SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Profesionalisme adalah sifat-sifat (kemampuan, kemahiran, cara
pelaksanaan sesuatu dan lain-lain) sebagaimana yang sewajarnya
terdapat pada atau dilakukan oleh seorang profesional.
Dapat diambil contoh profesionalisme dalam profesi seperti, polisi,
dokter, programer, data entri operator, dan database administrator.
Dan akan di bahas satu profesi bidang IT dan satu profesi bidang
non-IT.
Bentuk profesionalisme dalam profesi seperti, polisi,
dokter, programer, data entri operator, dan database
administrator.
Profesionalisme Polisi
Polisi adalah suatu pranata umum sipil yang menjaga
ketertiban, keamanan dan penegakan hukum diseluruh
wilayah negara.
Memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat.
Menegakkan hukum.
Memberikan perlindungan, pengayoman, dan pelayanan
kepada masyarakat.
Profesionalisme Dokter
Dokter adalah seseorang yang karena keilmuannya berusah
a menyembuhkan orang-orang yang sakit.
 Memiliki keahlian anamnesis (wawancara medis)
kepada para pasiennya. Ini bertujuan untuk mencari tahu
keluhan penyakit yang dialami dan informasi lainnya yang
berkaitan dengan penyakit.
 Memiliki keahlian dalam melakukan pemeriksaan fisik
umum, guna mendiagnosis dan menentukan pengobatan
yang sesuai dengan kebutuhan pasien.
 Dapat meresepkan obat-obatan berdasarkan penyakit yang
diderita pasien.
 Mampu memberikan vaksinasi dan melakukan perawatan
luka.
 Dapat memberikan edukasi atau konseling mengenai
pemeliharaan kesehatan yang baik.
Profesionalisme Programer
Programmer adalah seseorang yang mempunyai
kemampuan khusus untuk menulis dan merancang
program menggunakan bahasa pemrograman.
Memahami kode sumber yang ditulis sendiri pada
saat ia tidak lagi mengingat detail mekanisme dari
program tersebut.
Melanjutkan pengelolaan , menyesuaikan ,
mengembangkan , dan merombak untuk
menyesuaikan program dengan kebutuhan
pengguna tanpa mengorbankan perawatan di
masa mendatang.
Membaca program untuk memperkaya perkakas yang
dimiliki seorang programmer untuk memecahkan ma
salah.
Profesionalisme Data Entri Operator
Tugas operator entri adalah, memasukkan data ke dalam
formulir elektronik dan mematuhi kebijakan yang dibuat
oleh instansi atau perusahaan.
Memasukkan data pelanggan dan akun dengan
memasukkan informasi berbasis teks dan numerik
dari dokumen sumber dalam batas waktu.
Kompilasi, verifikasi keakuratan, dan urutkan informasi
sesuai prioritas untuk menyiapkan data sumber untuk
entri komputer.
Meninjau data untuk kekurangan atau kesalahan, dan
memperbaiki data yang tidak kompatibel jika mungkin
dan memeriksa hasilnya.
Meneliti dan dapat menginformasikan lebih lanjut untuk
dokumen yang tidak lengkap.
Menerapkan teknik dan prosedur program data.
Profesionalisme Database Administrator
Seorang database administrator (DBA) adalah orang yang
bertanggung jawab untuk desain, pelaksanaan,
pemeliharaan dan perbaikan database.
Instalasi basis data, peningkatan dan penambalan.
Instal dan konfigurasikan komponen jaringan yang
relevan.
Pastikan akses, konsistensi, dan integritas basis data.
Mengatasi masalah yang terkait dengan hambatan kinerja.
Memberikan pelaporan tentang berbagai metrik termasuk
ketersediaan, penggunaan, dan kinerja.
Pengujian kinerja dan kegiatan tolok ukur.
Bekerja dengan staf pengembangan pada arsitektur,
standar pengkodean, dan kebijakan jaminan kualitas.
Membuat model untuk pengembangan basis data baru
atau perubahan yang sudah ada.
Dari penjelasan di atas, dapat di ambil contoh
profesionalisme dalam profesi di bidang IT dan Non IT.
Contoh dalam bidang IT :
 Profesionalisme Database Administrator
Seorang database administrator (DBA) adalah orang yang
bertanggung jawab untuk desain, pelaksanaan,
pemeliharaan dan perbaikan database.
Instalasi basis data, peningkatan dan penambalan.
Instal dan konfigurasikan komponen jaringan yang relevan.
Pastikan akses, konsistensi, dan integritas basis data.
Mengatasi masalah yang terkait dengan hambatan kinerja
Memberikan pelaporan tentang berbagai metrik termasuk
ketersediaan, penggunaan, dan kinerja.
 Pengujian kinerja dan kegiatan tolok ukur.
Contoh dalam bidang Non IT :
 Profesionalisme Dokter
Dokter adalah seseorang yang karena keilmuannya beru
saha menyembuhkan orang-orang yang sakit.
 Memiliki keahlian anamnesis (wawancara medis)
kepada para pasiennya. Ini bertujuan untuk mencari
tahu keluhan penyakit yang dialami dan informasi
lainnya yang berkaitan dengan penyakit.
Memiliki keahlian dalam melakukan pemeriksaan fisik
umum, guna mendiagnosis dan menentukan pengobatan
yang sesuai dengan kebutuhan pasien.
Dapat meresepkan obat-obatan berdasarkan penyakit
yang diderita pasien.
Mampu memberikan vaksinasi dan melakukan perawatan
luka.
Dapat memberikan edukasi atau konseling mengenai
pemeliharaan kesehatan yang baik.
” Orang-orang profesional tidak pernah khawatir.
Apapun yang terjadi, mereka akan memperoleh
apa yang menjadi bagiannya.” (Ogden Nash, ”
Penyair dari Amerika Serikat 1902-1971″).
Info lebih lanjut bisa buka website kami di
https://eptik.bsi.web.id

More Related Content

Similar to Tugas 3

Pengenalan sistem basis data
Pengenalan sistem basis dataPengenalan sistem basis data
Pengenalan sistem basis dataIrsal Shabirin
 
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...sigit widiatmoko
 
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...sigit widiatmoko
 
Software sim
Software simSoftware sim
Software simrhaiyan
 
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...Fitri Febriani
 
Analisis dan perancangan_sistem_informas
Analisis dan perancangan_sistem_informasAnalisis dan perancangan_sistem_informas
Analisis dan perancangan_sistem_informasVitaRestuTania
 
Proposal proyek SIM RSUP
Proposal proyek SIM RSUPProposal proyek SIM RSUP
Proposal proyek SIM RSUPNatashaVal
 
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...Sandy Setiawan
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...Sandy Setiawan
 
Sistem informasi pelayanan pasien
Sistem informasi pelayanan pasienSistem informasi pelayanan pasien
Sistem informasi pelayanan pasienGunawan Manalu
 
257 ratna dwi anjani - implementasi sim
257   ratna dwi anjani - implementasi sim257   ratna dwi anjani - implementasi sim
257 ratna dwi anjani - implementasi simratnadwi anjani
 
Sistem Pakar Intro-sant
Sistem Pakar Intro-santSistem Pakar Intro-sant
Sistem Pakar Intro-santMaikelPaijovka
 
Bab 3 buku teks sim 2014
Bab 3 buku teks sim 2014Bab 3 buku teks sim 2014
Bab 3 buku teks sim 2014virmannsyah
 
SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Manajeme...
SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Manajeme...SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Manajeme...
SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Manajeme...LiaEka1412
 
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...khristina damayanti
 
SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...
SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...
SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...Ranti Pusriana
 
KONSEP ANALISIS DATA BISNIS-BIG DATA-IoT (Aug22).pdf
KONSEP ANALISIS DATA BISNIS-BIG DATA-IoT (Aug22).pdfKONSEP ANALISIS DATA BISNIS-BIG DATA-IoT (Aug22).pdf
KONSEP ANALISIS DATA BISNIS-BIG DATA-IoT (Aug22).pdfDrAndreasMada
 
7 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, sistem informasi kesehatan di puskesm...
7 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, sistem informasi kesehatan di puskesm...7 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, sistem informasi kesehatan di puskesm...
7 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, sistem informasi kesehatan di puskesm...JEMMY ESROM SERANG
 
Tugas sik kelompok
Tugas sik kelompokTugas sik kelompok
Tugas sik kelompokrikaherawati
 

Similar to Tugas 3 (20)

Pengenalan sistem basis data
Pengenalan sistem basis dataPengenalan sistem basis data
Pengenalan sistem basis data
 
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...
 
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...
Si pi, sigit widiatmoko, hapzi ali , implementasi sistem informasi dan pengen...
 
Software sim
Software simSoftware sim
Software sim
 
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
 
Analisis dan perancangan_sistem_informas
Analisis dan perancangan_sistem_informasAnalisis dan perancangan_sistem_informas
Analisis dan perancangan_sistem_informas
 
Proposal proyek SIM RSUP
Proposal proyek SIM RSUPProposal proyek SIM RSUP
Proposal proyek SIM RSUP
 
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
 
Alur pengembangan simrs
Alur pengembangan simrsAlur pengembangan simrs
Alur pengembangan simrs
 
Sistem informasi pelayanan pasien
Sistem informasi pelayanan pasienSistem informasi pelayanan pasien
Sistem informasi pelayanan pasien
 
257 ratna dwi anjani - implementasi sim
257   ratna dwi anjani - implementasi sim257   ratna dwi anjani - implementasi sim
257 ratna dwi anjani - implementasi sim
 
Sistem Pakar Intro-sant
Sistem Pakar Intro-santSistem Pakar Intro-sant
Sistem Pakar Intro-sant
 
Bab 3 buku teks sim 2014
Bab 3 buku teks sim 2014Bab 3 buku teks sim 2014
Bab 3 buku teks sim 2014
 
SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Manajeme...
SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Manajeme...SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Manajeme...
SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Manajeme...
 
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...
 
SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...
SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...
SI-PI,Ranti Pusriana,Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basis Data Dala...
 
KONSEP ANALISIS DATA BISNIS-BIG DATA-IoT (Aug22).pdf
KONSEP ANALISIS DATA BISNIS-BIG DATA-IoT (Aug22).pdfKONSEP ANALISIS DATA BISNIS-BIG DATA-IoT (Aug22).pdf
KONSEP ANALISIS DATA BISNIS-BIG DATA-IoT (Aug22).pdf
 
7 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, sistem informasi kesehatan di puskesm...
7 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, sistem informasi kesehatan di puskesm...7 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, sistem informasi kesehatan di puskesm...
7 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, sistem informasi kesehatan di puskesm...
 
Tugas sik kelompok
Tugas sik kelompokTugas sik kelompok
Tugas sik kelompok
 

Tugas 3

  • 1. Profesionalisme adalah sifat-sifat (kemampuan, kemahiran, cara pelaksanaan sesuatu dan lain-lain) sebagaimana yang sewajarnya terdapat pada atau dilakukan oleh seorang profesional. Dapat diambil contoh profesionalisme dalam profesi seperti, polisi, dokter, programer, data entri operator, dan database administrator. Dan akan di bahas satu profesi bidang IT dan satu profesi bidang non-IT. Bentuk profesionalisme dalam profesi seperti, polisi, dokter, programer, data entri operator, dan database administrator.
  • 2. Profesionalisme Polisi Polisi adalah suatu pranata umum sipil yang menjaga ketertiban, keamanan dan penegakan hukum diseluruh wilayah negara. Memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat. Menegakkan hukum. Memberikan perlindungan, pengayoman, dan pelayanan kepada masyarakat.
  • 3. Profesionalisme Dokter Dokter adalah seseorang yang karena keilmuannya berusah a menyembuhkan orang-orang yang sakit.  Memiliki keahlian anamnesis (wawancara medis) kepada para pasiennya. Ini bertujuan untuk mencari tahu keluhan penyakit yang dialami dan informasi lainnya yang berkaitan dengan penyakit.
  • 4.  Memiliki keahlian dalam melakukan pemeriksaan fisik umum, guna mendiagnosis dan menentukan pengobatan yang sesuai dengan kebutuhan pasien.  Dapat meresepkan obat-obatan berdasarkan penyakit yang diderita pasien.  Mampu memberikan vaksinasi dan melakukan perawatan luka.  Dapat memberikan edukasi atau konseling mengenai pemeliharaan kesehatan yang baik.
  • 5. Profesionalisme Programer Programmer adalah seseorang yang mempunyai kemampuan khusus untuk menulis dan merancang program menggunakan bahasa pemrograman. Memahami kode sumber yang ditulis sendiri pada saat ia tidak lagi mengingat detail mekanisme dari program tersebut.
  • 6. Melanjutkan pengelolaan , menyesuaikan , mengembangkan , dan merombak untuk menyesuaikan program dengan kebutuhan pengguna tanpa mengorbankan perawatan di masa mendatang. Membaca program untuk memperkaya perkakas yang dimiliki seorang programmer untuk memecahkan ma salah.
  • 7. Profesionalisme Data Entri Operator Tugas operator entri adalah, memasukkan data ke dalam formulir elektronik dan mematuhi kebijakan yang dibuat oleh instansi atau perusahaan. Memasukkan data pelanggan dan akun dengan memasukkan informasi berbasis teks dan numerik dari dokumen sumber dalam batas waktu.
  • 8. Kompilasi, verifikasi keakuratan, dan urutkan informasi sesuai prioritas untuk menyiapkan data sumber untuk entri komputer. Meninjau data untuk kekurangan atau kesalahan, dan memperbaiki data yang tidak kompatibel jika mungkin dan memeriksa hasilnya. Meneliti dan dapat menginformasikan lebih lanjut untuk dokumen yang tidak lengkap. Menerapkan teknik dan prosedur program data.
  • 9. Profesionalisme Database Administrator Seorang database administrator (DBA) adalah orang yang bertanggung jawab untuk desain, pelaksanaan, pemeliharaan dan perbaikan database. Instalasi basis data, peningkatan dan penambalan. Instal dan konfigurasikan komponen jaringan yang relevan.
  • 10. Pastikan akses, konsistensi, dan integritas basis data. Mengatasi masalah yang terkait dengan hambatan kinerja. Memberikan pelaporan tentang berbagai metrik termasuk ketersediaan, penggunaan, dan kinerja. Pengujian kinerja dan kegiatan tolok ukur. Bekerja dengan staf pengembangan pada arsitektur, standar pengkodean, dan kebijakan jaminan kualitas. Membuat model untuk pengembangan basis data baru atau perubahan yang sudah ada.
  • 11. Dari penjelasan di atas, dapat di ambil contoh profesionalisme dalam profesi di bidang IT dan Non IT. Contoh dalam bidang IT :  Profesionalisme Database Administrator Seorang database administrator (DBA) adalah orang yang bertanggung jawab untuk desain, pelaksanaan, pemeliharaan dan perbaikan database.
  • 12. Instalasi basis data, peningkatan dan penambalan. Instal dan konfigurasikan komponen jaringan yang relevan. Pastikan akses, konsistensi, dan integritas basis data. Mengatasi masalah yang terkait dengan hambatan kinerja Memberikan pelaporan tentang berbagai metrik termasuk ketersediaan, penggunaan, dan kinerja.  Pengujian kinerja dan kegiatan tolok ukur.
  • 13. Contoh dalam bidang Non IT :  Profesionalisme Dokter Dokter adalah seseorang yang karena keilmuannya beru saha menyembuhkan orang-orang yang sakit.  Memiliki keahlian anamnesis (wawancara medis) kepada para pasiennya. Ini bertujuan untuk mencari tahu keluhan penyakit yang dialami dan informasi lainnya yang berkaitan dengan penyakit.
  • 14. Memiliki keahlian dalam melakukan pemeriksaan fisik umum, guna mendiagnosis dan menentukan pengobatan yang sesuai dengan kebutuhan pasien. Dapat meresepkan obat-obatan berdasarkan penyakit yang diderita pasien. Mampu memberikan vaksinasi dan melakukan perawatan luka. Dapat memberikan edukasi atau konseling mengenai pemeliharaan kesehatan yang baik.
  • 15. ” Orang-orang profesional tidak pernah khawatir. Apapun yang terjadi, mereka akan memperoleh apa yang menjadi bagiannya.” (Ogden Nash, ” Penyair dari Amerika Serikat 1902-1971″). Info lebih lanjut bisa buka website kami di https://eptik.bsi.web.id