SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR
     Mata Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi untuk Sekolah Menengah Pertama
                                (SMP)/Madrasah Tsanawiyah (MTs)

A. Latar Belakang
   Memasuki abad ke-21, bidang teknologi informasi dan komunikasi berkembang dengan pesat
   yang dipicu oleh temuan dalam bidang rekayasa material mikroelektronika. Perkembangan ini
   berpengaruh besar terhadap berbagai aspek kehidupan, bahkan perilaku dan aktivitas manusia kini
   banyak tergantung kepada teknologi informasi dan komunikasi. Mata pelajaran Teknologi
   Informasi dan Komunikasi dimaksudkan untuk mempersiapkan peserta didik agar mampu
   mengantisipasi pesatnya perkembangan tersebut.
   Mata pelajaran ini perlu diperkenalkan, dipraktikkan dan dikuasai peserta didik sedini mungkin
   agar mereka memiliki bekal untuk menyesuaikan diri dalam kehidupan global yang ditandai
   dengan perubahan yang sangat cepat. Untuk menghadapi perubahan tersebut diperlukan
   kemampuan dan kemauan belajar sepanjang hayat dengan cepat dan cerdas. Hasil-hasil teknologi
   informasi dan komunikasi banyak membantu manusia untuk dapat belajar secara cepat. Dengan
   demikian selain sebagai bagian dari kehidupan sehari-hari, teknologi informasi dan komunikasi
   dapat dimanfaatkan untuk merevitalisasi proses belajar yang pada akhirnya dapat
   mengadaptasikan peserta didik dengan lingkungan dan dunia kerja.
   Mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi diajarkan sebagai salah satu mata pelajaran
   Keterampilan yang pelaksanaannya dapat dilakukan secara terpisah atau bersama-sama dengan
   mata pelajaran keterampilan lainnya. Alokasi waktu pembelajarannya secara keseluruhan untuk
   jenjang SMP/MTs adalah 72 jam pelajaran untuk selama 3 tahun, atau ekivalen dengan 2 jam
   pelajaran per minggu untuk waktu 1 tahun jika mata pelajaran ini dibelajarkan secara terpisah dan
   mandiri

B. Tujuan
   Mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) bertujuan agar peserta didik memiliki
   kemampuan sebagai berikut.
      1. Memahami teknologi informasi dan komunikasi
      2. Mengembangkan keterampilan untuk memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi
      3. Mengembangkan sikap kritis, kreatif, apresiatif dan mandiri dalam penggunaan teknologi
          informasi dan komunikasi
      4. Menghargai karya cipta di bidang teknologi informasi dan komunikasi.

C. Ruang Lingkup
   Ruang lingkup mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi meliputi aspek-aspek sebagai
   berikut.
       1. Perangkat keras dan perangkat lunak yang digunakan untuk mengumpulkan, menyimpan,
            memanipulasi, dan menyajikan informasi
       2. Penggunaan alat bantu untuk memproses dan memindah data dari satu perangkat ke
            perangkat lainnya.




D. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar
Kelas VIII, Semester 1
          Standar Kompetensi                                 Kompetensi Dasar
1. Menggunakan perangkat lunak              Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat
     pengolah kata untuk menyajikan          lunak pengolah kata
     informasi                               Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada
                                             program pengolah kata
                                             Menggunakan menu dan ikon pokok pada
                                             perangkat lunak pengolah kata
                                             Membuat dokumen pengolah kata sederhana

Kelas VIII, Semester 2
          Standar Kompetensi                            Kompetensi Dasar
 2. Menggunakan perangkat lunak              Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat
     pengolah angka untuk menyajikan         lunak pengolah angka
     informasi                               Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada
                                             program pengolah angka
                                             Menggunakan menu dan ikon pokok pada
                                             perangkat lunak pengolah angka
                                             Membuat dokumen pengolah angka sederhana


E. Arah Pengembangan
   Standar kompetensi dan kompetensi dasar menjadi arah dan landasan untuk mengembangkan
   materi pokok, kegiatan pembelajaran, dan indikator pencapaian kompetensi untuk penilaian.
   Dalam merancang kegiatan pembelajaran dan penilaian perlu memperhatikan Standar Proses
   dan Standar Penilaian.

More Related Content

What's hot

kkm tik smp kelas viii
kkm tik smp kelas viiikkm tik smp kelas viii
kkm tik smp kelas viiiSaprudin Eskom
 
Kisi kisi us
Kisi   kisi usKisi   kisi us
Kisi kisi usaldoElite
 
Protatiksmp kelas vii
Protatiksmp kelas viiProtatiksmp kelas vii
Protatiksmp kelas viiDeni Riansyah
 
prota tik smp kelas viii
prota tik smp kelas viiiprota tik smp kelas viii
prota tik smp kelas viiiSaprudin Eskom
 
Hasil rpp tik kelas II pelatihan kurikulum revisi 2013 sdit mentari indonesia
Hasil rpp tik kelas II  pelatihan kurikulum revisi 2013 sdit mentari indonesiaHasil rpp tik kelas II  pelatihan kurikulum revisi 2013 sdit mentari indonesia
Hasil rpp tik kelas II pelatihan kurikulum revisi 2013 sdit mentari indonesiaRachmah Safitri
 
Kisi-kisi TIK Ujian Sekolah Kabupaten Klaten
Kisi-kisi TIK Ujian Sekolah Kabupaten KlatenKisi-kisi TIK Ujian Sekolah Kabupaten Klaten
Kisi-kisi TIK Ujian Sekolah Kabupaten KlatenUniversitas Diponegoro
 
Rpp power point kelas xii
Rpp power point kelas xiiRpp power point kelas xii
Rpp power point kelas xiisyatir
 
Mengoperasikan software web_design
Mengoperasikan software web_designMengoperasikan software web_design
Mengoperasikan software web_designAsman Nur
 
Program pelatiham menggunakan mirosoft power point 2013
Program pelatiham menggunakan mirosoft power point 2013Program pelatiham menggunakan mirosoft power point 2013
Program pelatiham menggunakan mirosoft power point 2013Bhekti Agus Ryanto
 

What's hot (15)

kkm tik smp kelas viii
kkm tik smp kelas viiikkm tik smp kelas viii
kkm tik smp kelas viii
 
kkm tik smp kelas vii
kkm tik smp kelas viikkm tik smp kelas vii
kkm tik smp kelas vii
 
Kisi kisi us
Kisi   kisi usKisi   kisi us
Kisi kisi us
 
Protatiksmp kelas vii
Protatiksmp kelas viiProtatiksmp kelas vii
Protatiksmp kelas vii
 
prota tik smp kelas viii
prota tik smp kelas viiiprota tik smp kelas viii
prota tik smp kelas viii
 
Hasil rpp tik kelas II pelatihan kurikulum revisi 2013 sdit mentari indonesia
Hasil rpp tik kelas II  pelatihan kurikulum revisi 2013 sdit mentari indonesiaHasil rpp tik kelas II  pelatihan kurikulum revisi 2013 sdit mentari indonesia
Hasil rpp tik kelas II pelatihan kurikulum revisi 2013 sdit mentari indonesia
 
Kisi-kisi TIK Ujian Sekolah Kabupaten Klaten
Kisi-kisi TIK Ujian Sekolah Kabupaten KlatenKisi-kisi TIK Ujian Sekolah Kabupaten Klaten
Kisi-kisi TIK Ujian Sekolah Kabupaten Klaten
 
Kkm tik 8
Kkm tik 8Kkm tik 8
Kkm tik 8
 
5 kkm-tik (1)
5 kkm-tik (1)5 kkm-tik (1)
5 kkm-tik (1)
 
Pemetaan tik kelas 3 1011
Pemetaan tik kelas 3 1011Pemetaan tik kelas 3 1011
Pemetaan tik kelas 3 1011
 
Rpp power point kelas xii
Rpp power point kelas xiiRpp power point kelas xii
Rpp power point kelas xii
 
Mengoperasikan software web_design
Mengoperasikan software web_designMengoperasikan software web_design
Mengoperasikan software web_design
 
Program pelatiham menggunakan mirosoft power point 2013
Program pelatiham menggunakan mirosoft power point 2013Program pelatiham menggunakan mirosoft power point 2013
Program pelatiham menggunakan mirosoft power point 2013
 
Modul Gambar Raster
Modul Gambar RasterModul Gambar Raster
Modul Gambar Raster
 
Modul Gambar Vektor
Modul Gambar VektorModul Gambar Vektor
Modul Gambar Vektor
 

Similar to Skkdtiksmp kelas viii

sk kd tik smp kelas viii
sk kd tik smp kelas viiisk kd tik smp kelas viii
sk kd tik smp kelas viiiSaprudin Eskom
 
MENU DAN IKON MS.WORD 2007/2010
MENU DAN IKON MS.WORD 2007/2010MENU DAN IKON MS.WORD 2007/2010
MENU DAN IKON MS.WORD 2007/2010DOLI SYAHPUTRA, ST
 
kisi-kisi soal TIK.doc
kisi-kisi soal TIK.dockisi-kisi soal TIK.doc
kisi-kisi soal TIK.docAtoSuharto3
 
Tujuan pengajaran kkpi
Tujuan pengajaran kkpiTujuan pengajaran kkpi
Tujuan pengajaran kkpiWahyu Surya
 
Jawaban uts metlit.
Jawaban uts metlit.Jawaban uts metlit.
Jawaban uts metlit.Qbarrizky
 
Jawaban uts metlit.
Jawaban uts metlit.Jawaban uts metlit.
Jawaban uts metlit.Qbarrizky
 
SILABUS_PWPB_RANY
SILABUS_PWPB_RANYSILABUS_PWPB_RANY
SILABUS_PWPB_RANYrara582331
 
Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaranasrani1
 
21176656 skl-tik-smp-sbi
21176656 skl-tik-smp-sbi21176656 skl-tik-smp-sbi
21176656 skl-tik-smp-sbiharibudiyanto
 
BAB 2_Pertemuan 1.pdf
BAB 2_Pertemuan 1.pdfBAB 2_Pertemuan 1.pdf
BAB 2_Pertemuan 1.pdfRidhaEkaPutri
 
Teknologi layanan jaringan kls 2
Teknologi layanan jaringan kls 2Teknologi layanan jaringan kls 2
Teknologi layanan jaringan kls 2smk n 4 surakarta
 
Modul pembelajaran berbasis multimedia presentase
Modul pembelajaran berbasis multimedia presentaseModul pembelajaran berbasis multimedia presentase
Modul pembelajaran berbasis multimedia presentaseervhan
 

Similar to Skkdtiksmp kelas viii (20)

sk kd tik smp kelas viii
sk kd tik smp kelas viiisk kd tik smp kelas viii
sk kd tik smp kelas viii
 
MENU DAN IKON MS.WORD 2007/2010
MENU DAN IKON MS.WORD 2007/2010MENU DAN IKON MS.WORD 2007/2010
MENU DAN IKON MS.WORD 2007/2010
 
4. pendahuluan
4. pendahuluan4. pendahuluan
4. pendahuluan
 
kisi-kisi soal TIK.doc
kisi-kisi soal TIK.dockisi-kisi soal TIK.doc
kisi-kisi soal TIK.doc
 
Tujuan pengajaran kkpi
Tujuan pengajaran kkpiTujuan pengajaran kkpi
Tujuan pengajaran kkpi
 
SK-KD TIK SMP-MTs
SK-KD TIK SMP-MTsSK-KD TIK SMP-MTs
SK-KD TIK SMP-MTs
 
Lks kd 1.5 rsbi
Lks kd 1.5 rsbiLks kd 1.5 rsbi
Lks kd 1.5 rsbi
 
Prog tahunan tik
Prog tahunan tikProg tahunan tik
Prog tahunan tik
 
3 promes-tik
3 promes-tik3 promes-tik
3 promes-tik
 
Lks kd 1.1 rsbi
Lks kd 1.1 rsbiLks kd 1.1 rsbi
Lks kd 1.1 rsbi
 
4 protah-tik
4 protah-tik4 protah-tik
4 protah-tik
 
Jawaban uts metlit.
Jawaban uts metlit.Jawaban uts metlit.
Jawaban uts metlit.
 
Jawaban uts metlit.
Jawaban uts metlit.Jawaban uts metlit.
Jawaban uts metlit.
 
SILABUS_PWPB_RANY
SILABUS_PWPB_RANYSILABUS_PWPB_RANY
SILABUS_PWPB_RANY
 
Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaran
 
21176656 skl-tik-smp-sbi
21176656 skl-tik-smp-sbi21176656 skl-tik-smp-sbi
21176656 skl-tik-smp-sbi
 
Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaran
 
BAB 2_Pertemuan 1.pdf
BAB 2_Pertemuan 1.pdfBAB 2_Pertemuan 1.pdf
BAB 2_Pertemuan 1.pdf
 
Teknologi layanan jaringan kls 2
Teknologi layanan jaringan kls 2Teknologi layanan jaringan kls 2
Teknologi layanan jaringan kls 2
 
Modul pembelajaran berbasis multimedia presentase
Modul pembelajaran berbasis multimedia presentaseModul pembelajaran berbasis multimedia presentase
Modul pembelajaran berbasis multimedia presentase
 

More from Deni Riansyah

Kisi kisi tik kelas viii ulangan kenaikan kelas
Kisi kisi tik kelas viii  ulangan kenaikan kelasKisi kisi tik kelas viii  ulangan kenaikan kelas
Kisi kisi tik kelas viii ulangan kenaikan kelasDeni Riansyah
 
Kisi kisi tik kelas vii ulangan kenaikan kelas
Kisi kisi tik kelas vii ulangan kenaikan kelasKisi kisi tik kelas vii ulangan kenaikan kelas
Kisi kisi tik kelas vii ulangan kenaikan kelasDeni Riansyah
 
Kisi kisi kelas vii2 sbk 14-15
Kisi kisi kelas vii2 sbk 14-15Kisi kisi kelas vii2 sbk 14-15
Kisi kisi kelas vii2 sbk 14-15Deni Riansyah
 
Kisi2 kelas viii semester2 sbk 14 15
Kisi2 kelas viii semester2 sbk 14 15Kisi2 kelas viii semester2 sbk 14 15
Kisi2 kelas viii semester2 sbk 14 15Deni Riansyah
 
Kisi kisi tik kls vii desember 2013 final
Kisi kisi tik kls vii desember 2013 finalKisi kisi tik kls vii desember 2013 final
Kisi kisi tik kls vii desember 2013 finalDeni Riansyah
 
Kisi kisi tik kls ix desember 2013 final
Kisi kisi tik kls ix desember 2013 finalKisi kisi tik kls ix desember 2013 final
Kisi kisi tik kls ix desember 2013 finalDeni Riansyah
 
Kisi kisi tik kls viii desember 2013 final
Kisi kisi tik kls viii desember 2013 finalKisi kisi tik kls viii desember 2013 final
Kisi kisi tik kls viii desember 2013 finalDeni Riansyah
 
Kisi kisi uas qurdis 2013-2014
Kisi kisi uas qurdis  2013-2014Kisi kisi uas qurdis  2013-2014
Kisi kisi uas qurdis 2013-2014Deni Riansyah
 
Mgmp p kn 2014 semester i 2013 2014
Mgmp p kn 2014 semester i 2013 2014Mgmp p kn 2014 semester i 2013 2014
Mgmp p kn 2014 semester i 2013 2014Deni Riansyah
 
12. kisi kisi ips uas kelas 7.9
12. kisi kisi ips uas kelas  7.912. kisi kisi ips uas kelas  7.9
12. kisi kisi ips uas kelas 7.9Deni Riansyah
 
Kisi kisi ips kls viii. uas 2013.2014
Kisi kisi ips kls viii. uas 2013.2014Kisi kisi ips kls viii. uas 2013.2014
Kisi kisi ips kls viii. uas 2013.2014Deni Riansyah
 
Kisi kisi ipa vii, tp 2013-2014
Kisi kisi ipa vii, tp 2013-2014Kisi kisi ipa vii, tp 2013-2014
Kisi kisi ipa vii, tp 2013-2014Deni Riansyah
 
Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014
Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014
Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014Deni Riansyah
 
Kisi kisi uas ipa kls viii, 2013 2014
Kisi kisi uas ipa kls viii, 2013 2014Kisi kisi uas ipa kls viii, 2013 2014
Kisi kisi uas ipa kls viii, 2013 2014Deni Riansyah
 
Kisi kisi uas ipa kls vii, revisi
Kisi kisi uas ipa kls vii, revisiKisi kisi uas ipa kls vii, revisi
Kisi kisi uas ipa kls vii, revisiDeni Riansyah
 
Kisi kisi uas fiqih 2013-2014
Kisi kisi uas fiqih 2013-2014Kisi kisi uas fiqih 2013-2014
Kisi kisi uas fiqih 2013-2014Deni Riansyah
 

More from Deni Riansyah (20)

Kisi kisi tik kelas viii ulangan kenaikan kelas
Kisi kisi tik kelas viii  ulangan kenaikan kelasKisi kisi tik kelas viii  ulangan kenaikan kelas
Kisi kisi tik kelas viii ulangan kenaikan kelas
 
Kisi kisi tik kelas vii ulangan kenaikan kelas
Kisi kisi tik kelas vii ulangan kenaikan kelasKisi kisi tik kelas vii ulangan kenaikan kelas
Kisi kisi tik kelas vii ulangan kenaikan kelas
 
Kisi kisi kelas vii2 sbk 14-15
Kisi kisi kelas vii2 sbk 14-15Kisi kisi kelas vii2 sbk 14-15
Kisi kisi kelas vii2 sbk 14-15
 
Kisi2 kelas viii semester2 sbk 14 15
Kisi2 kelas viii semester2 sbk 14 15Kisi2 kelas viii semester2 sbk 14 15
Kisi2 kelas viii semester2 sbk 14 15
 
Kisi kisi tik kls vii desember 2013 final
Kisi kisi tik kls vii desember 2013 finalKisi kisi tik kls vii desember 2013 final
Kisi kisi tik kls vii desember 2013 final
 
Kisi kisi tik kls ix desember 2013 final
Kisi kisi tik kls ix desember 2013 finalKisi kisi tik kls ix desember 2013 final
Kisi kisi tik kls ix desember 2013 final
 
Cover
CoverCover
Cover
 
Kisi kisi tik kls viii desember 2013 final
Kisi kisi tik kls viii desember 2013 finalKisi kisi tik kls viii desember 2013 final
Kisi kisi tik kls viii desember 2013 final
 
Kisi uas vii 13 14
Kisi uas vii 13 14Kisi uas vii 13 14
Kisi uas vii 13 14
 
Kisi uas ix 13 14
Kisi uas ix 13 14Kisi uas ix 13 14
Kisi uas ix 13 14
 
Kisi uas viii 13 14
Kisi uas viii 13 14Kisi uas viii 13 14
Kisi uas viii 13 14
 
Kisi kisi uas qurdis 2013-2014
Kisi kisi uas qurdis  2013-2014Kisi kisi uas qurdis  2013-2014
Kisi kisi uas qurdis 2013-2014
 
Mgmp p kn 2014 semester i 2013 2014
Mgmp p kn 2014 semester i 2013 2014Mgmp p kn 2014 semester i 2013 2014
Mgmp p kn 2014 semester i 2013 2014
 
12. kisi kisi ips uas kelas 7.9
12. kisi kisi ips uas kelas  7.912. kisi kisi ips uas kelas  7.9
12. kisi kisi ips uas kelas 7.9
 
Kisi kisi ips kls viii. uas 2013.2014
Kisi kisi ips kls viii. uas 2013.2014Kisi kisi ips kls viii. uas 2013.2014
Kisi kisi ips kls viii. uas 2013.2014
 
Kisi kisi ipa vii, tp 2013-2014
Kisi kisi ipa vii, tp 2013-2014Kisi kisi ipa vii, tp 2013-2014
Kisi kisi ipa vii, tp 2013-2014
 
Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014
Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014
Kisi uas ipa ix, tp 2013 2014
 
Kisi kisi uas ipa kls viii, 2013 2014
Kisi kisi uas ipa kls viii, 2013 2014Kisi kisi uas ipa kls viii, 2013 2014
Kisi kisi uas ipa kls viii, 2013 2014
 
Kisi kisi uas ipa kls vii, revisi
Kisi kisi uas ipa kls vii, revisiKisi kisi uas ipa kls vii, revisi
Kisi kisi uas ipa kls vii, revisi
 
Kisi kisi uas fiqih 2013-2014
Kisi kisi uas fiqih 2013-2014Kisi kisi uas fiqih 2013-2014
Kisi kisi uas fiqih 2013-2014
 

Skkdtiksmp kelas viii

  • 1. STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR Mata Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi untuk Sekolah Menengah Pertama (SMP)/Madrasah Tsanawiyah (MTs) A. Latar Belakang Memasuki abad ke-21, bidang teknologi informasi dan komunikasi berkembang dengan pesat yang dipicu oleh temuan dalam bidang rekayasa material mikroelektronika. Perkembangan ini berpengaruh besar terhadap berbagai aspek kehidupan, bahkan perilaku dan aktivitas manusia kini banyak tergantung kepada teknologi informasi dan komunikasi. Mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi dimaksudkan untuk mempersiapkan peserta didik agar mampu mengantisipasi pesatnya perkembangan tersebut. Mata pelajaran ini perlu diperkenalkan, dipraktikkan dan dikuasai peserta didik sedini mungkin agar mereka memiliki bekal untuk menyesuaikan diri dalam kehidupan global yang ditandai dengan perubahan yang sangat cepat. Untuk menghadapi perubahan tersebut diperlukan kemampuan dan kemauan belajar sepanjang hayat dengan cepat dan cerdas. Hasil-hasil teknologi informasi dan komunikasi banyak membantu manusia untuk dapat belajar secara cepat. Dengan demikian selain sebagai bagian dari kehidupan sehari-hari, teknologi informasi dan komunikasi dapat dimanfaatkan untuk merevitalisasi proses belajar yang pada akhirnya dapat mengadaptasikan peserta didik dengan lingkungan dan dunia kerja. Mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi diajarkan sebagai salah satu mata pelajaran Keterampilan yang pelaksanaannya dapat dilakukan secara terpisah atau bersama-sama dengan mata pelajaran keterampilan lainnya. Alokasi waktu pembelajarannya secara keseluruhan untuk jenjang SMP/MTs adalah 72 jam pelajaran untuk selama 3 tahun, atau ekivalen dengan 2 jam pelajaran per minggu untuk waktu 1 tahun jika mata pelajaran ini dibelajarkan secara terpisah dan mandiri B. Tujuan Mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) bertujuan agar peserta didik memiliki kemampuan sebagai berikut. 1. Memahami teknologi informasi dan komunikasi 2. Mengembangkan keterampilan untuk memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi 3. Mengembangkan sikap kritis, kreatif, apresiatif dan mandiri dalam penggunaan teknologi informasi dan komunikasi 4. Menghargai karya cipta di bidang teknologi informasi dan komunikasi. C. Ruang Lingkup Ruang lingkup mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi meliputi aspek-aspek sebagai berikut. 1. Perangkat keras dan perangkat lunak yang digunakan untuk mengumpulkan, menyimpan, memanipulasi, dan menyajikan informasi 2. Penggunaan alat bantu untuk memproses dan memindah data dari satu perangkat ke perangkat lainnya. D. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Kelas VIII, Semester 1 Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
  • 2. 1. Menggunakan perangkat lunak Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat pengolah kata untuk menyajikan lunak pengolah kata informasi Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah kata Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah kata Membuat dokumen pengolah kata sederhana Kelas VIII, Semester 2 Standar Kompetensi Kompetensi Dasar 2. Menggunakan perangkat lunak Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat pengolah angka untuk menyajikan lunak pengolah angka informasi Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada program pengolah angka Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah angka Membuat dokumen pengolah angka sederhana E. Arah Pengembangan Standar kompetensi dan kompetensi dasar menjadi arah dan landasan untuk mengembangkan materi pokok, kegiatan pembelajaran, dan indikator pencapaian kompetensi untuk penilaian. Dalam merancang kegiatan pembelajaran dan penilaian perlu memperhatikan Standar Proses dan Standar Penilaian.