SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Nama Daerah :
beeuing (Gayo), jahe (Sunda), bahing (Batak Karo), halia (Aceh), jahi (Lampung), sipodeh
Minangkabau), jhai (Madura), lain jae (Jawa dan Bali), melito (Gorontalo), dsb
- See more at: http://om-tani.blogspot.com/2013/10/klasifikasi-dan-morfologi-tanamanjahe.html#sthash.zuLVaInl.dpuf

JIKA didasarkan pada klasifikasi tanaman jahe di atas, maka ciri morfologisnya bisa diurai
sebagai tanaman obat yang dilengkapi dengan bungan dan juga biji tunggal. Akar jahe dalam
bentuk rimpang atau umbi. Uniknya, meski digolongkan sebagai tumbuhan magnolophhyta, pada
faktanya jahe lebih banyakdikembangkan melalui rimpangnya ketimbang dengan bunga dan
bijinya. Batang jahe merupakan batang semu yang bisa mencapai ketinggian maksimal 100 cm.
Bagian jahe yang dimafaatkan adalah rimpang. Hal ini wajar sebab bagian tersebutlah yang
memiliki kandungan senyawa kompleks seperti oleoresin (gingerol, shogaol, paradol, zingireone
dan lain-lain) serta minyak atsiri. Jika didasarkan pada warna bunga, maka spesies tanaman jahe
terbagi ke dalam dua jenis yakni jahe dengan bunga berwarna merah dan jahe dengan bunga
berwarna putih.

Klasifikasi JAMBU AIR
Kingdom: Plantae (Tumbuhan)
Subkingdom: Tracheobionta (Tumbuhan berpembuluh)
Super Divisi: Spermatophyta (Menghasilkan biji)
Divisi: Magnoliophyta (Tumbuhan berbunga)
Kelas: Magnoliopsida (berkeping dua / dikotil)
Sub Kelas: Rosidae
Ordo: Myrtales
Famili: Myrtaceae (suku jambu-jambuan)
Genus: Eugenia
Spesies: Eugenia aquea Burm.F
- See more at: http://om-tani.blogspot.com/2013/05/klasifikasi-dan-morfoogi-tanamanjambu.html#sthash.oJLJHMKC.dpuf

C.

Morfologi Jambu air ( Eugenia aquea )
1. Akar ( Rhadix )
Akar tumbuhan jambu air memiliki sistem perakaran tunggang dan berwarna kecoklatan.

2. Batang( caulis )
Gambar 2.2 Batang Jambu air
Tumbuhan Jambu air memiliki batang yang jelas terlihat, berntuk batang bulat, berkayu
(lignosus), tegak, kulit kasar, kuat, batang berwarna coklat kehitaman, dan memiliki
percabangan batang simpodial yaitu cabang utama sulit ditentukan karena sulit dibedakan
dengan cabangnya. Arah tumbuh batang tegak lurus dan ada pula yang mendatar.

3. Daun ( folium )

Gambar 2.3 Daun Jambu air
Daun Jambu air merupakan daun tunggal tidak lengkap karena hanya memiliki tangkai
daun (petiolus) dan helaian daun (lamina), lazimnya disebut daun bertangkai. Daun tunggal
terletak berhadapan. Bentuk dasar daun lonjong. Daun tunggal terletak berhadapan. Helaian daun
berbentuk jorong. Jambu air memiliki pertulangan daun menyirip, ibu tulang daun (costa),
tulang-tulang cabang (nervus lateralis) tampak jelas, dan urat-urat daun (vena) terlihat jelas.
Daging daun tipis seperti perkamen (perkamenteus), permukaan daun gundul (glaber) dan
memiliki daun dengan tepi rata. Ujung daun membentuk sudut tumpul (obtusus). Pangkal daun
tidak membentuk sudut melainkan berlekuk. Tangkai daun berbentuk silindris dan tidak
menebal pada bagian pangkalnya. Warna daun bagian atas hija tua dan bagian bawahnya hijau
muda.

4. Bunga (Flos)

Gambar 2.4 Bunga Jambu air

Bunga pada tumbuhan jambu air termasuk bunga majemuk. Letak bunga berada di ketiak
daun( flos axillaris ). Mempunyai simetri bunga Aktinomorf. Kelopak bentuk corong ujung
bertoreh, berwarna hijau kekuningan dan berjumlah empat. Mahkota berjumlah empat dan
berwarna putih, tetapi mahkota bunga pada tumbuhan jambu air mudah terlepas dari tempatnya
sehingga banyak ditemukan bunga jambu air yang tidak utuh karena mahkotanya mudah
terlepas. Benang sari berjumlahh banyak(terdapat lebih dari 20 benang sari), berwarna putih.
Putik berjumlah satu berwarna hijau pucat. Termasuk bunga lengkap dan bunga hermaprodit.
Bakal buah menumpang (superus) duduk di atas dasar bunga .

5. Buah
Gambar 2.5 Buah Jambu air

Buah pada tumbuhan Jambu air termasuk buah sejati tunggal berdaging
(cornosus) bertipe buah buni yaitu uah yang berdinding tipisdan memiliki lapisan dalam yang
tebal, lunak, dan berair, dan bagian ini yang biasa di makan. Buah berbentuk lonceng dengan
pangkal kecil dan ujung yang sangat melebar, jika masih muda berwarna hijau kekuningan dan
memerah setelah tua , setelah dewasa biasanya mengandung banyak air, daging buah berwarna
putih dengan kulit buah merah. Pada buah dewasa kadang - kadang masih berlekat tangkai
sarinya yang sudah mati dan berwarna coklat.

6. Biji

Gambar 2.6 Biji Jambu air
Biji pada tumbuhan jambu biji berbentuk ginjal, diameter ± 1,5 cm, berwarna putih
kecoklatan, dengan selaput putih sebagai kulit bijinya. Terdapat sekat sekat yang memisahkan
biji satu denga yang lainnya, merupakan derivate dari endokarpium yang berserabut. Termasuk
ke dalam kelompok dikotil karena bijinya berkeping dua.

More Related Content

What's hot

Morfologi tumbuhan pepaya
Morfologi tumbuhan pepayaMorfologi tumbuhan pepaya
Morfologi tumbuhan pepayaWayan Permadi
 
Bagian-Bagian Tumbuhan Dan Fungsinya
Bagian-Bagian Tumbuhan Dan FungsinyaBagian-Bagian Tumbuhan Dan Fungsinya
Bagian-Bagian Tumbuhan Dan FungsinyaTiniArpiani
 
Laporan praktikum Morfologi tumbuhan(limited edition)
Laporan praktikum Morfologi tumbuhan(limited edition)Laporan praktikum Morfologi tumbuhan(limited edition)
Laporan praktikum Morfologi tumbuhan(limited edition)Malikul Mulki
 
folium simplex morfolgi tumbuhan
folium simplex morfolgi tumbuhanfolium simplex morfolgi tumbuhan
folium simplex morfolgi tumbuhanSri Anika Cahayu
 
Daun Majemuk Menjari
Daun Majemuk MenjariDaun Majemuk Menjari
Daun Majemuk Menjariyuliartiramli
 
Botani uas pertemuan ke 1 (bunga)
Botani uas pertemuan ke  1 (bunga)Botani uas pertemuan ke  1 (bunga)
Botani uas pertemuan ke 1 (bunga)Dokter Tekno
 
identifikasi akar dan batang
identifikasi akar dan batangidentifikasi akar dan batang
identifikasi akar dan batangGendis Wildah Nia
 
Morfologi bunga, biji, buah
Morfologi bunga, biji, buahMorfologi bunga, biji, buah
Morfologi bunga, biji, buahIndah Asrida
 
Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...
Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...
Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...Rina Riannur
 
Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...
Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...
Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...Maedy Ripani
 
Simulasi Laporan praktikum botani
Simulasi Laporan praktikum botaniSimulasi Laporan praktikum botani
Simulasi Laporan praktikum botaniMalikul Mulki
 

What's hot (20)

Morfologi tumbuhan pepaya
Morfologi tumbuhan pepayaMorfologi tumbuhan pepaya
Morfologi tumbuhan pepaya
 
Elaeis guineensis
Elaeis guineensisElaeis guineensis
Elaeis guineensis
 
Bagian-Bagian Tumbuhan Dan Fungsinya
Bagian-Bagian Tumbuhan Dan FungsinyaBagian-Bagian Tumbuhan Dan Fungsinya
Bagian-Bagian Tumbuhan Dan Fungsinya
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Bunga Majemuk
PPT Morfologi Tumbuhan - Bunga MajemukPPT Morfologi Tumbuhan - Bunga Majemuk
PPT Morfologi Tumbuhan - Bunga Majemuk
 
Laporan praktikum Morfologi tumbuhan(limited edition)
Laporan praktikum Morfologi tumbuhan(limited edition)Laporan praktikum Morfologi tumbuhan(limited edition)
Laporan praktikum Morfologi tumbuhan(limited edition)
 
folium simplex morfolgi tumbuhan
folium simplex morfolgi tumbuhanfolium simplex morfolgi tumbuhan
folium simplex morfolgi tumbuhan
 
Daun Majemuk Menjari
Daun Majemuk MenjariDaun Majemuk Menjari
Daun Majemuk Menjari
 
Botani uas pertemuan ke 1 (bunga)
Botani uas pertemuan ke  1 (bunga)Botani uas pertemuan ke  1 (bunga)
Botani uas pertemuan ke 1 (bunga)
 
2. tumbuhan berkormus
2. tumbuhan berkormus2. tumbuhan berkormus
2. tumbuhan berkormus
 
Botani 2 Daun Tunggal
Botani 2 Daun TunggalBotani 2 Daun Tunggal
Botani 2 Daun Tunggal
 
Morfologi Tumbuhan - Daun majemuk
Morfologi Tumbuhan - Daun majemukMorfologi Tumbuhan - Daun majemuk
Morfologi Tumbuhan - Daun majemuk
 
Daun Majemuk
Daun MajemukDaun Majemuk
Daun Majemuk
 
identifikasi akar dan batang
identifikasi akar dan batangidentifikasi akar dan batang
identifikasi akar dan batang
 
Morfologi bunga, biji, buah
Morfologi bunga, biji, buahMorfologi bunga, biji, buah
Morfologi bunga, biji, buah
 
Filotaksis daun
Filotaksis daunFilotaksis daun
Filotaksis daun
 
Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...
Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...
Identifikasi bunga Kencana (Ruellia tuberrosa) dan Bunga Kenop (Gomphrena glo...
 
Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...
Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...
Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...
 
Kafer pkm
Kafer pkmKafer pkm
Kafer pkm
 
Simulasi Laporan praktikum botani
Simulasi Laporan praktikum botaniSimulasi Laporan praktikum botani
Simulasi Laporan praktikum botani
 
Helaian daun (lamina)
Helaian daun (lamina)Helaian daun (lamina)
Helaian daun (lamina)
 

Viewers also liked

Online Marketing für Zahnärzte: Wie Sie die richtigen Patienten generieren
Online Marketing für Zahnärzte: Wie Sie die richtigen Patienten generierenOnline Marketing für Zahnärzte: Wie Sie die richtigen Patienten generieren
Online Marketing für Zahnärzte: Wie Sie die richtigen Patienten generierenReachLocal GmbH
 
Slides - professione Product Marketing Specialist
Slides - professione Product Marketing Specialist Slides - professione Product Marketing Specialist
Slides - professione Product Marketing Specialist Cime_Unito
 
jgreer3aresume
jgreer3aresumejgreer3aresume
jgreer3aresumejohn greer
 
The Phone Interview
The Phone InterviewThe Phone Interview
The Phone InterviewRocio Damato
 
Ancients czyli badanie polskich graczy MMORPG oraz MOBA - skrót
Ancients czyli badanie polskich graczy MMORPG oraz MOBA -  skrótAncients czyli badanie polskich graczy MMORPG oraz MOBA -  skrót
Ancients czyli badanie polskich graczy MMORPG oraz MOBA - skrótSW Research, Warsaw
 
A special lesson for a really hot day
A special lesson for a really hot dayA special lesson for a really hot day
A special lesson for a really hot daylucilalarraga
 
Metafisika Komunikasi
Metafisika KomunikasiMetafisika Komunikasi
Metafisika KomunikasiArya Dillah
 
Riverkeeper & Sustainable Business Council Fracking Waste Webinar
Riverkeeper & Sustainable Business Council Fracking Waste WebinarRiverkeeper & Sustainable Business Council Fracking Waste Webinar
Riverkeeper & Sustainable Business Council Fracking Waste WebinarJeremy Cherson
 
What Does it Take to Rank Among the Remarkably Successful?
What Does it Take to Rank Among the Remarkably Successful?What Does it Take to Rank Among the Remarkably Successful?
What Does it Take to Rank Among the Remarkably Successful?Michael Kaplan
 
Презентация к выступлению Кариновой Ш.Т.
Презентация к выступлению Кариновой Ш.Т.Презентация к выступлению Кариновой Ш.Т.
Презентация к выступлению Кариновой Ш.Т.frostblood87
 
Yourcles! Discover a completely new way of meeting people
Yourcles! Discover a completely new way of meeting peopleYourcles! Discover a completely new way of meeting people
Yourcles! Discover a completely new way of meeting peopleareconster
 

Viewers also liked (18)

Online Marketing für Zahnärzte: Wie Sie die richtigen Patienten generieren
Online Marketing für Zahnärzte: Wie Sie die richtigen Patienten generierenOnline Marketing für Zahnärzte: Wie Sie die richtigen Patienten generieren
Online Marketing für Zahnärzte: Wie Sie die richtigen Patienten generieren
 
Caleg pan
Caleg panCaleg pan
Caleg pan
 
Ilha
IlhaIlha
Ilha
 
Slides - professione Product Marketing Specialist
Slides - professione Product Marketing Specialist Slides - professione Product Marketing Specialist
Slides - professione Product Marketing Specialist
 
Rahma
RahmaRahma
Rahma
 
jgreer3aresume
jgreer3aresumejgreer3aresume
jgreer3aresume
 
The Phone Interview
The Phone InterviewThe Phone Interview
The Phone Interview
 
Hubspot Certified
Hubspot CertifiedHubspot Certified
Hubspot Certified
 
100220091 sap-grc-cup
100220091 sap-grc-cup100220091 sap-grc-cup
100220091 sap-grc-cup
 
Ancients czyli badanie polskich graczy MMORPG oraz MOBA - skrót
Ancients czyli badanie polskich graczy MMORPG oraz MOBA -  skrótAncients czyli badanie polskich graczy MMORPG oraz MOBA -  skrót
Ancients czyli badanie polskich graczy MMORPG oraz MOBA - skrót
 
A special lesson for a really hot day
A special lesson for a really hot dayA special lesson for a really hot day
A special lesson for a really hot day
 
Extjs
ExtjsExtjs
Extjs
 
Metafisika Komunikasi
Metafisika KomunikasiMetafisika Komunikasi
Metafisika Komunikasi
 
Riverkeeper & Sustainable Business Council Fracking Waste Webinar
Riverkeeper & Sustainable Business Council Fracking Waste WebinarRiverkeeper & Sustainable Business Council Fracking Waste Webinar
Riverkeeper & Sustainable Business Council Fracking Waste Webinar
 
What Does it Take to Rank Among the Remarkably Successful?
What Does it Take to Rank Among the Remarkably Successful?What Does it Take to Rank Among the Remarkably Successful?
What Does it Take to Rank Among the Remarkably Successful?
 
Презентация к выступлению Кариновой Ш.Т.
Презентация к выступлению Кариновой Ш.Т.Презентация к выступлению Кариновой Ш.Т.
Презентация к выступлению Кариновой Ш.Т.
 
Kafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajaraKafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajara
 
Yourcles! Discover a completely new way of meeting people
Yourcles! Discover a completely new way of meeting peopleYourcles! Discover a completely new way of meeting people
Yourcles! Discover a completely new way of meeting people
 

Similar to JAMBU AIR

Materi ipa Primary 5 bagian tumbuhan
Materi ipa Primary 5 bagian tumbuhanMateri ipa Primary 5 bagian tumbuhan
Materi ipa Primary 5 bagian tumbuhanDIAH KOHLER
 
Biologi bismillah new
Biologi bismillah newBiologi bismillah new
Biologi bismillah newCameliacasya
 
Morfologi Tanaman Jahe dalam proses menanam
Morfologi Tanaman Jahe dalam proses menanamMorfologi Tanaman Jahe dalam proses menanam
Morfologi Tanaman Jahe dalam proses menanamNaufalPrimadani
 
Struktur Dan Fungsi Bagian Bunga
Struktur Dan Fungsi Bagian BungaStruktur Dan Fungsi Bagian Bunga
Struktur Dan Fungsi Bagian BungaFirdika Arini
 
Tugas presentasi kelompok 6.pptx
Tugas presentasi kelompok 6.pptxTugas presentasi kelompok 6.pptx
Tugas presentasi kelompok 6.pptxZahratushShalehah2
 
Kerangka tumbuhan dan modifikasinya
Kerangka tumbuhan dan modifikasinyaKerangka tumbuhan dan modifikasinya
Kerangka tumbuhan dan modifikasinyaFahrur Aziz
 
R2C Kelompok 1 Morfologi Tumbuhan new.pdf
R2C Kelompok 1 Morfologi Tumbuhan new.pdfR2C Kelompok 1 Morfologi Tumbuhan new.pdf
R2C Kelompok 1 Morfologi Tumbuhan new.pdfMayaFadhillah3
 
Laporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannya
Laporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannyaLaporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannya
Laporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannyaMaedy Ripani
 
Tanaman sungai dan morfologi daunnya
Tanaman sungai dan morfologi daunnyaTanaman sungai dan morfologi daunnya
Tanaman sungai dan morfologi daunnyaSELFI09
 

Similar to JAMBU AIR (20)

Materi ipa Primary 5 bagian tumbuhan
Materi ipa Primary 5 bagian tumbuhanMateri ipa Primary 5 bagian tumbuhan
Materi ipa Primary 5 bagian tumbuhan
 
Biologi bismillah new
Biologi bismillah newBiologi bismillah new
Biologi bismillah new
 
Morfologi Tanaman Jahe dalam proses menanam
Morfologi Tanaman Jahe dalam proses menanamMorfologi Tanaman Jahe dalam proses menanam
Morfologi Tanaman Jahe dalam proses menanam
 
Angios gymnos
Angios gymnosAngios gymnos
Angios gymnos
 
Struktur Dan Fungsi Bagian Bunga
Struktur Dan Fungsi Bagian BungaStruktur Dan Fungsi Bagian Bunga
Struktur Dan Fungsi Bagian Bunga
 
Tugas presentasi kelompok 6.pptx
Tugas presentasi kelompok 6.pptxTugas presentasi kelompok 6.pptx
Tugas presentasi kelompok 6.pptx
 
Kerangka tumbuhan dan modifikasinya
Kerangka tumbuhan dan modifikasinyaKerangka tumbuhan dan modifikasinya
Kerangka tumbuhan dan modifikasinya
 
Makalah morfologi daun
Makalah  morfologi daunMakalah  morfologi daun
Makalah morfologi daun
 
Organ Tumbuhan
Organ TumbuhanOrgan Tumbuhan
Organ Tumbuhan
 
R2C Kelompok 1 Morfologi Tumbuhan new.pdf
R2C Kelompok 1 Morfologi Tumbuhan new.pdfR2C Kelompok 1 Morfologi Tumbuhan new.pdf
R2C Kelompok 1 Morfologi Tumbuhan new.pdf
 
A
AA
A
 
zazas
zazaszazas
zazas
 
Soal tema 3
Soal tema 3Soal tema 3
Soal tema 3
 
Akar Dan Batang.pptx
Akar Dan Batang.pptxAkar Dan Batang.pptx
Akar Dan Batang.pptx
 
Tumbuhan khas jawa barat
Tumbuhan khas jawa baratTumbuhan khas jawa barat
Tumbuhan khas jawa barat
 
Morfologi Tanaman
Morfologi Tanaman Morfologi Tanaman
Morfologi Tanaman
 
3. Morfologi Daun
3. Morfologi Daun3. Morfologi Daun
3. Morfologi Daun
 
Laporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannya
Laporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannyaLaporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannya
Laporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannya
 
macam umbi Umbi potensial
macam umbi Umbi potensial macam umbi Umbi potensial
macam umbi Umbi potensial
 
Tanaman sungai dan morfologi daunnya
Tanaman sungai dan morfologi daunnyaTanaman sungai dan morfologi daunnya
Tanaman sungai dan morfologi daunnya
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiOperator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

JAMBU AIR

  • 1. Nama Daerah : beeuing (Gayo), jahe (Sunda), bahing (Batak Karo), halia (Aceh), jahi (Lampung), sipodeh Minangkabau), jhai (Madura), lain jae (Jawa dan Bali), melito (Gorontalo), dsb - See more at: http://om-tani.blogspot.com/2013/10/klasifikasi-dan-morfologi-tanamanjahe.html#sthash.zuLVaInl.dpuf JIKA didasarkan pada klasifikasi tanaman jahe di atas, maka ciri morfologisnya bisa diurai sebagai tanaman obat yang dilengkapi dengan bungan dan juga biji tunggal. Akar jahe dalam bentuk rimpang atau umbi. Uniknya, meski digolongkan sebagai tumbuhan magnolophhyta, pada faktanya jahe lebih banyakdikembangkan melalui rimpangnya ketimbang dengan bunga dan bijinya. Batang jahe merupakan batang semu yang bisa mencapai ketinggian maksimal 100 cm. Bagian jahe yang dimafaatkan adalah rimpang. Hal ini wajar sebab bagian tersebutlah yang memiliki kandungan senyawa kompleks seperti oleoresin (gingerol, shogaol, paradol, zingireone dan lain-lain) serta minyak atsiri. Jika didasarkan pada warna bunga, maka spesies tanaman jahe terbagi ke dalam dua jenis yakni jahe dengan bunga berwarna merah dan jahe dengan bunga berwarna putih. Klasifikasi JAMBU AIR Kingdom: Plantae (Tumbuhan) Subkingdom: Tracheobionta (Tumbuhan berpembuluh) Super Divisi: Spermatophyta (Menghasilkan biji) Divisi: Magnoliophyta (Tumbuhan berbunga) Kelas: Magnoliopsida (berkeping dua / dikotil) Sub Kelas: Rosidae Ordo: Myrtales Famili: Myrtaceae (suku jambu-jambuan) Genus: Eugenia Spesies: Eugenia aquea Burm.F - See more at: http://om-tani.blogspot.com/2013/05/klasifikasi-dan-morfoogi-tanamanjambu.html#sthash.oJLJHMKC.dpuf C. Morfologi Jambu air ( Eugenia aquea ) 1. Akar ( Rhadix ) Akar tumbuhan jambu air memiliki sistem perakaran tunggang dan berwarna kecoklatan. 2. Batang( caulis )
  • 2. Gambar 2.2 Batang Jambu air Tumbuhan Jambu air memiliki batang yang jelas terlihat, berntuk batang bulat, berkayu (lignosus), tegak, kulit kasar, kuat, batang berwarna coklat kehitaman, dan memiliki percabangan batang simpodial yaitu cabang utama sulit ditentukan karena sulit dibedakan dengan cabangnya. Arah tumbuh batang tegak lurus dan ada pula yang mendatar. 3. Daun ( folium ) Gambar 2.3 Daun Jambu air Daun Jambu air merupakan daun tunggal tidak lengkap karena hanya memiliki tangkai daun (petiolus) dan helaian daun (lamina), lazimnya disebut daun bertangkai. Daun tunggal terletak berhadapan. Bentuk dasar daun lonjong. Daun tunggal terletak berhadapan. Helaian daun berbentuk jorong. Jambu air memiliki pertulangan daun menyirip, ibu tulang daun (costa), tulang-tulang cabang (nervus lateralis) tampak jelas, dan urat-urat daun (vena) terlihat jelas. Daging daun tipis seperti perkamen (perkamenteus), permukaan daun gundul (glaber) dan memiliki daun dengan tepi rata. Ujung daun membentuk sudut tumpul (obtusus). Pangkal daun
  • 3. tidak membentuk sudut melainkan berlekuk. Tangkai daun berbentuk silindris dan tidak menebal pada bagian pangkalnya. Warna daun bagian atas hija tua dan bagian bawahnya hijau muda. 4. Bunga (Flos) Gambar 2.4 Bunga Jambu air Bunga pada tumbuhan jambu air termasuk bunga majemuk. Letak bunga berada di ketiak daun( flos axillaris ). Mempunyai simetri bunga Aktinomorf. Kelopak bentuk corong ujung bertoreh, berwarna hijau kekuningan dan berjumlah empat. Mahkota berjumlah empat dan berwarna putih, tetapi mahkota bunga pada tumbuhan jambu air mudah terlepas dari tempatnya sehingga banyak ditemukan bunga jambu air yang tidak utuh karena mahkotanya mudah terlepas. Benang sari berjumlahh banyak(terdapat lebih dari 20 benang sari), berwarna putih. Putik berjumlah satu berwarna hijau pucat. Termasuk bunga lengkap dan bunga hermaprodit. Bakal buah menumpang (superus) duduk di atas dasar bunga . 5. Buah
  • 4. Gambar 2.5 Buah Jambu air Buah pada tumbuhan Jambu air termasuk buah sejati tunggal berdaging (cornosus) bertipe buah buni yaitu uah yang berdinding tipisdan memiliki lapisan dalam yang tebal, lunak, dan berair, dan bagian ini yang biasa di makan. Buah berbentuk lonceng dengan pangkal kecil dan ujung yang sangat melebar, jika masih muda berwarna hijau kekuningan dan memerah setelah tua , setelah dewasa biasanya mengandung banyak air, daging buah berwarna putih dengan kulit buah merah. Pada buah dewasa kadang - kadang masih berlekat tangkai sarinya yang sudah mati dan berwarna coklat. 6. Biji Gambar 2.6 Biji Jambu air Biji pada tumbuhan jambu biji berbentuk ginjal, diameter ± 1,5 cm, berwarna putih kecoklatan, dengan selaput putih sebagai kulit bijinya. Terdapat sekat sekat yang memisahkan biji satu denga yang lainnya, merupakan derivate dari endokarpium yang berserabut. Termasuk ke dalam kelompok dikotil karena bijinya berkeping dua.