SlideShare a Scribd company logo
PERTEMUAN 7
“Ringkasan Proposal Rencana Bisnis”
Paper ini diajukan untuk memenuhi salah satu tugas Kewirausahaan
Nama Dosen : Pak Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA
Disusun Oleh :
Resti Pujianti - 43217110140
Universitas Mercu Buana
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Prodi Akuntansi
Tahun 2017 / 2018
BAB I
PENDAHULUAN
I.1 LATAR BELAKANG MASALAH
Pencahayaan listrik adalah alat yang menghasilkan cahaya terlihat melalui aliran arus listrik.
Pencahayaan ini merupakan bentuk paling umum dari pencahayaan buatan dan sangat penting
untuk kehidupan masyarakat modern, menyediakan cahaya interior untuk bangunan dan cahaya
eksterior di malam hari. Untuk penggunaan teknis, komponen yang menghasilkan cahaya dari
listrik disebut sebagai lampu.
Listrik digunakan dalam kegiatan manusia, misalnya dalam kegiatan usaha . Pada perusahaan
tertentu yang sifatnya sementara mungkin pemasangan listrik tidak akan cukup , apalagi untuk
perusahaan konstruksi yang memiliki beberapa tempat produksi dan bahkan membutuhkan daya
listrik yang besar. Oleh karena itu, butuh alat lain sebagai pembangkit listrik. Alat tersebut
adalah Genset .
I.2 Rumusan Masalah
1. Apa itu Genset dan apa kegunaannya ?
2. Usaha dibidang apa yang akan dikembangkan, jelaskan profil usahanya ?
3. Bagaimana cara pemasarannya ?
4. Siapa saja yang menjadi sasarannya ?
5. Berapa modal yang harus dikeluarkan ?
6. Berapa kemungkinan laba yang akan terealisasi
I.3 Tujuan Pembuatan Proposal
1. Untuk mengetahui kelebihan dari Genset jika digunakan diperusahaan
2. Melihat pangsa pasar untuk pemasaran Jasa Sewa Genset
3. Planning dalam berbisnis, agar bisnis bisa terealisasi, berkembang dan menghasilkan
profit
BAB II
PEMBAHASAN
II. 1 Profil Usaha Jasa Sewa Genset
Nama Usaha : SAE GENSET
Alamat : Jalan Citra 2 Extention no 56
Jenis Usaha : Sewa Alat
Jumlah Karyawan : 5
Produk : Genset 60 KVA, 80 KVA, 100 KVA
E-mail : saegenset@gmail.com
II.2 Struktur Organisasi
Pemilik : Resti Pujianti
Keuangan : Anonim 1
Pemasaran : 1. Anonim 2
2. Anonim 3
Teknisi : Anonim 4
II. 3 Pengenalan Produk dan Keunggulan Produk
Genset adalah akronim dari “Generator set”, yaitu suatu mesin atau perangkat yang terdiri dari
pembangkit listrik (generator) dengan mesin penggerak yang disusun menjadi satu kesatuan
untuk menghasilkan suatu tenaga listrik dengan besaran tertentu. Mesin pembangkit kerja pada
genset biasanya berupa motor yang melakukan pembakaran internal, atau mesin diesel yang
bekerja dengan bahan bakar solar atau bensin. Generator adalah alat penghasil listrik. Prinsip
kerja generator, yaitu mengubah energi gerak (kinetik) menjadi energi listrik.
Genset
Generator listrik pertama kali ditemukan oleh Michael Faraday pada tahun 1831. Generator
listrik pertama saat itu dibuat dalam bentuk kawat besi berbentuk “U” yang dililitkan dengan
gulungan kawat. Generator tersebut dikenal dengan nama Generator Cakram Faraday. Dengan
menggunakan induksi elektromagnetik, generator listrik tersebut bekerja dengan memutar
kumparan dalam medan magnet sehingga muncul energi induksi.
Terdapat 2 komponen utama pada generator listrik, yaitu: sator (bagian yang diam) dan rotor
(bagian yang bergerak). Rotor akan berhubungan dengan poros generator listrik yang berputar
pada pusat stator. Kemudian poros generator listrik tersebut biasanya diputar dengan
menggunakan usaha yang berasal dari luar, seperti yang berasal dari turbin air maupun turbin
uap.
Berdasarkan jenis arus listrik yang dihasilkan, generator listrik dibedakan menjadi 2 macam,
yaitu Generator Listrik Alternator (AC) dan Generator Listrik Dinamo (DC).
GENERATOR LISTRIK AC
Pada genset listrik AC ini, kutub - kutub magnet yang berlawanan saling dihadapkan sehingga
diantara kedua kutub magnet tersebut dihasilkan medan magnet. Di alam medan magnet tersebut
terdapat kumparan yang mudah berputar pada porosnya. Karena kumparan selalu berputar, maka
jumlah gaya magnet yang masuk ke dalam kumparan juga selalu berubah - ubah. Sifat dari arus
listrik yang dihasilkan oleh generator listrik AC ini berjenis bolak-balik dengan bentuk seperti
gelombang. Amplitudonya bergantung pada kuat medan magnet, jumlah lilitan kawat, dan luas
penampang kumparan, serta frekuensi gelombangnya sama dengan frekuensi putaran kumparan.
GENERATOR LISTRIK DC
Cara kerja genset listrik DC mirip dengan cara kerja generator listrik AC. Yang membedakan
hanya pada generator listrik DC ini, menggunakan sebuah cincin belah atau yang biasa disebut
dengan komutator di bagian output-nya. Komutator ini memungkinkan arus listrik induksi yang
dialirkan ke rangkaian listrik berupa arus listrik DC, meskipun kumparan yang berada di
dalamnya menghasilkan arus listrik AC.
Keunggulan dari Usaha Sewa Alat Genset
1. Jika Genset yang disewakan banyak maka keuntungan berlipat
2. Untuk perawatan genset selama masa sewa , ditanggung penyewa
3. Produk mudah didapat
II. 4 Proses Awal Produksi
Pembelian Genset 60, 80, 100 dengan modal awal Rp 200.000.000 yang mana usaha dapat
dijalan, dikelola di rumah sendiri. Dari modal Rp 150.000.000,00 diharapkan dapat membeli 8
Genset.
II. 5 Resiko Usaha
Jika terjadi kerusakan pada saat Genset tidak dalam masa sewa maka biaya kerusakan akan
ditanggung oleh pemilik alat
II. 6 Target Pasar
Yang menjadi sasaran kami adalah kalangan menengah ke atas:
1. Tempat-tempat usaha seperti proyek-proyek konstruksi yang sifat usahanya sementara.
2. Acara-acara tertentu, seperti Live music , konser dsb.
3. Perumahan – perumahan yang membutuhkan daya listrik yang besar
II.7 Promosi dan Pemasaran
Adapun promosi yang akan kami lakukan adalah
1. Melakukan penjualan jasa secara online seperti di media social (instagram, line, wa,
bbm, facebook).
2. Iklan diradio, brosur, spanduk
3. Mengirim beberapa surat penawaran sebanyak-banyaknya pada proyek – proyek
konstruksi
II. 8 Laporan Keuangan
Pendapatan Jasa :
8 genset x 12.000.000 (harga sewa) 96.000.000
Biaya Usaha :
Biaya Gaji 30.000.000
Biaya Penyusutan perbulan 10.000.000
Biaya Lain-lain 5.000.000
Biaya Pemasaran 5.000.000+
50.000.000 –
Laba Bersih sebelum pajak 46.000.000
BAB III
KESIMPULAN
Usaha dibidang Sewa alat merupakan usaha yang membutuhkan modal yang banyak selain
modal awal , perawatannya pun tentu besar. Tetapi jika pemasaran dan promosi serta harga jual
yang bagus pada saat kita sewakan , maka modal akan tertutup dengan hasil usaha.
REFERENSI :
1. Anonim1, 2018. http://www.hartech.co.id/post/berita/Mengenal-Genset-dan-
Kegunaannya.html#.Wt8I0ZcxU2w, (23 April 2018, jam 19.00)
2. Anonim2, 2018. https://id.wikipedia.org/wiki/Pencahayaan_listrik, (23 April 2018, jam
19.30)
3. Anonim3, 2018. https://sharingkali.com/contoh-proposal-2/, (23 April 2018, jam 19.43)

More Related Content

What's hot

Contoh Laporan Prakerin TKJ (Teknik Komputer Jaringan)
Contoh Laporan Prakerin TKJ (Teknik Komputer Jaringan)Contoh Laporan Prakerin TKJ (Teknik Komputer Jaringan)
Contoh Laporan Prakerin TKJ (Teknik Komputer Jaringan)
Charis Fitriyanto
 
Contoh skpl-software-manajemen-sekolah
Contoh skpl-software-manajemen-sekolahContoh skpl-software-manajemen-sekolah
Contoh skpl-software-manajemen-sekolah
ferdian84
 
Makalah sejarah munculnya teologi islam
Makalah sejarah munculnya teologi islamMakalah sejarah munculnya teologi islam
Makalah sejarah munculnya teologi islam
saiful anwar
 
Dampak perkembangan teknologi informasi
Dampak perkembangan teknologi informasiDampak perkembangan teknologi informasi
Dampak perkembangan teknologi informasi
Aerozed Zedbeua
 
Job sheet tkj kelas x
Job sheet tkj kelas xJob sheet tkj kelas x
Job sheet tkj kelas x
EKO SUPRIYADI
 
Materi 2 M1KB4 : Komunikasi Terapeutik
Materi 2 M1KB4 :  Komunikasi TerapeutikMateri 2 M1KB4 :  Komunikasi Terapeutik
Materi 2 M1KB4 : Komunikasi Terapeutik
ppghybrid4
 
Modul perkenalan informatika x
Modul perkenalan informatika xModul perkenalan informatika x
Modul perkenalan informatika x
k4m3h4t3
 
Kb 3 asuhan keperawatan defisit perawatan diri
Kb 3 asuhan keperawatan defisit perawatan diriKb 3 asuhan keperawatan defisit perawatan diri
Kb 3 asuhan keperawatan defisit perawatan diri
pjj_kemenkes
 
Makalah Malpraktek
Makalah MalpraktekMakalah Malpraktek
Makalah Malpraktek
Adriyan bin Asman Sayuti
 
Laporan pk t
Laporan pk tLaporan pk t
Laporan pk t
hendra zulian
 
BAB 1 PENGERTIAN DASAR INFORMATIKA
BAB 1 PENGERTIAN DASAR INFORMATIKABAB 1 PENGERTIAN DASAR INFORMATIKA
BAB 1 PENGERTIAN DASAR INFORMATIKA
Sigit Pamujianakragiel AL Faridz
 
Macam-macam Qaulan
Macam-macam QaulanMacam-macam Qaulan
Macam-macam Qaulan
Ratih Aini
 
Power point LAN
Power point LANPower point LAN
Power point LAN
Radhiyan
 
Sistem Keamanan Jaringan
Sistem Keamanan JaringanSistem Keamanan Jaringan
Sistem Keamanan Jaringan
A Sisdianto Sumarna
 
Informatika dan Keterampilan Generik
Informatika dan Keterampilan GenerikInformatika dan Keterampilan Generik
Informatika dan Keterampilan Generik
Farichah Riha
 
PRESENTASI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
PRESENTASI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASIPRESENTASI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
PRESENTASI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Yoga Romdoni
 
Presentasi Bab 5 Jaringan Komputer dan Internet.pdf
Presentasi Bab 5 Jaringan Komputer dan Internet.pdfPresentasi Bab 5 Jaringan Komputer dan Internet.pdf
Presentasi Bab 5 Jaringan Komputer dan Internet.pdf
KayyasahNayla
 
Buku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum Merdeka
Buku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum MerdekaBuku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum Merdeka
Buku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum Merdeka
Dede Alamsyah
 
Bab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptx
Bab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptxBab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptx
Bab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptx
ssuserd8505c
 
Materi tik kelas X semester 1
Materi tik kelas X semester 1Materi tik kelas X semester 1
Materi tik kelas X semester 1Adonia Barnessa
 

What's hot (20)

Contoh Laporan Prakerin TKJ (Teknik Komputer Jaringan)
Contoh Laporan Prakerin TKJ (Teknik Komputer Jaringan)Contoh Laporan Prakerin TKJ (Teknik Komputer Jaringan)
Contoh Laporan Prakerin TKJ (Teknik Komputer Jaringan)
 
Contoh skpl-software-manajemen-sekolah
Contoh skpl-software-manajemen-sekolahContoh skpl-software-manajemen-sekolah
Contoh skpl-software-manajemen-sekolah
 
Makalah sejarah munculnya teologi islam
Makalah sejarah munculnya teologi islamMakalah sejarah munculnya teologi islam
Makalah sejarah munculnya teologi islam
 
Dampak perkembangan teknologi informasi
Dampak perkembangan teknologi informasiDampak perkembangan teknologi informasi
Dampak perkembangan teknologi informasi
 
Job sheet tkj kelas x
Job sheet tkj kelas xJob sheet tkj kelas x
Job sheet tkj kelas x
 
Materi 2 M1KB4 : Komunikasi Terapeutik
Materi 2 M1KB4 :  Komunikasi TerapeutikMateri 2 M1KB4 :  Komunikasi Terapeutik
Materi 2 M1KB4 : Komunikasi Terapeutik
 
Modul perkenalan informatika x
Modul perkenalan informatika xModul perkenalan informatika x
Modul perkenalan informatika x
 
Kb 3 asuhan keperawatan defisit perawatan diri
Kb 3 asuhan keperawatan defisit perawatan diriKb 3 asuhan keperawatan defisit perawatan diri
Kb 3 asuhan keperawatan defisit perawatan diri
 
Makalah Malpraktek
Makalah MalpraktekMakalah Malpraktek
Makalah Malpraktek
 
Laporan pk t
Laporan pk tLaporan pk t
Laporan pk t
 
BAB 1 PENGERTIAN DASAR INFORMATIKA
BAB 1 PENGERTIAN DASAR INFORMATIKABAB 1 PENGERTIAN DASAR INFORMATIKA
BAB 1 PENGERTIAN DASAR INFORMATIKA
 
Macam-macam Qaulan
Macam-macam QaulanMacam-macam Qaulan
Macam-macam Qaulan
 
Power point LAN
Power point LANPower point LAN
Power point LAN
 
Sistem Keamanan Jaringan
Sistem Keamanan JaringanSistem Keamanan Jaringan
Sistem Keamanan Jaringan
 
Informatika dan Keterampilan Generik
Informatika dan Keterampilan GenerikInformatika dan Keterampilan Generik
Informatika dan Keterampilan Generik
 
PRESENTASI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
PRESENTASI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASIPRESENTASI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
PRESENTASI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
 
Presentasi Bab 5 Jaringan Komputer dan Internet.pdf
Presentasi Bab 5 Jaringan Komputer dan Internet.pdfPresentasi Bab 5 Jaringan Komputer dan Internet.pdf
Presentasi Bab 5 Jaringan Komputer dan Internet.pdf
 
Buku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum Merdeka
Buku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum MerdekaBuku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum Merdeka
Buku Informatika SMK Kelas X | Kurikulum Merdeka
 
Bab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptx
Bab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptxBab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptx
Bab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptx
 
Materi tik kelas X semester 1
Materi tik kelas X semester 1Materi tik kelas X semester 1
Materi tik kelas X semester 1
 

Similar to 7. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, ringkasan rencana proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018

Sistem Pelistrikan Motor Bakar
Sistem Pelistrikan Motor BakarSistem Pelistrikan Motor Bakar
Sistem Pelistrikan Motor Bakar
Robiyatul Adawiyah
 
Bab i dan ii solarcell
Bab i dan ii solarcell Bab i dan ii solarcell
Bab i dan ii solarcell
bram santo
 
3
33
Makalah penggunaan genset
Makalah penggunaan gensetMakalah penggunaan genset
Makalah penggunaan genset
Noer Huda
 
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)
Septian Muna Barakati
 
Makalahalternator 120506091754-phpapp02
Makalahalternator 120506091754-phpapp02Makalahalternator 120506091754-phpapp02
Makalahalternator 120506091754-phpapp02
Septian Muna Barakati
 
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)
Septian Muna Barakati
 
Makalahalternator 120506091754-phpapp02
Makalahalternator 120506091754-phpapp02Makalahalternator 120506091754-phpapp02
Makalahalternator 120506091754-phpapp02
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)
Operator Warnet Vast Raha
 
Motor listrik
Motor listrikMotor listrik
Motor listrik
Haris Wijanarko
 
Makalah alternator
Makalah alternatorMakalah alternator
Makalah alternatorDesta_92
 
3.9 sumber energi listrik.pptx
3.9 sumber energi listrik.pptx3.9 sumber energi listrik.pptx
3.9 sumber energi listrik.pptx
REDNAAMBARSARI
 
Makalah prakarya bab 2
Makalah prakarya bab 2Makalah prakarya bab 2
Makalah prakarya bab 2
Nur Amalia Sholeha
 
Makalah ttl sapri
Makalah ttl sapriMakalah ttl sapri
Makalah ttl sapri
AndirenaldiAndirenal
 
Makalah teknik tenaga listrik part 1
Makalah teknik tenaga listrik part 1Makalah teknik tenaga listrik part 1
Makalah teknik tenaga listrik part 1
Dewi Izza
 
Pengertian genset
Pengertian gensetPengertian genset
Pengertian genset
dosadongdongah
 
Bab 1 pendahuluan skripsi
Bab 1 pendahuluan skripsiBab 1 pendahuluan skripsi
Bab 1 pendahuluan skripsi
Sinta Evelin Br Hutagalung
 
Laporan running led menggunakan ATMega
Laporan running led menggunakan ATMegaLaporan running led menggunakan ATMega
Laporan running led menggunakan ATMega
dimaswilli
 

Similar to 7. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, ringkasan rencana proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018 (20)

Sistem Pelistrikan Motor Bakar
Sistem Pelistrikan Motor BakarSistem Pelistrikan Motor Bakar
Sistem Pelistrikan Motor Bakar
 
Acara 1
Acara 1Acara 1
Acara 1
 
Bab i dan ii solarcell
Bab i dan ii solarcell Bab i dan ii solarcell
Bab i dan ii solarcell
 
3
33
3
 
Makalah penggunaan genset
Makalah penggunaan gensetMakalah penggunaan genset
Makalah penggunaan genset
 
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)
 
Makalahalternator 120506091754-phpapp02
Makalahalternator 120506091754-phpapp02Makalahalternator 120506091754-phpapp02
Makalahalternator 120506091754-phpapp02
 
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)
 
Makalahalternator 120506091754-phpapp02
Makalahalternator 120506091754-phpapp02Makalahalternator 120506091754-phpapp02
Makalahalternator 120506091754-phpapp02
 
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(1)
 
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)
Makalahalternator 120506091754-phpapp02(2)
 
Motor listrik
Motor listrikMotor listrik
Motor listrik
 
Makalah alternator
Makalah alternatorMakalah alternator
Makalah alternator
 
3.9 sumber energi listrik.pptx
3.9 sumber energi listrik.pptx3.9 sumber energi listrik.pptx
3.9 sumber energi listrik.pptx
 
Makalah prakarya bab 2
Makalah prakarya bab 2Makalah prakarya bab 2
Makalah prakarya bab 2
 
Makalah ttl sapri
Makalah ttl sapriMakalah ttl sapri
Makalah ttl sapri
 
Makalah teknik tenaga listrik part 1
Makalah teknik tenaga listrik part 1Makalah teknik tenaga listrik part 1
Makalah teknik tenaga listrik part 1
 
Pengertian genset
Pengertian gensetPengertian genset
Pengertian genset
 
Bab 1 pendahuluan skripsi
Bab 1 pendahuluan skripsiBab 1 pendahuluan skripsi
Bab 1 pendahuluan skripsi
 
Laporan running led menggunakan ATMega
Laporan running led menggunakan ATMegaLaporan running led menggunakan ATMega
Laporan running led menggunakan ATMega
 

More from Resti Pujianti

12. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi mana...
12. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi mana...12. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi mana...
12. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi mana...
Resti Pujianti
 
6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...
6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...
6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...
Resti Pujianti
 
5. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, model bisnis konvensional, waral...
5. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, model bisnis konvensional, waral...5. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, model bisnis konvensional, waral...
5. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, model bisnis konvensional, waral...
Resti Pujianti
 
4. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, berpikir kreativitas dan inovasi...
4. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, berpikir kreativitas dan inovasi...4. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, berpikir kreativitas dan inovasi...
4. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, berpikir kreativitas dan inovasi...
Resti Pujianti
 
3. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, mengubah pola pikir dan motivasi...
3. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, mengubah pola pikir dan motivasi...3. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, mengubah pola pikir dan motivasi...
3. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, mengubah pola pikir dan motivasi...
Resti Pujianti
 
2. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukse...
2. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukse...2. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukse...
2. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukse...
Resti Pujianti
 
1. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
1. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...1. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
1. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
Resti Pujianti
 

More from Resti Pujianti (7)

12. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi mana...
12. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi mana...12. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi mana...
12. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi mana...
 
6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...
6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...
6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...
 
5. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, model bisnis konvensional, waral...
5. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, model bisnis konvensional, waral...5. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, model bisnis konvensional, waral...
5. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, model bisnis konvensional, waral...
 
4. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, berpikir kreativitas dan inovasi...
4. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, berpikir kreativitas dan inovasi...4. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, berpikir kreativitas dan inovasi...
4. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, berpikir kreativitas dan inovasi...
 
3. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, mengubah pola pikir dan motivasi...
3. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, mengubah pola pikir dan motivasi...3. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, mengubah pola pikir dan motivasi...
3. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, mengubah pola pikir dan motivasi...
 
2. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukse...
2. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukse...2. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukse...
2. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukse...
 
1. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
1. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...1. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
1. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
 

Recently uploaded

pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 

Recently uploaded (20)

pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 

7. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, ringkasan rencana proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018

  • 1. PERTEMUAN 7 “Ringkasan Proposal Rencana Bisnis” Paper ini diajukan untuk memenuhi salah satu tugas Kewirausahaan Nama Dosen : Pak Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA Disusun Oleh : Resti Pujianti - 43217110140 Universitas Mercu Buana Fakultas Ekonomi dan Bisnis Prodi Akuntansi Tahun 2017 / 2018
  • 2. BAB I PENDAHULUAN I.1 LATAR BELAKANG MASALAH Pencahayaan listrik adalah alat yang menghasilkan cahaya terlihat melalui aliran arus listrik. Pencahayaan ini merupakan bentuk paling umum dari pencahayaan buatan dan sangat penting untuk kehidupan masyarakat modern, menyediakan cahaya interior untuk bangunan dan cahaya eksterior di malam hari. Untuk penggunaan teknis, komponen yang menghasilkan cahaya dari listrik disebut sebagai lampu. Listrik digunakan dalam kegiatan manusia, misalnya dalam kegiatan usaha . Pada perusahaan tertentu yang sifatnya sementara mungkin pemasangan listrik tidak akan cukup , apalagi untuk perusahaan konstruksi yang memiliki beberapa tempat produksi dan bahkan membutuhkan daya listrik yang besar. Oleh karena itu, butuh alat lain sebagai pembangkit listrik. Alat tersebut adalah Genset . I.2 Rumusan Masalah 1. Apa itu Genset dan apa kegunaannya ? 2. Usaha dibidang apa yang akan dikembangkan, jelaskan profil usahanya ? 3. Bagaimana cara pemasarannya ? 4. Siapa saja yang menjadi sasarannya ? 5. Berapa modal yang harus dikeluarkan ? 6. Berapa kemungkinan laba yang akan terealisasi I.3 Tujuan Pembuatan Proposal 1. Untuk mengetahui kelebihan dari Genset jika digunakan diperusahaan 2. Melihat pangsa pasar untuk pemasaran Jasa Sewa Genset 3. Planning dalam berbisnis, agar bisnis bisa terealisasi, berkembang dan menghasilkan profit
  • 3. BAB II PEMBAHASAN II. 1 Profil Usaha Jasa Sewa Genset Nama Usaha : SAE GENSET Alamat : Jalan Citra 2 Extention no 56 Jenis Usaha : Sewa Alat Jumlah Karyawan : 5 Produk : Genset 60 KVA, 80 KVA, 100 KVA E-mail : saegenset@gmail.com II.2 Struktur Organisasi Pemilik : Resti Pujianti Keuangan : Anonim 1 Pemasaran : 1. Anonim 2 2. Anonim 3 Teknisi : Anonim 4 II. 3 Pengenalan Produk dan Keunggulan Produk
  • 4. Genset adalah akronim dari “Generator set”, yaitu suatu mesin atau perangkat yang terdiri dari pembangkit listrik (generator) dengan mesin penggerak yang disusun menjadi satu kesatuan untuk menghasilkan suatu tenaga listrik dengan besaran tertentu. Mesin pembangkit kerja pada genset biasanya berupa motor yang melakukan pembakaran internal, atau mesin diesel yang bekerja dengan bahan bakar solar atau bensin. Generator adalah alat penghasil listrik. Prinsip kerja generator, yaitu mengubah energi gerak (kinetik) menjadi energi listrik. Genset Generator listrik pertama kali ditemukan oleh Michael Faraday pada tahun 1831. Generator listrik pertama saat itu dibuat dalam bentuk kawat besi berbentuk “U” yang dililitkan dengan gulungan kawat. Generator tersebut dikenal dengan nama Generator Cakram Faraday. Dengan menggunakan induksi elektromagnetik, generator listrik tersebut bekerja dengan memutar kumparan dalam medan magnet sehingga muncul energi induksi. Terdapat 2 komponen utama pada generator listrik, yaitu: sator (bagian yang diam) dan rotor (bagian yang bergerak). Rotor akan berhubungan dengan poros generator listrik yang berputar pada pusat stator. Kemudian poros generator listrik tersebut biasanya diputar dengan menggunakan usaha yang berasal dari luar, seperti yang berasal dari turbin air maupun turbin uap. Berdasarkan jenis arus listrik yang dihasilkan, generator listrik dibedakan menjadi 2 macam, yaitu Generator Listrik Alternator (AC) dan Generator Listrik Dinamo (DC). GENERATOR LISTRIK AC Pada genset listrik AC ini, kutub - kutub magnet yang berlawanan saling dihadapkan sehingga diantara kedua kutub magnet tersebut dihasilkan medan magnet. Di alam medan magnet tersebut terdapat kumparan yang mudah berputar pada porosnya. Karena kumparan selalu berputar, maka jumlah gaya magnet yang masuk ke dalam kumparan juga selalu berubah - ubah. Sifat dari arus listrik yang dihasilkan oleh generator listrik AC ini berjenis bolak-balik dengan bentuk seperti gelombang. Amplitudonya bergantung pada kuat medan magnet, jumlah lilitan kawat, dan luas penampang kumparan, serta frekuensi gelombangnya sama dengan frekuensi putaran kumparan.
  • 5. GENERATOR LISTRIK DC Cara kerja genset listrik DC mirip dengan cara kerja generator listrik AC. Yang membedakan hanya pada generator listrik DC ini, menggunakan sebuah cincin belah atau yang biasa disebut dengan komutator di bagian output-nya. Komutator ini memungkinkan arus listrik induksi yang dialirkan ke rangkaian listrik berupa arus listrik DC, meskipun kumparan yang berada di dalamnya menghasilkan arus listrik AC. Keunggulan dari Usaha Sewa Alat Genset 1. Jika Genset yang disewakan banyak maka keuntungan berlipat 2. Untuk perawatan genset selama masa sewa , ditanggung penyewa 3. Produk mudah didapat II. 4 Proses Awal Produksi Pembelian Genset 60, 80, 100 dengan modal awal Rp 200.000.000 yang mana usaha dapat dijalan, dikelola di rumah sendiri. Dari modal Rp 150.000.000,00 diharapkan dapat membeli 8 Genset. II. 5 Resiko Usaha Jika terjadi kerusakan pada saat Genset tidak dalam masa sewa maka biaya kerusakan akan ditanggung oleh pemilik alat II. 6 Target Pasar Yang menjadi sasaran kami adalah kalangan menengah ke atas: 1. Tempat-tempat usaha seperti proyek-proyek konstruksi yang sifat usahanya sementara. 2. Acara-acara tertentu, seperti Live music , konser dsb. 3. Perumahan – perumahan yang membutuhkan daya listrik yang besar
  • 6. II.7 Promosi dan Pemasaran Adapun promosi yang akan kami lakukan adalah 1. Melakukan penjualan jasa secara online seperti di media social (instagram, line, wa, bbm, facebook). 2. Iklan diradio, brosur, spanduk 3. Mengirim beberapa surat penawaran sebanyak-banyaknya pada proyek – proyek konstruksi II. 8 Laporan Keuangan Pendapatan Jasa : 8 genset x 12.000.000 (harga sewa) 96.000.000 Biaya Usaha : Biaya Gaji 30.000.000 Biaya Penyusutan perbulan 10.000.000 Biaya Lain-lain 5.000.000 Biaya Pemasaran 5.000.000+ 50.000.000 – Laba Bersih sebelum pajak 46.000.000 BAB III KESIMPULAN Usaha dibidang Sewa alat merupakan usaha yang membutuhkan modal yang banyak selain modal awal , perawatannya pun tentu besar. Tetapi jika pemasaran dan promosi serta harga jual yang bagus pada saat kita sewakan , maka modal akan tertutup dengan hasil usaha.
  • 7. REFERENSI : 1. Anonim1, 2018. http://www.hartech.co.id/post/berita/Mengenal-Genset-dan- Kegunaannya.html#.Wt8I0ZcxU2w, (23 April 2018, jam 19.00) 2. Anonim2, 2018. https://id.wikipedia.org/wiki/Pencahayaan_listrik, (23 April 2018, jam 19.30) 3. Anonim3, 2018. https://sharingkali.com/contoh-proposal-2/, (23 April 2018, jam 19.43)