SlideShare a Scribd company logo
Pengembangan 
Silabus dan RPP 
Bahasa Indonesia 
Dra. Siti Sahara
A. Pengertian RPP 
B. Landasan Pengembangan RPP 
C. Langkah-langkah menyusun RPP 
D. Penyusunan RPP berkarakter 
E. Contoh RPP berkarakter
Pengertian 
 Berdasarkan PP 19 Tahun 2005 Pasal 20 
dinyatakan bahwa: 
”Perencanaan proses pembelajaran 
meliputi silabus dan rencana pelaksanaan 
pembelajaran yang memuat sekurang-kurangnya 
tujuan pembelajaran, materi ajar, 
metode pengajaran, sumber belajar, dan 
GAMELAN 
penilaian hasil belajar”.
 Sesuai dengan Permendiknas Nomor 41 Tahun 2007 
tentang Standar Proses dijelaskan bahwa RPP 
dijabarkan dari silabus untuk meng- arahkan kegiatan 
belajar peserta didik dalam upaya mencapai KD. 
Setiap guru pada satuan pendidikan berkewajiban 
menyusun RPP secara lengkap dan sistematis agar 
pembelajaran berlangsung secara interaktif, 
inspiratif, menyenangkan, menantang, 
memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif, 
serta memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, 
kreativitas, dan kemandirian sesuai dengan bakat, 
minat, dan perkembangan fisik serta psikologis 
peserta didik. 
GAMELAN
 RPP disusun untuk setiap KD yang 
dapat dilaksanakan dalam satu kali 
pertemuan atau lebih. Guru 
merancang penggalan RPP untuk 
setiap pertemuan yang disesuaikan 
dengan penjadwalan di satuan 
pendidikan. 
GAMELAN 
Komponen RPP
GAMELAN 
Komponen RPP 
 Identitas mata pelajaran, 
meliputi: 
1. satuan pendidikan, 
2. kelas, 
3. semester, 
4. program studi, 
5. mata pelajaran atau tema 
pelajaran, 
6. jumlah pertemuan.
 Merupakan kualifikasi kemampuan 
minimal peserta didik yang menggam-barkan 
penguasaan pengetahuan, 
sikap, dan keterampilan yang 
diharapkan dicapai pada setiap kelas 
dan semester pada suatu mata 
pelajaran. 
GAMELAN 
Standar kompetensi
GAMELAN 
Kompetensi Dasar 
 Kompetensi dasar, adalah 
sejumlah kemampuan yang 
harus dikuasai peserta didik 
dalam mata pelajaran tertentu 
sebagai rujukan penyusunan 
indikator kompetensi dalam 
suatu pelajaran.
Idikator Pencapaian Kompetensi 
GAMELAN 
 Indikator pencapaian kompetensi, 
adalah perilaku yang dapat diukur atau 
diobservasi untuk menunjukkan 
ketercapaian kompetensi dasar tertentu 
yang menjadi acuan penilaian mata 
pelajaran. Indikator pencapaian 
kompetensi dirumuskan dengan 
menggunakan kata kerja operasional 
yang dapat diamati dan diukur, yang 
mencakup pengetahuan, sikap, dan 
keterampilan.
Landasan Pengembangan RPP 
 PP No.19/2005 tentang SNP pasal 20: 
Perencanaan proses pembelajaran meliputi 
silabus dan rencana pelaksanaan 
pembelajaran yang memuat sekurang-kurangnya 
tujuan pembe- lajaran, materi ajar, 
metode pengajaran, sumber belajar, dan 
penilaian hasil belajar. 
 Permendiknas No.41/2007 tentang Standar 
Proses:
 Perencanaan proses pembelajaran meliputi silabus 
dan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) yang 
memuat identitas mata pelajaran, standar 
kompetensi (SK), kompetensi dasar (KD), indikator 
pencapaian kompetensi, tujuan pembelajaran, materi 
ajar, alokasi waktu, metode pembelajaran, kegiatan 
pembelajaran, penilaian hasil belajar, dan sumber 
belajar. 
 RPP dijabarkan dari silabus untuk mengarahkan 
kegiatan belajar peserta didik dalam upaya 
mencapai KD. 
 Setiap guru pada satuan pendidikan berkewajiban 
menyusun RPP secara lengkap dan sistematis
PRINSIP PENYUSUNAN RPP 
1. Memperhatikan perbedaan individu 
peserta didik 
2. Mendorong partisipasi aktif peserta 
didik 
3. Mengembangkan budaya membaca 
dan menulis 
4. Memberikan umpan balik dan tindak 
lanjut 
5. Keterkaitan dan keterpaduan 
6. Menerapkan teknologi informasi dan 
komunikasi
KOMPONEN RPP 
1. Identitas Mata Pelajaran 
2. Alokasi Waktu 
3. Standar Kompetensi 
4. Kompetensi Dasar 
5. Indikator Pencapaian Kompetensi 
6. Tujuan Pembelajaran 
7. Materi Ajar 
8. Metode Pembelajaran 
9. Kegiatan Pembelajaran 
10. Penilaian Hasil Belajar 
11. Sumber Belajar
Langkah-Langkah Menyusun RPP 
 Langkah-langkah minimal dari penyu-sunan 
Rencana Pelaksanaan Pembe-lajaran 
(RPP), dimulai dari mencan-tumkan 
Identitas RPP, Tujuan Pembe- lajaran, Materi 
Pembelajaran, Metode Pembelajaran, 
Langkah-langkah Kegi- atan pembelajaran, 
Sumber Belajar, dan Penilaian. Setiap 
komponen mempunyai arah pengembangan 
masing-masing, namun semua merupakan 
suatu kesatuan.
Langkah-Langkah Menyusun RPP 
1. Mengisi kolom identitas 
2. Menentukan alokasi waktu yang 
dibutuhkan untuk pertemuan yang telah 
ditetapkan 
3. Menentukan SK, KD, dan Indikator yang 
akan digunakan yang terdapat pada 
silabus yang telah disusun 
4. Merumuskan tujuan pembelajaran 
berdasarkan SK, KD, dan Indikator yang 
telah ditentukan
5. Mengidentifikasi materi ajar berdasarkan materi 
pokok atau pembelajaran yang terdapat dalam 
silabus. Materi ajar merupakan uraian dari 
materi pokok atau pembelajaran 
6. Menentukan metode pembelajaran yang akan 
digunakan 
7. Merumuskan langkah-langkah pembelajaran 
yang terdiri dari kegiatan awal, inti, dan akhir. 
8. Menentukan alat, bahan, sumber belajar yang 
digunakan 
9. Menyusun kriteria penilaian, lembar 
pengamatan, contoh soal, teknik penskoran, 
dan lain-lain.
Penyusunan RPP Berkarakter 
 Cara Menyusun RPP Berkarakter: 
Pendidikan adalah proses yang bersifat 
terencana dan sistematik, karena itu 
perencanaannya disusun secara 
lengkap, dengan pengertian dapat 
dipahami dan dilakukan oleh orang lain 
dan tidak menimbulkan penafsiran ganda.
 Setiap guru pada satuan pen-didikan 
berkewajiban menyusun 
RPP secara lengkap dan 
sistematis agar pembelajaran 
berlangsung secara interaktif, 
inspiratif, menyenangkan, 
menantang, dan memotivasi peserta 
didik untuk berpartisipasi aktif.
 Pada hakikatnya penyusunan RPP 
bertujuan merancang pengalaman be-lajar 
siswa untuk mencapai tujuan 
pembelajaran. Tidak ada alur pikir 
(algoritma) yang spesifik untuk me-nyusun 
suatu RPP, karena rancangan 
tersebut seharusnya kaya akan inovasi 
sesuai dengan spesifikasi materi ajar dan 
lingkungan belajar siswa (sumber daya 
alam dan budaya lokal, kebutuhan 
masyarakat serta perkembangan ilmu 
pengetahuan dan teknologi.
 Untuk Bapak dan Ibu Guru 
yang ingin mengetahui Cara 
menyususun RPP Berkarakter 
denga baik dan benar, maka 
Bapak/Ibu Guru dapat 
membaca Panduan membuat 
RPP yang dapat Bapak danIbu
Buku Sumber
. 
. 
Ya Allah … 
* Jadikan awal hari kami sebagai 
sebuah kebaikan, 
* Pertengahan hari kami sebagai 
kemenangan, 
* Dan akhir hari kami sebagai 
kesuksesan

More Related Content

What's hot

3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
Zo Ri
 
Pedoman penyusunan-rpp
Pedoman penyusunan-rppPedoman penyusunan-rpp
Pedoman penyusunan-rpp
Yosti Saban
 
Slide pengembangan silabus ktsp
Slide pengembangan silabus ktspSlide pengembangan silabus ktsp
Slide pengembangan silabus ktsp
Ismail Nasution
 
Pengembangan silabus dan rpp
Pengembangan silabus dan rppPengembangan silabus dan rpp
Pengembangan silabus dan rpp
Iim Dadut
 
Workshop perangkat pembelajaran (rpp)
Workshop perangkat pembelajaran (rpp)Workshop perangkat pembelajaran (rpp)
Workshop perangkat pembelajaran (rpp)
Oejank Aeni
 
Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-
Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-
Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-
Arino Viieno
 
Kriteria penyusunan rpp
Kriteria penyusunan rppKriteria penyusunan rpp
Kriteria penyusunan rpp
Asdariah Andi
 

What's hot (20)

Rpp 2
Rpp 2Rpp 2
Rpp 2
 
Panduan Pengembangan RPP Kurikulum 2013
Panduan Pengembangan RPP Kurikulum 2013Panduan Pengembangan RPP Kurikulum 2013
Panduan Pengembangan RPP Kurikulum 2013
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
 
20. rambu rambu penyusunan rpp
20. rambu rambu penyusunan rpp20. rambu rambu penyusunan rpp
20. rambu rambu penyusunan rpp
 
Panduan pengembangan-rpp (1)
Panduan pengembangan-rpp (1)Panduan pengembangan-rpp (1)
Panduan pengembangan-rpp (1)
 
Pedoman penyusunan-rpp
Pedoman penyusunan-rppPedoman penyusunan-rpp
Pedoman penyusunan-rpp
 
Slide pengembangan silabus ktsp
Slide pengembangan silabus ktspSlide pengembangan silabus ktsp
Slide pengembangan silabus ktsp
 
PERENCANAAN PEMBELAJARAN
PERENCANAAN PEMBELAJARANPERENCANAAN PEMBELAJARAN
PERENCANAAN PEMBELAJARAN
 
Pengembangan silabus dan rpp
Pengembangan silabus dan rppPengembangan silabus dan rpp
Pengembangan silabus dan rpp
 
7. rpp power point
7. rpp power point7. rpp power point
7. rpp power point
 
FORMAT RPP TERKAIT KURIKULUM 2013
FORMAT RPP TERKAIT KURIKULUM 2013FORMAT RPP TERKAIT KURIKULUM 2013
FORMAT RPP TERKAIT KURIKULUM 2013
 
Penyusunan rpp
Penyusunan rpp  Penyusunan rpp
Penyusunan rpp
 
Workshop perangkat pembelajaran (rpp)
Workshop perangkat pembelajaran (rpp)Workshop perangkat pembelajaran (rpp)
Workshop perangkat pembelajaran (rpp)
 
Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-
Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-
Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-
 
Ppt Rpp KTSP
Ppt Rpp KTSPPpt Rpp KTSP
Ppt Rpp KTSP
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 
Kriteria penyusunan rpp
Kriteria penyusunan rppKriteria penyusunan rpp
Kriteria penyusunan rpp
 
MATERI PENYUSUNAN RPP
MATERI PENYUSUNAN RPPMATERI PENYUSUNAN RPP
MATERI PENYUSUNAN RPP
 
Panduan Kerja Pengawas Sekolah dimasa Pandemi covid-19
Panduan Kerja Pengawas Sekolah dimasa Pandemi covid-19Panduan Kerja Pengawas Sekolah dimasa Pandemi covid-19
Panduan Kerja Pengawas Sekolah dimasa Pandemi covid-19
 
PKP (Peningkatan Kompetensi Pembelajaran)
PKP (Peningkatan Kompetensi Pembelajaran)PKP (Peningkatan Kompetensi Pembelajaran)
PKP (Peningkatan Kompetensi Pembelajaran)
 

Similar to 11. pengembangan silabus dan rpp bhs indo.

Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-
Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-
Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-
Nara Lila
 
Penyusunan rpp pakem
Penyusunan rpp pakemPenyusunan rpp pakem
Penyusunan rpp pakem
Imam Mawardi
 
Rpp smp kurikulum 2013
Rpp smp kurikulum 2013Rpp smp kurikulum 2013
Rpp smp kurikulum 2013
elangperkasa
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev al kepret
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev al kepret3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev al kepret
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev al kepret
Fahmi Fathurrohman M. Ec
 
Definisi rpp
Definisi rppDefinisi rpp
Definisi rpp
bagatak
 
rpp kurikulum medekarpp kurikulum medekarpp kurikulum medeka
rpp kurikulum medekarpp kurikulum medekarpp kurikulum medekarpp kurikulum medekarpp kurikulum medekarpp kurikulum medeka
rpp kurikulum medekarpp kurikulum medekarpp kurikulum medeka
Lutvia9
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
Zo Ri
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
Ia Hidarya
 

Similar to 11. pengembangan silabus dan rpp bhs indo. (20)

Panduan pengembangan-rpp
Panduan pengembangan-rppPanduan pengembangan-rpp
Panduan pengembangan-rpp
 
6. rpp
6. rpp6. rpp
6. rpp
 
Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-
Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-
Prosedur penyusunan-rpp-sesuai-standar-proses-
 
Standard proses permen_41_2007
Standard proses permen_41_2007Standard proses permen_41_2007
Standard proses permen_41_2007
 
Penyusunan rpp
Penyusunan rppPenyusunan rpp
Penyusunan rpp
 
Presentasi k13 sekolah sma
Presentasi k13 sekolah smaPresentasi k13 sekolah sma
Presentasi k13 sekolah sma
 
Penyusunan rpp pakem
Penyusunan rpp pakemPenyusunan rpp pakem
Penyusunan rpp pakem
 
RPP DAN MACAM-MACAMNYA.pptx
RPP DAN MACAM-MACAMNYA.pptxRPP DAN MACAM-MACAMNYA.pptx
RPP DAN MACAM-MACAMNYA.pptx
 
Rpp smp kurikulum 2013
Rpp smp kurikulum 2013Rpp smp kurikulum 2013
Rpp smp kurikulum 2013
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev al kepret
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev al kepret3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev al kepret
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev al kepret
 
10.2. Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
10.2. Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx10.2. Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx
10.2. Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
Definisi rpp
Definisi rppDefinisi rpp
Definisi rpp
 
rpp kurikulum medekarpp kurikulum medekarpp kurikulum medeka
rpp kurikulum medekarpp kurikulum medekarpp kurikulum medekarpp kurikulum medekarpp kurikulum medekarpp kurikulum medeka
rpp kurikulum medekarpp kurikulum medekarpp kurikulum medeka
 
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptxPerencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
 
Desain Perencanaan Pembelajaran.pptx
Desain Perencanaan Pembelajaran.pptxDesain Perencanaan Pembelajaran.pptx
Desain Perencanaan Pembelajaran.pptx
 
Materi RPP Terbaru.pptx
Materi RPP Terbaru.pptxMateri RPP Terbaru.pptx
Materi RPP Terbaru.pptx
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
CARA MENYUSUN RPP KUR 13
CARA MENYUSUN RPP KUR 13CARA MENYUSUN RPP KUR 13
CARA MENYUSUN RPP KUR 13
 

More from Faris Rusli

13. pembelajaran membaca menulis.
13. pembelajaran membaca menulis.13. pembelajaran membaca menulis.
13. pembelajaran membaca menulis.
Faris Rusli
 
12. pembelajaran menyimak berbicara.
12. pembelajaran menyimak berbicara.12. pembelajaran menyimak berbicara.
12. pembelajaran menyimak berbicara.
Faris Rusli
 
10. pengembangan instrumen penilaian dalam pembelajaran bhs indo.
10. pengembangan instrumen penilaian dalam pembelajaran bhs indo.10. pengembangan instrumen penilaian dalam pembelajaran bhs indo.
10. pengembangan instrumen penilaian dalam pembelajaran bhs indo.
Faris Rusli
 
9. konsep, prinsip, dan pendekatan penilaian dalam pembelajaran bhs indo.
9. konsep, prinsip, dan pendekatan penilaian dalam pembelajaran bhs indo.9. konsep, prinsip, dan pendekatan penilaian dalam pembelajaran bhs indo.
9. konsep, prinsip, dan pendekatan penilaian dalam pembelajaran bhs indo.
Faris Rusli
 
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
Faris Rusli
 
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
Faris Rusli
 
6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.
6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.
6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.
Faris Rusli
 
5. pemanfaatan sastra sebagai basis pemblajaran bhs indo.
5. pemanfaatan sastra sebagai basis pemblajaran bhs indo.5. pemanfaatan sastra sebagai basis pemblajaran bhs indo.
5. pemanfaatan sastra sebagai basis pemblajaran bhs indo.
Faris Rusli
 
4. pendekatan kontekstual dalam pembelajaran bhs indo.
4. pendekatan kontekstual dalam pembelajaran bhs indo.4. pendekatan kontekstual dalam pembelajaran bhs indo.
4. pendekatan kontekstual dalam pembelajaran bhs indo.
Faris Rusli
 
3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.
3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.
3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.
Faris Rusli
 
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
Faris Rusli
 
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
Faris Rusli
 
2. pemerolahan bahasa dan landasan pembelajaran bhs indo
2. pemerolahan bahasa dan landasan pembelajaran bhs indo2. pemerolahan bahasa dan landasan pembelajaran bhs indo
2. pemerolahan bahasa dan landasan pembelajaran bhs indo
Faris Rusli
 
1. kuliah pengantar dan kontrak belajar
1.  kuliah pengantar dan kontrak belajar1.  kuliah pengantar dan kontrak belajar
1. kuliah pengantar dan kontrak belajar
Faris Rusli
 

More from Faris Rusli (14)

13. pembelajaran membaca menulis.
13. pembelajaran membaca menulis.13. pembelajaran membaca menulis.
13. pembelajaran membaca menulis.
 
12. pembelajaran menyimak berbicara.
12. pembelajaran menyimak berbicara.12. pembelajaran menyimak berbicara.
12. pembelajaran menyimak berbicara.
 
10. pengembangan instrumen penilaian dalam pembelajaran bhs indo.
10. pengembangan instrumen penilaian dalam pembelajaran bhs indo.10. pengembangan instrumen penilaian dalam pembelajaran bhs indo.
10. pengembangan instrumen penilaian dalam pembelajaran bhs indo.
 
9. konsep, prinsip, dan pendekatan penilaian dalam pembelajaran bhs indo.
9. konsep, prinsip, dan pendekatan penilaian dalam pembelajaran bhs indo.9. konsep, prinsip, dan pendekatan penilaian dalam pembelajaran bhs indo.
9. konsep, prinsip, dan pendekatan penilaian dalam pembelajaran bhs indo.
 
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
 
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
 
6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.
6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.
6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.
 
5. pemanfaatan sastra sebagai basis pemblajaran bhs indo.
5. pemanfaatan sastra sebagai basis pemblajaran bhs indo.5. pemanfaatan sastra sebagai basis pemblajaran bhs indo.
5. pemanfaatan sastra sebagai basis pemblajaran bhs indo.
 
4. pendekatan kontekstual dalam pembelajaran bhs indo.
4. pendekatan kontekstual dalam pembelajaran bhs indo.4. pendekatan kontekstual dalam pembelajaran bhs indo.
4. pendekatan kontekstual dalam pembelajaran bhs indo.
 
3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.
3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.
3. pendekatan terpadu dalam pembelajaran bhs indo.
 
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
8. konsep, pengembangan, dan penggunaan media pembelajaran bhs indo
 
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
7. telaah kurikulum bahasa indonesia dan pengembangan bahan ajar
 
2. pemerolahan bahasa dan landasan pembelajaran bhs indo
2. pemerolahan bahasa dan landasan pembelajaran bhs indo2. pemerolahan bahasa dan landasan pembelajaran bhs indo
2. pemerolahan bahasa dan landasan pembelajaran bhs indo
 
1. kuliah pengantar dan kontrak belajar
1.  kuliah pengantar dan kontrak belajar1.  kuliah pengantar dan kontrak belajar
1. kuliah pengantar dan kontrak belajar
 

11. pengembangan silabus dan rpp bhs indo.

  • 1. Pengembangan Silabus dan RPP Bahasa Indonesia Dra. Siti Sahara
  • 2. A. Pengertian RPP B. Landasan Pengembangan RPP C. Langkah-langkah menyusun RPP D. Penyusunan RPP berkarakter E. Contoh RPP berkarakter
  • 3. Pengertian  Berdasarkan PP 19 Tahun 2005 Pasal 20 dinyatakan bahwa: ”Perencanaan proses pembelajaran meliputi silabus dan rencana pelaksanaan pembelajaran yang memuat sekurang-kurangnya tujuan pembelajaran, materi ajar, metode pengajaran, sumber belajar, dan GAMELAN penilaian hasil belajar”.
  • 4.  Sesuai dengan Permendiknas Nomor 41 Tahun 2007 tentang Standar Proses dijelaskan bahwa RPP dijabarkan dari silabus untuk meng- arahkan kegiatan belajar peserta didik dalam upaya mencapai KD. Setiap guru pada satuan pendidikan berkewajiban menyusun RPP secara lengkap dan sistematis agar pembelajaran berlangsung secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif, serta memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandirian sesuai dengan bakat, minat, dan perkembangan fisik serta psikologis peserta didik. GAMELAN
  • 5.  RPP disusun untuk setiap KD yang dapat dilaksanakan dalam satu kali pertemuan atau lebih. Guru merancang penggalan RPP untuk setiap pertemuan yang disesuaikan dengan penjadwalan di satuan pendidikan. GAMELAN Komponen RPP
  • 6. GAMELAN Komponen RPP  Identitas mata pelajaran, meliputi: 1. satuan pendidikan, 2. kelas, 3. semester, 4. program studi, 5. mata pelajaran atau tema pelajaran, 6. jumlah pertemuan.
  • 7.  Merupakan kualifikasi kemampuan minimal peserta didik yang menggam-barkan penguasaan pengetahuan, sikap, dan keterampilan yang diharapkan dicapai pada setiap kelas dan semester pada suatu mata pelajaran. GAMELAN Standar kompetensi
  • 8. GAMELAN Kompetensi Dasar  Kompetensi dasar, adalah sejumlah kemampuan yang harus dikuasai peserta didik dalam mata pelajaran tertentu sebagai rujukan penyusunan indikator kompetensi dalam suatu pelajaran.
  • 9. Idikator Pencapaian Kompetensi GAMELAN  Indikator pencapaian kompetensi, adalah perilaku yang dapat diukur atau diobservasi untuk menunjukkan ketercapaian kompetensi dasar tertentu yang menjadi acuan penilaian mata pelajaran. Indikator pencapaian kompetensi dirumuskan dengan menggunakan kata kerja operasional yang dapat diamati dan diukur, yang mencakup pengetahuan, sikap, dan keterampilan.
  • 10. Landasan Pengembangan RPP  PP No.19/2005 tentang SNP pasal 20: Perencanaan proses pembelajaran meliputi silabus dan rencana pelaksanaan pembelajaran yang memuat sekurang-kurangnya tujuan pembe- lajaran, materi ajar, metode pengajaran, sumber belajar, dan penilaian hasil belajar.  Permendiknas No.41/2007 tentang Standar Proses:
  • 11.  Perencanaan proses pembelajaran meliputi silabus dan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) yang memuat identitas mata pelajaran, standar kompetensi (SK), kompetensi dasar (KD), indikator pencapaian kompetensi, tujuan pembelajaran, materi ajar, alokasi waktu, metode pembelajaran, kegiatan pembelajaran, penilaian hasil belajar, dan sumber belajar.  RPP dijabarkan dari silabus untuk mengarahkan kegiatan belajar peserta didik dalam upaya mencapai KD.  Setiap guru pada satuan pendidikan berkewajiban menyusun RPP secara lengkap dan sistematis
  • 12. PRINSIP PENYUSUNAN RPP 1. Memperhatikan perbedaan individu peserta didik 2. Mendorong partisipasi aktif peserta didik 3. Mengembangkan budaya membaca dan menulis 4. Memberikan umpan balik dan tindak lanjut 5. Keterkaitan dan keterpaduan 6. Menerapkan teknologi informasi dan komunikasi
  • 13. KOMPONEN RPP 1. Identitas Mata Pelajaran 2. Alokasi Waktu 3. Standar Kompetensi 4. Kompetensi Dasar 5. Indikator Pencapaian Kompetensi 6. Tujuan Pembelajaran 7. Materi Ajar 8. Metode Pembelajaran 9. Kegiatan Pembelajaran 10. Penilaian Hasil Belajar 11. Sumber Belajar
  • 14. Langkah-Langkah Menyusun RPP  Langkah-langkah minimal dari penyu-sunan Rencana Pelaksanaan Pembe-lajaran (RPP), dimulai dari mencan-tumkan Identitas RPP, Tujuan Pembe- lajaran, Materi Pembelajaran, Metode Pembelajaran, Langkah-langkah Kegi- atan pembelajaran, Sumber Belajar, dan Penilaian. Setiap komponen mempunyai arah pengembangan masing-masing, namun semua merupakan suatu kesatuan.
  • 15. Langkah-Langkah Menyusun RPP 1. Mengisi kolom identitas 2. Menentukan alokasi waktu yang dibutuhkan untuk pertemuan yang telah ditetapkan 3. Menentukan SK, KD, dan Indikator yang akan digunakan yang terdapat pada silabus yang telah disusun 4. Merumuskan tujuan pembelajaran berdasarkan SK, KD, dan Indikator yang telah ditentukan
  • 16. 5. Mengidentifikasi materi ajar berdasarkan materi pokok atau pembelajaran yang terdapat dalam silabus. Materi ajar merupakan uraian dari materi pokok atau pembelajaran 6. Menentukan metode pembelajaran yang akan digunakan 7. Merumuskan langkah-langkah pembelajaran yang terdiri dari kegiatan awal, inti, dan akhir. 8. Menentukan alat, bahan, sumber belajar yang digunakan 9. Menyusun kriteria penilaian, lembar pengamatan, contoh soal, teknik penskoran, dan lain-lain.
  • 17.
  • 18.
  • 19. Penyusunan RPP Berkarakter  Cara Menyusun RPP Berkarakter: Pendidikan adalah proses yang bersifat terencana dan sistematik, karena itu perencanaannya disusun secara lengkap, dengan pengertian dapat dipahami dan dilakukan oleh orang lain dan tidak menimbulkan penafsiran ganda.
  • 20.  Setiap guru pada satuan pen-didikan berkewajiban menyusun RPP secara lengkap dan sistematis agar pembelajaran berlangsung secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, dan memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif.
  • 21.  Pada hakikatnya penyusunan RPP bertujuan merancang pengalaman be-lajar siswa untuk mencapai tujuan pembelajaran. Tidak ada alur pikir (algoritma) yang spesifik untuk me-nyusun suatu RPP, karena rancangan tersebut seharusnya kaya akan inovasi sesuai dengan spesifikasi materi ajar dan lingkungan belajar siswa (sumber daya alam dan budaya lokal, kebutuhan masyarakat serta perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
  • 22.  Untuk Bapak dan Ibu Guru yang ingin mengetahui Cara menyususun RPP Berkarakter denga baik dan benar, maka Bapak/Ibu Guru dapat membaca Panduan membuat RPP yang dapat Bapak danIbu
  • 23.
  • 24.
  • 25.
  • 26.
  • 27.
  • 28.
  • 29.
  • 30.
  • 31.
  • 32.
  • 33.
  • 35. . . Ya Allah … * Jadikan awal hari kami sebagai sebuah kebaikan, * Pertengahan hari kami sebagai kemenangan, * Dan akhir hari kami sebagai kesuksesan