SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Bab III
PROSEDUR PENELITIAN
  TINDAKAN KELAS
Prosedur PTK

• PTK pada dasarnya adalah penelitian
  eksperimen bernafas kualitatif. PTK termasuk
  dalam desain penelitian kualitatif interaktif.
  Oleh karena itu prosedurnya cenderung
  mengikuti prinsip- prinsip dalam penelitian
  kualitatif. Secara umum,
prosedur PTK terdiri atas :
• Penetapan fokus masalah
  Diawali dengan : peneliti merasakan adanya
  masalah dalam pembelajaran sehari-hari di kelas,
  kemudian melakukan identifikasi masalah lalu
  dilakukan analisis masalah, penetapan fokus
  masalah dan perumusan masalah.
• Perencanaan tindakan
  Pada tahap ini peneliti dapat mendeskripsikan
  tindakan apa saja yang akan didilakukan untuk
  memecahkan masalah., merumuskan hipotesis
  tindakan , mempersiapkan RPP
Lanjutan ...
• Pelaksanaan Tindakan
  Pada tahap pelaksanaan tindakan, peneliti dan
  kolaborator melaksanakan pembelajaran sesuai
  rencana, pembelajaran perlu diusahakan secar
  tidak menyimpang dari desain pembelajaran yang
  sudah disiapkan
• Observasi dan interprestasi
  Dalam tahap ini peneliti dan kolabolator
  melakukan observasi dengan cara mengamati dan
  mencatat gejala-gejala yang tampak yang terjadi
  dalam praktek
Lanjutan ...

• Analisis dan refleksi
  Analisis dimulai dari menelaah data yang
  tersedia dari berbagai sumber yaitu : dari
  pengamatan, data hasil wawancara, dokumen
  resmi, fortofolio guru dan siswa
• Rencana tindak lanjut
  Peneliti melakukan perbaikan terhadap hal-hal
  yang belum tercapai pada siklus 1 dengan
  memperbaiki pada siklus ke 2 dan seterusnya
MODEL / RANCANGAN PENELITIAN
          TINDAKAN KELAS
• Model yang dikemukan oleh Kemmis & Mc
  Targgart. Adapun model PTK menggambarkan
  adanya empat langkah yang disajikan pada
  gambar di bawah ini
TAHAPAN –TAHAPAN PTK
Tahap 1 ; perencanaan tindakan
  Pihak yang melakukan tindakan adalah guru
  sendiri, sedangkan yang melakukan
  pengamatan terhadap berlangsungnya proses
  tindakan adalah peneliti, bukan guru yang
  melakukan tindakan.
Langkah – langkah perencanaan tindakan
1. Rumuskan rencana tindakan dalam bentuk
  hipotesis tindakan
2. Analisis kelayakan hipotesis tindakan
Tahap 2 PELAKSANAAN TINDAKAN
• Langkah 1 persiapan tindakan
  1. Membuat RPP
  2. Mempersiapkan sarana pendukung
  3. Menyiapkan cara dan prosedur merekam/
  mengumpulkan data
• Langkah 2. Pelaksanaan tindakan
  Yaitu implementasi atau penerapan isis
  rancangan di dalam kancah yaitu mengenakan
  tindakan di kelas
Tahap 3 : pengamatan ( observasi )

• Prinsip-prinsip observasi
  Hopkins ( 1993 ) menyebutkan ada lima
  prinsip dasar kunci observasi.
  1. Perencanaan bersama
  2. Fokus
  3. Membangun kriteria
  4. Ketrampilan observasi
  5. Balika
Lanjutan ...

Jenis- jenis Observasi
• Observasi terbuka
• Observasi terfokus
• Observasi terstruktur
• Observasi sistematik
Tahap 4 Refleksi
• Analisis data
      Analisi data pada tahap ini agag berbeda
  dengan interpretasi yang dilakukan pada tahap
  observasi
• Refleksi
      Yaitu kegiatan untuk mengemukakan kembali.
  Atau ketika guru pelaksan sudah selesai
  melakukan tindakan
• Perencanaan tindak lanjut
      Setelah tersirat dalam tahap analisis data dan
  refleksi, hasil atau kesimpulan yang di dapat pada
  analisis data dan setelah melakukan refleksi
  digunakan untuk membuat rencana tindak lanjut

More Related Content

What's hot

TEKNIK ANALISIS DATA "PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
TEKNIK ANALISIS DATA "PENELITIAN TINDAKAN KELAS"TEKNIK ANALISIS DATA "PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
TEKNIK ANALISIS DATA "PENELITIAN TINDAKAN KELAS"Nursa Fatri Nofriati
 
Prinsip dasar penelitian kelas
Prinsip dasar penelitian kelasPrinsip dasar penelitian kelas
Prinsip dasar penelitian kelassmkfarmasi
 
Penelitian tindakan-kelas-ptk-contoh-karya-tulis-ilmiah-kti
Penelitian tindakan-kelas-ptk-contoh-karya-tulis-ilmiah-ktiPenelitian tindakan-kelas-ptk-contoh-karya-tulis-ilmiah-kti
Penelitian tindakan-kelas-ptk-contoh-karya-tulis-ilmiah-ktiAriska Armaya
 
Gkb 1053-Bab 9
Gkb 1053-Bab 9Gkb 1053-Bab 9
Gkb 1053-Bab 9atikishak
 
Contoh prosedur penelitian tindakan kelas
Contoh prosedur penelitian tindakan kelasContoh prosedur penelitian tindakan kelas
Contoh prosedur penelitian tindakan kelasWanakisu Wanahugu
 
Penelitian tindakan (kelas)
Penelitian tindakan (kelas)Penelitian tindakan (kelas)
Penelitian tindakan (kelas)Angga Anugrah
 
8. konsep ptk (versi 2)
8. konsep ptk (versi 2)8. konsep ptk (versi 2)
8. konsep ptk (versi 2)AbdulRoup10
 
Penelitian Tindakan Kelas
Penelitian Tindakan KelasPenelitian Tindakan Kelas
Penelitian Tindakan KelasNuril anwar
 
5.vina serevina fitria herliana
5.vina serevina fitria herliana5.vina serevina fitria herliana
5.vina serevina fitria herlianavinaserevina
 
Evaluasi Administrasi Pendidikan
Evaluasi Administrasi PendidikanEvaluasi Administrasi Pendidikan
Evaluasi Administrasi Pendidikanoktaveria
 

What's hot (17)

Proposal ptk
Proposal ptkProposal ptk
Proposal ptk
 
TEKNIK ANALISIS DATA "PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
TEKNIK ANALISIS DATA "PENELITIAN TINDAKAN KELAS"TEKNIK ANALISIS DATA "PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
TEKNIK ANALISIS DATA "PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
 
Asesmen pembelajaran
Asesmen pembelajaranAsesmen pembelajaran
Asesmen pembelajaran
 
Prinsip dasar penelitian kelas
Prinsip dasar penelitian kelasPrinsip dasar penelitian kelas
Prinsip dasar penelitian kelas
 
Penelitian tindakan-kelas-ptk-contoh-karya-tulis-ilmiah-kti
Penelitian tindakan-kelas-ptk-contoh-karya-tulis-ilmiah-ktiPenelitian tindakan-kelas-ptk-contoh-karya-tulis-ilmiah-kti
Penelitian tindakan-kelas-ptk-contoh-karya-tulis-ilmiah-kti
 
GKB 1053 - BAB 9
GKB 1053 - BAB 9GKB 1053 - BAB 9
GKB 1053 - BAB 9
 
Gkb 1053-Bab 9
Gkb 1053-Bab 9Gkb 1053-Bab 9
Gkb 1053-Bab 9
 
Contoh prosedur penelitian tindakan kelas
Contoh prosedur penelitian tindakan kelasContoh prosedur penelitian tindakan kelas
Contoh prosedur penelitian tindakan kelas
 
Bab iii
Bab iii Bab iii
Bab iii
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
METODOLOGI PENELITIAN "PTK
METODOLOGI PENELITIAN "PTKMETODOLOGI PENELITIAN "PTK
METODOLOGI PENELITIAN "PTK
 
Penelitian tindakan (kelas)
Penelitian tindakan (kelas)Penelitian tindakan (kelas)
Penelitian tindakan (kelas)
 
8. konsep ptk (versi 2)
8. konsep ptk (versi 2)8. konsep ptk (versi 2)
8. konsep ptk (versi 2)
 
Penelitian Tindakan Kelas
Penelitian Tindakan KelasPenelitian Tindakan Kelas
Penelitian Tindakan Kelas
 
5.vina serevina fitria herliana
5.vina serevina fitria herliana5.vina serevina fitria herliana
5.vina serevina fitria herliana
 
Evaluasi Administrasi Pendidikan
Evaluasi Administrasi PendidikanEvaluasi Administrasi Pendidikan
Evaluasi Administrasi Pendidikan
 
Bab iii sip dah
Bab iii sip dahBab iii sip dah
Bab iii sip dah
 

Viewers also liked

παρουσίαση θ4 π8 - γκόγκας-παπουτσής
παρουσίαση   θ4 π8 - γκόγκας-παπουτσήςπαρουσίαση   θ4 π8 - γκόγκας-παπουτσής
παρουσίαση θ4 π8 - γκόγκας-παπουτσήςKonstantinos Karagiannis
 
παρουσίαση θ3 π7 - μπακογιάννης
παρουσίαση   θ3 π7 - μπακογιάννηςπαρουσίαση   θ3 π7 - μπακογιάννης
παρουσίαση θ3 π7 - μπακογιάννηςKonstantinos Karagiannis
 
Mariam media
Mariam mediaMariam media
Mariam medianelaT
 
Jak szukać tanich biletów?
Jak szukać tanich biletów?Jak szukać tanich biletów?
Jak szukać tanich biletów?Tripsta
 
The writing process
The writing processThe writing process
The writing processKaren Wright
 
Franklin Middle School Brochure (Front)
Franklin Middle School Brochure (Front)Franklin Middle School Brochure (Front)
Franklin Middle School Brochure (Front)Anre'a Allen
 
παρουσίαση θ2 π2 - γαλάνης
παρουσίαση   θ2 π2 - γαλάνηςπαρουσίαση   θ2 π2 - γαλάνης
παρουσίαση θ2 π2 - γαλάνηςKonstantinos Karagiannis
 
II Метродиаметър
II МетродиаметърII Метродиаметър
II МетродиаметърVermin Clone
 
Jl4 2012_assignment
 Jl4 2012_assignment Jl4 2012_assignment
Jl4 2012_assignmentPaigeward96
 

Viewers also liked (14)

παρουσίαση θ4 π8 - γκόγκας-παπουτσής
παρουσίαση   θ4 π8 - γκόγκας-παπουτσήςπαρουσίαση   θ4 π8 - γκόγκας-παπουτσής
παρουσίαση θ4 π8 - γκόγκας-παπουτσής
 
golosinas
golosinasgolosinas
golosinas
 
παρουσίαση θ3 π7 - μπακογιάννης
παρουσίαση   θ3 π7 - μπακογιάννηςπαρουσίαση   θ3 π7 - μπακογιάννης
παρουσίαση θ3 π7 - μπακογιάννης
 
Mariam media
Mariam mediaMariam media
Mariam media
 
Jak szukać tanich biletów?
Jak szukać tanich biletów?Jak szukać tanich biletów?
Jak szukać tanich biletów?
 
The writing process
The writing processThe writing process
The writing process
 
Aristotel
AristotelAristotel
Aristotel
 
Franklin Middle School Brochure (Front)
Franklin Middle School Brochure (Front)Franklin Middle School Brochure (Front)
Franklin Middle School Brochure (Front)
 
παρουσίαση θ2 π2 - γαλάνης
παρουσίαση   θ2 π2 - γαλάνηςπαρουσίαση   θ2 π2 - γαλάνης
παρουσίαση θ2 π2 - γαλάνης
 
Zvaigzdes
ZvaigzdesZvaigzdes
Zvaigzdes
 
II Метродиаметър
II МетродиаметърII Метродиаметър
II Метродиаметър
 
Kultur styvmodern
Kultur   styvmodernKultur   styvmodern
Kultur styvmodern
 
Jl4 2012_assignment
 Jl4 2012_assignment Jl4 2012_assignment
Jl4 2012_assignment
 
29 pk bonds
29 pk bonds29 pk bonds
29 pk bonds
 

Similar to Prosedur Penelitian Tindakan Kelas (PTK

Materi Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.ppt
Materi Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.pptMateri Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.ppt
Materi Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.ppteltic2016
 
03. menyusun proposal ptk yusro
03. menyusun proposal ptk yusro03. menyusun proposal ptk yusro
03. menyusun proposal ptk yusroWijaya Kusumah
 
Rumus prosentase ketuntasan belajar
Rumus prosentase ketuntasan belajarRumus prosentase ketuntasan belajar
Rumus prosentase ketuntasan belajarAdelaide Australia
 
Bab III Metode Penelitian SHT
Bab III Metode Penelitian SHTBab III Metode Penelitian SHT
Bab III Metode Penelitian SHTAniyah Damayanti
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iiialyubi
 
penelitian tindakan kelas (PTK)
penelitian tindakan kelas (PTK)penelitian tindakan kelas (PTK)
penelitian tindakan kelas (PTK)Prasetyo Widodo
 
CONTOH RANCANGAN PTK bab3.pdf
CONTOH RANCANGAN PTK bab3.pdfCONTOH RANCANGAN PTK bab3.pdf
CONTOH RANCANGAN PTK bab3.pdfsarwani sarwani
 
konsep dan model kajian tindakan
konsep dan model kajian tindakankonsep dan model kajian tindakan
konsep dan model kajian tindakanmalingall
 
model dan konsep kajian tindakan
model dan konsep kajian tindakanmodel dan konsep kajian tindakan
model dan konsep kajian tindakanmalingall
 
Penelitian tindakan kelas (viii)
Penelitian tindakan kelas (viii)Penelitian tindakan kelas (viii)
Penelitian tindakan kelas (viii)Ibenk Hallen
 
Penelitian tindakan kelas ppt
Penelitian tindakan kelas pptPenelitian tindakan kelas ppt
Penelitian tindakan kelas pptSang Ucup
 
Kajian tindakan eprd
Kajian tindakan  eprdKajian tindakan  eprd
Kajian tindakan eprdshare with me
 
Bab 3 proposal PTK/wahyu mariska j/08141197/PGSD/7E
Bab 3 proposal PTK/wahyu mariska j/08141197/PGSD/7EBab 3 proposal PTK/wahyu mariska j/08141197/PGSD/7E
Bab 3 proposal PTK/wahyu mariska j/08141197/PGSD/7EMariz Cha Cha
 

Similar to Prosedur Penelitian Tindakan Kelas (PTK (20)

Rangkuman ptk kelompok
Rangkuman ptk kelompokRangkuman ptk kelompok
Rangkuman ptk kelompok
 
Bab iii
Bab iii Bab iii
Bab iii
 
Materi Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.ppt
Materi Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.pptMateri Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.ppt
Materi Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.ppt
 
03. menyusun proposal ptk yusro
03. menyusun proposal ptk yusro03. menyusun proposal ptk yusro
03. menyusun proposal ptk yusro
 
10. chapter iii
10. chapter iii10. chapter iii
10. chapter iii
 
Rumus prosentase ketuntasan belajar
Rumus prosentase ketuntasan belajarRumus prosentase ketuntasan belajar
Rumus prosentase ketuntasan belajar
 
Bab III Metode Penelitian SHT
Bab III Metode Penelitian SHTBab III Metode Penelitian SHT
Bab III Metode Penelitian SHT
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
penelitian tindakan kelas (PTK)
penelitian tindakan kelas (PTK)penelitian tindakan kelas (PTK)
penelitian tindakan kelas (PTK)
 
CONTOH RANCANGAN PTK bab3.pdf
CONTOH RANCANGAN PTK bab3.pdfCONTOH RANCANGAN PTK bab3.pdf
CONTOH RANCANGAN PTK bab3.pdf
 
PTK penelitian tindakan kelas
PTK penelitian tindakan kelasPTK penelitian tindakan kelas
PTK penelitian tindakan kelas
 
Ppt resume buku ptk
Ppt resume buku ptkPpt resume buku ptk
Ppt resume buku ptk
 
konsep dan model kajian tindakan
konsep dan model kajian tindakankonsep dan model kajian tindakan
konsep dan model kajian tindakan
 
model dan konsep kajian tindakan
model dan konsep kajian tindakanmodel dan konsep kajian tindakan
model dan konsep kajian tindakan
 
Penelitian tindakan kelas (viii)
Penelitian tindakan kelas (viii)Penelitian tindakan kelas (viii)
Penelitian tindakan kelas (viii)
 
Penelitian tindakan kelas ppt
Penelitian tindakan kelas pptPenelitian tindakan kelas ppt
Penelitian tindakan kelas ppt
 
Kajian tindakan eprd
Kajian tindakan  eprdKajian tindakan  eprd
Kajian tindakan eprd
 
ptk.ppt
ptk.pptptk.ppt
ptk.ppt
 
Bab 3 proposal PTK/wahyu mariska j/08141197/PGSD/7E
Bab 3 proposal PTK/wahyu mariska j/08141197/PGSD/7EBab 3 proposal PTK/wahyu mariska j/08141197/PGSD/7E
Bab 3 proposal PTK/wahyu mariska j/08141197/PGSD/7E
 
PEMBIMBINGAN PTK.ppt
PEMBIMBINGAN PTK.pptPEMBIMBINGAN PTK.ppt
PEMBIMBINGAN PTK.ppt
 

Prosedur Penelitian Tindakan Kelas (PTK

  • 2. Prosedur PTK • PTK pada dasarnya adalah penelitian eksperimen bernafas kualitatif. PTK termasuk dalam desain penelitian kualitatif interaktif. Oleh karena itu prosedurnya cenderung mengikuti prinsip- prinsip dalam penelitian kualitatif. Secara umum,
  • 3. prosedur PTK terdiri atas : • Penetapan fokus masalah Diawali dengan : peneliti merasakan adanya masalah dalam pembelajaran sehari-hari di kelas, kemudian melakukan identifikasi masalah lalu dilakukan analisis masalah, penetapan fokus masalah dan perumusan masalah. • Perencanaan tindakan Pada tahap ini peneliti dapat mendeskripsikan tindakan apa saja yang akan didilakukan untuk memecahkan masalah., merumuskan hipotesis tindakan , mempersiapkan RPP
  • 4. Lanjutan ... • Pelaksanaan Tindakan Pada tahap pelaksanaan tindakan, peneliti dan kolaborator melaksanakan pembelajaran sesuai rencana, pembelajaran perlu diusahakan secar tidak menyimpang dari desain pembelajaran yang sudah disiapkan • Observasi dan interprestasi Dalam tahap ini peneliti dan kolabolator melakukan observasi dengan cara mengamati dan mencatat gejala-gejala yang tampak yang terjadi dalam praktek
  • 5. Lanjutan ... • Analisis dan refleksi Analisis dimulai dari menelaah data yang tersedia dari berbagai sumber yaitu : dari pengamatan, data hasil wawancara, dokumen resmi, fortofolio guru dan siswa • Rencana tindak lanjut Peneliti melakukan perbaikan terhadap hal-hal yang belum tercapai pada siklus 1 dengan memperbaiki pada siklus ke 2 dan seterusnya
  • 6. MODEL / RANCANGAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS • Model yang dikemukan oleh Kemmis & Mc Targgart. Adapun model PTK menggambarkan adanya empat langkah yang disajikan pada gambar di bawah ini
  • 7.
  • 8. TAHAPAN –TAHAPAN PTK Tahap 1 ; perencanaan tindakan Pihak yang melakukan tindakan adalah guru sendiri, sedangkan yang melakukan pengamatan terhadap berlangsungnya proses tindakan adalah peneliti, bukan guru yang melakukan tindakan. Langkah – langkah perencanaan tindakan 1. Rumuskan rencana tindakan dalam bentuk hipotesis tindakan 2. Analisis kelayakan hipotesis tindakan
  • 9. Tahap 2 PELAKSANAAN TINDAKAN • Langkah 1 persiapan tindakan 1. Membuat RPP 2. Mempersiapkan sarana pendukung 3. Menyiapkan cara dan prosedur merekam/ mengumpulkan data • Langkah 2. Pelaksanaan tindakan Yaitu implementasi atau penerapan isis rancangan di dalam kancah yaitu mengenakan tindakan di kelas
  • 10. Tahap 3 : pengamatan ( observasi ) • Prinsip-prinsip observasi Hopkins ( 1993 ) menyebutkan ada lima prinsip dasar kunci observasi. 1. Perencanaan bersama 2. Fokus 3. Membangun kriteria 4. Ketrampilan observasi 5. Balika
  • 11. Lanjutan ... Jenis- jenis Observasi • Observasi terbuka • Observasi terfokus • Observasi terstruktur • Observasi sistematik
  • 12. Tahap 4 Refleksi • Analisis data Analisi data pada tahap ini agag berbeda dengan interpretasi yang dilakukan pada tahap observasi • Refleksi Yaitu kegiatan untuk mengemukakan kembali. Atau ketika guru pelaksan sudah selesai melakukan tindakan • Perencanaan tindak lanjut Setelah tersirat dalam tahap analisis data dan refleksi, hasil atau kesimpulan yang di dapat pada analisis data dan setelah melakukan refleksi digunakan untuk membuat rencana tindak lanjut