SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
PERTEMUAN 9
Pancasila Dalam Konteks Sejarah Perjuangan
Bangsa
Poni Sukaesih Kurniati, S.IP.,
M.Si
Poni Sukaesih Kurniati, S.IP.,
M.Si
Poni Sukaesih Kurniati, S.IP.,
M.Si
LATAR BELAKANG
 Masa kejayaan beberapa negara kerajaan ,
diantaranya Swiwijaya dan Majapahit.
 Sriwijaya mengalami masa jaya selama 600
tahun (tahun 600-1300).
 Majapahit muncul menggantikannnya
mencapai puncak kejayaannya pada
pertengahan abad 14.
 Runtuhnya majapahit , munculnya banyak
kerajaan kecil membuka peluang masuk dan
meluas imperialisme dan kolonialisme barat.
KEHIDUPAN NENEK MOYANG
BANGSA INDONESIA
Poni Sukaesih Kurniati, S.IP.,
M.Si
Poni Sukaesih Kurniati, S.IP.,
M.Si
 Nenek moyang bangsa Indonesia telah
membangun kebudayaan dan cara hidupnya
sendiri.
 Nenek moyang bangsa Indonesia hidup
berkelompok-kelompok.
 Nenek moyang bangsa Indonesia percaya
setiap manusia yang hidup terdiri dari
jasmani dan rohani.
Poni Sukaesih Kurniati, S.IP.,
M.Si
Poni Sukaesih Kurniati, S.IP.,
M.Si
MASA PENJAJAHAN
 Portugis (1512)
 Belanda/VOC (1596)
 Inggris (1811)
 Belanda/Pemerintahan Hindia Belanda
 Jepang (1942)
PROKLAMASI KEMERDEKAAN
Poni Sukaesih Kurniati, S.IP.,
M.Si
 Dengan proklamasi Indonesia dapat
mengatur dan membangun Indonesia
menurut kehendak bangsa Indonesia sendiri.
 18 Agustus 1945 UUD disahkan. Didalam
Pembukaan UUD 1945 tersebut tercantum
lima dasar negara Indonesia Merdeka, yang
dinamakan PANCASILA.
Poni Sukaesih Kurniati, S.IP.,
M.Si
 Istilah Pancasila pertamakali dapat ditemukan dalam
buku Sutasoma karya Mpu Tantular yang ditulis pada
zaman Majapahit (abad ke-14).
 Pancasila sebagai dasar negara pertamakali diusulkan
oleh Ir.Soekarno pada tanggal 1 Juni 1945 di hadapan
sidang Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan
Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI). Rumusan
Pancasila yang dikemukakan tersebut terdiri atas: 1.
Kebangsaan Indonesia, 2. Internasional atau
kemanusiaan, 3. Mufakat atau demokrasi, 4.
Kesejahteraan sosial, dan 5. Ketuhanan yang
berkemanusiaan.
Poni Sukaesih Kurniati, S.IP.,
M.Si
 Pada tanggal 22 Juni usul-usul mengenai dasar
negara y1945, tokoh-tokoh BPUPKI yang
diberinama Panitia Sembilan mengadakan
pertemuan untuk membahas pidato-serta ang telah
dikemukakan dalam sidang-sidang BPUPKI.
 Dalam pembahasan tersebut, disusun sebuah
piagam yang diberinama Piagam Jakarta, yang
didalamnya terdapat rumusan dan sistematika
Pancasila.
 Panitia Sembilan tersebut 1. Ir. Soekarno, 2. Drs.
Moh. Hatta, 3. Mr.A.A. Maramis, 4. Abikoesno
Tjokrosoejoso, 5. Abdoel Kahar Muzakar, 6. haji
agus Salim, 7. Mr. Achmad Soebarjo, 8. K.H. wahid
Hasjim, dan 9. Mr. Muh. Yamin.
Poni Sukaesih Kurniati, S.IP.,
M.Si
PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA
 Pancasila dipakai untuk mengatur
penyelenggaraan negara.
 Adanya sejak tgl 18 Agustus 1945, yaitu saat
disahkan Pembukaan UUD 1945 oleh PPKI
dimana tercantum Pancasila sebagai dasar
negara.
 Merupakan sumber dari segala sumber
hukum
 Secara hukum tidak dapat diubah.

More Related Content

Similar to 9. Pancasila Dalam Konteks Sejarah Perjuangan Bangsa.ppt

Hilangnya nilai pancasila
Hilangnya nilai pancasilaHilangnya nilai pancasila
Hilangnya nilai pancasila
Roy Pangkey
 
Bab 1 arti penting pancasila dan kewarganegaraan rev sep 13
Bab 1 arti penting pancasila dan kewarganegaraan rev sep 13Bab 1 arti penting pancasila dan kewarganegaraan rev sep 13
Bab 1 arti penting pancasila dan kewarganegaraan rev sep 13
muliajayaabadi
 
367711011-Ppt-Pancasila-Sejarah-Lahir-Pancasila.pptx
367711011-Ppt-Pancasila-Sejarah-Lahir-Pancasila.pptx367711011-Ppt-Pancasila-Sejarah-Lahir-Pancasila.pptx
367711011-Ppt-Pancasila-Sejarah-Lahir-Pancasila.pptx
RockyArfanBakkara
 
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbukaPancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Alfian Akatsuki
 
Sejarah Lahirnya Pancasila
Sejarah Lahirnya PancasilaSejarah Lahirnya Pancasila
Sejarah Lahirnya Pancasila
Dwi Ayu
 
Lahirnya pancasila
Lahirnya pancasilaLahirnya pancasila
Lahirnya pancasila
Yasmin Sekar
 

Similar to 9. Pancasila Dalam Konteks Sejarah Perjuangan Bangsa.ppt (20)

pancasila
pancasila pancasila
pancasila
 
Tugas uts pancasila kel 3
Tugas uts pancasila kel 3Tugas uts pancasila kel 3
Tugas uts pancasila kel 3
 
tugasutspancasilakel3-191009091031.pdf
tugasutspancasilakel3-191009091031.pdftugasutspancasilakel3-191009091031.pdf
tugasutspancasilakel3-191009091031.pdf
 
Bahan perkuliahan ke 2
Bahan perkuliahan ke 2Bahan perkuliahan ke 2
Bahan perkuliahan ke 2
 
Bahan perkuliahan ke 1
Bahan perkuliahan ke 1Bahan perkuliahan ke 1
Bahan perkuliahan ke 1
 
Tugas 3_PANCASILA_KELOMPOK C.pptx
Tugas 3_PANCASILA_KELOMPOK C.pptxTugas 3_PANCASILA_KELOMPOK C.pptx
Tugas 3_PANCASILA_KELOMPOK C.pptx
 
PANCASILA DALAM KAJIAN SEJARAH BANGSA INDONESIA
PANCASILA DALAM KAJIAN SEJARAH BANGSA INDONESIAPANCASILA DALAM KAJIAN SEJARAH BANGSA INDONESIA
PANCASILA DALAM KAJIAN SEJARAH BANGSA INDONESIA
 
Hilangnya nilai pancasila
Hilangnya nilai pancasilaHilangnya nilai pancasila
Hilangnya nilai pancasila
 
KELOMPOK 1_MATERI 2.pptx
KELOMPOK 1_MATERI 2.pptxKELOMPOK 1_MATERI 2.pptx
KELOMPOK 1_MATERI 2.pptx
 
PPI UTM_ Pancasila, Pemuda dan Karakter Bangsa.pptx
PPI UTM_ Pancasila, Pemuda dan Karakter Bangsa.pptxPPI UTM_ Pancasila, Pemuda dan Karakter Bangsa.pptx
PPI UTM_ Pancasila, Pemuda dan Karakter Bangsa.pptx
 
Bab 1 arti penting pancasila dan kewarganegaraan rev sep 13
Bab 1 arti penting pancasila dan kewarganegaraan rev sep 13Bab 1 arti penting pancasila dan kewarganegaraan rev sep 13
Bab 1 arti penting pancasila dan kewarganegaraan rev sep 13
 
367711011-Ppt-Pancasila-Sejarah-Lahir-Pancasila.pptx
367711011-Ppt-Pancasila-Sejarah-Lahir-Pancasila.pptx367711011-Ppt-Pancasila-Sejarah-Lahir-Pancasila.pptx
367711011-Ppt-Pancasila-Sejarah-Lahir-Pancasila.pptx
 
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbukaPancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbuka
 
Pendidikan Pancasila | Pancasila Dalam Konteks Sejarah Perjuangan Bangsa Indo...
Pendidikan Pancasila | Pancasila Dalam Konteks Sejarah Perjuangan Bangsa Indo...Pendidikan Pancasila | Pancasila Dalam Konteks Sejarah Perjuangan Bangsa Indo...
Pendidikan Pancasila | Pancasila Dalam Konteks Sejarah Perjuangan Bangsa Indo...
 
KEWARGANEGARAAN.pptx
KEWARGANEGARAAN.pptxKEWARGANEGARAAN.pptx
KEWARGANEGARAAN.pptx
 
Arti Penting Pancasila dan Kewarganegaraan..pptx
Arti Penting Pancasila dan Kewarganegaraan..pptxArti Penting Pancasila dan Kewarganegaraan..pptx
Arti Penting Pancasila dan Kewarganegaraan..pptx
 
Sejarah Lahirnya Pancasila
Sejarah Lahirnya PancasilaSejarah Lahirnya Pancasila
Sejarah Lahirnya Pancasila
 
1. Asal-usul & Sejarah Pancasila.ppt
1. Asal-usul & Sejarah Pancasila.ppt1. Asal-usul & Sejarah Pancasila.ppt
1. Asal-usul & Sejarah Pancasila.ppt
 
PRESENTASI MENUJU KEMERDEKAAN RI
PRESENTASI MENUJU KEMERDEKAAN RIPRESENTASI MENUJU KEMERDEKAAN RI
PRESENTASI MENUJU KEMERDEKAAN RI
 
Lahirnya pancasila
Lahirnya pancasilaLahirnya pancasila
Lahirnya pancasila
 

More from UmmiSalamahTianotak (11)

LPDP BC - sosialisasi 18042023-pak dwi larso.pptx
LPDP BC -  sosialisasi 18042023-pak dwi larso.pptxLPDP BC -  sosialisasi 18042023-pak dwi larso.pptx
LPDP BC - sosialisasi 18042023-pak dwi larso.pptx
 
Entertainment.pptx
Entertainment.pptxEntertainment.pptx
Entertainment.pptx
 
Pertemuan-10-Memparafrasekan.ppt
Pertemuan-10-Memparafrasekan.pptPertemuan-10-Memparafrasekan.ppt
Pertemuan-10-Memparafrasekan.ppt
 
6.-Present-Participles.ppt
6.-Present-Participles.ppt6.-Present-Participles.ppt
6.-Present-Participles.ppt
 
Technical Meeting Debat_Gebyar FTIK.pptx
Technical Meeting Debat_Gebyar FTIK.pptxTechnical Meeting Debat_Gebyar FTIK.pptx
Technical Meeting Debat_Gebyar FTIK.pptx
 
[BC TEMP] Topic 2 - Workshop Roadshow 5ME2045.pptx
[BC TEMP] Topic 2 - Workshop Roadshow 5ME2045.pptx[BC TEMP] Topic 2 - Workshop Roadshow 5ME2045.pptx
[BC TEMP] Topic 2 - Workshop Roadshow 5ME2045.pptx
 
Fashion_x.ppt
Fashion_x.pptFashion_x.ppt
Fashion_x.ppt
 
2-kewirausahaan.ppt
2-kewirausahaan.ppt2-kewirausahaan.ppt
2-kewirausahaan.ppt
 
DAY_1_PERUBAHAN_PERADABAN.pptx
DAY_1_PERUBAHAN_PERADABAN.pptxDAY_1_PERUBAHAN_PERADABAN.pptx
DAY_1_PERUBAHAN_PERADABAN.pptx
 
Metode_Penelitian_Pendidikan.ppt
Metode_Penelitian_Pendidikan.pptMetode_Penelitian_Pendidikan.ppt
Metode_Penelitian_Pendidikan.ppt
 
Metolit-Pertemuan-1-13092018.pptx
Metolit-Pertemuan-1-13092018.pptxMetolit-Pertemuan-1-13092018.pptx
Metolit-Pertemuan-1-13092018.pptx
 

Recently uploaded

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 

9. Pancasila Dalam Konteks Sejarah Perjuangan Bangsa.ppt

  • 1. PERTEMUAN 9 Pancasila Dalam Konteks Sejarah Perjuangan Bangsa Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si
  • 2. Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si LATAR BELAKANG  Masa kejayaan beberapa negara kerajaan , diantaranya Swiwijaya dan Majapahit.  Sriwijaya mengalami masa jaya selama 600 tahun (tahun 600-1300).  Majapahit muncul menggantikannnya mencapai puncak kejayaannya pada pertengahan abad 14.  Runtuhnya majapahit , munculnya banyak kerajaan kecil membuka peluang masuk dan meluas imperialisme dan kolonialisme barat.
  • 3. KEHIDUPAN NENEK MOYANG BANGSA INDONESIA Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si  Nenek moyang bangsa Indonesia telah membangun kebudayaan dan cara hidupnya sendiri.  Nenek moyang bangsa Indonesia hidup berkelompok-kelompok.  Nenek moyang bangsa Indonesia percaya setiap manusia yang hidup terdiri dari jasmani dan rohani.
  • 4. Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si MASA PENJAJAHAN  Portugis (1512)  Belanda/VOC (1596)  Inggris (1811)  Belanda/Pemerintahan Hindia Belanda  Jepang (1942)
  • 5. PROKLAMASI KEMERDEKAAN Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si  Dengan proklamasi Indonesia dapat mengatur dan membangun Indonesia menurut kehendak bangsa Indonesia sendiri.  18 Agustus 1945 UUD disahkan. Didalam Pembukaan UUD 1945 tersebut tercantum lima dasar negara Indonesia Merdeka, yang dinamakan PANCASILA.
  • 6. Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si  Istilah Pancasila pertamakali dapat ditemukan dalam buku Sutasoma karya Mpu Tantular yang ditulis pada zaman Majapahit (abad ke-14).  Pancasila sebagai dasar negara pertamakali diusulkan oleh Ir.Soekarno pada tanggal 1 Juni 1945 di hadapan sidang Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI). Rumusan Pancasila yang dikemukakan tersebut terdiri atas: 1. Kebangsaan Indonesia, 2. Internasional atau kemanusiaan, 3. Mufakat atau demokrasi, 4. Kesejahteraan sosial, dan 5. Ketuhanan yang berkemanusiaan.
  • 7. Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si  Pada tanggal 22 Juni usul-usul mengenai dasar negara y1945, tokoh-tokoh BPUPKI yang diberinama Panitia Sembilan mengadakan pertemuan untuk membahas pidato-serta ang telah dikemukakan dalam sidang-sidang BPUPKI.  Dalam pembahasan tersebut, disusun sebuah piagam yang diberinama Piagam Jakarta, yang didalamnya terdapat rumusan dan sistematika Pancasila.  Panitia Sembilan tersebut 1. Ir. Soekarno, 2. Drs. Moh. Hatta, 3. Mr.A.A. Maramis, 4. Abikoesno Tjokrosoejoso, 5. Abdoel Kahar Muzakar, 6. haji agus Salim, 7. Mr. Achmad Soebarjo, 8. K.H. wahid Hasjim, dan 9. Mr. Muh. Yamin.
  • 8. Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA  Pancasila dipakai untuk mengatur penyelenggaraan negara.  Adanya sejak tgl 18 Agustus 1945, yaitu saat disahkan Pembukaan UUD 1945 oleh PPKI dimana tercantum Pancasila sebagai dasar negara.  Merupakan sumber dari segala sumber hukum  Secara hukum tidak dapat diubah.