SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
SOAL REMIDIAL
SISTEM GERAK PADA MANUSIA
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat!
1. Berikut ini fungsi rangka pada manusia kecuali…
A. Tempat pembentukan sel darah
B. Melindungi bagian organ penting dalam
tubuh manusia
C. Tempat melekatnya otot
D. Sebagai alat gerak aktif
2. Jumlah keseluruhan tulang rusuk manusia
adalah…
A. 2 pasang
B. 3 pasang
C. 7 pasang
D. 12 pasang
3. Kelompok tulang panjang di bawah ini adalah ....
A. Tulang paha, tulang betis, tulang kering
B. Tulang rusuk, tulang belikat tulang dada
C. Tulang belakang,tulang jari,tulang kering
D. Tulang hasta, tulang pengumpil, tulang
tengkorak
4. Gambar di bawah ini merupakan tulang lengan
manusia. Data pada tabel yang tepat adalah......
5. Bagian dari tulang yang terletak antara epifise
dan diafise, yang menyebabkan pertumbuhan dan
pemanjangan tulang dalam masa pertumbuhan
adalah….
A. Diafise
B. Periosteum
C. Cakra epifise
D. Osteosit
6. Persendian pada tulang tengkorak merupakan
contoh sendi ….
A. Sendi kaku
B. Sendi mati
C. Sendi geser
D. Sendi pelana
7. Gambar berikut merupakan sendi….
A. Pelana
B. Geser
C. Peluru
D. Putar
8. Sendi yang terdapat pada hubungan ibu jari
tangan dengan telapak tangan adalah...
A. Sendi peluru
B. Sendi putar
C. Sendi pelana
D. Sendi engsel
9. Bagian dari tulang yang berperan sebagai
tempat pembentukan sel-sel darah adalah
…….
A. Lakuna
B. Sumsum tulang
C.Sistem havers
D. Periosteum
10. Tulang yang diberi tanda huruf Y pada gambar
di samping adalah…
A. Tulang hasta
B. Tulang pengumpil
C. Tulang selangka
D. Tulang belikat
11. Ruas tulang leher dan tulang ekor manusia
berjumlah….
A. 5 ruas dan 5 ruas
B. 7 ruas dan 5 ruas
C. 7 ruas dan 4 ruas
D. 5 ruas dan 4 ruas
1 2 3
A Tl. Belikat Tl. Lengan atas Tl. Hasta
B Tl. Lengan atas Tl. Pengumpil Tl. Hasta
C Tl. Belikat Tl. Hasta Tl. Pengumpil
D Tl. Atas Tl. Hasta Tl. Jari-jari
1
2
3
5
4
12. Fungsi utama dari tulang tengkorak adalah…
A. Melindungi otak
B. Alat keseimbangan
C. Melindungi sumsum tulang belakang
D. Sebagai alat koordinasi
13. Kelainan kiposis tulang belakang ditunjukan
oleh gambar ..............
A. C.
B. D.
14. Perhatikan gambar tulang berikut!
Tulang taju
pedang
ditunjukkan oleh
nomor …
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
15. Proses perubahan tulang rawan menjadi tulang
keras disebut…..
A. Osteosit C. Osteologi
B. Osteoblas D. Osifikasi
16. Alat tubuh yang tersusun oleh otot polos
adalah...
A. Usus dan lambung
B. Hati dan jantung
C. Kaki dan tangan
D. Jantung dan ginjal
17. Gambar dibawah ini yang menunjukan sel-sel
otot jantung adalah …..
A. C.
B. D.
18. Perhatikan gambar berikut!
Pada saat tangan dibengkokkan seperti pada
gambar di atas maka...
A. Otot bisep dan otot trisep berkontraksi
B. Otot trisep dan otot bisep berelaksasi
C. Otot bisep berelaksasi sedangkan otot trisep
berkontraksi
D. Otot bisep berkontraksi sedangkan otot trisep
berelaksasi
19. Pernyataan berikut yang benar mengenai tulang
belakang adalah….
Tulang
leher
Tulang
punggung
Tulang
pingang
Tulang
kelangkang
Tulang
ekor
A 7 ruas 12 ruas 5 ruas 5 ruas 4 ruas
B 12 ruas 7 ruas 5 ruas 5 ruas 4 ruas
C 7 ruas 5 ruas 12 ruas 4 ruas 5 ruas
D 5 ruas 12 ruas 7 ruas 5 ruas 4 ruas
20. Raka melakukan olahraga tanpa pemanasan
terlebih dahulu. Akibatnya, setelah berolahraga
otot-otot raka mengalami kejang dan
kekurangan cairan elektrolit. Kondisi raka
tersebut mengindikasikan bahwa raka
mengalami gangguan…
A. Atrofi C. Tetanus
B. Kram D. Hipertrofi

More Related Content

What's hot

Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)Sulistia Rini
 
Soal ipa gugus alok barat 2019
Soal ipa  gugus alok barat 2019Soal ipa  gugus alok barat 2019
Soal ipa gugus alok barat 2019alberthmaumere
 
Sistem gerak pada manusia kelas 8
Sistem gerak pada manusia kelas 8Sistem gerak pada manusia kelas 8
Sistem gerak pada manusia kelas 8Idris Miaus
 
Rancangan lks nola riska dewi juga (1)
Rancangan lks nola riska dewi juga (1)Rancangan lks nola riska dewi juga (1)
Rancangan lks nola riska dewi juga (1)Poetra Chebhungsu
 
Bab 2 biologi ting 5
Bab 2 biologi ting 5Bab 2 biologi ting 5
Bab 2 biologi ting 5diya303
 
Terampil_02
Terampil_02Terampil_02
Terampil_02abuhaim9
 
11 soal-uh-sistem-gerak
11 soal-uh-sistem-gerak11 soal-uh-sistem-gerak
11 soal-uh-sistem-gerakkholifahipa
 
Topik 2 pergerakan dan sokongan
Topik 2   pergerakan dan sokonganTopik 2   pergerakan dan sokongan
Topik 2 pergerakan dan sokongansmktsj2
 
01 sistem gerak pada manusia rangka
01 sistem gerak pada manusia rangka01 sistem gerak pada manusia rangka
01 sistem gerak pada manusia rangkakarim0185
 
Daya tahan kardiovaskular
Daya tahan kardiovaskular Daya tahan kardiovaskular
Daya tahan kardiovaskular koon
 
Alat gerak pada manusia
Alat gerak pada manusiaAlat gerak pada manusia
Alat gerak pada manusiaSie Lee
 

What's hot (19)

Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
 
Soal ipa gugus alok barat 2019
Soal ipa  gugus alok barat 2019Soal ipa  gugus alok barat 2019
Soal ipa gugus alok barat 2019
 
Rangka Manusia
Rangka ManusiaRangka Manusia
Rangka Manusia
 
Power Point Gerak
Power Point GerakPower Point Gerak
Power Point Gerak
 
Sistem gerak pada manusia kelas 8
Sistem gerak pada manusia kelas 8Sistem gerak pada manusia kelas 8
Sistem gerak pada manusia kelas 8
 
Lks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusiaLks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusia
 
Rancangan lks nola riska dewi juga (1)
Rancangan lks nola riska dewi juga (1)Rancangan lks nola riska dewi juga (1)
Rancangan lks nola riska dewi juga (1)
 
Bab 2 biologi ting 5
Bab 2 biologi ting 5Bab 2 biologi ting 5
Bab 2 biologi ting 5
 
Ict kelompok 1 iv e
Ict kelompok 1  iv eIct kelompok 1  iv e
Ict kelompok 1 iv e
 
Terampil_02
Terampil_02Terampil_02
Terampil_02
 
Faal muskuloskeletal
Faal muskuloskeletalFaal muskuloskeletal
Faal muskuloskeletal
 
11 soal-uh-sistem-gerak
11 soal-uh-sistem-gerak11 soal-uh-sistem-gerak
11 soal-uh-sistem-gerak
 
Topik 2 pergerakan dan sokongan
Topik 2   pergerakan dan sokonganTopik 2   pergerakan dan sokongan
Topik 2 pergerakan dan sokongan
 
Sistem Rangka
Sistem RangkaSistem Rangka
Sistem Rangka
 
Sistem Gerak
Sistem Gerak Sistem Gerak
Sistem Gerak
 
Rangka
RangkaRangka
Rangka
 
01 sistem gerak pada manusia rangka
01 sistem gerak pada manusia rangka01 sistem gerak pada manusia rangka
01 sistem gerak pada manusia rangka
 
Daya tahan kardiovaskular
Daya tahan kardiovaskular Daya tahan kardiovaskular
Daya tahan kardiovaskular
 
Alat gerak pada manusia
Alat gerak pada manusiaAlat gerak pada manusia
Alat gerak pada manusia
 

Similar to Remidial sistem gerak

REVIEW PTS1 KELAS 8 TA.22.pptx
REVIEW PTS1 KELAS 8 TA.22.pptxREVIEW PTS1 KELAS 8 TA.22.pptx
REVIEW PTS1 KELAS 8 TA.22.pptxNadineAurelio
 
Contoh soal UTS IPA Kelas IV SD Semester 1 KTSP 2006
Contoh soal UTS IPA Kelas IV SD Semester 1 KTSP 2006Contoh soal UTS IPA Kelas IV SD Semester 1 KTSP 2006
Contoh soal UTS IPA Kelas IV SD Semester 1 KTSP 2006Rachmah Safitri
 
soal kelas 4 ktsp ilmu pengetahuan alam
soal kelas 4 ktsp ilmu pengetahuan alamsoal kelas 4 ktsp ilmu pengetahuan alam
soal kelas 4 ktsp ilmu pengetahuan alamDewa Ayu Prapti
 
Pendampingan uas 1 biologi kelas 11
Pendampingan uas 1 biologi kelas 11Pendampingan uas 1 biologi kelas 11
Pendampingan uas 1 biologi kelas 11raniazizah04
 
SOAL IPA8 S1 B1 GERAK MAKHLIK HIDUP.docx
SOAL IPA8 S1 B1 GERAK MAKHLIK HIDUP.docxSOAL IPA8 S1 B1 GERAK MAKHLIK HIDUP.docx
SOAL IPA8 S1 B1 GERAK MAKHLIK HIDUP.docxsajidintuban
 
SOAL IPA SMP BAB1 GERAK MAKHLUK HIDUP IPA8S1.doc
SOAL IPA SMP BAB1 GERAK MAKHLUK HIDUP IPA8S1.docSOAL IPA SMP BAB1 GERAK MAKHLUK HIDUP IPA8S1.doc
SOAL IPA SMP BAB1 GERAK MAKHLUK HIDUP IPA8S1.docsajidintuban
 
Aspek Pengetahuan remedial.docx
Aspek Pengetahuan remedial.docxAspek Pengetahuan remedial.docx
Aspek Pengetahuan remedial.docxBiologiSMA1TANGSEL
 
Soal osn biologi smp 2010 kabupaten
Soal osn biologi smp 2010 kabupatenSoal osn biologi smp 2010 kabupaten
Soal osn biologi smp 2010 kabupatenM Yudi Suhendar
 
Rangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit Tulang
Rangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit TulangRangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit Tulang
Rangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit TulangPuspitaMelati
 
Sistem gerak pada manusia (presentation)
Sistem gerak pada manusia (presentation)Sistem gerak pada manusia (presentation)
Sistem gerak pada manusia (presentation)Nurul Wulandari
 
KUPULAN SOAL IPA SMP KELAS 8 SEM1 TP.21-22.doc
KUPULAN SOAL IPA SMP KELAS  8 SEM1 TP.21-22.docKUPULAN SOAL IPA SMP KELAS  8 SEM1 TP.21-22.doc
KUPULAN SOAL IPA SMP KELAS 8 SEM1 TP.21-22.docsajidintuban
 
Artikel tulang dan sendi
Artikel tulang dan sendiArtikel tulang dan sendi
Artikel tulang dan sendirudi1964
 

Similar to Remidial sistem gerak (20)

REVIEW PTS1 KELAS 8 TA.22.pptx
REVIEW PTS1 KELAS 8 TA.22.pptxREVIEW PTS1 KELAS 8 TA.22.pptx
REVIEW PTS1 KELAS 8 TA.22.pptx
 
Contoh soal UTS IPA Kelas IV SD Semester 1 KTSP 2006
Contoh soal UTS IPA Kelas IV SD Semester 1 KTSP 2006Contoh soal UTS IPA Kelas IV SD Semester 1 KTSP 2006
Contoh soal UTS IPA Kelas IV SD Semester 1 KTSP 2006
 
Sistem gerak manusia
Sistem gerak manusiaSistem gerak manusia
Sistem gerak manusia
 
soal kelas 4 ktsp ilmu pengetahuan alam
soal kelas 4 ktsp ilmu pengetahuan alamsoal kelas 4 ktsp ilmu pengetahuan alam
soal kelas 4 ktsp ilmu pengetahuan alam
 
Pendampingan uas 1 biologi kelas 11
Pendampingan uas 1 biologi kelas 11Pendampingan uas 1 biologi kelas 11
Pendampingan uas 1 biologi kelas 11
 
Ulangan harian 2 ipa 8 smp
Ulangan harian  2 ipa 8 smpUlangan harian  2 ipa 8 smp
Ulangan harian 2 ipa 8 smp
 
SOAL IPA8 S1 B1 GERAK MAKHLIK HIDUP.docx
SOAL IPA8 S1 B1 GERAK MAKHLIK HIDUP.docxSOAL IPA8 S1 B1 GERAK MAKHLIK HIDUP.docx
SOAL IPA8 S1 B1 GERAK MAKHLIK HIDUP.docx
 
SOAL IPA SMP BAB1 GERAK MAKHLUK HIDUP IPA8S1.doc
SOAL IPA SMP BAB1 GERAK MAKHLUK HIDUP IPA8S1.docSOAL IPA SMP BAB1 GERAK MAKHLUK HIDUP IPA8S1.doc
SOAL IPA SMP BAB1 GERAK MAKHLUK HIDUP IPA8S1.doc
 
1 ok.docx
1 ok.docx1 ok.docx
1 ok.docx
 
Aspek Pengetahuan remedial.docx
Aspek Pengetahuan remedial.docxAspek Pengetahuan remedial.docx
Aspek Pengetahuan remedial.docx
 
Soal ipa kelas 8
Soal ipa kelas 8Soal ipa kelas 8
Soal ipa kelas 8
 
Presentation3
Presentation3Presentation3
Presentation3
 
Ulangan akhir sekolah2
Ulangan akhir sekolah2Ulangan akhir sekolah2
Ulangan akhir sekolah2
 
Soal osn biologi smp 2010 kabupaten
Soal osn biologi smp 2010 kabupatenSoal osn biologi smp 2010 kabupaten
Soal osn biologi smp 2010 kabupaten
 
Rangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit Tulang
Rangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit TulangRangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit Tulang
Rangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit Tulang
 
Sistem gerak pada manusia (presentation)
Sistem gerak pada manusia (presentation)Sistem gerak pada manusia (presentation)
Sistem gerak pada manusia (presentation)
 
KUPULAN SOAL IPA SMP KELAS 8 SEM1 TP.21-22.doc
KUPULAN SOAL IPA SMP KELAS  8 SEM1 TP.21-22.docKUPULAN SOAL IPA SMP KELAS  8 SEM1 TP.21-22.doc
KUPULAN SOAL IPA SMP KELAS 8 SEM1 TP.21-22.doc
 
Sistem gerak dan tulang
Sistem gerak dan tulangSistem gerak dan tulang
Sistem gerak dan tulang
 
Artikel tulang dan sendi
Artikel tulang dan sendiArtikel tulang dan sendi
Artikel tulang dan sendi
 
Kerangka Manusia
Kerangka ManusiaKerangka Manusia
Kerangka Manusia
 

Recently uploaded

PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 

Recently uploaded (20)

PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 

Remidial sistem gerak

  • 1. SOAL REMIDIAL SISTEM GERAK PADA MANUSIA Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat! 1. Berikut ini fungsi rangka pada manusia kecuali… A. Tempat pembentukan sel darah B. Melindungi bagian organ penting dalam tubuh manusia C. Tempat melekatnya otot D. Sebagai alat gerak aktif 2. Jumlah keseluruhan tulang rusuk manusia adalah… A. 2 pasang B. 3 pasang C. 7 pasang D. 12 pasang 3. Kelompok tulang panjang di bawah ini adalah .... A. Tulang paha, tulang betis, tulang kering B. Tulang rusuk, tulang belikat tulang dada C. Tulang belakang,tulang jari,tulang kering D. Tulang hasta, tulang pengumpil, tulang tengkorak 4. Gambar di bawah ini merupakan tulang lengan manusia. Data pada tabel yang tepat adalah...... 5. Bagian dari tulang yang terletak antara epifise dan diafise, yang menyebabkan pertumbuhan dan pemanjangan tulang dalam masa pertumbuhan adalah…. A. Diafise B. Periosteum C. Cakra epifise D. Osteosit 6. Persendian pada tulang tengkorak merupakan contoh sendi …. A. Sendi kaku B. Sendi mati C. Sendi geser D. Sendi pelana 7. Gambar berikut merupakan sendi…. A. Pelana B. Geser C. Peluru D. Putar 8. Sendi yang terdapat pada hubungan ibu jari tangan dengan telapak tangan adalah... A. Sendi peluru B. Sendi putar C. Sendi pelana D. Sendi engsel 9. Bagian dari tulang yang berperan sebagai tempat pembentukan sel-sel darah adalah ……. A. Lakuna B. Sumsum tulang C.Sistem havers D. Periosteum 10. Tulang yang diberi tanda huruf Y pada gambar di samping adalah… A. Tulang hasta B. Tulang pengumpil C. Tulang selangka D. Tulang belikat 11. Ruas tulang leher dan tulang ekor manusia berjumlah…. A. 5 ruas dan 5 ruas B. 7 ruas dan 5 ruas C. 7 ruas dan 4 ruas D. 5 ruas dan 4 ruas 1 2 3 A Tl. Belikat Tl. Lengan atas Tl. Hasta B Tl. Lengan atas Tl. Pengumpil Tl. Hasta C Tl. Belikat Tl. Hasta Tl. Pengumpil D Tl. Atas Tl. Hasta Tl. Jari-jari 1 2 3 5 4
  • 2. 12. Fungsi utama dari tulang tengkorak adalah… A. Melindungi otak B. Alat keseimbangan C. Melindungi sumsum tulang belakang D. Sebagai alat koordinasi 13. Kelainan kiposis tulang belakang ditunjukan oleh gambar .............. A. C. B. D. 14. Perhatikan gambar tulang berikut! Tulang taju pedang ditunjukkan oleh nomor … A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 15. Proses perubahan tulang rawan menjadi tulang keras disebut….. A. Osteosit C. Osteologi B. Osteoblas D. Osifikasi 16. Alat tubuh yang tersusun oleh otot polos adalah... A. Usus dan lambung B. Hati dan jantung C. Kaki dan tangan D. Jantung dan ginjal 17. Gambar dibawah ini yang menunjukan sel-sel otot jantung adalah ….. A. C. B. D. 18. Perhatikan gambar berikut! Pada saat tangan dibengkokkan seperti pada gambar di atas maka... A. Otot bisep dan otot trisep berkontraksi B. Otot trisep dan otot bisep berelaksasi C. Otot bisep berelaksasi sedangkan otot trisep berkontraksi D. Otot bisep berkontraksi sedangkan otot trisep berelaksasi 19. Pernyataan berikut yang benar mengenai tulang belakang adalah…. Tulang leher Tulang punggung Tulang pingang Tulang kelangkang Tulang ekor A 7 ruas 12 ruas 5 ruas 5 ruas 4 ruas B 12 ruas 7 ruas 5 ruas 5 ruas 4 ruas C 7 ruas 5 ruas 12 ruas 4 ruas 5 ruas D 5 ruas 12 ruas 7 ruas 5 ruas 4 ruas 20. Raka melakukan olahraga tanpa pemanasan terlebih dahulu. Akibatnya, setelah berolahraga otot-otot raka mengalami kejang dan kekurangan cairan elektrolit. Kondisi raka tersebut mengindikasikan bahwa raka mengalami gangguan… A. Atrofi C. Tetanus B. Kram D. Hipertrofi