SlideShare a Scribd company logo
Bahan Rujukan
1 | H a l
ALAT GAMBAR TEKNIK MANUAL
1. Alat Gambar
1.1. Kertas Gambar
Sebelum adanya komputer, perancangan sebuah produk dikerjakan secara manual, namun
sampai saat ini menggambar secara manual masih tetap diajarkan sebagai pembekalan awal bagi
para siswa.Dengan menguasai menggambar secara manual, diharapkan siswa dapat
menggambar dimana pun tanpa harus terkendala dengan fasilitas, peralatan gambar yang
dimaksudkan adalah sebagai berikut di bawah ini:
Kertas yang biasa digunakan untuk membuat gambar teknik adalah kertas gambar berwarna
putih yang permukaannya tidak kasar. Apabila kertas gambar kasar akan sulit menarik garis
lurus dengan tinta. Jenis kertas gambar yang biasa digunakan pada gambar teknik terdiri
atas tiga jenis, yaitu:
1) kertas bagan, yaitu kertas gambar putih tebal yang mempunyai garis-garis
horizontal dan vertikal dengan jarak 10 x 10 mm. Kertas bagan ini berfungsi untuk
membuat gambar sementara yang dihasilkan dari hasil pengukuran dengan skala yang
bukan sebenarnya,
2) kertas putih tebal, yaitu kertas gambar biasa yang sering digunakan untuk
membuat gambar dengan skala dan ukuran yang sebenarnya,
3) kertas kalkir, yaitu kertas transparan yang biasa digunakan untuk membuat
gambar dengan tinta.
1.2. Pensil Gambar
Pensil adalah alat gambar yang paling sering dipakai untuk latihan gambar teknik
dasar.Pensil gambar terdiri dari batang pensil dan isi pensil.Pada gambar Gambar
2.4.dibawah ini memberikan contoh berbagai macam contoh pensil gambar.
1.2.1. Pensil Batang
Gambar 1.1. Pensil Batang
Pada pensil ini, antara isi
dan batangnya menyatu.
Untuk menggunakan pensil
ini harus diraut terlebih
dahulu.
PAKET KEAHLIAN TEKNIK ELEKTRONIKA INDUSTRI
KB 2.1NAMA MODUL GAMBAR TEKNIK DAN TEKNIK KERJA BENGKEL
NAMA KB ALAT GAMBAR MANUAL DAN GEOMETRI GAMBAR
TEKNIK
Bahan Rujukan
2 | H a l
1.2.2. Pensil Mekanik
Gambar 1.2. Pensil Mekanik
Pensil mekanik, antara batang dan isi
pensil terpisah. Jika isi pensil habis dapat
diisi ulang. Batang pensil tetap tidak bisa
habis. Pensil mekanik memiliki ukuran
berdasarkan diameter mata pensil,
misalnya: 0,3 mm, 0,5 mm dan 1,0 mm.
Gambar 2.5.dibawah ini contoh dari pensil
mekanik yang diproduksi oleh Staedtler
dengan ukuran 0,5.
1.2.3. Pensil Gambar berdasarkan Kekerasan
Pensil gambar yang diproduksi pabrik mempunyai tingkat kekerasan yang berbeda-
beda. Tingkat kekerasan tersebut dilambangkan dengan huruf yang merupakan
singkatan dari Bahasa Inggris seperti: F untuk Firm, H untuk Hard dan B untuk Black.
Tingkat kekerasan pensil memberikan perbedaan pada tebal dan tipis garis yang
dihasilkan. Tingkat kekerasan pensil yang ada di pasaran dapat dilihat pada tabel 1.1.
berikut:
Tabel 1.1. Kekerasan pensil
KERAS SEDANG LUNAK
MakinKeras
4H
MakinLunak
3H
MakinLunak
2B
5H 2H 3B
6H H 4B
7H F 5B
8H HB 6B
9H B 7B
Gambar 1.3. Kekerasan Pensil Batang dan Hasil
Tulisan
Untuk belajar gambar
dianjurkan
menggunakan pensil
dengan tingkat
kekerasan H dan 2H
dimana H digunakan
untuk menggambar
garis yang tipis dan 2H
untuk menebalkan
garis.
Bahan Rujukan
3 | H a l
Gambar 1.4 Cara Penggunaan Pensil
Batang
Untuk mendapatkan garis dengan
ketebalan yang merata dari ujung ke
ujung, maka kedudukan pensil batang
sewaktu menarik garis harus
dimiringkan 60° dan selama menarik
garis, pensil diputar dengan telunjuk
dan ibu jari.
1.3. Macam-macam Penggaris
1.3.1. Penggaris T
Penggaris T terdiri dari dua bagian, bagian mistar panjang dan bagian kepala berupa
mistar pendek tanpa ukuran yang bertemu membentuk sudut 90° antara kepala dan
mistarnya.
Gambar 1.5. Penggaris T
Gambar 1.6. Posisi penempatan
penggaris T pada meja gambar
1.3.2. Penggaris Siku
Sepasang penggaris segitiga ini digunakan untuk membuat garis-garis sejajar, sudut-
sudut istimewa dan garis yang saling tegak lurus.
Gambar 1.7. Penggaris Siku
.
Gambar 1.8. Penggunaan penggaris siku
dan T
1.3.3. Jangka Gambar
Jangka adalah alat gambar yang digunakan untuk membuat lingkaran dengan cara
menancapkan salah satu ujung batang pada kertas gambar sebagai pusat lingkaran
dan yang lain berfungsi sebagai pensil untuk menggambar garis.
Bahan Rujukan
4 | H a l
Gambar 1.9. Bagian-bagian Jangka
Gambar 1.10. Penggunaan Jangka
1.4. Mal Gambar
Mal digunakan untuk memudahkan dan mengefisienkan waktu dalam pengerjaan
gambar dalam bentuk lingkaran-lingkaran kecil, ellips, segi enam dan garis-garis
lengkung lainnya.
1.4.1. Mal Huruf dan Angka
Gambar 1.11. Mal huruf dan angka
Mal huruf dan angka adalah
sebuah alat gambar yang
digunakan untuk menggambar
huruf dan angka, agar diperoleh
tulisan yang rapi dan seragam
dan mengikuti standar ISO.
1.4.2. Mal Lengkung
Gambar 1.12. Mal lengkung
Mal lengkung berfungsi untuk
melukiskan garis-garis lengkung
istimewa yang tidak bisa
dilukiskan oleh jangka dan alat
lainnya, seperti garis lengkung
diagram dan grafik.
1.4.3. Mal Lingkaran
Gambar 1.13. Mal lingkaran
Lingkaran kecil dapat dibuat
menggunakan mal lingkaran mulai dari
diameter 1 mm sampai dengan 36 mm.
Setiap lingkaran yang ada pada mal
lingkaran terdapat empat garis sumbu
mal lingkaran .
Bahan Rujukan
5 | H a l
1.4.4. Mal Bentuk
Gambar 1.14. Mal bentuk
Untuk membuat gambar
geometri dan simbol-simbol
tertentu dengan cepat
digunakan mal bentuk.
1.4.5. Mal Ellips
Gambar 1.15. Mal bentuk
Mal ellips (Gambar 2.21)
digunakan untuk membuat
bentuk ellips-ellips kecil. Sama
dengan mal lingkaran, mal ellips
juga dilengkapi dengan empat
garis sumbu.
1.5. Rapido
Gambar 1.16. Rapido
Rapido adalah alat gambar dengan tinta
untuk menggambar pada kertas kalkir.
Rapido memiliki bermacam-macam
ukuran ketebalan garis yang dihasilkan,
mulai dari 0,1 mm sampai dengan 2,0
mm. Untuk memudahkan pemilihan
pen, maka tiap ukuran ditandai dengan
warna tertentu.
1.6. Papan dan Meja Gambar
Gambar 1.17. Meja Gambar
Ukuran papan gambar yang memadai
untuk gambar teknik adalah panjang
1265 mm, lebar 915 dan tebal 30mm.
Meja gambar juga dirancang dengan
ukuran sesuai dengan ukuran kertas,
seperti ukuran kertas A0 dan A1.

More Related Content

What's hot

Memahami Gambar Teknik
Memahami Gambar TeknikMemahami Gambar Teknik
Memahami Gambar Teknik
Ahmad Faozi
 
ALAT-ALAT DAN BAHAN PROSTO.pptx
ALAT-ALAT DAN BAHAN PROSTO.pptxALAT-ALAT DAN BAHAN PROSTO.pptx
ALAT-ALAT DAN BAHAN PROSTO.pptx
Dwiinuraini2
 
PPAKG 6 NEW.ppt
PPAKG 6 NEW.pptPPAKG 6 NEW.ppt
PPAKG 6 NEW.ppt
AbuHamed2
 
Endodontic 4
Endodontic 4Endodontic 4
Endodontic 4RSIGM
 
4.1 menjelaskan standar menggambar teknik
4.1 menjelaskan standar menggambar teknik4.1 menjelaskan standar menggambar teknik
4.1 menjelaskan standar menggambar teknikYuni Isfatul Handoyo
 
Proses dan peralatan las listrik
Proses dan peralatan las listrikProses dan peralatan las listrik
Proses dan peralatan las listrik
Wicah
 
91878881 pembuatan-gigi-tiruan-penuh
91878881 pembuatan-gigi-tiruan-penuh91878881 pembuatan-gigi-tiruan-penuh
91878881 pembuatan-gigi-tiruan-penuhAulia Putri Evindra
 
Topik 2
Topik 2Topik 2
Mengenal proses frais new TEKNIK MESIN
Mengenal proses frais new TEKNIK MESINMengenal proses frais new TEKNIK MESIN
Mengenal proses frais new TEKNIK MESINEko Supriyadi
 
Gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1
Gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1Gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1
Gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1riyanto riyanto
 
Rpp gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1
Rpp gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1Rpp gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1
Rpp gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1riyanto riyanto
 
Atraumatic restorative treatment (art)
Atraumatic restorative treatment (art)Atraumatic restorative treatment (art)
Atraumatic restorative treatment (art)
wahyuni majid
 
Struktur dan kelainan enamel
Struktur dan kelainan enamelStruktur dan kelainan enamel
Struktur dan kelainan enamel
Ferdiana Agustin
 
Peralatan dan kelengkapan gambar teknik.pptx
Peralatan dan kelengkapan gambar teknik.pptxPeralatan dan kelengkapan gambar teknik.pptx
Peralatan dan kelengkapan gambar teknik.pptx
WahidienJha
 
Tugas1 cnc kelas a_presentasi_power point
Tugas1 cnc kelas a_presentasi_power pointTugas1 cnc kelas a_presentasi_power point
Tugas1 cnc kelas a_presentasi_power pointIlham Reyzer Firmansyah
 
Odontologi Forensik Ras Korban
Odontologi Forensik Ras KorbanOdontologi Forensik Ras Korban
Odontologi Forensik Ras KorbanFirda Fauzian
 
Makalah Karies Gigi
Makalah Karies GigiMakalah Karies Gigi
Makalah Karies Gigi
Yusuf Saktian
 
Isi laporan pengelasan oksi-asetilen
Isi laporan pengelasan oksi-asetilenIsi laporan pengelasan oksi-asetilen
Isi laporan pengelasan oksi-asetilenIrwin Maulana
 
Laporan lbm 2
Laporan lbm 2Laporan lbm 2
Laporan lbm 2RSIGM
 

What's hot (20)

Jenis jenis penambalan gigi
Jenis jenis penambalan gigiJenis jenis penambalan gigi
Jenis jenis penambalan gigi
 
Memahami Gambar Teknik
Memahami Gambar TeknikMemahami Gambar Teknik
Memahami Gambar Teknik
 
ALAT-ALAT DAN BAHAN PROSTO.pptx
ALAT-ALAT DAN BAHAN PROSTO.pptxALAT-ALAT DAN BAHAN PROSTO.pptx
ALAT-ALAT DAN BAHAN PROSTO.pptx
 
PPAKG 6 NEW.ppt
PPAKG 6 NEW.pptPPAKG 6 NEW.ppt
PPAKG 6 NEW.ppt
 
Endodontic 4
Endodontic 4Endodontic 4
Endodontic 4
 
4.1 menjelaskan standar menggambar teknik
4.1 menjelaskan standar menggambar teknik4.1 menjelaskan standar menggambar teknik
4.1 menjelaskan standar menggambar teknik
 
Proses dan peralatan las listrik
Proses dan peralatan las listrikProses dan peralatan las listrik
Proses dan peralatan las listrik
 
91878881 pembuatan-gigi-tiruan-penuh
91878881 pembuatan-gigi-tiruan-penuh91878881 pembuatan-gigi-tiruan-penuh
91878881 pembuatan-gigi-tiruan-penuh
 
Topik 2
Topik 2Topik 2
Topik 2
 
Mengenal proses frais new TEKNIK MESIN
Mengenal proses frais new TEKNIK MESINMengenal proses frais new TEKNIK MESIN
Mengenal proses frais new TEKNIK MESIN
 
Gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1
Gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1Gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1
Gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1
 
Rpp gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1
Rpp gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1Rpp gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1
Rpp gambar teknik kelas x semester 1 kd 3.1 dan 4.1
 
Atraumatic restorative treatment (art)
Atraumatic restorative treatment (art)Atraumatic restorative treatment (art)
Atraumatic restorative treatment (art)
 
Struktur dan kelainan enamel
Struktur dan kelainan enamelStruktur dan kelainan enamel
Struktur dan kelainan enamel
 
Peralatan dan kelengkapan gambar teknik.pptx
Peralatan dan kelengkapan gambar teknik.pptxPeralatan dan kelengkapan gambar teknik.pptx
Peralatan dan kelengkapan gambar teknik.pptx
 
Tugas1 cnc kelas a_presentasi_power point
Tugas1 cnc kelas a_presentasi_power pointTugas1 cnc kelas a_presentasi_power point
Tugas1 cnc kelas a_presentasi_power point
 
Odontologi Forensik Ras Korban
Odontologi Forensik Ras KorbanOdontologi Forensik Ras Korban
Odontologi Forensik Ras Korban
 
Makalah Karies Gigi
Makalah Karies GigiMakalah Karies Gigi
Makalah Karies Gigi
 
Isi laporan pengelasan oksi-asetilen
Isi laporan pengelasan oksi-asetilenIsi laporan pengelasan oksi-asetilen
Isi laporan pengelasan oksi-asetilen
 
Laporan lbm 2
Laporan lbm 2Laporan lbm 2
Laporan lbm 2
 

Viewers also liked

Alat scalling manual & elektrik
Alat scalling manual & elektrikAlat scalling manual & elektrik
Alat scalling manual & elektrik
ERA MULIANA SADARI
 
Pengenalan alat dan bahan gambar teknik
Pengenalan alat dan bahan gambar teknikPengenalan alat dan bahan gambar teknik
Pengenalan alat dan bahan gambar teknik
Beny Abd
 
1.2. menggunakan alat gambar
1.2.  menggunakan alat gambar1.2.  menggunakan alat gambar
1.2. menggunakan alat gambar
Catur Prasetyo
 
Gambar teknik manual dan visio
Gambar teknik manual dan visioGambar teknik manual dan visio
Gambar teknik manual dan visio
Ekky Dipayana
 
Bahan bacaan 2.1 alat gambar teknik manual
Bahan bacaan 2.1 alat gambar teknik manualBahan bacaan 2.1 alat gambar teknik manual
Bahan bacaan 2.1 alat gambar teknik manual
arie eric
 
Silabus gambar teknik kelas x semester 2
Silabus gambar teknik kelas x semester 2Silabus gambar teknik kelas x semester 2
Silabus gambar teknik kelas x semester 2riyanto riyanto
 
DAS19592647 akomodasi-perhotelan-2
DAS19592647 akomodasi-perhotelan-2DAS19592647 akomodasi-perhotelan-2
DAS19592647 akomodasi-perhotelan-2
WUDEENABEDO EDOWAI
 
Contoh Procedure Text (HOW TO USE RICE COOKER)
Contoh Procedure Text (HOW TO USE RICE COOKER)Contoh Procedure Text (HOW TO USE RICE COOKER)
Contoh Procedure Text (HOW TO USE RICE COOKER)
Kevin Meilina
 
Standar operasional prosedur di bidang keperawatan gigi
Standar operasional prosedur di bidang keperawatan gigiStandar operasional prosedur di bidang keperawatan gigi
Standar operasional prosedur di bidang keperawatan gigi
ERA MULIANA SADARI
 
Panduan praktik klinik bagi dokter gigi dari pb pdgi
Panduan praktik klinik bagi dokter gigi dari pb pdgiPanduan praktik klinik bagi dokter gigi dari pb pdgi
Panduan praktik klinik bagi dokter gigi dari pb pdgi
dentalid
 
Standar pelayanan gigi di puskesmas
Standar pelayanan gigi di puskesmasStandar pelayanan gigi di puskesmas
Standar pelayanan gigi di puskesmasJoni Iswanto
 
Ulangan Harian TIK Kelas 7 SMP Online
Ulangan Harian TIK Kelas 7 SMP OnlineUlangan Harian TIK Kelas 7 SMP Online
Ulangan Harian TIK Kelas 7 SMP OnlineGemi Siksmat
 
Contoh Format lembaran rm
Contoh Format lembaran rmContoh Format lembaran rm
Contoh Format lembaran rm
Amirullah Latarissa
 

Viewers also liked (14)

Alat scalling manual & elektrik
Alat scalling manual & elektrikAlat scalling manual & elektrik
Alat scalling manual & elektrik
 
Pengenalan alat dan bahan gambar teknik
Pengenalan alat dan bahan gambar teknikPengenalan alat dan bahan gambar teknik
Pengenalan alat dan bahan gambar teknik
 
1.2. menggunakan alat gambar
1.2.  menggunakan alat gambar1.2.  menggunakan alat gambar
1.2. menggunakan alat gambar
 
Gambar teknik manual dan visio
Gambar teknik manual dan visioGambar teknik manual dan visio
Gambar teknik manual dan visio
 
Bahan bacaan 2.1 alat gambar teknik manual
Bahan bacaan 2.1 alat gambar teknik manualBahan bacaan 2.1 alat gambar teknik manual
Bahan bacaan 2.1 alat gambar teknik manual
 
Silabus gambar teknik kelas x semester 2
Silabus gambar teknik kelas x semester 2Silabus gambar teknik kelas x semester 2
Silabus gambar teknik kelas x semester 2
 
DAS19592647 akomodasi-perhotelan-2
DAS19592647 akomodasi-perhotelan-2DAS19592647 akomodasi-perhotelan-2
DAS19592647 akomodasi-perhotelan-2
 
Contoh Procedure Text (HOW TO USE RICE COOKER)
Contoh Procedure Text (HOW TO USE RICE COOKER)Contoh Procedure Text (HOW TO USE RICE COOKER)
Contoh Procedure Text (HOW TO USE RICE COOKER)
 
Standar operasional prosedur di bidang keperawatan gigi
Standar operasional prosedur di bidang keperawatan gigiStandar operasional prosedur di bidang keperawatan gigi
Standar operasional prosedur di bidang keperawatan gigi
 
Panduan praktik klinik bagi dokter gigi dari pb pdgi
Panduan praktik klinik bagi dokter gigi dari pb pdgiPanduan praktik klinik bagi dokter gigi dari pb pdgi
Panduan praktik klinik bagi dokter gigi dari pb pdgi
 
Materi Dasar Gambar Teknik
Materi Dasar Gambar TeknikMateri Dasar Gambar Teknik
Materi Dasar Gambar Teknik
 
Standar pelayanan gigi di puskesmas
Standar pelayanan gigi di puskesmasStandar pelayanan gigi di puskesmas
Standar pelayanan gigi di puskesmas
 
Ulangan Harian TIK Kelas 7 SMP Online
Ulangan Harian TIK Kelas 7 SMP OnlineUlangan Harian TIK Kelas 7 SMP Online
Ulangan Harian TIK Kelas 7 SMP Online
 
Contoh Format lembaran rm
Contoh Format lembaran rmContoh Format lembaran rm
Contoh Format lembaran rm
 

Similar to Alat gambar teknik manual

Kb 2 Memilih Gambar Teknik yang Benar
Kb 2 Memilih Gambar Teknik yang BenarKb 2 Memilih Gambar Teknik yang Benar
Kb 2 Memilih Gambar Teknik yang Benar
emodul-learning
 
Tugas rekayasa ide 1 fitri yohani
Tugas rekayasa ide 1 fitri yohaniTugas rekayasa ide 1 fitri yohani
Tugas rekayasa ide 1 fitri yohani
FitriYohani
 
Kb 2. Memilih Gambar Teknik yang Benar
Kb 2. Memilih Gambar Teknik yang BenarKb 2. Memilih Gambar Teknik yang Benar
Kb 2. Memilih Gambar Teknik yang Benar
emodul-learning
 
PERALATAN DAN KELENGKAPAN GAMBAR TEKNIK PDF.pdf
PERALATAN DAN KELENGKAPAN GAMBAR TEKNIK PDF.pdfPERALATAN DAN KELENGKAPAN GAMBAR TEKNIK PDF.pdf
PERALATAN DAN KELENGKAPAN GAMBAR TEKNIK PDF.pdf
MuhammadHasan117987
 
Kb2 Memilih Gambar Teknik dengan benar
Kb2 Memilih Gambar Teknik dengan benarKb2 Memilih Gambar Teknik dengan benar
Kb2 Memilih Gambar Teknik dengan benar
emodul-learning
 
1. pendahuluan.
1. pendahuluan.1. pendahuluan.
1. pendahuluan.
HarieWibowi
 
3257999.ppt
3257999.ppt3257999.ppt
3257999.ppt
irwankurniawan45
 
Gambar Teknik Pertemuan otomotif 12.pptx
Gambar Teknik Pertemuan otomotif 12.pptxGambar Teknik Pertemuan otomotif 12.pptx
Gambar Teknik Pertemuan otomotif 12.pptx
Indra520747
 
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptxGambar Teknik Pertemuan 1.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptx
TriHutagalung2
 
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptxGambar Teknik Pertemuan 1.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptx
TriHutagalung2
 
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptxGambar Teknik Pertemuan 1.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptx
MuhammadAfifS
 
Bab 5- gambar-teknik
Bab 5- gambar-teknikBab 5- gambar-teknik
Bab 5- gambar-teknik
Slamet Setiyono
 
1. rpp gambar teknik kelas x 2013 1 & 2
1. rpp gambar teknik kelas x 2013 1 & 21. rpp gambar teknik kelas x 2013 1 & 2
1. rpp gambar teknik kelas x 2013 1 & 2
Had'di Imam Imam
 
Gambar mesin
Gambar mesinGambar mesin
Gambar mesin
Rudi Hartono
 
Pendahuluan Proses Menggambar Teknik Mesin
Pendahuluan Proses Menggambar Teknik MesinPendahuluan Proses Menggambar Teknik Mesin
Pendahuluan Proses Menggambar Teknik Mesin
Soedirboy991
 
Gambar Teknik Pertemuan 2-3.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 2-3.pptxGambar Teknik Pertemuan 2-3.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 2-3.pptx
TriHutagalung2
 
Blog lukisan kejuruteraan
Blog lukisan kejuruteraanBlog lukisan kejuruteraan
Blog lukisan kejuruteraanVerard Jose
 
Pengenalan dan penggunaan peralatan gatek
Pengenalan dan penggunaan peralatan gatekPengenalan dan penggunaan peralatan gatek
Pengenalan dan penggunaan peralatan gatek
Rhynie Babydolphinbluebatctgirl
 
KULIAH PENGANTAR.pptx
KULIAH PENGANTAR.pptxKULIAH PENGANTAR.pptx
KULIAH PENGANTAR.pptx
ssuserbb4465
 

Similar to Alat gambar teknik manual (20)

Kb 2 Memilih Gambar Teknik yang Benar
Kb 2 Memilih Gambar Teknik yang BenarKb 2 Memilih Gambar Teknik yang Benar
Kb 2 Memilih Gambar Teknik yang Benar
 
Tugas rekayasa ide 1 fitri yohani
Tugas rekayasa ide 1 fitri yohaniTugas rekayasa ide 1 fitri yohani
Tugas rekayasa ide 1 fitri yohani
 
Kb 2. Memilih Gambar Teknik yang Benar
Kb 2. Memilih Gambar Teknik yang BenarKb 2. Memilih Gambar Teknik yang Benar
Kb 2. Memilih Gambar Teknik yang Benar
 
PERALATAN DAN KELENGKAPAN GAMBAR TEKNIK PDF.pdf
PERALATAN DAN KELENGKAPAN GAMBAR TEKNIK PDF.pdfPERALATAN DAN KELENGKAPAN GAMBAR TEKNIK PDF.pdf
PERALATAN DAN KELENGKAPAN GAMBAR TEKNIK PDF.pdf
 
Kb2 Memilih Gambar Teknik dengan benar
Kb2 Memilih Gambar Teknik dengan benarKb2 Memilih Gambar Teknik dengan benar
Kb2 Memilih Gambar Teknik dengan benar
 
1. pendahuluan.
1. pendahuluan.1. pendahuluan.
1. pendahuluan.
 
3257999.ppt
3257999.ppt3257999.ppt
3257999.ppt
 
Gambar Teknik Pertemuan otomotif 12.pptx
Gambar Teknik Pertemuan otomotif 12.pptxGambar Teknik Pertemuan otomotif 12.pptx
Gambar Teknik Pertemuan otomotif 12.pptx
 
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptxGambar Teknik Pertemuan 1.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptx
 
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptxGambar Teknik Pertemuan 1.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptx
 
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptxGambar Teknik Pertemuan 1.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 1.pptx
 
Bab 5- gambar-teknik
Bab 5- gambar-teknikBab 5- gambar-teknik
Bab 5- gambar-teknik
 
Menggambar teknik
Menggambar teknikMenggambar teknik
Menggambar teknik
 
1. rpp gambar teknik kelas x 2013 1 & 2
1. rpp gambar teknik kelas x 2013 1 & 21. rpp gambar teknik kelas x 2013 1 & 2
1. rpp gambar teknik kelas x 2013 1 & 2
 
Gambar mesin
Gambar mesinGambar mesin
Gambar mesin
 
Pendahuluan Proses Menggambar Teknik Mesin
Pendahuluan Proses Menggambar Teknik MesinPendahuluan Proses Menggambar Teknik Mesin
Pendahuluan Proses Menggambar Teknik Mesin
 
Gambar Teknik Pertemuan 2-3.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 2-3.pptxGambar Teknik Pertemuan 2-3.pptx
Gambar Teknik Pertemuan 2-3.pptx
 
Blog lukisan kejuruteraan
Blog lukisan kejuruteraanBlog lukisan kejuruteraan
Blog lukisan kejuruteraan
 
Pengenalan dan penggunaan peralatan gatek
Pengenalan dan penggunaan peralatan gatekPengenalan dan penggunaan peralatan gatek
Pengenalan dan penggunaan peralatan gatek
 
KULIAH PENGANTAR.pptx
KULIAH PENGANTAR.pptxKULIAH PENGANTAR.pptx
KULIAH PENGANTAR.pptx
 

More from Hendra Arie

Algoritma genetika
Algoritma genetikaAlgoritma genetika
Algoritma genetika
Hendra Arie
 
Bahan bacaan 2.3 sketsa
Bahan bacaan 2.3 sketsaBahan bacaan 2.3 sketsa
Bahan bacaan 2.3 sketsa
Hendra Arie
 
2.2 gambar proyeksi
2.2 gambar proyeksi2.2 gambar proyeksi
2.2 gambar proyeksi
Hendra Arie
 
Simbol keselamatan kerja
Simbol keselamatan kerjaSimbol keselamatan kerja
Simbol keselamatan kerja
Hendra Arie
 
Menyolder
MenyolderMenyolder
Menyolder
Hendra Arie
 
Mengupas kabel
Mengupas kabelMengupas kabel
Mengupas kabel
Hendra Arie
 
Mengupas kabel
Mengupas kabelMengupas kabel
Mengupas kabel
Hendra Arie
 
Simbol gerbang logika
Simbol gerbang logikaSimbol gerbang logika
Simbol gerbang logika
Hendra Arie
 
Simbol komponen
Simbol komponenSimbol komponen
Simbol komponen
Hendra Arie
 
Simbol komponen
Simbol komponenSimbol komponen
Simbol komponen
Hendra Arie
 

More from Hendra Arie (10)

Algoritma genetika
Algoritma genetikaAlgoritma genetika
Algoritma genetika
 
Bahan bacaan 2.3 sketsa
Bahan bacaan 2.3 sketsaBahan bacaan 2.3 sketsa
Bahan bacaan 2.3 sketsa
 
2.2 gambar proyeksi
2.2 gambar proyeksi2.2 gambar proyeksi
2.2 gambar proyeksi
 
Simbol keselamatan kerja
Simbol keselamatan kerjaSimbol keselamatan kerja
Simbol keselamatan kerja
 
Menyolder
MenyolderMenyolder
Menyolder
 
Mengupas kabel
Mengupas kabelMengupas kabel
Mengupas kabel
 
Mengupas kabel
Mengupas kabelMengupas kabel
Mengupas kabel
 
Simbol gerbang logika
Simbol gerbang logikaSimbol gerbang logika
Simbol gerbang logika
 
Simbol komponen
Simbol komponenSimbol komponen
Simbol komponen
 
Simbol komponen
Simbol komponenSimbol komponen
Simbol komponen
 

Recently uploaded

Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Tsabitpattipeilohy
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
AnandhaAdkhaM1
 
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptxMetode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
ssuser2537c0
 
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
AdityaWahyuDewangga1
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
jayakartalumajang1
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
HADIANNAS
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
muhammadiswahyudi12
 
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptxNADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
nadiafebianti2
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
delphijean1
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
rhamset
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
indahrosantiTeknikSi
 

Recently uploaded (11)

Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
 
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptxMetode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
 
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
 
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptxNADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
 

Alat gambar teknik manual

  • 1. Bahan Rujukan 1 | H a l ALAT GAMBAR TEKNIK MANUAL 1. Alat Gambar 1.1. Kertas Gambar Sebelum adanya komputer, perancangan sebuah produk dikerjakan secara manual, namun sampai saat ini menggambar secara manual masih tetap diajarkan sebagai pembekalan awal bagi para siswa.Dengan menguasai menggambar secara manual, diharapkan siswa dapat menggambar dimana pun tanpa harus terkendala dengan fasilitas, peralatan gambar yang dimaksudkan adalah sebagai berikut di bawah ini: Kertas yang biasa digunakan untuk membuat gambar teknik adalah kertas gambar berwarna putih yang permukaannya tidak kasar. Apabila kertas gambar kasar akan sulit menarik garis lurus dengan tinta. Jenis kertas gambar yang biasa digunakan pada gambar teknik terdiri atas tiga jenis, yaitu: 1) kertas bagan, yaitu kertas gambar putih tebal yang mempunyai garis-garis horizontal dan vertikal dengan jarak 10 x 10 mm. Kertas bagan ini berfungsi untuk membuat gambar sementara yang dihasilkan dari hasil pengukuran dengan skala yang bukan sebenarnya, 2) kertas putih tebal, yaitu kertas gambar biasa yang sering digunakan untuk membuat gambar dengan skala dan ukuran yang sebenarnya, 3) kertas kalkir, yaitu kertas transparan yang biasa digunakan untuk membuat gambar dengan tinta. 1.2. Pensil Gambar Pensil adalah alat gambar yang paling sering dipakai untuk latihan gambar teknik dasar.Pensil gambar terdiri dari batang pensil dan isi pensil.Pada gambar Gambar 2.4.dibawah ini memberikan contoh berbagai macam contoh pensil gambar. 1.2.1. Pensil Batang Gambar 1.1. Pensil Batang Pada pensil ini, antara isi dan batangnya menyatu. Untuk menggunakan pensil ini harus diraut terlebih dahulu. PAKET KEAHLIAN TEKNIK ELEKTRONIKA INDUSTRI KB 2.1NAMA MODUL GAMBAR TEKNIK DAN TEKNIK KERJA BENGKEL NAMA KB ALAT GAMBAR MANUAL DAN GEOMETRI GAMBAR TEKNIK
  • 2. Bahan Rujukan 2 | H a l 1.2.2. Pensil Mekanik Gambar 1.2. Pensil Mekanik Pensil mekanik, antara batang dan isi pensil terpisah. Jika isi pensil habis dapat diisi ulang. Batang pensil tetap tidak bisa habis. Pensil mekanik memiliki ukuran berdasarkan diameter mata pensil, misalnya: 0,3 mm, 0,5 mm dan 1,0 mm. Gambar 2.5.dibawah ini contoh dari pensil mekanik yang diproduksi oleh Staedtler dengan ukuran 0,5. 1.2.3. Pensil Gambar berdasarkan Kekerasan Pensil gambar yang diproduksi pabrik mempunyai tingkat kekerasan yang berbeda- beda. Tingkat kekerasan tersebut dilambangkan dengan huruf yang merupakan singkatan dari Bahasa Inggris seperti: F untuk Firm, H untuk Hard dan B untuk Black. Tingkat kekerasan pensil memberikan perbedaan pada tebal dan tipis garis yang dihasilkan. Tingkat kekerasan pensil yang ada di pasaran dapat dilihat pada tabel 1.1. berikut: Tabel 1.1. Kekerasan pensil KERAS SEDANG LUNAK MakinKeras 4H MakinLunak 3H MakinLunak 2B 5H 2H 3B 6H H 4B 7H F 5B 8H HB 6B 9H B 7B Gambar 1.3. Kekerasan Pensil Batang dan Hasil Tulisan Untuk belajar gambar dianjurkan menggunakan pensil dengan tingkat kekerasan H dan 2H dimana H digunakan untuk menggambar garis yang tipis dan 2H untuk menebalkan garis.
  • 3. Bahan Rujukan 3 | H a l Gambar 1.4 Cara Penggunaan Pensil Batang Untuk mendapatkan garis dengan ketebalan yang merata dari ujung ke ujung, maka kedudukan pensil batang sewaktu menarik garis harus dimiringkan 60° dan selama menarik garis, pensil diputar dengan telunjuk dan ibu jari. 1.3. Macam-macam Penggaris 1.3.1. Penggaris T Penggaris T terdiri dari dua bagian, bagian mistar panjang dan bagian kepala berupa mistar pendek tanpa ukuran yang bertemu membentuk sudut 90° antara kepala dan mistarnya. Gambar 1.5. Penggaris T Gambar 1.6. Posisi penempatan penggaris T pada meja gambar 1.3.2. Penggaris Siku Sepasang penggaris segitiga ini digunakan untuk membuat garis-garis sejajar, sudut- sudut istimewa dan garis yang saling tegak lurus. Gambar 1.7. Penggaris Siku . Gambar 1.8. Penggunaan penggaris siku dan T 1.3.3. Jangka Gambar Jangka adalah alat gambar yang digunakan untuk membuat lingkaran dengan cara menancapkan salah satu ujung batang pada kertas gambar sebagai pusat lingkaran dan yang lain berfungsi sebagai pensil untuk menggambar garis.
  • 4. Bahan Rujukan 4 | H a l Gambar 1.9. Bagian-bagian Jangka Gambar 1.10. Penggunaan Jangka 1.4. Mal Gambar Mal digunakan untuk memudahkan dan mengefisienkan waktu dalam pengerjaan gambar dalam bentuk lingkaran-lingkaran kecil, ellips, segi enam dan garis-garis lengkung lainnya. 1.4.1. Mal Huruf dan Angka Gambar 1.11. Mal huruf dan angka Mal huruf dan angka adalah sebuah alat gambar yang digunakan untuk menggambar huruf dan angka, agar diperoleh tulisan yang rapi dan seragam dan mengikuti standar ISO. 1.4.2. Mal Lengkung Gambar 1.12. Mal lengkung Mal lengkung berfungsi untuk melukiskan garis-garis lengkung istimewa yang tidak bisa dilukiskan oleh jangka dan alat lainnya, seperti garis lengkung diagram dan grafik. 1.4.3. Mal Lingkaran Gambar 1.13. Mal lingkaran Lingkaran kecil dapat dibuat menggunakan mal lingkaran mulai dari diameter 1 mm sampai dengan 36 mm. Setiap lingkaran yang ada pada mal lingkaran terdapat empat garis sumbu mal lingkaran .
  • 5. Bahan Rujukan 5 | H a l 1.4.4. Mal Bentuk Gambar 1.14. Mal bentuk Untuk membuat gambar geometri dan simbol-simbol tertentu dengan cepat digunakan mal bentuk. 1.4.5. Mal Ellips Gambar 1.15. Mal bentuk Mal ellips (Gambar 2.21) digunakan untuk membuat bentuk ellips-ellips kecil. Sama dengan mal lingkaran, mal ellips juga dilengkapi dengan empat garis sumbu. 1.5. Rapido Gambar 1.16. Rapido Rapido adalah alat gambar dengan tinta untuk menggambar pada kertas kalkir. Rapido memiliki bermacam-macam ukuran ketebalan garis yang dihasilkan, mulai dari 0,1 mm sampai dengan 2,0 mm. Untuk memudahkan pemilihan pen, maka tiap ukuran ditandai dengan warna tertentu. 1.6. Papan dan Meja Gambar Gambar 1.17. Meja Gambar Ukuran papan gambar yang memadai untuk gambar teknik adalah panjang 1265 mm, lebar 915 dan tebal 30mm. Meja gambar juga dirancang dengan ukuran sesuai dengan ukuran kertas, seperti ukuran kertas A0 dan A1.