SlideShare a Scribd company logo
PERAN IT TERHADAP AUDIT SERTA KELEBIHAN DAN KEKURANGAN
Audit adalah melakukan pemeriksaan terhadap laporan keuangan. Secara singkat menurut
penjelasan dari Dr. Muhammad Razikun, CPA. “Audit adalah proses untuk menentukan apakah
proses keuangan tersebut sudah menggambarkannya, mengecek apakah laporan tersebut sudah
bener atau tidak, dan apakah sudah sesuai atau tidak”.
Dalam masa perkembangan teknologi zaman sekarang yang sangat pesat termasuk di dunia
perkantoran, audit sudah mengikuti kecanggihan teknologi sehingga pengolahan data audit lebih
memudahkan para auditor untuk menganalisanya. Penggunaan IT (Information Technology)
dalam audit menjadi lebih efektif dan efisien meningkatkan kebutuhan auditor dalam mengambil
keputusan, menyimpan catatan dan lain sebagainya yang dibutuhkan auditor semuanya sudah
dalam bentuk elektronik.
Teknologi memang menjadi utama sekarang, namun perlu kita memahami konsep
teknologi informasi. Pertama, tujuan dari adanya IT Audit yaitu memastikan apakah suatu entitas
telah memiliki pengendalian internal yang sudah memadai dan langkah-langkah pencegahan atas
risiko dari sistem informasi yang dijalankannya untuk melindungi tujuan.
Kedua, manfaatnya teknologi dalam audit merinci transaksi saldo dalam file komputer,
mampu untuk membaca file yang berbeda formatnya, membuat laporan, mengedit dan memformat
keluaran,membuat persamaan dengan operasi rasional logika, dan banyak lagi manfaat audit
menggunakan teknologi infomasi. Dan ketiga, kelebihan serta kekurangan dalam menggunakan
teknologi informasi dalam audit. Kelebihan audit dalam menggunakan teknologi informasi
sekarang adalah :
 Data yang berisikan ribuan transaksi yang sangat tidak mungkin dengan cara manual, maka
dengan teknologi akan sangat membantu.
 Memudahkan auditor dalam kertas kerja audit
 Mendeteksi kecurangan (fraud)
 Bisa melakukan monitoring secara berkala
 Waktu proses audit lebih cepat
Dan untuk kekurangan audit dalam menggunakan teknologi informasi adalah software-
software yang harus kita pelajari dalam waktu lama, biasanya para auditor dibekali serangkaian
pelatihan untuk mempelajari software. Tetapi terkadang pelatihan malah menjadi percuma karena
kurangnya praktek yang diberikan saat pelatihan tersebut. Sebenarnya yang dibutuhkan adalah
praktek langsung dan latihan secara terus-menurus agar terbiasa menggunakan teknologi saat audit.
Jadi dalam menggunakan sistem teknologi informasi sudah pasti ada lebih dan kurangnya.
Menurut Dr. Muhammad Razikun, CPA. “Audit semakin penting karena kedepannya akan
melibatkan IT (Information Technology)”. karena ke depannya teknologi informasi akan tambah
berkembang pesat yang akan sering digunakan oleh para masyarakat, pegawai perkantoran, serta
auditor.
Ditulis oleh : Tsamarah Fikriyyah Zahra (Mahasiswa STEI SEBI)

More Related Content

Similar to Peran IT terhadap audit serta kelebihan dan kekurangan [tugas auditing ii]_

Yohanes Sianipar_2106649196_M.Razikun_Menilik Kebutuhan Ekonomi terhadap Audi...
Yohanes Sianipar_2106649196_M.Razikun_Menilik Kebutuhan Ekonomi terhadap Audi...Yohanes Sianipar_2106649196_M.Razikun_Menilik Kebutuhan Ekonomi terhadap Audi...
Yohanes Sianipar_2106649196_M.Razikun_Menilik Kebutuhan Ekonomi terhadap Audi...
Yohanes Sianipar
 
Sia rizeki yuliarti bpk. suryani stiami tangerang
Sia rizeki yuliarti bpk. suryani stiami tangerangSia rizeki yuliarti bpk. suryani stiami tangerang
Sia rizeki yuliarti bpk. suryani stiami tangerang
rizeki yuliarti
 
Tugas Paper Audit Keamanan
Tugas Paper Audit KeamananTugas Paper Audit Keamanan
Tugas Paper Audit Keamanan
Gabbywidayat1
 
Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...
Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...
Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...
ayutyas6
 
Aplikasi tata kelola dan audit informasi menggunakan framework cobit
Aplikasi tata kelola dan audit informasi menggunakan framework cobitAplikasi tata kelola dan audit informasi menggunakan framework cobit
Aplikasi tata kelola dan audit informasi menggunakan framework cobit
Princess Syr
 
1 PPT PERANAN TEKNOLOGI INFORMASI.pptx
1 PPT PERANAN TEKNOLOGI INFORMASI.pptx1 PPT PERANAN TEKNOLOGI INFORMASI.pptx
1 PPT PERANAN TEKNOLOGI INFORMASI.pptx
MilenyaArumasi
 
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra) pengguna dan pengembang ...
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra)  pengguna dan pengembang ...Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra)  pengguna dan pengembang ...
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra) pengguna dan pengembang ...
masda araffi
 
SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...
SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...
SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...
MuhammadFadhly6
 
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
RakaKhevrianur
 
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, peranan program accurate accounting te...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, peranan program accurate accounting te...Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, peranan program accurate accounting te...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, peranan program accurate accounting te...
Cilin christianto
 
Implicaations of information technology for the audit prosess
Implicaations of information technology for the audit prosessImplicaations of information technology for the audit prosess
Implicaations of information technology for the audit prosess
Andinie Fatimah
 
sistem informasi akutansi
sistem informasi akutansisistem informasi akutansi
sistem informasi akutansi
universitas indraprasta
 
Analisis Problem Management Pada IT Helpdesk Dengan Implementasi ITSM Dan SLA...
Analisis Problem Management Pada IT Helpdesk Dengan Implementasi ITSM Dan SLA...Analisis Problem Management Pada IT Helpdesk Dengan Implementasi ITSM Dan SLA...
Analisis Problem Management Pada IT Helpdesk Dengan Implementasi ITSM Dan SLA...
Jessica Navarro
 
Quiz2_EllaDwi_Prof. Dr Hapzi Ali,MM,CMA_SIPI_Universitas Mercubuana Jakarta, ...
Quiz2_EllaDwi_Prof. Dr Hapzi Ali,MM,CMA_SIPI_Universitas Mercubuana Jakarta, ...Quiz2_EllaDwi_Prof. Dr Hapzi Ali,MM,CMA_SIPI_Universitas Mercubuana Jakarta, ...
Quiz2_EllaDwi_Prof. Dr Hapzi Ali,MM,CMA_SIPI_Universitas Mercubuana Jakarta, ...
Ella Dwi Septianingsih
 
SI & PI 14, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, . Sistem Pengendalian Internal PT...
SI & PI 14, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, . Sistem Pengendalian Internal PT...SI & PI 14, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, . Sistem Pengendalian Internal PT...
SI & PI 14, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, . Sistem Pengendalian Internal PT...
Achmad Lukman Harun
 
It forensics
It forensicsIt forensics
It forensics
Alfina Ashri
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Ma...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Ma...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Ma...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Ma...
Khusrul Kurniawan
 
Sia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,sia
Sia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,siaSia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,sia
Sia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,sia
rizeki yuliarti
 
sistem informasi berbasis teknology berisi pemanfaatan teknologi dalam SIM,CBIS
sistem informasi berbasis teknology berisi pemanfaatan teknologi dalam SIM,CBISsistem informasi berbasis teknology berisi pemanfaatan teknologi dalam SIM,CBIS
sistem informasi berbasis teknology berisi pemanfaatan teknologi dalam SIM,CBIS
RiskyAditya6
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...
Fajar Muh Triadi Sakti
 

Similar to Peran IT terhadap audit serta kelebihan dan kekurangan [tugas auditing ii]_ (20)

Yohanes Sianipar_2106649196_M.Razikun_Menilik Kebutuhan Ekonomi terhadap Audi...
Yohanes Sianipar_2106649196_M.Razikun_Menilik Kebutuhan Ekonomi terhadap Audi...Yohanes Sianipar_2106649196_M.Razikun_Menilik Kebutuhan Ekonomi terhadap Audi...
Yohanes Sianipar_2106649196_M.Razikun_Menilik Kebutuhan Ekonomi terhadap Audi...
 
Sia rizeki yuliarti bpk. suryani stiami tangerang
Sia rizeki yuliarti bpk. suryani stiami tangerangSia rizeki yuliarti bpk. suryani stiami tangerang
Sia rizeki yuliarti bpk. suryani stiami tangerang
 
Tugas Paper Audit Keamanan
Tugas Paper Audit KeamananTugas Paper Audit Keamanan
Tugas Paper Audit Keamanan
 
Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...
Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...
Tugas sim, septi ayu ningtyas (43217110054), yananto mihadi p., s.e., m.si., ...
 
Aplikasi tata kelola dan audit informasi menggunakan framework cobit
Aplikasi tata kelola dan audit informasi menggunakan framework cobitAplikasi tata kelola dan audit informasi menggunakan framework cobit
Aplikasi tata kelola dan audit informasi menggunakan framework cobit
 
1 PPT PERANAN TEKNOLOGI INFORMASI.pptx
1 PPT PERANAN TEKNOLOGI INFORMASI.pptx1 PPT PERANAN TEKNOLOGI INFORMASI.pptx
1 PPT PERANAN TEKNOLOGI INFORMASI.pptx
 
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra) pengguna dan pengembang ...
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra)  pengguna dan pengembang ...Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra)  pengguna dan pengembang ...
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra) pengguna dan pengembang ...
 
SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...
SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...
SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...
 
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
 
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, peranan program accurate accounting te...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, peranan program accurate accounting te...Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, peranan program accurate accounting te...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, peranan program accurate accounting te...
 
Implicaations of information technology for the audit prosess
Implicaations of information technology for the audit prosessImplicaations of information technology for the audit prosess
Implicaations of information technology for the audit prosess
 
sistem informasi akutansi
sistem informasi akutansisistem informasi akutansi
sistem informasi akutansi
 
Analisis Problem Management Pada IT Helpdesk Dengan Implementasi ITSM Dan SLA...
Analisis Problem Management Pada IT Helpdesk Dengan Implementasi ITSM Dan SLA...Analisis Problem Management Pada IT Helpdesk Dengan Implementasi ITSM Dan SLA...
Analisis Problem Management Pada IT Helpdesk Dengan Implementasi ITSM Dan SLA...
 
Quiz2_EllaDwi_Prof. Dr Hapzi Ali,MM,CMA_SIPI_Universitas Mercubuana Jakarta, ...
Quiz2_EllaDwi_Prof. Dr Hapzi Ali,MM,CMA_SIPI_Universitas Mercubuana Jakarta, ...Quiz2_EllaDwi_Prof. Dr Hapzi Ali,MM,CMA_SIPI_Universitas Mercubuana Jakarta, ...
Quiz2_EllaDwi_Prof. Dr Hapzi Ali,MM,CMA_SIPI_Universitas Mercubuana Jakarta, ...
 
SI & PI 14, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, . Sistem Pengendalian Internal PT...
SI & PI 14, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, . Sistem Pengendalian Internal PT...SI & PI 14, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, . Sistem Pengendalian Internal PT...
SI & PI 14, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, . Sistem Pengendalian Internal PT...
 
It forensics
It forensicsIt forensics
It forensics
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Ma...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Ma...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Ma...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Ma...
 
Sia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,sia
Sia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,siaSia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,sia
Sia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,sia
 
sistem informasi berbasis teknology berisi pemanfaatan teknologi dalam SIM,CBIS
sistem informasi berbasis teknology berisi pemanfaatan teknologi dalam SIM,CBISsistem informasi berbasis teknology berisi pemanfaatan teknologi dalam SIM,CBIS
sistem informasi berbasis teknology berisi pemanfaatan teknologi dalam SIM,CBIS
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi,...
 

Recently uploaded

SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
vivi211570
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
Kanaidi ken
 
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
WAYANDARSANA1
 
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
TitisNindiasariAnggr
 
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
AINARAHYUBINTISULAIM
 
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian PembelajaranIntegrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
walidumar
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
BAHTIARMUHAMAD
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
AdeSutisna19
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
DenysErlanders
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
RizkiArdhan
 
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
DaraAOi
 
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah MingguMateri Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
BOWLNChannel
 

Recently uploaded (20)

SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
 
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
 
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
 
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
 
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian PembelajaranIntegrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
 
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
 
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah MingguMateri Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
 

Peran IT terhadap audit serta kelebihan dan kekurangan [tugas auditing ii]_

  • 1. PERAN IT TERHADAP AUDIT SERTA KELEBIHAN DAN KEKURANGAN Audit adalah melakukan pemeriksaan terhadap laporan keuangan. Secara singkat menurut penjelasan dari Dr. Muhammad Razikun, CPA. “Audit adalah proses untuk menentukan apakah proses keuangan tersebut sudah menggambarkannya, mengecek apakah laporan tersebut sudah bener atau tidak, dan apakah sudah sesuai atau tidak”. Dalam masa perkembangan teknologi zaman sekarang yang sangat pesat termasuk di dunia perkantoran, audit sudah mengikuti kecanggihan teknologi sehingga pengolahan data audit lebih memudahkan para auditor untuk menganalisanya. Penggunaan IT (Information Technology) dalam audit menjadi lebih efektif dan efisien meningkatkan kebutuhan auditor dalam mengambil keputusan, menyimpan catatan dan lain sebagainya yang dibutuhkan auditor semuanya sudah dalam bentuk elektronik. Teknologi memang menjadi utama sekarang, namun perlu kita memahami konsep teknologi informasi. Pertama, tujuan dari adanya IT Audit yaitu memastikan apakah suatu entitas telah memiliki pengendalian internal yang sudah memadai dan langkah-langkah pencegahan atas risiko dari sistem informasi yang dijalankannya untuk melindungi tujuan. Kedua, manfaatnya teknologi dalam audit merinci transaksi saldo dalam file komputer, mampu untuk membaca file yang berbeda formatnya, membuat laporan, mengedit dan memformat keluaran,membuat persamaan dengan operasi rasional logika, dan banyak lagi manfaat audit menggunakan teknologi infomasi. Dan ketiga, kelebihan serta kekurangan dalam menggunakan teknologi informasi dalam audit. Kelebihan audit dalam menggunakan teknologi informasi sekarang adalah :  Data yang berisikan ribuan transaksi yang sangat tidak mungkin dengan cara manual, maka dengan teknologi akan sangat membantu.  Memudahkan auditor dalam kertas kerja audit  Mendeteksi kecurangan (fraud)  Bisa melakukan monitoring secara berkala  Waktu proses audit lebih cepat Dan untuk kekurangan audit dalam menggunakan teknologi informasi adalah software- software yang harus kita pelajari dalam waktu lama, biasanya para auditor dibekali serangkaian pelatihan untuk mempelajari software. Tetapi terkadang pelatihan malah menjadi percuma karena kurangnya praktek yang diberikan saat pelatihan tersebut. Sebenarnya yang dibutuhkan adalah praktek langsung dan latihan secara terus-menurus agar terbiasa menggunakan teknologi saat audit. Jadi dalam menggunakan sistem teknologi informasi sudah pasti ada lebih dan kurangnya. Menurut Dr. Muhammad Razikun, CPA. “Audit semakin penting karena kedepannya akan melibatkan IT (Information Technology)”. karena ke depannya teknologi informasi akan tambah berkembang pesat yang akan sering digunakan oleh para masyarakat, pegawai perkantoran, serta auditor. Ditulis oleh : Tsamarah Fikriyyah Zahra (Mahasiswa STEI SEBI)