SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
SEJARAH
KELOMPOK 13
NAMA ANGGOTA
DEBY ALIVIA (07)
NURUS SOFIA (25)
XI-IPA D
SMA NEGERI 1 PAMEKASAN
KONFERENSI MEJA BUNDAR DAN
PENGAKUAN KEDAULATAN
PENGAKUAN KEDAULATAN
DAMPAK KMB
HASIL KMB
LATAR BELAKANG KMB
PENGERTIAN KMB
SUB
BAHASAN
A. KONFERENSI MEJA BUNDAR (KMB)
Konferensi Meja Bundar adalah sebuah pertemuan antara Indonesia
dan Belanda dan merupakan salah satu perundingan yang menjadi tonggak
diakuinya kedaulatan dan kemerdekaan Indonesia
TEMPAT: Di Ridderzaal, Den Haag, Belanda.
TGL: 23 Agustus-02 November 1949
DIPIMPIN: Perdana Menteri Belanda W. Dress
ANGGOTA:
INDONESIA: dipimpin oleh Drs. Moh. Hatta
BELANDA: dipimpin Mr. van Maarseveen.
BFO: dipimpin Sultan Hamid II dari Pontianak
UNCI: diwakili oleh Chritchley.
B. LATAR BELAKANG KMB
-Belanda mendapat kecaman dari dunia Internasional karena usahanya
untuk meredam kemerdekaan Indonesia dilakukan melalui jalan
kekerasan.
-Indonesia ingin mempertahankan kemerdekaan dan bebas dari penjajah
-Indonesia ingin memperoleh pengakuan kedaulatan dari Belanda
-Untuk menyelesaikan sengketa antara Indonesia dan belanda
-Usulan Roem-Royen untuk segera mengadakan Konferensi Meja Bundar
(KMB).
Untuk mempermudah
pembahasan dalam
permasalah konferensi
maka dibentuk 3 komisi
KOMISI KETATANEGARAAN
Membahas permasalahan mengenai
ketatanegaraan
KOMISI KEUANGAN
Membahas permasalahan
mengenai keuangan
KOMISI MILITER
Membahsa permasalahan mengenai kemiliteran:
KNIL = DIBUBARKAN
APRIS = dibentuk dengan TNI sebagai intinya
Keberangkatan delegasi KMB dari lapangan
terbang Kemayoran, Jakarta 6 Agustus 1949
Delegasi KMB dari Indonesia tiba di lapangan
terbang Schiphol, Amsterdam, Nederland.
KMB 23 Agustus 1949 diwakili oleh Menteri van
Maarseveen sedang memberikan sambutan.
Pembukaan KMB 23 Agustus 1949
di Ridderzaal, Den Haag, Nederland.
Komisi UNCI pada KMB di Den Haag,
Nederland 2 November 1949
November 1949
Keberangkatan Delegasi Indonesia menuju
tanah air dilepas oleh Menteri Mr. J.H.
van Maarseveen di lapangan terbang Schipol,
Amsterdam, Nederland.
D. HASIL KMB
A. Belanda mengakui RIS sebagai negara yang merdeka dan berdaulat.
B. Pengakuan kedaulatan dilakukan selambat-lambatnya tanggal 30
Desember 1949.
C. Masalah Irian Barat akan diadakan perundingan lagi dalam
waktu 1 tahun setelah pengakuan kedaulatan RIS.
D. Antara RIS dan Kerajaan Belanda akan diadakan hubungan Uni
Indonesia Belanda yang dikepalai Raja Belanda.
E. Segera akan dilakukan penarikan mundur seluruh tentara Belanda
dan Kapal-kapal perangnya
F. Pembentukan Angkatan Perang RIS (APRIS) dengan TNI sebagai intinya.
DAMPAK
POSITIF
Belanda mengakui kemerdekaan
Indonesia.
Konflik dengan Belanda dapat
diakhiri dan pembangunan segera
dapat dimulai.
Segera akan dilakukan penarikan
mundur seluruh tentara Belanda
dan Kapal-kapal perangnya
DAMPAK
NEGATIF
Belum diakuinya Irian Barat
sebagai bagian dari Indonesia.
Sehingga Indonesia masih
berusaha untuk memperoleh
pengakuan bahwa Irian Barat
merupakan bagian dari NKRI.
PENGAKUAN KEDAULATAN
Dengan berakhirnya KMB, berakhir pula perselisihan Indonesia-Belanda.
Indonesia kemudian mendapat pengakuan dari negara-negara lain.
Pengakuan pertama datang dari negara-negara yang tergabung dalam
Liga Arab, yaitu Mesir, Suriah, Libanon, Saudi Arabia, dan Afganistan,
India, dan lain-lain.
Walaupun Belanda sendiri tidak mengakui Proklamasi Kemerdekaan
Indonesia pada tangga 17 Agustus 1945 dan hanya mengakui tanggal 27
Desember 1949, namun keberadaan Negara Kesatuan Republik Indonesia
itu tetap terhitung sejak Proklamasi Kemerdekaan oleh bangsa Indonesia.
TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIRespon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIUniversitas Jember
 
xii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.ppt
xii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.pptxii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.ppt
xii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.pptekosantoso579914
 
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptxRafaGibraltar1
 
Perjuangan Bangsa Indonesia Secara Diplomasi
Perjuangan Bangsa Indonesia Secara DiplomasiPerjuangan Bangsa Indonesia Secara Diplomasi
Perjuangan Bangsa Indonesia Secara DiplomasiVictoria Pardede
 
POWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA
POWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIAPOWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA
POWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIAFirdika Arini
 
PERANG DINGIN / COLD WAR
PERANG DINGIN / COLD WARPERANG DINGIN / COLD WAR
PERANG DINGIN / COLD WARliuenxiu97
 
Pendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di IndonesiaPendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di IndonesiaSEJARAH UNY
 
PPT Perang Vietnam Sejarah Peminatan
PPT Perang Vietnam Sejarah PeminatanPPT Perang Vietnam Sejarah Peminatan
PPT Perang Vietnam Sejarah PeminatanRayse Aulia
 
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1Rani Insani
 
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaPerjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaMeliana Siboro
 
Peran aktif indonesia pada masa perang dingin
Peran aktif  indonesia pada masa perang dinginPeran aktif  indonesia pada masa perang dingin
Peran aktif indonesia pada masa perang dingingadinggilang
 
Sejarah Organisasi Regional
Sejarah Organisasi RegionalSejarah Organisasi Regional
Sejarah Organisasi RegionalAdien Amelia
 
Teori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesiaTeori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesiafakhriza99
 
Sejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia
Sejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional IndonesiaSejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia
Sejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional IndonesiaTrie Nakita Sabrina
 
nato, seato, anzus, cento, pakta warsawa
nato, seato, anzus, cento, pakta warsawanato, seato, anzus, cento, pakta warsawa
nato, seato, anzus, cento, pakta warsawaadhy_sama
 
PPT Pelayaran Belanda
PPT Pelayaran BelandaPPT Pelayaran Belanda
PPT Pelayaran BelandaArmadira Enno
 
Masa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalMasa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalUmi Pujiati
 

What's hot (20)

Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIRespon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
 
xii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.ppt
xii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.pptxii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.ppt
xii-ips-respon-internasional-terhadap-kemerdekaan-ri-part-1.ppt
 
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
 
Perjuangan Bangsa Indonesia Secara Diplomasi
Perjuangan Bangsa Indonesia Secara DiplomasiPerjuangan Bangsa Indonesia Secara Diplomasi
Perjuangan Bangsa Indonesia Secara Diplomasi
 
POWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA
POWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIAPOWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA
POWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA
 
Agresi militer 2
Agresi militer 2Agresi militer 2
Agresi militer 2
 
PERANG DINGIN / COLD WAR
PERANG DINGIN / COLD WARPERANG DINGIN / COLD WAR
PERANG DINGIN / COLD WAR
 
Pendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di IndonesiaPendudukan Jepang di Indonesia
Pendudukan Jepang di Indonesia
 
PPT Perang Vietnam Sejarah Peminatan
PPT Perang Vietnam Sejarah PeminatanPPT Perang Vietnam Sejarah Peminatan
PPT Perang Vietnam Sejarah Peminatan
 
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1
 
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaPerjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
 
Ppt sejarah bab 1 sma x wajib
Ppt sejarah bab 1 sma x wajibPpt sejarah bab 1 sma x wajib
Ppt sejarah bab 1 sma x wajib
 
Peran aktif indonesia pada masa perang dingin
Peran aktif  indonesia pada masa perang dinginPeran aktif  indonesia pada masa perang dingin
Peran aktif indonesia pada masa perang dingin
 
Sejarah Organisasi Regional
Sejarah Organisasi RegionalSejarah Organisasi Regional
Sejarah Organisasi Regional
 
Teori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesiaTeori masuknya agama hindu budha di indonesia
Teori masuknya agama hindu budha di indonesia
 
Sejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia
Sejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional IndonesiaSejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia
Sejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia
 
nato, seato, anzus, cento, pakta warsawa
nato, seato, anzus, cento, pakta warsawanato, seato, anzus, cento, pakta warsawa
nato, seato, anzus, cento, pakta warsawa
 
PPT Pelayaran Belanda
PPT Pelayaran BelandaPPT Pelayaran Belanda
PPT Pelayaran Belanda
 
Perang Aceh
Perang AcehPerang Aceh
Perang Aceh
 
Masa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalMasa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasional
 

Similar to KONFERENSI MEJA BUNDAR DAN PENGAKUAN KEDAULATAN

Upaya Mempertahankan Kemerdekaan dari Ancaman Disintegrasi Bangsa
Upaya Mempertahankan Kemerdekaan dari Ancaman Disintegrasi BangsaUpaya Mempertahankan Kemerdekaan dari Ancaman Disintegrasi Bangsa
Upaya Mempertahankan Kemerdekaan dari Ancaman Disintegrasi Bangsaliawidialee
 
Perjuangan RI melalui Perundingan
Perjuangan RI melalui PerundinganPerjuangan RI melalui Perundingan
Perjuangan RI melalui PerundinganDavid Adi Nugroho
 
Perjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan IndonesiaPerjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan IndonesiaRahmad Wijanarko
 
IPS usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia
IPS usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan IndonesiaIPS usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia
IPS usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan IndonesiaSyxmavadylla
 
Sejarah - Perlawanan bangsa Indonesia - Mempertahankana NKRI - By : Rendi & r...
Sejarah - Perlawanan bangsa Indonesia - Mempertahankana NKRI - By : Rendi & r...Sejarah - Perlawanan bangsa Indonesia - Mempertahankana NKRI - By : Rendi & r...
Sejarah - Perlawanan bangsa Indonesia - Mempertahankana NKRI - By : Rendi & r...Trootex XI MIA 6
 
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan (1945 1949)
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan (1945 1949)Perjuangan mempertahankan kemerdekaan (1945 1949)
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan (1945 1949)Putri Nadhilah
 
Makalah Konferensi Meja Bundar
Makalah Konferensi Meja BundarMakalah Konferensi Meja Bundar
Makalah Konferensi Meja BundarMuhammad Viddin
 
Perjuangan Bangsa Indonesia Dalam Mempertahankan Kemerdekaan Melalui Diplomasi
Perjuangan Bangsa Indonesia Dalam Mempertahankan Kemerdekaan Melalui DiplomasiPerjuangan Bangsa Indonesia Dalam Mempertahankan Kemerdekaan Melalui Diplomasi
Perjuangan Bangsa Indonesia Dalam Mempertahankan Kemerdekaan Melalui DiplomasiMuhammadNasrulloh10
 
Perjuangan Diplomasi Indonesia (2).pptx
Perjuangan Diplomasi Indonesia (2).pptxPerjuangan Diplomasi Indonesia (2).pptx
Perjuangan Diplomasi Indonesia (2).pptxssuserc54f4d1
 
Kelompok 5 xi mia 2
Kelompok 5 xi mia 2Kelompok 5 xi mia 2
Kelompok 5 xi mia 2Dellajess
 
Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaUsaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaDayang Anjani
 
PPT SJRH INDO KLP 5.pptx
PPT SJRH INDO KLP 5.pptxPPT SJRH INDO KLP 5.pptx
PPT SJRH INDO KLP 5.pptxMHazrilZulmi
 
Agresi militer Belanda I terjadi karena adanya perbedaan penafsiran dari perj...
Agresi militer Belanda I terjadi karena adanya perbedaan penafsiran dari perj...Agresi militer Belanda I terjadi karena adanya perbedaan penafsiran dari perj...
Agresi militer Belanda I terjadi karena adanya perbedaan penafsiran dari perj...Arij Asfari
 
Upaya Mempertahankan Kemerdekaan RI melalui Diplomasi (Perundingan)
 Upaya Mempertahankan Kemerdekaan RI melalui Diplomasi (Perundingan) Upaya Mempertahankan Kemerdekaan RI melalui Diplomasi (Perundingan)
Upaya Mempertahankan Kemerdekaan RI melalui Diplomasi (Perundingan)David Adi Nugroho
 
Bab 6 perang kemerdekaan
Bab 6 perang kemerdekaanBab 6 perang kemerdekaan
Bab 6 perang kemerdekaansusi_tamis
 
perjuangan RI merebut Irian Barat *rangkuman*
perjuangan RI merebut Irian Barat *rangkuman*perjuangan RI merebut Irian Barat *rangkuman*
perjuangan RI merebut Irian Barat *rangkuman*intents14
 

Similar to KONFERENSI MEJA BUNDAR DAN PENGAKUAN KEDAULATAN (20)

Upaya Mempertahankan Kemerdekaan dari Ancaman Disintegrasi Bangsa
Upaya Mempertahankan Kemerdekaan dari Ancaman Disintegrasi BangsaUpaya Mempertahankan Kemerdekaan dari Ancaman Disintegrasi Bangsa
Upaya Mempertahankan Kemerdekaan dari Ancaman Disintegrasi Bangsa
 
Perjuangan RI melalui Perundingan
Perjuangan RI melalui PerundinganPerjuangan RI melalui Perundingan
Perjuangan RI melalui Perundingan
 
Perjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan IndonesiaPerjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan Indonesia
 
IPS usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia
IPS usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan IndonesiaIPS usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia
IPS usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia
 
Sejarah - Perlawanan bangsa Indonesia - Mempertahankana NKRI - By : Rendi & r...
Sejarah - Perlawanan bangsa Indonesia - Mempertahankana NKRI - By : Rendi & r...Sejarah - Perlawanan bangsa Indonesia - Mempertahankana NKRI - By : Rendi & r...
Sejarah - Perlawanan bangsa Indonesia - Mempertahankana NKRI - By : Rendi & r...
 
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan (1945 1949)
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan (1945 1949)Perjuangan mempertahankan kemerdekaan (1945 1949)
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan (1945 1949)
 
Makalah Konferensi Meja Bundar
Makalah Konferensi Meja BundarMakalah Konferensi Meja Bundar
Makalah Konferensi Meja Bundar
 
Sejarah
SejarahSejarah
Sejarah
 
Perjuangan Bangsa Indonesia Dalam Mempertahankan Kemerdekaan Melalui Diplomasi
Perjuangan Bangsa Indonesia Dalam Mempertahankan Kemerdekaan Melalui DiplomasiPerjuangan Bangsa Indonesia Dalam Mempertahankan Kemerdekaan Melalui Diplomasi
Perjuangan Bangsa Indonesia Dalam Mempertahankan Kemerdekaan Melalui Diplomasi
 
Perjuangan Diplomasi Indonesia (2).pptx
Perjuangan Diplomasi Indonesia (2).pptxPerjuangan Diplomasi Indonesia (2).pptx
Perjuangan Diplomasi Indonesia (2).pptx
 
Kelompok 5 xi mia 2
Kelompok 5 xi mia 2Kelompok 5 xi mia 2
Kelompok 5 xi mia 2
 
SEJARAH INDONESIA
SEJARAH INDONESIASEJARAH INDONESIA
SEJARAH INDONESIA
 
Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaUsaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
 
Sejarah
SejarahSejarah
Sejarah
 
PPT SJRH INDO KLP 5.pptx
PPT SJRH INDO KLP 5.pptxPPT SJRH INDO KLP 5.pptx
PPT SJRH INDO KLP 5.pptx
 
Agresi militer Belanda I terjadi karena adanya perbedaan penafsiran dari perj...
Agresi militer Belanda I terjadi karena adanya perbedaan penafsiran dari perj...Agresi militer Belanda I terjadi karena adanya perbedaan penafsiran dari perj...
Agresi militer Belanda I terjadi karena adanya perbedaan penafsiran dari perj...
 
Upaya Mempertahankan Kemerdekaan RI melalui Diplomasi (Perundingan)
 Upaya Mempertahankan Kemerdekaan RI melalui Diplomasi (Perundingan) Upaya Mempertahankan Kemerdekaan RI melalui Diplomasi (Perundingan)
Upaya Mempertahankan Kemerdekaan RI melalui Diplomasi (Perundingan)
 
Bab 6 perang kemerdekaan
Bab 6 perang kemerdekaanBab 6 perang kemerdekaan
Bab 6 perang kemerdekaan
 
03 Pepera
03 Pepera03 Pepera
03 Pepera
 
perjuangan RI merebut Irian Barat *rangkuman*
perjuangan RI merebut Irian Barat *rangkuman*perjuangan RI merebut Irian Barat *rangkuman*
perjuangan RI merebut Irian Barat *rangkuman*
 

More from shelviaa

TEORI TERNBENTUKNYA JAGAT RAYA
TEORI TERNBENTUKNYA JAGAT RAYATEORI TERNBENTUKNYA JAGAT RAYA
TEORI TERNBENTUKNYA JAGAT RAYAshelviaa
 
CONTOH PELANGGARAN HAK ASASI MANUSIA
CONTOH PELANGGARAN HAK ASASI MANUSIACONTOH PELANGGARAN HAK ASASI MANUSIA
CONTOH PELANGGARAN HAK ASASI MANUSIAshelviaa
 
POLITIK DEVIDE ET EMPERA YANG DILAKUKAN RAFFLES
POLITIK DEVIDE ET EMPERA YANG DILAKUKAN RAFFLESPOLITIK DEVIDE ET EMPERA YANG DILAKUKAN RAFFLES
POLITIK DEVIDE ET EMPERA YANG DILAKUKAN RAFFLESshelviaa
 
ARTHROPODA
ARTHROPODAARTHROPODA
ARTHROPODAshelviaa
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK "GARAM" (KILAUAN KRISTAL KERINGAT RAKYAT...
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK "GARAM" (KILAUAN KRISTAL KERINGAT RAKYAT...WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK "GARAM" (KILAUAN KRISTAL KERINGAT RAKYAT...
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK "GARAM" (KILAUAN KRISTAL KERINGAT RAKYAT...shelviaa
 
SIKLUS MENSTRUASI
SIKLUS MENSTRUASISIKLUS MENSTRUASI
SIKLUS MENSTRUASIshelviaa
 
kontrasepsi
kontrasepsikontrasepsi
kontrasepsishelviaa
 
Merancang naskah adaptasi
Merancang naskah adaptasiMerancang naskah adaptasi
Merancang naskah adaptasishelviaa
 
Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)
Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)
Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)shelviaa
 

More from shelviaa (11)

TEORI TERNBENTUKNYA JAGAT RAYA
TEORI TERNBENTUKNYA JAGAT RAYATEORI TERNBENTUKNYA JAGAT RAYA
TEORI TERNBENTUKNYA JAGAT RAYA
 
CONTOH PELANGGARAN HAK ASASI MANUSIA
CONTOH PELANGGARAN HAK ASASI MANUSIACONTOH PELANGGARAN HAK ASASI MANUSIA
CONTOH PELANGGARAN HAK ASASI MANUSIA
 
KNIP
KNIPKNIP
KNIP
 
POLITIK DEVIDE ET EMPERA YANG DILAKUKAN RAFFLES
POLITIK DEVIDE ET EMPERA YANG DILAKUKAN RAFFLESPOLITIK DEVIDE ET EMPERA YANG DILAKUKAN RAFFLES
POLITIK DEVIDE ET EMPERA YANG DILAKUKAN RAFFLES
 
ARTHROPODA
ARTHROPODAARTHROPODA
ARTHROPODA
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK "GARAM" (KILAUAN KRISTAL KERINGAT RAKYAT...
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK "GARAM" (KILAUAN KRISTAL KERINGAT RAKYAT...WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK "GARAM" (KILAUAN KRISTAL KERINGAT RAKYAT...
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK "GARAM" (KILAUAN KRISTAL KERINGAT RAKYAT...
 
BIOGRAPHY
BIOGRAPHYBIOGRAPHY
BIOGRAPHY
 
SIKLUS MENSTRUASI
SIKLUS MENSTRUASISIKLUS MENSTRUASI
SIKLUS MENSTRUASI
 
kontrasepsi
kontrasepsikontrasepsi
kontrasepsi
 
Merancang naskah adaptasi
Merancang naskah adaptasiMerancang naskah adaptasi
Merancang naskah adaptasi
 
Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)
Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)
Proses osmosis dan difusi yang terjadi di dalam (2)
 

KONFERENSI MEJA BUNDAR DAN PENGAKUAN KEDAULATAN

  • 1. SEJARAH KELOMPOK 13 NAMA ANGGOTA DEBY ALIVIA (07) NURUS SOFIA (25) XI-IPA D SMA NEGERI 1 PAMEKASAN
  • 2. KONFERENSI MEJA BUNDAR DAN PENGAKUAN KEDAULATAN
  • 3. PENGAKUAN KEDAULATAN DAMPAK KMB HASIL KMB LATAR BELAKANG KMB PENGERTIAN KMB SUB BAHASAN
  • 4. A. KONFERENSI MEJA BUNDAR (KMB) Konferensi Meja Bundar adalah sebuah pertemuan antara Indonesia dan Belanda dan merupakan salah satu perundingan yang menjadi tonggak diakuinya kedaulatan dan kemerdekaan Indonesia
  • 5. TEMPAT: Di Ridderzaal, Den Haag, Belanda. TGL: 23 Agustus-02 November 1949 DIPIMPIN: Perdana Menteri Belanda W. Dress ANGGOTA: INDONESIA: dipimpin oleh Drs. Moh. Hatta BELANDA: dipimpin Mr. van Maarseveen. BFO: dipimpin Sultan Hamid II dari Pontianak UNCI: diwakili oleh Chritchley.
  • 6. B. LATAR BELAKANG KMB -Belanda mendapat kecaman dari dunia Internasional karena usahanya untuk meredam kemerdekaan Indonesia dilakukan melalui jalan kekerasan. -Indonesia ingin mempertahankan kemerdekaan dan bebas dari penjajah -Indonesia ingin memperoleh pengakuan kedaulatan dari Belanda -Untuk menyelesaikan sengketa antara Indonesia dan belanda -Usulan Roem-Royen untuk segera mengadakan Konferensi Meja Bundar (KMB).
  • 7. Untuk mempermudah pembahasan dalam permasalah konferensi maka dibentuk 3 komisi KOMISI KETATANEGARAAN Membahas permasalahan mengenai ketatanegaraan KOMISI KEUANGAN Membahas permasalahan mengenai keuangan KOMISI MILITER Membahsa permasalahan mengenai kemiliteran: KNIL = DIBUBARKAN APRIS = dibentuk dengan TNI sebagai intinya
  • 8. Keberangkatan delegasi KMB dari lapangan terbang Kemayoran, Jakarta 6 Agustus 1949 Delegasi KMB dari Indonesia tiba di lapangan terbang Schiphol, Amsterdam, Nederland. KMB 23 Agustus 1949 diwakili oleh Menteri van Maarseveen sedang memberikan sambutan.
  • 9. Pembukaan KMB 23 Agustus 1949 di Ridderzaal, Den Haag, Nederland. Komisi UNCI pada KMB di Den Haag, Nederland 2 November 1949 November 1949 Keberangkatan Delegasi Indonesia menuju tanah air dilepas oleh Menteri Mr. J.H. van Maarseveen di lapangan terbang Schipol, Amsterdam, Nederland.
  • 10. D. HASIL KMB A. Belanda mengakui RIS sebagai negara yang merdeka dan berdaulat. B. Pengakuan kedaulatan dilakukan selambat-lambatnya tanggal 30 Desember 1949. C. Masalah Irian Barat akan diadakan perundingan lagi dalam waktu 1 tahun setelah pengakuan kedaulatan RIS. D. Antara RIS dan Kerajaan Belanda akan diadakan hubungan Uni Indonesia Belanda yang dikepalai Raja Belanda. E. Segera akan dilakukan penarikan mundur seluruh tentara Belanda dan Kapal-kapal perangnya F. Pembentukan Angkatan Perang RIS (APRIS) dengan TNI sebagai intinya.
  • 11. DAMPAK POSITIF Belanda mengakui kemerdekaan Indonesia. Konflik dengan Belanda dapat diakhiri dan pembangunan segera dapat dimulai. Segera akan dilakukan penarikan mundur seluruh tentara Belanda dan Kapal-kapal perangnya DAMPAK NEGATIF Belum diakuinya Irian Barat sebagai bagian dari Indonesia. Sehingga Indonesia masih berusaha untuk memperoleh pengakuan bahwa Irian Barat merupakan bagian dari NKRI.
  • 12. PENGAKUAN KEDAULATAN Dengan berakhirnya KMB, berakhir pula perselisihan Indonesia-Belanda. Indonesia kemudian mendapat pengakuan dari negara-negara lain. Pengakuan pertama datang dari negara-negara yang tergabung dalam Liga Arab, yaitu Mesir, Suriah, Libanon, Saudi Arabia, dan Afganistan, India, dan lain-lain. Walaupun Belanda sendiri tidak mengakui Proklamasi Kemerdekaan Indonesia pada tangga 17 Agustus 1945 dan hanya mengakui tanggal 27 Desember 1949, namun keberadaan Negara Kesatuan Republik Indonesia itu tetap terhitung sejak Proklamasi Kemerdekaan oleh bangsa Indonesia.