SlideShare a Scribd company logo
ACIKITA SHORT STUDY TO JAPAN
(ASSJA)
ACIKITA SHORT STUDY TO JAPAN
(ASSJA) adalah kunjungan studi di
Jepang yang bisa diikuti oleh
siapapun, yang mempunyai minat
dan kesanggupan.
MENGAPA KE JEPANG?
 Jepang negara miskin sumber daya alam, tapi
masyarakatnya maju, punya teknologi tinggi,
hidup makmur, aman, dan nyaman.
 Jepang adalah negara yang menginspirasi
dunia, sangat patut bangsa Indonesia belajar
dan mengikuti kiat suksesnya.
 Berkunjung ke Jepang akan membuat kita
sadar, betapa kita harus bergegas dan serius
berjuang memajukan Indonesia.
TUJUAN ASSJA
Menambah pengetahuan peserta
tentang berbagai sistem dan kondisi
nyata kehidupan di Jepang,
diharapkan bisa diteladani untuk
kemajuan bangsa Indonesia.
Menginspirasi peserta akan
peradaban, tata krama, dan
kehidupan yang baik.
Memetik nilai-nilai positive yang
diekspresikan oleh manusia Jepang,
dalam berbagai profesi.
TUJUAN ASSJA
Mengetahui rahasia kemajuan bangsa
Jepang.
Mengetahui sistem pendidikan dini,
dasar, dan pendidikan tinggi di Jepang.
TUJUAN ASSJA
OUT PUT
Peserta terinspirasi untuk bergiat
memajukan Indonesia, berdasarkan ilmu
dan informasi yang diperoleh selama
mengikuti ASSJA.
Peserta tercharger untuk menerapkan
hal-hal positive, dimulai dari diri dan
lingkungan beraktivitas di Indonesia.
OUT PUT
PROGRAM ASSJA
Dirancang sesuai kebutuhan para
peserta dan sesuai program perjuangan
di ACIKITA.
PROGRAM ASSJA
Mempraktekkan Bahasa Jepang dan
bertutur dengan nativenya, pada setiap
kesempatan.
Kunjungan studi ke hoikuen (prasekolah).
Kunjungan studi ke sekolah dasar (SD).
PROGRAM ASSJA
Kunjungan studi ke berbagai lab di
perguruan tinggi top di Jepang, (Tokyo
Institute of Technology, Osaka Univ, Kobe
Univ, dll).
Kunjungan studi ke tempat pengolahan
sampah.
Kunjungan studi ke perusahaan air minum.
• Kunjungan studi ke kantor pemerintahan
kota.
• Kunjungan studi perpustakaan umum.
• Kunjungan studi ke rumah sakit (RS).
PROGRAM ASSJA
• Kunjungan studi ke tempat bermain Ibu
dan anak.
• Kunjungan studi ke universitas untuk
para senior (mereka yang sudah
pensiun).
PROGRAM ASSJA
• Mengunjungi tempat-tempat menarik
dan rekreasi, misalnya Shibuya, Tokyo
Sky Tree, pasar tradisional Asakusa,
Odaiba (kota modern dengan tingkat
kemajuan teknologinya yang
menakjubkan), dan lain-lain
tergantung kesempatan.
PROGRAM ASSJA
WAKTU PELAKSANAAN KEGIATAN ASSJA
Kegiatan ASSJA, kami laksanakan :
 Tahap 1. Bulan Januari tanggal 17 -24 April
 Tahap 2. Bulan Februari tanggal 17-24 Juni
 Tahap 3. Bulan Maret tanggal 17-24 Oktober
 Tahap 4. Bulan April tanggal 10 – 17 April
 Tahap 5. Bulan Mei tanggal 10-17 Mei
 Tahap 6. Bulan Juni tanggal 10- 17 Juni
 Tahap 7. Bulan Juli tanggal 10 – 17 Juli
 Tahap 8. Bulan September, Oktober, dan Desember.
 Catatan : Tanggal di atas bisa saja berubah sesuai
kondisi.
PROSEDUR ASSJA
MENGAPA MENGHUBUNGI
ACIKITA?
 Kami mempunyai kantor pusat di Jepang.
 Para pendiri ACIKITA berdomisili dan bekerja di
Jepang, mereka mempunyai banyak relasi, sehingga
tim ACIKITA mempunyai kemampuan untuk
menghubungi berbagai tujuan kunjungan yang tidak
semua orang bisa melakukannya.
 Sebagian pendiri ACIKITA bekerja di perguruan tinggi
top di Jepang.
MENGAPA MENGHUBUNGI
ACIKITA?
 ACIKITA sudah mempunyai hubungan kerjasama
dengan berbagai professor di banyak perguruan
tinggi di Jepang.
 ACIKITA lahir dari keinginan tulus anak bangsa yang
mendambakan kemajuan bangsa dan negara
Indonesia, artinya kami serius membantu keperluan
Anda untuk visit dan mengeksplorasi rahasia
kemajuan bangsa Jepang.
Berminat mengikuti ASSJA ?
Silahkan menghubungi kami :
www.acikita.org
Email : asapacikita@gmail.com
Fanpage : ACIKITA Foundation
Twitter : @ACIKITAFound
ACIKITA International
Hiyodoridai 3-6, RM 134, Kita-Ku, Hiyogo, Kobe-Shi,
651-1123, JAPAN Phone: +81-80-3333-1327
ACIKITA Indonesia
Pesona Saltzburg SA-1 No.8, Kota Wisata Cibubur,
Kab Bogor. Telp: 62-21-84937507 ; Puput
(Hp: +62-813-14141-3429)
ACIKITA Eropa
ACIKITA Eropa : Prins Hendrikstraat 150a 2518 HX
Den Haag.
KANTOR DAN KONTAK ACIKITA
STAF BKKBN VISIT OSAKA
UNIVERSITY, BERSAMA DEKAN FAK
SCIENCE AND ENGINEERING
VISIT LAB PROF NAOTA, OSAKA
UNIVERSITY
VISIT LAB SOLAR CELL,
PROF MATSUMURA, OSAKA UNIV
VISIT LAB BIOTEKNOLOGY
OSAKA UNIV
VISIT PERPUSTAKAAN OSAKA
UNIV
VISIT MACHIDA RECYCLE CENTER
PENGOLAHAN SAMPAH DI KOTA
MACHIDA
SAMPAH BOTOL UNTUK
DIDAUR ULANG
MUSIUM AIR MINUM, DI TOKYO
Suasana Belajar di SD Tsuruma, Tokyo
KUNJUNGAN KE SD TSURUMA,
KOTA MACHIDA, TOKYO
VISIT LAB BIOPOLYMER DI TOKYO
INSTITUTE OF TECHNOLOGY
PROSES EKSTRAKSI BIOPOLYMER
DARI MIKROBA
VISIT LAB NANOTEKNOLOGI,
PROF IYODA TIT
Peserta kami berikan pencerahan, tentang rahasia kemajuan bangsa Jepan
sebagai akar dari sistem pendidikannya.
ONE DAY WOKSHOP DI KAMPUS
TOKYO INSTITUTE OF TECHNOLOGY
GEDUNG PERPUSTAKAAN
TOKYO INSTITUTE OF TECHNOLOGY
MEETING DENGAN PROF HARA
TOKYO INSTITUTE OF TECHNOLOGY
RINBO BRIDGE, ODAIBA TOKYO
DEPAN ISTANA KAISAR DI TOKYO
JALAN RAYA DI PUSAT KOTA TOKYO
Di Pusat Kota Tokyo
GUNUNG FUJI
MENIKMATI SUSHI YANG FRESH
Jepang saat musim gugur
Menikmati sushi yang asli, fresh, dan sangat lezat!
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to ACIKITA Short Study to Japan (ASSJA)

Andalan siliwangi
Andalan siliwangiAndalan siliwangi
Andalan siliwangi
Joko Daemond
 
171970-1601728770.pdf
171970-1601728770.pdf171970-1601728770.pdf
171970-1601728770.pdf
NafataliArdaniar
 
Unesa presentasi
Unesa presentasiUnesa presentasi
Unesa presentasiadysintang
 
Tugasan 4
Tugasan 4Tugasan 4
Tugasan 4
Revathi97
 
Proposal pentas seni smak giovanni kupang
Proposal pentas seni smak giovanni kupangProposal pentas seni smak giovanni kupang
Proposal pentas seni smak giovanni kupangEtho Kadji
 
Rahasia Pendidikan Jp dan Indonesia forum 91.ppt
Rahasia Pendidikan Jp dan Indonesia forum 91.pptRahasia Pendidikan Jp dan Indonesia forum 91.ppt
Rahasia Pendidikan Jp dan Indonesia forum 91.ppt
Jumiarti Agus
 
Amalan terbaik
Amalan terbaikAmalan terbaik
Amalan terbaik
Nazurah Mohamad Nain
 
Magang ke jepang 1 solusi pengangguran anak muda siantar
Magang ke jepang 1 solusi pengangguran anak muda siantarMagang ke jepang 1 solusi pengangguran anak muda siantar
Magang ke jepang 1 solusi pengangguran anak muda siantar
https://wartawatikeuangan.blogspot.com/
 
Paham Jepang dalam Sehari - Sesi 1 : Dr. Danardono Dwi Antono
Paham Jepang dalam Sehari - Sesi 1 : Dr. Danardono Dwi AntonoPaham Jepang dalam Sehari - Sesi 1 : Dr. Danardono Dwi Antono
Paham Jepang dalam Sehari - Sesi 1 : Dr. Danardono Dwi Antono
forkita01
 
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Dadang Solihin
 
Study tour bandung
Study tour bandungStudy tour bandung
Study tour bandung
Tetap Jujur
 
Melanjutkan studi ke luar Negeri
Melanjutkan studi ke luar NegeriMelanjutkan studi ke luar Negeri
Melanjutkan studi ke luar Negeri
Jumiarti Agus
 
Tugasan 4 amalan terbaik
Tugasan 4  amalan terbaikTugasan 4  amalan terbaik
Tugasan 4 amalan terbaik
SitiRobiah_Husni
 
Finalize pkn
Finalize pknFinalize pkn
Finalize pkn
Elgar Wicaksono
 
Finalize pkn
Finalize pknFinalize pkn
Finalize pkn
Elgar Wicaksono
 
Sekolah TK di Jepang
Sekolah TK di JepangSekolah TK di Jepang
Sekolah TK di Jepang
Jumiarti Agus
 
BORN TO RESEARCH : Materi Pendidikan Dasar Research Club
BORN TO RESEARCH : Materi Pendidikan Dasar Research ClubBORN TO RESEARCH : Materi Pendidikan Dasar Research Club
BORN TO RESEARCH : Materi Pendidikan Dasar Research Club
Trisakti Research Club
 
TUPOKSI & PROKER OSIS SMAN 1 PATI
TUPOKSI & PROKER OSIS SMAN 1 PATITUPOKSI & PROKER OSIS SMAN 1 PATI
TUPOKSI & PROKER OSIS SMAN 1 PATI
Ilham Dary Athallah
 
Tugasan 4 : "Amalan Terbaik"
Tugasan 4 : "Amalan Terbaik"Tugasan 4 : "Amalan Terbaik"
Tugasan 4 : "Amalan Terbaik"
Amiraqilah97
 

Similar to ACIKITA Short Study to Japan (ASSJA) (20)

Andalan siliwangi
Andalan siliwangiAndalan siliwangi
Andalan siliwangi
 
171970-1601728770.pdf
171970-1601728770.pdf171970-1601728770.pdf
171970-1601728770.pdf
 
Unesa presentasi
Unesa presentasiUnesa presentasi
Unesa presentasi
 
Tugasan 4
Tugasan 4Tugasan 4
Tugasan 4
 
Proposal pentas seni smak giovanni kupang
Proposal pentas seni smak giovanni kupangProposal pentas seni smak giovanni kupang
Proposal pentas seni smak giovanni kupang
 
Rahasia Pendidikan Jp dan Indonesia forum 91.ppt
Rahasia Pendidikan Jp dan Indonesia forum 91.pptRahasia Pendidikan Jp dan Indonesia forum 91.ppt
Rahasia Pendidikan Jp dan Indonesia forum 91.ppt
 
Amalan terbaik
Amalan terbaikAmalan terbaik
Amalan terbaik
 
Magang ke jepang 1 solusi pengangguran anak muda siantar
Magang ke jepang 1 solusi pengangguran anak muda siantarMagang ke jepang 1 solusi pengangguran anak muda siantar
Magang ke jepang 1 solusi pengangguran anak muda siantar
 
Paham Jepang dalam Sehari - Sesi 1 : Dr. Danardono Dwi Antono
Paham Jepang dalam Sehari - Sesi 1 : Dr. Danardono Dwi AntonoPaham Jepang dalam Sehari - Sesi 1 : Dr. Danardono Dwi Antono
Paham Jepang dalam Sehari - Sesi 1 : Dr. Danardono Dwi Antono
 
Unesa presentasi
Unesa presentasiUnesa presentasi
Unesa presentasi
 
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
 
Study tour bandung
Study tour bandungStudy tour bandung
Study tour bandung
 
Melanjutkan studi ke luar Negeri
Melanjutkan studi ke luar NegeriMelanjutkan studi ke luar Negeri
Melanjutkan studi ke luar Negeri
 
Tugasan 4 amalan terbaik
Tugasan 4  amalan terbaikTugasan 4  amalan terbaik
Tugasan 4 amalan terbaik
 
Finalize pkn
Finalize pknFinalize pkn
Finalize pkn
 
Finalize pkn
Finalize pknFinalize pkn
Finalize pkn
 
Sekolah TK di Jepang
Sekolah TK di JepangSekolah TK di Jepang
Sekolah TK di Jepang
 
BORN TO RESEARCH : Materi Pendidikan Dasar Research Club
BORN TO RESEARCH : Materi Pendidikan Dasar Research ClubBORN TO RESEARCH : Materi Pendidikan Dasar Research Club
BORN TO RESEARCH : Materi Pendidikan Dasar Research Club
 
TUPOKSI & PROKER OSIS SMAN 1 PATI
TUPOKSI & PROKER OSIS SMAN 1 PATITUPOKSI & PROKER OSIS SMAN 1 PATI
TUPOKSI & PROKER OSIS SMAN 1 PATI
 
Tugasan 4 : "Amalan Terbaik"
Tugasan 4 : "Amalan Terbaik"Tugasan 4 : "Amalan Terbaik"
Tugasan 4 : "Amalan Terbaik"
 

More from Jumiarti Agus

Aktivitas Parent Teachers Association
Aktivitas Parent Teachers AssociationAktivitas Parent Teachers Association
Aktivitas Parent Teachers Association
Jumiarti Agus
 
Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...
Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...
Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...
Jumiarti Agus
 
Acikita 2017 english n
Acikita 2017 english nAcikita 2017 english n
Acikita 2017 english n
Jumiarti Agus
 
Sistem pendidikan dini dan dasar di Jepang
Sistem pendidikan dini dan dasar di JepangSistem pendidikan dini dan dasar di Jepang
Sistem pendidikan dini dan dasar di Jepang
Jumiarti Agus
 
Sistem pendidikan di Jepang
Sistem pendidikan di JepangSistem pendidikan di Jepang
Sistem pendidikan di Jepang
Jumiarti Agus
 
ACIKITA Palembang Bakti Masyarakat
ACIKITA Palembang Bakti MasyarakatACIKITA Palembang Bakti Masyarakat
ACIKITA Palembang Bakti Masyarakat
Jumiarti Agus
 
Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...
Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...
Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...
Jumiarti Agus
 
Visit bkkbn to japan
Visit bkkbn to japanVisit bkkbn to japan
Visit bkkbn to japan
Jumiarti Agus
 
Launching buku aam[1]
Launching buku aam[1]Launching buku aam[1]
Launching buku aam[1]
Jumiarti Agus
 
Buku ACIKITA
Buku ACIKITABuku ACIKITA
Buku ACIKITA
Jumiarti Agus
 

More from Jumiarti Agus (10)

Aktivitas Parent Teachers Association
Aktivitas Parent Teachers AssociationAktivitas Parent Teachers Association
Aktivitas Parent Teachers Association
 
Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...
Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...
Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...
 
Acikita 2017 english n
Acikita 2017 english nAcikita 2017 english n
Acikita 2017 english n
 
Sistem pendidikan dini dan dasar di Jepang
Sistem pendidikan dini dan dasar di JepangSistem pendidikan dini dan dasar di Jepang
Sistem pendidikan dini dan dasar di Jepang
 
Sistem pendidikan di Jepang
Sistem pendidikan di JepangSistem pendidikan di Jepang
Sistem pendidikan di Jepang
 
ACIKITA Palembang Bakti Masyarakat
ACIKITA Palembang Bakti MasyarakatACIKITA Palembang Bakti Masyarakat
ACIKITA Palembang Bakti Masyarakat
 
Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...
Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...
Menggali potensi anak sejak dini merupkn salah satu cara memutus rantai perma...
 
Visit bkkbn to japan
Visit bkkbn to japanVisit bkkbn to japan
Visit bkkbn to japan
 
Launching buku aam[1]
Launching buku aam[1]Launching buku aam[1]
Launching buku aam[1]
 
Buku ACIKITA
Buku ACIKITABuku ACIKITA
Buku ACIKITA
 

Recently uploaded

PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
TeukuEriSyahputra
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
VenyHandayani2
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
zakkimushoffi41
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 

Recently uploaded (20)

PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 

ACIKITA Short Study to Japan (ASSJA)