SlideShare a Scribd company logo
1 of 33
Download to read offline
Sri Hadiati WK
Target Peserta RLA Sebagai Agen Perubahan
• CHANGE BELIEFS SYSTEM
- Ubah Keyakinan dari Negatif Menjadi Positif sebagai Pemimpin Reformasi Birokrasi
- Ubah sesuatu menjadi menyenangkan
• DILEMA HANDLING
- Mengatasi Dilema, menggunakan bawah sadar
- Moment yang luar biasa untuk utilisasi sebagai energi positif
- Perubahan, kata kuncinya adalah “Keberanian”.
• INTEGRITY TIME FRAMING
- Utilisasi integritas diri demi perubahan
(Pertahanan diri dimasa kini dan masa datang)
- Konsep bersyukur
Melakukan perubahan besar dalam hidup
memang terasa agak menakutkan. Tapi
tahukah kau apa yang lebih menakutkan
dari itu?.. Penyesalan.
“ “
by
Unknown
CHANGE
1. Konsep Agen Perubahan;
2. Tokoh Agen Perubahan
Nasional Dan Internasional;
3. Strategi Agen Perubahan;
4. Tantangan Dan Peran Agen
Perubahan Dalam RB;
Stanislavsky
Manusia memiliki otoritas
moral, politik, administrasi dan
intelektual
• CHANGE MAKER : Orang yang terus melakukan perubahan, perubahan
menuju arah yang lebih baik. Terus bergerak maju dan menciptakan
tantangan-tantangan baru guna mencapai tujuan yang lebih tinggi. (Subjek
perubahan)
• CHANGE ADAPTER : Orang yang harus menghadapi perubahan serta
melakukan penyesuaian (adaptasi) agar bisa melewati perubahan itu dan
bahkan menjadi lebih baik dari sebelumnya. Tidak mungkin melakukan
terus menjadi CM. Adakalanya kita harus menghadapi perubahan yang
diciptakan orang lain. CA adalah orang yang berhasil bertahan menghadapi
perubahan dan mendapat nilai tambah atau menjadi lebih baik karena
berhasil melalui perubahan itu. (Objek perubahan) tetapi menjadikan
perubahan untuk mencapai hasil yang lebih baik.
OBJEK PERUBAHAN vs SUBJEK PERUBAHAN
CHANGE QUITTER :
Mereka yang tak sanggup menghadapi perubahan dan
memilih menyerah (possible death/mungkin bisa berhasil
atau gagal) terlambat mengantisipasi perubahan sehingga
gagal dan menyerah (obyek perubahan).....
Pihak Ikut Berperan Dalam Perubahan
1. Change advocates, adalah orang yang mempunyai gagasan tetapi tidak
mempunyai wewenang untuk melakukan perubahan.
2. Sponsor, adalah orang yang mempunyai posisi penting dalam organisasi dan
mempunyai kesibukan yang tinggi namun mempunyai tanggungjawab dalam
berbagai perubahan.
3. Change Agent
4. Target, adalah orang yang harus berubah.
5. Stakeholder, adalah semua orang yang terlibat dan dipengaruhi oleh
perubahan.
6. Champion, adalah individu yang mengeluarkan gagasan untuk produk atau
jasa baru dan melakukan apapun yang dapat dilakukan dalam kekuasannya
untuk memastikan keberhasilan inovasi
7. Gugus Tugas spesialist, terdiri dari para spesialist dari berbagai bidang
keahlian (Hussey dalam Wibowo 2008).
PERAN AGEN PERUBAHAN/Change Agent
1. Katalis adalah peran untuk meyakinkan pegawai tentang pentingnya
perubahan
2. Pemberi Solusi adalah peran sebagai pemberi alternatif solusi adanya
kendala dalam proses berjalannya perubahan
3. Mediator adalah peran untuk membantu melancarkan proses perubahan,
terutama menyelesaikan masalah yang muncul di dalam pelaksanaan
reformasi birokrasi
4. Penghubung Sumber Daya adalah peran untuk menghubungkan kepada
pemilik sumber daya atau pembuat kebijakan.
5. Role model adalah individu yang bisa dijadikan contoh dalam prestasi
kerjanya, pola fikirnya (mind set) dan budaya kerjanya (cultur set) dalam
proses perubahan.
6. Pemangku Kepentingan
Siapa Agen Perubahan (dalam RB)
PermenpanRB No 27/2014
• Individu/kelompok terpilih yang dijadikan contoh dan
panutan baik dalam integritas maupun kinerja yang tinggi
• Seseorang yang bertindak sebagai katalis dan diasumsikan
sebagai penanggung jawab perubahan
• Agen perubahan:
• Internal
• Eksternal
Internal agen perubahan
Keuntungan kerugian
• Hemat
• Mempunyai akses ke organisasi
• Paham thd organisasi, dinamika
organisasi, budaya dsb
• Mempunyai akses thd berbagai
informasi organisasi
• Lebih diterima karena sudah
dikenal anggota organisasi
• Kurang objective
• Akan ragu2 terutama kalau
berhubungan dengan atasan
• Seringkali kurang pengalaman
berhubungan dengan perubahan
organisasi
• Kurang dipercaya
Eksternal Agen Perubahan
keuntungan kerugian
• Mempunyai keahlian yang
kadang tidak dimiliki internal
• Lebih objective menghadapi
proses
• Kemampuan lebih dalam
menggali issu yang sulit
• Menawarkan perbedaan
• Memerlukan waktu yang lebih
untuk diterima anggota
organisasi
• Mungkin akan terjadi
penolakan
15
PESERTA RLA : AGEN PERUBAHAN
LINGKUNGAN BIROKRASI TERUS
BERUBAH
“WAKTU TERUS BERGERAK“
transformasi
Responsif | Terpaksa Adaptif | Menyesuaikan Antisipatif | Mempengaruhi
TRANSFORM OR DIE SLOWLY
TRANSFORMATION NEEDS ACTION
“DUNIA PEMERINTAHAN”
BERUBAH ATAU
KEHILANGAN KEPERCAYAAN
PUBLIK…
Tokoh Perubahan Bangsa
Diskusikan
Presiden Joko Widodo
PELAKUSTARTUPDALAM&LUARNEGERI
TOKOHPERUBAHANDIINDONESIA
Al Kawarizmi
INOVATOR : PADA UMUR BERAPA MEREKA MEMULAI?
I Gede
Wenten –
Teknologi
Membran
– IGW
Emergenc
y Pump
32 tahun
Andy Aulia Prahardika -
Alat sensor banjir di
landasan pacu bandara
18 tahun
Warsito Purwo Taruno
- Teknologi Electrical
Capacitance Volume
Tomography (ECVT) –
Edward Technology
37 tahun
Muhamad Lukman(29) Nancy
Margried Panjaitan (28);
dan Yun Hariadi (29) -
Pixel People Project
Rini Triyani
Sugianto –
Animator
25 tahun
Wahyu Aditya –
Hello; Motion
Academy
32 tahun
INOVATOR : PADA UMUR BERAPA MEREKA MEMULAI?
Bill Gates –
Microsoft
19 tahun
M.E. Zuckerberg -
Facebook
20 tahun
Jonathan Paul Ive
– Desain iMac,
iPod, iPhone, iPad
30 tahun
Steve Jobs – Apple Inc.
21 tahun
Jack Dorsey –
Twitter
30 tahun
Walt Disney –
Disney Co.
19 tahun
Menuju Indonesia Yang Lebih Baik
Kewaspadaan AP ; Karakteristik Birokrasi Kelas Dunia
Governance
Structure
Business Process
Culture and
Value
Prof. Dr. Agus Dwiyanto, MPA.
 Multi Track
 Connected
 Decentralized
 Simple and Efficient
 Integrated
 Collaborative
 Outcome Oriented
 Public Values and citizen oriented
 Outward and forward looking
 imparcial
Pelayanan
Kelas
Satu
• Single Track
• Disconnected
• Terdesentralisasi pada
elit/daerah
 Multi Track
 Connected
 Decentralized
Prioritas Perubahan Pada Governance Structure
• Struktur Organik-Adaptif, akuntabilitas tanggung-
renteng, struktur yang mampu menciptakan
keterkaitan pimpinan puncak dengan front-liner
(hotline, delayering), hubungan horisontal melalui
jejaring dan matrik, virtual network organization,
shared leadership and resources, dsb.
• Rumit/berbelit
• Berorientasi Pada Output
• Sektoral
• Tumpang tindih dan duplikasi
Prioritas Perubahan Pada Proses Bisnis
• Simplikasi proses bisnis dengan delayering,
perencanaan dan pengukuran kinerja berbasis
outcome, satu proses bisnis terintegrasi untuk
mewujudkan outcome tertentu, dsb.
• Sederhana
• Berorientasi pada outcome
• Kolaboratif
• Terintegrasi
• Orientasi kekuasaan
• Melihat kedalam dan masa lalu
• Mencampuradukkan kepentingan
publik dengan privat
 Nilai-nilai publik dan berpusat
pada warga
 Melihat keluar danm kedepan
 Imparsial
Prioritas Perubahan Pada Perubahan Kultural
• Perubahan nilai (values), ethos, ideologi tentang
warga, negara, dan pemerintah, dan hubungan
antar ketiganya (Publicness dan citizenship),
tradisi mengkritisi yang berlaku dengan
membandingkan dengan pihak luar dan
kebutuhan masa depan, dsb.
09 Agen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA)
09 Agen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA)

More Related Content

What's hot

Urgensi organisasi (hilna shaliha)
Urgensi organisasi (hilna shaliha)Urgensi organisasi (hilna shaliha)
Urgensi organisasi (hilna shaliha)hilna shaliha
 
Gaya kepemimpinan di era digital
Gaya kepemimpinan di era digitalGaya kepemimpinan di era digital
Gaya kepemimpinan di era digitalFarichah Riha
 
Berinovasi Dalam Gelombang Disrupsi: Tantangan Sektor Publik di Era Revolusi ...
Berinovasi Dalam Gelombang Disrupsi: Tantangan Sektor Publik di Era Revolusi ...Berinovasi Dalam Gelombang Disrupsi: Tantangan Sektor Publik di Era Revolusi ...
Berinovasi Dalam Gelombang Disrupsi: Tantangan Sektor Publik di Era Revolusi ...Tri Widodo W. UTOMO
 
Manajemen perubahan- University
Manajemen perubahan- UniversityManajemen perubahan- University
Manajemen perubahan- UniversityPuja Lestari
 
Prinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility Leadership
Prinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility LeadershipPrinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility Leadership
Prinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility LeadershipKanaidi ken
 
Mengelola perubahan organisasi
Mengelola perubahan organisasiMengelola perubahan organisasi
Mengelola perubahan organisasiSiti Sahati
 
Organisasi Pembelajaran (Learning Organization)
Organisasi Pembelajaran (Learning Organization)Organisasi Pembelajaran (Learning Organization)
Organisasi Pembelajaran (Learning Organization)Tri Widodo W. UTOMO
 
Power point kepemimpinan
Power point kepemimpinanPower point kepemimpinan
Power point kepemimpinanEmelia Ginting
 
Berpikir kreatif dan inovasi (konsep)
Berpikir kreatif dan inovasi (konsep)Berpikir kreatif dan inovasi (konsep)
Berpikir kreatif dan inovasi (konsep)Widyaiswara/trainer
 
Manajemen perubahan
Manajemen perubahanManajemen perubahan
Manajemen perubahanFrans Dione
 
kepemimpinan dan efektifitas kekuasaan
kepemimpinan dan efektifitas kekuasaankepemimpinan dan efektifitas kekuasaan
kepemimpinan dan efektifitas kekuasaanHendie Cahya Maladewa
 
Manajemen perubahan pert 1-6
Manajemen perubahan pert 1-6Manajemen perubahan pert 1-6
Manajemen perubahan pert 1-6Hendra Hadiwijaya
 
Kepemimpinan transformasional
Kepemimpinan transformasionalKepemimpinan transformasional
Kepemimpinan transformasionalMuhammad Rozi
 
kepemimpinan .powerpoint
kepemimpinan .powerpointkepemimpinan .powerpoint
kepemimpinan .powerpointMalang
 
Materi Kepemimpinan (leadership)
Materi Kepemimpinan (leadership)Materi Kepemimpinan (leadership)
Materi Kepemimpinan (leadership)Dery Muhammad Yusuf
 

What's hot (20)

Urgensi organisasi (hilna shaliha)
Urgensi organisasi (hilna shaliha)Urgensi organisasi (hilna shaliha)
Urgensi organisasi (hilna shaliha)
 
Gaya kepemimpinan di era digital
Gaya kepemimpinan di era digitalGaya kepemimpinan di era digital
Gaya kepemimpinan di era digital
 
9 perilaku milenial indonesia
9 perilaku milenial indonesia 9 perilaku milenial indonesia
9 perilaku milenial indonesia
 
Berinovasi Dalam Gelombang Disrupsi: Tantangan Sektor Publik di Era Revolusi ...
Berinovasi Dalam Gelombang Disrupsi: Tantangan Sektor Publik di Era Revolusi ...Berinovasi Dalam Gelombang Disrupsi: Tantangan Sektor Publik di Era Revolusi ...
Berinovasi Dalam Gelombang Disrupsi: Tantangan Sektor Publik di Era Revolusi ...
 
Manajemen perubahan- University
Manajemen perubahan- UniversityManajemen perubahan- University
Manajemen perubahan- University
 
Prinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility Leadership
Prinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility LeadershipPrinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility Leadership
Prinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility Leadership
 
Mengelola perubahan organisasi
Mengelola perubahan organisasiMengelola perubahan organisasi
Mengelola perubahan organisasi
 
Organisasi Pembelajaran (Learning Organization)
Organisasi Pembelajaran (Learning Organization)Organisasi Pembelajaran (Learning Organization)
Organisasi Pembelajaran (Learning Organization)
 
Power point kepemimpinan
Power point kepemimpinanPower point kepemimpinan
Power point kepemimpinan
 
Berpikir kreatif dan inovasi (konsep)
Berpikir kreatif dan inovasi (konsep)Berpikir kreatif dan inovasi (konsep)
Berpikir kreatif dan inovasi (konsep)
 
Manajemen perubahan
Manajemen perubahanManajemen perubahan
Manajemen perubahan
 
kepemimpinan dan efektifitas kekuasaan
kepemimpinan dan efektifitas kekuasaankepemimpinan dan efektifitas kekuasaan
kepemimpinan dan efektifitas kekuasaan
 
Modul manajemen perubahan
Modul manajemen perubahanModul manajemen perubahan
Modul manajemen perubahan
 
Manajemen perubahan pert 1-6
Manajemen perubahan pert 1-6Manajemen perubahan pert 1-6
Manajemen perubahan pert 1-6
 
Kepemimpinan mahasiswa
Kepemimpinan mahasiswaKepemimpinan mahasiswa
Kepemimpinan mahasiswa
 
Kepemimpinan transformasional
Kepemimpinan transformasionalKepemimpinan transformasional
Kepemimpinan transformasional
 
Kepemimpinan Visioner
Kepemimpinan VisionerKepemimpinan Visioner
Kepemimpinan Visioner
 
Membangun tim efektif
Membangun tim efektifMembangun tim efektif
Membangun tim efektif
 
kepemimpinan .powerpoint
kepemimpinan .powerpointkepemimpinan .powerpoint
kepemimpinan .powerpoint
 
Materi Kepemimpinan (leadership)
Materi Kepemimpinan (leadership)Materi Kepemimpinan (leadership)
Materi Kepemimpinan (leadership)
 

Similar to 09 Agen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA)

Micro Teaching Manajemen Perubahan.pptx
Micro Teaching Manajemen Perubahan.pptxMicro Teaching Manajemen Perubahan.pptx
Micro Teaching Manajemen Perubahan.pptxanshori15
 
MANAJEMEN PERUBAHAN SEKTOR PUBLIK 22.pdf
MANAJEMEN PERUBAHAN SEKTOR PUBLIK 22.pdfMANAJEMEN PERUBAHAN SEKTOR PUBLIK 22.pdf
MANAJEMEN PERUBAHAN SEKTOR PUBLIK 22.pdframbuernesta80
 
TEKNOLOGI INFORMASI DAN MANAJEMEN PERUBAHAN
TEKNOLOGI INFORMASI DAN MANAJEMEN PERUBAHANTEKNOLOGI INFORMASI DAN MANAJEMEN PERUBAHAN
TEKNOLOGI INFORMASI DAN MANAJEMEN PERUBAHANRiri Satria
 
Mengelola Perubahan dan Inovasi
Mengelola Perubahan dan InovasiMengelola Perubahan dan Inovasi
Mengelola Perubahan dan Inovasifitrianorkomaria98
 
MEMIMPIN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI.pptx
MEMIMPIN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI.pptxMEMIMPIN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI.pptx
MEMIMPIN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI.pptxHakamNiazi
 
Perubahan dan Pengembangan Organisasi modul 9.pptx
Perubahan dan Pengembangan Organisasi modul 9.pptxPerubahan dan Pengembangan Organisasi modul 9.pptx
Perubahan dan Pengembangan Organisasi modul 9.pptxRettoDjong
 
Perubahan Budaya Organisasi dalam Era Milenial
Perubahan Budaya Organisasi dalam Era MilenialPerubahan Budaya Organisasi dalam Era Milenial
Perubahan Budaya Organisasi dalam Era MilenialMuhammad Fajar
 
Agen pembaharuan (agent of change)
Agen pembaharuan (agent of change)Agen pembaharuan (agent of change)
Agen pembaharuan (agent of change)Adzani Nur Syamsina
 
BT_2289 pemimpin era disrupsi.pdf
BT_2289 pemimpin era disrupsi.pdfBT_2289 pemimpin era disrupsi.pdf
BT_2289 pemimpin era disrupsi.pdfcipta73
 
Bahan tayang pim3-strategi inovasi-2016
Bahan tayang pim3-strategi inovasi-2016Bahan tayang pim3-strategi inovasi-2016
Bahan tayang pim3-strategi inovasi-2016hadiarnowo
 
Tanggung Jawab Sosial, Etika Manajerial, Perubahan, dan Inovasi
Tanggung Jawab Sosial, Etika Manajerial, Perubahan, dan InovasiTanggung Jawab Sosial, Etika Manajerial, Perubahan, dan Inovasi
Tanggung Jawab Sosial, Etika Manajerial, Perubahan, dan InovasiMuhammad Afif Rifna
 
376 isp 1-2-konsep-dasar-inovasi-ok
376 isp 1-2-konsep-dasar-inovasi-ok376 isp 1-2-konsep-dasar-inovasi-ok
376 isp 1-2-konsep-dasar-inovasi-okChuzaymaZAR
 
07 Manajemen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA)
07 Manajemen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA)07 Manajemen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA)
07 Manajemen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA)Massaputro Delly TP
 
Konsep Dasar Inovasi Pendidikan
Konsep Dasar Inovasi PendidikanKonsep Dasar Inovasi Pendidikan
Konsep Dasar Inovasi Pendidikanzoel elektronik
 
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptxSlide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptxcahyomeiyana
 
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptxSlide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptxkevinaadty
 
Inovasi Daerah Mewujudkan Aparatur Kelas Dunia
Inovasi Daerah Mewujudkan Aparatur Kelas DuniaInovasi Daerah Mewujudkan Aparatur Kelas Dunia
Inovasi Daerah Mewujudkan Aparatur Kelas DuniaTri Widodo W. UTOMO
 
M5_ Kreatif dan Inovatif.pptx
M5_ Kreatif dan Inovatif.pptxM5_ Kreatif dan Inovatif.pptx
M5_ Kreatif dan Inovatif.pptxHeruYulindo1
 

Similar to 09 Agen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA) (20)

Micro Teaching Manajemen Perubahan.pptx
Micro Teaching Manajemen Perubahan.pptxMicro Teaching Manajemen Perubahan.pptx
Micro Teaching Manajemen Perubahan.pptx
 
MANAJEMEN PERUBAHAN SEKTOR PUBLIK 22.pdf
MANAJEMEN PERUBAHAN SEKTOR PUBLIK 22.pdfMANAJEMEN PERUBAHAN SEKTOR PUBLIK 22.pdf
MANAJEMEN PERUBAHAN SEKTOR PUBLIK 22.pdf
 
TEKNOLOGI INFORMASI DAN MANAJEMEN PERUBAHAN
TEKNOLOGI INFORMASI DAN MANAJEMEN PERUBAHANTEKNOLOGI INFORMASI DAN MANAJEMEN PERUBAHAN
TEKNOLOGI INFORMASI DAN MANAJEMEN PERUBAHAN
 
Mengelola Perubahan dan Inovasi
Mengelola Perubahan dan InovasiMengelola Perubahan dan Inovasi
Mengelola Perubahan dan Inovasi
 
MEMIMPIN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI.pptx
MEMIMPIN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI.pptxMEMIMPIN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI.pptx
MEMIMPIN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI.pptx
 
Perubahan dan Pengembangan Organisasi modul 9.pptx
Perubahan dan Pengembangan Organisasi modul 9.pptxPerubahan dan Pengembangan Organisasi modul 9.pptx
Perubahan dan Pengembangan Organisasi modul 9.pptx
 
Perubahan Budaya Organisasi dalam Era Milenial
Perubahan Budaya Organisasi dalam Era MilenialPerubahan Budaya Organisasi dalam Era Milenial
Perubahan Budaya Organisasi dalam Era Milenial
 
Russo v2 · SlidesMania.pptx
Russo v2 · SlidesMania.pptxRusso v2 · SlidesMania.pptx
Russo v2 · SlidesMania.pptx
 
Agen pembaharuan (agent of change)
Agen pembaharuan (agent of change)Agen pembaharuan (agent of change)
Agen pembaharuan (agent of change)
 
BT_2289 pemimpin era disrupsi.pdf
BT_2289 pemimpin era disrupsi.pdfBT_2289 pemimpin era disrupsi.pdf
BT_2289 pemimpin era disrupsi.pdf
 
Bahan tayang pim3-strategi inovasi-2016
Bahan tayang pim3-strategi inovasi-2016Bahan tayang pim3-strategi inovasi-2016
Bahan tayang pim3-strategi inovasi-2016
 
Tanggung Jawab Sosial, Etika Manajerial, Perubahan, dan Inovasi
Tanggung Jawab Sosial, Etika Manajerial, Perubahan, dan InovasiTanggung Jawab Sosial, Etika Manajerial, Perubahan, dan Inovasi
Tanggung Jawab Sosial, Etika Manajerial, Perubahan, dan Inovasi
 
376 isp 1-2-konsep-dasar-inovasi-ok
376 isp 1-2-konsep-dasar-inovasi-ok376 isp 1-2-konsep-dasar-inovasi-ok
376 isp 1-2-konsep-dasar-inovasi-ok
 
07 Manajemen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA)
07 Manajemen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA)07 Manajemen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA)
07 Manajemen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA)
 
Konsep Dasar Inovasi Pendidikan
Konsep Dasar Inovasi PendidikanKonsep Dasar Inovasi Pendidikan
Konsep Dasar Inovasi Pendidikan
 
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptxSlide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
 
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptxSlide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
 
Innovation
InnovationInnovation
Innovation
 
Inovasi Daerah Mewujudkan Aparatur Kelas Dunia
Inovasi Daerah Mewujudkan Aparatur Kelas DuniaInovasi Daerah Mewujudkan Aparatur Kelas Dunia
Inovasi Daerah Mewujudkan Aparatur Kelas Dunia
 
M5_ Kreatif dan Inovatif.pptx
M5_ Kreatif dan Inovatif.pptxM5_ Kreatif dan Inovatif.pptx
M5_ Kreatif dan Inovatif.pptx
 

More from Massaputro Delly TP

Materi Kepemimpinan Bela Negara
Materi Kepemimpinan Bela Negara Materi Kepemimpinan Bela Negara
Materi Kepemimpinan Bela Negara Massaputro Delly TP
 
Standarisasi Penilaian Kinerja Satuan Tugas Percepatan Berusaha - Rencana Aks...
Standarisasi Penilaian Kinerja Satuan Tugas Percepatan Berusaha - Rencana Aks...Standarisasi Penilaian Kinerja Satuan Tugas Percepatan Berusaha - Rencana Aks...
Standarisasi Penilaian Kinerja Satuan Tugas Percepatan Berusaha - Rencana Aks...Massaputro Delly TP
 
Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Instansional
Rencana Aksi Reformasi Birokrasi InstansionalRencana Aksi Reformasi Birokrasi Instansional
Rencana Aksi Reformasi Birokrasi InstansionalMassaputro Delly TP
 
Kebutuhan Reformasi Birokrasi Instansional (RBI)
Kebutuhan Reformasi Birokrasi Instansional (RBI)Kebutuhan Reformasi Birokrasi Instansional (RBI)
Kebutuhan Reformasi Birokrasi Instansional (RBI)Massaputro Delly TP
 
Optimalisasi Satuan Tugas Percepatan Berusaha Melalui Forum Komunikasi Dalam ...
Optimalisasi Satuan Tugas Percepatan Berusaha Melalui Forum Komunikasi Dalam ...Optimalisasi Satuan Tugas Percepatan Berusaha Melalui Forum Komunikasi Dalam ...
Optimalisasi Satuan Tugas Percepatan Berusaha Melalui Forum Komunikasi Dalam ...Massaputro Delly TP
 
Kolaborasi Untuk Kemudahan Pembayaran Pajak - Rencana Aksi RBI Kemenkeu RLA X...
Kolaborasi Untuk Kemudahan Pembayaran Pajak - Rencana Aksi RBI Kemenkeu RLA X...Kolaborasi Untuk Kemudahan Pembayaran Pajak - Rencana Aksi RBI Kemenkeu RLA X...
Kolaborasi Untuk Kemudahan Pembayaran Pajak - Rencana Aksi RBI Kemenkeu RLA X...Massaputro Delly TP
 
Forum Pengawasan dan Komunikasi Stakeholder Implementasi Perpres Nomor 20 Tah...
Forum Pengawasan dan Komunikasi Stakeholder Implementasi Perpres Nomor 20 Tah...Forum Pengawasan dan Komunikasi Stakeholder Implementasi Perpres Nomor 20 Tah...
Forum Pengawasan dan Komunikasi Stakeholder Implementasi Perpres Nomor 20 Tah...Massaputro Delly TP
 
21 Reformasi Birokrasi (Prof. Kristiadi)
21 Reformasi Birokrasi (Prof. Kristiadi)21 Reformasi Birokrasi (Prof. Kristiadi)
21 Reformasi Birokrasi (Prof. Kristiadi)Massaputro Delly TP
 
20 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Tim Fasilitator)
20 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Tim Fasilitator)20 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Tim Fasilitator)
20 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Tim Fasilitator)Massaputro Delly TP
 
19 Percepatan Pelaksanaan Reformasi Birokrasi (Choirul Djamhari, Ph.D)
19 Percepatan Pelaksanaan Reformasi Birokrasi (Choirul Djamhari, Ph.D) 19 Percepatan Pelaksanaan Reformasi Birokrasi (Choirul Djamhari, Ph.D)
19 Percepatan Pelaksanaan Reformasi Birokrasi (Choirul Djamhari, Ph.D) Massaputro Delly TP
 
18 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Dr. M. Idris)
18 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Dr. M. Idris)18 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Dr. M. Idris)
18 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Dr. M. Idris)Massaputro Delly TP
 
17 EoDB (Agung Pambudhi - Apindo)
17 EoDB (Agung Pambudhi - Apindo)17 EoDB (Agung Pambudhi - Apindo)
17 EoDB (Agung Pambudhi - Apindo)Massaputro Delly TP
 
16 EoDB (Astera Primanto Bhakti - Dirjen Perimbangan Keu Kemenkeu)
16 EoDB (Astera Primanto Bhakti - Dirjen Perimbangan Keu Kemenkeu)16 EoDB (Astera Primanto Bhakti - Dirjen Perimbangan Keu Kemenkeu)
16 EoDB (Astera Primanto Bhakti - Dirjen Perimbangan Keu Kemenkeu)Massaputro Delly TP
 
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)Massaputro Delly TP
 
Indonesia: Update Peringkat Kemudahan Berusaha 2018
Indonesia: Update Peringkat Kemudahan Berusaha 2018Indonesia: Update Peringkat Kemudahan Berusaha 2018
Indonesia: Update Peringkat Kemudahan Berusaha 2018Massaputro Delly TP
 
Indonesia: Doing Business Report 2018
Indonesia: Doing Business Report 2018Indonesia: Doing Business Report 2018
Indonesia: Doing Business Report 2018Massaputro Delly TP
 
Indonesia: Doing Business Report 2017
Indonesia: Doing Business Report 2017Indonesia: Doing Business Report 2017
Indonesia: Doing Business Report 2017Massaputro Delly TP
 
14 Kemudahan Berusaha Di Indonesia (Ir Yuliot - BKPM)
14 Kemudahan Berusaha Di Indonesia (Ir Yuliot - BKPM)14 Kemudahan Berusaha Di Indonesia (Ir Yuliot - BKPM)
14 Kemudahan Berusaha Di Indonesia (Ir Yuliot - BKPM)Massaputro Delly TP
 
13 Asesmen Permasalahan Inovasi Sektor Publik (Ir. M. Maliki Moersid, MCP & D...
13 Asesmen Permasalahan Inovasi Sektor Publik (Ir. M. Maliki Moersid, MCP & D...13 Asesmen Permasalahan Inovasi Sektor Publik (Ir. M. Maliki Moersid, MCP & D...
13 Asesmen Permasalahan Inovasi Sektor Publik (Ir. M. Maliki Moersid, MCP & D...Massaputro Delly TP
 

More from Massaputro Delly TP (20)

Materi Kepemimpinan Bela Negara
Materi Kepemimpinan Bela Negara Materi Kepemimpinan Bela Negara
Materi Kepemimpinan Bela Negara
 
Standarisasi Penilaian Kinerja Satuan Tugas Percepatan Berusaha - Rencana Aks...
Standarisasi Penilaian Kinerja Satuan Tugas Percepatan Berusaha - Rencana Aks...Standarisasi Penilaian Kinerja Satuan Tugas Percepatan Berusaha - Rencana Aks...
Standarisasi Penilaian Kinerja Satuan Tugas Percepatan Berusaha - Rencana Aks...
 
Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Instansional
Rencana Aksi Reformasi Birokrasi InstansionalRencana Aksi Reformasi Birokrasi Instansional
Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Instansional
 
Kebutuhan Reformasi Birokrasi Instansional (RBI)
Kebutuhan Reformasi Birokrasi Instansional (RBI)Kebutuhan Reformasi Birokrasi Instansional (RBI)
Kebutuhan Reformasi Birokrasi Instansional (RBI)
 
Optimalisasi Satuan Tugas Percepatan Berusaha Melalui Forum Komunikasi Dalam ...
Optimalisasi Satuan Tugas Percepatan Berusaha Melalui Forum Komunikasi Dalam ...Optimalisasi Satuan Tugas Percepatan Berusaha Melalui Forum Komunikasi Dalam ...
Optimalisasi Satuan Tugas Percepatan Berusaha Melalui Forum Komunikasi Dalam ...
 
Kolaborasi Untuk Kemudahan Pembayaran Pajak - Rencana Aksi RBI Kemenkeu RLA X...
Kolaborasi Untuk Kemudahan Pembayaran Pajak - Rencana Aksi RBI Kemenkeu RLA X...Kolaborasi Untuk Kemudahan Pembayaran Pajak - Rencana Aksi RBI Kemenkeu RLA X...
Kolaborasi Untuk Kemudahan Pembayaran Pajak - Rencana Aksi RBI Kemenkeu RLA X...
 
Forum Pengawasan dan Komunikasi Stakeholder Implementasi Perpres Nomor 20 Tah...
Forum Pengawasan dan Komunikasi Stakeholder Implementasi Perpres Nomor 20 Tah...Forum Pengawasan dan Komunikasi Stakeholder Implementasi Perpres Nomor 20 Tah...
Forum Pengawasan dan Komunikasi Stakeholder Implementasi Perpres Nomor 20 Tah...
 
22 EoDB (Leonard V - Bappenas)
22 EoDB (Leonard V - Bappenas)22 EoDB (Leonard V - Bappenas)
22 EoDB (Leonard V - Bappenas)
 
21 Reformasi Birokrasi (Prof. Kristiadi)
21 Reformasi Birokrasi (Prof. Kristiadi)21 Reformasi Birokrasi (Prof. Kristiadi)
21 Reformasi Birokrasi (Prof. Kristiadi)
 
20 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Tim Fasilitator)
20 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Tim Fasilitator)20 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Tim Fasilitator)
20 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Tim Fasilitator)
 
19 Percepatan Pelaksanaan Reformasi Birokrasi (Choirul Djamhari, Ph.D)
19 Percepatan Pelaksanaan Reformasi Birokrasi (Choirul Djamhari, Ph.D) 19 Percepatan Pelaksanaan Reformasi Birokrasi (Choirul Djamhari, Ph.D)
19 Percepatan Pelaksanaan Reformasi Birokrasi (Choirul Djamhari, Ph.D)
 
18 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Dr. M. Idris)
18 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Dr. M. Idris)18 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Dr. M. Idris)
18 Rencana Aksi Reformasi Birokrasi Nasional (Dr. M. Idris)
 
17 EoDB (Agung Pambudhi - Apindo)
17 EoDB (Agung Pambudhi - Apindo)17 EoDB (Agung Pambudhi - Apindo)
17 EoDB (Agung Pambudhi - Apindo)
 
16 EoDB (Astera Primanto Bhakti - Dirjen Perimbangan Keu Kemenkeu)
16 EoDB (Astera Primanto Bhakti - Dirjen Perimbangan Keu Kemenkeu)16 EoDB (Astera Primanto Bhakti - Dirjen Perimbangan Keu Kemenkeu)
16 EoDB (Astera Primanto Bhakti - Dirjen Perimbangan Keu Kemenkeu)
 
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
 
Indonesia: Update Peringkat Kemudahan Berusaha 2018
Indonesia: Update Peringkat Kemudahan Berusaha 2018Indonesia: Update Peringkat Kemudahan Berusaha 2018
Indonesia: Update Peringkat Kemudahan Berusaha 2018
 
Indonesia: Doing Business Report 2018
Indonesia: Doing Business Report 2018Indonesia: Doing Business Report 2018
Indonesia: Doing Business Report 2018
 
Indonesia: Doing Business Report 2017
Indonesia: Doing Business Report 2017Indonesia: Doing Business Report 2017
Indonesia: Doing Business Report 2017
 
14 Kemudahan Berusaha Di Indonesia (Ir Yuliot - BKPM)
14 Kemudahan Berusaha Di Indonesia (Ir Yuliot - BKPM)14 Kemudahan Berusaha Di Indonesia (Ir Yuliot - BKPM)
14 Kemudahan Berusaha Di Indonesia (Ir Yuliot - BKPM)
 
13 Asesmen Permasalahan Inovasi Sektor Publik (Ir. M. Maliki Moersid, MCP & D...
13 Asesmen Permasalahan Inovasi Sektor Publik (Ir. M. Maliki Moersid, MCP & D...13 Asesmen Permasalahan Inovasi Sektor Publik (Ir. M. Maliki Moersid, MCP & D...
13 Asesmen Permasalahan Inovasi Sektor Publik (Ir. M. Maliki Moersid, MCP & D...
 

Recently uploaded

Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdfAgenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdfHeru Syah Putra
 
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorevaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorDi Prihantony
 
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptxPELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptxZainul Ulum
 
Slide-AKT-301-07-02-2017-konsep-pelayanan-publik (3).ppt
Slide-AKT-301-07-02-2017-konsep-pelayanan-publik (3).pptSlide-AKT-301-07-02-2017-konsep-pelayanan-publik (3).ppt
Slide-AKT-301-07-02-2017-konsep-pelayanan-publik (3).pptpikipardede1
 
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdfRUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdfNezaPurna
 
MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...
MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...
MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...ngrecopemdes
 
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptxStandar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptxhartonohajar
 
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxSOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxwansyahrahman77
 

Recently uploaded (8)

Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdfAgenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
 
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorevaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
 
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptxPELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
 
Slide-AKT-301-07-02-2017-konsep-pelayanan-publik (3).ppt
Slide-AKT-301-07-02-2017-konsep-pelayanan-publik (3).pptSlide-AKT-301-07-02-2017-konsep-pelayanan-publik (3).ppt
Slide-AKT-301-07-02-2017-konsep-pelayanan-publik (3).ppt
 
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdfRUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
 
MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...
MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...
MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...
 
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptxStandar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
 
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxSOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
 

09 Agen Perubahan (Sri Hadiati, WK, SH, MBA)

  • 2.
  • 3. Target Peserta RLA Sebagai Agen Perubahan • CHANGE BELIEFS SYSTEM - Ubah Keyakinan dari Negatif Menjadi Positif sebagai Pemimpin Reformasi Birokrasi - Ubah sesuatu menjadi menyenangkan • DILEMA HANDLING - Mengatasi Dilema, menggunakan bawah sadar - Moment yang luar biasa untuk utilisasi sebagai energi positif - Perubahan, kata kuncinya adalah “Keberanian”. • INTEGRITY TIME FRAMING - Utilisasi integritas diri demi perubahan (Pertahanan diri dimasa kini dan masa datang) - Konsep bersyukur
  • 4. Melakukan perubahan besar dalam hidup memang terasa agak menakutkan. Tapi tahukah kau apa yang lebih menakutkan dari itu?.. Penyesalan. “ “ by Unknown CHANGE
  • 5.
  • 6. 1. Konsep Agen Perubahan; 2. Tokoh Agen Perubahan Nasional Dan Internasional; 3. Strategi Agen Perubahan; 4. Tantangan Dan Peran Agen Perubahan Dalam RB;
  • 7. Stanislavsky Manusia memiliki otoritas moral, politik, administrasi dan intelektual
  • 8. • CHANGE MAKER : Orang yang terus melakukan perubahan, perubahan menuju arah yang lebih baik. Terus bergerak maju dan menciptakan tantangan-tantangan baru guna mencapai tujuan yang lebih tinggi. (Subjek perubahan) • CHANGE ADAPTER : Orang yang harus menghadapi perubahan serta melakukan penyesuaian (adaptasi) agar bisa melewati perubahan itu dan bahkan menjadi lebih baik dari sebelumnya. Tidak mungkin melakukan terus menjadi CM. Adakalanya kita harus menghadapi perubahan yang diciptakan orang lain. CA adalah orang yang berhasil bertahan menghadapi perubahan dan mendapat nilai tambah atau menjadi lebih baik karena berhasil melalui perubahan itu. (Objek perubahan) tetapi menjadikan perubahan untuk mencapai hasil yang lebih baik. OBJEK PERUBAHAN vs SUBJEK PERUBAHAN
  • 9. CHANGE QUITTER : Mereka yang tak sanggup menghadapi perubahan dan memilih menyerah (possible death/mungkin bisa berhasil atau gagal) terlambat mengantisipasi perubahan sehingga gagal dan menyerah (obyek perubahan).....
  • 10. Pihak Ikut Berperan Dalam Perubahan 1. Change advocates, adalah orang yang mempunyai gagasan tetapi tidak mempunyai wewenang untuk melakukan perubahan. 2. Sponsor, adalah orang yang mempunyai posisi penting dalam organisasi dan mempunyai kesibukan yang tinggi namun mempunyai tanggungjawab dalam berbagai perubahan. 3. Change Agent 4. Target, adalah orang yang harus berubah. 5. Stakeholder, adalah semua orang yang terlibat dan dipengaruhi oleh perubahan. 6. Champion, adalah individu yang mengeluarkan gagasan untuk produk atau jasa baru dan melakukan apapun yang dapat dilakukan dalam kekuasannya untuk memastikan keberhasilan inovasi 7. Gugus Tugas spesialist, terdiri dari para spesialist dari berbagai bidang keahlian (Hussey dalam Wibowo 2008).
  • 11. PERAN AGEN PERUBAHAN/Change Agent 1. Katalis adalah peran untuk meyakinkan pegawai tentang pentingnya perubahan 2. Pemberi Solusi adalah peran sebagai pemberi alternatif solusi adanya kendala dalam proses berjalannya perubahan 3. Mediator adalah peran untuk membantu melancarkan proses perubahan, terutama menyelesaikan masalah yang muncul di dalam pelaksanaan reformasi birokrasi 4. Penghubung Sumber Daya adalah peran untuk menghubungkan kepada pemilik sumber daya atau pembuat kebijakan. 5. Role model adalah individu yang bisa dijadikan contoh dalam prestasi kerjanya, pola fikirnya (mind set) dan budaya kerjanya (cultur set) dalam proses perubahan. 6. Pemangku Kepentingan
  • 12. Siapa Agen Perubahan (dalam RB) PermenpanRB No 27/2014 • Individu/kelompok terpilih yang dijadikan contoh dan panutan baik dalam integritas maupun kinerja yang tinggi • Seseorang yang bertindak sebagai katalis dan diasumsikan sebagai penanggung jawab perubahan • Agen perubahan: • Internal • Eksternal
  • 13. Internal agen perubahan Keuntungan kerugian • Hemat • Mempunyai akses ke organisasi • Paham thd organisasi, dinamika organisasi, budaya dsb • Mempunyai akses thd berbagai informasi organisasi • Lebih diterima karena sudah dikenal anggota organisasi • Kurang objective • Akan ragu2 terutama kalau berhubungan dengan atasan • Seringkali kurang pengalaman berhubungan dengan perubahan organisasi • Kurang dipercaya
  • 14. Eksternal Agen Perubahan keuntungan kerugian • Mempunyai keahlian yang kadang tidak dimiliki internal • Lebih objective menghadapi proses • Kemampuan lebih dalam menggali issu yang sulit • Menawarkan perbedaan • Memerlukan waktu yang lebih untuk diterima anggota organisasi • Mungkin akan terjadi penolakan
  • 15. 15 PESERTA RLA : AGEN PERUBAHAN LINGKUNGAN BIROKRASI TERUS BERUBAH “WAKTU TERUS BERGERAK“
  • 16. transformasi Responsif | Terpaksa Adaptif | Menyesuaikan Antisipatif | Mempengaruhi TRANSFORM OR DIE SLOWLY
  • 24. INOVATOR : PADA UMUR BERAPA MEREKA MEMULAI? I Gede Wenten – Teknologi Membran – IGW Emergenc y Pump 32 tahun Andy Aulia Prahardika - Alat sensor banjir di landasan pacu bandara 18 tahun Warsito Purwo Taruno - Teknologi Electrical Capacitance Volume Tomography (ECVT) – Edward Technology 37 tahun Muhamad Lukman(29) Nancy Margried Panjaitan (28); dan Yun Hariadi (29) - Pixel People Project Rini Triyani Sugianto – Animator 25 tahun Wahyu Aditya – Hello; Motion Academy 32 tahun
  • 25. INOVATOR : PADA UMUR BERAPA MEREKA MEMULAI? Bill Gates – Microsoft 19 tahun M.E. Zuckerberg - Facebook 20 tahun Jonathan Paul Ive – Desain iMac, iPod, iPhone, iPad 30 tahun Steve Jobs – Apple Inc. 21 tahun Jack Dorsey – Twitter 30 tahun Walt Disney – Disney Co. 19 tahun
  • 26. Menuju Indonesia Yang Lebih Baik
  • 27.
  • 28. Kewaspadaan AP ; Karakteristik Birokrasi Kelas Dunia Governance Structure Business Process Culture and Value Prof. Dr. Agus Dwiyanto, MPA.  Multi Track  Connected  Decentralized  Simple and Efficient  Integrated  Collaborative  Outcome Oriented  Public Values and citizen oriented  Outward and forward looking  imparcial Pelayanan Kelas Satu
  • 29. • Single Track • Disconnected • Terdesentralisasi pada elit/daerah  Multi Track  Connected  Decentralized Prioritas Perubahan Pada Governance Structure • Struktur Organik-Adaptif, akuntabilitas tanggung- renteng, struktur yang mampu menciptakan keterkaitan pimpinan puncak dengan front-liner (hotline, delayering), hubungan horisontal melalui jejaring dan matrik, virtual network organization, shared leadership and resources, dsb.
  • 30. • Rumit/berbelit • Berorientasi Pada Output • Sektoral • Tumpang tindih dan duplikasi Prioritas Perubahan Pada Proses Bisnis • Simplikasi proses bisnis dengan delayering, perencanaan dan pengukuran kinerja berbasis outcome, satu proses bisnis terintegrasi untuk mewujudkan outcome tertentu, dsb. • Sederhana • Berorientasi pada outcome • Kolaboratif • Terintegrasi
  • 31. • Orientasi kekuasaan • Melihat kedalam dan masa lalu • Mencampuradukkan kepentingan publik dengan privat  Nilai-nilai publik dan berpusat pada warga  Melihat keluar danm kedepan  Imparsial Prioritas Perubahan Pada Perubahan Kultural • Perubahan nilai (values), ethos, ideologi tentang warga, negara, dan pemerintah, dan hubungan antar ketiganya (Publicness dan citizenship), tradisi mengkritisi yang berlaku dengan membandingkan dengan pihak luar dan kebutuhan masa depan, dsb.