SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
BUPATI SUKOHARJO
SAMBUTAN BUPATI SUKOHARJO
PADA ACARA MALAM TIRAKATAN
DALAM RANGKA PERINGATAN HARI ULANG TAHUN
KE-78 KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA
RABU, 16 AGUSTUS 2023
Assalamu’alaikum warohmatullahi wabarakatuh.
Selamat Malam dan salam sejahtera untuk kita semua.
Yang terhormat,
Sdr. Perangkat Kecamatan/Kelurahan/Desa yang saya
hormati;
Sdr. Sesepuh, Pinisepuh dan Tokoh Masyarakat yang
saya hormati;
Sdr. Para Hadirin dan tamu undangan yang saya
hormati, saya cintai dan saya banggakan.
Pertama-tama marilah kita panjatkan puji syukur
kehadirat Allah SWT., atas berkat, rahmad dan hidayah-
Nya, kita masih diberi kesempatan, kesehatan dan
kekuatan untuk dapat berkumpul dan bersilaturrahmi
dalam acara “Malam Tirakatan” Peringatan Hari Ulang
Tahun Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia dalam
keadaan sehat wal afiat tidak kurang satu apa.
Pada kesempatan yang berbahagia ini,
perkenankan kami atas nama Pemerintah Kabupaten
Sukoharjo, mengucapkan selamat datang dan terima
kasih kepada seluruh hadirin. Pada momen malam hari ini
saudara berkenan meluangkan waktu untuk turut serta
dan ikut berpartisipasi aktif dalam acara Malam
Tirakatan dalam kegiatan Peringatan Hari Ulang Tahun
Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia.
Merdeka.........
Merdeka........
Merdeka........
2
Bapak – Ibu tamu undangan yang berbahagia.
Pada Malam Tirakatan Peringatan Hari Ulang Tahun
Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia ini mari kita
mengingat perjuangan para pendahulu bangsa,
Ir. Soekarno dan Drs. Mohammad Hatta memproklamirkan
Kemerdekaan Indonesia. Hal tersebut merupakan
puncak perjuangan Bangsa Indonesia untuk
melepaskan diri dari segala bentuk penjajahan yang
ada dengan seluruh pengorbanan jiwa raga.
Marilah kita bercermin dan berintrospeksi
memandang sejarah perjuangan bangsa yang telah lepas
dari penjajahan tersebut. Semangat api perjuangannya kita
wujudkan dalam upaya membangun bangsa saat ini,
berbagai hambatan harus kita hadapi dan taklukkan. Roda
zaman yang telah berubah, tantangan kita semakin
kompleks dan membutuhkan semangat juang yang tinggi
dalam mengatasinya.
Kemerdekaan yang merupakan rahmat dari Allah
Tuhan Yang Maha Esa harus kita syukuri. Hal ini
menunjukkan bahwa dasar kemerdekaan juga diliputi rasa
religius. Untuk itu terus kita jaga hubungan yang rukun,
damai dan tenteram dengan menguatkan rasa gotong
royong dan rasa syukur kepada Allah SWT. Semangat
gotong royong ini merupakan modal dasar dalam
melepaskan kita dari segala belenggu penjajahan,
dimana kita merasa senasib sepenanggungan berjuang
bersama memperjuangkan kemerdekaan.
Bapak-Ibu tamu undangan yang berbahagia,
Selaras tema peringatan HUT RI ke-78, yaitu “Terus
Melaju Untuk Indonesia Maju”, Visi Kabupaten Sukoharjo
Tahun 2021 - 2026 yaitu “Mewujudkan Masayarakat
Sukoharjo Yang Lebih Makmur” adalah sangat tepat.
Berbagai program dan kegiatan unggulan sesuai dengan
tema HUT RI dimaksud yang telah dilaksanakan dengan
program-program sebagai berikut :
1. Pemenuhan Kebutuhan Dasar yang meliputi :
Pendidikan Gratis untuk siswa SD, SMP, baik
negeri maupun swasta;
2. Di bidang sosial, telah disalurkan Pemberian
Santunan Kematian;
3. Di bidang kesehatan, telah dilaksanakan program
Jaminan Kesehatan Daerah dan Pengobatan
Gartis bagi seluruh masyarakat/penduduk miskin
termasuk didalamnya adalah keberpihakan pada
penyandang disabilitas;
4. Pembangunan Gedung Olahraga Tipe B
Kabupaten Sukoharjo;
4
3
5. Pemeliharaan dan Peningkatan Jalan di seluruh
wilayah Kabupaten Sukoharjo;
6. Pembangunan Taman Budaya Sukoharjo
Bapak – Ibu tamu undangan yang berbahagia.
Pada kesempatan yang berbahagia ini, saya selaku
Bupati Sukoharjo menyampaikan pesan dan harapan
kepada seluruh masyarakat Sukoharjo:
1. Tahun depan merupakan tahun politik. Mari
pererat rasa kesatuan dan persatuan seluruh
elemen Kabupaten Sukoharjo;
2. Semangat dalam membangun Sukoharjo tercinta,
kita jaga roda perekonomian masyarakat terus
melaju menuju Sukoharjo yang lebih Makmur;
3. Disiplin dan mentaati peraturan perundangan
dalam penyelenggaraan pemerintahan,
kemasyarakatan dan pelayanan publik.
4. Mari kita bekerja lebih keras, cerdas, dan ikhlas
serta lebih inovatif dalam memberikan pelayanan
kepada masyarakat;
5. Selalu bersyukur, mendekatkan diri dan berdoa
kepada Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa.
Bapak – Ibu tamu undangan yang berbahagia.
Sebelum mengakhiri sambutan ini, saya
menyampaikan terima kasih kepada seluruh pihak atas
bantuan dan partisipasi aktif dalam Peringatan Hari Ulang
Tahun Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia
Kabupaten Sukoharjo Tahun 2023. Semoga kerja nyata
kita itu akan menjadi amal baik bagi kita semua.
“DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA ke-78”
Merdeka.........
Merdeka........
Merdeka........
Sekian dan terima kasih.
Billahi Taufiq wal hidayah,
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
5 6
sambutan tirakatan Masyarakat ttd.pdf

More Related Content

Similar to sambutan tirakatan Masyarakat ttd.pdf

Sambutan Menpora Sumpah Pemuda 2014
Sambutan Menpora Sumpah Pemuda 2014Sambutan Menpora Sumpah Pemuda 2014
Sambutan Menpora Sumpah Pemuda 2014samrin khan
 
01 okt, sambutan bupati wonosobo kesaktian pancasila
01 okt, sambutan bupati wonosobo kesaktian pancasila01 okt, sambutan bupati wonosobo kesaktian pancasila
01 okt, sambutan bupati wonosobo kesaktian pancasilaShintaDevi11
 
Sambutan Menteri Kesehatan RI dalam Rangka Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-4...
Sambutan Menteri Kesehatan RI dalam Rangka Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-4...Sambutan Menteri Kesehatan RI dalam Rangka Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-4...
Sambutan Menteri Kesehatan RI dalam Rangka Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-4...Kementerian Kesehatan Republik Indonesia
 
Salinan Sambutan Mendiknas pada Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-66 ...
Salinan Sambutan Mendiknas pada Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-66 ...Salinan Sambutan Mendiknas pada Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-66 ...
Salinan Sambutan Mendiknas pada Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-66 ...LPMP GORONTALO
 
Sambutan bupati wonosobo acara raker pac gp ansor
Sambutan bupati wonosobo acara raker pac gp ansorSambutan bupati wonosobo acara raker pac gp ansor
Sambutan bupati wonosobo acara raker pac gp ansorShintaDevi11
 
Sambutan kepala kampung di acara Muharam
Sambutan kepala kampung di acara MuharamSambutan kepala kampung di acara Muharam
Sambutan kepala kampung di acara MuharamArif Atul
 
Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola fitriza SA
 
Sambutan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 50
Sambutan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 50Sambutan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 50
Sambutan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 50sehatnegeriku
 
Sambutan gubernur bali rakerda pkk 2016
Sambutan gubernur bali rakerda pkk 2016Sambutan gubernur bali rakerda pkk 2016
Sambutan gubernur bali rakerda pkk 2016Purnama Putera
 
Surat Undangan Jamaah 01 Agustus 2022.docx
Surat Undangan Jamaah 01 Agustus 2022.docxSurat Undangan Jamaah 01 Agustus 2022.docx
Surat Undangan Jamaah 01 Agustus 2022.docxChallengerBaru
 
Proposal Kegiatan
Proposal KegiatanProposal Kegiatan
Proposal KegiatanKaruniaOP
 
Amanat menteri-sosial Hari Pahlawan 2015
Amanat menteri-sosial Hari Pahlawan 2015Amanat menteri-sosial Hari Pahlawan 2015
Amanat menteri-sosial Hari Pahlawan 2015samrin khan
 
Sambutan bupati wonosobo peringatan hari lahir pancasila
Sambutan bupati wonosobo peringatan hari lahir pancasilaSambutan bupati wonosobo peringatan hari lahir pancasila
Sambutan bupati wonosobo peringatan hari lahir pancasilaShintaDevi11
 
Sambutan bupati wonosobo acara pelantikan pengurus pc ipnu ippnu
Sambutan bupati wonosobo acara pelantikan pengurus pc ipnu ippnuSambutan bupati wonosobo acara pelantikan pengurus pc ipnu ippnu
Sambutan bupati wonosobo acara pelantikan pengurus pc ipnu ippnuShintaDevi11
 

Similar to sambutan tirakatan Masyarakat ttd.pdf (20)

Sambutan Menpora Sumpah Pemuda 2014
Sambutan Menpora Sumpah Pemuda 2014Sambutan Menpora Sumpah Pemuda 2014
Sambutan Menpora Sumpah Pemuda 2014
 
01 okt, sambutan bupati wonosobo kesaktian pancasila
01 okt, sambutan bupati wonosobo kesaktian pancasila01 okt, sambutan bupati wonosobo kesaktian pancasila
01 okt, sambutan bupati wonosobo kesaktian pancasila
 
Sambutan hari pahlawan 2014
Sambutan hari pahlawan 2014Sambutan hari pahlawan 2014
Sambutan hari pahlawan 2014
 
Sambutan Menteri Kesehatan RI dalam Rangka Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-4...
Sambutan Menteri Kesehatan RI dalam Rangka Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-4...Sambutan Menteri Kesehatan RI dalam Rangka Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-4...
Sambutan Menteri Kesehatan RI dalam Rangka Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-4...
 
Salinan Sambutan Mendiknas pada Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-66 ...
Salinan Sambutan Mendiknas pada Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-66 ...Salinan Sambutan Mendiknas pada Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-66 ...
Salinan Sambutan Mendiknas pada Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-66 ...
 
Proposal kegiatan gerak jalan
Proposal kegiatan gerak jalanProposal kegiatan gerak jalan
Proposal kegiatan gerak jalan
 
Sambutan bupati wonosobo acara raker pac gp ansor
Sambutan bupati wonosobo acara raker pac gp ansorSambutan bupati wonosobo acara raker pac gp ansor
Sambutan bupati wonosobo acara raker pac gp ansor
 
Sambutan kepala kampung di acara Muharam
Sambutan kepala kampung di acara MuharamSambutan kepala kampung di acara Muharam
Sambutan kepala kampung di acara Muharam
 
Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola
 
Sambutan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 50
Sambutan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 50Sambutan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 50
Sambutan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 50
 
Sambutan
SambutanSambutan
Sambutan
 
Pidato sambutan
Pidato sambutanPidato sambutan
Pidato sambutan
 
Ucapan tahun baharu 2018 pps5 kp 2018
Ucapan tahun baharu 2018 pps5 kp 2018Ucapan tahun baharu 2018 pps5 kp 2018
Ucapan tahun baharu 2018 pps5 kp 2018
 
Sambutan gubernur bali rakerda pkk 2016
Sambutan gubernur bali rakerda pkk 2016Sambutan gubernur bali rakerda pkk 2016
Sambutan gubernur bali rakerda pkk 2016
 
Surat Undangan Jamaah 01 Agustus 2022.docx
Surat Undangan Jamaah 01 Agustus 2022.docxSurat Undangan Jamaah 01 Agustus 2022.docx
Surat Undangan Jamaah 01 Agustus 2022.docx
 
Proposal Kegiatan
Proposal KegiatanProposal Kegiatan
Proposal Kegiatan
 
Amanat menteri-sosial Hari Pahlawan 2015
Amanat menteri-sosial Hari Pahlawan 2015Amanat menteri-sosial Hari Pahlawan 2015
Amanat menteri-sosial Hari Pahlawan 2015
 
Sambutan hari pahlawan 2014 2
Sambutan hari pahlawan 2014 2Sambutan hari pahlawan 2014 2
Sambutan hari pahlawan 2014 2
 
Sambutan bupati wonosobo peringatan hari lahir pancasila
Sambutan bupati wonosobo peringatan hari lahir pancasilaSambutan bupati wonosobo peringatan hari lahir pancasila
Sambutan bupati wonosobo peringatan hari lahir pancasila
 
Sambutan bupati wonosobo acara pelantikan pengurus pc ipnu ippnu
Sambutan bupati wonosobo acara pelantikan pengurus pc ipnu ippnuSambutan bupati wonosobo acara pelantikan pengurus pc ipnu ippnu
Sambutan bupati wonosobo acara pelantikan pengurus pc ipnu ippnu
 

Recently uploaded

LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 

sambutan tirakatan Masyarakat ttd.pdf

  • 1. BUPATI SUKOHARJO SAMBUTAN BUPATI SUKOHARJO PADA ACARA MALAM TIRAKATAN DALAM RANGKA PERINGATAN HARI ULANG TAHUN KE-78 KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA RABU, 16 AGUSTUS 2023 Assalamu’alaikum warohmatullahi wabarakatuh. Selamat Malam dan salam sejahtera untuk kita semua. Yang terhormat, Sdr. Perangkat Kecamatan/Kelurahan/Desa yang saya hormati; Sdr. Sesepuh, Pinisepuh dan Tokoh Masyarakat yang saya hormati; Sdr. Para Hadirin dan tamu undangan yang saya hormati, saya cintai dan saya banggakan. Pertama-tama marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT., atas berkat, rahmad dan hidayah- Nya, kita masih diberi kesempatan, kesehatan dan kekuatan untuk dapat berkumpul dan bersilaturrahmi dalam acara “Malam Tirakatan” Peringatan Hari Ulang Tahun Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia dalam keadaan sehat wal afiat tidak kurang satu apa. Pada kesempatan yang berbahagia ini, perkenankan kami atas nama Pemerintah Kabupaten Sukoharjo, mengucapkan selamat datang dan terima kasih kepada seluruh hadirin. Pada momen malam hari ini saudara berkenan meluangkan waktu untuk turut serta dan ikut berpartisipasi aktif dalam acara Malam Tirakatan dalam kegiatan Peringatan Hari Ulang Tahun Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia. Merdeka......... Merdeka........ Merdeka........ 2
  • 2. Bapak – Ibu tamu undangan yang berbahagia. Pada Malam Tirakatan Peringatan Hari Ulang Tahun Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia ini mari kita mengingat perjuangan para pendahulu bangsa, Ir. Soekarno dan Drs. Mohammad Hatta memproklamirkan Kemerdekaan Indonesia. Hal tersebut merupakan puncak perjuangan Bangsa Indonesia untuk melepaskan diri dari segala bentuk penjajahan yang ada dengan seluruh pengorbanan jiwa raga. Marilah kita bercermin dan berintrospeksi memandang sejarah perjuangan bangsa yang telah lepas dari penjajahan tersebut. Semangat api perjuangannya kita wujudkan dalam upaya membangun bangsa saat ini, berbagai hambatan harus kita hadapi dan taklukkan. Roda zaman yang telah berubah, tantangan kita semakin kompleks dan membutuhkan semangat juang yang tinggi dalam mengatasinya. Kemerdekaan yang merupakan rahmat dari Allah Tuhan Yang Maha Esa harus kita syukuri. Hal ini menunjukkan bahwa dasar kemerdekaan juga diliputi rasa religius. Untuk itu terus kita jaga hubungan yang rukun, damai dan tenteram dengan menguatkan rasa gotong royong dan rasa syukur kepada Allah SWT. Semangat gotong royong ini merupakan modal dasar dalam melepaskan kita dari segala belenggu penjajahan, dimana kita merasa senasib sepenanggungan berjuang bersama memperjuangkan kemerdekaan. Bapak-Ibu tamu undangan yang berbahagia, Selaras tema peringatan HUT RI ke-78, yaitu “Terus Melaju Untuk Indonesia Maju”, Visi Kabupaten Sukoharjo Tahun 2021 - 2026 yaitu “Mewujudkan Masayarakat Sukoharjo Yang Lebih Makmur” adalah sangat tepat. Berbagai program dan kegiatan unggulan sesuai dengan tema HUT RI dimaksud yang telah dilaksanakan dengan program-program sebagai berikut : 1. Pemenuhan Kebutuhan Dasar yang meliputi : Pendidikan Gratis untuk siswa SD, SMP, baik negeri maupun swasta; 2. Di bidang sosial, telah disalurkan Pemberian Santunan Kematian; 3. Di bidang kesehatan, telah dilaksanakan program Jaminan Kesehatan Daerah dan Pengobatan Gartis bagi seluruh masyarakat/penduduk miskin termasuk didalamnya adalah keberpihakan pada penyandang disabilitas; 4. Pembangunan Gedung Olahraga Tipe B Kabupaten Sukoharjo; 4 3
  • 3. 5. Pemeliharaan dan Peningkatan Jalan di seluruh wilayah Kabupaten Sukoharjo; 6. Pembangunan Taman Budaya Sukoharjo Bapak – Ibu tamu undangan yang berbahagia. Pada kesempatan yang berbahagia ini, saya selaku Bupati Sukoharjo menyampaikan pesan dan harapan kepada seluruh masyarakat Sukoharjo: 1. Tahun depan merupakan tahun politik. Mari pererat rasa kesatuan dan persatuan seluruh elemen Kabupaten Sukoharjo; 2. Semangat dalam membangun Sukoharjo tercinta, kita jaga roda perekonomian masyarakat terus melaju menuju Sukoharjo yang lebih Makmur; 3. Disiplin dan mentaati peraturan perundangan dalam penyelenggaraan pemerintahan, kemasyarakatan dan pelayanan publik. 4. Mari kita bekerja lebih keras, cerdas, dan ikhlas serta lebih inovatif dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat; 5. Selalu bersyukur, mendekatkan diri dan berdoa kepada Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa. Bapak – Ibu tamu undangan yang berbahagia. Sebelum mengakhiri sambutan ini, saya menyampaikan terima kasih kepada seluruh pihak atas bantuan dan partisipasi aktif dalam Peringatan Hari Ulang Tahun Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia Kabupaten Sukoharjo Tahun 2023. Semoga kerja nyata kita itu akan menjadi amal baik bagi kita semua. “DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA ke-78” Merdeka......... Merdeka........ Merdeka........ Sekian dan terima kasih. Billahi Taufiq wal hidayah, Wassalamu’alaikum Wr. Wb. 5 6