SlideShare a Scribd company logo
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
KONSEP DASAR
MANAJEMEN RISIKO
dr. Agung Sediatmojo Sp.An, M.Kes, M.H.Kes, CMC
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
Madiun, 22 Nopember 1976
Islam
0821 358 60005/085922260005
sediatmojo@gmail.com
Jl. Karya Utama 49 Karangrejo Magetan Jawa Timur
BIO DATA
RIWAYAT PENDIDIKAN
✓ Staf Medis RSUD Kota Madiun
✓ Ketua Mutu dan Keselamatan Pasien RSUD Kota Madiun
✓ Assesor Internal RSUD Kota Madiun
✓ Ketua Biro Hukum Pembinaan dan Pembelaan Anggota (BHP2A) Ikatan Dokter
Indonesia (IDI) Madiun
✓ Perhimpunan Dokter Anestesi dan Terapi Intensi Indonesia (PERDATIN)
✓ Perhimpunan Dokter Ahli Hukum Indonesia (PERDAHUKKI)
✓ Masyarakat Hukum Kesehatan Indonesia (MHKI)
✓ Pusat Mediasi dan Resolusi Konflik (PMRK)
✓ Lembaga Akreditasi Mutu dan Keselamatan Pasien rumah Sakit (LAM_KPRS)
✓ Lembaga Akreditasi Fasilitas Kesehatan Primer (LAFKESPRI)
✓ Ikatan Konsultan Kesehatan Indonesia (IKKESINDO)
✓ Pendidikan Dokter Universitas Airlangga (1995-2001)
✓ Dokter Spesialis Anestesi dan Terapi Intensif Universitas
Sebelas Maret (2011-2015)
✓ Pendidikan Sarjana Hukum Universitas Merdeka Madiun
✓ Magister Kesehatan Universitas Sebelas Maret Surakarta
(2011-2015)
✓ Magister Hukum Kesehatan Universitas Hang Tuah Surabaya
(2019-2021)
PEKERJAAN DAN ORGANISASI
✓ Assesor Kompetensi Profesi – Sertifikasi BNSP
✓ Konsultan Manajemen Kesehatan – Sertifikasi BNSP
✓ Certified Mediator Consiliator (C.M.C) – Sertifikasi BNSP
✓ Tenaga Pelatih Kesehatan – Sertifikasi Kementrian Kesehatan
✓ Surveior Akreditasi Rumah Sakit – Sertifikasi Kementrian Kesehatan
✓ Contract Drafting Jimmly School Law and Government (JSLG)
✓ Fundamental Critical Care Support (FCCS)
✓ Interventional Pain for Nerve Entrapment (Indonesia Pain Academy)
✓ Interventional Pain for Spine Problem (Jakarta Pain and Spain Center-JPSC)
✓ Interventional Pain for Muskuloskeletal (Jakarta Pain and Spain Center-JPSC)
RIWAYAT TRAINING
dr. Agung Sediatmojo Sp.An, M.Kes, M.H, CMC
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
1990
1980
2020
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
TUJUAN PEMBELAJARAN
TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM
TUJUAN PEMBELAJARAN KHUSUS
✓ Peserta mampu menjelaskan risiko dan ketidakpastian.
✓ Peserta mampu menjelaskan pengertian Risiko.
✓ Peserta memahami pengertian Manajemen Risiko.
✓ Mengetahui Tujuan dan Manfaat Manajemen Risiko.
✓ Mampu memahami tahapan Manajemen Risiko.
✓ Memahani jenis Penanganan Risiko.
✓ Peseta mampu memahami dan menjelaskan Manajemen Risiko di Fasyankes
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
KETIDAKPASTIAN (UNCERTANTY)
✓ Sesuatu yang mungkin terjadi atau mungkin juga tidak
terjadi.
✓ Suatu kondisi yang jika terjadi, dapat berdampak positif
(menjadi peluang) atau berdampak negatif (risiko)
dalam pencapaian tujuan.
✓ Yang dicermati dalam manajemen risiko adalah dampak
negatif yang jika terjadi akan mempengaruhi
pencapaian tujuan.
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
TIPE KETIDAKPASTIAN
(UNCERTANTY)
Ketidakpastian Yang Tidak Dapat Dibayangkan
( D dan P tidak diketahui )
Ketidakpastian Yang
Tidak Dapat Dibayangkan
( D diketahui dan P tidak diketahui )
Ketidakpastian Yang
Diketahui ( D dan P diketahui )
Bukan
Ketidakpastian
“RISK IS MEASURABLE UNCERTANTY..
UNCERTANTY IS UNMEASURABKE RISK..”
RISIKO
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
RISIKO DAN KETIDAKPASTIAN
APAKAH RISIKO
=
KETIDAKPASTIAN
RISIKO MERUPAKAN KETIDAKPASTIAN NAMUN
KETIDAKPASTIAN BELUM TENTU RISIKO
RISIKO ADALAH SESUATU YANG MUNGKIN TERJADI DAN
MENGGANGGU UPAYA PENCAPAIAN TUJUAN
RISIKO ADALAH KETIDAKPASTIAN YANG KITA KETAHUI
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
RISIKO
- Risiko adalah Kemungkinan terjadinya suatu peristiwa yang berdampak negatif terhadap
pencapaian sasaran organisasi (PMK 25 2019).
- Risiko adalah Paparan yang dapat mengakibatkan cedera atau kerugian
- Risiko adalah Dampak ketidakpastian mencapai sasaran atau tujuan (ISO 31000)
RISIKO MERUPAKAN KETIDAKPASTIAN YANG DIANGGAP PENTING
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
MINDMAP RISIKO
RISK = EFFECT OF UNCERTAINTY ON OBJECTIVES
KEGIATAN KETIDAKPASTIAN SASARAN
PELUANG
*
RISIKO
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
RISK = EFFECT OF UNCERTAINTY ON OBJECTIVES,
BERANGKAT
RUMAH
JALAN KE KANTOR
10 MENIT
BANGUN
TEPAT WAKTU
TAKSI ONLINE
20 MENIT
KERETA
30 MENIT
TIBA DI
KANTOR
ADAKAH
KEMACETAN?
JADWAL
KERETA?
PEDESTRIAN
RAMAI?
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
RISK = EFFECT OF UNCERTAINTY ON OBJECTIVES
BERANGKAT
RUMAH
JALAN KE KANTOR
10 MENIT
BANGUN
TEPAT WAKTU ?
TAKSI ONLINE
20 MENIT
KERETA
30 MENIT
TIBA DI
KANTOR
KEJADIAN POTENSIAL
Lupa pasang alarm MUNGKIN SAJA terlambat bangun
DAMPAK
Belum siap ketika taksi datang
1
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
RISK = EFFECT OF UNCERTAINTY ON OBJECTIVES
BERANGKAT
RUMAH
JALAN KE KANTOR
10 MENIT
ADAKAH
KEMACETAN ?
TAKSI ONLINE
20 MENIT
KERETA
30 MENIT
TIBA DI
KANTOR
KEJADIAN POTENSIAL
Berangkat pada jam sibuk MUNGKIN SAJA taksi terjebak kemacetan
DAMPAK
Taksi tidal dapat melaju kencang ke tujuan Stasiun Kereta
2
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
RISK = EFFECT OF UNCERTAINTY ON OBJECTIVES
BERANGKAT
RUMAH
JALAN KE KANTOR
10 MENIT
JADWAL KERETA
TEPAT WAKTU?
TAKSI ONLINE
20 MENIT
KERETA
30 MENIT
TIBA DI
KANTOR
KEJADIAN POTENSIAL
Gangguan cuaca MUNGKIN SAJA kereta mengalami keterlambatan
DAMPAK
Jadwal keberangkatan kereta menjadi lebih siang
3
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
RISK = EFFECT OF UNCERTAINTY ON OBJECTIVES
BERANGKAT
RUMAH
JALAN KE KANTOR
10 MENIT
PEDESTRIAN
RAMAI ?
TAKSI ONLINE
20 MENIT
KERETA
30 MENIT
TIBA DI
KANTOR
KEJADIAN POTENSIAL
Demo di sekitar kantor MUNGKIN SAJA jalur jalan dialihkan
DAMPAK
Berjalan lebih jauh untuk mencapai kantor
4
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
MANAJEMEN RESIKO
- Adalah proses yang proaktif dan kontinyu meliputi identifikasi, analisa, evaluasi,
pengendalian, informasi komunikasi, pemantauan dan pelaporan resiko termasuk berbagai
strategi yang dijalankan untuk mengelola resiko dan potensinya (PMK 25 2019).
- Kegiatan berupa identifikasi dan evaluasi untuk mengurangi resiko cedera dan kerugian
pada pasien, karyawan, pengunjung dan organisasinya sendiri (The Join Commission on
Accreditation of Healthcare Organization/JCAHO).
- Kegiatan meminimalkan bahaya terhadap pasien, menciptakan lingkungan yang aman
bagi karyawan, pasien dan pengunjung (ASHRM).
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
TUJUAN DAN MANFAAT
MANAJEMEN RESIKO
▪ Menjamin Pencapaian Tujuan.
▪ Meminimalkan Kerugian.
▪ Meningkatkan Pendapatan/Keuntungan.
▪ Memberikan Keamanan Pekerjaan
▪ Mengidentifikasi potensi masalah sebelum terjadi atau memberikan manajemen membuat strategi
dan kontrol yang tepat untuk mengelola
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
RISIKO DAN MASALAH
RISIKO
POTENSI TERJADI
ADA WAKTU UNTUK DITANGANI
PREVENTIF
MASALAH
TELAH/SEDANG TERJADI
SEGERA UNTUK DITANGANI
KOREKTIF
RISIKO
MASALAH
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
PROSES MANAJEMEN RESIKO
TETAPKAN KONTEKS
IDENTIFIKASI RESIKO
EVALUASI RESIKO
PENANGANAN RESIKO
ANALISA RESIKO
KOMUNIKASI
DAN
KONSULTASI
MONITOR
DAN
REVIEW
PENILAIAN
RESIKO
DAFTAR
RESIKO
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
PENETAPAN KONTEKS
Tujuan : mengindentifikasi mengungkapkan sasaran organisasi, lingkungan dimana sasaran
hendak dicapai, steakholder dan kriteria resiko.
Konteks yang perlu ditentukan yaitu:
1. Konteks Internal memperhatikan struktur organisasi, kultur organisasi, dan hal hal yang
dapat mempengaruhi sasaran organisasi.
2. Konteks Ekternal seperti pesaing, otoritas, perkembangan tehnologi, hukum, sosial, budaya,
politik, nilai nilai pemangku kepentingan.
3. Konteks Manajemen Risiko bagaimana manajemen resiko diberlakukan dan bagaimana
manajemen resiko tersebut akan diberlakukan di masa yang akan datang.
4. Konteks Kriteria Risiko mendefinisikan kriteria parameter yang disepakati bersama.
Kriteria yang sering digunakan adalah Dampak dan Kemungkinan.
Dapat pula menambahkan kriteria Kerentanan dan Speed Onset.
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
PENILAIAN RISIKO
RISK ASESSMENT
IDENTIFIKASI RISIKO
- Proses identifikasi potensi
resiko.
- Identifikasi terhadap
sumber resiko, kejadian
yang mungkin terjadi,
penyebab serta area yang
terkena dampak resiko
tersebut.
ANALISA RISIKO
- Proses Analisa terhadap
resiko.
- Meliputi Analisa : penyebab
resiko, likelihood serta
impact.
- Mempertimbangkan control
control yang sudah ada.
- Dapat berupa Analisa
kualitatif, semikuantitatif,
maupun kuantitatif.
EVALUASI RISIKO
- Proses evaluasi hasil
analisis resiko.
- Mencakup perbandingan
hasil analisa resiko dengan
kriteria yang telah
ditetapkan menjadi basis
dalam penentuan risk
treatment terhadap risiko.
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
TEHNIK IDENTIFIKASI RISIKO
RISIKO INHERENT
Risiko risiko yang
belum mendapatkan
pengendalian yang
diharapkan dapat
memperkecil
probabilitas atau
dampak dari suatu
resiko
RISIKO RESIDUAL
Risiko risiko yang
telah mendapatkan
penanganan (respon
plan) dilakukan
pada risiko inherent
RISIKO SEKUNDER
Risiko baru yang
muncul yang
disebabkan oleh
tindakan
penanganan yang
dilakukan pada
risiko inharent
KAJIAN DOKUMEN
RJP,RKA, Renstra, Target
Fungsi/Area dsb.
TEHNIK PENCARIAN INFORMASI
- Kuisener
- Brainstorming
- Tehnik Delphi
- Wawancara
- Root Cause Analysis
ANALISIS STEAKHOLDER
Menggunakan Pendekatan
Analisa power dan interest
terhadap pemangku
kepentingan yang memiliki
ekspektasi.
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
PERNYATAAN RISIKO
PERNYATAAN RISIKO
Penjelasan terstruktur dari sebuah risiko yang memisahkan antara penyebab, risiko
dan dampak. Pernyataan Risiko merupakan cara atau metode untuk membantu
mengidentifikasi risiko melalui deskripsi risiko yang jelas
KOMPONEN
A. Penyebab
Fakta/masalah yang sedang/sudah terjadi tapi bukan risiko karena bukan
ketidakpastian.
B. Risiko (Ketidakpastian Negatif)
Ketidakpastian yang mungkin terjadi atau mungkin tidak terjadi.
C. Akibat
Alasan mengapa berdampak penting terhadap pencapaian tujuan.
Risiko berada diantara Penyebab dan Akibat. Kita tidak bisa mengendalikan Sebab
karena itu fakta, dan Akibat karena hal itu mungkin belum terjadi.
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
PERNYATAAN RISIKO
KARENA
Kuota Zoom Terbatas
MUNGKIN SAJA
Saya tidak bisa join
SEHINGGA
Saya tidak bisa mengikuti pelatihan Lafkespri
FAKTA
KETIDAKPASTIAN
AKIBAT
KARENA
Saya minum obat flu
MUNGKIN SAJA
Saya mengantuk
SEHINGGA
Saya tidak masuk kerja
FAKTA
KETIDAKPASTIAN
AKIBAT
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
Pasien di Rawat Inap
Rencana Tindakan
Pasien
Di Ruang Tindakan
Tidak ada Form Serah Terima
Tidak Dilakukan Assesemen Resiko Jatuh
Mungkin Kesalahan Lisan saat Serah Terima
Pasien Cedera
Salah Prosedur
Tidak Memakai Gelang Identitas
Mungkin Terjadi Medication Error
Pasien Mungkin Terjatuh Dari Brankar
KARENA tidak ada form serah terima MUNGKIN SAJA terjadi kesalahan lisan saat
serah terima pasien SEHINGGA terjadi salah prosedur.
KARENA tidak dilakukan asesmen resiko jatuh MUNGKIN SAJA pasien terjatuh
dari brankar SEHINGGA pasien cedera.
KARENA tidak memakai gelang identitas MUNGKIN SAJA terjadi medication error
SEHINGGA pasien cedera akibat obat
PERNYATAAN RISIKO
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
SEBAB
AKIBAT
RISIKO
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
ANALISA RISIKO
Tahapan Analisa Risiko dapat dilakukan dalam 2 tahap yaitu:
1. Skrining Awal risiko dengan tehnik kualitatif.
2. Analisis risiko dengan tehnik kuantitatif.
Sebagian besar organisasi mulai dengan assessment kualitatif.
1. Asesmen Kualitatif Penilaian risiko dan peluang sesuai skala menggunakan
deskripsi tetapi tidak dengan angka. Misal Probability (Sering, Hampir pasti,
kemungkinan) Dampak (Kritis,Besar,Sedang).
2. Asesmen Kuantitatif membutuhkan nilai numerik menggunakan angka actual untuk
menentukan peringkat. Misal probability (prosentase kemungkinan terjadi dalam
waktu tertentu) Dampak (secara umum dinyatakan dalam rupiah)
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
EVALUASI RISIKO
Evaluasi Resiko : membandingkan analisa risiko dengan kriteria
sehingga dapat diputuskan apakah risiko diterima/ditoleransi
Tujuan : membantu mengambil keputusan. Risiko tidak hanya
dipertimbangkan dari dampak dan probabilitas keuangan tapi juga
kriteria subyektif seperti dampak keselamatan, dampak reputasi,
kerentanan dan speed onset.
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
PENANGANAN RISIKO
a. RISK AVOIDANCE.
Mengambil tindakan untuk menghentikan kegiatan yang
dapat menyebabkan risiko terjadi.
b. RISK MANAGE AND REDUCTION.
Mengambil tindakan untuk mengurangi dampak atau
kemungkinan, biasanya melalui pengandalian di bagian
internal perusahaan/organisasi
c. RISK SHARING OR TRANSFER.
Mengambil tindakan untuk mentransfer beberapa risiko
melalui asuransi, outsourcing atau hedging.
d. RISK ACCEPTENCE.
Tidak mengambil tindakan apapun, melainkan menerima
risiko sepenuhnya tersebut terjadi.
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
RISK REDUCTION
Loss Reduction
metode ini dilakukan dengan mengurangi dampak kerugian
yang terjadi pada suatu hal. Misalnya: memperketat prosedur
preparasi (HH, Sterilitas dll) saat pemasangan kateter pada
pasien rawat inap agar angka UTI turun.
Loss Prevention
Adalah metode manajemen risiko yang dilakukan dengan cara
melakukan pencegahan atau mengurangi frekuensi terjadinya
risiko. Misalnya: memperketat skrining pasien yang dipasang
kateter pada pasien rawat inap agar angka UTI turun.
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
MANAGE RISK
SEGREGATION DUPLICATION
metode ini dilakukan dengan menggandakan atau mengulang
person atau proses agar risiko berkurang. Misalnya: prosedur
double check narkotika, lemari narkotika double pintu
SEGREGATION SEPARATION
metode ini dilakukan dengan cara memisahkan orang atau barang
yang dapat menyebabkan kerugian. Misalnya: memisahkan
beberapa staf di RS yang tengah berkonflik, entah itu memutasi
mereka ke divisi atau kantor cabang lain, atau merumahkan
mereka untuk sementara waktu.
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
MONITORING DAN REVIU
Memastikan bahwa semua tahapan proses dan manajemen resiko berjalan dengan baik
Monitoring : Memantau rutin kinerja aktual proses manajemen resiko
Reviu : Peninjauan pengkajian berkala atas kondisi saat ini dengan focus tertentu.
1. Pemantauan berkelanjutan (On Going Monitoring) oleh pelaksana pekerjaan.
2. Pemantauan terpisah (Separate Monitoring) oleh Pengawas Internal.
Sasaran : Menjaminan pencapaian sasaran penerapan manajemen risiko secara keseluruhan.
Pelaporan : Pelaporan hal positif maupun kekurangan penerapan manajemen risiko.
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
RISIKO DAN KETIDAKPASTIAN PENGERTIAN RISIKO
MANAJEMEN RISIKO TUJUAN MANFAAT MANRIS
TAHAPAN MANRIS PENANGANAN RISIKO
LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to 1-1 Konsep Dasar Manajemen Risiko.pdf

Manajemen Resiko dan Identifikasi Bahaya.ppt
Manajemen Resiko dan  Identifikasi Bahaya.pptManajemen Resiko dan  Identifikasi Bahaya.ppt
Manajemen Resiko dan Identifikasi Bahaya.ppt
deddy3prasetyo
 
5. Materi - Elfin Elyas - Penerapan Manajemen Risiko pada Kemendagri.pdf
5. Materi - Elfin Elyas - Penerapan Manajemen Risiko pada Kemendagri.pdf5. Materi - Elfin Elyas - Penerapan Manajemen Risiko pada Kemendagri.pdf
5. Materi - Elfin Elyas - Penerapan Manajemen Risiko pada Kemendagri.pdf
AdiWirajaya2
 
Management Resiko RS.pptx
Management Resiko RS.pptxManagement Resiko RS.pptx
Management Resiko RS.pptx
GintarWardoyo
 
270922_Mitigasi Risiko PBJP_iapiwebinar.pdf
270922_Mitigasi Risiko PBJP_iapiwebinar.pdf270922_Mitigasi Risiko PBJP_iapiwebinar.pdf
270922_Mitigasi Risiko PBJP_iapiwebinar.pdf
Hendarko Ari
 
MANAJEMEN RISIKO TERINTEGRASI DI FKTP KAKP 2021.pdf
MANAJEMEN RISIKO TERINTEGRASI DI FKTP KAKP 2021.pdfMANAJEMEN RISIKO TERINTEGRASI DI FKTP KAKP 2021.pdf
MANAJEMEN RISIKO TERINTEGRASI DI FKTP KAKP 2021.pdf
Iswarno1
 
IKP FOR RSUD.pptx
IKP FOR RSUD.pptxIKP FOR RSUD.pptx
IKP FOR RSUD.pptx
MaxiRonnyPuasa
 
HIRARC_Malay.pdf
HIRARC_Malay.pdfHIRARC_Malay.pdf
HIRARC_Malay.pdf
muzamil29
 
Menejemen Risk penatalaksanaan Risk.pptx
Menejemen Risk penatalaksanaan Risk.pptxMenejemen Risk penatalaksanaan Risk.pptx
Menejemen Risk penatalaksanaan Risk.pptx
rikaoktaria
 
Sosialisasi Resiko Peluang.pdf
Sosialisasi Resiko Peluang.pdfSosialisasi Resiko Peluang.pdf
Sosialisasi Resiko Peluang.pdf
Vembrianta Agustinus
 
Implementasi Manajemen Risiko@29Des23.pdf
Implementasi Manajemen Risiko@29Des23.pdfImplementasi Manajemen Risiko@29Des23.pdf
Implementasi Manajemen Risiko@29Des23.pdf
wiwihhasim2
 
Materi 2 ANALISIS RISIKO BISNIS.pptx
Materi 2 ANALISIS RISIKO BISNIS.pptxMateri 2 ANALISIS RISIKO BISNIS.pptx
Materi 2 ANALISIS RISIKO BISNIS.pptx
Center For Economic Policy Institute (CEPAT)
 
Safety-Engineering-3.ppt
Safety-Engineering-3.pptSafety-Engineering-3.ppt
Safety-Engineering-3.ppt
Aditya253802
 
MK KEHAMILAN-2.docx
MK KEHAMILAN-2.docxMK KEHAMILAN-2.docx
MK KEHAMILAN-2.docx
QatarNurhafazah
 
Manajemen risiko k3
Manajemen risiko k3Manajemen risiko k3
Manajemen risiko k3
Ardhi Elka
 
PPT Rangkuman.pptx
PPT Rangkuman.pptxPPT Rangkuman.pptx
PPT Rangkuman.pptx
PemainCadangan1
 
Concept of Risk.pdf
Concept of Risk.pdfConcept of Risk.pdf
Concept of Risk.pdf
ssuser4f7e3f
 
Manajemen Resiko (Metode Check List, JSA).pptx
Manajemen Resiko (Metode Check List, JSA).pptxManajemen Resiko (Metode Check List, JSA).pptx
Manajemen Resiko (Metode Check List, JSA).pptx
cyrillaoktaviananda1
 

Similar to 1-1 Konsep Dasar Manajemen Risiko.pdf (20)

Manajemen Resiko dan Identifikasi Bahaya.ppt
Manajemen Resiko dan  Identifikasi Bahaya.pptManajemen Resiko dan  Identifikasi Bahaya.ppt
Manajemen Resiko dan Identifikasi Bahaya.ppt
 
5. Materi - Elfin Elyas - Penerapan Manajemen Risiko pada Kemendagri.pdf
5. Materi - Elfin Elyas - Penerapan Manajemen Risiko pada Kemendagri.pdf5. Materi - Elfin Elyas - Penerapan Manajemen Risiko pada Kemendagri.pdf
5. Materi - Elfin Elyas - Penerapan Manajemen Risiko pada Kemendagri.pdf
 
Management Resiko RS.pptx
Management Resiko RS.pptxManagement Resiko RS.pptx
Management Resiko RS.pptx
 
270922_Mitigasi Risiko PBJP_iapiwebinar.pdf
270922_Mitigasi Risiko PBJP_iapiwebinar.pdf270922_Mitigasi Risiko PBJP_iapiwebinar.pdf
270922_Mitigasi Risiko PBJP_iapiwebinar.pdf
 
MANAJEMEN RISIKO TERINTEGRASI DI FKTP KAKP 2021.pdf
MANAJEMEN RISIKO TERINTEGRASI DI FKTP KAKP 2021.pdfMANAJEMEN RISIKO TERINTEGRASI DI FKTP KAKP 2021.pdf
MANAJEMEN RISIKO TERINTEGRASI DI FKTP KAKP 2021.pdf
 
IKP FOR RSUD.pptx
IKP FOR RSUD.pptxIKP FOR RSUD.pptx
IKP FOR RSUD.pptx
 
HIRARC_Malay.pdf
HIRARC_Malay.pdfHIRARC_Malay.pdf
HIRARC_Malay.pdf
 
Menejemen Risk penatalaksanaan Risk.pptx
Menejemen Risk penatalaksanaan Risk.pptxMenejemen Risk penatalaksanaan Risk.pptx
Menejemen Risk penatalaksanaan Risk.pptx
 
Sosialisasi Resiko Peluang.pdf
Sosialisasi Resiko Peluang.pdfSosialisasi Resiko Peluang.pdf
Sosialisasi Resiko Peluang.pdf
 
Implementasi Manajemen Risiko@29Des23.pdf
Implementasi Manajemen Risiko@29Des23.pdfImplementasi Manajemen Risiko@29Des23.pdf
Implementasi Manajemen Risiko@29Des23.pdf
 
Materi 2 ANALISIS RISIKO BISNIS.pptx
Materi 2 ANALISIS RISIKO BISNIS.pptxMateri 2 ANALISIS RISIKO BISNIS.pptx
Materi 2 ANALISIS RISIKO BISNIS.pptx
 
Safety-Engineering-3.ppt
Safety-Engineering-3.pptSafety-Engineering-3.ppt
Safety-Engineering-3.ppt
 
vm_gl_hirarc.pdf
vm_gl_hirarc.pdfvm_gl_hirarc.pdf
vm_gl_hirarc.pdf
 
FMEA.ppt
FMEA.pptFMEA.ppt
FMEA.ppt
 
MK KEHAMILAN-2.docx
MK KEHAMILAN-2.docxMK KEHAMILAN-2.docx
MK KEHAMILAN-2.docx
 
Manajemen ResikoRS.pdf
Manajemen ResikoRS.pdfManajemen ResikoRS.pdf
Manajemen ResikoRS.pdf
 
Manajemen risiko k3
Manajemen risiko k3Manajemen risiko k3
Manajemen risiko k3
 
PPT Rangkuman.pptx
PPT Rangkuman.pptxPPT Rangkuman.pptx
PPT Rangkuman.pptx
 
Concept of Risk.pdf
Concept of Risk.pdfConcept of Risk.pdf
Concept of Risk.pdf
 
Manajemen Resiko (Metode Check List, JSA).pptx
Manajemen Resiko (Metode Check List, JSA).pptxManajemen Resiko (Metode Check List, JSA).pptx
Manajemen Resiko (Metode Check List, JSA).pptx
 

More from widarma atmaja i komang

Lupus Presentation.ppt
Lupus Presentation.pptLupus Presentation.ppt
Lupus Presentation.ppt
widarma atmaja i komang
 
SlideUs.Org-Ppt SLE (Sistemik Lupus Eritematosus).pdf
SlideUs.Org-Ppt SLE (Sistemik Lupus Eritematosus).pdfSlideUs.Org-Ppt SLE (Sistemik Lupus Eritematosus).pdf
SlideUs.Org-Ppt SLE (Sistemik Lupus Eritematosus).pdf
widarma atmaja i komang
 
ASKEP_SLE_DAN_HIPERSENSITIFITAS.doc
ASKEP_SLE_DAN_HIPERSENSITIFITAS.docASKEP_SLE_DAN_HIPERSENSITIFITAS.doc
ASKEP_SLE_DAN_HIPERSENSITIFITAS.doc
widarma atmaja i komang
 
Hipersensitivitas (alergi).ppt
Hipersensitivitas (alergi).pptHipersensitivitas (alergi).ppt
Hipersensitivitas (alergi).ppt
widarma atmaja i komang
 
askep_hipersensitivitas.docx
askep_hipersensitivitas.docxaskep_hipersensitivitas.docx
askep_hipersensitivitas.docx
widarma atmaja i komang
 
358160349-Biokimia-Sistem-Endokrin.docx
358160349-Biokimia-Sistem-Endokrin.docx358160349-Biokimia-Sistem-Endokrin.docx
358160349-Biokimia-Sistem-Endokrin.docx
widarma atmaja i komang
 
187905914-MAKALAH-HIPOTALAMUS.docx
187905914-MAKALAH-HIPOTALAMUS.docx187905914-MAKALAH-HIPOTALAMUS.docx
187905914-MAKALAH-HIPOTALAMUS.docx
widarma atmaja i komang
 
240011282-PPT-Anatomi-sistem-endokrin.ppt
240011282-PPT-Anatomi-sistem-endokrin.ppt240011282-PPT-Anatomi-sistem-endokrin.ppt
240011282-PPT-Anatomi-sistem-endokrin.ppt
widarma atmaja i komang
 
9._Sistem_endokrin.pptx
9._Sistem_endokrin.pptx9._Sistem_endokrin.pptx
9._Sistem_endokrin.pptx
widarma atmaja i komang
 
2A_KELOMPOK 5_TREND DAN ISSUE.pptx
2A_KELOMPOK 5_TREND DAN ISSUE.pptx2A_KELOMPOK 5_TREND DAN ISSUE.pptx
2A_KELOMPOK 5_TREND DAN ISSUE.pptx
widarma atmaja i komang
 
INTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdf
INTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdfINTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdf
INTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdf
widarma atmaja i komang
 
2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf
2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf
2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf
widarma atmaja i komang
 
2-2 Enam Sasaran Keselamatan Pasien - rev.pdf
2-2 Enam Sasaran Keselamatan Pasien - rev.pdf2-2 Enam Sasaran Keselamatan Pasien - rev.pdf
2-2 Enam Sasaran Keselamatan Pasien - rev.pdf
widarma atmaja i komang
 
2-1 Konsep Dasar Keselamatan Pasien - rev.pdf
2-1 Konsep Dasar Keselamatan Pasien - rev.pdf2-1 Konsep Dasar Keselamatan Pasien - rev.pdf
2-1 Konsep Dasar Keselamatan Pasien - rev.pdf
widarma atmaja i komang
 
3-1 Manajemen Keselamatan dan Keamanan Fasyankes - rev.pdf
3-1 Manajemen Keselamatan dan Keamanan Fasyankes - rev.pdf3-1 Manajemen Keselamatan dan Keamanan Fasyankes - rev.pdf
3-1 Manajemen Keselamatan dan Keamanan Fasyankes - rev.pdf
widarma atmaja i komang
 
Infection Control in Dialysis Unit.ppt by Yo fINAL.ppt
Infection Control in Dialysis Unit.ppt by Yo fINAL.pptInfection Control in Dialysis Unit.ppt by Yo fINAL.ppt
Infection Control in Dialysis Unit.ppt by Yo fINAL.ppt
widarma atmaja i komang
 
PPI DI RAWAT JALAN _ HD.pdf
PPI DI RAWAT JALAN _ HD.pdfPPI DI RAWAT JALAN _ HD.pdf
PPI DI RAWAT JALAN _ HD.pdf
widarma atmaja i komang
 
1.Ling Moi Lin-ICRA Plenary.pptx
1.Ling Moi Lin-ICRA Plenary.pptx1.Ling Moi Lin-ICRA Plenary.pptx
1.Ling Moi Lin-ICRA Plenary.pptx
widarma atmaja i komang
 
Kebijakan Teknis Perka BKN No 3 Tahun 2023 Tentang Angka Kredit, Kenaikan Pan...
Kebijakan Teknis Perka BKN No 3 Tahun 2023 Tentang Angka Kredit, Kenaikan Pan...Kebijakan Teknis Perka BKN No 3 Tahun 2023 Tentang Angka Kredit, Kenaikan Pan...
Kebijakan Teknis Perka BKN No 3 Tahun 2023 Tentang Angka Kredit, Kenaikan Pan...
widarma atmaja i komang
 
MATERI PENYULUHAN PENGUNJUNG.pptx
MATERI PENYULUHAN PENGUNJUNG.pptxMATERI PENYULUHAN PENGUNJUNG.pptx
MATERI PENYULUHAN PENGUNJUNG.pptx
widarma atmaja i komang
 

More from widarma atmaja i komang (20)

Lupus Presentation.ppt
Lupus Presentation.pptLupus Presentation.ppt
Lupus Presentation.ppt
 
SlideUs.Org-Ppt SLE (Sistemik Lupus Eritematosus).pdf
SlideUs.Org-Ppt SLE (Sistemik Lupus Eritematosus).pdfSlideUs.Org-Ppt SLE (Sistemik Lupus Eritematosus).pdf
SlideUs.Org-Ppt SLE (Sistemik Lupus Eritematosus).pdf
 
ASKEP_SLE_DAN_HIPERSENSITIFITAS.doc
ASKEP_SLE_DAN_HIPERSENSITIFITAS.docASKEP_SLE_DAN_HIPERSENSITIFITAS.doc
ASKEP_SLE_DAN_HIPERSENSITIFITAS.doc
 
Hipersensitivitas (alergi).ppt
Hipersensitivitas (alergi).pptHipersensitivitas (alergi).ppt
Hipersensitivitas (alergi).ppt
 
askep_hipersensitivitas.docx
askep_hipersensitivitas.docxaskep_hipersensitivitas.docx
askep_hipersensitivitas.docx
 
358160349-Biokimia-Sistem-Endokrin.docx
358160349-Biokimia-Sistem-Endokrin.docx358160349-Biokimia-Sistem-Endokrin.docx
358160349-Biokimia-Sistem-Endokrin.docx
 
187905914-MAKALAH-HIPOTALAMUS.docx
187905914-MAKALAH-HIPOTALAMUS.docx187905914-MAKALAH-HIPOTALAMUS.docx
187905914-MAKALAH-HIPOTALAMUS.docx
 
240011282-PPT-Anatomi-sistem-endokrin.ppt
240011282-PPT-Anatomi-sistem-endokrin.ppt240011282-PPT-Anatomi-sistem-endokrin.ppt
240011282-PPT-Anatomi-sistem-endokrin.ppt
 
9._Sistem_endokrin.pptx
9._Sistem_endokrin.pptx9._Sistem_endokrin.pptx
9._Sistem_endokrin.pptx
 
2A_KELOMPOK 5_TREND DAN ISSUE.pptx
2A_KELOMPOK 5_TREND DAN ISSUE.pptx2A_KELOMPOK 5_TREND DAN ISSUE.pptx
2A_KELOMPOK 5_TREND DAN ISSUE.pptx
 
INTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdf
INTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdfINTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdf
INTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdf
 
2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf
2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf
2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf
 
2-2 Enam Sasaran Keselamatan Pasien - rev.pdf
2-2 Enam Sasaran Keselamatan Pasien - rev.pdf2-2 Enam Sasaran Keselamatan Pasien - rev.pdf
2-2 Enam Sasaran Keselamatan Pasien - rev.pdf
 
2-1 Konsep Dasar Keselamatan Pasien - rev.pdf
2-1 Konsep Dasar Keselamatan Pasien - rev.pdf2-1 Konsep Dasar Keselamatan Pasien - rev.pdf
2-1 Konsep Dasar Keselamatan Pasien - rev.pdf
 
3-1 Manajemen Keselamatan dan Keamanan Fasyankes - rev.pdf
3-1 Manajemen Keselamatan dan Keamanan Fasyankes - rev.pdf3-1 Manajemen Keselamatan dan Keamanan Fasyankes - rev.pdf
3-1 Manajemen Keselamatan dan Keamanan Fasyankes - rev.pdf
 
Infection Control in Dialysis Unit.ppt by Yo fINAL.ppt
Infection Control in Dialysis Unit.ppt by Yo fINAL.pptInfection Control in Dialysis Unit.ppt by Yo fINAL.ppt
Infection Control in Dialysis Unit.ppt by Yo fINAL.ppt
 
PPI DI RAWAT JALAN _ HD.pdf
PPI DI RAWAT JALAN _ HD.pdfPPI DI RAWAT JALAN _ HD.pdf
PPI DI RAWAT JALAN _ HD.pdf
 
1.Ling Moi Lin-ICRA Plenary.pptx
1.Ling Moi Lin-ICRA Plenary.pptx1.Ling Moi Lin-ICRA Plenary.pptx
1.Ling Moi Lin-ICRA Plenary.pptx
 
Kebijakan Teknis Perka BKN No 3 Tahun 2023 Tentang Angka Kredit, Kenaikan Pan...
Kebijakan Teknis Perka BKN No 3 Tahun 2023 Tentang Angka Kredit, Kenaikan Pan...Kebijakan Teknis Perka BKN No 3 Tahun 2023 Tentang Angka Kredit, Kenaikan Pan...
Kebijakan Teknis Perka BKN No 3 Tahun 2023 Tentang Angka Kredit, Kenaikan Pan...
 
MATERI PENYULUHAN PENGUNJUNG.pptx
MATERI PENYULUHAN PENGUNJUNG.pptxMATERI PENYULUHAN PENGUNJUNG.pptx
MATERI PENYULUHAN PENGUNJUNG.pptx
 

Recently uploaded

Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptxKebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
royalbalidigitalprin
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
roomahmentari
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
LinaJuwairiyah1
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
nirmalaamir3
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
serdangahmad
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
zirmajulianda1
 

Recently uploaded (7)

Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptxKebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
 

1-1 Konsep Dasar Manajemen Risiko.pdf

  • 1. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER KONSEP DASAR MANAJEMEN RISIKO dr. Agung Sediatmojo Sp.An, M.Kes, M.H.Kes, CMC
  • 2. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER Madiun, 22 Nopember 1976 Islam 0821 358 60005/085922260005 sediatmojo@gmail.com Jl. Karya Utama 49 Karangrejo Magetan Jawa Timur BIO DATA RIWAYAT PENDIDIKAN ✓ Staf Medis RSUD Kota Madiun ✓ Ketua Mutu dan Keselamatan Pasien RSUD Kota Madiun ✓ Assesor Internal RSUD Kota Madiun ✓ Ketua Biro Hukum Pembinaan dan Pembelaan Anggota (BHP2A) Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Madiun ✓ Perhimpunan Dokter Anestesi dan Terapi Intensi Indonesia (PERDATIN) ✓ Perhimpunan Dokter Ahli Hukum Indonesia (PERDAHUKKI) ✓ Masyarakat Hukum Kesehatan Indonesia (MHKI) ✓ Pusat Mediasi dan Resolusi Konflik (PMRK) ✓ Lembaga Akreditasi Mutu dan Keselamatan Pasien rumah Sakit (LAM_KPRS) ✓ Lembaga Akreditasi Fasilitas Kesehatan Primer (LAFKESPRI) ✓ Ikatan Konsultan Kesehatan Indonesia (IKKESINDO) ✓ Pendidikan Dokter Universitas Airlangga (1995-2001) ✓ Dokter Spesialis Anestesi dan Terapi Intensif Universitas Sebelas Maret (2011-2015) ✓ Pendidikan Sarjana Hukum Universitas Merdeka Madiun ✓ Magister Kesehatan Universitas Sebelas Maret Surakarta (2011-2015) ✓ Magister Hukum Kesehatan Universitas Hang Tuah Surabaya (2019-2021) PEKERJAAN DAN ORGANISASI ✓ Assesor Kompetensi Profesi – Sertifikasi BNSP ✓ Konsultan Manajemen Kesehatan – Sertifikasi BNSP ✓ Certified Mediator Consiliator (C.M.C) – Sertifikasi BNSP ✓ Tenaga Pelatih Kesehatan – Sertifikasi Kementrian Kesehatan ✓ Surveior Akreditasi Rumah Sakit – Sertifikasi Kementrian Kesehatan ✓ Contract Drafting Jimmly School Law and Government (JSLG) ✓ Fundamental Critical Care Support (FCCS) ✓ Interventional Pain for Nerve Entrapment (Indonesia Pain Academy) ✓ Interventional Pain for Spine Problem (Jakarta Pain and Spain Center-JPSC) ✓ Interventional Pain for Muskuloskeletal (Jakarta Pain and Spain Center-JPSC) RIWAYAT TRAINING dr. Agung Sediatmojo Sp.An, M.Kes, M.H, CMC
  • 3. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER 1990 1980 2020
  • 4. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER TUJUAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM TUJUAN PEMBELAJARAN KHUSUS ✓ Peserta mampu menjelaskan risiko dan ketidakpastian. ✓ Peserta mampu menjelaskan pengertian Risiko. ✓ Peserta memahami pengertian Manajemen Risiko. ✓ Mengetahui Tujuan dan Manfaat Manajemen Risiko. ✓ Mampu memahami tahapan Manajemen Risiko. ✓ Memahani jenis Penanganan Risiko. ✓ Peseta mampu memahami dan menjelaskan Manajemen Risiko di Fasyankes
  • 5. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER KETIDAKPASTIAN (UNCERTANTY) ✓ Sesuatu yang mungkin terjadi atau mungkin juga tidak terjadi. ✓ Suatu kondisi yang jika terjadi, dapat berdampak positif (menjadi peluang) atau berdampak negatif (risiko) dalam pencapaian tujuan. ✓ Yang dicermati dalam manajemen risiko adalah dampak negatif yang jika terjadi akan mempengaruhi pencapaian tujuan.
  • 6. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER TIPE KETIDAKPASTIAN (UNCERTANTY) Ketidakpastian Yang Tidak Dapat Dibayangkan ( D dan P tidak diketahui ) Ketidakpastian Yang Tidak Dapat Dibayangkan ( D diketahui dan P tidak diketahui ) Ketidakpastian Yang Diketahui ( D dan P diketahui ) Bukan Ketidakpastian “RISK IS MEASURABLE UNCERTANTY.. UNCERTANTY IS UNMEASURABKE RISK..” RISIKO
  • 7. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER RISIKO DAN KETIDAKPASTIAN APAKAH RISIKO = KETIDAKPASTIAN RISIKO MERUPAKAN KETIDAKPASTIAN NAMUN KETIDAKPASTIAN BELUM TENTU RISIKO RISIKO ADALAH SESUATU YANG MUNGKIN TERJADI DAN MENGGANGGU UPAYA PENCAPAIAN TUJUAN RISIKO ADALAH KETIDAKPASTIAN YANG KITA KETAHUI
  • 8. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER RISIKO - Risiko adalah Kemungkinan terjadinya suatu peristiwa yang berdampak negatif terhadap pencapaian sasaran organisasi (PMK 25 2019). - Risiko adalah Paparan yang dapat mengakibatkan cedera atau kerugian - Risiko adalah Dampak ketidakpastian mencapai sasaran atau tujuan (ISO 31000) RISIKO MERUPAKAN KETIDAKPASTIAN YANG DIANGGAP PENTING
  • 9. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER MINDMAP RISIKO RISK = EFFECT OF UNCERTAINTY ON OBJECTIVES KEGIATAN KETIDAKPASTIAN SASARAN PELUANG * RISIKO
  • 10. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER RISK = EFFECT OF UNCERTAINTY ON OBJECTIVES, BERANGKAT RUMAH JALAN KE KANTOR 10 MENIT BANGUN TEPAT WAKTU TAKSI ONLINE 20 MENIT KERETA 30 MENIT TIBA DI KANTOR ADAKAH KEMACETAN? JADWAL KERETA? PEDESTRIAN RAMAI?
  • 11. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER RISK = EFFECT OF UNCERTAINTY ON OBJECTIVES BERANGKAT RUMAH JALAN KE KANTOR 10 MENIT BANGUN TEPAT WAKTU ? TAKSI ONLINE 20 MENIT KERETA 30 MENIT TIBA DI KANTOR KEJADIAN POTENSIAL Lupa pasang alarm MUNGKIN SAJA terlambat bangun DAMPAK Belum siap ketika taksi datang 1
  • 12. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER RISK = EFFECT OF UNCERTAINTY ON OBJECTIVES BERANGKAT RUMAH JALAN KE KANTOR 10 MENIT ADAKAH KEMACETAN ? TAKSI ONLINE 20 MENIT KERETA 30 MENIT TIBA DI KANTOR KEJADIAN POTENSIAL Berangkat pada jam sibuk MUNGKIN SAJA taksi terjebak kemacetan DAMPAK Taksi tidal dapat melaju kencang ke tujuan Stasiun Kereta 2
  • 13. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER RISK = EFFECT OF UNCERTAINTY ON OBJECTIVES BERANGKAT RUMAH JALAN KE KANTOR 10 MENIT JADWAL KERETA TEPAT WAKTU? TAKSI ONLINE 20 MENIT KERETA 30 MENIT TIBA DI KANTOR KEJADIAN POTENSIAL Gangguan cuaca MUNGKIN SAJA kereta mengalami keterlambatan DAMPAK Jadwal keberangkatan kereta menjadi lebih siang 3
  • 14. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER RISK = EFFECT OF UNCERTAINTY ON OBJECTIVES BERANGKAT RUMAH JALAN KE KANTOR 10 MENIT PEDESTRIAN RAMAI ? TAKSI ONLINE 20 MENIT KERETA 30 MENIT TIBA DI KANTOR KEJADIAN POTENSIAL Demo di sekitar kantor MUNGKIN SAJA jalur jalan dialihkan DAMPAK Berjalan lebih jauh untuk mencapai kantor 4
  • 15. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER MANAJEMEN RESIKO - Adalah proses yang proaktif dan kontinyu meliputi identifikasi, analisa, evaluasi, pengendalian, informasi komunikasi, pemantauan dan pelaporan resiko termasuk berbagai strategi yang dijalankan untuk mengelola resiko dan potensinya (PMK 25 2019). - Kegiatan berupa identifikasi dan evaluasi untuk mengurangi resiko cedera dan kerugian pada pasien, karyawan, pengunjung dan organisasinya sendiri (The Join Commission on Accreditation of Healthcare Organization/JCAHO). - Kegiatan meminimalkan bahaya terhadap pasien, menciptakan lingkungan yang aman bagi karyawan, pasien dan pengunjung (ASHRM).
  • 16. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER TUJUAN DAN MANFAAT MANAJEMEN RESIKO ▪ Menjamin Pencapaian Tujuan. ▪ Meminimalkan Kerugian. ▪ Meningkatkan Pendapatan/Keuntungan. ▪ Memberikan Keamanan Pekerjaan ▪ Mengidentifikasi potensi masalah sebelum terjadi atau memberikan manajemen membuat strategi dan kontrol yang tepat untuk mengelola
  • 17. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER RISIKO DAN MASALAH RISIKO POTENSI TERJADI ADA WAKTU UNTUK DITANGANI PREVENTIF MASALAH TELAH/SEDANG TERJADI SEGERA UNTUK DITANGANI KOREKTIF RISIKO MASALAH
  • 18. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER PROSES MANAJEMEN RESIKO TETAPKAN KONTEKS IDENTIFIKASI RESIKO EVALUASI RESIKO PENANGANAN RESIKO ANALISA RESIKO KOMUNIKASI DAN KONSULTASI MONITOR DAN REVIEW PENILAIAN RESIKO DAFTAR RESIKO
  • 19. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER PENETAPAN KONTEKS Tujuan : mengindentifikasi mengungkapkan sasaran organisasi, lingkungan dimana sasaran hendak dicapai, steakholder dan kriteria resiko. Konteks yang perlu ditentukan yaitu: 1. Konteks Internal memperhatikan struktur organisasi, kultur organisasi, dan hal hal yang dapat mempengaruhi sasaran organisasi. 2. Konteks Ekternal seperti pesaing, otoritas, perkembangan tehnologi, hukum, sosial, budaya, politik, nilai nilai pemangku kepentingan. 3. Konteks Manajemen Risiko bagaimana manajemen resiko diberlakukan dan bagaimana manajemen resiko tersebut akan diberlakukan di masa yang akan datang. 4. Konteks Kriteria Risiko mendefinisikan kriteria parameter yang disepakati bersama. Kriteria yang sering digunakan adalah Dampak dan Kemungkinan. Dapat pula menambahkan kriteria Kerentanan dan Speed Onset.
  • 20. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER PENILAIAN RISIKO RISK ASESSMENT IDENTIFIKASI RISIKO - Proses identifikasi potensi resiko. - Identifikasi terhadap sumber resiko, kejadian yang mungkin terjadi, penyebab serta area yang terkena dampak resiko tersebut. ANALISA RISIKO - Proses Analisa terhadap resiko. - Meliputi Analisa : penyebab resiko, likelihood serta impact. - Mempertimbangkan control control yang sudah ada. - Dapat berupa Analisa kualitatif, semikuantitatif, maupun kuantitatif. EVALUASI RISIKO - Proses evaluasi hasil analisis resiko. - Mencakup perbandingan hasil analisa resiko dengan kriteria yang telah ditetapkan menjadi basis dalam penentuan risk treatment terhadap risiko.
  • 21. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER TEHNIK IDENTIFIKASI RISIKO RISIKO INHERENT Risiko risiko yang belum mendapatkan pengendalian yang diharapkan dapat memperkecil probabilitas atau dampak dari suatu resiko RISIKO RESIDUAL Risiko risiko yang telah mendapatkan penanganan (respon plan) dilakukan pada risiko inherent RISIKO SEKUNDER Risiko baru yang muncul yang disebabkan oleh tindakan penanganan yang dilakukan pada risiko inharent KAJIAN DOKUMEN RJP,RKA, Renstra, Target Fungsi/Area dsb. TEHNIK PENCARIAN INFORMASI - Kuisener - Brainstorming - Tehnik Delphi - Wawancara - Root Cause Analysis ANALISIS STEAKHOLDER Menggunakan Pendekatan Analisa power dan interest terhadap pemangku kepentingan yang memiliki ekspektasi.
  • 22. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER PERNYATAAN RISIKO PERNYATAAN RISIKO Penjelasan terstruktur dari sebuah risiko yang memisahkan antara penyebab, risiko dan dampak. Pernyataan Risiko merupakan cara atau metode untuk membantu mengidentifikasi risiko melalui deskripsi risiko yang jelas KOMPONEN A. Penyebab Fakta/masalah yang sedang/sudah terjadi tapi bukan risiko karena bukan ketidakpastian. B. Risiko (Ketidakpastian Negatif) Ketidakpastian yang mungkin terjadi atau mungkin tidak terjadi. C. Akibat Alasan mengapa berdampak penting terhadap pencapaian tujuan. Risiko berada diantara Penyebab dan Akibat. Kita tidak bisa mengendalikan Sebab karena itu fakta, dan Akibat karena hal itu mungkin belum terjadi.
  • 23. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER PERNYATAAN RISIKO KARENA Kuota Zoom Terbatas MUNGKIN SAJA Saya tidak bisa join SEHINGGA Saya tidak bisa mengikuti pelatihan Lafkespri FAKTA KETIDAKPASTIAN AKIBAT KARENA Saya minum obat flu MUNGKIN SAJA Saya mengantuk SEHINGGA Saya tidak masuk kerja FAKTA KETIDAKPASTIAN AKIBAT
  • 24. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER Pasien di Rawat Inap Rencana Tindakan Pasien Di Ruang Tindakan Tidak ada Form Serah Terima Tidak Dilakukan Assesemen Resiko Jatuh Mungkin Kesalahan Lisan saat Serah Terima Pasien Cedera Salah Prosedur Tidak Memakai Gelang Identitas Mungkin Terjadi Medication Error Pasien Mungkin Terjatuh Dari Brankar KARENA tidak ada form serah terima MUNGKIN SAJA terjadi kesalahan lisan saat serah terima pasien SEHINGGA terjadi salah prosedur. KARENA tidak dilakukan asesmen resiko jatuh MUNGKIN SAJA pasien terjatuh dari brankar SEHINGGA pasien cedera. KARENA tidak memakai gelang identitas MUNGKIN SAJA terjadi medication error SEHINGGA pasien cedera akibat obat PERNYATAAN RISIKO This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY SEBAB AKIBAT RISIKO
  • 25. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER ANALISA RISIKO Tahapan Analisa Risiko dapat dilakukan dalam 2 tahap yaitu: 1. Skrining Awal risiko dengan tehnik kualitatif. 2. Analisis risiko dengan tehnik kuantitatif. Sebagian besar organisasi mulai dengan assessment kualitatif. 1. Asesmen Kualitatif Penilaian risiko dan peluang sesuai skala menggunakan deskripsi tetapi tidak dengan angka. Misal Probability (Sering, Hampir pasti, kemungkinan) Dampak (Kritis,Besar,Sedang). 2. Asesmen Kuantitatif membutuhkan nilai numerik menggunakan angka actual untuk menentukan peringkat. Misal probability (prosentase kemungkinan terjadi dalam waktu tertentu) Dampak (secara umum dinyatakan dalam rupiah)
  • 26. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER EVALUASI RISIKO Evaluasi Resiko : membandingkan analisa risiko dengan kriteria sehingga dapat diputuskan apakah risiko diterima/ditoleransi Tujuan : membantu mengambil keputusan. Risiko tidak hanya dipertimbangkan dari dampak dan probabilitas keuangan tapi juga kriteria subyektif seperti dampak keselamatan, dampak reputasi, kerentanan dan speed onset.
  • 27. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER PENANGANAN RISIKO a. RISK AVOIDANCE. Mengambil tindakan untuk menghentikan kegiatan yang dapat menyebabkan risiko terjadi. b. RISK MANAGE AND REDUCTION. Mengambil tindakan untuk mengurangi dampak atau kemungkinan, biasanya melalui pengandalian di bagian internal perusahaan/organisasi c. RISK SHARING OR TRANSFER. Mengambil tindakan untuk mentransfer beberapa risiko melalui asuransi, outsourcing atau hedging. d. RISK ACCEPTENCE. Tidak mengambil tindakan apapun, melainkan menerima risiko sepenuhnya tersebut terjadi.
  • 28. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER RISK REDUCTION Loss Reduction metode ini dilakukan dengan mengurangi dampak kerugian yang terjadi pada suatu hal. Misalnya: memperketat prosedur preparasi (HH, Sterilitas dll) saat pemasangan kateter pada pasien rawat inap agar angka UTI turun. Loss Prevention Adalah metode manajemen risiko yang dilakukan dengan cara melakukan pencegahan atau mengurangi frekuensi terjadinya risiko. Misalnya: memperketat skrining pasien yang dipasang kateter pada pasien rawat inap agar angka UTI turun.
  • 29. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER MANAGE RISK SEGREGATION DUPLICATION metode ini dilakukan dengan menggandakan atau mengulang person atau proses agar risiko berkurang. Misalnya: prosedur double check narkotika, lemari narkotika double pintu SEGREGATION SEPARATION metode ini dilakukan dengan cara memisahkan orang atau barang yang dapat menyebabkan kerugian. Misalnya: memisahkan beberapa staf di RS yang tengah berkonflik, entah itu memutasi mereka ke divisi atau kantor cabang lain, atau merumahkan mereka untuk sementara waktu.
  • 30. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER MONITORING DAN REVIU Memastikan bahwa semua tahapan proses dan manajemen resiko berjalan dengan baik Monitoring : Memantau rutin kinerja aktual proses manajemen resiko Reviu : Peninjauan pengkajian berkala atas kondisi saat ini dengan focus tertentu. 1. Pemantauan berkelanjutan (On Going Monitoring) oleh pelaksana pekerjaan. 2. Pemantauan terpisah (Separate Monitoring) oleh Pengawas Internal. Sasaran : Menjaminan pencapaian sasaran penerapan manajemen risiko secara keseluruhan. Pelaporan : Pelaporan hal positif maupun kekurangan penerapan manajemen risiko.
  • 31. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER RISIKO DAN KETIDAKPASTIAN PENGERTIAN RISIKO MANAJEMEN RISIKO TUJUAN MANFAAT MANRIS TAHAPAN MANRIS PENANGANAN RISIKO
  • 32. LEMBAGA AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN PRIMER TERIMAKASIH