SlideShare a Scribd company logo
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
DINAS PENDIDIKAN PROVINSI DKI JAKARTA
KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)
SMP …………. JAKARTA SELATAN
TAHUN PELAJARAN 2017/2018
MATA PELAJARAN : IPA BENTUKSOAL : PILIHAN GANDA
KELAS/SEMESTER : VIII/GENAP JUMLAH SOAL : 40 SOAL
KURIKULUM : 2013 WAKTU : 120 MENIT
No Kompetensi Dasar Uraian Materi Indikator Soal No.Soal
1 3.8 Memahami tekanan zat dan
penyerapannya dalam kehidupan
sehari-hari, termasuk tekanan darah,
osmosis dan kapilaritas jaringan
angkut pada tumbuhan
Tekanan Hidrostatis
dalam kehidupan
sehari-hari
Disajikan gambar benda berada di atas meja, peserta didik dapat menghitung besar
tekanan pada meja apabila data yang lain diketahui
1
Disajikan gambar 3 lubang dengan ketinggian tertentu pada dinding botol berisi air,
peserta didik dapat menentukan kesimpulan yang tepat dari hasil percobaan tersebut
2
Diberikan data, peserta didik dapat menentukan 3 faktoryang mempengaruhi besar
tekanan hidrostatis secara tepat
3
Disajikan gambar benda yang berada di dalam zat cair dengan massa jenis tertentu,
peserta didik dapat menganalisa posisi benda tersebut apabila diberikan tindakan
tertentu pada zat cair dengan benar
4
Disajikan gambar hasil percobaan dengan menggunakan pipa U yang berisi 2 zat cair
yang berbeda, peserta didik dapat menghitung massa jenis salah satu zat cair apabila
data yang lain diketahui dengan benar
5
Disajikan gambar beberapa tempat dengan ketinggian berbeda, peserta didik dapat
menentukan besar tekanan udara pada tempat tertentu dengan benar
6
Disajikan gambar akar, peserta didik dapat menjelaskan proses penyerapan air secara
osmosis pada tumbuhan dengan benar 7
Disajikan gambar dongkrak hidrolik, peserta didik dapat menghitung gaya yang
diperlukan untuk mengangkut mobil apabila data yang lain diketahui dengan benar
8
2 3.9 Menganalisis system pernafasan pada
manusia dan memahami gangguan
pada system pernafasan serta upaya
menjaga kesehatan system
pernafasan
Sistem Pernafasan dan
penyakit / gangguan
dalam system
pernafasan
Peserta didik dapat menentukan 3 perlakuan ketika udara masuk ke dalam rongga
hidung dari 4 pernyataan yang tersedia dengan benar
9
Disajikan gambar paru-paru, peserta didik dapat menunjukkan 2 bagian saluran
pernafasan beserta fungsinya secara berurutan dengan tepat
10
Disajikan 2 gambar tentang mekanisme pernafasan, peserta didik dapat menentukan
penjelasan yang benar dari mekanisme proses pernafasan tersebut
11
Disajikan grafik mekanisme pernafasan manusia, peserta didik dapat menunjukkan
kapasitas udara suplementer paru-paru dengan benar
12
Peserta didik dapat membedakan penyakit pleuritis dengan bronchitis berdasarkan
pernyataan yang disajikan secara tepat
13
Disajikan ilustrasi percobaan pernafasan yang menggunakan larutan kapur, peserta
didik dapat menentukan kesimpulan yang tepat dari percobaan tersebut
14
Peserta didik dapat menjelaskan perbedaan antara kapasitas total dengan kapasitas
vital paru-paru, dari tabel yang disediakan dengan tepat
15
Peserta didik dapat menuliskan 3 faktor yang memengaruhi frekuensi pernafasan,
dari 4 data yang disajikan dengan tepat
16
3 3.10 Menganalisis system ekskresi pada
manusia dan memahami gangguan
pada system ekskresi serta upaya
menjaga kesehatan system ekskresi
Sistem Ekskresi dan
penyakit / gangguan
dalam system ekskresi
Disajikan gambar nefron ginjal, peserta didik dapat menentukan nama dan proses
terjadinya penyaringan darah secara berurutan sesuai nomor yang ditunjuk.
17
Disajikan 4 pernyataan tentang fungsi hati, peserta didik dapat menentukan fungsi
yang berkaitan system pengeluaran dengan benar
18
Disajikan gambar kulit manusia dengan bagian-bagiannya, peserta didik dapat
menentukan organ yang berfungsi sebagai alat ekskresi dengan tepat
19
Disajikan pernyataan tentang zat yang dikeluarkan dalam system ekskresi, peserta
didik dapat menentukan ekskresi yang dilakukan oleh paru-paru dengan tepat
20
Disajikan 6 buah data nama-nama penyakit yang mengganggu system ekskresi, peserta
didik dapat menentukan nama yang tepat bagi penyakit dengan ciri terdapatnya darah
dan protein dalam urine
21
Disajikan 4 buah pernyataan, peserta didik dapat menentukan pernyataan yang tepat
tentang ciri penyakit nefrosis
22
Disajikan 4 buah pernyataan, peserta didik dapat menentukan urutan yang tepat
tentang proses dihasilkannya keringat
23
Disajikan pernyataan dalam tabel, peserta didik dapat menentukan pernyataan yang
benar tentang perbedaan ekskresi dan sekresi pada hati
24
4 3.11 Menganalisis konsep getaran,
gelombang, dan bunyi dalam
kehidupan sehari-hari termasuk
sistem pendengaran manusia dan
sistem sonar pada hewan
Indra pendengar dan
sistem sonar pada
mahluk hidup
Disajikan gambar anatomi telinga, siswa dapat menyebutkan nama dan fungsi bagian
telinga yang ditunjuk
25
Disajikan pernyataan tentang proses bunyi dapat terdengar, siswa dapat mengurutkan
langkah-langkahnya dengan benar
26
Disajikan gambar penggaris di atas meja yang digetarkan, siswa dapat menjelaskan 27
penyebab getaran yang dihasilkan tidak dapat terdengar dengan tepat
Disajikan grafiksimpangan terhadap waktusuatu gelombang pada tali, siswa dapat
menyimpulkan data tersebut
28
Disajikan deretan nada dan perbandingan frekuensinya, siswa dapat menentukan
frekuensi nada tertentu dengan benar
29
Disajikan ilustrasi gelombang permukaan air danau dengan panjang gelombang dan
waktu tertentu, siswa dapat menentukan cepat rambat dan frekuensi air danau
30
Disajikan pernyataan tentang bunyi hukum pemantulan bunyi, siswa dapat
menyimpulkannya dengan benar
31
Disajikan data tentang cepat rambat gelombang dalam air dan waktuyang diperlukan
untuk merambat, siswa dapat menentukan kedalaman laut yang diukur dengan benar
32
5 3.12 Menganalisis sifat-sifat cahaya,
pembentukan bayangan pada bidang
datar dan lengkung serta
penerapannya untuk menjelaskan
proses penglihatan manusia, mata
serangga, dan prinsip kerja alat optik
Indra penglihatan dan
alat optik
Diberikan 4 pernyataan, siswa dapat menentukan dengan benar, pernyataan yang
menunjukkan jika cahaya mengenai permukaan yang tidak rata
33
Disajikan gambar organ mata, siswa dapat menyebutkan nama bagian mata dan
fungsinya yang ditunjuk secara berurutan
34
Disajikan gambar berkas sinar istimewa pada cermin cekung, siswa dapat
menyebutkannya ciri pada masing-masing berkas sinar
35
Disajikan gambar pembentukan bayangan pada cermin cekung jika bendanya berada
diantara cermin dan F , siswa dapat menentukan letak bayangan dengan benar
36
Disajikan suatu ilustrasi tentang alat optik, siswa dapat menyebutkan nama alat optik
tersebut dengan tepat
37
Siswa dapat meneyebutkan nama alat optik yang memiliki lensa cembung sehingga
dapat membantu mendekatkan objek ke mata serta membantu untuk melihat benda
yang kecil
38
Disajikan gambar benda dengan bayangan yang terjadi pada lensa cekung, siswa dapat
menentukan bayangan yang terbentuk, jika benda digeser mendekati lensa
39
Disajikan data tentang cacat mata, siswa dapat mengidentifikasi dengan tepat 40

More Related Content

Similar to 6 kisi kisi pat ipa kurtilas kls 8 th. 2018 (1)

Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
1. KISI KISI US IPA 2023.docx
1. KISI KISI US IPA 2023.docx1. KISI KISI US IPA 2023.docx
1. KISI KISI US IPA 2023.docx
WartoyoWartoyo3
 
Kisi kisi uts ganjil kelas x tahun pelajaran 2019-2020
Kisi kisi uts ganjil kelas x tahun pelajaran 2019-2020Kisi kisi uts ganjil kelas x tahun pelajaran 2019-2020
Kisi kisi uts ganjil kelas x tahun pelajaran 2019-2020
Madrasah Aliyah Citra Cendekia
 
KISI KISI PAT XI-biologi 2021-2022.docx
KISI KISI PAT XI-biologi 2021-2022.docxKISI KISI PAT XI-biologi 2021-2022.docx
KISI KISI PAT XI-biologi 2021-2022.docx
ReniMeriyana2
 
KISI-KISI IPA PAT KELAS 8, 2022.pdf
KISI-KISI IPA PAT KELAS 8, 2022.pdfKISI-KISI IPA PAT KELAS 8, 2022.pdf
KISI-KISI IPA PAT KELAS 8, 2022.pdf
ManisFauziah
 
6. KISI KISI US IPA 2020.docx
6. KISI KISI US IPA 2020.docx6. KISI KISI US IPA 2020.docx
6. KISI KISI US IPA 2020.docx
DedenMuhammadRamdan
 
Kisi-Kisi UJIAN SEKOLAH 2022 - Copy.pdf
Kisi-Kisi UJIAN SEKOLAH 2022 - Copy.pdfKisi-Kisi UJIAN SEKOLAH 2022 - Copy.pdf
Kisi-Kisi UJIAN SEKOLAH 2022 - Copy.pdf
SernevalXD
 
Penjabaransklkedalamkisikisisoalipabiologi
PenjabaransklkedalamkisikisisoalipabiologiPenjabaransklkedalamkisikisisoalipabiologi
Penjabaransklkedalamkisikisisoalipabiologi
Lihat Otong
 
KISI- KISI US IPA 2022.docx
KISI- KISI US IPA 2022.docxKISI- KISI US IPA 2022.docx
KISI- KISI US IPA 2022.docx
Widya558162
 
KISI-KISI BIOLOGI PEMINATAN TA 2021 2022-1.pdf
KISI-KISI BIOLOGI PEMINATAN TA 2021 2022-1.pdfKISI-KISI BIOLOGI PEMINATAN TA 2021 2022-1.pdf
KISI-KISI BIOLOGI PEMINATAN TA 2021 2022-1.pdf
agustinasekarpus
 
Kisi uas ipa ix, tp 2015 2016
Kisi uas ipa ix, tp 2015 2016Kisi uas ipa ix, tp 2015 2016
Kisi uas ipa ix, tp 2015 2016
yanto abdulah
 
Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014
Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014
Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014
Deni Riansyah
 
1. kisi kisi pas ipa 8
1. kisi kisi  pas ipa 81. kisi kisi  pas ipa 8
1. kisi kisi pas ipa 8
R Herlan S Aji
 
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjilKisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
Agustinus Wiyarno
 
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjilKisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
Agustinus Wiyarno
 
Rpt sains t1 (1)
Rpt sains t1 (1)Rpt sains t1 (1)
Rpt sains t1 (1)
Pokcik Boh
 
Kisi2 uts kls 9 1 2015
Kisi2 uts kls 9 1 2015Kisi2 uts kls 9 1 2015
Kisi2 uts kls 9 1 2015
Yanto Abu Nafisah
 
02. Analisis Keterkaitan CP dan TP - www.ilmuguru.org.docx
02. Analisis Keterkaitan CP dan TP - www.ilmuguru.org.docx02. Analisis Keterkaitan CP dan TP - www.ilmuguru.org.docx
02. Analisis Keterkaitan CP dan TP - www.ilmuguru.org.docx
afrianarohmi1
 

Similar to 6 kisi kisi pat ipa kurtilas kls 8 th. 2018 (1) (20)

Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
1. KISI KISI US IPA 2023.docx
1. KISI KISI US IPA 2023.docx1. KISI KISI US IPA 2023.docx
1. KISI KISI US IPA 2023.docx
 
Kisi kisi uts ganjil kelas x tahun pelajaran 2019-2020
Kisi kisi uts ganjil kelas x tahun pelajaran 2019-2020Kisi kisi uts ganjil kelas x tahun pelajaran 2019-2020
Kisi kisi uts ganjil kelas x tahun pelajaran 2019-2020
 
KISI KISI PAT XI-biologi 2021-2022.docx
KISI KISI PAT XI-biologi 2021-2022.docxKISI KISI PAT XI-biologi 2021-2022.docx
KISI KISI PAT XI-biologi 2021-2022.docx
 
KISI-KISI IPA PAT KELAS 8, 2022.pdf
KISI-KISI IPA PAT KELAS 8, 2022.pdfKISI-KISI IPA PAT KELAS 8, 2022.pdf
KISI-KISI IPA PAT KELAS 8, 2022.pdf
 
6. KISI KISI US IPA 2020.docx
6. KISI KISI US IPA 2020.docx6. KISI KISI US IPA 2020.docx
6. KISI KISI US IPA 2020.docx
 
Kisi-Kisi UJIAN SEKOLAH 2022 - Copy.pdf
Kisi-Kisi UJIAN SEKOLAH 2022 - Copy.pdfKisi-Kisi UJIAN SEKOLAH 2022 - Copy.pdf
Kisi-Kisi UJIAN SEKOLAH 2022 - Copy.pdf
 
Kisi kisi-ipa-mansion-juli-2012
Kisi kisi-ipa-mansion-juli-2012Kisi kisi-ipa-mansion-juli-2012
Kisi kisi-ipa-mansion-juli-2012
 
Kisi kisi-ipa-mansion-juli-2012
Kisi kisi-ipa-mansion-juli-2012Kisi kisi-ipa-mansion-juli-2012
Kisi kisi-ipa-mansion-juli-2012
 
Penjabaransklkedalamkisikisisoalipabiologi
PenjabaransklkedalamkisikisisoalipabiologiPenjabaransklkedalamkisikisisoalipabiologi
Penjabaransklkedalamkisikisisoalipabiologi
 
KISI- KISI US IPA 2022.docx
KISI- KISI US IPA 2022.docxKISI- KISI US IPA 2022.docx
KISI- KISI US IPA 2022.docx
 
KISI-KISI BIOLOGI PEMINATAN TA 2021 2022-1.pdf
KISI-KISI BIOLOGI PEMINATAN TA 2021 2022-1.pdfKISI-KISI BIOLOGI PEMINATAN TA 2021 2022-1.pdf
KISI-KISI BIOLOGI PEMINATAN TA 2021 2022-1.pdf
 
Kisi uas ipa ix, tp 2015 2016
Kisi uas ipa ix, tp 2015 2016Kisi uas ipa ix, tp 2015 2016
Kisi uas ipa ix, tp 2015 2016
 
Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014
Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014
Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014
 
1. kisi kisi pas ipa 8
1. kisi kisi  pas ipa 81. kisi kisi  pas ipa 8
1. kisi kisi pas ipa 8
 
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjilKisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
 
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjilKisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
 
Rpt sains t1 (1)
Rpt sains t1 (1)Rpt sains t1 (1)
Rpt sains t1 (1)
 
Kisi2 uts kls 9 1 2015
Kisi2 uts kls 9 1 2015Kisi2 uts kls 9 1 2015
Kisi2 uts kls 9 1 2015
 
02. Analisis Keterkaitan CP dan TP - www.ilmuguru.org.docx
02. Analisis Keterkaitan CP dan TP - www.ilmuguru.org.docx02. Analisis Keterkaitan CP dan TP - www.ilmuguru.org.docx
02. Analisis Keterkaitan CP dan TP - www.ilmuguru.org.docx
 

Recently uploaded

PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 

Recently uploaded (20)

PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 

6 kisi kisi pat ipa kurtilas kls 8 th. 2018 (1)

  • 1. PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA DINAS PENDIDIKAN PROVINSI DKI JAKARTA KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) SMP …………. JAKARTA SELATAN TAHUN PELAJARAN 2017/2018 MATA PELAJARAN : IPA BENTUKSOAL : PILIHAN GANDA KELAS/SEMESTER : VIII/GENAP JUMLAH SOAL : 40 SOAL KURIKULUM : 2013 WAKTU : 120 MENIT No Kompetensi Dasar Uraian Materi Indikator Soal No.Soal 1 3.8 Memahami tekanan zat dan penyerapannya dalam kehidupan sehari-hari, termasuk tekanan darah, osmosis dan kapilaritas jaringan angkut pada tumbuhan Tekanan Hidrostatis dalam kehidupan sehari-hari Disajikan gambar benda berada di atas meja, peserta didik dapat menghitung besar tekanan pada meja apabila data yang lain diketahui 1 Disajikan gambar 3 lubang dengan ketinggian tertentu pada dinding botol berisi air, peserta didik dapat menentukan kesimpulan yang tepat dari hasil percobaan tersebut 2 Diberikan data, peserta didik dapat menentukan 3 faktoryang mempengaruhi besar tekanan hidrostatis secara tepat 3 Disajikan gambar benda yang berada di dalam zat cair dengan massa jenis tertentu, peserta didik dapat menganalisa posisi benda tersebut apabila diberikan tindakan tertentu pada zat cair dengan benar 4 Disajikan gambar hasil percobaan dengan menggunakan pipa U yang berisi 2 zat cair yang berbeda, peserta didik dapat menghitung massa jenis salah satu zat cair apabila data yang lain diketahui dengan benar 5 Disajikan gambar beberapa tempat dengan ketinggian berbeda, peserta didik dapat menentukan besar tekanan udara pada tempat tertentu dengan benar 6 Disajikan gambar akar, peserta didik dapat menjelaskan proses penyerapan air secara osmosis pada tumbuhan dengan benar 7 Disajikan gambar dongkrak hidrolik, peserta didik dapat menghitung gaya yang diperlukan untuk mengangkut mobil apabila data yang lain diketahui dengan benar 8
  • 2. 2 3.9 Menganalisis system pernafasan pada manusia dan memahami gangguan pada system pernafasan serta upaya menjaga kesehatan system pernafasan Sistem Pernafasan dan penyakit / gangguan dalam system pernafasan Peserta didik dapat menentukan 3 perlakuan ketika udara masuk ke dalam rongga hidung dari 4 pernyataan yang tersedia dengan benar 9 Disajikan gambar paru-paru, peserta didik dapat menunjukkan 2 bagian saluran pernafasan beserta fungsinya secara berurutan dengan tepat 10 Disajikan 2 gambar tentang mekanisme pernafasan, peserta didik dapat menentukan penjelasan yang benar dari mekanisme proses pernafasan tersebut 11 Disajikan grafik mekanisme pernafasan manusia, peserta didik dapat menunjukkan kapasitas udara suplementer paru-paru dengan benar 12 Peserta didik dapat membedakan penyakit pleuritis dengan bronchitis berdasarkan pernyataan yang disajikan secara tepat 13 Disajikan ilustrasi percobaan pernafasan yang menggunakan larutan kapur, peserta didik dapat menentukan kesimpulan yang tepat dari percobaan tersebut 14 Peserta didik dapat menjelaskan perbedaan antara kapasitas total dengan kapasitas vital paru-paru, dari tabel yang disediakan dengan tepat 15 Peserta didik dapat menuliskan 3 faktor yang memengaruhi frekuensi pernafasan, dari 4 data yang disajikan dengan tepat 16 3 3.10 Menganalisis system ekskresi pada manusia dan memahami gangguan pada system ekskresi serta upaya menjaga kesehatan system ekskresi Sistem Ekskresi dan penyakit / gangguan dalam system ekskresi Disajikan gambar nefron ginjal, peserta didik dapat menentukan nama dan proses terjadinya penyaringan darah secara berurutan sesuai nomor yang ditunjuk. 17 Disajikan 4 pernyataan tentang fungsi hati, peserta didik dapat menentukan fungsi yang berkaitan system pengeluaran dengan benar 18 Disajikan gambar kulit manusia dengan bagian-bagiannya, peserta didik dapat menentukan organ yang berfungsi sebagai alat ekskresi dengan tepat 19 Disajikan pernyataan tentang zat yang dikeluarkan dalam system ekskresi, peserta didik dapat menentukan ekskresi yang dilakukan oleh paru-paru dengan tepat 20 Disajikan 6 buah data nama-nama penyakit yang mengganggu system ekskresi, peserta didik dapat menentukan nama yang tepat bagi penyakit dengan ciri terdapatnya darah dan protein dalam urine 21 Disajikan 4 buah pernyataan, peserta didik dapat menentukan pernyataan yang tepat tentang ciri penyakit nefrosis 22 Disajikan 4 buah pernyataan, peserta didik dapat menentukan urutan yang tepat tentang proses dihasilkannya keringat 23 Disajikan pernyataan dalam tabel, peserta didik dapat menentukan pernyataan yang benar tentang perbedaan ekskresi dan sekresi pada hati 24 4 3.11 Menganalisis konsep getaran, gelombang, dan bunyi dalam kehidupan sehari-hari termasuk sistem pendengaran manusia dan sistem sonar pada hewan Indra pendengar dan sistem sonar pada mahluk hidup Disajikan gambar anatomi telinga, siswa dapat menyebutkan nama dan fungsi bagian telinga yang ditunjuk 25 Disajikan pernyataan tentang proses bunyi dapat terdengar, siswa dapat mengurutkan langkah-langkahnya dengan benar 26 Disajikan gambar penggaris di atas meja yang digetarkan, siswa dapat menjelaskan 27
  • 3. penyebab getaran yang dihasilkan tidak dapat terdengar dengan tepat Disajikan grafiksimpangan terhadap waktusuatu gelombang pada tali, siswa dapat menyimpulkan data tersebut 28 Disajikan deretan nada dan perbandingan frekuensinya, siswa dapat menentukan frekuensi nada tertentu dengan benar 29 Disajikan ilustrasi gelombang permukaan air danau dengan panjang gelombang dan waktu tertentu, siswa dapat menentukan cepat rambat dan frekuensi air danau 30 Disajikan pernyataan tentang bunyi hukum pemantulan bunyi, siswa dapat menyimpulkannya dengan benar 31 Disajikan data tentang cepat rambat gelombang dalam air dan waktuyang diperlukan untuk merambat, siswa dapat menentukan kedalaman laut yang diukur dengan benar 32 5 3.12 Menganalisis sifat-sifat cahaya, pembentukan bayangan pada bidang datar dan lengkung serta penerapannya untuk menjelaskan proses penglihatan manusia, mata serangga, dan prinsip kerja alat optik Indra penglihatan dan alat optik Diberikan 4 pernyataan, siswa dapat menentukan dengan benar, pernyataan yang menunjukkan jika cahaya mengenai permukaan yang tidak rata 33 Disajikan gambar organ mata, siswa dapat menyebutkan nama bagian mata dan fungsinya yang ditunjuk secara berurutan 34 Disajikan gambar berkas sinar istimewa pada cermin cekung, siswa dapat menyebutkannya ciri pada masing-masing berkas sinar 35 Disajikan gambar pembentukan bayangan pada cermin cekung jika bendanya berada diantara cermin dan F , siswa dapat menentukan letak bayangan dengan benar 36 Disajikan suatu ilustrasi tentang alat optik, siswa dapat menyebutkan nama alat optik tersebut dengan tepat 37 Siswa dapat meneyebutkan nama alat optik yang memiliki lensa cembung sehingga dapat membantu mendekatkan objek ke mata serta membantu untuk melihat benda yang kecil 38 Disajikan gambar benda dengan bayangan yang terjadi pada lensa cekung, siswa dapat menentukan bayangan yang terbentuk, jika benda digeser mendekati lensa 39 Disajikan data tentang cacat mata, siswa dapat mengidentifikasi dengan tepat 40