SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
EKONOMI TEKNIK
Danang Kumara Hadi, S.TP.,MT
AGI 2.03
MODUL PEMBELAJARAN
• Analisis konsep perubahan nilai uang terhadap waktu
• Evaluasi cash flow dengan metode annual worth
• Analisa Net Present Value (NPV)
• Analisa Internal Rate of Return (IRR)
• Analisa Benefit Cost
• Analisa Payback Period dan Break Even
• Konsep depresiasi asset
• Pengaruh Pajak Terhadap Cashflow
• Analisis inflasi terhadap cash flow investasi
• Analisis pengaruh pembiayaan terhadap cash flow
• Analisa penggantian mesin
KONTRAK PERKULIAHAN
Attendance (Presensi atau P) :10%
Participation (Keaktifan atau K) :10%
Assigment (Tugas atau T) :30%
Mid-term Test (UTS atau UT) :25%
Final Test (UAS or UA) :25%
Apakah Ekonomi Teknik itu?
• Mengetahui konsekuensi keuangan dari produk, proyek,
dan proses-proses yang dirancang oleh insinyur
• Membantu membuat keputusan rekayasa dengan
membuat neraca pengeluaran dan pendapatan yang
terjadi sekarang dan yang akan datang – menggunakan
konsep “nilai waktu dari uang”
Mengapa timbul ekonomi teknik?
• Sumber daya (manusia, uang, mesin, material) terbatas,
kesempatan sangat beragam.
Kapan kita menggunakannya?
• Membandingkan berbagai alternatif rancangan
• Membuat keputusan investasi modal
• Mengevaluasi kesempatan finansial, seperti pinjaman
Prinsip-prinsip pengambilan keputusan
• Gunakan suatu ukuran yang umum
– Nilai waktu dari uang
– Nyatakan segala sesuatu dalam bentuk moneter ($ atau Rp)
• Perhitungkan hanya perbedaan
– Sederhanakan alternatif yang dievaluasi dengan
mengesampingkan biaya-biaya umum
– Sunk costs (biaya yang telah lewat) dapat diabaikan
• Evaluasi keputusan yang dapat dipisah secara terpisah
– Perusahaan memisahkan keputusan finansial dan investasi
• Ambil sudut pandang sistem
– Perusahaan secara keseluruhan (sektor swasta)
– Agen dan publik (sektor publik)
• Gunakan perencanaan ke depan yang umum
– Bandingkan alternatif dengan bingkai waktu yang sama
Tahap-tahap mengambil keputusan dalam ekonomi
teknik (Probem Solving Approach)
• Mengerti masalah dan tujuannya
• Mengumpulkan informasi yang relevan terkait masalah yang
dipelajari
• Menentukan alternatif yang layak dan membuat estimasi yang
realistis
• Mengidentifikasi kriteria untuk membuat keputusan
• Mengevaluasi masing-masing alternatif
• Menentukan alternatif terbaik dan sesuai dengan kriteria
• Menerapkan hasilnya dan memantau kerjanya.
Faktor-faktor ekonomi teknik
(notasi dan simbol dalam perumusan yang digunakan)
• P = nilai atau jumlah mata uang pada waktu sekarang, disebut Present.
• F = nilai atau jumlah mata uang pada waktu yang akan datang, disebut Future.
• A = jumlah uang yang sama berurutan sampai dengan akhir periode, disebut Annual worth
• n = jumlah dari periode bunga (interest period). Dapat dalam bentuk tahun, bulan, atau hari
• i = Tingkat suku bunga per periode bunga (Interest). Dalam bentuk %/tahun, %/bulan
• T = waktu periode yang ditetapkan, dalam bentuk tahun, bulan atau hari.
• G = Jumlah dari peningkatan atau penurunan sebuah Cash Flow
Faktor pembayaran tunggal ( Single Payment, F/P
dan P/F )
• Formula ini dibuat untuk dapat menentukan jumlah uang
yang akan datang (F) setelah n tahun (periode) dari
investasi tunggal (P).
F = P(1+i)^n
P = F/(1+i)^n
Faktor Uniform-Series Present Worth Factor dan
Capital Recovery Factor (P/A dan A/P)
• Faktor ini bertujuan untuk mencari Pembayaran Tunggal
dari investasi seragam yang dilakukan atau pembayaran
seragam dari investasi tunggal yang dilakukan
• P = A [((1+i)^n)-1]/i(1+i)^n
• A = P [i(1+i)^n]/ ((1+i)^n)-1
Jenis – jenis bunga dalam ekonomi teknik
• Bunga Tetap (Fixed Interest)
• Bunga Mengambang (Floating Interest)
• Bunga Flat (Flat Interest)
• Bunga Efektif (Effective Interest)
• Bunga Anuitas (Anuity Interest)
Bunga Tetap (Fixed Interest)
• Dalam sistem ini, tingkat suku bunga akan berubah
selama periode tertentu sesuai kesepakatan. Jika tingkat
suku bunga pasar (market interest rate) berubah (naik
atau turun), bank akan tetap konsisten pada suku bunga
yang telah ditetapkan.
• Jangka waktu 1-5 tahun
Bunga Mengambang (Floating Interest)
• Dalam sistem ini, tingkat suku bunga akan mengikuti naik-
turunnya suku bunga pasar. Jika suku bunga pasar naik,
maka bunga kredit anda juga akan ikut naik, demikian
pula sebaliknya. Sistem bunga ini diterapkan untuk kredit
jangka panjang, seperti kredit kepemilikan rumah, modal
kerja, usaha dan investasi.
Bunga Flat (Flat Interest)
• Pada sistem bunga flat, jumlah pembayaran pokok dan
bunga kredit besarnya sama setiap bulan. Bunga flat
biasanya diperuntukkan untuk kredit jangka pendek.
contoh, kredit mobil, kredit motor dan kredit tanpa
agunan. Lihat Pinjaman Cepat dan Usaha Pinjaman.
Bunga Efektif (Effective Interest)
• Pada sistem ini, perhitungan beban bunga dihitung setiap
akhir periode pembayaran angsuran berdasarkan saldo
pokok. Beban bunga akan semakin menurun setiap bulan
karena pokok utang juga berkurang seiring dengan
cicilan.
• Bunga efektif ≠ bunga flat
Bunga Anuitas (Anuity Interest)
• Bunga anuitas boleh disetarakan dengan bunga efektif.
Bedanya, ada rumus anuitas yang bisa menetapkan
besarnya cicilan sama secara terus-menerus sepanjang
waktu kredit. jika tingkat bunga berubah, angsuran akan
menyesuaikan.

More Related Content

Similar to 1. pendahuluan ekten

Time value-of-money
Time value-of-moneyTime value-of-money
Time value-of-money
Bg Fitriadi
 
Pert 7-manajemen-biaya
Pert 7-manajemen-biayaPert 7-manajemen-biaya
Pert 7-manajemen-biaya
Annisa Nagari
 
Tugas softskill 2
Tugas softskill 2Tugas softskill 2
Tugas softskill 2
Aang Sanusi
 
1. EKOTEK-PENDAHULUAN Materi kuliah untuk pascasarjana
1. EKOTEK-PENDAHULUAN Materi kuliah untuk pascasarjana1. EKOTEK-PENDAHULUAN Materi kuliah untuk pascasarjana
1. EKOTEK-PENDAHULUAN Materi kuliah untuk pascasarjana
IndraHazami
 

Similar to 1. pendahuluan ekten (20)

12143041 forecasting
12143041 forecasting12143041 forecasting
12143041 forecasting
 
EkoTek
EkoTekEkoTek
EkoTek
 
PPIC Forecasting [Autosaved] [Autosaved].pptx
PPIC Forecasting [Autosaved] [Autosaved].pptxPPIC Forecasting [Autosaved] [Autosaved].pptx
PPIC Forecasting [Autosaved] [Autosaved].pptx
 
ekonomi teknik.pdf
ekonomi teknik.pdfekonomi teknik.pdf
ekonomi teknik.pdf
 
Analisis_Teknik_Dan_Biaya.pptx
Analisis_Teknik_Dan_Biaya.pptxAnalisis_Teknik_Dan_Biaya.pptx
Analisis_Teknik_Dan_Biaya.pptx
 
1 Ekotek - Pendahuluan.pptx
1 Ekotek - Pendahuluan.pptx1 Ekotek - Pendahuluan.pptx
1 Ekotek - Pendahuluan.pptx
 
Materi 3-busines case
Materi 3-busines caseMateri 3-busines case
Materi 3-busines case
 
Time value-of-money
Time value-of-moneyTime value-of-money
Time value-of-money
 
Konsep TCO (Total Cost of Ownership) untuk Pengadaan Aktiva Tetap _Pelatihan...
Konsep TCO (Total Cost of Ownership) untuk Pengadaan Aktiva Tetap  _Pelatihan...Konsep TCO (Total Cost of Ownership) untuk Pengadaan Aktiva Tetap  _Pelatihan...
Konsep TCO (Total Cost of Ownership) untuk Pengadaan Aktiva Tetap _Pelatihan...
 
Pert 7-manajemen-biaya
Pert 7-manajemen-biayaPert 7-manajemen-biaya
Pert 7-manajemen-biaya
 
Tugas softskill 2
Tugas softskill 2Tugas softskill 2
Tugas softskill 2
 
COST_BENEFIT_ANALYSIS_pptx.pptx
COST_BENEFIT_ANALYSIS_pptx.pptxCOST_BENEFIT_ANALYSIS_pptx.pptx
COST_BENEFIT_ANALYSIS_pptx.pptx
 
Peramalan.pptx
Peramalan.pptxPeramalan.pptx
Peramalan.pptx
 
Imamteguh1.doxc
Imamteguh1.doxcImamteguh1.doxc
Imamteguh1.doxc
 
Slide ta06
Slide ta06Slide ta06
Slide ta06
 
1. EKOTEK-PENDAHULUAN Materi kuliah untuk pascasarjana
1. EKOTEK-PENDAHULUAN Materi kuliah untuk pascasarjana1. EKOTEK-PENDAHULUAN Materi kuliah untuk pascasarjana
1. EKOTEK-PENDAHULUAN Materi kuliah untuk pascasarjana
 
Teknik Penyusunan Kriteria dan Indikator Kinerja Pembangunan
Teknik Penyusunan Kriteria dan Indikator Kinerja PembangunanTeknik Penyusunan Kriteria dan Indikator Kinerja Pembangunan
Teknik Penyusunan Kriteria dan Indikator Kinerja Pembangunan
 
1. ekonomi rekayasa - pendahuluan
1. ekonomi rekayasa - pendahuluan1. ekonomi rekayasa - pendahuluan
1. ekonomi rekayasa - pendahuluan
 
Faktor-faktor dalam Ekonomi Teknik MODUL 2.pptx
Faktor-faktor dalam Ekonomi Teknik MODUL 2.pptxFaktor-faktor dalam Ekonomi Teknik MODUL 2.pptx
Faktor-faktor dalam Ekonomi Teknik MODUL 2.pptx
 
Pertemuan 09 peramalan
Pertemuan 09 peramalanPertemuan 09 peramalan
Pertemuan 09 peramalan
 

Recently uploaded

Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Cytotec Asli Surabaya
 
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953  Klinik Aborsi Di PalembangKlinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953  Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi
 
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptxKELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
UPPKBGUYANGAN
 
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJABAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
NoorAmelia4
 
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Kandungan Denpasar Bali
 
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxSosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
gulieglue
 
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Cytotec Yogyakarta
 
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang 082223109953 Cytotec Asli Serang
 
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptxMATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
DenzbaguseNugroho
 

Recently uploaded (14)

Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
 
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953  Klinik Aborsi Di PalembangKlinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953  Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi Di Palembang
 
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptxKELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
 
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJABAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
 
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
 
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
 
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxSosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
 
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
 
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
 
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptxMateri Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
 
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptxMATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
 
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdfMATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
 
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
 
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGANPPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
 

1. pendahuluan ekten

  • 1. EKONOMI TEKNIK Danang Kumara Hadi, S.TP.,MT AGI 2.03
  • 2. MODUL PEMBELAJARAN • Analisis konsep perubahan nilai uang terhadap waktu • Evaluasi cash flow dengan metode annual worth • Analisa Net Present Value (NPV) • Analisa Internal Rate of Return (IRR) • Analisa Benefit Cost • Analisa Payback Period dan Break Even • Konsep depresiasi asset • Pengaruh Pajak Terhadap Cashflow • Analisis inflasi terhadap cash flow investasi • Analisis pengaruh pembiayaan terhadap cash flow • Analisa penggantian mesin
  • 3. KONTRAK PERKULIAHAN Attendance (Presensi atau P) :10% Participation (Keaktifan atau K) :10% Assigment (Tugas atau T) :30% Mid-term Test (UTS atau UT) :25% Final Test (UAS or UA) :25%
  • 4. Apakah Ekonomi Teknik itu? • Mengetahui konsekuensi keuangan dari produk, proyek, dan proses-proses yang dirancang oleh insinyur • Membantu membuat keputusan rekayasa dengan membuat neraca pengeluaran dan pendapatan yang terjadi sekarang dan yang akan datang – menggunakan konsep “nilai waktu dari uang”
  • 5. Mengapa timbul ekonomi teknik? • Sumber daya (manusia, uang, mesin, material) terbatas, kesempatan sangat beragam.
  • 6. Kapan kita menggunakannya? • Membandingkan berbagai alternatif rancangan • Membuat keputusan investasi modal • Mengevaluasi kesempatan finansial, seperti pinjaman
  • 7. Prinsip-prinsip pengambilan keputusan • Gunakan suatu ukuran yang umum – Nilai waktu dari uang – Nyatakan segala sesuatu dalam bentuk moneter ($ atau Rp) • Perhitungkan hanya perbedaan – Sederhanakan alternatif yang dievaluasi dengan mengesampingkan biaya-biaya umum – Sunk costs (biaya yang telah lewat) dapat diabaikan • Evaluasi keputusan yang dapat dipisah secara terpisah – Perusahaan memisahkan keputusan finansial dan investasi
  • 8. • Ambil sudut pandang sistem – Perusahaan secara keseluruhan (sektor swasta) – Agen dan publik (sektor publik) • Gunakan perencanaan ke depan yang umum – Bandingkan alternatif dengan bingkai waktu yang sama
  • 9. Tahap-tahap mengambil keputusan dalam ekonomi teknik (Probem Solving Approach) • Mengerti masalah dan tujuannya • Mengumpulkan informasi yang relevan terkait masalah yang dipelajari • Menentukan alternatif yang layak dan membuat estimasi yang realistis • Mengidentifikasi kriteria untuk membuat keputusan • Mengevaluasi masing-masing alternatif • Menentukan alternatif terbaik dan sesuai dengan kriteria • Menerapkan hasilnya dan memantau kerjanya.
  • 10.
  • 11. Faktor-faktor ekonomi teknik (notasi dan simbol dalam perumusan yang digunakan) • P = nilai atau jumlah mata uang pada waktu sekarang, disebut Present. • F = nilai atau jumlah mata uang pada waktu yang akan datang, disebut Future. • A = jumlah uang yang sama berurutan sampai dengan akhir periode, disebut Annual worth • n = jumlah dari periode bunga (interest period). Dapat dalam bentuk tahun, bulan, atau hari • i = Tingkat suku bunga per periode bunga (Interest). Dalam bentuk %/tahun, %/bulan • T = waktu periode yang ditetapkan, dalam bentuk tahun, bulan atau hari. • G = Jumlah dari peningkatan atau penurunan sebuah Cash Flow
  • 12.
  • 13. Faktor pembayaran tunggal ( Single Payment, F/P dan P/F ) • Formula ini dibuat untuk dapat menentukan jumlah uang yang akan datang (F) setelah n tahun (periode) dari investasi tunggal (P). F = P(1+i)^n P = F/(1+i)^n
  • 14. Faktor Uniform-Series Present Worth Factor dan Capital Recovery Factor (P/A dan A/P) • Faktor ini bertujuan untuk mencari Pembayaran Tunggal dari investasi seragam yang dilakukan atau pembayaran seragam dari investasi tunggal yang dilakukan • P = A [((1+i)^n)-1]/i(1+i)^n • A = P [i(1+i)^n]/ ((1+i)^n)-1
  • 15. Jenis – jenis bunga dalam ekonomi teknik • Bunga Tetap (Fixed Interest) • Bunga Mengambang (Floating Interest) • Bunga Flat (Flat Interest) • Bunga Efektif (Effective Interest) • Bunga Anuitas (Anuity Interest)
  • 16. Bunga Tetap (Fixed Interest) • Dalam sistem ini, tingkat suku bunga akan berubah selama periode tertentu sesuai kesepakatan. Jika tingkat suku bunga pasar (market interest rate) berubah (naik atau turun), bank akan tetap konsisten pada suku bunga yang telah ditetapkan. • Jangka waktu 1-5 tahun
  • 17. Bunga Mengambang (Floating Interest) • Dalam sistem ini, tingkat suku bunga akan mengikuti naik- turunnya suku bunga pasar. Jika suku bunga pasar naik, maka bunga kredit anda juga akan ikut naik, demikian pula sebaliknya. Sistem bunga ini diterapkan untuk kredit jangka panjang, seperti kredit kepemilikan rumah, modal kerja, usaha dan investasi.
  • 18. Bunga Flat (Flat Interest) • Pada sistem bunga flat, jumlah pembayaran pokok dan bunga kredit besarnya sama setiap bulan. Bunga flat biasanya diperuntukkan untuk kredit jangka pendek. contoh, kredit mobil, kredit motor dan kredit tanpa agunan. Lihat Pinjaman Cepat dan Usaha Pinjaman.
  • 19. Bunga Efektif (Effective Interest) • Pada sistem ini, perhitungan beban bunga dihitung setiap akhir periode pembayaran angsuran berdasarkan saldo pokok. Beban bunga akan semakin menurun setiap bulan karena pokok utang juga berkurang seiring dengan cicilan. • Bunga efektif ≠ bunga flat
  • 20. Bunga Anuitas (Anuity Interest) • Bunga anuitas boleh disetarakan dengan bunga efektif. Bedanya, ada rumus anuitas yang bisa menetapkan besarnya cicilan sama secara terus-menerus sepanjang waktu kredit. jika tingkat bunga berubah, angsuran akan menyesuaikan.