SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
BASIS DATATABEL
( T I P E D A T A , R E C O R D & F I E L D )
O L E H : J O S H U A O B E R L I N G I D E O N S . H
( 1 7 0 5 0 9 7 4 0 2 4 )
TABEL
APA ITU TABEL DAL AM
BASIS DATA?
Tabel adalah obyek basis data yang digunakan sebagai
sarana untuk menyimpan data. Di dalam aplikasi
Microsoft access, daftar nama – nama tabel dapat dilihat
di bagian kiri area kerja.
RECORD DAN
FIELD
A PA YA N G D I S E B U T R E C O R D D A N F I E L D
PA D A TA B E L B A S I S D ATA ?
• Field adalah kumpulan dari karakter yang membentuk satu arti, maka jika terdapat field
misalnya seperti NomerBarang atau NamaBarang, maka yang dipaparkan dalam field tersebut
harus yang berkaitan dengan nomer barang dan nama barang. Atau definisi field yang lainnya
yaitu tempat atau kolom yang terdapat dalam suatu tabel untuk mengisikan nama-nama
(data) field yang akan di isikan.
• Record adalah kumpulan field yang sangat lengkap, dan biasanya dihitung dalam satuan
baris. Tabel adalah merupakan kumpulan dari beberapa record dan juga field. File
adalah terdiri dari record-record yang menggambarkan dari satu kesatuan data yang sejenis.
Misalnya seperti file nama barang berisikan data tentang semua nama barang yang ada. Data
adalah kumpulan fakta atau kejadian yang digunakan sebagai penyelesaian masalah dalam
bentuk informasi.
MEMBUAT TABEL BASIS DATA PADA
MICROSOFT ACCESS
• Untuk membuat sebuah aplikasi basis data, langkah pertama
yang harus dilakukan adalah membuat sebuah file database.
Tahapan berikutnya adalah adalah membuat tabel. Dalam
Microsoft Access tersedia 2 (dua) cara untuk membuat file
tabel, yakni dengan menggunakan Datasheet View atau
Design View.
Datasheet View Design View
(Klik salah satu)
Next
MEMBUAT TABEL DENGAN DATASHEET
VIEW
• Dalam keadaan standar, setelah kita membuat file database,
maka obyek tabel pertama sudah tampil dalam jendela
Datasheet View seperti gambar berikut :
• Berikut ini adalah tahapan untuk ingin mengisi data pada jendela
datasheet view seperti di atas, yaitu :
1. Mengisi Data atau record Kita diminta untuk mengisi data atau record
terlebih dulu pada kolom isian Clik to Add, misalnya diisi dengan angka
12345, hingga judul kolom Click to Add berubah menjadi Field1.
3. Menyimpan Tabel Terdapat beberapa cara untuk menyimpan tabel , diantaranya adalah
dengan cara :
Klik tombol Save pada Quick Access Toolbar
Klik menu File (Office 2010) lalu pilih Save.
Tekan tombol Ctrl+S Jika Anda memilih salah satu perintah di atas, maka akan muncul
kotak dialog Save As :
Pada Table Name, ketik nama filenya, misal DATA PEGAWAI
Klik tombol OK
2. Mengganti nama kolom (Field) Untuk mengganti nama field, misal Field1
menjadi NIP, klik dua kali Field1 hingga muncul blok warna hitam, lalu
ketikkan NIP lalu Enter atau dengan cara lain klik mouse kanan lalu pilih
Rename Field.
• Jika dilihat dari langkah-langkah yang dilakukan, membuat
tabel dengan menggunakan mode Datasheet view memang
sangat praktis, karena bisa sekaligus mengisi datanya di kolom-
kolom yang dibuat. Namun metode ini memilliki satu
kelemahan yang cukup mengganggu yakni tidak tersedianya
fasilitas untuk menentukan tipe data dari masing – masing
kolom (field). Secara default, semua kolom yang dibuat akan
bertipe text. Padahal pada kenyataannya, tipe dari sebuah field
harus disesuaikan dengan nilai data yang akan disimpan. Dan
untuk mengubah atau mengedit tipe data harus di lakukan
pada mode Design View.
Back
MEMBUAT TABEL DENGAN DESIGN
VIEW
Berikut ini adalah langkah-langkah untuk
membuat tabel menggunakan design
view :
o Buka aplikasi Ms. Office Access.
o Pilih New pada jendela awal setelah
membuka aplikasi Ms. Office Access.
o Pilih Blank Database, tulis nama
database, letakan file di folder tertentu
o Untuk penentuan panjang karakter
pada tipe data text, pilih salah satu field
yang bertipe data Text, selanjutnya isikan
panjang karakter maksimal dari sebuah
field pada item Field Size yang terdapat
di tab General.
o Kemudian klik tab menu
Create > Pilih atau klik ikon
Table Design.
o Ketikkan nama field pada
kolom Field Name dan pilih
tipe data pada kolom Data
Type, seperti gambar
disamping kiri.
Sedangkan untuk penentuan format tanggal pada tipe data
Date/Time, pilih salah satu opsi di combo box yang terdapat
pada tab General, seperti gambar berikut :
o Berikan seting Primary Key pada kolom NIS dengan menseleksi
filed tersebut > Klik ikon Prmary Key.
o Setelah seluruh field selesai dibuat, maka tutup jendela desain
tabel dengan mengklik ikon Close.
o Pada langkah berikutnya, tekan tombol Yes pada form konfirmasi
untuk menyimpan tabel tersebut.
o Berikan nama table, sebagai ganti dari nama default yang
diberikan (Table1), misalkan BiodataSiswa > Klik tombol OK.
o Apabila kita ingin mengubah atau mengedit struktur tabel yang
telah tersimpan, dapat dilakukan dengan cara seleksi tabel yang
ingin di ubah > Klik kanan > pilih Design View. Setelah perubahan di
lakukan, simpan kembali tabel tersebut.
Back
TIPE DATA
A PA P E N G E R T I A N D A N F U N G S I N YA ?
TIPE DATA PADA TABEL DATA BASE
APA ITU TIPE DATA DAN APA FUNSINYA?
Tipe data digunakan untuk mendefinisikan suatu field atau kolom.
Setiap kolom yang dibuat harus didefinisikan terlebih dahulu. Jenis –
jenis tipe data ada bermacam – macam. Bisa numerik yang digunakan
untuk angka dan proses perhitungan, bisa karakter / teks, tanggal atau
Biner. Jenis-jenis tipe data pada DBMS Ms Access dapat dijelaskan
pada tabel berikut :
1. Text, yaitu data yang bisa diisi dengan nilai kombinasi antara text
dan number, dengan maximum karakter sebanyak 255 karakter.
2. Memo, sama saja dengan jenis Text, hanya saja memiliki jumlah
karakter maksimum yang lebih banyak, yaitu 63,999 karakter.
3. Number, yaitu data dengan jenis number (angka) yang digunakan untuk kalkulasi matematika
dan keperluan lainnya. Umumnya number ini terdiri dari 1, 2, 4 dan 8 bytes data. Khusus untuk
number jenis Replication ID mempunyai 16 bytes data. Berikut ini adalah penjelasan detail tentang
tipe-tipe data jenis number :
Jenis Keterangan Jumlah
Decimal
Ukuran
Byte Terdiri dari angka 0 s/d 255 (tidak ada pecahan) Tidak
ada
1 byte
Decima
l
Untuk jenis decimal, dibagi lagi menjadi dua macam:
• Terdiri dari angka -10^38-1 s/d 10^38-1 (Untuk SQL Server Database)
• Terdiri dari angka -10^28-1 s/d 10^28-1 (Untuk MS Access Database)
28 12
bytes
Integer Terdiri dari angka -32,768 s/d 32,767 (tidak ada pecahan). Tidak
ada
2 bytes
Long
Integer
Terdiri dari angka -2,147,483,648 s/d 2,147,483,647 (tidak ada pecahan). Long
integer ini merupakan pilihan default ketika jenis number dipilih sebagai data
type suatu field.
Tidak
ada
4 bytes
Single Terdiri dari angka -3.402823E38 s/d -1.401298E-45 untuk bilangan negative dan
dari 1.40129#-45 s/d 3.402823E38 untuk bilangan positif dan bilangan 0.
7 4 bytes
Duble Terdiri dari angka -1.79769313486231E308 s/d -494065645841247E untuk
bilangan negative dan dari 1.79769313486231E308 s/d 494065645841247E
untuk bilangan positif dan 0.
15 8 bytes
4. Date/Time, yaitu data dengan jenis tanggal, waktu atau penggabungan
dari tanggal dan waktu.
5. Currency, yaitu data dengan jenis number, hanya saja pada awal angka
selalu disertakan symbol currency default sesuai dengan regional setting
yang digunakan, misalnya Rp, $, dll. Currency dapat menggunakan angka
dengan 15 digit dibelakang desimal dan 4 digit sesudah desimal.
6. AutoNumber, yaitu data yang tidak dapat kita isi secara manual
melainkan ia terisi secara otomatis oleh Access, baik secara menjumlah
ataupun random (acak).
7. Yes/No, yaitu data dengan jenis hanya 2 pillihan yaitu Yes (-1 atau True)
atau No (0 atau False). Format yang tersedia adalah : Yes/No, True/False,
dan On/Off
TERIMAKASIH
S E M O G A B E R M A N FA AT

More Related Content

What's hot

MudafiqRiyan - Trigger Pada Oracle 10g
MudafiqRiyan - Trigger Pada Oracle 10gMudafiqRiyan - Trigger Pada Oracle 10g
MudafiqRiyan - Trigger Pada Oracle 10gMudafiq R. Pratama
 
PENDEKATAN PERANCANGAN TERSTRUKTUR DATA FLOW DIAGRAM
PENDEKATAN PERANCANGAN TERSTRUKTUR DATA FLOW DIAGRAMPENDEKATAN PERANCANGAN TERSTRUKTUR DATA FLOW DIAGRAM
PENDEKATAN PERANCANGAN TERSTRUKTUR DATA FLOW DIAGRAMMuhammad Baihaqi
 
Laporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQL
Laporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQLLaporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQL
Laporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQLShofura Kamal
 
Data Base Tiket Pesawat
Data Base Tiket PesawatData Base Tiket Pesawat
Data Base Tiket Pesawatnaufals11
 
Perancangan (diagram softekz, dfd level 0,1,2)
Perancangan (diagram softekz, dfd level 0,1,2)Perancangan (diagram softekz, dfd level 0,1,2)
Perancangan (diagram softekz, dfd level 0,1,2)Joel Marobo
 
Akuntansi Mikita Cookies
Akuntansi Mikita CookiesAkuntansi Mikita Cookies
Akuntansi Mikita Cookiesalanzar90
 
Database minimarket-Garnis Q
Database minimarket-Garnis QDatabase minimarket-Garnis Q
Database minimarket-Garnis QG Nis
 
Laporan praktikum modul 7 (dml)
Laporan praktikum modul 7 (dml)Laporan praktikum modul 7 (dml)
Laporan praktikum modul 7 (dml)Devi Apriansyah
 
Makalah database manajemen sistem
Makalah database manajemen sistemMakalah database manajemen sistem
Makalah database manajemen sistemMhd. Abdullah Hamid
 
Perancangan dan Analisa Sistem
Perancangan dan Analisa SistemPerancangan dan Analisa Sistem
Perancangan dan Analisa Sistemguestb7aaaf1e
 
Metode Simpleks
Metode SimpleksMetode Simpleks
Metode Simplekshazhiyah
 
Microsoft Word.ppt
Microsoft Word.pptMicrosoft Word.ppt
Microsoft Word.pptTriEvelina1
 
Perancangan dan Pembahasan Sistem Rumah Sakit
Perancangan dan Pembahasan Sistem Rumah SakitPerancangan dan Pembahasan Sistem Rumah Sakit
Perancangan dan Pembahasan Sistem Rumah SakitAmbar Ayu Susilowati
 
Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)
Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)
Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)Abdullah Azzam Al Haqqoni
 
Bab 7. Normalisasi Data
Bab 7. Normalisasi DataBab 7. Normalisasi Data
Bab 7. Normalisasi DataZaenal Abidin
 
PENYELESAIAN MASALAH PENUGASAN DENGAN METODE HUNGARIAN
PENYELESAIAN MASALAH PENUGASAN DENGAN METODE HUNGARIANPENYELESAIAN MASALAH PENUGASAN DENGAN METODE HUNGARIAN
PENYELESAIAN MASALAH PENUGASAN DENGAN METODE HUNGARIANFeronica Romauli
 
Modul basis data (database)
Modul basis data (database)Modul basis data (database)
Modul basis data (database)Deka M Wildan
 
4 diagram relasi antar entitas (ERD)
4 diagram relasi antar entitas (ERD)4 diagram relasi antar entitas (ERD)
4 diagram relasi antar entitas (ERD)Simon Patabang
 

What's hot (20)

MudafiqRiyan - Trigger Pada Oracle 10g
MudafiqRiyan - Trigger Pada Oracle 10gMudafiqRiyan - Trigger Pada Oracle 10g
MudafiqRiyan - Trigger Pada Oracle 10g
 
PENDEKATAN PERANCANGAN TERSTRUKTUR DATA FLOW DIAGRAM
PENDEKATAN PERANCANGAN TERSTRUKTUR DATA FLOW DIAGRAMPENDEKATAN PERANCANGAN TERSTRUKTUR DATA FLOW DIAGRAM
PENDEKATAN PERANCANGAN TERSTRUKTUR DATA FLOW DIAGRAM
 
Laporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQL
Laporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQLLaporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQL
Laporan Praktikum Basis Data Modul I-Membangun Database SQL Pada MYSQL
 
Data Base Tiket Pesawat
Data Base Tiket PesawatData Base Tiket Pesawat
Data Base Tiket Pesawat
 
Perancangan (diagram softekz, dfd level 0,1,2)
Perancangan (diagram softekz, dfd level 0,1,2)Perancangan (diagram softekz, dfd level 0,1,2)
Perancangan (diagram softekz, dfd level 0,1,2)
 
Akuntansi Mikita Cookies
Akuntansi Mikita CookiesAkuntansi Mikita Cookies
Akuntansi Mikita Cookies
 
Pengertian data base
Pengertian data basePengertian data base
Pengertian data base
 
Database minimarket-Garnis Q
Database minimarket-Garnis QDatabase minimarket-Garnis Q
Database minimarket-Garnis Q
 
Laporan praktikum modul 7 (dml)
Laporan praktikum modul 7 (dml)Laporan praktikum modul 7 (dml)
Laporan praktikum modul 7 (dml)
 
Makalah database manajemen sistem
Makalah database manajemen sistemMakalah database manajemen sistem
Makalah database manajemen sistem
 
Perancangan dan Analisa Sistem
Perancangan dan Analisa SistemPerancangan dan Analisa Sistem
Perancangan dan Analisa Sistem
 
Metode Simpleks
Metode SimpleksMetode Simpleks
Metode Simpleks
 
Microsoft Word.ppt
Microsoft Word.pptMicrosoft Word.ppt
Microsoft Word.ppt
 
Perancangan dan Pembahasan Sistem Rumah Sakit
Perancangan dan Pembahasan Sistem Rumah SakitPerancangan dan Pembahasan Sistem Rumah Sakit
Perancangan dan Pembahasan Sistem Rumah Sakit
 
Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)
Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)
Pengolahan Citra Digital (Resume materi kuliah)
 
Bab 7. Normalisasi Data
Bab 7. Normalisasi DataBab 7. Normalisasi Data
Bab 7. Normalisasi Data
 
PENYELESAIAN MASALAH PENUGASAN DENGAN METODE HUNGARIAN
PENYELESAIAN MASALAH PENUGASAN DENGAN METODE HUNGARIANPENYELESAIAN MASALAH PENUGASAN DENGAN METODE HUNGARIAN
PENYELESAIAN MASALAH PENUGASAN DENGAN METODE HUNGARIAN
 
Modul basis data (database)
Modul basis data (database)Modul basis data (database)
Modul basis data (database)
 
Latihan kas kecil
Latihan kas kecilLatihan kas kecil
Latihan kas kecil
 
4 diagram relasi antar entitas (ERD)
4 diagram relasi antar entitas (ERD)4 diagram relasi antar entitas (ERD)
4 diagram relasi antar entitas (ERD)
 

Similar to Tabel, Tipe data, Record & Field Basis data

Bahan ajar kkpi software basis data
Bahan ajar kkpi software basis dataBahan ajar kkpi software basis data
Bahan ajar kkpi software basis databernimontolalu
 
Pengolahan Data MS. Access
Pengolahan Data MS. AccessPengolahan Data MS. Access
Pengolahan Data MS. AccessIAIN PEKALONGAN
 
Mengenal access 2007
Mengenal access 2007Mengenal access 2007
Mengenal access 2007Sri Lestari
 
Tutorial ms access
Tutorial ms accessTutorial ms access
Tutorial ms accesssman2mkd
 
Modul my sql tutorial part 2
Modul my sql tutorial part 2Modul my sql tutorial part 2
Modul my sql tutorial part 2Ratzman III
 
Microsoft access-2003
Microsoft access-2003Microsoft access-2003
Microsoft access-2003Fadli
 
RESUME MATERI MS. ACCESS, APLIKASI KOMPUTER.docx
RESUME MATERI MS. ACCESS, APLIKASI KOMPUTER.docxRESUME MATERI MS. ACCESS, APLIKASI KOMPUTER.docx
RESUME MATERI MS. ACCESS, APLIKASI KOMPUTER.docxMuhammad Rafi Kambara
 
Apa itu microsoft access
Apa itu microsoft accessApa itu microsoft access
Apa itu microsoft accessFirdaus Abadi
 
Sgs mengolah-database-dg-excel-2007
Sgs mengolah-database-dg-excel-2007Sgs mengolah-database-dg-excel-2007
Sgs mengolah-database-dg-excel-2007Odin Onyenk
 
100174975 modul-ms-access-2010
100174975 modul-ms-access-2010100174975 modul-ms-access-2010
100174975 modul-ms-access-2010sutrisno sukarno
 
Menggunakan Perangkat Lunak Lembar Sebar (Spreadsheet) Tingkat Dasar.pdf
Menggunakan Perangkat Lunak Lembar Sebar (Spreadsheet) Tingkat Dasar.pdfMenggunakan Perangkat Lunak Lembar Sebar (Spreadsheet) Tingkat Dasar.pdf
Menggunakan Perangkat Lunak Lembar Sebar (Spreadsheet) Tingkat Dasar.pdfDianKurniasih6
 
Panduan microsoft office access 2007 2
Panduan microsoft office access 2007 2Panduan microsoft office access 2007 2
Panduan microsoft office access 2007 2adityo_nugroho
 
Mengoperasikan software spread sheet (1,2,3,4) ok
Mengoperasikan software spread sheet (1,2,3,4) okMengoperasikan software spread sheet (1,2,3,4) ok
Mengoperasikan software spread sheet (1,2,3,4) okHafis Lubis
 
Excel 2010-basic
Excel 2010-basicExcel 2010-basic
Excel 2010-basicarnas_aw
 

Similar to Tabel, Tipe data, Record & Field Basis data (20)

Pertemuan 3 4
Pertemuan 3 4Pertemuan 3 4
Pertemuan 3 4
 
Modul database3 revpkt
Modul database3 revpktModul database3 revpkt
Modul database3 revpkt
 
Bahan ajar kkpi software basis data
Bahan ajar kkpi software basis dataBahan ajar kkpi software basis data
Bahan ajar kkpi software basis data
 
Pengolahan Data MS. Access
Pengolahan Data MS. AccessPengolahan Data MS. Access
Pengolahan Data MS. Access
 
Mengenal access 2007
Mengenal access 2007Mengenal access 2007
Mengenal access 2007
 
Uas
UasUas
Uas
 
Tutorial ms access
Tutorial ms accessTutorial ms access
Tutorial ms access
 
Microsoft acces
Microsoft accesMicrosoft acces
Microsoft acces
 
Modul my sql tutorial part 2
Modul my sql tutorial part 2Modul my sql tutorial part 2
Modul my sql tutorial part 2
 
Microsoft access-2003
Microsoft access-2003Microsoft access-2003
Microsoft access-2003
 
RESUME MATERI MS. ACCESS, APLIKASI KOMPUTER.docx
RESUME MATERI MS. ACCESS, APLIKASI KOMPUTER.docxRESUME MATERI MS. ACCESS, APLIKASI KOMPUTER.docx
RESUME MATERI MS. ACCESS, APLIKASI KOMPUTER.docx
 
Apa itu microsoft access
Apa itu microsoft accessApa itu microsoft access
Apa itu microsoft access
 
Sgs mengolah-database-dg-excel-2007
Sgs mengolah-database-dg-excel-2007Sgs mengolah-database-dg-excel-2007
Sgs mengolah-database-dg-excel-2007
 
100174975 modul-ms-access-2010
100174975 modul-ms-access-2010100174975 modul-ms-access-2010
100174975 modul-ms-access-2010
 
Materi access
Materi accessMateri access
Materi access
 
Menggunakan Perangkat Lunak Lembar Sebar (Spreadsheet) Tingkat Dasar.pdf
Menggunakan Perangkat Lunak Lembar Sebar (Spreadsheet) Tingkat Dasar.pdfMenggunakan Perangkat Lunak Lembar Sebar (Spreadsheet) Tingkat Dasar.pdf
Menggunakan Perangkat Lunak Lembar Sebar (Spreadsheet) Tingkat Dasar.pdf
 
Panduan microsoft office access 2007 2
Panduan microsoft office access 2007 2Panduan microsoft office access 2007 2
Panduan microsoft office access 2007 2
 
Mengoperasikan software spread sheet (1,2,3,4) ok
Mengoperasikan software spread sheet (1,2,3,4) okMengoperasikan software spread sheet (1,2,3,4) ok
Mengoperasikan software spread sheet (1,2,3,4) ok
 
Excel 2010-basic
Excel 2010-basicExcel 2010-basic
Excel 2010-basic
 
Modul access-20071
Modul access-20071Modul access-20071
Modul access-20071
 

Recently uploaded

Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaStrategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaRenaYunita2
 
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptxPembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptxmuhammadrizky331164
 
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.pptSonyGobang1
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++FujiAdam
 
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open StudioSlide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studiossuser52d6bf
 
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptxMuhararAhmad
 

Recently uploaded (6)

Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaStrategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
 
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptxPembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
 
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
 
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open StudioSlide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
 
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
 

Tabel, Tipe data, Record & Field Basis data

  • 1. BASIS DATATABEL ( T I P E D A T A , R E C O R D & F I E L D ) O L E H : J O S H U A O B E R L I N G I D E O N S . H ( 1 7 0 5 0 9 7 4 0 2 4 )
  • 2. TABEL APA ITU TABEL DAL AM BASIS DATA?
  • 3. Tabel adalah obyek basis data yang digunakan sebagai sarana untuk menyimpan data. Di dalam aplikasi Microsoft access, daftar nama – nama tabel dapat dilihat di bagian kiri area kerja.
  • 4. RECORD DAN FIELD A PA YA N G D I S E B U T R E C O R D D A N F I E L D PA D A TA B E L B A S I S D ATA ?
  • 5. • Field adalah kumpulan dari karakter yang membentuk satu arti, maka jika terdapat field misalnya seperti NomerBarang atau NamaBarang, maka yang dipaparkan dalam field tersebut harus yang berkaitan dengan nomer barang dan nama barang. Atau definisi field yang lainnya yaitu tempat atau kolom yang terdapat dalam suatu tabel untuk mengisikan nama-nama (data) field yang akan di isikan. • Record adalah kumpulan field yang sangat lengkap, dan biasanya dihitung dalam satuan baris. Tabel adalah merupakan kumpulan dari beberapa record dan juga field. File adalah terdiri dari record-record yang menggambarkan dari satu kesatuan data yang sejenis. Misalnya seperti file nama barang berisikan data tentang semua nama barang yang ada. Data adalah kumpulan fakta atau kejadian yang digunakan sebagai penyelesaian masalah dalam bentuk informasi.
  • 6. MEMBUAT TABEL BASIS DATA PADA MICROSOFT ACCESS • Untuk membuat sebuah aplikasi basis data, langkah pertama yang harus dilakukan adalah membuat sebuah file database. Tahapan berikutnya adalah adalah membuat tabel. Dalam Microsoft Access tersedia 2 (dua) cara untuk membuat file tabel, yakni dengan menggunakan Datasheet View atau Design View. Datasheet View Design View (Klik salah satu) Next
  • 7. MEMBUAT TABEL DENGAN DATASHEET VIEW • Dalam keadaan standar, setelah kita membuat file database, maka obyek tabel pertama sudah tampil dalam jendela Datasheet View seperti gambar berikut :
  • 8. • Berikut ini adalah tahapan untuk ingin mengisi data pada jendela datasheet view seperti di atas, yaitu : 1. Mengisi Data atau record Kita diminta untuk mengisi data atau record terlebih dulu pada kolom isian Clik to Add, misalnya diisi dengan angka 12345, hingga judul kolom Click to Add berubah menjadi Field1.
  • 9. 3. Menyimpan Tabel Terdapat beberapa cara untuk menyimpan tabel , diantaranya adalah dengan cara : Klik tombol Save pada Quick Access Toolbar Klik menu File (Office 2010) lalu pilih Save. Tekan tombol Ctrl+S Jika Anda memilih salah satu perintah di atas, maka akan muncul kotak dialog Save As : Pada Table Name, ketik nama filenya, misal DATA PEGAWAI Klik tombol OK 2. Mengganti nama kolom (Field) Untuk mengganti nama field, misal Field1 menjadi NIP, klik dua kali Field1 hingga muncul blok warna hitam, lalu ketikkan NIP lalu Enter atau dengan cara lain klik mouse kanan lalu pilih Rename Field.
  • 10. • Jika dilihat dari langkah-langkah yang dilakukan, membuat tabel dengan menggunakan mode Datasheet view memang sangat praktis, karena bisa sekaligus mengisi datanya di kolom- kolom yang dibuat. Namun metode ini memilliki satu kelemahan yang cukup mengganggu yakni tidak tersedianya fasilitas untuk menentukan tipe data dari masing – masing kolom (field). Secara default, semua kolom yang dibuat akan bertipe text. Padahal pada kenyataannya, tipe dari sebuah field harus disesuaikan dengan nilai data yang akan disimpan. Dan untuk mengubah atau mengedit tipe data harus di lakukan pada mode Design View. Back
  • 11. MEMBUAT TABEL DENGAN DESIGN VIEW Berikut ini adalah langkah-langkah untuk membuat tabel menggunakan design view : o Buka aplikasi Ms. Office Access. o Pilih New pada jendela awal setelah membuka aplikasi Ms. Office Access. o Pilih Blank Database, tulis nama database, letakan file di folder tertentu
  • 12. o Untuk penentuan panjang karakter pada tipe data text, pilih salah satu field yang bertipe data Text, selanjutnya isikan panjang karakter maksimal dari sebuah field pada item Field Size yang terdapat di tab General. o Kemudian klik tab menu Create > Pilih atau klik ikon Table Design. o Ketikkan nama field pada kolom Field Name dan pilih tipe data pada kolom Data Type, seperti gambar disamping kiri.
  • 13. Sedangkan untuk penentuan format tanggal pada tipe data Date/Time, pilih salah satu opsi di combo box yang terdapat pada tab General, seperti gambar berikut :
  • 14. o Berikan seting Primary Key pada kolom NIS dengan menseleksi filed tersebut > Klik ikon Prmary Key. o Setelah seluruh field selesai dibuat, maka tutup jendela desain tabel dengan mengklik ikon Close. o Pada langkah berikutnya, tekan tombol Yes pada form konfirmasi untuk menyimpan tabel tersebut. o Berikan nama table, sebagai ganti dari nama default yang diberikan (Table1), misalkan BiodataSiswa > Klik tombol OK. o Apabila kita ingin mengubah atau mengedit struktur tabel yang telah tersimpan, dapat dilakukan dengan cara seleksi tabel yang ingin di ubah > Klik kanan > pilih Design View. Setelah perubahan di lakukan, simpan kembali tabel tersebut. Back
  • 15. TIPE DATA A PA P E N G E R T I A N D A N F U N G S I N YA ?
  • 16. TIPE DATA PADA TABEL DATA BASE APA ITU TIPE DATA DAN APA FUNSINYA? Tipe data digunakan untuk mendefinisikan suatu field atau kolom. Setiap kolom yang dibuat harus didefinisikan terlebih dahulu. Jenis – jenis tipe data ada bermacam – macam. Bisa numerik yang digunakan untuk angka dan proses perhitungan, bisa karakter / teks, tanggal atau Biner. Jenis-jenis tipe data pada DBMS Ms Access dapat dijelaskan pada tabel berikut : 1. Text, yaitu data yang bisa diisi dengan nilai kombinasi antara text dan number, dengan maximum karakter sebanyak 255 karakter. 2. Memo, sama saja dengan jenis Text, hanya saja memiliki jumlah karakter maksimum yang lebih banyak, yaitu 63,999 karakter.
  • 17. 3. Number, yaitu data dengan jenis number (angka) yang digunakan untuk kalkulasi matematika dan keperluan lainnya. Umumnya number ini terdiri dari 1, 2, 4 dan 8 bytes data. Khusus untuk number jenis Replication ID mempunyai 16 bytes data. Berikut ini adalah penjelasan detail tentang tipe-tipe data jenis number : Jenis Keterangan Jumlah Decimal Ukuran Byte Terdiri dari angka 0 s/d 255 (tidak ada pecahan) Tidak ada 1 byte Decima l Untuk jenis decimal, dibagi lagi menjadi dua macam: • Terdiri dari angka -10^38-1 s/d 10^38-1 (Untuk SQL Server Database) • Terdiri dari angka -10^28-1 s/d 10^28-1 (Untuk MS Access Database) 28 12 bytes Integer Terdiri dari angka -32,768 s/d 32,767 (tidak ada pecahan). Tidak ada 2 bytes Long Integer Terdiri dari angka -2,147,483,648 s/d 2,147,483,647 (tidak ada pecahan). Long integer ini merupakan pilihan default ketika jenis number dipilih sebagai data type suatu field. Tidak ada 4 bytes Single Terdiri dari angka -3.402823E38 s/d -1.401298E-45 untuk bilangan negative dan dari 1.40129#-45 s/d 3.402823E38 untuk bilangan positif dan bilangan 0. 7 4 bytes Duble Terdiri dari angka -1.79769313486231E308 s/d -494065645841247E untuk bilangan negative dan dari 1.79769313486231E308 s/d 494065645841247E untuk bilangan positif dan 0. 15 8 bytes
  • 18. 4. Date/Time, yaitu data dengan jenis tanggal, waktu atau penggabungan dari tanggal dan waktu. 5. Currency, yaitu data dengan jenis number, hanya saja pada awal angka selalu disertakan symbol currency default sesuai dengan regional setting yang digunakan, misalnya Rp, $, dll. Currency dapat menggunakan angka dengan 15 digit dibelakang desimal dan 4 digit sesudah desimal. 6. AutoNumber, yaitu data yang tidak dapat kita isi secara manual melainkan ia terisi secara otomatis oleh Access, baik secara menjumlah ataupun random (acak). 7. Yes/No, yaitu data dengan jenis hanya 2 pillihan yaitu Yes (-1 atau True) atau No (0 atau False). Format yang tersedia adalah : Yes/No, True/False, dan On/Off
  • 19. TERIMAKASIH S E M O G A B E R M A N FA AT