SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
OLEH
ROSINTAN BANJARNAHOR
EKSERIA SARAGIH
KELOMPOK 3
GAYA
&
ENERGI DAN KEGUNAANNYA
Gaya
Perubahan
Gerak
Perubahan
bentuk
Tekanan Zat
Cair
Dorongan
Tarikan
Gravitasi
Terapung
Melayang
Tenggelam
GAYA
GAYA MEMPENGARUHI
GERAK BENDA
GAYA MEMPENGARUHI
BENTUK BENDA
Gaya adalah sesuatu (dorongan atau
tarikan) yang menyebabkan benda
bergerak.
A. GAYA MEMPENGARUHI GERAK
BENDA
Gaya yang diberikan ke sebuah objek
atau benda mengakibatkan berbagai
perubahan. Gaya dapat
mempengaruhi benda baik benda
yang sedang diam maupun yang
sedang bergerak.
1. Gaya mempengaruhi benda diam
Gaya dapat menyebabkan benda diam
menjadi bergerak.
Contohnya : kamu menendang bola,
tukang bakso mendorong gerobak,
kamu mendorong meja.
Benda diam dapat
digerakkan jika dikenai
besar gaya yang cukup
2. Gaya mempengaruhi benda bergerak
•Gaya yang diberikan pada benda bergerak ,
memberikan hasil yang bermacam-macam.
Benda bergerak dapat menjadi diam jika
diberikan gaya.
Contoh : Bola yang menggelinding dapat
terhenti (diam) saat ditahan dengan kaki.
 benda bergerak dapat menjadi berubah arah
jika dikenai gaya.
Contoh ; bola yang menggelinding dapat
berbalik arah saat ditahan dengan kaki.
Hal ini dapat terjadi jika benda dihadang saat
sedang bergerak kencang.
 benda bergerak juga dapat bergerak makin
cepat jika mendapat tambahan tenaga.
Contohnya: meja akan bergeser dengan cepat
jika orang yang mendorongnya makin banyak.
Semakin besar gaya
yang diberikan,
benda dapat
bergerak semakin
cepat
B. GAYA MEMPENGARUHI BENTUK BENDA
Berbagai kegiatan sehari-hari menunjukkan bentuk benda dapat
berubah saat mendapat gaya yang cukup. Makin besar gaya,
makin besar perubahan benda yang dapat terjadi.
Contoh :
plastisin adalah contoh benda padat yang paling mudah diubah
bentuknya.
Tekanan zat cair
Tekanan zat cair mengakibatkan benda
 Terapung
Contoh; es batu dalam air
Melayang
Contoh; telur dalam larutan garam
 Tenggelam
Contohnya : kerikil dalam air
Pertanyaan
1. Gaya dapat berupa....
a. Gerakan c. Hambatan
B. Dorongan d. Getaran
2. Benda berikut yang dapat tenggelam di dalam air adalah....
a. kayu c. Paku
b. Gabus d.batu apung
3. Tanah liat dapat berubah bentuk karena dikenai....
a. Panas c. Air
b. Gaya d. Gesekan
4. Gaya meluncurnya anak panah dari busurnya terjadi akibat....
a.gaya gravitasi
b. Gaya gesekan dengan udara
c. Gaya dorong dari karet busur
d. Gaya tarik menarik
5. Roda sepeda dapat terhenti berputar oleh gaya....
a. gravitasi c. tarik
b. Dorong d. gesekan
Energi
Panas Bunyi
Perpindahan
panas Perambat Pemantul
1. SUMBER ENERGI
PANAS
Energi panas dapat bersumber dari Matahari,bahan bakar
minyak dan listrik.
Energi panas juga dapat terjadi akibat Gaya gesekan.
Energi panas dapat di gunakan untuk kehidupan sehari hari.
A. ENERGI PANAS
 Perpindahan panas melalui perantara
benda padat (konduksi).
Contohnya:
perpindahan panas pada sendok atau
logam
 perpindahan panas melalui perantara
benda cair dan gas (konveksi).
Contohnya:
meratanya panas dalam air ketika
dipanaskan.
Panas juga dapat berpindah tanpa melalui
zat perantara.perpindahan panas yang
demikian disebut radiasi
contoh : matahari
B. ENERGI BUNYI
1. SUMBER ENERGI
BUNYI
a. Alat musik
b. Pita suara
2. Perambatan Bunyi
Bunyi dapat merambat dari
sumber ke tempat lain
melalui media.
Media perambatan bunyi
adalah :
1. Benda Gas
2. Benda Cair
3. Benda Padat
1. Perambatan
bunyi melalui
benda gas
2. Perambatan
bunyi melalui
benda cair
Perambatan
bunyi untuk
mengukur
kedalaman laut
3. Perambatan bunyi
melalui benda padat
Dua anak sedang
bermain pesawat
telepon dari kaleng
bekas
3. PEMANTULAN
dan PENYERAPAN
BUNYI
A.Pemantulan bunyi
a. Bunyi pantulan yang merperkeras bunyi asli
b. Gaung atau kerdam
c. Gema
B. Penyerapan bunyi
4. PERUBAHAN BUNYI
MELALUI ALAT MUSIK
Semua jenis alat musik akustik (tidak menggunakan listrik)
dimainkan dengan menggetarkan sumber bunyi pada alat musik
tersebut.
a. Gitar
semua alat musik berdawai seperti gitar dan biola di pantek di
kedua ujungnya sehingga dawai memiliki rentang panjang yang
tetap. Pemain dapat mengubah nada pada gitar dengan menekan
dawai menggunakan jemari salah satu tangan.
b. Piano
piano memiliki satu dawai untuk setiap tuts. Dengan menekan tuts
sejenis palu kecil akan menghantam dawai membuatnya bergetar
sehingga menghasilkan suara.
c. Alat musik tiup
alat musik tiup dimainkan dengan cara meniup bagian
khusus alat sehingga mengeluarkan udara di dalam
rongga tabung.
Seorang pemain terompet dapat memainkan nada yang
berbeda-beda dengan cara menekan katup yang
terdapat pada badan terompet.
d. Gendang
gendang dibunyikan dengan cara memukul kulit yang
dibentangkan pada bagian atas badan gendang. Nada-
nada yang keluar dapat menjadi enak didengar,
tergantung pada bagaimana cara memukul gendang
tersebut.
C. ENERGI ALTERNATIF
Energi alternatif adalah sumber
energi yang mudah di dapat
dan jumlahnya tidak terbatas
contohnya :
cahaya matahari, air dan udara
1. Cahaya matahari
contohnya;
Mobil tenaga surya
menggunakan cahaya
matahari untuk
menggantikan bensin dan
keuntungannya bebas
polusi.
2. Angin
Tenaga angin sudah
dimanfaatkan orang
sejak zaman dahulu.
Kapal layar dapat
berkeliling dunia dengan
hanya menggunakan
energi angin.
Aliran air yang
sangat deras
merupakan sumber
energi gerak.
Energi gerak ini
dimanfaatkan untuk
menghasilkan listrik.
Misalnya:
PLTA (Pembangkit
Listrik Tenaga Air)
3. AIR 4. PANAS BUMI
Air dingin dari permukaan
bumi dipompa dan dialirkan
melalui pipa kedalam tanah
hingga ke lapisan batuan panas
saat sampai disana, air
langsung mendidih dan
berubah menjadi uap air
panas. Uap panas inilah
memutar turbin-turbin
kemudian memutar generator
hingga listrrik dihasilkan.
Proses yang terjadi pada
Pembangkit Listrik Tenaga Uap.
KEUNTUNGAN MENGGUNAKAN SUMBER ENERGI
ALTERNATIF
1. Sumber energi alternatif dapat terus digunakan
karena tidak pernah habis
2. Energi alternatif tidak mencemari lingkungan
KERUGIAN
1. Dibutuhkan biaya yang besar untuk dapat
memanfaatkan energi alternatif
2. Dibutuhkan teknologi tinggi untuk mengubah energi
alternatif menjadi bentuk energi yang dapat
digunakan
Pertanyaan
1.Berikut ini yang merupakan sumber energi panas adalah....
a. Gitar c. Matahari
b. Air d. Udara
2. Panas dapat timbul dari peristiwa....
a. Mendidihkan air c. Air membeku
b. Getaran bumi d. Dua batu saling dipukul
3. Berikut ini yang merupakan sumber energi bunyi adalah....
a. bahan bakar minyak c. Gitar ketika dipetik
b. Batu baterai d. Batu bara
4. Bunyi dapat terjadi jika ada....
a. Zat perantara c. Benda bergerak
b. Benda bergetar d. Gaya mengenai benda
5. Yang termasuk sumber energi alternatif adalah....
a. Air, batu, dan plastik c. Kertas, api, cahaya dan air
b. Matahari, angin, dan air d. Angin,air, dan api

More Related Content

What's hot

Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)
Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)
Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)okapartiwi
 
Gaya dan pengaruhnya(kelas 8)
Gaya dan pengaruhnya(kelas 8)Gaya dan pengaruhnya(kelas 8)
Gaya dan pengaruhnya(kelas 8)Ahmad Ilhami
 
IPA Kelas 7 Bab 10 Struktur Bumi.pptx
IPA Kelas 7 Bab 10 Struktur Bumi.pptxIPA Kelas 7 Bab 10 Struktur Bumi.pptx
IPA Kelas 7 Bab 10 Struktur Bumi.pptxKTeddyRusmaya
 
Kemagnetan kls ix smp
Kemagnetan kls ix smpKemagnetan kls ix smp
Kemagnetan kls ix smpFathur Rosi
 
Rangkaian listrik sederhana
Rangkaian listrik sederhanaRangkaian listrik sederhana
Rangkaian listrik sederhanaRizka Andarosita
 
Getaran dan gelombang
Getaran dan gelombangGetaran dan gelombang
Getaran dan gelombangTA_opick
 
_PPT Kalor dan Perpindahannya.pptx
_PPT Kalor dan Perpindahannya.pptx_PPT Kalor dan Perpindahannya.pptx
_PPT Kalor dan Perpindahannya.pptxnispihariyani1
 
Kelainan dan penyakit pada sistem pernapasan
Kelainan dan penyakit pada sistem pernapasanKelainan dan penyakit pada sistem pernapasan
Kelainan dan penyakit pada sistem pernapasanRyan Widjayana
 
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XIPowerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XIwisnuwms
 
Ppt. listrik-statis
Ppt. listrik-statisPpt. listrik-statis
Ppt. listrik-statisHusain Anker
 
Energi alternatif
Energi alternatif Energi alternatif
Energi alternatif Dwyce Munthe
 

What's hot (20)

sifat sifat cahaya
sifat sifat cahayasifat sifat cahaya
sifat sifat cahaya
 
Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)
Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)
Power point.kls iv smst 2. kd 8.1 & 8.2 (energi)
 
Gaya dan pengaruhnya(kelas 8)
Gaya dan pengaruhnya(kelas 8)Gaya dan pengaruhnya(kelas 8)
Gaya dan pengaruhnya(kelas 8)
 
IPA Kelas 7 Bab 10 Struktur Bumi.pptx
IPA Kelas 7 Bab 10 Struktur Bumi.pptxIPA Kelas 7 Bab 10 Struktur Bumi.pptx
IPA Kelas 7 Bab 10 Struktur Bumi.pptx
 
Tata surya
Tata suryaTata surya
Tata surya
 
Struktur Lapisan Bumi
Struktur Lapisan BumiStruktur Lapisan Bumi
Struktur Lapisan Bumi
 
GLB dan GLBB
GLB dan GLBBGLB dan GLBB
GLB dan GLBB
 
Ppt cahaya
Ppt cahayaPpt cahaya
Ppt cahaya
 
Kemagnetan kls ix smp
Kemagnetan kls ix smpKemagnetan kls ix smp
Kemagnetan kls ix smp
 
PPT Rangkaian Listrik
PPT Rangkaian ListrikPPT Rangkaian Listrik
PPT Rangkaian Listrik
 
Rangkaian listrik sederhana
Rangkaian listrik sederhanaRangkaian listrik sederhana
Rangkaian listrik sederhana
 
Getaran dan gelombang
Getaran dan gelombangGetaran dan gelombang
Getaran dan gelombang
 
Gaya dan gerak
Gaya dan gerakGaya dan gerak
Gaya dan gerak
 
Bunyi ppt
Bunyi pptBunyi ppt
Bunyi ppt
 
_PPT Kalor dan Perpindahannya.pptx
_PPT Kalor dan Perpindahannya.pptx_PPT Kalor dan Perpindahannya.pptx
_PPT Kalor dan Perpindahannya.pptx
 
Kelainan dan penyakit pada sistem pernapasan
Kelainan dan penyakit pada sistem pernapasanKelainan dan penyakit pada sistem pernapasan
Kelainan dan penyakit pada sistem pernapasan
 
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XIPowerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
 
Ppt. listrik-statis
Ppt. listrik-statisPpt. listrik-statis
Ppt. listrik-statis
 
Energi alternatif
Energi alternatif Energi alternatif
Energi alternatif
 
Sistem Ekskresi Pada Manusia
Sistem Ekskresi Pada ManusiaSistem Ekskresi Pada Manusia
Sistem Ekskresi Pada Manusia
 

Viewers also liked

Ipa kelas 4 energi bab 8
Ipa kelas 4 energi  bab 8Ipa kelas 4 energi  bab 8
Ipa kelas 4 energi bab 8Aaron Atmaja
 
Energi bunyi
Energi bunyiEnergi bunyi
Energi bunyiokejelly
 
Energi dan penggunaannya
Energi dan penggunaannyaEnergi dan penggunaannya
Energi dan penggunaannyaWahyu Manunggal
 
Pengaruh gaya terhadap bentuk dan garak suatu benda
Pengaruh gaya terhadap bentuk dan garak suatu bendaPengaruh gaya terhadap bentuk dan garak suatu benda
Pengaruh gaya terhadap bentuk dan garak suatu bendaBetari94
 
14708259005 sumber energi dan manfaat energi
14708259005 sumber energi dan manfaat energi14708259005 sumber energi dan manfaat energi
14708259005 sumber energi dan manfaat energiSri Rokhmaniyati
 

Viewers also liked (11)

Ipa kelas 4 energi bab 8
Ipa kelas 4 energi  bab 8Ipa kelas 4 energi  bab 8
Ipa kelas 4 energi bab 8
 
Energi bunyi
Energi bunyiEnergi bunyi
Energi bunyi
 
Ppt telaah smp
Ppt telaah smpPpt telaah smp
Ppt telaah smp
 
Sumber energi
Sumber energiSumber energi
Sumber energi
 
Ict ppt 2 2
Ict ppt 2 2Ict ppt 2 2
Ict ppt 2 2
 
Energi dan penggunaannya
Energi dan penggunaannyaEnergi dan penggunaannya
Energi dan penggunaannya
 
Pengaruh gaya terhadap bentuk dan garak suatu benda
Pengaruh gaya terhadap bentuk dan garak suatu bendaPengaruh gaya terhadap bentuk dan garak suatu benda
Pengaruh gaya terhadap bentuk dan garak suatu benda
 
14708259005 sumber energi dan manfaat energi
14708259005 sumber energi dan manfaat energi14708259005 sumber energi dan manfaat energi
14708259005 sumber energi dan manfaat energi
 
Presentasi 2010
Presentasi 2010Presentasi 2010
Presentasi 2010
 
Sumber-sumber Energi
Sumber-sumber EnergiSumber-sumber Energi
Sumber-sumber Energi
 
Pencemaran air
Pencemaran airPencemaran air
Pencemaran air
 

Similar to Gaya dan Energi Mempengaruhi Gerak dan Bentuk Benda

Konduktor dan isolator panas
Konduktor dan isolator panasKonduktor dan isolator panas
Konduktor dan isolator panaslulukriza
 
2016030066 laras lugu
2016030066 laras lugu2016030066 laras lugu
2016030066 laras luguBIMA SAPUTRA
 
Makalah energi dan usaha
Makalah energi dan usahaMakalah energi dan usaha
Makalah energi dan usahaVuriyakelompok8
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vFirda_123
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vMuzahimah
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vmiftarisa
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vAna_Mazidah
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vNaylilizza
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vela_kholila
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vLia Farda
 
Makalah ipa klmpk 1
Makalah ipa klmpk 1Makalah ipa klmpk 1
Makalah ipa klmpk 1RiaAntika1
 
PPT GAYA DAN USAHA
PPT GAYA DAN USAHAPPT GAYA DAN USAHA
PPT GAYA DAN USAHARiaAntika1
 
BAB 6 Energi Dalam Sistem Kehidupan - websiteedukasi.com.pptx
BAB 6 Energi Dalam Sistem Kehidupan - websiteedukasi.com.pptxBAB 6 Energi Dalam Sistem Kehidupan - websiteedukasi.com.pptx
BAB 6 Energi Dalam Sistem Kehidupan - websiteedukasi.com.pptxjumiatians3
 
Makalah ipa evolusi bintang
Makalah ipa evolusi bintangMakalah ipa evolusi bintang
Makalah ipa evolusi bintangumfha
 
GERAK DAN TUBUH
GERAK DAN TUBUHGERAK DAN TUBUH
GERAK DAN TUBUHmeldut
 

Similar to Gaya dan Energi Mempengaruhi Gerak dan Bentuk Benda (20)

Konduktor dan isolator panas
Konduktor dan isolator panasKonduktor dan isolator panas
Konduktor dan isolator panas
 
2016030066 laras lugu
2016030066 laras lugu2016030066 laras lugu
2016030066 laras lugu
 
Makalah energi dan usaha
Makalah energi dan usahaMakalah energi dan usaha
Makalah energi dan usaha
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab v
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab v
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab v
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab v
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab v
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab v
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab v
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab v
 
Ipa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab vIpa kelas 3 bab v
Ipa kelas 3 bab v
 
Makalah ipa klmpk 1
Makalah ipa klmpk 1Makalah ipa klmpk 1
Makalah ipa klmpk 1
 
PPT GAYA DAN USAHA
PPT GAYA DAN USAHAPPT GAYA DAN USAHA
PPT GAYA DAN USAHA
 
BAB 6 Energi Dalam Sistem Kehidupan - websiteedukasi.com.pptx
BAB 6 Energi Dalam Sistem Kehidupan - websiteedukasi.com.pptxBAB 6 Energi Dalam Sistem Kehidupan - websiteedukasi.com.pptx
BAB 6 Energi Dalam Sistem Kehidupan - websiteedukasi.com.pptx
 
Gaya Dan Gerak.docx
Gaya Dan Gerak.docxGaya Dan Gerak.docx
Gaya Dan Gerak.docx
 
Bab II (perubahan energi dan manfaatnya)
Bab II (perubahan energi dan manfaatnya)Bab II (perubahan energi dan manfaatnya)
Bab II (perubahan energi dan manfaatnya)
 
Perpindahan kalor
Perpindahan kalorPerpindahan kalor
Perpindahan kalor
 
Makalah ipa evolusi bintang
Makalah ipa evolusi bintangMakalah ipa evolusi bintang
Makalah ipa evolusi bintang
 
GERAK DAN TUBUH
GERAK DAN TUBUHGERAK DAN TUBUH
GERAK DAN TUBUH
 

Recently uploaded

DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 

Recently uploaded (20)

DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 

Gaya dan Energi Mempengaruhi Gerak dan Bentuk Benda

  • 1. OLEH ROSINTAN BANJARNAHOR EKSERIA SARAGIH KELOMPOK 3 GAYA & ENERGI DAN KEGUNAANNYA
  • 3. GAYA GAYA MEMPENGARUHI GERAK BENDA GAYA MEMPENGARUHI BENTUK BENDA
  • 4. Gaya adalah sesuatu (dorongan atau tarikan) yang menyebabkan benda bergerak. A. GAYA MEMPENGARUHI GERAK BENDA Gaya yang diberikan ke sebuah objek atau benda mengakibatkan berbagai perubahan. Gaya dapat mempengaruhi benda baik benda yang sedang diam maupun yang sedang bergerak. 1. Gaya mempengaruhi benda diam Gaya dapat menyebabkan benda diam menjadi bergerak. Contohnya : kamu menendang bola, tukang bakso mendorong gerobak, kamu mendorong meja. Benda diam dapat digerakkan jika dikenai besar gaya yang cukup
  • 5. 2. Gaya mempengaruhi benda bergerak •Gaya yang diberikan pada benda bergerak , memberikan hasil yang bermacam-macam. Benda bergerak dapat menjadi diam jika diberikan gaya. Contoh : Bola yang menggelinding dapat terhenti (diam) saat ditahan dengan kaki.  benda bergerak dapat menjadi berubah arah jika dikenai gaya. Contoh ; bola yang menggelinding dapat berbalik arah saat ditahan dengan kaki. Hal ini dapat terjadi jika benda dihadang saat sedang bergerak kencang.  benda bergerak juga dapat bergerak makin cepat jika mendapat tambahan tenaga. Contohnya: meja akan bergeser dengan cepat jika orang yang mendorongnya makin banyak. Semakin besar gaya yang diberikan, benda dapat bergerak semakin cepat
  • 6. B. GAYA MEMPENGARUHI BENTUK BENDA Berbagai kegiatan sehari-hari menunjukkan bentuk benda dapat berubah saat mendapat gaya yang cukup. Makin besar gaya, makin besar perubahan benda yang dapat terjadi. Contoh : plastisin adalah contoh benda padat yang paling mudah diubah bentuknya.
  • 7. Tekanan zat cair Tekanan zat cair mengakibatkan benda  Terapung Contoh; es batu dalam air Melayang Contoh; telur dalam larutan garam  Tenggelam Contohnya : kerikil dalam air
  • 8.
  • 9. Pertanyaan 1. Gaya dapat berupa.... a. Gerakan c. Hambatan B. Dorongan d. Getaran 2. Benda berikut yang dapat tenggelam di dalam air adalah.... a. kayu c. Paku b. Gabus d.batu apung 3. Tanah liat dapat berubah bentuk karena dikenai.... a. Panas c. Air b. Gaya d. Gesekan 4. Gaya meluncurnya anak panah dari busurnya terjadi akibat.... a.gaya gravitasi b. Gaya gesekan dengan udara c. Gaya dorong dari karet busur d. Gaya tarik menarik 5. Roda sepeda dapat terhenti berputar oleh gaya.... a. gravitasi c. tarik b. Dorong d. gesekan
  • 11. 1. SUMBER ENERGI PANAS Energi panas dapat bersumber dari Matahari,bahan bakar minyak dan listrik. Energi panas juga dapat terjadi akibat Gaya gesekan. Energi panas dapat di gunakan untuk kehidupan sehari hari. A. ENERGI PANAS
  • 12.  Perpindahan panas melalui perantara benda padat (konduksi). Contohnya: perpindahan panas pada sendok atau logam  perpindahan panas melalui perantara benda cair dan gas (konveksi). Contohnya: meratanya panas dalam air ketika dipanaskan. Panas juga dapat berpindah tanpa melalui zat perantara.perpindahan panas yang demikian disebut radiasi contoh : matahari
  • 13. B. ENERGI BUNYI 1. SUMBER ENERGI BUNYI a. Alat musik b. Pita suara
  • 14. 2. Perambatan Bunyi Bunyi dapat merambat dari sumber ke tempat lain melalui media. Media perambatan bunyi adalah : 1. Benda Gas 2. Benda Cair 3. Benda Padat 1. Perambatan bunyi melalui benda gas
  • 15. 2. Perambatan bunyi melalui benda cair Perambatan bunyi untuk mengukur kedalaman laut
  • 16. 3. Perambatan bunyi melalui benda padat Dua anak sedang bermain pesawat telepon dari kaleng bekas
  • 17. 3. PEMANTULAN dan PENYERAPAN BUNYI A.Pemantulan bunyi a. Bunyi pantulan yang merperkeras bunyi asli b. Gaung atau kerdam c. Gema B. Penyerapan bunyi
  • 18. 4. PERUBAHAN BUNYI MELALUI ALAT MUSIK Semua jenis alat musik akustik (tidak menggunakan listrik) dimainkan dengan menggetarkan sumber bunyi pada alat musik tersebut. a. Gitar semua alat musik berdawai seperti gitar dan biola di pantek di kedua ujungnya sehingga dawai memiliki rentang panjang yang tetap. Pemain dapat mengubah nada pada gitar dengan menekan dawai menggunakan jemari salah satu tangan. b. Piano piano memiliki satu dawai untuk setiap tuts. Dengan menekan tuts sejenis palu kecil akan menghantam dawai membuatnya bergetar sehingga menghasilkan suara.
  • 19. c. Alat musik tiup alat musik tiup dimainkan dengan cara meniup bagian khusus alat sehingga mengeluarkan udara di dalam rongga tabung. Seorang pemain terompet dapat memainkan nada yang berbeda-beda dengan cara menekan katup yang terdapat pada badan terompet. d. Gendang gendang dibunyikan dengan cara memukul kulit yang dibentangkan pada bagian atas badan gendang. Nada- nada yang keluar dapat menjadi enak didengar, tergantung pada bagaimana cara memukul gendang tersebut.
  • 20. C. ENERGI ALTERNATIF Energi alternatif adalah sumber energi yang mudah di dapat dan jumlahnya tidak terbatas contohnya : cahaya matahari, air dan udara 1. Cahaya matahari contohnya; Mobil tenaga surya menggunakan cahaya matahari untuk menggantikan bensin dan keuntungannya bebas polusi.
  • 21. 2. Angin Tenaga angin sudah dimanfaatkan orang sejak zaman dahulu. Kapal layar dapat berkeliling dunia dengan hanya menggunakan energi angin.
  • 22. Aliran air yang sangat deras merupakan sumber energi gerak. Energi gerak ini dimanfaatkan untuk menghasilkan listrik. Misalnya: PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air) 3. AIR 4. PANAS BUMI Air dingin dari permukaan bumi dipompa dan dialirkan melalui pipa kedalam tanah hingga ke lapisan batuan panas saat sampai disana, air langsung mendidih dan berubah menjadi uap air panas. Uap panas inilah memutar turbin-turbin kemudian memutar generator hingga listrrik dihasilkan. Proses yang terjadi pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap.
  • 23. KEUNTUNGAN MENGGUNAKAN SUMBER ENERGI ALTERNATIF 1. Sumber energi alternatif dapat terus digunakan karena tidak pernah habis 2. Energi alternatif tidak mencemari lingkungan KERUGIAN 1. Dibutuhkan biaya yang besar untuk dapat memanfaatkan energi alternatif 2. Dibutuhkan teknologi tinggi untuk mengubah energi alternatif menjadi bentuk energi yang dapat digunakan
  • 24. Pertanyaan 1.Berikut ini yang merupakan sumber energi panas adalah.... a. Gitar c. Matahari b. Air d. Udara 2. Panas dapat timbul dari peristiwa.... a. Mendidihkan air c. Air membeku b. Getaran bumi d. Dua batu saling dipukul 3. Berikut ini yang merupakan sumber energi bunyi adalah.... a. bahan bakar minyak c. Gitar ketika dipetik b. Batu baterai d. Batu bara 4. Bunyi dapat terjadi jika ada.... a. Zat perantara c. Benda bergerak b. Benda bergetar d. Gaya mengenai benda 5. Yang termasuk sumber energi alternatif adalah.... a. Air, batu, dan plastik c. Kertas, api, cahaya dan air b. Matahari, angin, dan air d. Angin,air, dan api