SlideShare a Scribd company logo
#LawanCOVID-19#BelajarDiRumah
1
SKENARIO PEMBELAJARAN
Kelas : III
Tema : 1. Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup
Subtema : 1. Ciri-ciri Makhluk Hidup
Semester : I (Ganjil)
Alokasi Waktu: 120 menit
Kompetensi Dasar Materi
Bahasa Indonesia
3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan
(makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan
makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat yang disajikan
dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan
4.4 Menyajikan laporan tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan
dan tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan makhluk
hidup yang ada di lingkungan setempat secara tertulis
menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.
Kosakata baru (tentang Konsep ciri-ciri makhluk
hidup)
PPKn
1.1 Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan
padi kapas pada lambang negara “Garuda Pancasila” sebagai
anugerah Tuhan Yang Maha Esa.
2.1 Bersikap jujur, peduli, kasih sayang sesuaidengan sila-sila Pancasila
dalam lambang negara “Garuda Pancasila”.
3.1 Memahami arti gambar pada lambang negara “Garuda Pancasila”.
4.1 Menceritakan arti gambar pada lambang negara “Garuda Pancasila”.
Perilaku pengamalan Pancasila sila pertama
(Bersyukur)
Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat membuat kalimat menggunakan kosakata baru; menceritakan contoh perilaku yang sesuai
dengan Pancasila sila pertama dengan benar.
Alat/Media
Whatsapp group (WAG) antara guru, orang tua, dan siswa
Orang tua/wali yang menggunakan WA bersama anak.Jika anak yang mengoperasikan WA, maka orangtua/wali
wajib mendampingi mereka.
Bahan/Materi
Video Pembelajaran
Penilaian
(1) Keaktifan partisipasi, (2) Refleksi atas pengetahuan yang diperoleh, (3) Voice note, foto, atau video hasil kerja
PESAN UNTUK ORANG TUA
Selamat pagi, apa kabar Ayah/Bunda? Semoga Ayah/Bunda senantiasa dalam keadaan sehat.
Alhamdulillah kita sudah melaksanakan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) selama 3 hari
dan Pembelajaran hari pertama. Pada hari ini kita masih akan melakukan kegiatan pembelajaran yang
pelaksanaanya pun secara daring dari rumah. Mohon bimbingan Ayah/Bunda untuk mendampingi
ananda dalam melakukan aktivitas pembelajaran di rumah.
Ayah/Bunda jangan lupa mengingatkan ananda untuk mematuhi protokol kesehatan dalam melakukan
setiap aktivitas dan selalu menjaga kebersihan di lingkungan rumah dengan Pemberantasan Sarang
Nyamuk (PSN) agar terhindar dari penyebaran virus COVID-19 dan wabah demam berdarah.
Terima kasih.
#LawanCOVID-19#BelajarDiRumah
1
Bergerak Peka terhadap rangsang
Bernapas Makan Tumbuh
Berkembang biak
Anak-anak sudah siap belajar hari ini? Ayo, jangan lupa cuci tangan terlebih dahulu ya dengan sabun
pada air mengalir sebelum dan sesudah memulai kegiatan! Nah, kalau sudah cuci tangan, mari kita
bersiap memulai pembelajaran hari ini. Mari kita awali dengan membaca doa terlebih dahulu semoga
kita selalu sehat dan dan diberikan kemudahan dalam melaksanakan kegiatan belajar hari ini! Mintalah
bantuan kepada ayah/bunda untuk mendampingi Ananda selama melakukan kegiatan pembelajaran ya!
Jangan lupa ucapkan tolong bila minta bantuan, ucapkan maaf apabila melakukan kesalahan, dan
ucapkan terima kasih setelah mendapatkan bantuan!
Kegiatan 1
Anak-anak, kegiatan kita hari ini masih berkaitan
dengan pembelajaran sebelumnya ya. Kalian sudah
menemukan dan mempelajari beberapa kosakata
baru pada ciri-ciri makhluk hidup. Kalian masih
ingat kan dengan kosakata barunya? Hebat!
Kira-kira kita akan mempelajari apa ya hari ini?
Yuk, kita tonton video berikut ini!
https://www.youtube.com/watch?v=F5CUIhe1kHA
Setelah menonton, Ayah/Bunda berkesempatan
untuk berdiskusi dengan ananda tentang isi video.
Kalau sudah silahkan kirim voice notenya ya.
Berdasarkan video pembelajaran di atas, buatlah
kalimat berdasarkan kata-kata berikut ini!
Tuliskan kalimatnya pada buku tulismu, kemudian
minta tolong kepada Ayah/bunda untuk memfoto
hasil pekerjaanmu dan mengunggahnya di WAG!
Setelah melaksanakan kegiatan pertama jangan lupa
untuk melakukan Pemberantasan Sarang Nyamuk
(PSN) ya bersama Ayah/bunda agar kita semua
terhidar dari penyakit Demam Berdarah.
Kegiatan 2
Terima kasih Ayah/Bunda yang sudah mengirimkan
fotonya dan telah malaksanakan PSN bersama
Putra/putrinya.
Setelah melakukan PSN dan akan melaksanakan
kegiatannya lainnya, kita harus berdoa terlebih dahulu
agar segala sesuatunya dimudahkan dan dilancarkan
serta mensyukuri atas karunia-Nya. Bersyukur
merupakan pengamalan sila pertama Pancasila.
Selanjutnya kalian praktikkan salah satu pengamalan
sila pertama Pancasila, yaitu bersyukur, kemudian
minta tolong kepada Ayah/bunda untuk memvideokan
dan mengunggahnya di WAG!
Ayah/Bunda, tolong dibantu bimbing dan arahkan putra
putrinya ya. Biarkan mereka mengeksplorasi
pengetahuan, kemampuan dan kepercayaan dirinya,
mari kita sama-sama fasilitasi.
Ucapkan terima kasih kepada ayah/bunda yang telah
mendampingi Ananda belajar di rumah hari ini! Mari
kita akhiri kegiatan belajar di rumah hari ini dengan
membaca doa sesudah belajar.
Terima kasih, sampai jumpa pada pembelajaran
selanjutnya!
 Bagi siswa yang tidak menggunakan smartphone simpan dulu tugasnya, nanti tunjukkan ke Bapak/Ibu guru
kalau sudah masuk sekolah kembali.
TIM PENULIS:
1. Dodi Firman, S.Pd.
2. Joko Turanto, S.Pd, M.M.
3. Yunianto M.M.Pd.
4. Dr. Sri Handayani, M.M.

More Related Content

Similar to 3.1.1.2 (datadikdasmen.com)

Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaranRpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
anggi aryadi
 
MODUL BDR KELAS 4 TEMA 3. TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN
MODUL BDR KELAS 4 TEMA 3. TUGAS MEDIA PEMBELAJARANMODUL BDR KELAS 4 TEMA 3. TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN
MODUL BDR KELAS 4 TEMA 3. TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN
DewiAsihSetiawati
 
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
eli priyatna laidan
 
Sistem pendidikan dini dan dasar di Jepang
Sistem pendidikan dini dan dasar di JepangSistem pendidikan dini dan dasar di Jepang
Sistem pendidikan dini dan dasar di Jepang
Jumiarti Agus
 
K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
eli priyatna laidan
 
Modul kelas 3 sd tema 1
Modul kelas 3 sd tema 1Modul kelas 3 sd tema 1
Modul kelas 3 sd tema 1
Save End's
 
MODUL_KELAS_3_TEMA_1_(www.blogpendidikan.net).pdf
MODUL_KELAS_3_TEMA_1_(www.blogpendidikan.net).pdfMODUL_KELAS_3_TEMA_1_(www.blogpendidikan.net).pdf
MODUL_KELAS_3_TEMA_1_(www.blogpendidikan.net).pdf
119LennyOctaviany
 
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)
eli priyatna laidan
 
modul projek.docx
modul projek.docxmodul projek.docx
modul projek.docx
agussupriyanto472989
 
PRASIAGA upacara merdeka kurikulum k 13-.ppt
PRASIAGA upacara merdeka kurikulum k 13-.pptPRASIAGA upacara merdeka kurikulum k 13-.ppt
PRASIAGA upacara merdeka kurikulum k 13-.ppt
FansKhanwarzahid
 
Rabu, 22 juli 2020
Rabu, 22 juli 2020Rabu, 22 juli 2020
Rabu, 22 juli 2020
Maju Terus Jaya
 
Makalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPA
Makalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPAMakalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPA
Makalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPA
Eko Oke
 
Sistem pendidikan di Jepang
Sistem pendidikan di JepangSistem pendidikan di Jepang
Sistem pendidikan di Jepang
Jumiarti Agus
 
Tips Menceritakan Kisah Kitab Suci
Tips Menceritakan Kisah Kitab SuciTips Menceritakan Kisah Kitab Suci
Tips Menceritakan Kisah Kitab Suci
Frans Budi Santika
 
Modul Pembelajaran Kelas 1
Modul Pembelajaran Kelas 1 Modul Pembelajaran Kelas 1
Modul Pembelajaran Kelas 1
NafisaRepalia
 
Presentation
Presentation Presentation
Presentation
ikeelucu
 
Aksi nyata modul 1.1 cgp angkatan 7 bulukumba
Aksi nyata modul 1.1 cgp angkatan 7 bulukumbaAksi nyata modul 1.1 cgp angkatan 7 bulukumba
Aksi nyata modul 1.1 cgp angkatan 7 bulukumba
MarlinahMarlinah5
 
K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (3)
K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (3)K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (3)
K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (3)
eli priyatna laidan
 
Rpp Kelas IV
Rpp Kelas IV  Rpp Kelas IV
Rpp Kelas IV
DerisBenu
 

Similar to 3.1.1.2 (datadikdasmen.com) (20)

Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaranRpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
 
MODUL BDR KELAS 4 TEMA 3. TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN
MODUL BDR KELAS 4 TEMA 3. TUGAS MEDIA PEMBELAJARANMODUL BDR KELAS 4 TEMA 3. TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN
MODUL BDR KELAS 4 TEMA 3. TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN
 
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
 
K1 t1 st3 pb1
K1 t1 st3 pb1K1 t1 st3 pb1
K1 t1 st3 pb1
 
Sistem pendidikan dini dan dasar di Jepang
Sistem pendidikan dini dan dasar di JepangSistem pendidikan dini dan dasar di Jepang
Sistem pendidikan dini dan dasar di Jepang
 
K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st4-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
 
Modul kelas 3 sd tema 1
Modul kelas 3 sd tema 1Modul kelas 3 sd tema 1
Modul kelas 3 sd tema 1
 
MODUL_KELAS_3_TEMA_1_(www.blogpendidikan.net).pdf
MODUL_KELAS_3_TEMA_1_(www.blogpendidikan.net).pdfMODUL_KELAS_3_TEMA_1_(www.blogpendidikan.net).pdf
MODUL_KELAS_3_TEMA_1_(www.blogpendidikan.net).pdf
 
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (3)
 
modul projek.docx
modul projek.docxmodul projek.docx
modul projek.docx
 
PRASIAGA upacara merdeka kurikulum k 13-.ppt
PRASIAGA upacara merdeka kurikulum k 13-.pptPRASIAGA upacara merdeka kurikulum k 13-.ppt
PRASIAGA upacara merdeka kurikulum k 13-.ppt
 
Rabu, 22 juli 2020
Rabu, 22 juli 2020Rabu, 22 juli 2020
Rabu, 22 juli 2020
 
Makalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPA
Makalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPAMakalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPA
Makalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPA
 
Sistem pendidikan di Jepang
Sistem pendidikan di JepangSistem pendidikan di Jepang
Sistem pendidikan di Jepang
 
Tips Menceritakan Kisah Kitab Suci
Tips Menceritakan Kisah Kitab SuciTips Menceritakan Kisah Kitab Suci
Tips Menceritakan Kisah Kitab Suci
 
Modul Pembelajaran Kelas 1
Modul Pembelajaran Kelas 1 Modul Pembelajaran Kelas 1
Modul Pembelajaran Kelas 1
 
Presentation
Presentation Presentation
Presentation
 
Aksi nyata modul 1.1 cgp angkatan 7 bulukumba
Aksi nyata modul 1.1 cgp angkatan 7 bulukumbaAksi nyata modul 1.1 cgp angkatan 7 bulukumba
Aksi nyata modul 1.1 cgp angkatan 7 bulukumba
 
K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (3)
K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (3)K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (3)
K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (3)
 
Rpp Kelas IV
Rpp Kelas IV  Rpp Kelas IV
Rpp Kelas IV
 

Recently uploaded

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 

Recently uploaded (20)

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 

3.1.1.2 (datadikdasmen.com)

  • 1. #LawanCOVID-19#BelajarDiRumah 1 SKENARIO PEMBELAJARAN Kelas : III Tema : 1. Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup Subtema : 1. Ciri-ciri Makhluk Hidup Semester : I (Ganjil) Alokasi Waktu: 120 menit Kompetensi Dasar Materi Bahasa Indonesia 3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan 4.4 Menyajikan laporan tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat secara tertulis menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif. Kosakata baru (tentang Konsep ciri-ciri makhluk hidup) PPKn 1.1 Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan padi kapas pada lambang negara “Garuda Pancasila” sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa. 2.1 Bersikap jujur, peduli, kasih sayang sesuaidengan sila-sila Pancasila dalam lambang negara “Garuda Pancasila”. 3.1 Memahami arti gambar pada lambang negara “Garuda Pancasila”. 4.1 Menceritakan arti gambar pada lambang negara “Garuda Pancasila”. Perilaku pengamalan Pancasila sila pertama (Bersyukur) Tujuan Pembelajaran Peserta didik dapat membuat kalimat menggunakan kosakata baru; menceritakan contoh perilaku yang sesuai dengan Pancasila sila pertama dengan benar. Alat/Media Whatsapp group (WAG) antara guru, orang tua, dan siswa Orang tua/wali yang menggunakan WA bersama anak.Jika anak yang mengoperasikan WA, maka orangtua/wali wajib mendampingi mereka. Bahan/Materi Video Pembelajaran Penilaian (1) Keaktifan partisipasi, (2) Refleksi atas pengetahuan yang diperoleh, (3) Voice note, foto, atau video hasil kerja PESAN UNTUK ORANG TUA Selamat pagi, apa kabar Ayah/Bunda? Semoga Ayah/Bunda senantiasa dalam keadaan sehat. Alhamdulillah kita sudah melaksanakan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) selama 3 hari dan Pembelajaran hari pertama. Pada hari ini kita masih akan melakukan kegiatan pembelajaran yang pelaksanaanya pun secara daring dari rumah. Mohon bimbingan Ayah/Bunda untuk mendampingi ananda dalam melakukan aktivitas pembelajaran di rumah. Ayah/Bunda jangan lupa mengingatkan ananda untuk mematuhi protokol kesehatan dalam melakukan setiap aktivitas dan selalu menjaga kebersihan di lingkungan rumah dengan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) agar terhindar dari penyebaran virus COVID-19 dan wabah demam berdarah. Terima kasih.
  • 2. #LawanCOVID-19#BelajarDiRumah 1 Bergerak Peka terhadap rangsang Bernapas Makan Tumbuh Berkembang biak Anak-anak sudah siap belajar hari ini? Ayo, jangan lupa cuci tangan terlebih dahulu ya dengan sabun pada air mengalir sebelum dan sesudah memulai kegiatan! Nah, kalau sudah cuci tangan, mari kita bersiap memulai pembelajaran hari ini. Mari kita awali dengan membaca doa terlebih dahulu semoga kita selalu sehat dan dan diberikan kemudahan dalam melaksanakan kegiatan belajar hari ini! Mintalah bantuan kepada ayah/bunda untuk mendampingi Ananda selama melakukan kegiatan pembelajaran ya! Jangan lupa ucapkan tolong bila minta bantuan, ucapkan maaf apabila melakukan kesalahan, dan ucapkan terima kasih setelah mendapatkan bantuan! Kegiatan 1 Anak-anak, kegiatan kita hari ini masih berkaitan dengan pembelajaran sebelumnya ya. Kalian sudah menemukan dan mempelajari beberapa kosakata baru pada ciri-ciri makhluk hidup. Kalian masih ingat kan dengan kosakata barunya? Hebat! Kira-kira kita akan mempelajari apa ya hari ini? Yuk, kita tonton video berikut ini! https://www.youtube.com/watch?v=F5CUIhe1kHA Setelah menonton, Ayah/Bunda berkesempatan untuk berdiskusi dengan ananda tentang isi video. Kalau sudah silahkan kirim voice notenya ya. Berdasarkan video pembelajaran di atas, buatlah kalimat berdasarkan kata-kata berikut ini! Tuliskan kalimatnya pada buku tulismu, kemudian minta tolong kepada Ayah/bunda untuk memfoto hasil pekerjaanmu dan mengunggahnya di WAG! Setelah melaksanakan kegiatan pertama jangan lupa untuk melakukan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) ya bersama Ayah/bunda agar kita semua terhidar dari penyakit Demam Berdarah. Kegiatan 2 Terima kasih Ayah/Bunda yang sudah mengirimkan fotonya dan telah malaksanakan PSN bersama Putra/putrinya. Setelah melakukan PSN dan akan melaksanakan kegiatannya lainnya, kita harus berdoa terlebih dahulu agar segala sesuatunya dimudahkan dan dilancarkan serta mensyukuri atas karunia-Nya. Bersyukur merupakan pengamalan sila pertama Pancasila. Selanjutnya kalian praktikkan salah satu pengamalan sila pertama Pancasila, yaitu bersyukur, kemudian minta tolong kepada Ayah/bunda untuk memvideokan dan mengunggahnya di WAG! Ayah/Bunda, tolong dibantu bimbing dan arahkan putra putrinya ya. Biarkan mereka mengeksplorasi pengetahuan, kemampuan dan kepercayaan dirinya, mari kita sama-sama fasilitasi. Ucapkan terima kasih kepada ayah/bunda yang telah mendampingi Ananda belajar di rumah hari ini! Mari kita akhiri kegiatan belajar di rumah hari ini dengan membaca doa sesudah belajar. Terima kasih, sampai jumpa pada pembelajaran selanjutnya!  Bagi siswa yang tidak menggunakan smartphone simpan dulu tugasnya, nanti tunjukkan ke Bapak/Ibu guru kalau sudah masuk sekolah kembali. TIM PENULIS: 1. Dodi Firman, S.Pd. 2. Joko Turanto, S.Pd, M.M. 3. Yunianto M.M.Pd. 4. Dr. Sri Handayani, M.M.