SlideShare a Scribd company logo
TUGAS KULIAH 
ANALISIS DAN PERANCANGAN BERBASIS OBJEK 
“PROSEDUR KARTU RENCANA STUDI” 
DESKRIPSI DAN ANALISIS KASUS 
Disusun oleh : 
1. Muhammad Darajatun M (1300018053) 
2. Hanif Fauzan S (1300018060) 
3. Afief Akmal (1300018056) 
4. Agus Irawan (1300018063) 
5. Arie Swandi Azhar P (1300018069) 
UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN 
YOGYAKARTA
DESKRIPSI STUDI KASUS DAN ANALISIS KEBUTUHAN 
“PROSEDUR KARTU RENCANA STUDI” 
ANALISIS dan PERANCANGAN BERBASIS OBJEK 
I. Deskripsi Studi Kasus 
Dalam kasus ini akan menjelaskan dan membuat mengenai penganalisisan serta 
penggambaran mengenai Prosedur atau Cara untuk mendapatkan Kartu Rencana 
Studi di Universitas, Khususnya kami akan mengambil prosedur dalam kasus ini 
sesuai dengan prosedur yang ada di Universitas Kita, Universita s Ahmada Dahlan. 
Prosedur prosedur tersebutlah yang akan kami deskripsikan serta kami analisis 
lalu membuat penggambarannya dengan menggunakan aplikasi Astah Professional 
untuk lebih memahami jalan dari system prosedur tersebut. 
Dalam hal ini, kami telah mengecek mengenai hal yang berhubungan dengan 
kasus ini dan mem-validitaskan pandangan prosedur kami mengenai kartu rencana 
studi ini dengan prosedur yang dengan jelas berjalan pada prosedur kampus, dari 
melalui pembayaran, penggunaan portal, pemilihan mata kuliah, dan lain sebagainya 
hingga menghasilkan kartu rencana studi dari mahasiswa. 
Jadi, dari pendeskripsian tersebut setidaknya akan ada gambaran mengenai 
prosedur kasus yang kami kerjakan ini. 
Untuk lebih jelasnya dapat dilihat dan dipahami dari analisis Kebutuhan dan 
Kegiatan tiap Actor pada prosedur kasus ini pada point point berikut ini.
II. ANALISIS KEBUTUHAN DAN AKTIFITAS KEGIATAN 
a. Mahasiswa 
i. Kebutuhan 
1. Akun Portal 
a. User Name 
b. Password 
2. Kartu Tanda Mahasiswa 
3. Formulir Pembayaran 
4. Bolpoint 
5. Pembayaran SPP : 
a. Uang Tunai 
b. Kartu ATM 
i. Pin ATM 
6. Komputer 
7. Koneksi Internet 
8. Nomor Rekening Ketua Prodi 
9. Printer 
ii. Kegiatan 
1. Mahasiswa Melihat Nim dan Nama yang sesuai pada Kartu 
Mahasiswa yang dimiliki. 
2. Pembayaran : 
a. Jika Tunai 
i. Mengambil Formulir yang disediakan di Bank 
Bukopin Kampus 3 Universitas Ahmad Dahlan. 
ii. Mengisikan Nim dan Nama pada Formulir 
Pembayaran dengan Bolpoint. 
iii. Menyediakan dan Memberikan Uang Tunai beserta 
Formulir Pembayaran yang telah di isi kepada 
Teller Bank. 
iv. Menerima Kwitansi dari Teller Bank. 
b. Jika Transfer 
i. Sediakan Kartu ATM dari bank tertentu. 
ii. Mintalah Nomor Rekening Ketua Prodi dari Prodi 
Mahasiswa 
iii. Cari Mesin Transfer ATM 
iv. Masukan PIN ATM 
v. Pilih Opsi Transfer, Lalu masukan code bank serta 
Nomor Rekening Ketua Prodi.
vi. Menerima Kwitansi dari Mesin ATM 
vii. Mengkonfirmasikan Pembayaran dengan 
Menunjukan Kwitansi Pada Bagian TU. 
3. Siapkan Komputer yang difasilistasi Koneksi Internet 
4. Masuk ke portal.uad.ac.id 
5. Masukan User Name dan Password 
6. Pilih Opsi Kartu Rencana Studi 
7. Pilih Mata Kuliah yang akan di ambil 
8. Cetak Kartu Rencan Studi. 
b. Teller Bank 
i. Kebutuhan 
1. Username dan PIN Alat Transfer 
2. Formulir Pembayaran 
3. Tempat Pembayaran 
4. Kwitansi 
5. Nomor Rekening tiap Ketua Prodi 
6. Data Pembayaran Mahasiswa 
7. Alat Hitung Uang 
8. Alat Transfer 
ii. Kegiatan 
1. Menyediakan Formulir Pembayaran bagi Mahasiswa 
2. Menerima Formulir Pembayaran dari Mahasiswa 
3. Menerima Uang Tunai sesuai dengan jumlah yang dituliskan pada 
formulir pembayaran 
4. Menghitung Uang dengan menggunakan alat hitung uang untuk 
memastikan jumlah uang 
5. Menginputkan Username dan PIN dari alat transfer yang 
digunakan 
6. Mentransfer Nominal uang ke Rekening Ketua Prodi dari Prodi 
mahasiswa yang membayar 
7. Mengisi serta Menandatangani Kwitansi Pemabayaran 
8. Memberikan Kwitansi Pembayaran pada Mahasiswa pembayar 
9. Menginputkan Data Pembayaran Mahasiswa 
10. Membuat Laporan Data Pembayaran 
11. Melaporkan Laporan Data Pembayaran Mahasiswa kepada 
Manager Bank
c. Manager 
i. Kebutuhan 
1. Komputer 
2. Box Arsip 
3. Ruang Manager 
ii. Kegiatan 
1. Menerima Laporan Data Pembayaran 
2. Cek Laporan Data Pembayaran dan Tanda Tangan 
3. Memasukan Total Anggaran pada computer 
4. Menyimpan Laporan Data Pembayaran Pada Box Arsip 
d. Sistem 1 (Komputer) 
i. Kebutuhan 
1. Listrik 
2. Kabel USB 
ii. Kegiatan 
1. Menyediakan Software Pengolah Data 
2. Menerima Inputan User 
3. Menyimpan Hasil Inputan User 
4. Menghubungkan dengan Printer dengan Kabel USB untuk 
Mentransfer Cetakan 
e. Sistem 2 (Alat Transfer) 
i. Kebutuhan 
1. Listrik 
2. PIN 
ii. Kegiatan 
1. Meminta memasukan Kartu ATM 
2. Meminta PIN ATM 
3. Meminta Nomor Rekening Tujuan Transfer 
4. Menstranfer Nominal Jumlah Uang Transfer 
5. Mencetak Kwitansi Hasil Transfer 
6. Mengembalikan Kartu ATM 
f. Sistem 3 (Alat Penghitung Uang) 
i. Kebutuhan 
1. Listrik 
2. Uang 
ii. Kegiatan 
1. Memasukan Sejumlah Uang 
2. Menghitung Banyak Uang 
3. Menampilkan Banyaknya Uang dengan Tampilan Digital 
g. Sistem 4 (Printer)
i. Kebutuhan 
1. Kabel USB 
2. Tinta 
3. Kertas 
ii. Kegiatan 
1. Menerima Data Cetak dari Komputer melewati Kabel USB 
2. Mencetak hasil Data dengan Tinta pada kertas.

More Related Content

What's hot

Tor blog baru
Tor blog baruTor blog baru
Tor blog baru
Fahrial Akmal
 
Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)
Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)
Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)
Nanda Rezki
 
Olimpiade sains
Olimpiade sainsOlimpiade sains
Olimpiade sains
mtlcman1kuantansingingi
 
Sandi syaputra
Sandi syaputraSandi syaputra
Sandi syaputra
sandisyaputra
 
Bab I
Bab IBab I
Rancangan Evoot BEM
Rancangan Evoot BEMRancangan Evoot BEM
Rancangan Evoot BEM
sanita dazira
 
Kak snmptn dan sbmptn 2017
Kak snmptn dan sbmptn 2017Kak snmptn dan sbmptn 2017
Kak snmptn dan sbmptn 2017
Cahya Adhi
 

What's hot (7)

Tor blog baru
Tor blog baruTor blog baru
Tor blog baru
 
Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)
Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)
Surat pengajuan tunda kuliah (mhs)
 
Olimpiade sains
Olimpiade sainsOlimpiade sains
Olimpiade sains
 
Sandi syaputra
Sandi syaputraSandi syaputra
Sandi syaputra
 
Bab I
Bab IBab I
Bab I
 
Rancangan Evoot BEM
Rancangan Evoot BEMRancangan Evoot BEM
Rancangan Evoot BEM
 
Kak snmptn dan sbmptn 2017
Kak snmptn dan sbmptn 2017Kak snmptn dan sbmptn 2017
Kak snmptn dan sbmptn 2017
 

Similar to Analisis dan deskripsi (krs)

Prosedur pembiayaan pembelajaran
Prosedur pembiayaan pembelajaranProsedur pembiayaan pembelajaran
Prosedur pembiayaan pembelajaran
Rifo Pangemanan
 
bri_syariah_juknis_pembayaran.pdf
bri_syariah_juknis_pembayaran.pdfbri_syariah_juknis_pembayaran.pdf
bri_syariah_juknis_pembayaran.pdf
abdulmuhaimin259743
 
Syarat dan prosedur pendaftaran mandiri unp 2020
Syarat dan prosedur pendaftaran mandiri unp 2020Syarat dan prosedur pendaftaran mandiri unp 2020
Syarat dan prosedur pendaftaran mandiri unp 2020
Yasdinul Huda
 
Penjelasan tentang sistem infromasi akademik
Penjelasan tentang sistem infromasi akademikPenjelasan tentang sistem infromasi akademik
Penjelasan tentang sistem infromasi akademik
erlan efarda
 
Proyek Aplikasi Seleksi Penerimaan Mahasiswa PTN
Proyek Aplikasi Seleksi Penerimaan Mahasiswa PTNProyek Aplikasi Seleksi Penerimaan Mahasiswa PTN
Proyek Aplikasi Seleksi Penerimaan Mahasiswa PTN
Lucha Kamala Putri
 
2701_Sosialisasi-Wallet_FKKMK-Bu-Intan.ppt
2701_Sosialisasi-Wallet_FKKMK-Bu-Intan.ppt2701_Sosialisasi-Wallet_FKKMK-Bu-Intan.ppt
2701_Sosialisasi-Wallet_FKKMK-Bu-Intan.ppt
MazzRudy
 
Sistem informasi akademik
Sistem informasi akademikSistem informasi akademik
Sistem informasi akademik
Simon Patabang
 
Kak registrasi sbmptn
Kak registrasi sbmptnKak registrasi sbmptn
Kak registrasi sbmptn
Winda Dwiastini
 
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTNKerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
Nadia Usna
 
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTNKerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
Izuru Ghaly Ichimaru
 
Sistem informasi manajemen pendidikan
Sistem informasi manajemen pendidikanSistem informasi manajemen pendidikan
Sistem informasi manajemen pendidikan
EnvaPya
 
Kak snmptn dan sbmptn 2017
Kak snmptn dan sbmptn 2017Kak snmptn dan sbmptn 2017
Kak snmptn dan sbmptn 2017
Buthoro Kunto Raharjo
 
Panduan layanan data mahasiswa r1.0
Panduan layanan data mahasiswa r1.0Panduan layanan data mahasiswa r1.0
Panduan layanan data mahasiswa r1.0atdikbudlondon
 
Kerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan KerjaKerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan Kerja
vimzjr
 
Perencanaan Manajemen Proyek - Sistem Aplikasi SBMPTN
Perencanaan Manajemen Proyek - Sistem Aplikasi SBMPTNPerencanaan Manajemen Proyek - Sistem Aplikasi SBMPTN
Perencanaan Manajemen Proyek - Sistem Aplikasi SBMPTN
Sabila Malahati Arnindya
 
PPT VISIT SEPULUH NOPEMBER SMA INSTITUT SEPULUH NOVEMBER VISIT PROGRAM.pdf
PPT VISIT SEPULUH NOPEMBER SMA INSTITUT SEPULUH NOVEMBER VISIT PROGRAM.pdfPPT VISIT SEPULUH NOPEMBER SMA INSTITUT SEPULUH NOVEMBER VISIT PROGRAM.pdf
PPT VISIT SEPULUH NOPEMBER SMA INSTITUT SEPULUH NOVEMBER VISIT PROGRAM.pdf
nurwicaksono3
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
AyuDecently
 
Kerangka acuan kerja aplikasi pengajuan skripsi universitas narotama
Kerangka acuan kerja aplikasi pengajuan skripsi universitas narotamaKerangka acuan kerja aplikasi pengajuan skripsi universitas narotama
Kerangka acuan kerja aplikasi pengajuan skripsi universitas narotama
Rimba Azhara
 
Opb jumat07.00 modul3_kelompok26
Opb jumat07.00 modul3_kelompok26Opb jumat07.00 modul3_kelompok26
Opb jumat07.00 modul3_kelompok26
hendarsundana1
 

Similar to Analisis dan deskripsi (krs) (20)

Prosedur pembiayaan pembelajaran
Prosedur pembiayaan pembelajaranProsedur pembiayaan pembelajaran
Prosedur pembiayaan pembelajaran
 
bri_syariah_juknis_pembayaran.pdf
bri_syariah_juknis_pembayaran.pdfbri_syariah_juknis_pembayaran.pdf
bri_syariah_juknis_pembayaran.pdf
 
Syarat dan prosedur pendaftaran mandiri unp 2020
Syarat dan prosedur pendaftaran mandiri unp 2020Syarat dan prosedur pendaftaran mandiri unp 2020
Syarat dan prosedur pendaftaran mandiri unp 2020
 
Penjelasan tentang sistem infromasi akademik
Penjelasan tentang sistem infromasi akademikPenjelasan tentang sistem infromasi akademik
Penjelasan tentang sistem infromasi akademik
 
Proyek Aplikasi Seleksi Penerimaan Mahasiswa PTN
Proyek Aplikasi Seleksi Penerimaan Mahasiswa PTNProyek Aplikasi Seleksi Penerimaan Mahasiswa PTN
Proyek Aplikasi Seleksi Penerimaan Mahasiswa PTN
 
2701_Sosialisasi-Wallet_FKKMK-Bu-Intan.ppt
2701_Sosialisasi-Wallet_FKKMK-Bu-Intan.ppt2701_Sosialisasi-Wallet_FKKMK-Bu-Intan.ppt
2701_Sosialisasi-Wallet_FKKMK-Bu-Intan.ppt
 
Sistem informasi akademik
Sistem informasi akademikSistem informasi akademik
Sistem informasi akademik
 
Kak registrasi sbmptn
Kak registrasi sbmptnKak registrasi sbmptn
Kak registrasi sbmptn
 
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTNKerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
 
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTNKerangka Acuan Kerja SBMPTN
Kerangka Acuan Kerja SBMPTN
 
Sistem informasi manajemen pendidikan
Sistem informasi manajemen pendidikanSistem informasi manajemen pendidikan
Sistem informasi manajemen pendidikan
 
Kak snmptn dan sbmptn 2017
Kak snmptn dan sbmptn 2017Kak snmptn dan sbmptn 2017
Kak snmptn dan sbmptn 2017
 
Panduan layanan data mahasiswa r1.0
Panduan layanan data mahasiswa r1.0Panduan layanan data mahasiswa r1.0
Panduan layanan data mahasiswa r1.0
 
Kerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan KerjaKerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan Kerja
 
Perencanaan Manajemen Proyek - Sistem Aplikasi SBMPTN
Perencanaan Manajemen Proyek - Sistem Aplikasi SBMPTNPerencanaan Manajemen Proyek - Sistem Aplikasi SBMPTN
Perencanaan Manajemen Proyek - Sistem Aplikasi SBMPTN
 
PPT VISIT SEPULUH NOPEMBER SMA INSTITUT SEPULUH NOVEMBER VISIT PROGRAM.pdf
PPT VISIT SEPULUH NOPEMBER SMA INSTITUT SEPULUH NOVEMBER VISIT PROGRAM.pdfPPT VISIT SEPULUH NOPEMBER SMA INSTITUT SEPULUH NOVEMBER VISIT PROGRAM.pdf
PPT VISIT SEPULUH NOPEMBER SMA INSTITUT SEPULUH NOVEMBER VISIT PROGRAM.pdf
 
Validitas penulisan
Validitas penulisanValiditas penulisan
Validitas penulisan
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
 
Kerangka acuan kerja aplikasi pengajuan skripsi universitas narotama
Kerangka acuan kerja aplikasi pengajuan skripsi universitas narotamaKerangka acuan kerja aplikasi pengajuan skripsi universitas narotama
Kerangka acuan kerja aplikasi pengajuan skripsi universitas narotama
 
Opb jumat07.00 modul3_kelompok26
Opb jumat07.00 modul3_kelompok26Opb jumat07.00 modul3_kelompok26
Opb jumat07.00 modul3_kelompok26
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 

Analisis dan deskripsi (krs)

  • 1. TUGAS KULIAH ANALISIS DAN PERANCANGAN BERBASIS OBJEK “PROSEDUR KARTU RENCANA STUDI” DESKRIPSI DAN ANALISIS KASUS Disusun oleh : 1. Muhammad Darajatun M (1300018053) 2. Hanif Fauzan S (1300018060) 3. Afief Akmal (1300018056) 4. Agus Irawan (1300018063) 5. Arie Swandi Azhar P (1300018069) UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN YOGYAKARTA
  • 2. DESKRIPSI STUDI KASUS DAN ANALISIS KEBUTUHAN “PROSEDUR KARTU RENCANA STUDI” ANALISIS dan PERANCANGAN BERBASIS OBJEK I. Deskripsi Studi Kasus Dalam kasus ini akan menjelaskan dan membuat mengenai penganalisisan serta penggambaran mengenai Prosedur atau Cara untuk mendapatkan Kartu Rencana Studi di Universitas, Khususnya kami akan mengambil prosedur dalam kasus ini sesuai dengan prosedur yang ada di Universitas Kita, Universita s Ahmada Dahlan. Prosedur prosedur tersebutlah yang akan kami deskripsikan serta kami analisis lalu membuat penggambarannya dengan menggunakan aplikasi Astah Professional untuk lebih memahami jalan dari system prosedur tersebut. Dalam hal ini, kami telah mengecek mengenai hal yang berhubungan dengan kasus ini dan mem-validitaskan pandangan prosedur kami mengenai kartu rencana studi ini dengan prosedur yang dengan jelas berjalan pada prosedur kampus, dari melalui pembayaran, penggunaan portal, pemilihan mata kuliah, dan lain sebagainya hingga menghasilkan kartu rencana studi dari mahasiswa. Jadi, dari pendeskripsian tersebut setidaknya akan ada gambaran mengenai prosedur kasus yang kami kerjakan ini. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat dan dipahami dari analisis Kebutuhan dan Kegiatan tiap Actor pada prosedur kasus ini pada point point berikut ini.
  • 3. II. ANALISIS KEBUTUHAN DAN AKTIFITAS KEGIATAN a. Mahasiswa i. Kebutuhan 1. Akun Portal a. User Name b. Password 2. Kartu Tanda Mahasiswa 3. Formulir Pembayaran 4. Bolpoint 5. Pembayaran SPP : a. Uang Tunai b. Kartu ATM i. Pin ATM 6. Komputer 7. Koneksi Internet 8. Nomor Rekening Ketua Prodi 9. Printer ii. Kegiatan 1. Mahasiswa Melihat Nim dan Nama yang sesuai pada Kartu Mahasiswa yang dimiliki. 2. Pembayaran : a. Jika Tunai i. Mengambil Formulir yang disediakan di Bank Bukopin Kampus 3 Universitas Ahmad Dahlan. ii. Mengisikan Nim dan Nama pada Formulir Pembayaran dengan Bolpoint. iii. Menyediakan dan Memberikan Uang Tunai beserta Formulir Pembayaran yang telah di isi kepada Teller Bank. iv. Menerima Kwitansi dari Teller Bank. b. Jika Transfer i. Sediakan Kartu ATM dari bank tertentu. ii. Mintalah Nomor Rekening Ketua Prodi dari Prodi Mahasiswa iii. Cari Mesin Transfer ATM iv. Masukan PIN ATM v. Pilih Opsi Transfer, Lalu masukan code bank serta Nomor Rekening Ketua Prodi.
  • 4. vi. Menerima Kwitansi dari Mesin ATM vii. Mengkonfirmasikan Pembayaran dengan Menunjukan Kwitansi Pada Bagian TU. 3. Siapkan Komputer yang difasilistasi Koneksi Internet 4. Masuk ke portal.uad.ac.id 5. Masukan User Name dan Password 6. Pilih Opsi Kartu Rencana Studi 7. Pilih Mata Kuliah yang akan di ambil 8. Cetak Kartu Rencan Studi. b. Teller Bank i. Kebutuhan 1. Username dan PIN Alat Transfer 2. Formulir Pembayaran 3. Tempat Pembayaran 4. Kwitansi 5. Nomor Rekening tiap Ketua Prodi 6. Data Pembayaran Mahasiswa 7. Alat Hitung Uang 8. Alat Transfer ii. Kegiatan 1. Menyediakan Formulir Pembayaran bagi Mahasiswa 2. Menerima Formulir Pembayaran dari Mahasiswa 3. Menerima Uang Tunai sesuai dengan jumlah yang dituliskan pada formulir pembayaran 4. Menghitung Uang dengan menggunakan alat hitung uang untuk memastikan jumlah uang 5. Menginputkan Username dan PIN dari alat transfer yang digunakan 6. Mentransfer Nominal uang ke Rekening Ketua Prodi dari Prodi mahasiswa yang membayar 7. Mengisi serta Menandatangani Kwitansi Pemabayaran 8. Memberikan Kwitansi Pembayaran pada Mahasiswa pembayar 9. Menginputkan Data Pembayaran Mahasiswa 10. Membuat Laporan Data Pembayaran 11. Melaporkan Laporan Data Pembayaran Mahasiswa kepada Manager Bank
  • 5. c. Manager i. Kebutuhan 1. Komputer 2. Box Arsip 3. Ruang Manager ii. Kegiatan 1. Menerima Laporan Data Pembayaran 2. Cek Laporan Data Pembayaran dan Tanda Tangan 3. Memasukan Total Anggaran pada computer 4. Menyimpan Laporan Data Pembayaran Pada Box Arsip d. Sistem 1 (Komputer) i. Kebutuhan 1. Listrik 2. Kabel USB ii. Kegiatan 1. Menyediakan Software Pengolah Data 2. Menerima Inputan User 3. Menyimpan Hasil Inputan User 4. Menghubungkan dengan Printer dengan Kabel USB untuk Mentransfer Cetakan e. Sistem 2 (Alat Transfer) i. Kebutuhan 1. Listrik 2. PIN ii. Kegiatan 1. Meminta memasukan Kartu ATM 2. Meminta PIN ATM 3. Meminta Nomor Rekening Tujuan Transfer 4. Menstranfer Nominal Jumlah Uang Transfer 5. Mencetak Kwitansi Hasil Transfer 6. Mengembalikan Kartu ATM f. Sistem 3 (Alat Penghitung Uang) i. Kebutuhan 1. Listrik 2. Uang ii. Kegiatan 1. Memasukan Sejumlah Uang 2. Menghitung Banyak Uang 3. Menampilkan Banyaknya Uang dengan Tampilan Digital g. Sistem 4 (Printer)
  • 6. i. Kebutuhan 1. Kabel USB 2. Tinta 3. Kertas ii. Kegiatan 1. Menerima Data Cetak dari Komputer melewati Kabel USB 2. Mencetak hasil Data dengan Tinta pada kertas.