti berkumpul atau mengadakan rapat, bermain, bekerja, dan lain sebagainya.
  • 2. Untuk di ranah bisnis, Metaverse sendiri dianggap memiliki potensi yang dapat membentuk organisasi yang dimana didalamnya terdapat aktivitas audit. Auditor harus mempertimbangkan perubahan digital yang ada, yang dapat membuat mereka terus mengantisipasi kejadian di masa depan. Bagaimana Metaverse dapat memengaruhi aktivitas pengauditan dan bagaimana para auditor profesional dapat memanfaatkannya bukan lagi ide yang dibuat-buat atau kekhawatiran yang tidak realistis. Mengutip dari perkuliahan Pengantar Audit dan Asuransi, oleh Dr. Muhammad Razikun, CPA, salah satu kemungkinan resiko informasi yang salah/causes of information risk, salah satunya yakni Remoteness of Information. “Misalkan terdapat perusahaan di Papua, dan saya tidak pernah ke kantornya karena jauh, sehingga terdapat resiko bahwa penjualan perusahaan ialah fiktif”. Dalam hal tersebut, Metaverse mengambil peran dengan menyediakan fasilitas: Remote Auditing dan Agile Auditing, kepada para pengguna. Remote Auditing Sistem wawancara dalam Metaverse dapat memberikan suasana yang berbeda dibanding dengan panggilan tele-conferencem karena wawancara akan terasa lebih interaktif dan autentik. Selain itu, Metaverse menjanjikan tingkat privasi dan sekuritas yang lebih aman dibanding panggilan teleconference, walaupun hal tersebut belum dapat dipastikan kebenarannya. Agile Auditing Metaverse juga dapat memfasilitasi sistem auditing yang agile/gesit dengan meningkatkan dan mengoptimalkan proses-proses yang dibutuhkan pengguna. Hal ini dapat membuat platform ini sebagai platform yang ideal untuk komunikasi yang cepat, aktivitas audit berulang yang cepat, pelaporan tepat waktu, dll. Dalam satu kata, Metaverse dapat membantu membuat sistem audit lebih lancar. Mengutip kembali dari perkuliahan Pengantar Audit dan Asuransi oleh Dr. Razikun, “hasil akhir dari audit, adalah audit report, yang dimana hal tersebut menyatakan apakah laporan keuangan yang dibuat perusahaan tersebut sudah sesuai standar, terbukti kebenaran, serta bukti-buktinya”. Pelaksanaan Audit Report dapat dilakukan tim auditor dengan klien menggunakan platforn Metaverse, agar menghasilkan pengalaman yang dihasilkan terasa lebih interaktif, intuitif, dan efisien. Metaverse menerima banyak antusiasme sekaligus kritik dari masyarakat. Yang menjadi pertanyaan adalah apakah kita akan terus merasa bergantung di dunia yang baru ini? Apakah masyarakat akan cenderung sulit untuk berkomunikasi secara tatap muka karena terbiasa berkomunikasi di Metaverse? Apakah kejaminan kerahasiaan Metaverse dapat terjamin? Sayangnya kita belum dapat mengetahui jawaban akan pertanyaan-pertanyaan tersebut. Segala hal kembali kepada diri Anda sendiri, jadi apakah Anda salah satu orang yang tertarik untuk mencoba menggunakan teknologi ini, atau tidak?