SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Download to read offline
BAB 11
“MENGHINDARI PERILAKU TERCELA”
(Takabur dan Sombong)
 Kegiatan 1
Menyebutkan Pengertian Takabbur
Takabbur secara bahasa berarti sombong. Sedangkan takabbur menurut istilah adalah
memandang rendah terhadap orang lain, dan memandang tinggi atau mulia terhadap diri
sendiri.
Setiap orang yang memandang dirinya lebih baik dari yang lain dan melihat orang
lain dengan pandangan yang hina atau rendah, dialah orang yang sombong atau
takabbur.
Artinya : Takabbur (sombong) adalah menolak kepada kebenaran dan memandang
hina terhadap manusia. (H. R. Musli)
 Kegiatan 2
Menyebutkan Contoh- Contoh Perilaku Takabbur
Diantara contoh perilaku takabbur adalah :
a. Memandang orang dihadapannya dengan sinis, memalingkan wajah dari lawan
bicara, mengeluarkan kata- kata yang keras ketika berdiskusi atau berdialog
dan lain- lain.
b. Seseorang yang mempunyai kekuasaan, mempunyai kekayaan, kepintaran,
ketampanan atau kecantikan, lantas ia merendahkan atau meremehkan yang
lain, karena orang lain tidak punya kekuasaan, tidak kaya, tidak pintar, tidak
tampan atau tidak cantik dan sebagainya.
Standar Kompetensi : Menghindari perilaku tercela
Kompetensi Dasar :
1. Menyebutkan pengertian takabbur
2. Menyebutkan contoh- contoh perilaku takabur
3. Menghindari perilaku takabur dalam kehidupan sehari- hari
2
c. Ketika Allah menyuruh Iblis untuk bersujud kepada Nabi Adam, namun Iblis
tidak mau bersujud kepada Nabi Adam. Dan Iblis berkata kepada Allah:
“Engkau ciptakan aku dari api sedangkan Engkau ciptakan Adam dari tanah”.
(lihat Q. S. Al A’raf: 11-12)
 Kegiatan 3
Menghindari Perilaku Takabbur dalam Kehidupan Sehari- hari
Menghindari sifat takabbur memang tidak semudah apa yang kita bicarakan, karena
takabbur merupakan salah satu penyakit rohani yang ada pada manusia. Namun sekecil
apapun setiap penyakit rohani harus kita hindari yaitu dengan cara :
a. Sadar bahwa setiap manusia dalam pandangan Allah adalah sama, yang
membedakan adalah “takwanya”.
b. Menanamkan rasa cinta dan hormat kepada yang lain.
c. Menjaga diri agar tidak mudah tersinggung atau marah.
d. Tidak suka mengejek orang lain.
e. Selalu berprasangka baik kepada orang lain.
f. Selalu dzikir (ingat) kepada Allah.
g. Menyadari bahwa setiap manusia pasti ada kelebihan dan kekurangannya.
 Soal latihan tentang “Menghindari Perilaku Tercela (Takabbur atau Sombong)”
Jawablah pertanyaan- pertanyaan di bawah ini dengan cara memberi tanda silang (X)
pada jawaban a, b, c, atau d yang benar !
1. Sombong dalam bahasa arab disebut …
a. Tasamuh c. Tadharru
b. Tawadhu d. Takabbur
2. Orang yang merasa dirinya lebih tinggi dari orang lain disebut …
a. Rendah hati c. Pejabat
b. Rendah diri d. Sombong
3. Memandang orang lain dengan pandangan yang hina atau rendah, dialah orang yang
…
a. Pintar c. Sombong
b. Munafik d. Sopan
4. Diantara sebab- sebab takabbur adalah sebagai berikut, kecuali …
a. Lemah lembut c. Pangkat
b. Gelar d. Nasab
Rangkuman
1. Takabbur artinya sombong yaitu memandang rendah dan hina terhadap orang
lain, dan memandang tinggi atau mulia terhadap diri sendiri.
2. Orang menjadi takabbur atau sombong karena merasa dirinya lebih tinggi dari
orang lain. Dan datangnya sombong bisa disebabkan dari kepintaran (ilmu),
keturunan (nasab), ketqampanan, kecantikan, kekayaan, kekuasaan (kedudukan),
dan lain- lain
3
5. Si A anak pejabat. Dalam bergaul ia menganggap remeh terhadap teman- temannya.
Sikap si A tersebut termasuk …
a. Tahu diri c. Berhati- hati
b. Sombong d. Tidak mau tahu
6. Orang menjadi sombong karena …
a. Merasa dirinya sama dengan orang lain
b. Merasa dirinya lebih rendah dari orang lain
c. Merasa dirinya lebih mulia dari orang lain
d. Merasa dirinya kurang berharga dihadapan orang lain
7. Semua manusia dalam pandangan Allah adalah sama, yang membedakan adalah …
a. Takwanya c. Kecantikannya
b. Ketampanannya d. Kedudukannya
8. Orang yang sombong biasanya memiliki beberapa sifat buruk, diantaranya adalah …
a. Memiliki rasa hormat kepada orang lain
b. Tidak mudah marah bila diajak bicara
c. Suka mengejek orang lain
d. Berlapang dada
9. Orang yang sombong maka akibatnya adalah …
a. Masuk surga c. Tidak masuk surga
b. Dicintai Allah d. Mendapat pahala
10. arti ayat tersebut adalah …
a. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang- orang yang sombong
b. Sesungguhnya Allah menyukai orang- orang yang berbuat kebajikan
c. Sesungguhnya Allah menerima taubat orang- orang yang sombong
d. Sesungguhnya Allah maha mengetahui isihan setiap hambanya

More Related Content

What's hot

What's hot (20)

Filsafat dalam islam
Filsafat dalam islamFilsafat dalam islam
Filsafat dalam islam
 
Hadist Riwayah dan Diroyah
Hadist Riwayah dan DiroyahHadist Riwayah dan Diroyah
Hadist Riwayah dan Diroyah
 
Konsep pendidikan islam
Konsep pendidikan islamKonsep pendidikan islam
Konsep pendidikan islam
 
Pai kelas-9.-bab-11.-takabur
Pai kelas-9.-bab-11.-takaburPai kelas-9.-bab-11.-takabur
Pai kelas-9.-bab-11.-takabur
 
Mahabbah atau hub
Mahabbah atau hubMahabbah atau hub
Mahabbah atau hub
 
ISLAM DI SPANYOL
ISLAM DI SPANYOLISLAM DI SPANYOL
ISLAM DI SPANYOL
 
KB 4 Munafik Ciri-Ciri dan Bahaya
KB 4 Munafik Ciri-Ciri dan BahayaKB 4 Munafik Ciri-Ciri dan Bahaya
KB 4 Munafik Ciri-Ciri dan Bahaya
 
Tauhid vs Syirik
Tauhid vs SyirikTauhid vs Syirik
Tauhid vs Syirik
 
ppt akidah akhlak rizky.pptx
ppt akidah akhlak rizky.pptxppt akidah akhlak rizky.pptx
ppt akidah akhlak rizky.pptx
 
Ilmu tasawuf
Ilmu tasawufIlmu tasawuf
Ilmu tasawuf
 
Jalan Dakwah ustafa masyhur -ppt
Jalan Dakwah ustafa masyhur  -pptJalan Dakwah ustafa masyhur  -ppt
Jalan Dakwah ustafa masyhur -ppt
 
PPT Iman kepada rasul
PPT Iman kepada rasul PPT Iman kepada rasul
PPT Iman kepada rasul
 
Kelompok 4 filsafat islam
Kelompok 4 filsafat islamKelompok 4 filsafat islam
Kelompok 4 filsafat islam
 
Akhlak Tercela power point
Akhlak Tercela power pointAkhlak Tercela power point
Akhlak Tercela power point
 
Bab 1 memahami akidah islam
Bab 1 memahami akidah islamBab 1 memahami akidah islam
Bab 1 memahami akidah islam
 
Sistem pendidikan islam
Sistem pendidikan islamSistem pendidikan islam
Sistem pendidikan islam
 
Konsep tujuan pendidikan islam
Konsep tujuan pendidikan islamKonsep tujuan pendidikan islam
Konsep tujuan pendidikan islam
 
Iman kepada-kitab-allah
Iman kepada-kitab-allahIman kepada-kitab-allah
Iman kepada-kitab-allah
 
Syirik
SyirikSyirik
Syirik
 
Power Point Filsafat Islam
Power Point Filsafat IslamPower Point Filsafat Islam
Power Point Filsafat Islam
 

Viewers also liked (8)

Bab 11 takabur
Bab 11 takaburBab 11 takabur
Bab 11 takabur
 
Bab 11 takabur
Bab 11 takaburBab 11 takabur
Bab 11 takabur
 
Bab 13 Sejarah Tradisi Islam Nusantara
Bab  13 Sejarah Tradisi Islam NusantaraBab  13 Sejarah Tradisi Islam Nusantara
Bab 13 Sejarah Tradisi Islam Nusantara
 
Bab 12 Shalat Sunah Berjamaah dan Munfarid
Bab  12 Shalat Sunah Berjamaah dan MunfaridBab  12 Shalat Sunah Berjamaah dan Munfarid
Bab 12 Shalat Sunah Berjamaah dan Munfarid
 
Buku Panduan Untuk Guru Pendidikan Agama Islam Kelas 7
Buku Panduan Untuk Guru Pendidikan Agama Islam Kelas 7 Buku Panduan Untuk Guru Pendidikan Agama Islam Kelas 7
Buku Panduan Untuk Guru Pendidikan Agama Islam Kelas 7
 
Pendidikan agama islam dan budi pekerti kelas 7 (buku siswa) edisi revisi 2014
Pendidikan agama islam dan budi pekerti kelas 7 (buku siswa) edisi revisi 2014Pendidikan agama islam dan budi pekerti kelas 7 (buku siswa) edisi revisi 2014
Pendidikan agama islam dan budi pekerti kelas 7 (buku siswa) edisi revisi 2014
 
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (buku siswa) kls 8
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (buku siswa) kls 8Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (buku siswa) kls 8
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (buku siswa) kls 8
 
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (buku guru) kls 8
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (buku guru) kls 8Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (buku guru) kls 8
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (buku guru) kls 8
 

Similar to Bab 11 Menghindari Perilaku Takabur (Sombong)

Similar to Bab 11 Menghindari Perilaku Takabur (Sombong) (20)

Pai kelas 9. bab 11.
Pai kelas 9. bab 11.Pai kelas 9. bab 11.
Pai kelas 9. bab 11.
 
Pai kelas 9. bab 11. takabur
Pai kelas 9. bab 11. takaburPai kelas 9. bab 11. takabur
Pai kelas 9. bab 11. takabur
 
Pai kelas 9. bab 11. takabur
Pai kelas 9. bab 11. takaburPai kelas 9. bab 11. takabur
Pai kelas 9. bab 11. takabur
 
Mencegah perilaku tercela
Mencegah perilaku tercelaMencegah perilaku tercela
Mencegah perilaku tercela
 
Mencegah perilaku tercela
Mencegah perilaku tercelaMencegah perilaku tercela
Mencegah perilaku tercela
 
Perilaku tercela
Perilaku tercelaPerilaku tercela
Perilaku tercela
 
Perilaku tercela
Perilaku tercelaPerilaku tercela
Perilaku tercela
 
Perilaku tercela
Perilaku tercelaPerilaku tercela
Perilaku tercela
 
materi Perilakutercela
materi Perilakutercela materi Perilakutercela
materi Perilakutercela
 
Takabur
TakaburTakabur
Takabur
 
Bab 11 takabur
Bab 11 takaburBab 11 takabur
Bab 11 takabur
 
Bab 11 takabur(1)
Bab 11 takabur(1)Bab 11 takabur(1)
Bab 11 takabur(1)
 
Bab 11 takabur
Bab 11 takaburBab 11 takabur
Bab 11 takabur
 
Bab 11 takabur
Bab 11 takaburBab 11 takabur
Bab 11 takabur
 
Materi takabur
Materi takaburMateri takabur
Materi takabur
 
BAB IV PERILAKU TERCELA
BAB IV PERILAKU TERCELABAB IV PERILAKU TERCELA
BAB IV PERILAKU TERCELA
 
PPT Menghindari Akhlak Mazmumah maz.pptx
PPT Menghindari Akhlak Mazmumah maz.pptxPPT Menghindari Akhlak Mazmumah maz.pptx
PPT Menghindari Akhlak Mazmumah maz.pptx
 
Perilaku sombong
Perilaku sombongPerilaku sombong
Perilaku sombong
 
Mencegah perilaku tercela
Mencegah perilaku tercelaMencegah perilaku tercela
Mencegah perilaku tercela
 
Perilaku Tercela
Perilaku TercelaPerilaku Tercela
Perilaku Tercela
 

More from Kementerian Agama Kota Pontianak Kalbar / SMPN 3 Kota Pontianak Kalbar

More from Kementerian Agama Kota Pontianak Kalbar / SMPN 3 Kota Pontianak Kalbar (20)

Soal dan Kunci US paket 2 (paket cadangan) th 2019
Soal dan Kunci US  paket 2 (paket cadangan) th 2019Soal dan Kunci US  paket 2 (paket cadangan) th 2019
Soal dan Kunci US paket 2 (paket cadangan) th 2019
 
Soal Ujian Sekolah Paket 1 (Paket Utama) Beserta Kunci Tahun 2019
Soal Ujian Sekolah Paket 1 (Paket Utama) Beserta Kunci Tahun 2019Soal Ujian Sekolah Paket 1 (Paket Utama) Beserta Kunci Tahun 2019
Soal Ujian Sekolah Paket 1 (Paket Utama) Beserta Kunci Tahun 2019
 
Kisi-Kisi Ujian Sekolah PAI dan BP Th 2021-sip
Kisi-Kisi Ujian Sekolah  PAI dan BP Th 2021-sipKisi-Kisi Ujian Sekolah  PAI dan BP Th 2021-sip
Kisi-Kisi Ujian Sekolah PAI dan BP Th 2021-sip
 
Buku Siswa PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 revisi 2017
Buku Siswa PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 revisi 2017Buku Siswa PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 revisi 2017
Buku Siswa PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 revisi 2017
 
Buku Siswa PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Tahun 2017
Buku Siswa PAI dan Budi Pekerti  Kelas 8 Tahun 2017Buku Siswa PAI dan Budi Pekerti  Kelas 8 Tahun 2017
Buku Siswa PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Tahun 2017
 
Buku Siswa PAI Kelas 9 SMP Tahun 2018
Buku Siswa PAI  Kelas 9 SMP  Tahun 2018Buku Siswa PAI  Kelas 9 SMP  Tahun 2018
Buku Siswa PAI Kelas 9 SMP Tahun 2018
 
Ikhtiar, Do'a, dan Tawakal dalam Menghadpi covid 19
Ikhtiar, Do'a, dan Tawakal dalam Menghadpi covid 19Ikhtiar, Do'a, dan Tawakal dalam Menghadpi covid 19
Ikhtiar, Do'a, dan Tawakal dalam Menghadpi covid 19
 
Lampiran permendikbud nomor 22 tahun 2016 tentang standar proses pendidikan d...
Lampiran permendikbud nomor 22 tahun 2016 tentang standar proses pendidikan d...Lampiran permendikbud nomor 22 tahun 2016 tentang standar proses pendidikan d...
Lampiran permendikbud nomor 22 tahun 2016 tentang standar proses pendidikan d...
 
Pidato Mendikbud Hardiknas 2016
Pidato Mendikbud Hardiknas  2016Pidato Mendikbud Hardiknas  2016
Pidato Mendikbud Hardiknas 2016
 
Soal ulum ganjil kls 8 2015
Soal ulum ganjil kls 8  2015Soal ulum ganjil kls 8  2015
Soal ulum ganjil kls 8 2015
 
Soal Try Out USBN 2015 dibuat Berdasarkan Kisi-Kisi USBN dari Pendis Kemena...
Soal Try Out  USBN  2015 dibuat Berdasarkan Kisi-Kisi USBN dari Pendis Kemena...Soal Try Out  USBN  2015 dibuat Berdasarkan Kisi-Kisi USBN dari Pendis Kemena...
Soal Try Out USBN 2015 dibuat Berdasarkan Kisi-Kisi USBN dari Pendis Kemena...
 
1 kisi-kisi ujian tertulis usbn pai smp 2014 2015 (muhson)
1 kisi-kisi ujian tertulis usbn pai smp 2014 2015 (muhson)1 kisi-kisi ujian tertulis usbn pai smp 2014 2015 (muhson)
1 kisi-kisi ujian tertulis usbn pai smp 2014 2015 (muhson)
 
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)
 
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMA Kelas XI (buku guru)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMA Kelas XI (buku guru)Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMA Kelas XI (buku guru)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMA Kelas XI (buku guru)
 
Jadwal MOS dan Sanlat 2014
Jadwal MOS dan  Sanlat 2014Jadwal MOS dan  Sanlat 2014
Jadwal MOS dan Sanlat 2014
 
Nama Nara Sumber MOS dan Sanlat 2014
Nama Nara Sumber MOS dan Sanlat  2014Nama Nara Sumber MOS dan Sanlat  2014
Nama Nara Sumber MOS dan Sanlat 2014
 
Kisi kisi soal uas pai kelas 7 semester genap kurikulum 2013
Kisi kisi soal uas pai kelas 7 semester genap kurikulum 2013Kisi kisi soal uas pai kelas 7 semester genap kurikulum 2013
Kisi kisi soal uas pai kelas 7 semester genap kurikulum 2013
 
Para Pemenang Tilawah dan Hafidz Al-Qur'an Tingkat SMP se-Kota Pontianak
Para Pemenang Tilawah dan Hafidz Al-Qur'an Tingkat SMP se-Kota PontianakPara Pemenang Tilawah dan Hafidz Al-Qur'an Tingkat SMP se-Kota Pontianak
Para Pemenang Tilawah dan Hafidz Al-Qur'an Tingkat SMP se-Kota Pontianak
 
Soal dan Kunci USBN PAI 2011/ 2012
Soal  dan Kunci USBN PAI  2011/ 2012Soal  dan Kunci USBN PAI  2011/ 2012
Soal dan Kunci USBN PAI 2011/ 2012
 
Soal Try Out PAI SMP dan Kunci UASBN 2014
Soal Try Out PAI  SMP dan Kunci UASBN 2014Soal Try Out PAI  SMP dan Kunci UASBN 2014
Soal Try Out PAI SMP dan Kunci UASBN 2014
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptxfurqanridha
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024RahmadLalu1
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxJawahirIhsan
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxHaryKharismaSuhud
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxDewiUmbar
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 

Bab 11 Menghindari Perilaku Takabur (Sombong)

  • 1. BAB 11 “MENGHINDARI PERILAKU TERCELA” (Takabur dan Sombong)  Kegiatan 1 Menyebutkan Pengertian Takabbur Takabbur secara bahasa berarti sombong. Sedangkan takabbur menurut istilah adalah memandang rendah terhadap orang lain, dan memandang tinggi atau mulia terhadap diri sendiri. Setiap orang yang memandang dirinya lebih baik dari yang lain dan melihat orang lain dengan pandangan yang hina atau rendah, dialah orang yang sombong atau takabbur. Artinya : Takabbur (sombong) adalah menolak kepada kebenaran dan memandang hina terhadap manusia. (H. R. Musli)  Kegiatan 2 Menyebutkan Contoh- Contoh Perilaku Takabbur Diantara contoh perilaku takabbur adalah : a. Memandang orang dihadapannya dengan sinis, memalingkan wajah dari lawan bicara, mengeluarkan kata- kata yang keras ketika berdiskusi atau berdialog dan lain- lain. b. Seseorang yang mempunyai kekuasaan, mempunyai kekayaan, kepintaran, ketampanan atau kecantikan, lantas ia merendahkan atau meremehkan yang lain, karena orang lain tidak punya kekuasaan, tidak kaya, tidak pintar, tidak tampan atau tidak cantik dan sebagainya. Standar Kompetensi : Menghindari perilaku tercela Kompetensi Dasar : 1. Menyebutkan pengertian takabbur 2. Menyebutkan contoh- contoh perilaku takabur 3. Menghindari perilaku takabur dalam kehidupan sehari- hari
  • 2. 2 c. Ketika Allah menyuruh Iblis untuk bersujud kepada Nabi Adam, namun Iblis tidak mau bersujud kepada Nabi Adam. Dan Iblis berkata kepada Allah: “Engkau ciptakan aku dari api sedangkan Engkau ciptakan Adam dari tanah”. (lihat Q. S. Al A’raf: 11-12)  Kegiatan 3 Menghindari Perilaku Takabbur dalam Kehidupan Sehari- hari Menghindari sifat takabbur memang tidak semudah apa yang kita bicarakan, karena takabbur merupakan salah satu penyakit rohani yang ada pada manusia. Namun sekecil apapun setiap penyakit rohani harus kita hindari yaitu dengan cara : a. Sadar bahwa setiap manusia dalam pandangan Allah adalah sama, yang membedakan adalah “takwanya”. b. Menanamkan rasa cinta dan hormat kepada yang lain. c. Menjaga diri agar tidak mudah tersinggung atau marah. d. Tidak suka mengejek orang lain. e. Selalu berprasangka baik kepada orang lain. f. Selalu dzikir (ingat) kepada Allah. g. Menyadari bahwa setiap manusia pasti ada kelebihan dan kekurangannya.  Soal latihan tentang “Menghindari Perilaku Tercela (Takabbur atau Sombong)” Jawablah pertanyaan- pertanyaan di bawah ini dengan cara memberi tanda silang (X) pada jawaban a, b, c, atau d yang benar ! 1. Sombong dalam bahasa arab disebut … a. Tasamuh c. Tadharru b. Tawadhu d. Takabbur 2. Orang yang merasa dirinya lebih tinggi dari orang lain disebut … a. Rendah hati c. Pejabat b. Rendah diri d. Sombong 3. Memandang orang lain dengan pandangan yang hina atau rendah, dialah orang yang … a. Pintar c. Sombong b. Munafik d. Sopan 4. Diantara sebab- sebab takabbur adalah sebagai berikut, kecuali … a. Lemah lembut c. Pangkat b. Gelar d. Nasab Rangkuman 1. Takabbur artinya sombong yaitu memandang rendah dan hina terhadap orang lain, dan memandang tinggi atau mulia terhadap diri sendiri. 2. Orang menjadi takabbur atau sombong karena merasa dirinya lebih tinggi dari orang lain. Dan datangnya sombong bisa disebabkan dari kepintaran (ilmu), keturunan (nasab), ketqampanan, kecantikan, kekayaan, kekuasaan (kedudukan), dan lain- lain
  • 3. 3 5. Si A anak pejabat. Dalam bergaul ia menganggap remeh terhadap teman- temannya. Sikap si A tersebut termasuk … a. Tahu diri c. Berhati- hati b. Sombong d. Tidak mau tahu 6. Orang menjadi sombong karena … a. Merasa dirinya sama dengan orang lain b. Merasa dirinya lebih rendah dari orang lain c. Merasa dirinya lebih mulia dari orang lain d. Merasa dirinya kurang berharga dihadapan orang lain 7. Semua manusia dalam pandangan Allah adalah sama, yang membedakan adalah … a. Takwanya c. Kecantikannya b. Ketampanannya d. Kedudukannya 8. Orang yang sombong biasanya memiliki beberapa sifat buruk, diantaranya adalah … a. Memiliki rasa hormat kepada orang lain b. Tidak mudah marah bila diajak bicara c. Suka mengejek orang lain d. Berlapang dada 9. Orang yang sombong maka akibatnya adalah … a. Masuk surga c. Tidak masuk surga b. Dicintai Allah d. Mendapat pahala 10. arti ayat tersebut adalah … a. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang- orang yang sombong b. Sesungguhnya Allah menyukai orang- orang yang berbuat kebajikan c. Sesungguhnya Allah menerima taubat orang- orang yang sombong d. Sesungguhnya Allah maha mengetahui isihan setiap hambanya