SlideShare a Scribd company logo
The Originator
Dr. Edward de Bono
• M.D., Ph.D., (philosophy,
medicine & psychology),
Rhodes scholar
• World-renowned consultant
to business, governments,
schools and industry
• Author of 62 books in 40
languages
• Originator of Six Thinking
Hats, Lateral Thinking and
Direct Attention Thinking
Tools
Masing-masing dari
Six Thinking Hats
mewakili cara berpikir yang berbeda,
yang disimbolkan dengan warna
Kebingungan dalam berpikir
akan membuat kebingungan
dalam mencari solusi yang
paling tepat.
Bila kita sadar akan Topi Kita
maka persoalan akan lebih
mudah selesai.
Otak kita akan lebih
jernih dalam berpikir dan
berdiskusi
• Kalau kita semua
berpikir pada jurusan
yang sama maka
hasil pemikiran kita
akan menjadi lebih
OPTIMAL.
• Parallel Thinking
membuat kita lebih
fokus pada
pemikiran yang
saling menunjang.
Parallel Thinking dan Optimalisasi
Topi warna
The White Hat
calls for information known or needed.
Berpikirlah secara netral dan objektif,
berdasarkan data-data yang ada
Basic Questions:
 Apa yang kita ketahui?
 Apa yang TIDAK kita ketahui?
 Apa yang PERLU kita ketahui?
Buang jauh-jauh dulu opini, intuisi, ide
baru, dll. Yang ada di topi ini adalah:
 Believed Facts
 Checked Facts
Topi warna
Latihan:
Bayangkan seseorang
memberikan sebuah kotak
sebagai hadiah kepada
Anda, yang berisikan
seekor binatang.
Tuliskan fakta apa yang
Anda ingin ketahui
mengenai binatang
tersebut.
______________________
______________________
______________________
______________________
______________________
______________________
______________________
Topi warna MERAH
The Red Hat
signifies feelings, hunches and intuition.
Emosi dan Feeling.
Berpikir secara intuitif dan menggunakan
insting emosi dan perasaan anda
Anda tidak perlu memberikan alasan logis
atau data konkret, tidak perlu konsistensi
dengan sesi sebelumnya
Pada akhirnya, keputusan manusia selalu
emotional.
Topi warna MERAH
Latihan:
Ingatlah satu lagu kesukaan Anda,
Bayangkan dan tuliskan emosi yang Anda rasakan
saar mendengar lagu tersebut.
________________________________________
Topi warna HITAM
The Black Hat
is judgment -- the devil's advocate
or why something may not work.
Berpikir KRITIS, waspada dan berhati-hati
tentang segala kemungkinan gagal
“Devil’s Advocate”, pertanyakan segalanya
dari sisi yang berlawanan. Keluarkan
segala kekhawatiran anda dan hal-hal
yang anda pikir akan menyebabkan
kegagalan.
Negatif yang Logis:
Pisahkan antara kekhawatiran yang
berasal dari emosi dan logika.
Tidak harus “FAIR”, tapi harus ada
kebenaran dalam kekhawatiran tersebut.
Topi warna HITAM
Latihan:
Perhatikan sepeda FIXIE,
Berpikirlah…
Lihatlah sisi yang salah dan identifikasi kelemahan dari
sepeda ini:
_____________________________________________
_____________________________________________
Topi warna KUNING
The Yellow Hat
symbolizes brightness and optimism.
Berpikir secara positif, optimis, dan berani
mengambil kesempatan yang ada
Didasarkan adanya logika alasan
Fokuskan pada keuntungan yang akan
diraih, situasi-situasi yang
menguntungkan, dan kesempatan baik
yang tercipta, “best case scenario”
Eksplorasi pada sisi positif
Topi warna KUNING
Latihan:
Apakah sisi positifnya memiliki tubuh
yang tinggi?
- _________________
- _________________
- _________________
Topi warna HIJAU
The Green Hat
focuses on creativity: the possibilities,
alternatives and new ideas.
Berpikir akan ide-ide baru, konsep baru
secara kreatif dan bebas tanpa batas.
Fokuskan untuk mencari alternatif-
alternatif baru, baik dari segi pemecahan
masalah ataupun cara melihat persoalan.
Topi ini akan memberikan pendekatan
baru bagi anda dalam melihat suatu
masalah
Jangan dibatasi oleh tembok-tembok
dogma yang membelenggu. Tidak perlu
mengikuti jalur normal dan umum.
Topi warna HIJAU
Latihan:
Kembali ke sepeda FIXIE,
Dengan kelemahan yang telah Anda identifikasi tadi,
Pikirkan hal apa yang menurut Anda dapat memperbaiki
kelemahan sepeda tersebut. (Catat atau Gambarkan)
_____________________________________________
_____________________________________________
Topi warna BIRU
Fokus untuk menciptakan STRUKTUR
Membuat jadwal, mendefinisikan
masalah, mengatur proses, dll.
Memberi instruksi dan mengorganisir
penggunaan topi warna lain
Kuncinya adalah DISIPLIN dan FOKUS
The Yellow Hat
is used to manage the thinking process.
MULAILAH DENGAN TOPI WARNA
BIRU
… AKHIRI JUGA DENGAN TOPI WARNA
BIRU
Buat tujuan yang jelas bagi arah diskusi!
Apa yang anda cari? Hasil seperti apa
yang anda inginkan?
Apa persoalan terbesar?
Situasi apa yang anda hadapi? Apa latar
belakang diskusi ini?
Topi warna apa saja yang kira-kira akan
dibutuhkan?
Adakah alternatif penyelesaian?
Hal2 apa yang perlu kita pertanyakan?
Apa kesimpulan hasil diskusi?
What’s next? Sesudah ini langkah apa
yang harus kita laksanakan?
Siapa yang melaksanakan dan
bertanggung jawab?
Adakah solusi yang dapat segera
dijalankan?
FOKUS
BLUE HAT
BERPIKIR SECARA STRUKTURAL
Menciptakan fokus, membuat kesimpulan,
overview, merencanakan langkah selanjutnya
GREEN HAT
BERPIKIR KREATIF
Kemungkinan, alternatif, ide baru, konsep baru, mengatasi
pesimisme TOPI HITAM dan memperkuat optimisme TOPI
KUNING
BLACK HAT
MENGAPA INI AKAN GAGAL
Wasapda, bahaya, masalah, kesalahan,
sebisa mungkin punya alasan logis.
RED HAT
EMOSI DAN INTUISI
Perasaan dan insting, “at this point”, tidak
perlu alasan atau pertimbangan nyata,
lakukan sesebentar mungkin
YELLOW HAT
MENGAPA INI AKAN BERHASIL
Value dan keuntungan (nyata dan
potensial), semua kebaikannya, alasan
logis yang menunjang keberhasilan
WHITE HAT
INFORMASI DAN DATA
Netral dan obyektif, checked and believe the
facts, informasi apa yang kurang dan
bagaimana mendapatkannya
FACTS EMOTIONS NEGATIVITY
OPTIMISM CREATIVITY CONTROL
Otak kita akan menjadi maksimal bila hanya berpikir
dengan satu “warna” pada satu saat, dengan
kesadaran akan warna itu, maka “bola” idea akan
lebih mudah “di mainkan”.
Beberapa Issue Umum 6 Topi Pemikir:
• Arahan, bukan detail
– 6 Hats adalah sebuah arahan, bukan “isi”nya
– “Mari kita memakai topi hitam saat ini…”
• Bukan kategori manusia-nya
– Salah: “Dia orang bertopi hitam.”
– Setiap orang harus bisa memakai semua warna.
• Bentuk cerdas untuk berpikir bersama
– Mampu menunjukkan apakah seorang itu pemikir yg baik.
– Bukan konstruktif atau destruktif nya pemikiran
• Sebagi semua kesatuan yg saling menunjang.
Keuntungan Memakai 6 Topi Pemikir
• Memberikan bahasa yang sama
• Setiap orang diharuskan memberikan semua pola
pikir yang berbeda dari kebiasaannya
• Lebih banyak memakai otak kita
• Menghilangkan Ego pribadi
• Menghindari konfrontasi.
• Menghemat waktu.
• Fokus pada sebuah model diskusi.
• Lebih cerdas dalam menyelesaikan masalah.
White Hat Thinking
• Think of paper with
information on it
• Concerned with DATA
and INFORMATION.
• What information do we
have?
• What information do we
need?
• What information would
we like to have?
• How will we get the
missing information
Red Hat Thinking
• Think of a cozy, warm, red fire.
• Concerned with FEELINGS and
EMOTIONS.
• Put forward feelings, hunches,
intuitions, emotions.
• There is NO NEED to:
– Apologize for the feelings
– Explain or justify the feelings
– Disguise the feelings as logic
• Normally excluded as they are
neither fact nor logic. Feelings
and intuition are valuable
ingredients in discussion.
Yellow Hat Thinking
• Think of sunshine and
optimism
• Represents the LOGICAL
POSITIVE
• Benefits
• Value
• There must be a sound
reason for what is
claimed.
• Must be optimistic, yet
realistic
Black Hat Thinking
• Think of officers in
dark uniforms
• Represents LOGICAL
NEGATIVE
• Points out: dangers,
weaknesses, faults,
difficulties, problems.
• Why something may
not work or be
profitable.
Green Hat Thinking
• Think of vegetation,
growth, natural energy
• Represents CREATIVITY
• New ideas and further
alternatives
• Modifications and
variations in existing
ideas
• Possibilities, even if
remote
• Does NOT need to have
a logical base
Blue Hat Thinking
• Think of blue sky or
overview.
• Concerned with PROCESS
CONTROL.
• Asks for summaries and
conclusions.
• Sets the agenda for
thinking.
• Offers comments on
thinking that has taken
place.
Hypothetical problem solving program using the hats
• Blue hat
– Organize the process
• Red hat
– Emotional issues & feelings
• White hat
– What do we know, need to know
• Yellow hat
– Proposals & suggestions; what ifs, why nots
• Blue hat
– Overview of achievements so far
– Organize choice of route
• Red hat
– Express feelings about the choices
• Yellow & black hats
– Looking for the best alternative
• Blue hat
– Strategy for implementation
Hypothetical problem solving program using the hats
Six hats summary
Blue: control & organization of thinking
White: objective facts & figures
Red: emotions & feelings
Yellow: hope, positive & speculative
Green: creativity, ideas & lateral thinking
Black: cautious & careful

More Related Content

What's hot

KURIKULUM PENDIDIKAN
KURIKULUM PENDIDIKANKURIKULUM PENDIDIKAN
KURIKULUM PENDIDIKANsafyah
 
DSKP BAHASA ARAB (SK) SEMAKAN 2017
DSKP BAHASA ARAB (SK) SEMAKAN 2017DSKP BAHASA ARAB (SK) SEMAKAN 2017
DSKP BAHASA ARAB (SK) SEMAKAN 2017
Mohd Suhaimin Isnen
 
Profesionalisme guru
Profesionalisme guru Profesionalisme guru
Profesionalisme guru
Azizi Ahmad
 
Rph tahun 5 sirah nabi
Rph tahun 5 sirah nabiRph tahun 5 sirah nabi
Rph tahun 5 sirah nabiismailsktb12
 
Analisis Kandungan Kurikulum Pendidikan Islam Sekolah Rendah Tahun 5-6.pptx
Analisis Kandungan Kurikulum Pendidikan Islam Sekolah Rendah Tahun 5-6.pptxAnalisis Kandungan Kurikulum Pendidikan Islam Sekolah Rendah Tahun 5-6.pptx
Analisis Kandungan Kurikulum Pendidikan Islam Sekolah Rendah Tahun 5-6.pptx
kelipmalam1
 
Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1
Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1
Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1
Muhammad Fadzli
 
Terapi tingkahlaku
Terapi tingkahlakuTerapi tingkahlaku
Terapi tingkahlakuShe ChuiYa
 
Nota kaedahpengajaran
Nota kaedahpengajaranNota kaedahpengajaran
Nota kaedahpengajaranshare with me
 
Pemikiran kritis
Pemikiran kritisPemikiran kritis
Pemikiran kritistonen91
 
Konsep KBAT (Kemahiran Berfikir Aras Tinggi)
Konsep KBAT (Kemahiran Berfikir Aras Tinggi)Konsep KBAT (Kemahiran Berfikir Aras Tinggi)
Konsep KBAT (Kemahiran Berfikir Aras Tinggi)
drhajarmn
 
peranan guru pendidikan islam
peranan guru pendidikan islam  peranan guru pendidikan islam
peranan guru pendidikan islam
Mohd Kamal Jusoh
 
sistem pendidikan pada zaman islam
sistem pendidikan pada zaman islamsistem pendidikan pada zaman islam
sistem pendidikan pada zaman islamSivapriya Gopi
 
Teori Personaliti Humanistik dan Sosiokognitif
Teori Personaliti Humanistik dan SosiokognitifTeori Personaliti Humanistik dan Sosiokognitif
Teori Personaliti Humanistik dan Sosiokognitif
NURUL NADIAH AHMAD KAMAL
 
Pendekatan inkuiri penemuan
Pendekatan inkuiri penemuanPendekatan inkuiri penemuan
Pendekatan inkuiri penemuan
AYU_TEMPOYAK
 
Nota PIMK 3033 Pengajian Sirah
Nota PIMK 3033 Pengajian SirahNota PIMK 3033 Pengajian Sirah
Nota PIMK 3033 Pengajian Sirah
Mualimah Mumtaz
 

What's hot (20)

KURIKULUM PENDIDIKAN
KURIKULUM PENDIDIKANKURIKULUM PENDIDIKAN
KURIKULUM PENDIDIKAN
 
Kemahiran penyoalan
Kemahiran penyoalanKemahiran penyoalan
Kemahiran penyoalan
 
DSKP BAHASA ARAB (SK) SEMAKAN 2017
DSKP BAHASA ARAB (SK) SEMAKAN 2017DSKP BAHASA ARAB (SK) SEMAKAN 2017
DSKP BAHASA ARAB (SK) SEMAKAN 2017
 
Profesionalisme guru
Profesionalisme guru Profesionalisme guru
Profesionalisme guru
 
Rph tahun 5 sirah nabi
Rph tahun 5 sirah nabiRph tahun 5 sirah nabi
Rph tahun 5 sirah nabi
 
Analisis Kandungan Kurikulum Pendidikan Islam Sekolah Rendah Tahun 5-6.pptx
Analisis Kandungan Kurikulum Pendidikan Islam Sekolah Rendah Tahun 5-6.pptxAnalisis Kandungan Kurikulum Pendidikan Islam Sekolah Rendah Tahun 5-6.pptx
Analisis Kandungan Kurikulum Pendidikan Islam Sekolah Rendah Tahun 5-6.pptx
 
Kepimpinan kurikulum bilik darjah
Kepimpinan kurikulum bilik darjahKepimpinan kurikulum bilik darjah
Kepimpinan kurikulum bilik darjah
 
Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1
Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1
Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1
 
Terapi tingkahlaku
Terapi tingkahlakuTerapi tingkahlaku
Terapi tingkahlaku
 
Imam abu hanifah
Imam abu hanifahImam abu hanifah
Imam abu hanifah
 
Khat
KhatKhat
Khat
 
Nota kaedahpengajaran
Nota kaedahpengajaranNota kaedahpengajaran
Nota kaedahpengajaran
 
Pemikiran kritis
Pemikiran kritisPemikiran kritis
Pemikiran kritis
 
Konsep KBAT (Kemahiran Berfikir Aras Tinggi)
Konsep KBAT (Kemahiran Berfikir Aras Tinggi)Konsep KBAT (Kemahiran Berfikir Aras Tinggi)
Konsep KBAT (Kemahiran Berfikir Aras Tinggi)
 
peranan guru pendidikan islam
peranan guru pendidikan islam  peranan guru pendidikan islam
peranan guru pendidikan islam
 
Kelebihan ujian objektif
Kelebihan ujian objektifKelebihan ujian objektif
Kelebihan ujian objektif
 
sistem pendidikan pada zaman islam
sistem pendidikan pada zaman islamsistem pendidikan pada zaman islam
sistem pendidikan pada zaman islam
 
Teori Personaliti Humanistik dan Sosiokognitif
Teori Personaliti Humanistik dan SosiokognitifTeori Personaliti Humanistik dan Sosiokognitif
Teori Personaliti Humanistik dan Sosiokognitif
 
Pendekatan inkuiri penemuan
Pendekatan inkuiri penemuanPendekatan inkuiri penemuan
Pendekatan inkuiri penemuan
 
Nota PIMK 3033 Pengajian Sirah
Nota PIMK 3033 Pengajian SirahNota PIMK 3033 Pengajian Sirah
Nota PIMK 3033 Pengajian Sirah
 

Viewers also liked

Presentation 6 hat & 6 shoes b6
Presentation 6 hat & 6 shoes b6Presentation 6 hat & 6 shoes b6
Presentation 6 hat & 6 shoes b6Mazmon Mahmud
 
Closing the situational gap
Closing the situational gapClosing the situational gap
Closing the situational gap
Nur Agustinus
 
PMB 103 Dasar Dasar Manajemen
PMB 103 Dasar Dasar ManajemenPMB 103 Dasar Dasar Manajemen
PMB 103 Dasar Dasar Manajemen
Nur Agustinus
 
Contoh online course (strategi pemasaran)
Contoh online course (strategi pemasaran)Contoh online course (strategi pemasaran)
Contoh online course (strategi pemasaran)
Nur Agustinus
 
Kekuatan Bisnis Keluarga
Kekuatan Bisnis KeluargaKekuatan Bisnis Keluarga
Kekuatan Bisnis Keluarga
Nur Agustinus
 
Mengelola Resiko Bisnis
Mengelola Resiko BisnisMengelola Resiko Bisnis
Mengelola Resiko BisnisNur Agustinus
 
Remix 4 p ke 4a
Remix 4 p ke 4aRemix 4 p ke 4a
Remix 4 p ke 4a
Nur Agustinus
 
Networking & Partnership
Networking & PartnershipNetworking & Partnership
Networking & Partnership
Nur Agustinus
 
SWOT & Prinsip Efektuasi
SWOT & Prinsip EfektuasiSWOT & Prinsip Efektuasi
SWOT & Prinsip Efektuasi
Nur Agustinus
 
What is business model
What is business modelWhat is business model
What is business model
Nur Agustinus
 
Bagaimana Membuka Restoran.
Bagaimana Membuka Restoran.Bagaimana Membuka Restoran.
Bagaimana Membuka Restoran.
Nur Agustinus
 
Marketing Mix dari 4P ke 4A
Marketing Mix dari 4P ke 4AMarketing Mix dari 4P ke 4A
Marketing Mix dari 4P ke 4A
Nur Agustinus
 
Perjalanan menggapai sukses
Perjalanan menggapai suksesPerjalanan menggapai sukses
Perjalanan menggapai sukses
Nur Agustinus
 
PMB 201 Leadership Mindset
PMB 201 Leadership MindsetPMB 201 Leadership Mindset
PMB 201 Leadership Mindset
Nur Agustinus
 

Viewers also liked (20)

Cara berpikir menurut de bono
Cara berpikir  menurut de bonoCara berpikir  menurut de bono
Cara berpikir menurut de bono
 
Presentation 6 hat & 6 shoes b6
Presentation 6 hat & 6 shoes b6Presentation 6 hat & 6 shoes b6
Presentation 6 hat & 6 shoes b6
 
Closing the situational gap
Closing the situational gapClosing the situational gap
Closing the situational gap
 
PMB 103 Dasar Dasar Manajemen
PMB 103 Dasar Dasar ManajemenPMB 103 Dasar Dasar Manajemen
PMB 103 Dasar Dasar Manajemen
 
Contoh online course (strategi pemasaran)
Contoh online course (strategi pemasaran)Contoh online course (strategi pemasaran)
Contoh online course (strategi pemasaran)
 
Kekuatan Bisnis Keluarga
Kekuatan Bisnis KeluargaKekuatan Bisnis Keluarga
Kekuatan Bisnis Keluarga
 
Mengelola Resiko Bisnis
Mengelola Resiko BisnisMengelola Resiko Bisnis
Mengelola Resiko Bisnis
 
Remix 4 p ke 4a
Remix 4 p ke 4aRemix 4 p ke 4a
Remix 4 p ke 4a
 
Strategi Bisnis
Strategi BisnisStrategi Bisnis
Strategi Bisnis
 
Networking & Partnership
Networking & PartnershipNetworking & Partnership
Networking & Partnership
 
SWOT & Prinsip Efektuasi
SWOT & Prinsip EfektuasiSWOT & Prinsip Efektuasi
SWOT & Prinsip Efektuasi
 
What is business model
What is business modelWhat is business model
What is business model
 
Bagaimana Membuka Restoran.
Bagaimana Membuka Restoran.Bagaimana Membuka Restoran.
Bagaimana Membuka Restoran.
 
Marketing Mix dari 4P ke 4A
Marketing Mix dari 4P ke 4AMarketing Mix dari 4P ke 4A
Marketing Mix dari 4P ke 4A
 
Perjalanan menggapai sukses
Perjalanan menggapai suksesPerjalanan menggapai sukses
Perjalanan menggapai sukses
 
Penalaran induktif
Penalaran induktifPenalaran induktif
Penalaran induktif
 
Inferensi langsung
Inferensi langsungInferensi langsung
Inferensi langsung
 
What is science
What is scienceWhat is science
What is science
 
PMB 201 Leadership Mindset
PMB 201 Leadership MindsetPMB 201 Leadership Mindset
PMB 201 Leadership Mindset
 
Modul 2.2. definisi
Modul 2.2. definisiModul 2.2. definisi
Modul 2.2. definisi
 

Similar to 6 Topi Berpikir (2014)

Teknik Belajar
Teknik BelajarTeknik Belajar
Teknik Belajar
Ervan Abu Nangim
 
6 Topi Berpikir.pdf
6 Topi Berpikir.pdf6 Topi Berpikir.pdf
6 Topi Berpikir.pdf
MasNunungMaryati
 
Pemikiran lateral
Pemikiran lateralPemikiran lateral
Pemikiran lateralUma Vathy
 
Bab 2 topi
Bab 2 topiBab 2 topi
Bab 2 topitonen91
 
4 7 kreativitas & gagasan dalam organisasi - copy
4 7 kreativitas &  gagasan dalam organisasi - copy4 7 kreativitas &  gagasan dalam organisasi - copy
4 7 kreativitas & gagasan dalam organisasi - copy5211111038
 
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdfSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
palindunganadhin
 
Buiding Character n Mindset-WMK 1-2.pptx
Buiding Character n Mindset-WMK 1-2.pptxBuiding Character n Mindset-WMK 1-2.pptx
Buiding Character n Mindset-WMK 1-2.pptx
AnisQusayiriah1
 
The style of thinking in doing something is something that is considered impo...
The style of thinking in doing something is something that is considered impo...The style of thinking in doing something is something that is considered impo...
The style of thinking in doing something is something that is considered impo...
BagasRaka1
 
Berpikir Kritis Dalam Keperawatan
Berpikir Kritis Dalam KeperawatanBerpikir Kritis Dalam Keperawatan
Berpikir Kritis Dalam Keperawatanners alia
 
Creative Collaboration Solusi Dalam Berpikir dan Bertindak
Creative Collaboration Solusi Dalam Berpikir dan Bertindak Creative Collaboration Solusi Dalam Berpikir dan Bertindak
Creative Collaboration Solusi Dalam Berpikir dan Bertindak
Mus kamal
 
KREATIFITAS DAN INOVASI.ppt
KREATIFITAS DAN INOVASI.pptKREATIFITAS DAN INOVASI.ppt
KREATIFITAS DAN INOVASI.ppt
ArgaArga7
 
Explore Your Creativity By Elemen T
Explore  Your  Creativity By Elemen  TExplore  Your  Creativity By Elemen  T
Explore Your Creativity By Elemen T
Muhammad Irsan
 
Menggali ide kreatif
Menggali ide kreatifMenggali ide kreatif
Menggali ide kreatif
Fadilla Tourizqua Zain
 
Sejarah perlaksanaan kbkk di dalam kurikulum sekolah
Sejarah perlaksanaan kbkk di dalam kurikulum sekolahSejarah perlaksanaan kbkk di dalam kurikulum sekolah
Sejarah perlaksanaan kbkk di dalam kurikulum sekolahRadziah Mokhtar
 
Building Your Character _"Pelatihan CHARACTER BUILDING"
Building Your Character _"Pelatihan CHARACTER BUILDING"Building Your Character _"Pelatihan CHARACTER BUILDING"
Building Your Character _"Pelatihan CHARACTER BUILDING"
Kanaidi ken
 
Creative problem solving
Creative problem solvingCreative problem solving
Creative problem solving
Asrul Majid
 

Similar to 6 Topi Berpikir (2014) (20)

Teknik Belajar
Teknik BelajarTeknik Belajar
Teknik Belajar
 
Enam topi berpikir
Enam topi berpikirEnam topi berpikir
Enam topi berpikir
 
6 Topi Berpikir.pdf
6 Topi Berpikir.pdf6 Topi Berpikir.pdf
6 Topi Berpikir.pdf
 
Pemikiran lateral
Pemikiran lateralPemikiran lateral
Pemikiran lateral
 
Lateral thinking
Lateral thinkingLateral thinking
Lateral thinking
 
Bab 2 topi
Bab 2 topiBab 2 topi
Bab 2 topi
 
Bab 21
Bab 21Bab 21
Bab 21
 
4 7 kreativitas & gagasan dalam organisasi - copy
4 7 kreativitas &  gagasan dalam organisasi - copy4 7 kreativitas &  gagasan dalam organisasi - copy
4 7 kreativitas & gagasan dalam organisasi - copy
 
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdfSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
 
Buiding Character n Mindset-WMK 1-2.pptx
Buiding Character n Mindset-WMK 1-2.pptxBuiding Character n Mindset-WMK 1-2.pptx
Buiding Character n Mindset-WMK 1-2.pptx
 
The style of thinking in doing something is something that is considered impo...
The style of thinking in doing something is something that is considered impo...The style of thinking in doing something is something that is considered impo...
The style of thinking in doing something is something that is considered impo...
 
Berpikir Kritis Dalam Keperawatan
Berpikir Kritis Dalam KeperawatanBerpikir Kritis Dalam Keperawatan
Berpikir Kritis Dalam Keperawatan
 
Creative Collaboration Solusi Dalam Berpikir dan Bertindak
Creative Collaboration Solusi Dalam Berpikir dan Bertindak Creative Collaboration Solusi Dalam Berpikir dan Bertindak
Creative Collaboration Solusi Dalam Berpikir dan Bertindak
 
KREATIFITAS DAN INOVASI.ppt
KREATIFITAS DAN INOVASI.pptKREATIFITAS DAN INOVASI.ppt
KREATIFITAS DAN INOVASI.ppt
 
Explore Your Creativity By Elemen T
Explore  Your  Creativity By Elemen  TExplore  Your  Creativity By Elemen  T
Explore Your Creativity By Elemen T
 
Berpikir kritis (12)
Berpikir kritis (12)Berpikir kritis (12)
Berpikir kritis (12)
 
Menggali ide kreatif
Menggali ide kreatifMenggali ide kreatif
Menggali ide kreatif
 
Sejarah perlaksanaan kbkk di dalam kurikulum sekolah
Sejarah perlaksanaan kbkk di dalam kurikulum sekolahSejarah perlaksanaan kbkk di dalam kurikulum sekolah
Sejarah perlaksanaan kbkk di dalam kurikulum sekolah
 
Building Your Character _"Pelatihan CHARACTER BUILDING"
Building Your Character _"Pelatihan CHARACTER BUILDING"Building Your Character _"Pelatihan CHARACTER BUILDING"
Building Your Character _"Pelatihan CHARACTER BUILDING"
 
Creative problem solving
Creative problem solvingCreative problem solving
Creative problem solving
 

More from Nur Agustinus

Presentasi International SETI Conferencer - Nur Agustinus (20 Juli 2016).pdf
Presentasi International SETI Conferencer - Nur Agustinus (20 Juli 2016).pdfPresentasi International SETI Conferencer - Nur Agustinus (20 Juli 2016).pdf
Presentasi International SETI Conferencer - Nur Agustinus (20 Juli 2016).pdf
Nur Agustinus
 
UFO di Bulan
UFO di BulanUFO di Bulan
UFO di Bulan
Nur Agustinus
 
Fenomena UFO
Fenomena UFOFenomena UFO
Fenomena UFO
Nur Agustinus
 
Masalah Kaum Peranakan Tionghoa-Indonesia
Masalah Kaum Peranakan Tionghoa-IndonesiaMasalah Kaum Peranakan Tionghoa-Indonesia
Masalah Kaum Peranakan Tionghoa-Indonesia
Nur Agustinus
 
Fenomena Crop Circle Di Indonesia
Fenomena Crop Circle Di IndonesiaFenomena Crop Circle Di Indonesia
Fenomena Crop Circle Di Indonesia
Nur Agustinus
 
Presentasi ultah BETA-UFO ke 23
Presentasi ultah BETA-UFO ke 23Presentasi ultah BETA-UFO ke 23
Presentasi ultah BETA-UFO ke 23
Nur Agustinus
 
Faster Than Light: Apakah itu mungkin?
Faster Than Light: Apakah itu mungkin?Faster Than Light: Apakah itu mungkin?
Faster Than Light: Apakah itu mungkin?
Nur Agustinus
 
Alien: Extra-terrestrial atau dari dimensi lain?
Alien: Extra-terrestrial atau dari dimensi lain?Alien: Extra-terrestrial atau dari dimensi lain?
Alien: Extra-terrestrial atau dari dimensi lain?
Nur Agustinus
 
Aneka Betebedi - Edisi Remaja
Aneka Betebedi - Edisi RemajaAneka Betebedi - Edisi Remaja
Aneka Betebedi - Edisi Remaja
Nur Agustinus
 
Piring terbang sungguh sungguh adakah?
Piring terbang sungguh sungguh adakah?Piring terbang sungguh sungguh adakah?
Piring terbang sungguh sungguh adakah?
Nur Agustinus
 
UFO mendarat di Soccoro, New Mexico
UFO mendarat di Soccoro, New MexicoUFO mendarat di Soccoro, New Mexico
UFO mendarat di Soccoro, New Mexico
Nur Agustinus
 
Misteri UFO, Dua Nelayan Missisippi bertemu alien
Misteri UFO, Dua Nelayan Missisippi bertemu alienMisteri UFO, Dua Nelayan Missisippi bertemu alien
Misteri UFO, Dua Nelayan Missisippi bertemu alien
Nur Agustinus
 
Lelaki Bermantel Hitam (MIB)
Lelaki Bermantel Hitam (MIB)   Lelaki Bermantel Hitam (MIB)
Lelaki Bermantel Hitam (MIB)
Nur Agustinus
 
Manusia kepompong (Mothman)
Manusia kepompong (Mothman)Manusia kepompong (Mothman)
Manusia kepompong (Mothman)
Nur Agustinus
 
UFO and Pentagon
UFO and PentagonUFO and Pentagon
UFO and Pentagon
Nur Agustinus
 
Artikel ufo di majalah Angkasa no 3 Desember 2010
Artikel ufo di majalah Angkasa no 3 Desember 2010Artikel ufo di majalah Angkasa no 3 Desember 2010
Artikel ufo di majalah Angkasa no 3 Desember 2010
Nur Agustinus
 
Betazine 02
Betazine 02Betazine 02
Betazine 02
Nur Agustinus
 
Menyibak misteri di pulau Alor (Koran Jakarta)
Menyibak misteri di pulau Alor (Koran Jakarta)Menyibak misteri di pulau Alor (Koran Jakarta)
Menyibak misteri di pulau Alor (Koran Jakarta)
Nur Agustinus
 
Majalah Tempo, 12 Pebruari 1977 (UFO)
Majalah Tempo, 12 Pebruari 1977 (UFO)Majalah Tempo, 12 Pebruari 1977 (UFO)
Majalah Tempo, 12 Pebruari 1977 (UFO)
Nur Agustinus
 
Alor incident
Alor incidentAlor incident
Alor incident
Nur Agustinus
 

More from Nur Agustinus (20)

Presentasi International SETI Conferencer - Nur Agustinus (20 Juli 2016).pdf
Presentasi International SETI Conferencer - Nur Agustinus (20 Juli 2016).pdfPresentasi International SETI Conferencer - Nur Agustinus (20 Juli 2016).pdf
Presentasi International SETI Conferencer - Nur Agustinus (20 Juli 2016).pdf
 
UFO di Bulan
UFO di BulanUFO di Bulan
UFO di Bulan
 
Fenomena UFO
Fenomena UFOFenomena UFO
Fenomena UFO
 
Masalah Kaum Peranakan Tionghoa-Indonesia
Masalah Kaum Peranakan Tionghoa-IndonesiaMasalah Kaum Peranakan Tionghoa-Indonesia
Masalah Kaum Peranakan Tionghoa-Indonesia
 
Fenomena Crop Circle Di Indonesia
Fenomena Crop Circle Di IndonesiaFenomena Crop Circle Di Indonesia
Fenomena Crop Circle Di Indonesia
 
Presentasi ultah BETA-UFO ke 23
Presentasi ultah BETA-UFO ke 23Presentasi ultah BETA-UFO ke 23
Presentasi ultah BETA-UFO ke 23
 
Faster Than Light: Apakah itu mungkin?
Faster Than Light: Apakah itu mungkin?Faster Than Light: Apakah itu mungkin?
Faster Than Light: Apakah itu mungkin?
 
Alien: Extra-terrestrial atau dari dimensi lain?
Alien: Extra-terrestrial atau dari dimensi lain?Alien: Extra-terrestrial atau dari dimensi lain?
Alien: Extra-terrestrial atau dari dimensi lain?
 
Aneka Betebedi - Edisi Remaja
Aneka Betebedi - Edisi RemajaAneka Betebedi - Edisi Remaja
Aneka Betebedi - Edisi Remaja
 
Piring terbang sungguh sungguh adakah?
Piring terbang sungguh sungguh adakah?Piring terbang sungguh sungguh adakah?
Piring terbang sungguh sungguh adakah?
 
UFO mendarat di Soccoro, New Mexico
UFO mendarat di Soccoro, New MexicoUFO mendarat di Soccoro, New Mexico
UFO mendarat di Soccoro, New Mexico
 
Misteri UFO, Dua Nelayan Missisippi bertemu alien
Misteri UFO, Dua Nelayan Missisippi bertemu alienMisteri UFO, Dua Nelayan Missisippi bertemu alien
Misteri UFO, Dua Nelayan Missisippi bertemu alien
 
Lelaki Bermantel Hitam (MIB)
Lelaki Bermantel Hitam (MIB)   Lelaki Bermantel Hitam (MIB)
Lelaki Bermantel Hitam (MIB)
 
Manusia kepompong (Mothman)
Manusia kepompong (Mothman)Manusia kepompong (Mothman)
Manusia kepompong (Mothman)
 
UFO and Pentagon
UFO and PentagonUFO and Pentagon
UFO and Pentagon
 
Artikel ufo di majalah Angkasa no 3 Desember 2010
Artikel ufo di majalah Angkasa no 3 Desember 2010Artikel ufo di majalah Angkasa no 3 Desember 2010
Artikel ufo di majalah Angkasa no 3 Desember 2010
 
Betazine 02
Betazine 02Betazine 02
Betazine 02
 
Menyibak misteri di pulau Alor (Koran Jakarta)
Menyibak misteri di pulau Alor (Koran Jakarta)Menyibak misteri di pulau Alor (Koran Jakarta)
Menyibak misteri di pulau Alor (Koran Jakarta)
 
Majalah Tempo, 12 Pebruari 1977 (UFO)
Majalah Tempo, 12 Pebruari 1977 (UFO)Majalah Tempo, 12 Pebruari 1977 (UFO)
Majalah Tempo, 12 Pebruari 1977 (UFO)
 
Alor incident
Alor incidentAlor incident
Alor incident
 

Recently uploaded

0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 

Recently uploaded (20)

0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 

6 Topi Berpikir (2014)

  • 1.
  • 2. The Originator Dr. Edward de Bono • M.D., Ph.D., (philosophy, medicine & psychology), Rhodes scholar • World-renowned consultant to business, governments, schools and industry • Author of 62 books in 40 languages • Originator of Six Thinking Hats, Lateral Thinking and Direct Attention Thinking Tools
  • 3.
  • 4. Masing-masing dari Six Thinking Hats mewakili cara berpikir yang berbeda, yang disimbolkan dengan warna
  • 5. Kebingungan dalam berpikir akan membuat kebingungan dalam mencari solusi yang paling tepat. Bila kita sadar akan Topi Kita maka persoalan akan lebih mudah selesai. Otak kita akan lebih jernih dalam berpikir dan berdiskusi
  • 6. • Kalau kita semua berpikir pada jurusan yang sama maka hasil pemikiran kita akan menjadi lebih OPTIMAL. • Parallel Thinking membuat kita lebih fokus pada pemikiran yang saling menunjang. Parallel Thinking dan Optimalisasi
  • 7. Topi warna The White Hat calls for information known or needed. Berpikirlah secara netral dan objektif, berdasarkan data-data yang ada Basic Questions:  Apa yang kita ketahui?  Apa yang TIDAK kita ketahui?  Apa yang PERLU kita ketahui? Buang jauh-jauh dulu opini, intuisi, ide baru, dll. Yang ada di topi ini adalah:  Believed Facts  Checked Facts
  • 8. Topi warna Latihan: Bayangkan seseorang memberikan sebuah kotak sebagai hadiah kepada Anda, yang berisikan seekor binatang. Tuliskan fakta apa yang Anda ingin ketahui mengenai binatang tersebut. ______________________ ______________________ ______________________ ______________________ ______________________ ______________________ ______________________
  • 9.
  • 10.
  • 11.
  • 12.
  • 13.
  • 14. Topi warna MERAH The Red Hat signifies feelings, hunches and intuition. Emosi dan Feeling. Berpikir secara intuitif dan menggunakan insting emosi dan perasaan anda Anda tidak perlu memberikan alasan logis atau data konkret, tidak perlu konsistensi dengan sesi sebelumnya Pada akhirnya, keputusan manusia selalu emotional.
  • 15. Topi warna MERAH Latihan: Ingatlah satu lagu kesukaan Anda, Bayangkan dan tuliskan emosi yang Anda rasakan saar mendengar lagu tersebut. ________________________________________
  • 16.
  • 17.
  • 18.
  • 19. Topi warna HITAM The Black Hat is judgment -- the devil's advocate or why something may not work. Berpikir KRITIS, waspada dan berhati-hati tentang segala kemungkinan gagal “Devil’s Advocate”, pertanyakan segalanya dari sisi yang berlawanan. Keluarkan segala kekhawatiran anda dan hal-hal yang anda pikir akan menyebabkan kegagalan. Negatif yang Logis: Pisahkan antara kekhawatiran yang berasal dari emosi dan logika. Tidak harus “FAIR”, tapi harus ada kebenaran dalam kekhawatiran tersebut.
  • 20. Topi warna HITAM Latihan: Perhatikan sepeda FIXIE, Berpikirlah… Lihatlah sisi yang salah dan identifikasi kelemahan dari sepeda ini: _____________________________________________ _____________________________________________
  • 21.
  • 22.
  • 23.
  • 24.
  • 25. Topi warna KUNING The Yellow Hat symbolizes brightness and optimism. Berpikir secara positif, optimis, dan berani mengambil kesempatan yang ada Didasarkan adanya logika alasan Fokuskan pada keuntungan yang akan diraih, situasi-situasi yang menguntungkan, dan kesempatan baik yang tercipta, “best case scenario” Eksplorasi pada sisi positif
  • 26. Topi warna KUNING Latihan: Apakah sisi positifnya memiliki tubuh yang tinggi? - _________________ - _________________ - _________________
  • 27.
  • 28.
  • 29.
  • 30. Topi warna HIJAU The Green Hat focuses on creativity: the possibilities, alternatives and new ideas. Berpikir akan ide-ide baru, konsep baru secara kreatif dan bebas tanpa batas. Fokuskan untuk mencari alternatif- alternatif baru, baik dari segi pemecahan masalah ataupun cara melihat persoalan. Topi ini akan memberikan pendekatan baru bagi anda dalam melihat suatu masalah Jangan dibatasi oleh tembok-tembok dogma yang membelenggu. Tidak perlu mengikuti jalur normal dan umum.
  • 31. Topi warna HIJAU Latihan: Kembali ke sepeda FIXIE, Dengan kelemahan yang telah Anda identifikasi tadi, Pikirkan hal apa yang menurut Anda dapat memperbaiki kelemahan sepeda tersebut. (Catat atau Gambarkan) _____________________________________________ _____________________________________________
  • 32.
  • 33.
  • 34.
  • 35.
  • 36. Topi warna BIRU Fokus untuk menciptakan STRUKTUR Membuat jadwal, mendefinisikan masalah, mengatur proses, dll. Memberi instruksi dan mengorganisir penggunaan topi warna lain Kuncinya adalah DISIPLIN dan FOKUS The Yellow Hat is used to manage the thinking process.
  • 37. MULAILAH DENGAN TOPI WARNA BIRU … AKHIRI JUGA DENGAN TOPI WARNA BIRU Buat tujuan yang jelas bagi arah diskusi! Apa yang anda cari? Hasil seperti apa yang anda inginkan? Apa persoalan terbesar? Situasi apa yang anda hadapi? Apa latar belakang diskusi ini? Topi warna apa saja yang kira-kira akan dibutuhkan? Adakah alternatif penyelesaian? Hal2 apa yang perlu kita pertanyakan? Apa kesimpulan hasil diskusi? What’s next? Sesudah ini langkah apa yang harus kita laksanakan? Siapa yang melaksanakan dan bertanggung jawab? Adakah solusi yang dapat segera dijalankan?
  • 38.
  • 39.
  • 40.
  • 41. FOKUS BLUE HAT BERPIKIR SECARA STRUKTURAL Menciptakan fokus, membuat kesimpulan, overview, merencanakan langkah selanjutnya GREEN HAT BERPIKIR KREATIF Kemungkinan, alternatif, ide baru, konsep baru, mengatasi pesimisme TOPI HITAM dan memperkuat optimisme TOPI KUNING BLACK HAT MENGAPA INI AKAN GAGAL Wasapda, bahaya, masalah, kesalahan, sebisa mungkin punya alasan logis. RED HAT EMOSI DAN INTUISI Perasaan dan insting, “at this point”, tidak perlu alasan atau pertimbangan nyata, lakukan sesebentar mungkin YELLOW HAT MENGAPA INI AKAN BERHASIL Value dan keuntungan (nyata dan potensial), semua kebaikannya, alasan logis yang menunjang keberhasilan WHITE HAT INFORMASI DAN DATA Netral dan obyektif, checked and believe the facts, informasi apa yang kurang dan bagaimana mendapatkannya
  • 43. Otak kita akan menjadi maksimal bila hanya berpikir dengan satu “warna” pada satu saat, dengan kesadaran akan warna itu, maka “bola” idea akan lebih mudah “di mainkan”.
  • 44. Beberapa Issue Umum 6 Topi Pemikir: • Arahan, bukan detail – 6 Hats adalah sebuah arahan, bukan “isi”nya – “Mari kita memakai topi hitam saat ini…” • Bukan kategori manusia-nya – Salah: “Dia orang bertopi hitam.” – Setiap orang harus bisa memakai semua warna. • Bentuk cerdas untuk berpikir bersama – Mampu menunjukkan apakah seorang itu pemikir yg baik. – Bukan konstruktif atau destruktif nya pemikiran • Sebagi semua kesatuan yg saling menunjang.
  • 45. Keuntungan Memakai 6 Topi Pemikir • Memberikan bahasa yang sama • Setiap orang diharuskan memberikan semua pola pikir yang berbeda dari kebiasaannya • Lebih banyak memakai otak kita • Menghilangkan Ego pribadi • Menghindari konfrontasi. • Menghemat waktu. • Fokus pada sebuah model diskusi. • Lebih cerdas dalam menyelesaikan masalah.
  • 46. White Hat Thinking • Think of paper with information on it • Concerned with DATA and INFORMATION. • What information do we have? • What information do we need? • What information would we like to have? • How will we get the missing information
  • 47. Red Hat Thinking • Think of a cozy, warm, red fire. • Concerned with FEELINGS and EMOTIONS. • Put forward feelings, hunches, intuitions, emotions. • There is NO NEED to: – Apologize for the feelings – Explain or justify the feelings – Disguise the feelings as logic • Normally excluded as they are neither fact nor logic. Feelings and intuition are valuable ingredients in discussion.
  • 48. Yellow Hat Thinking • Think of sunshine and optimism • Represents the LOGICAL POSITIVE • Benefits • Value • There must be a sound reason for what is claimed. • Must be optimistic, yet realistic
  • 49. Black Hat Thinking • Think of officers in dark uniforms • Represents LOGICAL NEGATIVE • Points out: dangers, weaknesses, faults, difficulties, problems. • Why something may not work or be profitable.
  • 50. Green Hat Thinking • Think of vegetation, growth, natural energy • Represents CREATIVITY • New ideas and further alternatives • Modifications and variations in existing ideas • Possibilities, even if remote • Does NOT need to have a logical base
  • 51. Blue Hat Thinking • Think of blue sky or overview. • Concerned with PROCESS CONTROL. • Asks for summaries and conclusions. • Sets the agenda for thinking. • Offers comments on thinking that has taken place.
  • 52. Hypothetical problem solving program using the hats • Blue hat – Organize the process • Red hat – Emotional issues & feelings • White hat – What do we know, need to know • Yellow hat – Proposals & suggestions; what ifs, why nots
  • 53. • Blue hat – Overview of achievements so far – Organize choice of route • Red hat – Express feelings about the choices • Yellow & black hats – Looking for the best alternative • Blue hat – Strategy for implementation Hypothetical problem solving program using the hats
  • 54. Six hats summary Blue: control & organization of thinking White: objective facts & figures Red: emotions & feelings Yellow: hope, positive & speculative Green: creativity, ideas & lateral thinking Black: cautious & careful