SlideShare a Scribd company logo
AFIFAH N. RUFAIDAH / 19D508001007 / TRANSPORTASI-19A
Ekonomi dan Manajemen Bisnis Transportasi Jalan
TUGAS PR Ke- 4
1.Jelaskan arti dari:
a. Kinerja Operasional.
Menurut Handoko (2010), kinerja operasional ( operational performance ) merupakan
pelaksanaan kegiatan-kegiatan manajerial yang dibawakan dalam pemilihan, perancangan,
pembaharuan, pengoperasian dan pengawasan sistem-sistem produksi. Dengan kata lain operational
performance merupakan pengukuran dari performa perusahaan terhadap standar atau indikator efektif,
efisien dan tanggung jawab sosial sepertihalnya: produktivitas, siklus dan kepatuhan terhadap
peraturan.
b. Manajemen Kinerja.
Manajemen kinerja adalah bagaimana mengelola seluruh kegiatan organisasi untuk mencapai
tujuan organisasi yang telah ditetapkan sebelumnya. Jadi dengan hal ini seluruh kegiatan organisasi
yang telah ditetapkan sebelumnya dapat dikelola dengan baik setelah adanya manajemen kinerja
dalam hal ini suatu upaya komunikasi yang dilakukan secara berkelanjutan antara karyawan dengan
atasannya dengan tujuan untuk mencapai tujuan utama sebuah perusahaan. Kehadiran manajemen ini
memang sangat dibutuhkan dalam sebuah perusahaan karena dapat membantu menyelaraskan
karyawan dengan sumber daya lainnya supaya tujuan perusahaan tercapaidengan maksimal.
2.Sebutkan dan Jelaskan Prinsip Dasar dari Manajemen Kinerja.
Prinsip dasar dalam manajemen kinerja, yaitu:
a. Strategis .
Dalam hal ini sifatnya adalah strategis, membahas kinerja secara luas,lebih urgent, dengan
tujuan jangka Panjang. Dalam hal ini manajemen kinerja mengintegrasikan berbagai aspek dalam
organisasi (teknis, finansial, sumber daya manusia, mekanisme kerja, kepentingan stakeholder).
Strategis berarti dapat mengintegrasikan seluruh hal yang baerkaitan dengan manajemen kinerja baik
secara operasional maupun teknis.
b. Holistik
Manajemen kinerja bersifat menyeluruh, mencakup seluruh aspek dalam ruang lingkup, sejak
perumusan tujuan, perencanaan,pelaksanaan, umpan balik, pengukuran, penilaian, review, evaluasi,
dan perbaikan kinerja. Menyeluruh dalam hal ini adalah digunakan untuk evaluasi kinerja.
c. Terintegrasi
Manajemen kinerja merupakan suatu proses sebuah system, menunjukan hubungan antara
masukan proses, hasil dan manfaat. Terintegrasi berarti memiliki saling keterkaitan satu dengan yang
lain dan tidak bisa terlepaskan dalam suatu kajian sistem.
d. Perumusan Tujuan
Manajemen kinerja dimulai dari perumusan tujuan yang hendak dicapai oleh organisasi, dan
dirinci dengan tujuan yang lebih rendah, dan semua berkontribusi pada pencapaian tujuan organisasi.
Perumusan Tujuan digunakan untuk mendefinisikan apa maksud dan tujuan dari perusahaan dalam
berorganisasi untuk membuatnya lebih terarah.
e. Perencanaan
Perencanaan kinerja menyangkut tujuan dan sasaran organisasi, untuk dalam hal ini
perencanaan berguna untuk mendesain proses kegiatan yang akan dilakukan dalam suatu organisasi
agar tujuan yang telah ditentukan dapat tepat guna dan tepat sasaran.
f. Umpan Balik
Manajemen kinerja memerlukan umpan balik dari pekerjaan, dan sebagaiacuan untuk
meninjau dan merubah rencana kerja, dan mengukur, menilai semua kinerja terhadap semua tujuan
yang telah disepakati. Umpan Balik digunakan sebagai pengukuran suatu indicator dalam kesuksesan
atau kegagalan organisasi. Semakin banyak feedback yang diberikan akan memberikan dampak yang
lebih bagus.
g. Pengukuran
Pengukuran kinerja dilakukan untuk mengetahui pelaksanaan rencana apakah sesuairencana,
apakah terdapat kesenjangan kinerja, apakah hasil akhir dapat dicapai. Dengan adanya pengukuran
dapat menentukan kesuksesan dari hasil kinerja organisasi apa yang perlu dievaluasi atau diperbaiki
dalam kinerja.
h. Perbaikan Kinerja
Jika kinerja organisasi tidak mencapai tujuan dan sasaran sepertiyang diharapkan maka
diperlukan perbaikan kinerja. Dengan adanya perbaikan kinerja dapat mengukur KPI/Key
Performance Indikator yang telah ditetapkan oleh organisasi
.
i. Berkelanjutan
Manajemen kinerja menciptakan pemahaman bersama tentang apa yang diperlukan untuk
memperbaiki kinerja, dan bagaimana akan tercapai. Kegiatan ini dilakukan berkelanjutan atau
sustainable agar dapat memperoleh kinerja yang baik dan optimal.
j. Pengembangan
Untuk meningkatkan kinerjanya harus berupaya meningkatkan, mengembangkan sumber
daya manusia secara berkelanjutan, Pengembangan ini bisa dilakukan dengan training atau juga
pelatihan kemampuan softskill maupun hardskill yang akan dilakukan oleh perusahaan agar dapat
menciptakan SDM yang berkualitas dan berintegritas.
3.Sebutkan dan Jelaskan Klasifikasi Ukuran Kinerja.
Klasifikasi ukuran kinerja :
a. Produktivitas, yaitu hubungan antara output dibandingkan dengan sumber daya yang
dikonsumsi untuk memproduksi output.
Dengan adanya hubungan ini maka akan mendapatkan output dengan sumber daya yang
digunakan dalam menghasilkan produktifitas tersebut. Semakin banyak SDM yang
digunakan maka akan semakin banyak produktivitas yang dihasilkan.
b. Kualitas.
Semakin baik kualitas kinerja SDM maka ukuran kinerja akan semakin baik, dengan
melakukan training atau pelatihan maka akan didapatkan kualitas kinerja yang baik dan
mendukung sesuaitujuan perusahaan
c. Ketepatan waktu
Ketepatan kinerja atau ontime performing digunakan untuk menilai apakah hasil kinerja telah
mecapai dari proses produksi yang telah ditentukan sesuai indicator dari KPI/Key
Performances Indikator jika banyak yang tidak tepat waktu maka perlu diadakan evaluasi
kinerja.
d. Cycle Time (Waktu untuk melakukan sesuatu)
Cycle time digunakan untuk waktu dalam melakukan sesuatu diluar kegiatan. Dalam hal ini
waktu yang diperlukan adalah bisa di waktu luang agar dapat menciptakan lingkungan kinerja
yang bagus.
e. Pemanfaatan Sumber Daya (untuk mengetahui tingkat ketersediaan sumber daya )
Sumber daya yang digunakan juga harus sesuai akan kebutuhan dari perusahaan tidak boleh
ada sumber daya yang menganggur agar dapat menciptakan efektifitas dan efisiensi.
f. Biaya (Efisiensi).
Biaya dalam hal ini adalah biaya operasional yang digunakan, harus mengedepankan efisiensi
untuk operasional dan tidak boleh overload dalam budgeting karena akan berkaitan dengan
akuntansi finansial perusahaan.
4.Terdapat beberapa Model Manajemen kinerja. Sebutkan dan jelaskan 1(satu) Model yang
menurut penilaian Saudara Model terbaik,dan jelaskan alasannya !
 Model Armstrong dan Baron
Tahapan proses manajemen kinerja, yaitu :
a. Merumuskan misi dan tujuan strategis
b. Merumuskan rencana dan tujuan bisnis dan departemen/ bagian.
c. Melakukan kesepakatan/kontrak kinerja antara pelaksana dan manajemen.
d. Rencana kinerja dan pengembangan
e. Melakukan tugas pekerjaan dan pengembangan SDM
f. Melakukan monitoring dan umpan balik berkelanjutan.
g. Melakukan reviewformal dan umpan balik ( reviewpencapaian sasaran, tingkat
kompetensi,rencana pengembangan SDM ) dll.
h. Melakukan penilaian kinerja dari hasil / prestasi kerja.
Dalam hal ini terlihat bahwa model manajemen kinerja yang dibuat oleh Armstrong dan Baron
sangat lengkap dari awalmerumuskan misi dan tujuan perusahaan. Kemudian melakukan contract
assignment dan membuat pengembangan rencana kinerja dan pengembangan yang dilakukan, setelah
itu melakukan pengembangan SDM bisa juga melalui training untuk dapat memgembangkan
kompetensi dan ketrampilan, setelah itu melakukan monitoring secara berkelanjutan agar
mendapatkan hasil maksimal serta review formal yang dilakukan antar divisi dan penilaian kinerja /
prestasikerja agar dapat melakukan hasil kinerja secara sustainable.
SEKIAN-SALAM TLM

More Related Content

Similar to AFIFAH RUFAIDAH_TGS4_19D508001007_19A.docx

SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...
SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...
SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...
Rudy Harland
 
Mira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum uts
Mira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum utsMira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum uts
Mira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum uts
MiraErlina
 
tugas makalah 1 evaluasi dan kompensasi
tugas makalah 1 evaluasi dan kompensasitugas makalah 1 evaluasi dan kompensasi
tugas makalah 1 evaluasi dan kompensasi
isty_oktaviani
 
manajemen_kinerja_sdm.pptx
manajemen_kinerja_sdm.pptxmanajemen_kinerja_sdm.pptx
manajemen_kinerja_sdm.pptx
MandawahkakakkerenBh
 
Aplikasi sistem manajemen informasi kinerja performance management system
Aplikasi sistem manajemen informasi kinerja performance management systemAplikasi sistem manajemen informasi kinerja performance management system
Aplikasi sistem manajemen informasi kinerja performance management system
Utaryana,..Agregata Training dan Konsultan HR
 
Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14
Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14
Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14
AlArief1
 
Irpan romdani(framework)
Irpan romdani(framework)Irpan romdani(framework)
Irpan romdani(framework)
irpanromdani12
 
Makalah kinerja operasi Indonesia
Makalah kinerja operasi IndonesiaMakalah kinerja operasi Indonesia
Makalah kinerja operasi Indonesia
Yesica Adicondro
 
Octano delian l
Octano delian lOctano delian l
Octano delian l
octanodelian
 
Resume1
Resume1Resume1
Resume1
Puji Astuti
 
Ruang Lingkup Pengukuran Kinerja dalam Perusahaan (BALANCED SCORECARD)
Ruang Lingkup Pengukuran Kinerja dalam Perusahaan (BALANCED SCORECARD)Ruang Lingkup Pengukuran Kinerja dalam Perusahaan (BALANCED SCORECARD)
Ruang Lingkup Pengukuran Kinerja dalam Perusahaan (BALANCED SCORECARD)
Kanaidi ken
 
Makalah rijal ok
Makalah rijal okMakalah rijal ok
Makalah rijal ok
rizalfauzi52
 
PP_Sektor_Publik.pptx
PP_Sektor_Publik.pptxPP_Sektor_Publik.pptx
PP_Sektor_Publik.pptx
IvanBudiSusetyo1
 
Tugas framework
Tugas frameworkTugas framework
Tugas framework
LINAHERMAWATI
 
fremwork bab 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi SDM
fremwork bab 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi SDMfremwork bab 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi SDM
fremwork bab 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi SDM
Ipan11150168
 
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Ririnrianti2
 
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Ririnrianti2
 
Makalah uts 1 8
Makalah uts 1 8Makalah uts 1 8
Makalah uts 1 8
kilahfairuz
 
Manajemen Kerjss
Manajemen KerjssManajemen Kerjss
Manajemen Kerjss
Widia Ratnasari Samosir
 
Framework
FrameworkFramework
Framework
srirahayu295
 

Similar to AFIFAH RUFAIDAH_TGS4_19D508001007_19A.docx (20)

SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...
SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...
SM, Rudy Harland Seniang Sakti, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Strategic Control, ...
 
Mira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum uts
Mira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum utsMira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum uts
Mira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum uts
 
tugas makalah 1 evaluasi dan kompensasi
tugas makalah 1 evaluasi dan kompensasitugas makalah 1 evaluasi dan kompensasi
tugas makalah 1 evaluasi dan kompensasi
 
manajemen_kinerja_sdm.pptx
manajemen_kinerja_sdm.pptxmanajemen_kinerja_sdm.pptx
manajemen_kinerja_sdm.pptx
 
Aplikasi sistem manajemen informasi kinerja performance management system
Aplikasi sistem manajemen informasi kinerja performance management systemAplikasi sistem manajemen informasi kinerja performance management system
Aplikasi sistem manajemen informasi kinerja performance management system
 
Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14
Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14
Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14
 
Irpan romdani(framework)
Irpan romdani(framework)Irpan romdani(framework)
Irpan romdani(framework)
 
Makalah kinerja operasi Indonesia
Makalah kinerja operasi IndonesiaMakalah kinerja operasi Indonesia
Makalah kinerja operasi Indonesia
 
Octano delian l
Octano delian lOctano delian l
Octano delian l
 
Resume1
Resume1Resume1
Resume1
 
Ruang Lingkup Pengukuran Kinerja dalam Perusahaan (BALANCED SCORECARD)
Ruang Lingkup Pengukuran Kinerja dalam Perusahaan (BALANCED SCORECARD)Ruang Lingkup Pengukuran Kinerja dalam Perusahaan (BALANCED SCORECARD)
Ruang Lingkup Pengukuran Kinerja dalam Perusahaan (BALANCED SCORECARD)
 
Makalah rijal ok
Makalah rijal okMakalah rijal ok
Makalah rijal ok
 
PP_Sektor_Publik.pptx
PP_Sektor_Publik.pptxPP_Sektor_Publik.pptx
PP_Sektor_Publik.pptx
 
Tugas framework
Tugas frameworkTugas framework
Tugas framework
 
fremwork bab 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi SDM
fremwork bab 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi SDMfremwork bab 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi SDM
fremwork bab 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi SDM
 
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
 
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
 
Makalah uts 1 8
Makalah uts 1 8Makalah uts 1 8
Makalah uts 1 8
 
Manajemen Kerjss
Manajemen KerjssManajemen Kerjss
Manajemen Kerjss
 
Framework
FrameworkFramework
Framework
 

Recently uploaded

BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
GalihHardiansyah2
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
indrioktuviani10
 
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
helenenolaloren
 
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptxPPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
MiscoTamaela1
 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET
 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
Alfaiz21
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hanhan140379
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
PavingBlockBolong
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
MuhammadIqbal24956
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 

Recently uploaded (20)

BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
 
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptxPPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 

AFIFAH RUFAIDAH_TGS4_19D508001007_19A.docx

  • 1. AFIFAH N. RUFAIDAH / 19D508001007 / TRANSPORTASI-19A Ekonomi dan Manajemen Bisnis Transportasi Jalan TUGAS PR Ke- 4 1.Jelaskan arti dari: a. Kinerja Operasional. Menurut Handoko (2010), kinerja operasional ( operational performance ) merupakan pelaksanaan kegiatan-kegiatan manajerial yang dibawakan dalam pemilihan, perancangan, pembaharuan, pengoperasian dan pengawasan sistem-sistem produksi. Dengan kata lain operational performance merupakan pengukuran dari performa perusahaan terhadap standar atau indikator efektif, efisien dan tanggung jawab sosial sepertihalnya: produktivitas, siklus dan kepatuhan terhadap peraturan. b. Manajemen Kinerja. Manajemen kinerja adalah bagaimana mengelola seluruh kegiatan organisasi untuk mencapai tujuan organisasi yang telah ditetapkan sebelumnya. Jadi dengan hal ini seluruh kegiatan organisasi yang telah ditetapkan sebelumnya dapat dikelola dengan baik setelah adanya manajemen kinerja dalam hal ini suatu upaya komunikasi yang dilakukan secara berkelanjutan antara karyawan dengan atasannya dengan tujuan untuk mencapai tujuan utama sebuah perusahaan. Kehadiran manajemen ini memang sangat dibutuhkan dalam sebuah perusahaan karena dapat membantu menyelaraskan karyawan dengan sumber daya lainnya supaya tujuan perusahaan tercapaidengan maksimal. 2.Sebutkan dan Jelaskan Prinsip Dasar dari Manajemen Kinerja. Prinsip dasar dalam manajemen kinerja, yaitu: a. Strategis . Dalam hal ini sifatnya adalah strategis, membahas kinerja secara luas,lebih urgent, dengan tujuan jangka Panjang. Dalam hal ini manajemen kinerja mengintegrasikan berbagai aspek dalam organisasi (teknis, finansial, sumber daya manusia, mekanisme kerja, kepentingan stakeholder). Strategis berarti dapat mengintegrasikan seluruh hal yang baerkaitan dengan manajemen kinerja baik secara operasional maupun teknis. b. Holistik Manajemen kinerja bersifat menyeluruh, mencakup seluruh aspek dalam ruang lingkup, sejak perumusan tujuan, perencanaan,pelaksanaan, umpan balik, pengukuran, penilaian, review, evaluasi, dan perbaikan kinerja. Menyeluruh dalam hal ini adalah digunakan untuk evaluasi kinerja.
  • 2. c. Terintegrasi Manajemen kinerja merupakan suatu proses sebuah system, menunjukan hubungan antara masukan proses, hasil dan manfaat. Terintegrasi berarti memiliki saling keterkaitan satu dengan yang lain dan tidak bisa terlepaskan dalam suatu kajian sistem. d. Perumusan Tujuan Manajemen kinerja dimulai dari perumusan tujuan yang hendak dicapai oleh organisasi, dan dirinci dengan tujuan yang lebih rendah, dan semua berkontribusi pada pencapaian tujuan organisasi. Perumusan Tujuan digunakan untuk mendefinisikan apa maksud dan tujuan dari perusahaan dalam berorganisasi untuk membuatnya lebih terarah. e. Perencanaan Perencanaan kinerja menyangkut tujuan dan sasaran organisasi, untuk dalam hal ini perencanaan berguna untuk mendesain proses kegiatan yang akan dilakukan dalam suatu organisasi agar tujuan yang telah ditentukan dapat tepat guna dan tepat sasaran. f. Umpan Balik Manajemen kinerja memerlukan umpan balik dari pekerjaan, dan sebagaiacuan untuk meninjau dan merubah rencana kerja, dan mengukur, menilai semua kinerja terhadap semua tujuan yang telah disepakati. Umpan Balik digunakan sebagai pengukuran suatu indicator dalam kesuksesan atau kegagalan organisasi. Semakin banyak feedback yang diberikan akan memberikan dampak yang lebih bagus. g. Pengukuran Pengukuran kinerja dilakukan untuk mengetahui pelaksanaan rencana apakah sesuairencana, apakah terdapat kesenjangan kinerja, apakah hasil akhir dapat dicapai. Dengan adanya pengukuran dapat menentukan kesuksesan dari hasil kinerja organisasi apa yang perlu dievaluasi atau diperbaiki dalam kinerja. h. Perbaikan Kinerja Jika kinerja organisasi tidak mencapai tujuan dan sasaran sepertiyang diharapkan maka diperlukan perbaikan kinerja. Dengan adanya perbaikan kinerja dapat mengukur KPI/Key Performance Indikator yang telah ditetapkan oleh organisasi .
  • 3. i. Berkelanjutan Manajemen kinerja menciptakan pemahaman bersama tentang apa yang diperlukan untuk memperbaiki kinerja, dan bagaimana akan tercapai. Kegiatan ini dilakukan berkelanjutan atau sustainable agar dapat memperoleh kinerja yang baik dan optimal. j. Pengembangan Untuk meningkatkan kinerjanya harus berupaya meningkatkan, mengembangkan sumber daya manusia secara berkelanjutan, Pengembangan ini bisa dilakukan dengan training atau juga pelatihan kemampuan softskill maupun hardskill yang akan dilakukan oleh perusahaan agar dapat menciptakan SDM yang berkualitas dan berintegritas. 3.Sebutkan dan Jelaskan Klasifikasi Ukuran Kinerja. Klasifikasi ukuran kinerja : a. Produktivitas, yaitu hubungan antara output dibandingkan dengan sumber daya yang dikonsumsi untuk memproduksi output. Dengan adanya hubungan ini maka akan mendapatkan output dengan sumber daya yang digunakan dalam menghasilkan produktifitas tersebut. Semakin banyak SDM yang digunakan maka akan semakin banyak produktivitas yang dihasilkan. b. Kualitas. Semakin baik kualitas kinerja SDM maka ukuran kinerja akan semakin baik, dengan melakukan training atau pelatihan maka akan didapatkan kualitas kinerja yang baik dan mendukung sesuaitujuan perusahaan c. Ketepatan waktu Ketepatan kinerja atau ontime performing digunakan untuk menilai apakah hasil kinerja telah mecapai dari proses produksi yang telah ditentukan sesuai indicator dari KPI/Key Performances Indikator jika banyak yang tidak tepat waktu maka perlu diadakan evaluasi kinerja. d. Cycle Time (Waktu untuk melakukan sesuatu) Cycle time digunakan untuk waktu dalam melakukan sesuatu diluar kegiatan. Dalam hal ini waktu yang diperlukan adalah bisa di waktu luang agar dapat menciptakan lingkungan kinerja yang bagus.
  • 4. e. Pemanfaatan Sumber Daya (untuk mengetahui tingkat ketersediaan sumber daya ) Sumber daya yang digunakan juga harus sesuai akan kebutuhan dari perusahaan tidak boleh ada sumber daya yang menganggur agar dapat menciptakan efektifitas dan efisiensi. f. Biaya (Efisiensi). Biaya dalam hal ini adalah biaya operasional yang digunakan, harus mengedepankan efisiensi untuk operasional dan tidak boleh overload dalam budgeting karena akan berkaitan dengan akuntansi finansial perusahaan. 4.Terdapat beberapa Model Manajemen kinerja. Sebutkan dan jelaskan 1(satu) Model yang menurut penilaian Saudara Model terbaik,dan jelaskan alasannya !  Model Armstrong dan Baron Tahapan proses manajemen kinerja, yaitu : a. Merumuskan misi dan tujuan strategis b. Merumuskan rencana dan tujuan bisnis dan departemen/ bagian. c. Melakukan kesepakatan/kontrak kinerja antara pelaksana dan manajemen. d. Rencana kinerja dan pengembangan e. Melakukan tugas pekerjaan dan pengembangan SDM f. Melakukan monitoring dan umpan balik berkelanjutan. g. Melakukan reviewformal dan umpan balik ( reviewpencapaian sasaran, tingkat kompetensi,rencana pengembangan SDM ) dll. h. Melakukan penilaian kinerja dari hasil / prestasi kerja. Dalam hal ini terlihat bahwa model manajemen kinerja yang dibuat oleh Armstrong dan Baron sangat lengkap dari awalmerumuskan misi dan tujuan perusahaan. Kemudian melakukan contract assignment dan membuat pengembangan rencana kinerja dan pengembangan yang dilakukan, setelah itu melakukan pengembangan SDM bisa juga melalui training untuk dapat memgembangkan kompetensi dan ketrampilan, setelah itu melakukan monitoring secara berkelanjutan agar mendapatkan hasil maksimal serta review formal yang dilakukan antar divisi dan penilaian kinerja / prestasikerja agar dapat melakukan hasil kinerja secara sustainable. SEKIAN-SALAM TLM