SlideShare a Scribd company logo
KOMUNIKASI PEMASARAN TERPADU
ADVERTISING
PENGERTIAN PERIKLANAN
 Advertising adalah komunikasi penawaran agar
orang berpaling kepada sesuatu yang ditawarkan.
 Menurut Tata Krama dan Tata Cara Periklanan
Indonesia Yang disempurnakan, ialah seluruh
proses yang meliputi penyiapan, perencanaan,
pelaksanaan dan pengawasan penyampaian iklan.
 Sedangkan iklan ialah segala bentuk pesan
penawaran tentang suatu produk yang
disampaikan lewat suatu media dan dibiayai oleh
pemrakarsa yang dikenal, serta ditujukan kepada
sebagian atau seluruh masyarakat.
PENGERTIAN PERIKLANAN
 Menurut O’Guinn dkk (2003:8) advertising
is a paid, mass mediated attempt to
persuade
 Menurut Wells, dkk (1989:8) advertising
is paid nonpersoal communication from an
identified sponsor using mass media to
persuade or influence an audience.
KESIMPULAN
non personal communication, yang artinya
periklanan bukan komunikasi personal antara
satu orang dengan satu orang tetapi
komunikasi massa yang menyampaikan pesan
kepada banyak orang (massa).
sponsor, yaitu pihak yang memprakarsai
adanya iklan atau pihak yang bertanggung
jawab terhadap iklan tersebut. Dalam
pengertian yang lebih sederhana adalah
produsen yang memiliki iklan tersebut.
KESIMPULAN
• to persuade or influence artinya komunikasi
periklanan mempunyai tujuan yang hendak dicapai.
pesan penawaran yang dibuat ditujukan untuk
mempengaruhi orang lain supaya menerima tawaran
yang diberikan.
• audiens adalah orang yang dituju, orang yang
menjadi tempat penyampaian iklan. Dalam
komunikasi tempat penyampaian pesan disebut
audiens tetapi dalam usaha menawarkan produk
tempat menyampaikan penawaran disebut sebagai
konsumen
KESIMPULAN
 One-way artinya satu arah. Hal ini dikarenakan
penggunaan media tidak bisa membawa pesan dari
pelanggan kembali kepada perusahaan. Dan itu tidak
bersifat interaktif atau timbal balik. Contohnya jika kita
melihat iklan pada televisi atau didalam surat kabar, dan
adapun cara untuk dapat berinteraksi terhadap
perusahaan dengan melalui saluran komunikasi (telepon,
pos, e-mail).
 Planned messages artinya pesan yang direncanakan yaitu
pesan yang diciptakan dan dikendalikan oleh pemasang
iklan untuk mengkomunikasikan pesannya berupa suatu
gambaran dan gagasan/ide yang sangat tepat.
FUNGSI MEDIA MASSA PERIKLANAN
 Fungsi utama periklanan yaitu membangun
kesadaran konsumen akan suatu merek,
terutama pada produk-produk baru dan
perusahaan-perusahaan baru dalam membangun
kredibilitas merek dan momentum sangatlah sulit.
Maksudnya adalah perusahaan harus tahu
momentum atau timing yang tepat dalam
memasarkan produknya. Adapun fungsi yang
lainnya adalah loyalitas merek,
edukasi/pendidikan, dan membangun image
dengan positioning.
UNSUR-UNSUR DALAM PERIKLANAN
 Iklan adalah suatu Alat Yang jangkauannya
Sangat Luas untuk Menciptakan suatu
Pemahaman Yang Lebih Spesifik. agar bisa lebih
dimengerti dengan semakin banyaknya iklan,
khalayak mengklasifikasikan iklan-iklan dalam
berbagai bentuk seperti sport Adv, Retail Adv,
Print Adv, dan lain-lain.
Hal-hal yang harus diperhatikan dalam membuat iklan
 Target audience
 Media
 Geografi
 Generic (Superior)
Contohnya : TOP 1 OIL
 Preemtive (superior terbatas)
Contohnya : KFC
 Unique Selling Proposition
Contohnya : Purence
 Brand Image
Contohnya :Garuda Indonesia
 Positioning
Contohnya : Rinso “Berani Kotor Itu Baik”
 Resonance
Contohnya : Chris John “Extra Joss” Michael Jordan “Gatorade”
 Affective
Contohnya : Produk Kecantikan
STRATEGI PERIKLANAN
TUJUAN PERIKLANAN
 Aspek pertama yang paling penting sebelum merumuskan
strategi periklanan adalah sebuah sasaran atau tujuan.
Tujuan itu tergantung pada apa yang ingin dicapai oleh
klien. Penetapan tujuan periklanan merupakan aspek
penting yang mendapat perhatian serius. Tanpa tujuan
yang baik, tidak mungkin mengarahkan dan
mengendalikan keputusan dengan efektif dan efisien.
 Tujuan periklanan berfungsi sebagai alat komunikasi dan
koordinasi, memberikan kriteria dalam pengambilan
keputusan serta sebagai alat evaluasi. Selain itu tujuan
juga akan sangat membantu dalam komunikasi dan
membuat suatu garis antara keputusan strategis dan
taktis.
TUJUAN PERIKLANAN
 Menciptakan kesadaran pada suatu merek di dalam benak
konsumen.
 Mengkomunikasikan informasi kepada konsumen mengenai
keunggulan suatu merek.
 Mengasosiasikan suatu merek dengan perasaan serta emosi
tertentu.
 Membuat perilaku
 Mengembangkan atau mengubah citra atau personalitas dari
sebuah merek
 Mengembangkan persepsi positif calon konsumen
 Mengarahkan konsumen untuk membeli produk
 Loyalitas Merek (TOP OF MIND) atau Daya ingat
Hierarchy of Communication Effects
Advertising Process at Work
Awareness
Knowledge
Liking
Preference
Conviction
Purchase
Awareness
Hierarchy of Communication Effects
Advertising Process at Work
Knowledge
Liking
Preference
Conviction
Purchase
Awareness
Brand identification
Verbal – Pronounciation
Visual – Symbol
Semantics …
Knowledge
Hierarchy of Communication Effects
Advertising Process at Work
Awareness
Liking
Preference
Conviction
Purchase
Knowledge Information
Description
What product
Size, fragrance, flavor
Price (range)
Liking
Hierarchy of Communication Effects
Advertising Process at Work
Awareness
Knowledge
Conviction
Purchase
Preference
Liking
What it does for me
Benefits over features
Preference
Hierarchy of Communication Effects
Advertising Process at Work
Awareness
Knowledge
Liking
Conviction
Purchase
Preference
How does it compare to
…
Better, how better?
Conviction
Hierarchy of Communication
Effects
Advertising Process at Work
Awareness
Knowledge
Liking
Preference
Purchase
Conviction
Show in use
Show how it makes one
better
Endorsements!
Testimonials!
Purchase
Hierarchy of Communication
Effects
Advertising Process at Work
Awareness
Knowledge
Liking
Preference
Conviction
Purchase
Ready stage
Availability,
presentation, trial,
performance, price
Advertising Process At
Work
Liking
Conviction
Preference
Knowledge
Awareness
Sudah tidak membandingkan lagi
Saya lebih suka karena …
Ya saya suka yang …
Aku tahulah, yang …
Oooh …
Purchase Action. Ke toko, beli.
Communication Processing
McGuire 1876
Comprehension
Retention
Acceptance
Attention
Exposure
Integrates into long term memory
Absorbed into existing knowledge/beliefs
Understanding. Interpretes as intended
Aware. Allocate information process.
Proximity. See, hear and also experience
Kelebihan Dan Sasaran Media Periklanan
1. Nilai tambah dari sebuah periklanan
Nilai tambah dari periklanan adalah dapat membawa
suatu merk kedalam pikiran konsumen (Positioning dan
Repositioning).
 1.1 Awareness
 1.2 Sumber dari ide kreatif
 1.3 Informasi
 1.4 Brand Positioning
Kelebihan Dan Sasaran Media Periklanan
2. Cost Effectiviness
Jangkauan Televisi Komersil jika dihitung dari
biaya yang dikeluarkan perkepala/audiens jauh
lebih efektif dibandingkan MARCOM yang lain.
3. Control
Karena waktu dan tempat periklanan dibayar
oleh pemasar/sponsor, Merek mempunyai
kontrol yang lengkap selama apa yg diiklankan
iklan, kapan dan dimana iklan itu muncul.
IMC- Kekuatan Hubungan
 Dua kelebihan hubungan periklanan dengan program
IMC lainnya lebih terdapat di self-selection dan
stakeholder. Kelebihan pertama, MARCOM bisa
mempunyai hubungan dengan calon pelanggan secara
terus menerus.
 Kekuatan yang kedua adalah bahwa pesan dari media
massa periklanan dapat dilihat oleh stakeholder
lainnya, seperti pelanggan-karyawan, investor,
komunitas lokal atau masyarakat awam.
Kelemahan periklanan
1. Membuang Anggaran
Anggaran iklan yang dibayar oleh pihak pemasar/sponsor
pemasang iklan sering terbuang dengan percuma.
2. One-Way Communication
Komunikasi bersifat satu arah karena tidak ada hubungan
timbal-balik antara pelanggan dan pemasar.
3. Low Credibility
Kredibilitas tidaklah dilihat sebagai kekuatan dari iklan sebab
pelanggan mengenali iklan sebagai sesuatu yang dibayar
oleh sponsor dengan membawa mereknya.
4. Clutter (Ketidakcocokan)
Seringkali produk yang diiklankan tidak cocok dengan apa
yang diiklankan.
Merchandising And POP
(Point Of Purchase)
Alat Perdagangan yang memperluas merek atau brand image
sampai kegiatan promosi lainnya di tingkat eceran. Material
merchandising dan POP disajikan oleh manufaktur (cabang-
cabang toko dari perusahaan besar) yang memberikan toko
eceran siap jadi dan pesan mereknya didesain secara
professional. Material-material ini meliputi banner, tanda, window
poster, counter stand, floor stand, tv monitor, audio tape.
Kelebihan dan Kekurangan Merchandising
Kelebihan Merchandising And POP (Point Of
Purchase)
memberikan perhatian kepada brand terutama
penawaran produk untuk mendapatkan nilai jual (point
of sale).
Kekurangan Merchandising And POP (Point Of
Purchase) adalah
-Perlawan eceran untuk menggunakan material POP
-Penjual sering kali melakukan kesalahan dalam
mempromosikan material POP.
PACKAGING
Packaging adalah kemasan untuk menyampaikan
informasi. Packaging adalah bagian terpenting dan
mempengaruhi bagi identitas sebuah merek. Sebuah
Packaging dapat membantu brand untuk beragam
informasi dan memberikan nilai lebih bagi produk.
PACKAGING
Kelebihan dan Kekurangan Packaging
Kelebihan packaging adalah memberikan peryataan yang
bisa membawa personality brand menjadi lebih hidup,
merupakan usaha dari komunikasi pemasaran lainnya, dan
sebagai pengingat suatu merek bagi konsumen ketika di
pusat perbelanjaan.
Kekurangan dari packaging adalah bahwa setiap kemasan
merek berbeda-beda, sehingga apabila kemasan itu
dibuang (non organik) bisa merusak lingkungan.
PERANAN BARU BAGI PERIKLANAN
 Periklanan tidak bisa mengubah isi benak konsumen
 Periklanan adalah pemelihara merek
 Periklanan hanya bisa menangani persepsi yang sudah
ada di dalam benak
 Mengingat, mendidik, memperdalam, dan melindungi
 Periklanan untuk memperkuat posisi kepempimpinan
 Tugas periklanan adalah membuat produk menjadi menarik,
bukan membuat periklanan yang menarik.
 Periklanan melindungi suatu merek dari serangan pesaing

More Related Content

What's hot

Ppt e marketing
Ppt e marketingPpt e marketing
Ppt e marketing
Mercu Buana University
 
Creative Advertising
Creative AdvertisingCreative Advertising
Creative Advertising
Judhie Setiawan
 
Strategi komunikasi pemasaran
Strategi komunikasi pemasaranStrategi komunikasi pemasaran
Strategi komunikasi pemasaran
Anna Rustina
 
Pengertian Digital Marketing
Pengertian Digital MarketingPengertian Digital Marketing
Pengertian Digital Marketing
DEWANSTUDIO.COM
 
Presentasi digital marketing media 1111
Presentasi digital marketing media   1111Presentasi digital marketing media   1111
Presentasi digital marketing media 1111
sofia pasha
 
Pengantar Digital Marketing untuk UMKM Indonesia
Pengantar Digital Marketing untuk UMKM IndonesiaPengantar Digital Marketing untuk UMKM Indonesia
Pengantar Digital Marketing untuk UMKM Indonesia
Ferdi Anggriawan
 
Pelatihan digital marketing untuk UKM
Pelatihan digital marketing untuk UKMPelatihan digital marketing untuk UKM
Pelatihan digital marketing untuk UKM
Alvi Syahrina
 
Pemasaran Online
Pemasaran OnlinePemasaran Online
Pemasaran Online
Luthfi Nk
 
Digital Marketing I : Marketing Funnel
Digital Marketing I : Marketing Funnel Digital Marketing I : Marketing Funnel
Digital Marketing I : Marketing Funnel
Politeknik Digital Boash Indonesia
 
Sosial Media Marketing S-1
Sosial Media Marketing S-1Sosial Media Marketing S-1
Sosial Media Marketing S-1
Net DiBi
 
Logo dan Merek Sebagai Identitas UMKM
Logo dan Merek Sebagai Identitas UMKMLogo dan Merek Sebagai Identitas UMKM
Logo dan Merek Sebagai Identitas UMKM
PeterPakpahan1
 
Business Model Canvas-kewirausahaan
Business Model Canvas-kewirausahaanBusiness Model Canvas-kewirausahaan
Business Model Canvas-kewirausahaan
Reskidtc
 
Konsep dan Strategi Pemasaran Modern
Konsep dan Strategi Pemasaran ModernKonsep dan Strategi Pemasaran Modern
Konsep dan Strategi Pemasaran Modern
onlyodai
 
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKMStrategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
Anjrah Susanto
 
Strategi branding untuk umkm
Strategi branding untuk umkmStrategi branding untuk umkm
Strategi branding untuk umkm
Ferdi Anggriawan
 
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi TrainingPenetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Kanaidi ken
 
Branding.pptx
Branding.pptxBranding.pptx
Branding.pptx
ashrafkhairulAzam
 
Sejarah dan perkembangan iklan (indonesia)
Sejarah dan perkembangan iklan (indonesia)Sejarah dan perkembangan iklan (indonesia)
Sejarah dan perkembangan iklan (indonesia)Ahyaniyani
 

What's hot (20)

Ppt e marketing
Ppt e marketingPpt e marketing
Ppt e marketing
 
Creative Advertising
Creative AdvertisingCreative Advertising
Creative Advertising
 
Strategi komunikasi pemasaran
Strategi komunikasi pemasaranStrategi komunikasi pemasaran
Strategi komunikasi pemasaran
 
Pengertian Digital Marketing
Pengertian Digital MarketingPengertian Digital Marketing
Pengertian Digital Marketing
 
Presentasi digital marketing media 1111
Presentasi digital marketing media   1111Presentasi digital marketing media   1111
Presentasi digital marketing media 1111
 
Pengantar Digital Marketing untuk UMKM Indonesia
Pengantar Digital Marketing untuk UMKM IndonesiaPengantar Digital Marketing untuk UMKM Indonesia
Pengantar Digital Marketing untuk UMKM Indonesia
 
Pengantar komunikasi visual
Pengantar komunikasi visualPengantar komunikasi visual
Pengantar komunikasi visual
 
Pelatihan digital marketing untuk UKM
Pelatihan digital marketing untuk UKMPelatihan digital marketing untuk UKM
Pelatihan digital marketing untuk UKM
 
Pemasaran Online
Pemasaran OnlinePemasaran Online
Pemasaran Online
 
Digital Marketing I : Marketing Funnel
Digital Marketing I : Marketing Funnel Digital Marketing I : Marketing Funnel
Digital Marketing I : Marketing Funnel
 
Sosial Media Marketing S-1
Sosial Media Marketing S-1Sosial Media Marketing S-1
Sosial Media Marketing S-1
 
Jenis jenis ads
Jenis jenis adsJenis jenis ads
Jenis jenis ads
 
Logo dan Merek Sebagai Identitas UMKM
Logo dan Merek Sebagai Identitas UMKMLogo dan Merek Sebagai Identitas UMKM
Logo dan Merek Sebagai Identitas UMKM
 
Business Model Canvas-kewirausahaan
Business Model Canvas-kewirausahaanBusiness Model Canvas-kewirausahaan
Business Model Canvas-kewirausahaan
 
Konsep dan Strategi Pemasaran Modern
Konsep dan Strategi Pemasaran ModernKonsep dan Strategi Pemasaran Modern
Konsep dan Strategi Pemasaran Modern
 
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKMStrategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
 
Strategi branding untuk umkm
Strategi branding untuk umkmStrategi branding untuk umkm
Strategi branding untuk umkm
 
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi TrainingPenetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
 
Branding.pptx
Branding.pptxBranding.pptx
Branding.pptx
 
Sejarah dan perkembangan iklan (indonesia)
Sejarah dan perkembangan iklan (indonesia)Sejarah dan perkembangan iklan (indonesia)
Sejarah dan perkembangan iklan (indonesia)
 

Similar to 10.-Advertising.ppt

PROMOSI KEWIRAUSAHAAN.pptx
PROMOSI KEWIRAUSAHAAN.pptxPROMOSI KEWIRAUSAHAAN.pptx
PROMOSI KEWIRAUSAHAAN.pptx
MarutaGinpei
 
Presentasi proposal-tesis yeni
Presentasi proposal-tesis yeniPresentasi proposal-tesis yeni
Presentasi proposal-tesis yeni
yeni_yuliani
 
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran TerintegrasiMerancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran TerintegrasiMarni Anita Sihite
 
Manajemen resiko ppt
Manajemen resiko pptManajemen resiko ppt
Manajemen resiko pptReycha Happyy
 
Promosi Manajemen Pemasaran Lanjutan
Promosi Manajemen Pemasaran LanjutanPromosi Manajemen Pemasaran Lanjutan
Promosi Manajemen Pemasaran Lanjutan
Nurva_Sari95
 
Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.
Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.
Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.
Kanaidi ken
 
Pengantar periklanan
Pengantar periklananPengantar periklanan
Pengantar periklanan
Edi Nurwahyu
 
Materi-13-Mengelola-Komunikasi-Pemasaran.ppt
Materi-13-Mengelola-Komunikasi-Pemasaran.pptMateri-13-Mengelola-Komunikasi-Pemasaran.ppt
Materi-13-Mengelola-Komunikasi-Pemasaran.ppt
OgikAdiTiya
 
Dasar dasar periklanan lp3 i (i)
Dasar dasar periklanan lp3 i (i)Dasar dasar periklanan lp3 i (i)
Dasar dasar periklanan lp3 i (i)
Ayu Hunaeni
 
Inti-Marketing-Communication.pptx
Inti-Marketing-Communication.pptxInti-Marketing-Communication.pptx
Inti-Marketing-Communication.pptx
AnekaBalikpapan
 
Iklan korporat
Iklan korporatIklan korporat
Iklan korporat
gilang muharam
 
Dasar dasar periklanan lp3 i (2)
Dasar dasar periklanan lp3 i (2)Dasar dasar periklanan lp3 i (2)
Dasar dasar periklanan lp3 i (2)
Ayu Hunaeni
 
Bauran Promosi (Promotion)
Bauran Promosi (Promotion)Bauran Promosi (Promotion)
Bauran Promosi (Promotion)
Panji Ulum
 
Slide Chapter 17
Slide Chapter 17Slide Chapter 17
Slide Chapter 17
tsm0146
 
STRATEGI_PEMASARAN_PROMOSI.pptx
STRATEGI_PEMASARAN_PROMOSI.pptxSTRATEGI_PEMASARAN_PROMOSI.pptx
STRATEGI_PEMASARAN_PROMOSI.pptx
EvanVMaren
 
Strategi promosi
Strategi promosiStrategi promosi
Strategi promosipronocidro
 
Mengelola Komunikasi Pemasaran Masal
Mengelola Komunikasi Pemasaran MasalMengelola Komunikasi Pemasaran Masal
Mengelola Komunikasi Pemasaran Masalchuqqywae
 
Promotion
PromotionPromotion
Perilaku Konsumen, Promosi dan Periklanan.
Perilaku Konsumen, Promosi dan Periklanan.Perilaku Konsumen, Promosi dan Periklanan.
Perilaku Konsumen, Promosi dan Periklanan.
GhinaAuliaSalsabila
 
Maketing mix, promotion mix dan periklanan
Maketing mix, promotion mix dan periklananMaketing mix, promotion mix dan periklanan
Maketing mix, promotion mix dan periklanan
Mahad Alzaytun
 

Similar to 10.-Advertising.ppt (20)

PROMOSI KEWIRAUSAHAAN.pptx
PROMOSI KEWIRAUSAHAAN.pptxPROMOSI KEWIRAUSAHAAN.pptx
PROMOSI KEWIRAUSAHAAN.pptx
 
Presentasi proposal-tesis yeni
Presentasi proposal-tesis yeniPresentasi proposal-tesis yeni
Presentasi proposal-tesis yeni
 
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran TerintegrasiMerancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
 
Manajemen resiko ppt
Manajemen resiko pptManajemen resiko ppt
Manajemen resiko ppt
 
Promosi Manajemen Pemasaran Lanjutan
Promosi Manajemen Pemasaran LanjutanPromosi Manajemen Pemasaran Lanjutan
Promosi Manajemen Pemasaran Lanjutan
 
Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.
Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.
Bab 13 "DAYA PIKAT PERIKLANAN" _Buku: MANAJEMEN PEMASARAN.
 
Pengantar periklanan
Pengantar periklananPengantar periklanan
Pengantar periklanan
 
Materi-13-Mengelola-Komunikasi-Pemasaran.ppt
Materi-13-Mengelola-Komunikasi-Pemasaran.pptMateri-13-Mengelola-Komunikasi-Pemasaran.ppt
Materi-13-Mengelola-Komunikasi-Pemasaran.ppt
 
Dasar dasar periklanan lp3 i (i)
Dasar dasar periklanan lp3 i (i)Dasar dasar periklanan lp3 i (i)
Dasar dasar periklanan lp3 i (i)
 
Inti-Marketing-Communication.pptx
Inti-Marketing-Communication.pptxInti-Marketing-Communication.pptx
Inti-Marketing-Communication.pptx
 
Iklan korporat
Iklan korporatIklan korporat
Iklan korporat
 
Dasar dasar periklanan lp3 i (2)
Dasar dasar periklanan lp3 i (2)Dasar dasar periklanan lp3 i (2)
Dasar dasar periklanan lp3 i (2)
 
Bauran Promosi (Promotion)
Bauran Promosi (Promotion)Bauran Promosi (Promotion)
Bauran Promosi (Promotion)
 
Slide Chapter 17
Slide Chapter 17Slide Chapter 17
Slide Chapter 17
 
STRATEGI_PEMASARAN_PROMOSI.pptx
STRATEGI_PEMASARAN_PROMOSI.pptxSTRATEGI_PEMASARAN_PROMOSI.pptx
STRATEGI_PEMASARAN_PROMOSI.pptx
 
Strategi promosi
Strategi promosiStrategi promosi
Strategi promosi
 
Mengelola Komunikasi Pemasaran Masal
Mengelola Komunikasi Pemasaran MasalMengelola Komunikasi Pemasaran Masal
Mengelola Komunikasi Pemasaran Masal
 
Promotion
PromotionPromotion
Promotion
 
Perilaku Konsumen, Promosi dan Periklanan.
Perilaku Konsumen, Promosi dan Periklanan.Perilaku Konsumen, Promosi dan Periklanan.
Perilaku Konsumen, Promosi dan Periklanan.
 
Maketing mix, promotion mix dan periklanan
Maketing mix, promotion mix dan periklananMaketing mix, promotion mix dan periklanan
Maketing mix, promotion mix dan periklanan
 

More from arrywidodo

Chapter 11.pdf
Chapter 11.pdfChapter 11.pdf
Chapter 11.pdf
arrywidodo
 
Chapter 12.pptx
Chapter 12.pptxChapter 12.pptx
Chapter 12.pptx
arrywidodo
 
Chapter 13.pdf
Chapter 13.pdfChapter 13.pdf
Chapter 13.pdf
arrywidodo
 
Chapter 14.pdf
Chapter 14.pdfChapter 14.pdf
Chapter 14.pdf
arrywidodo
 
Chapter 15.pdf
Chapter 15.pdfChapter 15.pdf
Chapter 15.pdf
arrywidodo
 
Chapter 16.pdf
Chapter 16.pdfChapter 16.pdf
Chapter 16.pdf
arrywidodo
 
Chapter 17.pdf
Chapter 17.pdfChapter 17.pdf
Chapter 17.pdf
arrywidodo
 
Chapter 18.pdf
Chapter 18.pdfChapter 18.pdf
Chapter 18.pdf
arrywidodo
 
Chapter 19.pdf
Chapter 19.pdfChapter 19.pdf
Chapter 19.pdf
arrywidodo
 
CHAPTER_1_Introduction_of_International.pptx
CHAPTER_1_Introduction_of_International.pptxCHAPTER_1_Introduction_of_International.pptx
CHAPTER_1_Introduction_of_International.pptx
arrywidodo
 
Chapter 20.pdf
Chapter 20.pdfChapter 20.pdf
Chapter 20.pdf
arrywidodo
 
Chap004.pptx
Chap004.pptxChap004.pptx
Chap004.pptx
arrywidodo
 
Pertemuan - 11 - kotler.ppt
Pertemuan - 11 - kotler.pptPertemuan - 11 - kotler.ppt
Pertemuan - 11 - kotler.ppt
arrywidodo
 
Slide-KOM999-PERIKLANAN.pptx
Slide-KOM999-PERIKLANAN.pptxSlide-KOM999-PERIKLANAN.pptx
Slide-KOM999-PERIKLANAN.pptx
arrywidodo
 
Bus Strat Env - 2022 - Sharma - Factors affecting green purchase behavior A ...
Bus Strat Env - 2022 - Sharma - Factors affecting green purchase behavior  A ...Bus Strat Env - 2022 - Sharma - Factors affecting green purchase behavior  A ...
Bus Strat Env - 2022 - Sharma - Factors affecting green purchase behavior A ...
arrywidodo
 
Slide-KOM999-PERIKLANAN.ppt
Slide-KOM999-PERIKLANAN.pptSlide-KOM999-PERIKLANAN.ppt
Slide-KOM999-PERIKLANAN.ppt
arrywidodo
 
1c. Pendekatan untuk audit.pptx
1c. Pendekatan untuk audit.pptx1c. Pendekatan untuk audit.pptx
1c. Pendekatan untuk audit.pptx
arrywidodo
 
Pertemuan - 8-Kotler - Setting Product Strategy.ppt
Pertemuan - 8-Kotler - Setting Product Strategy.pptPertemuan - 8-Kotler - Setting Product Strategy.ppt
Pertemuan - 8-Kotler - Setting Product Strategy.ppt
arrywidodo
 
The Dynamic Environment of International Trade.ppt
The Dynamic Environment of International Trade.pptThe Dynamic Environment of International Trade.ppt
The Dynamic Environment of International Trade.ppt
arrywidodo
 
Pertemuan - 13- kotler-(a).ppt
Pertemuan - 13- kotler-(a).pptPertemuan - 13- kotler-(a).ppt
Pertemuan - 13- kotler-(a).ppt
arrywidodo
 

More from arrywidodo (20)

Chapter 11.pdf
Chapter 11.pdfChapter 11.pdf
Chapter 11.pdf
 
Chapter 12.pptx
Chapter 12.pptxChapter 12.pptx
Chapter 12.pptx
 
Chapter 13.pdf
Chapter 13.pdfChapter 13.pdf
Chapter 13.pdf
 
Chapter 14.pdf
Chapter 14.pdfChapter 14.pdf
Chapter 14.pdf
 
Chapter 15.pdf
Chapter 15.pdfChapter 15.pdf
Chapter 15.pdf
 
Chapter 16.pdf
Chapter 16.pdfChapter 16.pdf
Chapter 16.pdf
 
Chapter 17.pdf
Chapter 17.pdfChapter 17.pdf
Chapter 17.pdf
 
Chapter 18.pdf
Chapter 18.pdfChapter 18.pdf
Chapter 18.pdf
 
Chapter 19.pdf
Chapter 19.pdfChapter 19.pdf
Chapter 19.pdf
 
CHAPTER_1_Introduction_of_International.pptx
CHAPTER_1_Introduction_of_International.pptxCHAPTER_1_Introduction_of_International.pptx
CHAPTER_1_Introduction_of_International.pptx
 
Chapter 20.pdf
Chapter 20.pdfChapter 20.pdf
Chapter 20.pdf
 
Chap004.pptx
Chap004.pptxChap004.pptx
Chap004.pptx
 
Pertemuan - 11 - kotler.ppt
Pertemuan - 11 - kotler.pptPertemuan - 11 - kotler.ppt
Pertemuan - 11 - kotler.ppt
 
Slide-KOM999-PERIKLANAN.pptx
Slide-KOM999-PERIKLANAN.pptxSlide-KOM999-PERIKLANAN.pptx
Slide-KOM999-PERIKLANAN.pptx
 
Bus Strat Env - 2022 - Sharma - Factors affecting green purchase behavior A ...
Bus Strat Env - 2022 - Sharma - Factors affecting green purchase behavior  A ...Bus Strat Env - 2022 - Sharma - Factors affecting green purchase behavior  A ...
Bus Strat Env - 2022 - Sharma - Factors affecting green purchase behavior A ...
 
Slide-KOM999-PERIKLANAN.ppt
Slide-KOM999-PERIKLANAN.pptSlide-KOM999-PERIKLANAN.ppt
Slide-KOM999-PERIKLANAN.ppt
 
1c. Pendekatan untuk audit.pptx
1c. Pendekatan untuk audit.pptx1c. Pendekatan untuk audit.pptx
1c. Pendekatan untuk audit.pptx
 
Pertemuan - 8-Kotler - Setting Product Strategy.ppt
Pertemuan - 8-Kotler - Setting Product Strategy.pptPertemuan - 8-Kotler - Setting Product Strategy.ppt
Pertemuan - 8-Kotler - Setting Product Strategy.ppt
 
The Dynamic Environment of International Trade.ppt
The Dynamic Environment of International Trade.pptThe Dynamic Environment of International Trade.ppt
The Dynamic Environment of International Trade.ppt
 
Pertemuan - 13- kotler-(a).ppt
Pertemuan - 13- kotler-(a).pptPertemuan - 13- kotler-(a).ppt
Pertemuan - 13- kotler-(a).ppt
 

Recently uploaded

MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 

Recently uploaded (20)

MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 

10.-Advertising.ppt

  • 2. PENGERTIAN PERIKLANAN  Advertising adalah komunikasi penawaran agar orang berpaling kepada sesuatu yang ditawarkan.  Menurut Tata Krama dan Tata Cara Periklanan Indonesia Yang disempurnakan, ialah seluruh proses yang meliputi penyiapan, perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan penyampaian iklan.  Sedangkan iklan ialah segala bentuk pesan penawaran tentang suatu produk yang disampaikan lewat suatu media dan dibiayai oleh pemrakarsa yang dikenal, serta ditujukan kepada sebagian atau seluruh masyarakat.
  • 3. PENGERTIAN PERIKLANAN  Menurut O’Guinn dkk (2003:8) advertising is a paid, mass mediated attempt to persuade  Menurut Wells, dkk (1989:8) advertising is paid nonpersoal communication from an identified sponsor using mass media to persuade or influence an audience.
  • 4. KESIMPULAN non personal communication, yang artinya periklanan bukan komunikasi personal antara satu orang dengan satu orang tetapi komunikasi massa yang menyampaikan pesan kepada banyak orang (massa). sponsor, yaitu pihak yang memprakarsai adanya iklan atau pihak yang bertanggung jawab terhadap iklan tersebut. Dalam pengertian yang lebih sederhana adalah produsen yang memiliki iklan tersebut.
  • 5. KESIMPULAN • to persuade or influence artinya komunikasi periklanan mempunyai tujuan yang hendak dicapai. pesan penawaran yang dibuat ditujukan untuk mempengaruhi orang lain supaya menerima tawaran yang diberikan. • audiens adalah orang yang dituju, orang yang menjadi tempat penyampaian iklan. Dalam komunikasi tempat penyampaian pesan disebut audiens tetapi dalam usaha menawarkan produk tempat menyampaikan penawaran disebut sebagai konsumen
  • 6. KESIMPULAN  One-way artinya satu arah. Hal ini dikarenakan penggunaan media tidak bisa membawa pesan dari pelanggan kembali kepada perusahaan. Dan itu tidak bersifat interaktif atau timbal balik. Contohnya jika kita melihat iklan pada televisi atau didalam surat kabar, dan adapun cara untuk dapat berinteraksi terhadap perusahaan dengan melalui saluran komunikasi (telepon, pos, e-mail).  Planned messages artinya pesan yang direncanakan yaitu pesan yang diciptakan dan dikendalikan oleh pemasang iklan untuk mengkomunikasikan pesannya berupa suatu gambaran dan gagasan/ide yang sangat tepat.
  • 7. FUNGSI MEDIA MASSA PERIKLANAN  Fungsi utama periklanan yaitu membangun kesadaran konsumen akan suatu merek, terutama pada produk-produk baru dan perusahaan-perusahaan baru dalam membangun kredibilitas merek dan momentum sangatlah sulit. Maksudnya adalah perusahaan harus tahu momentum atau timing yang tepat dalam memasarkan produknya. Adapun fungsi yang lainnya adalah loyalitas merek, edukasi/pendidikan, dan membangun image dengan positioning.
  • 8. UNSUR-UNSUR DALAM PERIKLANAN  Iklan adalah suatu Alat Yang jangkauannya Sangat Luas untuk Menciptakan suatu Pemahaman Yang Lebih Spesifik. agar bisa lebih dimengerti dengan semakin banyaknya iklan, khalayak mengklasifikasikan iklan-iklan dalam berbagai bentuk seperti sport Adv, Retail Adv, Print Adv, dan lain-lain.
  • 9. Hal-hal yang harus diperhatikan dalam membuat iklan  Target audience  Media  Geografi
  • 10.  Generic (Superior) Contohnya : TOP 1 OIL  Preemtive (superior terbatas) Contohnya : KFC  Unique Selling Proposition Contohnya : Purence  Brand Image Contohnya :Garuda Indonesia  Positioning Contohnya : Rinso “Berani Kotor Itu Baik”  Resonance Contohnya : Chris John “Extra Joss” Michael Jordan “Gatorade”  Affective Contohnya : Produk Kecantikan STRATEGI PERIKLANAN
  • 11. TUJUAN PERIKLANAN  Aspek pertama yang paling penting sebelum merumuskan strategi periklanan adalah sebuah sasaran atau tujuan. Tujuan itu tergantung pada apa yang ingin dicapai oleh klien. Penetapan tujuan periklanan merupakan aspek penting yang mendapat perhatian serius. Tanpa tujuan yang baik, tidak mungkin mengarahkan dan mengendalikan keputusan dengan efektif dan efisien.  Tujuan periklanan berfungsi sebagai alat komunikasi dan koordinasi, memberikan kriteria dalam pengambilan keputusan serta sebagai alat evaluasi. Selain itu tujuan juga akan sangat membantu dalam komunikasi dan membuat suatu garis antara keputusan strategis dan taktis.
  • 12. TUJUAN PERIKLANAN  Menciptakan kesadaran pada suatu merek di dalam benak konsumen.  Mengkomunikasikan informasi kepada konsumen mengenai keunggulan suatu merek.  Mengasosiasikan suatu merek dengan perasaan serta emosi tertentu.  Membuat perilaku  Mengembangkan atau mengubah citra atau personalitas dari sebuah merek  Mengembangkan persepsi positif calon konsumen  Mengarahkan konsumen untuk membeli produk  Loyalitas Merek (TOP OF MIND) atau Daya ingat
  • 13. Hierarchy of Communication Effects Advertising Process at Work Awareness Knowledge Liking Preference Conviction Purchase
  • 14. Awareness Hierarchy of Communication Effects Advertising Process at Work Knowledge Liking Preference Conviction Purchase Awareness Brand identification Verbal – Pronounciation Visual – Symbol Semantics …
  • 15. Knowledge Hierarchy of Communication Effects Advertising Process at Work Awareness Liking Preference Conviction Purchase Knowledge Information Description What product Size, fragrance, flavor Price (range)
  • 16. Liking Hierarchy of Communication Effects Advertising Process at Work Awareness Knowledge Conviction Purchase Preference Liking What it does for me Benefits over features
  • 17. Preference Hierarchy of Communication Effects Advertising Process at Work Awareness Knowledge Liking Conviction Purchase Preference How does it compare to … Better, how better?
  • 18. Conviction Hierarchy of Communication Effects Advertising Process at Work Awareness Knowledge Liking Preference Purchase Conviction Show in use Show how it makes one better Endorsements! Testimonials!
  • 19. Purchase Hierarchy of Communication Effects Advertising Process at Work Awareness Knowledge Liking Preference Conviction Purchase Ready stage Availability, presentation, trial, performance, price
  • 20. Advertising Process At Work Liking Conviction Preference Knowledge Awareness Sudah tidak membandingkan lagi Saya lebih suka karena … Ya saya suka yang … Aku tahulah, yang … Oooh … Purchase Action. Ke toko, beli.
  • 21. Communication Processing McGuire 1876 Comprehension Retention Acceptance Attention Exposure Integrates into long term memory Absorbed into existing knowledge/beliefs Understanding. Interpretes as intended Aware. Allocate information process. Proximity. See, hear and also experience
  • 22. Kelebihan Dan Sasaran Media Periklanan 1. Nilai tambah dari sebuah periklanan Nilai tambah dari periklanan adalah dapat membawa suatu merk kedalam pikiran konsumen (Positioning dan Repositioning).  1.1 Awareness  1.2 Sumber dari ide kreatif  1.3 Informasi  1.4 Brand Positioning
  • 23. Kelebihan Dan Sasaran Media Periklanan 2. Cost Effectiviness Jangkauan Televisi Komersil jika dihitung dari biaya yang dikeluarkan perkepala/audiens jauh lebih efektif dibandingkan MARCOM yang lain. 3. Control Karena waktu dan tempat periklanan dibayar oleh pemasar/sponsor, Merek mempunyai kontrol yang lengkap selama apa yg diiklankan iklan, kapan dan dimana iklan itu muncul.
  • 24. IMC- Kekuatan Hubungan  Dua kelebihan hubungan periklanan dengan program IMC lainnya lebih terdapat di self-selection dan stakeholder. Kelebihan pertama, MARCOM bisa mempunyai hubungan dengan calon pelanggan secara terus menerus.  Kekuatan yang kedua adalah bahwa pesan dari media massa periklanan dapat dilihat oleh stakeholder lainnya, seperti pelanggan-karyawan, investor, komunitas lokal atau masyarakat awam.
  • 25. Kelemahan periklanan 1. Membuang Anggaran Anggaran iklan yang dibayar oleh pihak pemasar/sponsor pemasang iklan sering terbuang dengan percuma. 2. One-Way Communication Komunikasi bersifat satu arah karena tidak ada hubungan timbal-balik antara pelanggan dan pemasar. 3. Low Credibility Kredibilitas tidaklah dilihat sebagai kekuatan dari iklan sebab pelanggan mengenali iklan sebagai sesuatu yang dibayar oleh sponsor dengan membawa mereknya. 4. Clutter (Ketidakcocokan) Seringkali produk yang diiklankan tidak cocok dengan apa yang diiklankan.
  • 26. Merchandising And POP (Point Of Purchase) Alat Perdagangan yang memperluas merek atau brand image sampai kegiatan promosi lainnya di tingkat eceran. Material merchandising dan POP disajikan oleh manufaktur (cabang- cabang toko dari perusahaan besar) yang memberikan toko eceran siap jadi dan pesan mereknya didesain secara professional. Material-material ini meliputi banner, tanda, window poster, counter stand, floor stand, tv monitor, audio tape.
  • 27. Kelebihan dan Kekurangan Merchandising Kelebihan Merchandising And POP (Point Of Purchase) memberikan perhatian kepada brand terutama penawaran produk untuk mendapatkan nilai jual (point of sale). Kekurangan Merchandising And POP (Point Of Purchase) adalah -Perlawan eceran untuk menggunakan material POP -Penjual sering kali melakukan kesalahan dalam mempromosikan material POP.
  • 28. PACKAGING Packaging adalah kemasan untuk menyampaikan informasi. Packaging adalah bagian terpenting dan mempengaruhi bagi identitas sebuah merek. Sebuah Packaging dapat membantu brand untuk beragam informasi dan memberikan nilai lebih bagi produk.
  • 29. PACKAGING Kelebihan dan Kekurangan Packaging Kelebihan packaging adalah memberikan peryataan yang bisa membawa personality brand menjadi lebih hidup, merupakan usaha dari komunikasi pemasaran lainnya, dan sebagai pengingat suatu merek bagi konsumen ketika di pusat perbelanjaan. Kekurangan dari packaging adalah bahwa setiap kemasan merek berbeda-beda, sehingga apabila kemasan itu dibuang (non organik) bisa merusak lingkungan.
  • 30. PERANAN BARU BAGI PERIKLANAN  Periklanan tidak bisa mengubah isi benak konsumen  Periklanan adalah pemelihara merek  Periklanan hanya bisa menangani persepsi yang sudah ada di dalam benak  Mengingat, mendidik, memperdalam, dan melindungi  Periklanan untuk memperkuat posisi kepempimpinan  Tugas periklanan adalah membuat produk menjadi menarik, bukan membuat periklanan yang menarik.  Periklanan melindungi suatu merek dari serangan pesaing